BAB 3 TINJAUAN PERUSAHAAN

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB 3 TINJAUAN PERUSAHAAN"

Transkripsi

1 BAB 3 TINJAUAN PERUSAHAAN 3.1. Ruang Lingkup Objek Penelitian Objek penelitian yang sedang diteliti adalah Sekolah Menegah Pertama, yaitu bertempat di Jalan Raya Warungawi RT.02/08 Desa Bongas Kecamatan Cililin Kabupaten Bandung Barat Sejarah SMP Muslimin Cililin SMP Muslimin Cililin berdiri pada tahun Dari tahun ke tahun SMP Muslimin Cililin berbenah diri, dimulai dari peningkatan mutu pendidikan, baik dari segi akademik maupun prestasi non akademik siswa maupun keprofesionalitas tenaga pengajar, serta pengadaan sarana dan prasarana yang dapat menunjang mutu pendidikan di SMP Muslimin Cililin. Adapun prestasi akademik yang diperoleh oleh SMP Muslimin Cililin dari segi akademik terhitung dari tahun , tingkat kelulusan Ujian Nasional 99,3% lulus, 76,7% yang lulus melanjutkan pendidikan ke sekolah menengah atas dan 23,3% tingkat ketidak lulusan melanjutkan pendidikan ke SMA Visi dan Misi Visi yang diemban SMP Muslimin Cililin adalah : Manfaat ilmunya, ikhlas amalnya, mulia akhlaknya dan mandiri pribadinya. Adapun misi SMP Muslimin Cililin adalah sebagai berikut : 1. Meningkatkan ilmuan dengan berkeyakinan pada Allah SWT 2. Membina siswa berkepribadian mandiri 3. Mengembangkan kemampuan dan keterampilan 34

2 4. Mewujudkan budaya sekolah berbasis agama 5. Terdapat penambahan sarana penunjang pembelajaran 6. Meningkatkan nilai akademis 3.4. Analisis Lingkungan Operasional Sekolah 1. Guru Faktor yang cukup signifikan memberi pengaruh terhadap operasional sekolah adalah keberadaan guru. Mereka merupakan ujung tombak pembelajaran. Kondisi nyata guru di SMP Muslimin Cililin seperti dikemukakan dibawah ini: Tabel 3.1 Kondisi nyata guru SMP Muslimin Cililin S S D D D SMA Tenaga Tata Usaha (TU) Salah satu unsur yang mendukung kelancaran proses pendidikan di SMP Muslim Cililin adalah tenaga TU (Tata Usaha). Peran mereka harus mampu mengelola berbagai macam administrasi sekolah secara tepat, sesuai, rapih, tersusun dan terkoordinasi dengan baik sesuai dengan ketentuan yang berlaku. Berikut dikemukakan kondisi nyata tenaga kependidikan (Tata Usaha) sebagai berikut: Tabel 3.2 Kondisi nyata Tata Usaha SMP Muslimin Cililin S-2 S D-3 D

3 Tabel 3.2 Kondisi nyata Tata Usaha SMP Muslimin Cililin (lanjut) D-1 SMA Perpustakaan SMP Muslimin Cililin memiliki satu ruang perpustakaan dengan ukuran 12 m 2. Perpustakaan di SMP Muslimin Ciliin baru sebatas bangunan karena hingga saat ini perpustakaan tersebut belum memiliki meubeler yang lengkap. Meubeler yang ada baru sebatas dua buah rak buku yang dibuat dengan sederhana. Kondisi seperti ini dilatarbelakangi oleh belum tuntasnya pengerjaan yang dilakukan oleh pihak komite pembangunan unit sekolah baru (KPUSB). Walau demikian, perpustakaan SMP Muslimin Ciliin baru dapat difungsikan dengan pola mananemen sederhana. Langkah ini dilakukan dalam upaya melayani siswa yang membutuhkan buku-buku pelajaran. Hingga saat ini, buku yang dimiliki perpustakaan berjumlah buah buku. Buku dengan sebanyak itu bersumber dari BOS Buku, dinas pendidikan Provinsi Jawa Barat, Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga. Ditengah minimnya sarana dan prasarana perpustakaan, pengelola SMP Muslimin Cililin berupaya memenuhi berbagai sarana yang berkaitan dengan keberadaan perpustakaann sekolah tersebut, sepanjang sarana yang diupayakan itu bukan merupakan tanggung jawab komite pembangunan unit sekolah baru, tetapi tanggung jawab pengelola SMP Muslimin Cililin. 4. Fasilitas Sarana dan Prasarana Secara umum sarana dan prasarana di SMP Muslimin Cililin belum memdai, baru sebatas memenuhi standar minimal. Mengacu pada kondisi 36

4 yang ada, SMP Muslimin Ciliin memiliki 19 ruang kelas belum memiliki meubeler yang memadai, 1 perpustakaan, 1 laboratorium IPA, 1 ruang kepala sekolah dan administrasi, 1 ruang guru, 1 ruang OSIS, 1 ruang UKS, 1 ruang BP, 2 ruang ganti pakaian, 2 unit jamban, 1 unit jamban guru dan TU. 5. Proses Pembelajaran Pembelajaran diupayakan dilaksanakan satu shift yaitu pada pagi hari. Proses pembelajaran mulai pukul dan berakhir pada pembelajaran di SMP Muslimin Cililin diakhiri dengan pelaksanaan shalat berjamaah. Karena kondisi yang tidak memungkinakan, shalat berjamaah biasanya dilakukan dalam dua shift. Kurikulum yang digunakan semua tingkatan menggunakan kurikulum tingkat satuan pendidikan (KTSP). Pada siang hari, selepas pelaksanaan pembelajaran selalu dilaksanakan berbagai kegiatan ekstrakulikuler seperti; pramuka, PMR, Paskibra, Studi klub matematika, studi klub bahasa inggris dan studi klub IPA. 6. Peserta Didik Siswa SMP Muslimin Cililin berasal dari lingkungan sosial budaya yang kental dengan tradisi kedaerahan. Hal itu terjadi karena sekolah ini berada dipelosok daerah dipinggiran kecamatan Cililin dengan jarak dari sekolah ke ibu kota kecamatan lebih kurang 10 km. keadaan siswa yang melaksanakan pembelajaran di SMP Muslimin Cililin pada awal tahun pelajaran 2012/2013 adalah sebagai berikut: 37

5 4.5. Struktur Organisasi Tabel 3.3 peserta didik tahun pelajaran 2012/2013 Kelas Rombel Laki-Laki Perempuan VII VIII IX Berikut adalag gambar dari struktur organisasi yang ada di SMP Muslimin Cililin: KEPALA SEKOLAH H.Maman Abdurahman, S.Pd, M.Si. NIP BENDAHARA Ketua Komite Irwan Kosasih S.T - PKS HUMAS PKS SARANA/PRASARANA PKS KURIKULUM PKS KESISWAAN - Irawan Kosasih S.T Asep Bunyamin S.Pd Iis Masruroh, S.Ag KEPALA Plt TATA USAHA Deden S. Azzakir, A.Ma STAF TU Hani Handayani BP/BK WALI KELAS H.Maman Abdurahman, S.Pd, M.Si. Hj. Euis Kamaliah, S.Pd.I. H. Azum Zaeni Yayat Subaryat NIP NIP PAI & BTQ BAHASA SUNDA Eulis Sumartini, S.Ag. Herawati, S.Pd. Eli Siti Rohimah, S.Ag. Agus Sopandi PKn & IPS IPS PENJASKES Nasrudin Yeti Karyati, S.Pd.I. Hodijah, S.Pd.I. Neneng Namiroh, S.Pd.I BAHASA SUNDA & BTQ PAI IPS Iip Nurlatipah, S.Pd. Iis Masruroh, S.Ag. Didah Mardiah, S.Ag. Ema Rahmawati, ST IPA & PLH BAHASA INGGRIS PLH Asep Bunyamin, S.Pd. Irawan Kosasih S.T H. Elan Jaelani, S.Pd.I. Yayan Supriatna, A.Ma IPA TIK BAHASA INGGRIS Deden S. Azzakir, A.Ma. Yeni Farida A, S.Pd Titi Sujanah S.Pd.i Jamjam Iskandar, S.Pd.I TIK & SBK BAHASA INGGRIS & TIK Tarmini SENI BUDAYA Wiwin Dewi R S.Pd.i IPA PUSTAKAWAN LABORAN KEAMANAN CARAKA Gambar 3.1 Struktur Organisasi SMP Muslimin Cililin 38

BAB III KEADAAN MADRASAH IBTIDAIYAH MUHAJIRIN PALEMBANG. A. Sejarah Berdiri Madrasah Ibtidaiyah Muhajirin Palembang

BAB III KEADAAN MADRASAH IBTIDAIYAH MUHAJIRIN PALEMBANG. A. Sejarah Berdiri Madrasah Ibtidaiyah Muhajirin Palembang BAB III KEADAAN MADRASAH IBTIDAIYAH MUHAJIRIN PALEMBANG A. Sejarah Berdiri Madrasah Ibtidaiyah Muhajirin Palembang Madrasah Ibtidaiyah Muhajirin Palembang didirikan oleh Bapak Ahmad Ramson, B.Sc pada tahun
