ILMU DAN ILMU PENGETAHUAN

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "ILMU DAN ILMU PENGETAHUAN"

Transkripsi

1 ILMU DAN ILMU PENGETAHUAN ILLIA SELDON MAGFIROH KULIAH VIII METODE ILMIAH PROGRAM STUDI AGRIBISNIS, UNIVERSITAS JEMBER 2017

2 KOMPETENSI YANG DIHARAPKAN : Mahasiswa dapat menjelaskan : 1. Ciri-ciri ilmu pengetahuan 2. Keragaman dan pengelompokan ilmu pengetahuan

3

4 CIRI-CIRI ILMU PENGETAHUAN Sumber Bacaan Filsafat Ilmu dan Perkembangannya di Indonesia Suatu Pengantar Drs. Surajiyo

5 Pengetahuan yang bagaimanakah yang membedakan antara pengetahuan ilmiah dengan pengetahuan lainnya? Jawaban dari pertanyaan ini adalah ilmu pengetahuan atau pengetahuan ilmiah menurut The Liang Gie (1987) mempunyai 5 ciri pokok 1. Empiris 2. Sistematis 3. Objektif 4. Analitis 5. Verifikatif

6 The Liang Gie (1987) Empiris; pengetahuan itu diperoleh berdasarkan pengamatan dan percobaan Sistematis; berbagai keterangan dan data yang tersusun sebagai kumpulan pengetahuan itu mempunyai hubungan ketergantungan dan teratur

7 The Liang Gie (1987) Objektif; ilmu berarti pengetahuan itu bebas dari prasangka perseorangan dan kesukaan pribadi Analitis; pengetahuan ilmiah berusaha membedabedakan pokok soalnya ke dalam bagian yang terperinci untuk memahami berbagai sifat, hubungan, dan peranan dari bagian-bagian Verifikatif ; dapat diperiksa kebenarannya oleh siapapun juga

8 Daoed Joesoef (1987) menunjukkan bahwa pengertian ilmu pengetahuan mengacu pada tiga hal

9 Ilmu Pengetahuan Sebagai Produk Artinya Pengetahuan yang telah diketahui dan diakui kebenarannya oleh masyarakat ilmuwan Pengetahuan ilmiah dalam hal ini terbatas pada kenyataan-kenyataan yang mengandung kemungkinan untuk disepakati dan terbuka untuk diteliti, diuji dan dibantah oleh seseorang

10 Ilmu Pengetahuan Sebagai Proses Artinya Kegiatan kemasyarakatan yang dilakukan demi penemuan dan pemahaman dunia alami sebagaimana adanya,bukan sebagaimana yang kita kehendaki Metode ilmiah yang khas dipakai dalam proses ini adalah analisisrasional, objektif, sejauh mungkin impersonal dari masalah-masalah yang didasarkan pada percobaan dan data yang dapat diamati.

11 Ilmu Pengetahuan Sebagai Masyarakat Artinya Dunia pergaulan yang tindak tannduknya, perilaku dan sikap serta tutur katanya diatur oleh empat ketentuan yaitu universalisme, komunalisme, tanpa pamrih, dan skeptisme yang teratur

12 Van Melsen (1985) mengemukakan ada 8 ciri yang menandai ilmu yaitu 1. Ilmu pengetahuan secara metodis harus mencapai suatu keseluruhan yang secara logis koheren. Itu berarti adanya sistem dalam penelitian (metode) maupun harus (susunan logis) 2. Ilmu pengetahuan tanpa pamrih, karena hal ini erat kaitannya dengan tanggungjawab ilmuwan 3. Universalitas ilmu pengetahuan 4. Objektifitas, artinya setiap ilmu terpimpin oleh objek dan tidal didistorsi oleh prasangkaprasangka subjektif

13 Van Melsen (1985) mengemukakan ada 8 ciri yang menandai ilmu yaitu 5. Ilmu pengetahuan harus dapat diverifikasi oleh semua peneliti ilmiah yang bersangkutan, karena itu ilmu pengetahuan harus dapat dikomunikasikan 6. Progresivitas, artinya suatu jawaban ilmiah baru bersifat ilmiah sungguh-sungguh, bila mengandung pernyataan baru dan menimbulkan problem baru lagi 7. Kritis, artinya tidak ada teori yang definitif, setiap teori terbuka bagi suatu peninjauan kritis yang memanfaatkan data-data baru 8. Ilmu pengetahuan harus dapat digunakan sebagai perwujudan kebertautan antara teori dengan praktis

14 Mohammad Hatta Mendefinisikan ilmu adalah pengetahuan yang teratur tentang pekerjaan kausal dalam suatu golongan masalah yang sama tabiatnya, maupun menurut kedudukannya tampak dari luar, maupun menurut bangunannya dari dalam

15 Karl Pearson Ilmu adalah lukisan atau keterangan yang komprehensif dan konsisten tentang fakta pengalaman dengan istilah yang sederhana

16 Demi Objektivitas ilmu Ilmuwan harus bekerja dengan cara ilmiah

17 Sifat Ilmiah dalam ilmu dapat diwujudkan, apabila dipenuhi syarat-syarat 1. Ilmu harus mempunyai objek, ini berarti bahwa kebenaran yang hendak diungkapkan dan dicapai adalah persesuaian antara pengetahuan dan objeknya 2. Ilmu harus mempunyai metode, ini berarti bahwa untuk mencapai kebenaran yang objektif, ilmu tidak dapat bekerja tanpa metode yang rapi

18 Sifat Ilmiah dalam ilmu dapat diwujudkan, apabila dipenuhi syarat-syarat 3. Ilmu harus sistematik, ini berarti bahwa dalam memberikan pengalaman, objeknya dipadukan secara harmonis sebagai suatu kesatuan yang teratur 4. Ilmu bersifat universal, ini berarti bahwa kebenaran yang diungkapkan oleh ilmu tidak mengenai sesuatu yang bersifat khusus, melainkan kebenaran itu berlaku umum

19 Ilmu bukanlah yang statis, melainkan dinamis sesuai dengan perkembangan yang diusahakan oleh manusia dalam mengungkap tabir alam semesta ini. Usaha pengembangan tsb mempunyai arti juga bahwa kebenaran yang telah diungkap oleh ilmu tertentu adalah kebenaran yang masih terbuka untuk diuji Yang perlu disadari

20 Sumber Bacaan Filsafat Ilmu dan Perkembangannya di Indonesia Suatu Pengantar Drs. Surajiyo

21 KERAGAMAN ILMU PENGETAHUAN Menurut Bertrand Russell, pengetahuan dibedakan menjadi 2: 1. Pengetahuan mengenai fakta-fakta (knowledge of facts) 2. Pengetahuan mengenai hubungan umum antara fakta (knowledge of general connection berween facts)

22 KERAGAMAN ILMU PENGETAHUAN Ledger Wood membagi pengetahuan menjadi: 1. Non inferential Apprehension; pengetahuan nonpenyimpulan yang merupakan pengenalan terhadap benda, orang, atau sifat tertentu. Bentuknya: Perception ;pengenalan objek diluar diri seseorang Introspection; pengenalan terhadap dirinya sendiri dengan segenap kemampuan, pikiran kehendak, dan perasaan

23 KERAGAMAN ILMU PENGETAHUAN 2. Inferential Knowledge, meliputi; Knowledge of other selves; pengetahuan mengenai diri orang lain. Historical knowledge; pengetahuan menyangkut masa lampau. Scientific knowledge; pengetahuan ilmiah.

24 KERAGAMAN ILMU PENGETAHUAN George Klubertanz Pengetahuan langsung berdasarkan pengenalannya terhadap objek-objek pengalaman. Pengetahuan kemanusian (humanistic knowledge) yang diperoleh karena mempelajari Pengetahuan Ilmiah (scientific knowledge) berdasarkan azas-azas yang cocok dan dapat membuktikan kesimpulannya kebenaran.

25 HAKEKAT PENGETAHUAN Darimanakah hakikat pengetahuan itu? 1. Realisme; pengetahuan manusia riil adanya dari kehidupan. 2. Idealisme; pengetahuan tidak terdapat dalam dunia riil melainkan hanya dalam dunia konsep ideal atau dunia ide-ide.

26 Dari manakah sumber pengetahuan manusia? 1. Rasionalisme; sumber pengetahuan berasal dari rasio (akal) manusia. 2. Empirisme; sumber pengetahuan adalah indra manusia (empiri) 3. Kritisisme/transidentalisme; pengetahuan manusia bersumber dari luar diri manusia, yaitu Tuhan.

27 Jenis sasaran Pengetahuan Ilmiah: Objek material; fenomena di dunia ini yang ditelaah oleh ilmu Objek formal; pusat perhatian penelaahan ilmuwan terhadap fenomena itu.

28 OBJEK MATERIAL PENGETAHUAN ILMIAH DIKELOMPOKAN MENJADI 6: IDE ABSTRAK BENDA FISIK JASAD HIDUP GEJALA ROHANI PERISTIWA SOSIAL PROSES TANDA

29 OBJEK MATERIAL KONSEP GUNUNG MERAPI, BURUNG, INGATAN DST DITELAAH BERDASARKAN OBJEK FORMAL

30

31

32 SEE U NEXT

Ilmu Pengetahuan dan Ukuran Kebenaran

Ilmu Pengetahuan dan Ukuran Kebenaran Ilmu Pengetahuan dan Ukuran Kebenaran Ilmu (atau ilmu pengetahuan) adalah seluruh usaha sadar untuk menyelidiki, menemukan dan meningkatkan pemahaman manusia dari berbagai segi kenyataan dalam alam manusia.
