BINUS UNIVERSITY ANALISA DAN PERANCANGAN E-CRM PADA HOTEL MEGA ANGGREK

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BINUS UNIVERSITY ANALISA DAN PERANCANGAN E-CRM PADA HOTEL MEGA ANGGREK"

Transkripsi

1 BINUS UNIVERSITY Jurusan Sistem Informasi Skripsi Sarjana Komputer Semester Ganjil tahun 2007/2008 ANALISA DAN PERANCANGAN E-CRM PADA HOTEL MEGA ANGGREK Soehardi Febby Sabeth Susanti Kelas / Kelompok : 07 PAM / 07 Abstrak Tujuan dari skripsi ini adalah merancang aplikasi CRM berbasiskan internet yang berfungsi sebagai layanan bagi pelanggan untuk menyediakan informasi yang dibutuhkan pelanggan tanpa dibatasi jarak atau waktu. Dengan semakin banyaknya pesaing dan perkembangan teknologi yang semakin pesat, maka setiap perusahaan berusaha untuk memberikan pelayanan yang terbaik kepada pelanggannya dengan harapan untuk mendapatkan pelanggan baru dan mempertahankan pelanggan lama. Salah satu solusi yang muncul adalah Customer Relationship Management (CRM) yang kini penerapannya bisa melalui teknologi internet yang disebut e-crm. Metodologi yang digunakan adalah metode studi lapangan dan studi perpustakaan. Studi lapangan dilakukan dengan survei atas sistem berjalan, analisa terhadap hasil survei dan identifikasi kebutuhan. Studi perpustakaan dilakukan dengan membaca dari berbagai referensi buku-buku. Hasil yang dicapai dari penulisan skripsi ini adalah aplikasi layanan pelanggan yang menyediakan informasi (berita, promosi, produk, status transaksi), melayani masukan baik berupa saran, keluhan ataupun pertanyaan serta menyediakan fitur member pages untuk memberikan layanan yang bersifat personal kepada pelanggannya. Dengan adanya aplikasi layanan pelanggan CRM berbasis internet maka diharapkan perusahaan dapat menjaga hubungan baik jangka panjang dengan pelanggannya. Kata Kunci : Customer Relationship Managemant (CRM), web iv

2 KATA PENGANTAR Puji syukur kepada Tuhan, atas berkat dan bimbingannya yang diberikan kepada Penulis selama dalam Penulisan skripsi sehingga Penulis dapat menyelesaikan skripsi ini dengan baik dan tepat waktu. Penulis menyadari bahwa selesainya skripsi ini tidak lepas dari bantuan, saran, dukungan dari berbagai pihak. Maka pada kesempatan ini, Penulis ingin mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya atas bantuan dari pihak-pihak yang telah banyak sekali membantu Penulis dalam menyelesaikan skripsi ini, yaitu : 1) Pertama-tama untuk Tuhan Yesus Kristus karena tanpa Dia, Penulis tidak bisa menyelesaikan dengan baik dan tepat waktu. 2) Bapak Prof. Dr. Gerardus Polla, M.App.Sc., selaku Rektor Universitas Bina Nusantara. 3) Bapak Ir. Sablin Yusuf, M.Sc, M.Comp.Sc., selaku Dekan Fakultas Ilmu Komputer. 4) Bapak Johan, S.Kom, MM, selaku Ketua Jurusan Sistem Informasi. Terima kasih atas saran dan dukungan yang diberikan kepada Penulis. 5) Ibu Meyliana, S.Kom, MM selaku Dosen pembimbing Terima kasih atas bantuan, dukungan, kesabaran juga nasihat-nasihatnya yang luar biasa yang diberikan kepada Penulis selama pembuatan skripsi sehingga skripsi ini dapat terselesaikan dengan baik dan tepat pada waktunya. 6) Bapak Henry Antonius Eka W, S.Kom., MM Terima kasih atas saran dan dukungan yang diberikan kepada Penulis. 7) Bapak Diyurman Gea, S.Kom, MM Terima kasih atas saran dan dukungan yang diberikan kepada Penulis. v

3 8) Seluruh Dosen pengajar Universitas Bina Nusantara Terima kasih telah banyak memberikan bekal ilmu pengetahuan dan bimbingan kepada Penulis selama masa kuliah. 9) Pihak Hotel Mega Anggrek, khususnya kepada Lhaksito Yakhbirowo, S.Psi selaku HRD Recruitment & Consulting, yang telah memberikan kesempatan kepada Penulis untuk melakukan penelitian terhadap Hotel Mega Anggrek dan membantu dalam memberikan informasi yang mendukung pembuatan skripsi ini. 10) Keluarga Penulis masing-masing yang banyak memberikan motivasi dan doa dalam penyusunan skripsi ini. 11) Seluruh teman-teman Penulis yang telah memberikan dukungan dan masukan, serta semua pihak yang tidak dapat disebutkan satu persatu. Semoga skripsi ini memberikan manfaat baik bagi kalangan Akademika Universitas Bina Nusantara maupun bagi masyarakat umum. Akhir kata Penulis mengucapkan terima kasih, saran dan kritik sangat kami nantikan untuk pengembangan skripsi nantinya. Jakarta, Januari 2008 Penulis vi

4 DAFTAR ISI Halaman Judul Luar Halaman Judul Dalam Halaman Persetujuan Softcover Halaman Persetujuan Hardcover Abstrak Kata Pengantar Daftar Isi Daftar Tabel Daftar Gambar Daftar Lampiran i ii iii iv v vi viii xvi xviii xxiv BAB 1 PENDAHULUAN Latar Belakang Ruang Lingkup Tujuan dan Manfaat Metodologi Penelitian Metode Pengumpulan Data Metode Analisis Metode Perancangan Sistematika Penulisan 6 BAB 2 LANDASAN TEORI Landasan Teori Umum Definisi dan Sejarah Internet 8 vii

5 World Wide Web (WWW) Hypertext Markup Language (HTML) Uniform Resource Locator (URL) E-Business E-Marketing Unified Modelling Language (UML) Use Case Diagram Class Diagram Activity Diagram Database Teori IMK (Interaksi Manusia dan Komputer) Analisa Sistem Perancangan Sistem Teori Landasan Khusus Customer Relationship Management (CRM) Definisi CRM Model Siklus CRM Proses CRM Jenis Aplikasi CRM Tujuan CRM Manfaat CRM Implementasi CRM E-CRM 31 viii

6 Tantangan E-CRM Pelanggan Kepuasan Pelanggan Alasan Mengukur Kepuasan Pelanggan Cara Mengukur Kepuasan Pelanggan Ciri-ciri Kesetiaan Pelanggan Pemicu Kepuasan Pelanggan Definisi Nilai Proses Penciptaan Nilai Menuju Loyalitas Menciptakan Hubungan di Internet 46 BAB 3 ANALISA SISTEM YANG SEDANG BERJALAN Gambaran Umum Perusahaan Perkembangan Perusahaan Struktur Organisasi Perusahaan Tipe Kamar Jasa dan Fasilitas Analisa Sistem Berjalan Prosedur Sistem Pemesanan Kamar Berjalan Prosedur Penerimaan Pemesanan Kamar Individu Prosedur Pembatalan Pemesanan Kamar Individu Group / Rombongan Prosedur Penerimaan Pemesanan Kamar Group Prosedur Pembatalan Pemesanan Kamar Group VIP 63 ix

7 3.2.2 Prosedur Sistem Pemesanan Ballroom Berjalan Identifikasi Permasalahan dan Analisa Kebutuhan Sistem Analisa Kuesioner Identifikasi Permasalahan Usulan Pemecahan Masalah 72 BAB 4 RANCANGAN SISTEM CRM YANG DIUSULKAN Usulan Prosedur Yang Baru Sistem Yang Diusulkan Unified Model Diagram (UML) Use Case Diagram (Sistem e-crm) Yang Diusulkan Use Case Diagram Sistem CRM User Use Case Diagram Sistem CRM Resepsionis Use Case Diagram Sistem CRM Administrator Activity Diagram (Sistem e-crm) Yang Diusulkan Activity Diagram User Activity Diagram Mengakses Informasi Activity Diagram Saran_dan_Kritik Activity Diagram Pencarian Activity Diagram Login User Activity Diagram Perubahan Profil Activity Diagram Pendaftaran Member Activity Diagram Reservasi Activity Diagram Kotak Surat 90 x

8 Activity Diagram Pengecekan Sejarah 91 Transaksi Activity Diagram Mereferensikan 91 Teman Activity Diagram Resepsionis Activity Diagram Login Resepsionis Activity Diagram Mengecek Member Activity Diagram Mengecek Status Kamar Activity Diagram Mengecek 93 Daftar Reservasi Activity Diagram Mengecek Transaksi Activity Diagram Mengirim Pesan Activity Diagram Administrator Activity Diagram Login Administrator Activity Diagram Mengubah 95 Event dan Promo Activity Diagram Mengubah Testimonial Activity Diagram Mengubah Deskripsi 96 Perusahaan Activity Diagram Mengubah Kamar Activity Diagram Mengubah Paket Activity Diagram Mengubah Fasilitas Activity Diagram Mengubah Daftar FAQ Struktur Menu 98 xi

9 Struktur Menu User Sebelum Login Struktur Menu User Setelah Login Struktur Menu Resepsionis Struktur Menu Administrator Rancangan Database Spesifikasi Database Rancangan Layar Rancangan Layar User sebelum Login Rancangan Layar Home Rancangan Layar Sign up Rancangan Layar Forgot Password Rancangan Layar About Us Rancangan Layar Room s and Apartment Rancangan Layar Packages Rancangan Layar Facilities Rancangan Layar Contact Us Rancangan Layar Reservation Before Login Rancangan Layar User setelah Login Rancangan Layar Profile Rancangan Layar Privilege Member Card Rancangan Layar Reservation Rancangan Layar Meeting Reservation Rancangan Layar Inbox 138 xii

10 Rancangan Layar Transaction History Rancangan Layar Tell a friend Rancangan Layar Resepsionis Rancangan Layar Login Resepsionis Rancangan Layar Home Resepsionis Rancangan Layar Member Rancangan Layar Room Status Rancangan Layar Reservation List Rancangan Layar Event Order List Rancangan Layar Transactions Rancangan Layar Send Message Rancangan Layar Administrator Rancangan Layar Login Administrator Rancangan Layar Home Administrator Rancangan Layar Event and Promo Rancangan Layar Testimonial Rancangan Layar Vission and Mission Rancangan Layar Company Profile Rancangan Layar Our Location Rancangan Layar In Room Facilities Rancangan Layar Room Type Rancangan Layar Room Rancangan Layar Meeting Package Rancangan Layar Wedding Package 191 xiii

11 Rancangan Layar Hotel Facilities Rancangan Layar FAQ List Perbandingan Web Yang Berjalan Dengan Yang Diusulkan Kebutuhan Implementasi Kebutuhan Perangkat Keras Kebutuhan Piranti Lunak Pengembangan Sistem 206 BAB 5 SIMPULAN DAN SARAN Simpulan Saran 208 DAFTAR PUSTAKA RIWAYAT HIDUP LAMPIRAN xiv

12 DAFTAR TABEL Tabel 3.1 Publish Room Rate Periode Tabel 3.2 Hasil Analisa Pertanyaan Kuesioner No Tabel 3.3 Hasil Analisa Pertanyaan Kuesioner No Tabel 3.4 Hasil Analisa Pertanyaan Kuesioner No Tabel 3.5 Hasil Analisa Pertanyaan Kuesioner No Tabel 3.6 Hasil Analisa Pertanyaan Kuesioner No Tabel 3.7 Hasil Analisa Pertanyaan Kuesioner No Tabel 3.8 Hasil Analisa Pertanyaan Kuesioner No Tabel 3.9 Hasil Analisa Pertanyaan Kuesioner No Table 4.1 Employment 100 Table 4.2 Guest 101 Table 4.3 About_us 102 Table 4.4 Event 103 Table 4.5 Packages 103 Table 4.6 Facilities 104 Table 4.7 Inroom_facilities 104 Table 4.8 Mail_message 105 Table 4.9 Room_available 105 Table 4.10 Room_picture 106 Table 4.11 Room_type 106 Table 4.12 Room_price 107 Table 4.13 Room 107 xv

13 Table 4.14 Picture 108 Table 4.15 Frequently Asked Question 108 Table 4.16 Reservation 109 Table 4.17 Privilege_Member_Card 110 Table 4.18 Transaction 111 Table 4.19 Testimonial 112 Table 4.20 Event Order 112 Table 4.21 Searching 113 Table 4.22 Tabel Perbandingan Web Yang Sedang Berjalan Dengan 203 Yang Diusulkan Table 4.23 Perkiraan Jadwal Pengembangan Sistem 206 xvi

14 DAFTAR GAMBAR Gambar 2.1 Komponen Use Case Diagram 15 Gambar 2.2 Komponen Class Diagram 17 Gambar 2.3 Faktor Kunci Strategi CRM 29 Gambar 2.4 Gambar piramida pelanggan 34 Gambar 2.5 Model hubungan antara kepuasan pelanggan dengan 40 Niat Berperilaku Pelanggan Gambar 2.6 Pemicu kepuasan pelanggan 44 Gambar 2.7 Proses penciptaan nilai menuju loyalitas 45 Gambar 2.8 Cara mengembangkan hubungan di Internet 46 Gambar 2.9 Evaluasi Website untuk memicu hubungan 47 Gambar 3.1 Struktur Organisasi Hotel Mega Anggrek 50 Gambar 3.2 Rich Picture yang sedang berjalan 56 Gambar 3.3 Tampilan Layar Hotel Mega Anggrek 59 Gambar 3.4 Diagram Pie hasil analisa pertanyaan kuesioner no Gambar 3.5 Diagram Pie hasil analisa pertanyaan kuesioner no Gambar 3.6 Diagram Pie hasil analisa pertanyaan kuesioner no Gambar 3.7 Diagram Pie hasil analisa pertanyaan kuesioner no Gambar 3.8 Diagram Pie hasil analisa pertanyaan kuesioner no Gambar 3.9 Diagram Pie hasil analisa pertanyaan kuesioner no Gambar 3.10 Diagram Pie hasil analisa pertanyaan kuesioner no Gambar 3.11 Diagram Pie hasil analisa pertanyaan kuesioner no Gambar 4.1 Class Diagram Hotel Mega Anggrek 77 xvii

15 Gambar 4.2 UseCase Diagram Sistem CRM User 83 Gambar 4.3 Use Case Diagram Sistem CRM Resepsionis 84 Gambar 4.4 Use Case Diagram Sistem CRM Administrator 85 Gambar 4.5 Activity Diagram Mengakses Informasi 86 Gambar 4.6 Activity Diagram Saran dan Kritik 86 Gambar 4.7 Activity Diagram Pencarian 87 Gambar 4.8 Activity Diagram Login User 87 Gambar 4.9 Activity Diagram Perubahan Profil 88 Gambar 4.10 Activity Diagram Pendaftaran Member 88 Gambar 4.11 Activity Diagram Reservasi 89 Gambar 4.12 Activity Diagram Inbox 90 Gambar 4.13 Activity Diagram Sejarah Transaksi 90 Gambar 4.14 Activity Diagram Mereferensikan Teman 91 Gambar 4.15 Activity Diagram Login Resepsionis 91 Gambar 4.16 Activity Diagram Mengecek Member 92 Gambar 4.17 Activity Diagram Mengecek Status Kamar 92 Gambar 4.18 Activity Diagram Mengecek Daftar Reservasi 93 Gambar 4.19 Activity Diagram Mengecek Transaksi 93 Gambar 4.20 Activity Diagram Mengirim Pesan 94 Gambar 4.21 Activity Diagram Login Administrator 94 Gambar 4.22 Activity Diagram Mengubah Event and Promo 95 Gambar 4.23 Activity Diagram Mengubah Testimonial 95 Gambar 4.24 Activity Diagram Mengubah Deskripsi Perusahaan 96 Gambar 4.25 Activity Diagram Mengubah Kamar 96 xviii

16 Gambar 4.26 Activity Diagram Mengubah Paket 97 Gambar 4.27 Activity Diagram Mengubah Fasilitas 97 Gambar 4.28 Activity Diagram Mengubah Daftar FAQ 98 Gambar 4.29 Struktur Menu User Sebelum Login 98 Gambar 4.30 Struktur Menu User Setelah Login 99 Gambar 4.31 Struktur Menu Resepsionis 99 Gambar 4.32 Struktur Menu Administrator 100 Gambar 4.33 Rancangan Layar Home User 114 Gambar 4.34 Rancangan Layar Sign Up 115 Gambar 4.35 Rancangan Layar Forgot Password 116 Gambar 4.36 Rancangan Layar About Us 117 Gambar 4.37 Rancangan Layar Room s and Apartment 118 Gambar 4.38 Rancangan Layar Packages 119 Gambar 4.39 Rancangan Layar Wedding Packages 120 Gambar 4.40 Rancangan Layar Wedding Packages( lanjutan ) 121 Gambar 4.41 Rancangan Layar Facilities 122 Gambar 4.42 Rancangan Layar Contact Us (Comment) 123 Gambar 4.43 Rancangan Layar Contact Us (FAQ) 124 Gambar 4.44 Rancangan Layar Reservation After Click Here (1) 125 Gambar 4.45 Rancangan Layar Reservation After Click Here (2) 126 Gambar 4.46 Rancangan Layar Reservation After Click Here (3) 127 Gambar 4.47 Rancangan Layar Reservation After Click Here (4) 128 Gambar 4.48 Rancangan Layar Profile 129 Gambar 4.49 Rancangan Layar Profile (edit) 130 xix

17 Gambar 4.50 Rancangan Layar Privilege Member Card 131 Gambar 4.51 Rancangan Layar Reservation 132 Gambar 4.52 Rancangan Layar Reservation 1 (lanjutan) 133 Gambar 4.53 Rancangan Layar Reservation 2 (lanjutan) 134 Gambar 4.54 Rancangan Layar Meeting Reservation 135 Gambar 4.55 Rancangan Layar Meeting Reservation 1 (lanjutan) 136 Gambar 4.56 Rancangan Layar Meeting Reservation 2 (lanjutan) 137 Gambar 4.57 Rancangan Layar Inbox 138 Gambar 4.58 Rancangan Layar Inbox (detail) 139 Gambar 4.59 Rancangan Layar Transaction History 140 Gambar 4.60 Rancangan Layar Tell A Friend 141 Gambar 4.61 Rancangan Layar Login Resepsionis 142 Gambar 4.62 Rancangan Layar Home Resepsionis 143 Gambar 4.63 Rancangan Layar Member 144 Gambar 4.64 Rancangan Layar Member (detail) 145 Gambar 4.65 Rancangan Layar Room Status 146 Gambar 4.66 Rancangan Layar Reservation List 147 Gambar 4.67 Rancangan Layar Event Order List 148 Gambar 4.68 Rancangan Layar Event Order List (lanjutan) 149 Gambar 4.69 Rancangan Layar Transactions 150 Gambar 4.70 Rancangan Layar Transactions 1 (lanjutan) 151 Gambar 4.71 Rancangan Layar Transactions 2 (lanjutan) 152 Gambar 4.72 Rancangan Layar Transactions 3 (lanjutan) 153 Gambar 4.73 Rancangan Layar Send Message 154 xx

18 Gambar 4.74 Rancangan Layar Login Administrator 155 Gambar 4.75 Rancangan Layar Home Administrator 156 Gambar 4.76 Rancangan Layar Event and Promo (view) 157 Gambar 4.77 Rancangan Layar Event and Promo (edit) 158 Gambar 4.78 Rancangan Layar Event and Promo (delete) 159 Gambar 4.79 Rancangan Layar Event and Promo (add) 160 Gambar 4.80 Rancangan Layar Testimonial (view) 161 Gambar 4.81 Rancangan Layar Testimonial (edit) 162 Gambar 4.82 Rancangan Layar Testimonial (delete) 163 Gambar 4.83 Rancangan Layar Testimonial (add) 164 Gambar 4.84 Rancangan Layar Vission and Mission 165 Gambar 4.85 Rancangan Layar Vission and Mission (edit) 166 Gambar 4.86 Rancangan Layar Company Profile 167 Gambar 4.87 Rancangan Layar Company Profile (edit) 168 Gambar 4.88 Rancangan Layar Our Location (view) 169 Gambar 4.89 Rancangan Layar Our Location (edit) 170 Gambar 4.90 Rancangan Layar In Room Facilities 171 Gambar 4.91 Rancangan Layar In Room Facilities (edit) 172 Gambar 4.92 Rancangan Layar Room Type (view) 173 Gambar 4.93 Rancangan Layar Room Type (edit) 174 Gambar 4.94 Rancangan Layar Room Type (Change Thumbnail) 175 Gambar 4.95 Rancangan Layar Room Type (Change Picture) 176 Gambar 4.96 Rancangan Layar Room Type (Edit Change Picture) 177 Gambar 4.97 Rancangan Layar Room Type (Delete Change Picture) 178 xxi

19 Gambar 4.98 Rancangan Layar Room Type (Add Picture) 179 Gambar 4.99 Rancangan Layar Room Type (Change Price) 180 Gambar Rancangan Layar Room Type (delete) 181 Gambar Rancangan Layar Room Type (add) 182 Gambar Rancangan Layar Room (view) 183 Gambar Rancangan Layar Room (edit) 184 Gambar Rancangan Layar Room (delete) 185 Gambar Rancangan Layar Room (add) 186 Gambar Rancangan Layar Meeting Package (view) 187 Gambar Rancangan Layar Meeting Package (edit) 188 Gambar Rancangan Layar Meeting Package (delete) 189 Gambar Rancangan Layar Meeting Package (add) 190 Gambar Rancangan Layar Wedding Package (view) 191 Gambar Rancangan Layar Wedding Package (edit) 192 Gambar Rancangan Layar Wedding Package (delete) 193 Gambar Rancangan Layar Wedding Package (add) 194 Gambar Rancangan Layar Hotel Facilities (view) 195 Gambar Rancangan Layar Hotel Facilities (edit) 196 Gambar Rancangan Layar Hotel Facilities (delete) 197 Gambar Rancangan Layar Hotel Facilities (add) 198 Gambar Rancangan Layar FAQ list (view) 199 Gambar Rancangan Layar FAQ list (edit) 200 Gambar Rancangan Layar FAQ list (delete) 201 Gambar Rancangan Layar FAQ list (add) 202 xxii

20 DAFTAR LAMPIRAN L-1 Tampilan Layar Home User L - 1 L-2 Tampilan Layar Sign Up L - 2 L-3 Tampilan Layar Forgot Password L - 3 L-4 Tampilan Layar About Us L - 4 L-5 Tampilan Layar Room s and Appartment L - 5 L-6 Tampilan Layar Meeting Packages L - 6 L-7 Tampilan Layar Wedding Packages L - 7 L-8 Tampilan Layar Wedding Packages (detail) L - 7 L-9 Tampilan Layar Facilities L - 8 L-10 Tampilan Layar Contact Us (Comment) L - 9 L-11 Tampilan Layar Contact Us (FAQ) L 10 L-12 TampilanLayar Reservation After Click Here (1) L - 11 L-13 TampilanLayar Reservation After Click Here (2) L - 12 L-14 TampilanLayar Reservation After Click Here (3) L - 13 L-15 TampilanLayar Reservation After Click Here (4) L - 15 xxiii

21 L-16 Tampilan Layar Profile L - 16 L-17 Tampilan Layar Profile (edit) L - 17 L-18 Tampilan Layar Privilege Member Card L - 18 L-19 Tampilan Layar Reservation L - 19 L-20 Tampilan Layar Reservation 1 (lanjutan) L - 20 L-21 Tampilan Layar Reservation 2 (lanjutan) L - 21 L-22 Tampilan Layar Meeting Reservation L - 22 L-23 Tampilan Layar Meeting Reservation 1 (lanjutan) L - 23 L-24 Tampilan Layar Meeting Reservation 2 (lanjutan) L - 24 L-25 Tampilan Layar Inbox L - 25 L-26 Tampilan Layar Inbox (detail) L - 26 L-27 Tampilan Layar Transaction History L - 27 L-28 Tampilan Layar Tell a friend L - 28 L-29 Tampilan Layar Login Resepsionis L - 29 L-30 Tampilan Layar Home Resepsionis L - 30 L-31 Tampilan Layar Member L - 30 L-32 Tampilan Layar Member (detail) L - 31 xxiv

22 L-33 Tampilan Layar Room Status L - 32 L-34 Tampilan Layar Reservation List L - 32 L-35 Tampilan Layar Event Order List L - 33 L-36 Tampilan Layar Event Order List (detail) L - 33 L-37 Tampilan Layar Transactions L - 34 L-38 Tampilan Layar Transactions 1 (lanjutan) L - 34 L-39 Tampilan Layar Transactions 2 (lanjutan) L - 34 L-40 Tampilan Layar Transactions 3 (lanjutan) L - 35 L-41 Tampilan Layar Send Message L - 35 L-42 Tampilan Layar Login Administrator L - 36 L-43 Tampilan Layar Home Administrator L - 37 L-44 Tampilan Layar Event and Promo (view) L - 37 L-45 Tampilan Layar Event and Promo (edit) L - 38 L-46 Tampilan Layar Event and Promo (delete) L - 38 L-47 Tampilan Layar Event and Promo (add) L - 39 L-48 Tampilan Layar Testimonial (view) L - 39 L-49 Tampilan Layar Testimonial (edit) L - 40 xxv

23 L-50 Tampilan Layar Testimonial (delete) L - 40 L-51 Tampilan Layar Testimonial (add) L - 41 L-52 Tampilan Layar Vission and Mission L - 41 L-53 Tampilan Layar Vission and Mission(edit) L - 42 L-54 Tampilan Layar Company Profile L - 42 L-55 Tampilan Layar Company Profile (edit) L - 43 L-56 Tampilan Layar Our Location (view) L - 43 L-57 Tampilan Layar Our Location (edit) L - 44 L-58 Tampilan Layar In Room Facilities L - 44 L-59 Tampilan Layar In Room Facilities (edit) L - 45 L-60 Tampilan Layar Room Type (view) L - 45 L-61 Tampilan Layar Room Type (edit) L - 46 L-62 Tampilan Layar Room Type (Change Thumbnail) L - 46 L-63 Tampilan Layar Room Type (Change Picture) L - 47 L-64 Tampilan Layar Room Type (Edit Change Picture) L - 47 L-65 Tampilan Layar Room Type (Delete Change Picture) L - 48 L-66 Tampilan Layar Room Type (Add Picture) L - 48 xxvi

24 L-67 Tampilan Layar Room Type (Change Price) L - 49 L-68 Tampilan Layar Room Type (delete) L - 49 L-69 Tampilan Layar Room Type (add) L - 50 L-70 Tampilan Layar Room (view) L - 50 L-71 Tampilan Layar Room (edit) L - 51 L-72 Tampilan Layar Room (delete) L - 51 L-73 Tampilan Layar Room (add) L - 52 L-74 Tampilan Layar Meeting Package (view) L - 52 L-75 Tampilan Layar Meeting Package (edit) L - 53 L-76 Tampilan Layar Meeting Package (delete) L - 53 L-77 Tampilan Layar Meeting Package (add) L - 54 L-78 Tampilan Layar Wedding Package (view) L - 54 L-79 Tampilan Layar Wedding Package (edit) L - 55 L-80 Tampilan Layar Wedding Package (delete) L - 55 L-81 Tampilan Layar Wedding Package (add) L - 56 L-82 Tampilan Layar Hotel Facilities (view) L - 57 L-83 Tampilan Layar Hotel Facilities (edit) L - 58 xxvii

25 L-84 TampilanLayar Hotel Facilities (delete) L - 58 L-85 Tampilan Layar Hotel Facilities (add) L - 59 L-86 Tampilan Layar FAQ list (view) L - 60 L-87 Tampilan Layar FAQ list (edit) L - 60 L-88 Tampilan Layar FAQ list (delete) L - 61 L-89 Tampilan Layar FAQ list (add) L - 61 xxviii

UNIVERSITAS BINA NUSANTARA. Jurusan Sistem Informasi Program Studi Komputerisasi Akuntansi Skripsi Sarjana Komputer Semester Ganjil Tahun 2005 / 2006

UNIVERSITAS BINA NUSANTARA. Jurusan Sistem Informasi Program Studi Komputerisasi Akuntansi Skripsi Sarjana Komputer Semester Ganjil Tahun 2005 / 2006 UNIVERSITAS BINA NUSANTARA Jurusan Sistem Informasi Program Studi Komputerisasi Akuntansi Skripsi Sarjana Komputer Semester Ganjil Tahun 2005 / 2006 ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM PENJUALAN ONLINE BERBASISKAN
