PEMERINTAH KABUPATEN SUMBA DINAS PU DAN PENATAAN RUANG BIDANG BINA MARGA Jl. Weekarou No. - Telp , Waikabubakk - Sumba Barat

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PEMERINTAH KABUPATEN SUMBA DINAS PU DAN PENATAAN RUANG BIDANG BINA MARGA Jl. Weekarou No. - Telp , Waikabubakk - Sumba Barat"

Transkripsi

1 PEMERINTAH KABUPATEN SUMBA BARAT DINAS PU DAN PENATAAN RUANG BIDANG BINA MARGA Jl. Weekarou No. - Telp , Waikabubakk - Sumba Barat PROGRAM : PEMBANGUNAN JALAN DAN JEMBATAN KEGIATAN : PENGAWASAN TEKNIS PEMBANGUNAN JALAN DAN JEMBATAN DINAS PEKERJAAN UMUM DAN PENATAAN RUANG KABUPATEN SUMBA BARAT TAHUN ANGGARAN 2017 KERANGKA ACUAN KERJA (KAK) PAKET PEKERJAAN : PENGAWASAN TEKNIS PEMBANGUNAN JALAN TA VOLUME : 1 PAKET BIAYA LOKASI : Rp ,00 (Dua Ratus Sembilan Puluh Tiga Juta Lima Ratus Ribu Rupiah) : TERSEBAR

2 PEMERINTAH KABUPATEN SUMBA BARAT DINAS PU DAN PENATAAN RUANG BIDANG BINA MARGA Jln. Weekerou No. Telp (22056) Waikabubak, Propinsi Nusa Tenggara Timur dinasputamben.sumbabaratkab@gmail.com KERANGKA ACUAN KERJA ( KAK ) Program : PEMBANGUNAN JALAN DAN JEMBATAN Kegiatan : PENGAWASAN TEKNIS PEMBANGUNAN JALAN DAN JEMBATAN Pekerjaan : PENGAWASAN TEKNIS PEMBANGUNAN JALAN 2017 Lokasi : TERSEBAR DI KABUPATEN SUMBA BARAT Tahun Anggaran : 2017 URAIAN PENDAHULUAN 1 1. Latar Belakang Sebagaimana diamanatkan di dalam Undang-Undang Nomor 38 Tahun 2004 tentang Jalan sebagai salah satu prasarana transportasi yang mempunyai peranan sangat penting dalam hal distribusi ekonomi mulai dari yang berskala lokal, regional maupun Nasional, berbangsa dan bernegara, yang ditujukan sebesar-besarnya bagi kemakmuran rakyat, serta untuk menghubungkan dan mengikat seluruh wilayah Negara Kesatuan Republik Indonesia. Sektor prasarana jalan dan jembatan merupakan salah satu urat nadi dalam pertumbuhan ekonomi wilayah, sehingga ketepatan penyediaannya melalui besarnya investasi adalah suatu hal yang sangat penting. Berkaitan dengan perkembangan ekonomi, investasi jalan memiliki pengaruh yang luas baik bagi pengguna jalan maupun bagi wilayah secara keseluruhan. Pengaruh positif terutama timbul dari kenyataan bahwa investasi jalan secara umum mengarah kepada pengurangan sumber daya yang dibutuhkan untuk memproduksi dan mendistribusikan sejumlah volume dan pola keluaran ekonomi, untuk menstimulasi ekonomi regional lebih lanjut. Strategi aktif pada pembangunan infrastruktur jalan dan jembatan ini dapat dikategorikan sebagai strategi yang di dalam pembangunannya dapat mengundang peran serta tidak hanya pemerintah tetapi juga investor swasta. Pengembangan sektor transportasi khususnya sektor jalan dan jembatan, diharapkan dapat mengubah struktur perekonomian daerah atau mengubah struktur PDRB antar wilayah. Potensi yang mendukung pertumbuhan ekonomi tersebut diatas haruslah didukung oleh infrastruktur sarana dan prasarana yang memadai. Salah satu infrastruktur yang mempunyai peran signifikan adalah infrastruktur transportasi jalan dan prasarana pendukung lainnya. Sejalan dengan tugas pokoknya, Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Sumba Barat bertanggung jawab di dalam penyelenggaraan jalan sebagaimana diamanatkan di dalam undang-undang diatas. Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Sumba Barat berupaya untuk menciptakan penyelenggaraan sistem jaringan jalan yang mampu menunjang, mendorong dan menggerakkan pengembangan wilayah dan kawasan, memiliki standar dan mutu yang berkualitas melalui pembangunan, pemeliharaan, dan untuk meningkatkan dan pengembalian kondisi sarana dan prasarana jalan. 1 Uraian Pendahuluan memuat gambaran secara garis besar mengenai pekerjaan yang akan dilaksanakan. Pengawasan Teknis Pembangunan JalanTA

3 2. Maksud dan Tujuan Adapun maksud dari pekerjaan ini adalah untuk mengawasi Pembangunan, Peningkatan dan Pemeliharaan Jalan dan Jembatan di Kabupaten Sumba Barat. Sedangkan tujuan dari pekerjaan ini adalah tercapainya pengawasan pelaksanaan pekerjaan yang dilaksanakan oleh kontraktor agar dapat diselesaikan dengan baik sesuai dengan spesifikasi teknik yang telah ditentukan, tepat waktu, tepat mutu, tepat volume, sehingga bangunan atau konstruksi yang dihasilkan dapat berguna dan bermanfaat seperti yang diharapkan. 3. Sasaran Berdasarkan maksud dan tujuan tersebut, maka sasaran yang diharapkan adalah pelaksanaan pekerjaan dapat diselesaikan dengan baik sesuai dengan spesifikasi teknik yang telah ditentukan, tepat waktu, tepat mutu, tepat volume, sehingga bangunan atau konstruksi yang dihasilkan dapat berguna dan bermanfaat. 4. Lokasi Kegiatan Kegiatan ini harus dilaksanakan di wilayah Negara Kesatuan Republik Indonesia. Lokasi pekerjaan berada di Kabupaten Sumba Barat Provinsi Nusa Tenggara Timur. 5. Sumber Pendanaan Kegiatan ini dibiayai dari sumber pendanaan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Kabupaten Sumba Barat yang tercantum dalam DPA SKPD Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Tahun Anggaran Nama dan Organisasi Pejabat Pembuat Komitmen (PPK) Nama PPK : Program Pembangunan Jalan dan Jembatan Proyek/Satuan Kerja : Pengawasan Teknis Pembangunan Jalan TA 2017/ Dinas Pekejaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Sumba Barat DATA PENUNJANG 2 7. Data Dasar Sebelum memulai kegiatan pekerjaan, konsultan harus mengadakan konsultasi terlebih dahulu dengan Pengguna Jasa/ Kuasa Pengguna Anggaran/ Pejabat Pembuat Komitmen/ Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan, yaitu untuk mendapatkan konfirmasi mengenai data jalan yang akan ditangani beserta utilitasnya. Adapun data-data yang diperlukan sebelum melaksanakan pekerjaan sebagai berikut : a. Data-data dokumen terdahulu. b. Data lokasi untuk membantu proses selanjutnya. c. Data-data sekunder lainnya yang diperlukan dan dianggap penting. 2 Data penunjang terdiri dari data yang berkaitan dengan pelaksanaan pekerjaan. Pengawasan Teknis Pembangunan JalanTA

4 8. Standar Teknis Dalam kegiatan seperti yang dimaksud pada KAK ini, Konsultan harus memperhatikan persyaratanpersyaratan serta ketentuan-ketentuan sebagai berikut : a. Persyaratan Umum Pekerjaan Setiap bagian dari kegiatan harus dilaksanakan secara benar dan tuntas dan memberikan hasil yang telah ditetapkan dan diterima dengan baik oleh Pengguna Jasa/Kuasa Pengguna Anggaran/ Pejabat Pembuat Komitmen/Pengendali Kegiatan. b. Persyaratan Obyektif Pelaksanaan pekerjaan pengaturan dan pengamanan yang obyektif untuk kelancaran pelaksanaan, baik yang menyangkut macam, kualitas dan kuantitas dari setiap bagian pekerjaan. c. Persyaratan Fungsional Kegiatan pelaksanaan pekerjaan harus dilaksanakan dengan profesionalisme dan tanggung-jawab yang tinggi sebagai Konsultan. d. Persyaratan Prosedural Penyelesaian administrasif sehubungan dengan pelaksanaan tugas/pekerjaan di lapangan harus dilaksanakan sesuai dengan prosedur-prosedur dan peraturan-peraturan yang berlaku. e. Kriteria Lain-lain Selain kriteria umum, untuk berlaku pula ketentuan-ketentuan seperti standar, pedoman, dan peraturan yang berlaku, antara lain ketentuan yang diberlakukan untuk pekerjaan kegiatan yang bersangkutan, yaitu Surat Perjanjian Pelaksanaan Pekerjaan (Kontrak), dan ketentuan -ketentuan lain sebagai dasar perjanjiannya. Adapun standar teknis dalam melaksanakan kegiatan konsultansi menggunakan daftar referensi teknis sebagai dasar pelaksanaan. 9. Studi Studi Terdahulu a. Pengawasan Pembangunan Jalan dan Jembatan TA b. Pengawasan Pembangunan Jalan dan Jembatan TA Referensi Hukum Dasar hukum pelaksanaan pekerjaan Pengawasan Teknis Pembangunan Jalan TA adalah sebagai berikut : a. Undang-undang RI No. 23 Tahun 1997 tentang Lingkungan Hidup. b. Undang-undang RI No. 25 Tahun 2004 tentang Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional. c. Undang-undang RI No. 38 Tahun 2004 tentang Jalan. d. Undang-undang RI No. 22 Tahun 2009 tentang Lalu Lintas dan Angkutan Jalan. e. Peraturan Pemerintah RI No. 34 Tahun 2006 tentang Jalan. f. Peraturan Presiden No. 54 Tahun 2010 tentang Pengadaan Barang dan Jasa Pemerintah. g. Peraturan Presiden No. 70 Tahun 2012 tentang Perubahan Kedua Peraturan Presiden No. 54 Tahun 2010 tentang Pengadaan Barang dan Jasa Pemerintah. h. Peraturan Menteri Pekerjaan Umum No. 78/PRT/M/2005 tentang Leger Jalan. i. Peraturan Menteri Pekerjaan Umum No. 11/PRT/M/2010 tentang Tata Cara Dan Persyaratan Laik Fungsi Jalan. j. Peraturan Menteri Pekerjaan Umum No. 19/PRT/M/2011 tentang Persyaratan Teknis Jalan dan Kriteria Perencanaan Teknis Jalan. Pengawasan Teknis Pembangunan JalanTA

5 k. Peraturan Menteri Pekerjaan Umum No. 28/PRT/M/2016 tentang Pedoman Analisis Harga Satuan Pekerjaan Bidang Pekerjaan Umum. l. Standar Nasional Indonesia (SNI)/ petunjuk/ tata cara standar yang berhubungan dengan bidang jalan dan jembatan. 11. Lingkup Kegiatan Lingkup Pekerjaan adalah melaksanakan Pengawasan Teknis Pembangunan Jalan TA yakni mengawasi pekerjaan konstruksi fisik, dengan rincian ruas jalan sebagai berikut : No Kegiatan/Pekerjaan Volume Lokasi Kecamatan Konstruksi 1 Hotmix Dalam Kota Waikabubak 1 Paket Kota Waikabubak HRS 2 Peningkatan Jalan Kalimbukuni - Lahi Kaninu (Lanjutan) m Kota Waikabubak & HRS Wanukaka 3 Peningkatan Jalan Sp. Puu Weri Sp. Gollu Key (Lanjutan) m Kota Waikabubak HRS 4 Peningkatan Jalan Ngadu Pada Manu Kuku m Tana Righu Lapen 5 Pemeliharaan Jalan Wee Bangga Omba Kareke m Tana Righu HRS 6 Peningkatan Jalan Puu Naga Mata Pawu m Loli HRS 7 Pembangunan Jalan Lingkar Pasola Wanukaka (Lanjutan) m Wanukaka Lapen 8 Pembangunan Jalan Bondo Hula - Gaura m Lamboya & Sirtu Laboya Barat 9 Pemeliharaan Jalan Padede Watu - Rua m Wanukaka HRS 10 Pemeliharaan Jalan Wanukaka - Rua m Wanukaka Lapen 11 Peningkatan Jalan Rua - Hobawawi m Wanukaka HRS 12 Pembangunan Jalan Lingkar Perkotaan Waikabubak m Loli Sirtu (Lingkar Utara I) 13 Pembangunan Jalan Lingkar Perkotaan Waikabubak (Lingkar Selatan II) m Loli & Kota Waikabubak Sirtu RUANG LINGKUP 12. Keluaran 3 Terkait dengan kegiatan konsultan jasa konsultansi dalam pelaksanaan pekerjaan Pengawasan Teknis Pembangunan Jalan TA terdapat beberapa pelaporan sebagai produk kerja yang harus dibuat oleh konsultan. Laporan-laporan tersebut akan disampaikan kepada pihak Pengguna Jasa sesuai dengan acuan waktu seperti yang telah dijelaskan di dalam Kerangka Acuan Kerja. 13. Peralatan, Material, Personil dan Fasilitas dari Pejabat Pembuat Komitmen Peralatan, Material, Personil dan Fasilitas dari Pejabat Pembuat Komitmen yang dapat digunakan dan harus dipelihara oleh penyedia jasa : a. Laporan dan Data Kumpulan laporan dan data sebagai hasil studi terdahulu serta fotografi (bila ada) dapat dipakai sebagai referensi oleh penyedia jasa. b. Staf Pengawas/ Pendamping Pengguna Jasa akan mengangkat petugas atau wakilnya yang bertindak sebagai pengawas atau pendamping dalam rangka pelaksanaan jasa konsultansi. c. Fasilitas yang disediakan oleh Pengguna Jasa yang dapat digunakan oleh penyedia jasa - Dukungan administrasi dan surat menyurat. - Dalam hal konsultasi rutin dengan pihak-pihak terkait atau direksi pekerjaan, penyedia jasa dapat menggunakan ruang rapat yang ada pada kantor Bidang Bina Marga Dinas Pekerjaan 3 Dijelaskan pula keterkaitan antara suatu keluaran dengan keluaran lain. Pengawasan Teknis Pembangunan JalanTA

6 Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Sumba Barat dengan catatan ruang rapat tersebut sedang tidak dipergunakan. 14. Peralatan dan Material dari Penyedia Jasa Konsultansi Peralatan dan Material dari Penyedia Jasa Konsultansi Penyedia jasa harus menyediakan dan memelihara semua fasilitas dan peralatan yang dipergunakan untuk kelancaran pelaksanaan pekerjaan, antara lain : a. Waterpass b. Meter roll c. Kendaraan roda dua : 5 unit d. Kendaraan Roda empat : 1 unit e. Metal Termometer (pengukur suhu aspal) 15. Lingkup Kewenangan Penyedia Jasa Lingkup dan kewenangan penyedia jasa adalah sebagai berikut : a. Melaksanakan dan menyelesaikan pekerjaan sesuai dengan jadwal pelaksanaan pekerjaan yang telah ditetapkan dalam Kontrak; b. Penyedia harus mengambil langkah-langkah yang memadai untuk melindungi lingkungan tempat kerja dan membatasi perusakan dan gangguan kepada masyarakat maupun miliknya, akibat kegiatan penyedia; c. Melaksanakan perjanjian dan kewajiban-kewajiban yang dibebankan kepadanya dengan penuh tanggung-jawab, ketekunan, efisien dan ekonomis serta memenuhi kriteria teknik profesional dan melindungi secara efektif peralatan-peralatan, mesin, material yang berkaitan dengan pekerjaan dalam kontrak; d. Melaksanakan jasa konsultansi sesuai dengan hukum yang berlaku di Indonesia. PPK secara tertulis akan memberitahukan kepada penyedia mengenai kebiasaan-kebiasaan setempat; e. Tanggung jawab penyedia adalah ketentuan mengenai hal-hal pertanggungjawaban penyedia sesuai dengan hukum yang berlaku di Indonesia; f. Kewenangan anggota penyedia adalah ketentuan yang mengatur mengenai apabila penyedia adalah sebuah joint venture yang beranggotakan lebih dari satu penyedia, anggota joint venture tersebut memberi kuasa kepada salah satu anggota joint venture untuk bertindak dan mewakili hak-hak dan kewajiban anggota penyedia lainnya terhadap PPK. 16. Jangka Waktu Penyelesaian Kegiatan Waktu Pelaksanaan Pekerjaan 8 (delapan) bulan kalender atau 240 (dua ratus empat puluh) hari kalender. 17. Personil Posisi Kualifikasi TENAGA AHLI : 1. Site Engineer Sarjana Teknik Sipil (S1) sebanyak 1 (satu) orang yang berpengalaman minimal 5 (lima) tahun dalam bidangnya serta bersertifikasi keahlian di bidangnya. Dengan melampirkan : Salinan ijazah; Salinan Sertifikat Keahlian (SKA) bidang yg sesuai; Referensi pengguna jasa; dan Daftar gaji per bulan selama tahun Pengawasan Teknis Pembangunan JalanTA Jumlah Orang / Bulan 1 Orang/

7 2. Chief Inspector/QE Sarjana Teknik Sipil (S1) sebanyak 1 (satu) orang yang berpengalaman minimal 5 ( lima) tahun dalam bidangnya serta bersertifikasi keahlian di bidangnya. Dengan melampirkan : Salinan ijazah; Salinan Sertifikat Keahlian (SKA) bidang yg sesuai; Referensi pengguna jasa; dan Daftar gaji per bulan selama tahun TENAGA PENDUKUNG : 1. Inspector Pendidikan minimal STM atau sederajat, dan telah berpengalaman minimal 3 (tiga) tahun di bidangnya. 2. Technician Lab Pendidikan minimal STM atau sederajat, dan telah berpengalaman minimal 3 (tiga) tahun di bidangnya. 3. Operator Komputer Pendidikan minimal SLTA/SMK atau sederajat, dan telah berpengalaman minimal 1 (satu) tahun dibidangnya. 1 Orang/ 5 Orang/ 1 Orang/ 1 Orang/ 18. Jadwal Tahapan Pelaksanaan Kegiatan Penyedia Jasa harus membuat Jadwal Pelaksanaan Pekerjaan/ Kegiatan yang antara lain paling sedikit memuat : a. Jenis/butir-butir pekerjaan yang dilakukan. b. Diagram batang yang menunjukkan waktu pelaksanaan tiap jenis pekerjaan jenis pekerjaan dengan satuan kolom waktu mingguan. c. Lengkung-S mulai awal pekerjaan (ke majuan pekerjaan 0%) sampai dengan akhir pekerjaan (kemajuan pekerjaan 100%). Pembagian waktu kerja harus dibuat mingguan dan setiap bulan dibagi dalam empat minggu. LAPORAN 19. Laporan Pendahuluan Laporan Pendahuluan, memuat : a. Rencana kerja penyedia jasa secara menyeluruh; b. Mobilisasi tenaga ahli dan tenaga pendukung lainnya; c. Jadwal kegiatan penyedia jasa; d. Gambaran umum wilayah pekerjaan; e. Keluaran yang akan dihasilkan; Laporan harus diserahkan selambat-lambatnya 1 (satu) bulan sejak SPMK diterbitkan sebanyak 2 (dua) buku laporan, dalam format kertas A Laporan Bulanan Laporan Bulanan, memuat rangkuman laporan harian pelaksanaan pekerjaan yang dilampiri laporan harian dalam bulan tersebut. Laporan bulan berjalan harus diserahkan selambat-lambatnya tanggal 15 dan tanggal 25 pada bulan berjalan sebanyak 2 (dua) buku laporan, dalam format kertas A Laporan Akhir Konsultan diwajibkan menyiapkan dan menyerahkan Laporan Akhir yang memuat : a. Hasil. Keluaran yang dihasilkan oleh Konsultan Pengawas adalah mutu pekerjaan yang sesuai dengan syarat-syarat teknik dan gambar rencana sehingga pada gilirannya memuaskan semua pihak, Pemerintah, Kontraktor dan masyarakat. Pengawasan Teknis Pembangunan JalanTA

8 b. Laporan. Laporan yang harus diserahkan kepada Pengguna Jasa adalah : 1) Laporan harian, laporan mingguan dan laporan bulanan yang dikumpulkan dari setiap kontraktor pelaksana, lengkap dengan dokumentasinya. 2) Laporan Pelaksanaan Kegiatan dari Konsultan Pengawas yang berisi : BAB I Pendahuluan 1. Otorisasi 2. Maksud dan tujuan 3. Ruang lingkup pengawasan 4. Batasan pekerjaan BAB II Pelaksanaan Kegiatan 1. Umum 2. Lokasi Pekerjaan 3. Lingkup pekerjaan 4. Realisasi Pekerjaan BAB III 1. Kendala yang sering dihadapi 2. Saran dan rekomendasi. BAB IV Penutup Lampiran-lampiran : 1. Daftar personil 2. Daftar peralatan 3. Hasil design/redesign (bila ada) c. Dokumentasi lain berupa : 1. Foto-foto kegitan 0 %, 50 % dan 100 % 2. Shop drawing dan asbuilt drawing 3. Back Up Data. d. Laporan harus diserahkan setiap bulan sesuai dengan jumlah yang tercantum dalam RAB. Laporan harus diserahkan selambat-lambatnya 3 (tiga) bulan sejak SPMK diterbitkan sebanyak 5 (lima) buku laporan, dalam format kertas A4 dan A3 (untuk gambar dan peta). 22. Soft Copy (rangkuman semua laporan) Laporan selain hardcopy juga agar diserahkan juga dalam bentuk file dalam flask disc berisi seluruh, sebanyak 1 (satu) buah diserahkan bersamaan dengan Laporan Akhir. HAL HAL LAIN 23. Produksi Dalam Negeri Semua kegiatan jasa konsultansi berdasarkan KAK ini harus dilakukan di dalam wilayah Negara Republik Indonesia kecuali ditetapkan lain dalam angka 4 KAK dengan pertimbangan keterbatasan kompetensi dalam negeri. Pengawasan Teknis Pembangunan JalanTA

9 24. Persyaratan Kerjasama Jika kerjasama dengan penyedia jasa konsultansi lain diperlukan untuk pelaksanaan kegiatan jasa konsultansi ini maka persyaratan berikut harus dipatuhi. a. Bagian pekerjaan yang dikerjakan oleh sub-penyedia harus diatur dalam kontrak dan disetujui terlebih dahulu oleh PPK. b. Ketentuan-ketentuan dalam kerjasama dengan sub penyedia harus megacu kepada harga yang tercantum dalam kontrak serta menganut system penyetaraan. c. Penyedia tetap bertanggung jawab atas bagian pekerjaan yang dikerjakan oleh sub-penyedia. Masing-masing anggota KSO akan melakukan pengawasan penuh terhadap semua aspek. 25. Pedoman Pengumpulan Data Lapangan Pengumpulan Data Lapangan harus memenuhi persyaratan dengan mengacu pada SNI atau Standar lainnya yang berlaku. 26. Alih Pengetahuan Jika diperlukan, Penyedia Jasa Konsultansi berkewajiban untuk menyelenggarakan pertemuan dan pembahasan dalam rangka alih pengetahuan kepada : a. Staf/personil proyek/satuan kerja Pejabat Pembuat Komitmen b. Staf Bidang Bina Marga Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Sumba Barat yang berkompeten di bidang yang dimaksud. Waikabubak, Februari 2017 Menyetujui : Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Sumba Barat, Ditetapkan Oleh : Pejabat Pembuat Komitmen, Ir. AGUSTINUS B.BORA, M.Eng NIP DEDY DAPADEDA, ST, M.ENG NIP Pengawasan Teknis Pembangunan JalanTA

KERANGKA ACUAN KERJA (KAK) TERM OF REFERENCES (TOR)

KERANGKA ACUAN KERJA (KAK) TERM OF REFERENCES (TOR) KOP PERUSAHAN KERANGKA ACUAN KERJA (KAK) TERM OF REFERENCES (TOR) PEKERJAAN : PERENCANAAN TEKNIS PEMBANGUNAN JALAN HOTMIX SANGOWO LOKASI PEKERJAAN : SANGOWO KECAMATAN MOROTAI TIMUR SUMBER DANA : APBD TAHUN
