BAB I PENDAHULUAN. Menurut WHO (World Health Organization) Keluarga Berencana adalah

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB I PENDAHULUAN. Menurut WHO (World Health Organization) Keluarga Berencana adalah"

Transkripsi

1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Menurut WHO (World Health Organization) Keluarga Berencana adalah tindakan yang membantu individu atau pasangan suami istri untuk mendapatkan objekobjek tertentu, menghindari kelahiran yang tidak diinginkan, mendapatkan kelahiran yang memang diinginkan, mengatur interval diantara kehamilan, mengontrol waktu saat saat kelahiran dalam hubungan dengan umur suami istri, dan untuk menentukan jumlah anak dalam keluarga (Hartanto, 2004). Salah satu metoda Kelurga Berencana (KB) adalah Implant. Implant adalah suatu alat kontrasepsi yang berjangka waktu lima tahun yang terdiri dari enam batang susuk lembut terbuat dari sejenis karet elastis yang mengandung hormon, (Kamus Kebidanan, 2005). Dari sekian banyak masalah saling berkaitan yang dihadapi manusia dalam perempatan abad terakhir, laju prtumbuhan penduduk yang cepat merupakan masalah satu yang besar. Angka kematian bayi dan anak-anak telah banyak berkurang karena sanitasi dan pengendalian penyakit yang lebih baik, menyebabkan jumlah yang bertahan hidupn meningkat, hinggah mencapai tahu-tahun reproduktif mereka dan melahirkan keturuna(liewellyn, 2005). Di negara yang kaya, tingkat pertumbuhan populasi menurun karena wanita(dan pria) memilih anak sedikit dan, dengan menggunakan metode pengendalian kelahiran dapat mempunyai keluarga yang kecil. Sebaliknya dinegara sedang berkembang yang penduduknya masih lapar dan miskin, tingkat kelahiran tetap tinggi, dan hanya beberapa

2 pasangan membatasi jumlah keluarga. Ini karna anak dilihat sesuatu yang berharga di dalam masyarakat, anak-anak juga dihargai karena mereka menunjukkan maskulinitas pria. Tetapi di negara-negara ini pun, wanita mengiginkan jumlah anak yang sedikit, sehinggah keinginan membatasi jumlah keluarga sebenarnya ada. Selain itu, juga ada kesadaran bahwa jika kelahiran diberi jarak antara 2 dan 3 tahun, maka kesehatan dan sejahteraan setiap anak dan ibunya, memperoleh keuntungan(derek, 2005). Keluarga Berencana, merupakan salah satu pelayanan kesehatan preventif yang paling dasar dan utama bagi wanita meskipun tidak slalu diakui demikian. Untuk optimalisasi manfaat kesehatan keluraga berencana, pelayanan tersebut harus disediakan bagi wanita dengan cara menggabungkan dan memenuhi kebutahan pelayanan kesehatan reproduksi utama dan yang lain, seta juga repronsif terhadap bebagai tahap kehidupan reproduksi wanita. Peningkata dan perluasan pelayanan keluarga berencana merupakan salah satu usaha untuk menurunkan angka kesakitan dan kematian ibu yang sedimikian tinggi akibat kehamilan, yang dialami oleh wanita di negara berkembang(marge, 1997) Sejarah keberhasilan pada abad ke 20 saat ini hampir 60 % pasangan usia subur (PUS) di seluruh dunia menggunakan kontrasepsi. Hingga saat ini populasi dunia sudah mencapai angka 6 milyar dan lebih dari 120 juta wanita negara berkembang tidak memiliki cara mencegah kehamilan. Pada awal tahun 2000, para pakar kependudukan memproyeksikan penduduk Indonesia pada tahun 2010 sebanyak 234,1 juta Angka ini merupakan proyeksi moderat yang mengasumsikan keberhasilan program Keluarga Berencana (KB) dalam menurunkan fertilitas pada periode terus berlanjut. Pelayanan KB yang berkualitas belum sepenuhnya menjangkau seluruh wilayah nusantara. Pada saat sekarang ini paradigma program KB telah mempunyai visi dari

3 mewujudkan NKKBS menjadi visi untuk mewujudkan keluarga berencana yang berkualitas tahun Keluarga yang berkualitas adalah keluarga yang sejahtera, sehat, maju, mandiri, memilih jumlah anak yang ideal. berwawasan ke depan, bertanggung jawab dan harmonis. Visi tersebut dijabarkan dalam 6 visi yaitu memberdayakan masyarakat, menggalang kemitraan, dalam peningkatan kesejahtera, kemandirian dan ketahanan keluarga. Meningkatkan kegiatan khusus kualitas KB dan kesehatan reproduksi, meningkatkan promosi, perlindungan dan upaya mewujudkan hak-hak reproduksi dan meningkatkan upaya pemberdayaan perempuan untuk mewujudkan kesetaraan dan keadilan gender melalui program KB serta mempersiapkan sumber daya manusia yang berkualitas sejak pembuahan dan kandungan sampai pada usia lanjut (Saroha, 2009). Berdasarkan hasil SDKI jumlah penduduk Indonesia tahun 2010 mencapai jumlah penduduk Indonesia berdasarkan hasil sensus ini adalah sebanyak orang, yang terdiri dari laki-laki dan perempuan. Laju pertumbuhan penduduk Indonesia sebesar 1,49 persen per tahun. Jumlah presentasi KB aktif 75,36% (SDKI 2007). Berdasarkan fakta utama KB, pengguna alat KB/ cara KB pada perempuan perna kawin pada umur tahun 53,9%, perempuan perna kawin usia reproduktif yang tidak menggunakan alat/cara KB untuk mencegah atau menunda kehamilan 19% dan yang perna ber KB tetapi sekarang tidak menggunakan sebesar 27,1%(Wijaya, 2011, 9). Jumlah peserta KB berdasarkan SDKI meliputi peserta KB Suntik 27,8%, Pil KB 13,2%, IUD 6,2% susuk KB 4,3%, Metode operasi Wanita (MOW) 3,7%, Metode Operasi Pria (MOP) 0,4% dan Kondom 0,9% dan metode amenore laktasi (MAL) 0,1%, dan sisanya merupakan peserta KB tradisional

4 yang masing-masing menggunakan cara pantang berkala 1,6%, senggama terputus 1,5% dan cara lain 0,5%. Berdasarkan hasil presurvey di Badan Pemberdayaan Perempuan Keluarga Berencana pada tahun 2012 di Kota Medan jumlah PUS sebanyak pasanganyan g menjadi peserta KB aktif pada bulan oktober sebanyak yakni peserta KB IU D sebanyak peserta, Metode Operasi Wanita sebanyak peserta, Metode Operasi Pria peserta, Kondom peserta,implant peserta, Suntik peserta dan Pil sebanyak peserta. Sementara PUS yang bukan peserta KB ada sebanyak yakni jumlah pasangan usia subur yang sedang hamil, jumlah pasangan usia subur yang Ingin Mempunyai Anak Segera (IAS), jumlah pasangan usia subur Tidak Ingin Anak Lagi (TIAL), jumlah pasangan usia subur yang ingin anak ditunda (BPPKB, 2012). Berdasarkan data Laporan Puskesmas polonia (2012) jumlah Pasangan Usia Subur (PUS) yang ada di kecamatan Medan polonia sebanyak Yang terbagi menjadi 5 desa/kelurahan yaitu kelurahan Polonia sebanyak 3031 PUS, yang menggunakan KB implant 267 orang (8,86%), kelurahan Sari Rejo sebanyak 3069 PUS, yang menggunakan KB implant 274 (8,92), kelurahan Suka Dame sebanyak 595 PUS, yang menggunakan KB implant 38 orang (6,38), kelurahan Anggrung sebanyak 354 PUS, yang menggunakan KB implant 13 orang (3,67), kelurahan Madras Hulu sebanyak 319 PUS, yang menggunakan KB implant 1 orang (0,03%), sedangkan jumlah akseptor KB di wilayah ini tahun 2012 adalah akseptor KB Pil orang (33,83%) Suntik (30,44%) Implant 536 orang (10,45%), IUD 500 (9,75) orang Metode Operasi Wanita (MOW) 346 orang (06,75%) dan Matode Oprasi Pria (MOP) 47 orang (0,92%).

5 Berdasarkan latar belakang masalah maka peneliti tertarik untuk melakukan penelitian beberapa faktor yang mempengaruhi masih rendahnya minat ibu untuk memilih implant sebagai alat kontrasepsi di kelurahan Madras Hulu. jumlah PUS di kelurahan Madras Hulu Kecamatan Medan Polonia sebanyak 319 PUS. Jumlah PUS peserta KB aktif 229 orang, yang menggunakan KB implant 1 orang dan jumlah PUS yang bukan peserta KB 89 orang. B. Rumusan Masalah Berdasarkan latar belakang yang diuraikan peneliti diatas maka rumusan masalah dalam penelitian ini adalah : faktor-faktor apa saja yang mempengaruhi minat ibu untuk memilih implant sebagai alat kontrasepsi di Kelurahan Madras Hulu Kecamatan Medan Polonia 2013? C. Tujuan Penelitian 1. Tujuan Umum Untuk mengetahui gambaran faktor-faktor yang mempengaruhi rendahnya minat ibu untuk memilih implant sebagai alat kontrasepsi di Kelurahan Madras Hulu Kecamatan Medan Polonia Tahun 2013.

6 2. Tujuan Khusus a. Mengetahui rendahnya minat ibu untuk memilih implant sabagai alat kontrasepsi berdasarkan faktor pendidikan formal di Kelurahan Madras Hulu kecamatan Medan Polonia tahun b. Mengetahui rendahnya minat ibu untuk memilih implant sebagai alat kontrasepsi berdasarkan faktor ekonomi di Kelurahan Madras Hulu kecamatan Medan Polonia tahun c. Mengetahui rendahnya minat ibu untuk memilih implant sebagai alat kontrasepsi berdasarkan faktor sumber informasi di Kelurahan Madras Kecamatan Medan Polonia tahun d. Mengetahui rendahnya minat ibu untuk memilih implant sebagai alat kontrasepsi berdasarkan faktor pengetahuan di Kelurahan Madras Hulu kecamatan Medan Polonia tahun e. Mengetahui rendahnya minat ibu untuk memilih implant sebagai alat kontrasepsi berdasarkan faktor sikap di Kelurahan Madras Kecamatan Medan Polonia tahun 2013.

7 D. Manfaat Penelitian 1. Bagi Petugas Kesehatan Sebagai bahan masukan bagi petugas kesehatan dalam rangka lebih meningkatkan pelayanan KB terutama alat Kontrasepsi Implant. 2. Bagi Institusi Pendidikan Diharapkan hasil penelitian ini dapat menjadi panduan atau bahan perbandingan untuk penelitian yang akan datang dan sebagai bahan bacaan bagi institusi pendidikan dalam keagiatan proses belajar. 3. Bagi Mahasiwi D-IV Kebidanan Sebagai informasi pengembangan ilmu pengetahuan asuhan kebidanan bagi peneliti berikutnya yang ingin meneliti yang berkaitan dengan faktor yang mempengaruhi rendahnya minat ibu untuk memilih implant sebagai alat kontrasepsi. 4. Bagi Masyarakat Bagi masyarakat dapat menjadi sumber pengetahuan, saran dan masukan bagiakseptor KB dalam rangka peningkatan pengetahuan mengenai alat kontrasepsi implant. 5. Bagi Pemerintah Untuk membantu pemerintah dalam menggalakan pelaksanaan progaram KB (Keluarga Berencana).

BAB I PENDAHULUAN. Masalah utama yang sedang dihadapi negara-negara yang sedang berkembang termasuk

BAB I PENDAHULUAN. Masalah utama yang sedang dihadapi negara-negara yang sedang berkembang termasuk BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah utama yang sedang dihadapi negara-negara yang sedang berkembang termasuk Indonesia adalah masih tingginya laju pertumbuhan penduduk dan kurang seimbangnya penyebaran
