BAB 1 PENDAHULUAN Latar Belakang

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB 1 PENDAHULUAN Latar Belakang"

Transkripsi

1 1 BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Gabungan Industri Kendaraan Bermotor Indonesia (Gaikindo, 2015) mencatat tingkat penjualan mobil di Indonesia terus mengalami pertumbuhan. Dari tahun 2010 sampai tahun 201 peningkatan penjualannya mencapai 57% dimana pada tahun 201 penjualan mobil adalah sebesar unit dan pada tahun 2010 sebesar unit. Total jumlah mobil penumpang yang ada di jalanan sampai tahun 201 adalah sebesar unit dan didominasi oleh tipe mobil ber bensin dan solar (Gaikindo, 2015). Dengan pertumbuhan jumlah kendaraan pribadi yang tinggi sulit diimbangi oleh pertumbuhan jaringan jalan dan ini mengakibatkan kinerja jaringan jalan menurun, kemacetan menjadi produk dari fenomena ini. Kinerja jalan yang memburuk menimbulkan dampak pada peningkatan kecelakaan lalu lintas, peningkatan polusi udara dan pemborosan waktu. Selain itu krisis energi juga menjadi dampak kumulatif dari kemacetan dan peningkatan jumlah kendaraan di jalan. Konsumsi BBM yang terus meningkat dan ketergantungan yang tinggi terhadap energi fosil pada sektor transportasi mempercepat terjadinya krisis energi. Pemerintah harus mengeluarkan anggaran besar untuk melakukan impor BBM dengan fluktuasi harganya dan diperparah dengan besarnya pemberian subsidi yang ternyata salah sasaran. Realisasi penyaluran BBM besubsidi dengan anggaran Rp 210 triliun pada tahun 2013 adalah 92% digunakan untuk transportasi darat. Dari total subsidi yang disaluran untuk transportasi darat, 53% dinikmati oleh mobil pribadi, berarti lebih dari Rp 100 triliun subsidi BBM habis oleh mobil pribadi (BPH Migas, 201). Diperlukan kendaraan dengan efisiensi konsumsi yang tinggi, kendaraan dengan teknologi yang tidak menggunakan bensin dan solar sebagai tenaga penggerak utamanya atau sepenuhnya menggunakan energi alternatif untuk secara bertahap menggantikan kendaraan konvensional. Saat ini yang sudah ada di Indonesia mobil dengan konsep seperti di atas adalah tipe hybrid electric. Mobil

2 2 tipe ini menggabungkan mesin peman internal konvensional dengan motor listrik sebagai tenaga penggeraknya. Kombinasi ini menciptakan mobil yang lebih irit dan emisi gas buang yang lebih rendah 30-50% daripada mobil konvensional (Romm, 2006). Dalam kondisi lalu lintas perkotaan, mobil tipe hybrid electric ini mampu mencapai efisiensi konsumsi hingga 0-60% (Fontaras et al, 2008). Walaupun demikian, tipe mobil ini belum memasuki pasar secara optimal. Toyota sebagai satu-satunya perusahaan mobil yang mengeluarkan tipe mobil hybrid electric yaitu Camry pada tahun 2012 hanya terjual 53 unit dari total penjualan mobil Toyota pada tahun tersebut sebanyak unit (Gaikindo, 2015). Penetrasi tipe mobil hybrid electric ke pasar otomotif masih sangat kecil, atau dengan kata lain masyarakat masih enggan untuk beralih menggunakan mobil tipe tersebut. Salah satu faktornya dikarenakan tingginya harga mobil tersebut jika dibandingkan dengan mobil konvensional. Perlu adanya peran pemerintah untuk mengurangi penggunaan mobil konvensional. Contohnya dengan mengeluarkan kebijakan penghapusan subsidi BBM. Biaya yang harus dikeluarkan pengguna mobil konvensional yang meningkat akan menjadi pertimbangan untuk beralih ke mobil alternatif karena fuel cost yang lebih sedikit. Pemerintah juga dapat memberikan insentif berupa pengurangan bea masuk mobil hybrid agar harga mobil tersebut lebih terjangkau. Contoh lain, pembangunan infrastruktur yang memadai, sehingga pemasaran mobil hybrid di Indonesia lebih bergairah dan akan menarik minat investor Agen Tunggal Pemegang Merk (ATPM) untuk menjual mobil hybrid di Indonesia selain PT Toyota Astra Motor yang telah lebih dahulu memasarkan Prius dan Camry. Kompetisi antar ATPM diharapkan dapat membuat harga mobil hybrid lebih kompetitif Rumusan Masalah Dari uraian diatas, terdapat masalah yang perlu dikaji. Beberapa permasalahan tersebut adalah:

3 3 1. Berapa besar kesediaan masyarakat untuk beralih kepada mobil hybrid di Indonesia? 2. Apakah skenario kebijakan yang paling efektif dalam meningkatkan peman mobil hybrid di Indonesia? 1.3. Tujuan Penelitian Hasil dari penelitian dapat digunakan pemerintah sebagai pertimbangan pembuatan kebijakan untuk meningkatkan penjualan mobil hybrid di Indonesia. Berdasarkan permasalahan diatas, maka penelitian ini bertujuan sebagai berikut: 1. Menganalisis besar kesediaan masyarakat untuk beralih kepada mobil hybrid. 2. Menganalisis skenario kebijakan yang paling efektif dalam meningkatkan peman mobil hybrid di masa yang akan datang. 1.. Batasan Penelitian Adapaun batasan-batasan dalam penelitian ini antara lain: 1. Responden yang diambil berdomisili di Jakarta, Surabaya dan Yogyakarta serta telah memiliki mobil pribadi dan akan mem mobil pribadi pada 10 tahun yang akan datang. 2. Jenis mobil yang ditinjau hanya mobil pribadi penumpang tidak termasuk truk, bus dan kendaraan umum lainnya. 3. Aspek ekonomi meliputi tingkat kesejahteraan masyarakat yang diwakili oleh responden diasumsikan sama dari tahun 201 sampai tahun 202. Teknologi mobil hybrid yang ada sampai tahun 202 diasumsikan sudah mencakup semua tipe mobil pribadi penumpang Keaslian Penelitian Beberapa penelitian tentang kendaraan alternatif di berbagai negara yang telah dilakukan sebelumnya (diatas tahun 2010) dan terkait dengan penelitian ini

4 ditunjukkan dalam Tabel 1.1. Dalam penelitian ini, metode analisis yang digunakan adalah bivariate ordered probit dengan 6 variabel uji yaitu penghapusan subsidi BBM, pembatasan suplai BBM, regulasi pembatasan usia kendaraan, harga, pajak kendaraan dan fuel cost. Penelitian ini menggunakan data sekunder dari penelitian yang dilakukan oleh (Silaban, 2015). Tujuan penelitian yang dicapai oleh (Silaban, 2015) adalah menganalisis prioritas kendaraan yang diminati masyarakat Indonesia diantara mobil alternatif (listrik, gas dan hybrid), menganalisis hubungan antara kebijakan-kebijakan dengan pemilihan mobil di masa yang akan datang serta menganalisis skenario kombinasi kebijakan paling efektif dalam mengurangi peman mobil ber minyak di masa yang akan datang menggunakan metode structural equation modelling (SEM). Sedangkan penelitian ini difokuskan untuk menganalisis kesediaan masyarakat Indonesia untuk beralih ke mobil hybrid dan menganalisis skenario kebijakan yang paling efektif dalam meningkatkan peman mobil hybrid di masa yang akan datang. Dalam Tabel 1.1 juga disajikan perbandingan antara penelitian ini dengan penelitian yang dilakukan oleh (Silaban, 2015).

5 5 Peneliti Qjan and Soopramani en (2011) Model analisis Multinomial logit and nested logit Jumlah variabel dan leveling Harga Beli 6,3 Harga Biaya Operasi Tabel 1.1 Keaslian Penelitian Driving range Emisi Variabel yang ditinjau Kesediaan Fuel cost Range - Kesediaan Jenis Jenis Performa Tipe kendaraan Kebijakan Pemerintah - - Pemberian insentif Ziegler (2012) Achtnicht et al.(2012) Hess et al.(2012) Multinomial probit 5,3 Harga Logit 6,7 Harga Mixed 12,2-15 Harga Fuel cost, Driving multinomial logit, nested, cross-nested logit biaya perawatan range Fuel cost - Emisi Kesediaan Fuel cost - Emisi Kesediaan - Kesediaan, waktu pengisian - Horsepower - - Jenis Horsepower - - Jenis Akselerasi Tipe kendaraan, umur kendaraan Pemberian insentif 5

6 6 Tabel 1.1 Lanjutan Ito et al.(2013) Hackbarth and Madlener (2013) Multinomial logit and nested logit 9, Harga Mixed logit 8,3 Harga Fuel cost Range Pengurangan Emisi Kesediaan, waktu pengisian Fuel cost Range Pengurangan Kesediaan Emisi, waktu pengisian Jenis Akselerasi Tipe bodi, manufacturer Pemberian insentif - Tanaka et al. (201) Mixed logit 6,2- Harga Fuel cost Driving range Pengurangan Kesediaan Emisi Hoen and Koetse (201) Mixed logit 8,3- Harga Fuel cost, biaya perawatan, pajak jalan Driving range - Waktu Jenis pengisian - Jumlah merk mobil Peraturan pemerintah 6

7 7 Tabel 1.1 Lanjutan Caulfield et al. Multinomial logit and nested multinomial logit 12, NA Harga Fuel cost, pajak jalan - Emisi - - Horsepower Manufacturer - Penelitian ini Bivariate ordered probit 5,2- Harga Fuel cost Penghapusan subsidi BBM Pembatasan suplai BBM Regulasi pembatasan usia kendaraan Pajak kendaraan 7

8 8 Tabel 1.1 Lanjutan No Peneliti Judul Metode Analisis Output a. Prioritas kendaraan yang diminati 1 masyarakat. Analisis Dampak Kebijakan Ekonomi Terhadap Rizky Maulana Structural b. Hubungan antara kebijakan dengan Perilaku Peman Mobil di Indonesia Akbar Silaban Equation pemilihan jenis mobil. Menggunakan Metode Structural Equation (2015) Modelling c. Skenario kebijakan paling efektif Modelling dalam mengurangi peman mobil ber minyak. 2 a. Market share mobil hybrid. Analisis Prediksi Market Share Mobil Hybrid di Isnaen Dwi Bivariate b. Skenario keebijakan paling efektif Indonesia Menggunakan Metode Bivariate Sanjoyo (2015) Ordered Probit dalam meningkatkan peman Ordered Probit mobil hybrid. 8

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Mobil merupakan suatu hal penting yang dianggap mampu membantu mempermudah hidup manusia. Untuk dapat dipergunakan sebagai mana fungsinya mobil menggunakan tenaga mesin
