BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. orang. Penelitian ini berlangsung dalam dua siklus. Setiap siklus tindakan

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. orang. Penelitian ini berlangsung dalam dua siklus. Setiap siklus tindakan"

Transkripsi

1 BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN 4.1 Hasil Penelitian Deskripsi Hasil Penelitian Penelitian tindakan kelas (PTK) ini di laksanakan di SMP Negeri 1 Tapa pada siswa kelas VIII.5 semester ganjil tahun ajaran 2013/2014. Jumlah siswa 21 orang. Penelitian ini berlangsung dalam dua siklus. Setiap siklus tindakan dilaksanakan berdasarkan prosedur yang belaku dengan menghendaki adanya perubahan pada proses pembelajaran dan hasil belajar siswa hingga mencapai kriteria yang ditetapkan dan pembahasan di fokuskan pada hasil belajar servis dan passing permainan bola voli melalui metode pembelajaran simulasi. Sebelum dilakukan tindakan pembelajaran, di laksanakan observasi awal terkait dengan kemampuan siswa terhadap hasil belajar servis dan passing. Hasilnya menjadi acuan dilaksanakannya tindakan siklus. Selengkapnya hasil penelitian dapat diuraikan sebagai berikut Obsevasi Awal Pelaksanaan observasi awal di maksudkan untuk mengetahui hasil belajar servis dan passing pada siswa kelas VIII.5 SMP Nrgeri 1 Tapa sebelum diberikan tindakan pembelajaran. Disamping itu, observasi awal juga dimaksudkan untuk

2 mengetahui situasi pembelajaran sebelumnya. Dari hasil observasi terkait dengan hasil belajar servis dan passing dapat di uraikan sebagai berikut. A. Kategori indikator penilaian 1 (hasil belajar servis atas dengan skor penilaian 5) siswa yang termasuk pada klasifikasi sangat baik tidak ada, pada klasifikasi baik 3 orang (14,28),pada klasifikasi cukup 10 orang (47,61 %) dan 9 orang (42,85 %) lainnya termasuk pada klasifikasi kurang. B. Kategori indikator penilaian 2 (hasil belajar servis bawah dengan skor penilaian 5) siswa yang termasuk pada klasifikasi sangat baik tidak ada, pada klasifikasi baik 4 orang (19,04 %), pada klasifikasi cukup 11 orang (52,38 %) dan 6 orang (28,57 %) lainnya termasuk pada klasifikasi kurang. C. Kategori indikator penilaian 3 (hasil belajar passing atas dengan skor penilaian 5) siswa yang termasuk pada klasifikasi sangat baik tidak ada, pada klasifikasi baik 1 orang (4,76 %), pada klasifikasi cukup 10 orang (47,61 %) dan 10 orang (47,61 %) lainnya termasuk pada klasifikasi kurang. D. Kategori indikator penilaian 4 (hasil belajar passing bawah dengan skor penilaian 5) siswa yang termasuk pada klasifikasi sangat baik 3 orang (14,28 %), pada klasifikasi baik 1 orang (4,76 %), pada klasifikasi cukup 9 orang (42,85 %) dan 8 orang (38,09 %) lainnya termasuk pada klasifikasi kurang. Siswa yang termasuk pada klasifikasi sangat baik tidak terdapat seorang siswa, kemudian pada klasifikasi baik terdapat 4 orang atau 19,05%, sedangkan

3 pada klasifikasi cukup terdapat 1 orang siswa atau 4,76% dan 16 orang atau 76,19% tergolong kurang. Dan rata-rata kelas 55,00 %. Selengkapnya dapat di lihat pada sajian tabel berikut. Tabel : Klasifikasi Akhir Observasi Awal Hasil Belajar Servis dan Passing Klasifikasi Nilai Observasi Awal Siswa % Sangat Baik ,00 % Baik ,05 % Cukup ,76 % Kurang ,19 % JUMLAH % RATA-RATA KELAS 55,00 % Capaian Indikator Kinerja 19,05% Siklus 1 Pelaksanaan pembelajaran pada siklus 1 dilaksanakan sesuai rencana pelaksanaan pembelajaran (RPP) yang telah disiapkan sebelumnya dengan alokasi waktu 2 jam mata pelajaran. Ketika proses dan akhir tindakan pembelajaran, dilakukan observasi dan evaluasi. Berikut hasil penelitian siklus 1. a. Hasil Observasi Kegiatan Belajar Untuk mengetahui proses kegiatan pembelajaran yang dilakukan dengan menggunakan strategi simulasi permainan bola voli, maka peneliti menggunakan lembar observasi pembelajaran yang akan di isi oleh pengamat (guru mitra).

4 Berdasarkan hasil yang di peroleh pada pelaksanaan siklus 1 dari 33 aspek yang diamati dapat di jelaskan sebagai berikut. Terdapat 28 indikator pengamatan atau 85% yang pelaksanaannya sudah tergolong ya atau baik, dan masih terdapat 5 indikator atau 15% yang pelaksanaannya tergolong tidak atau belum maksimal. b. Hasil Observasi Hasil Belajar Servis dan Passing Hasil belajar siswa setelah mengikuti kegiatan pembelajaran pada siklus 1 mengenai hasil belajar servis dan passing pada permainan bola voli melalui pembelajaran simulasi di kelas VIII.5 SMP Negeri 1 Tapa berupa hasil tes dapat diuraikan sebagai berikut. A. Kategori indikator penilaian 1 (hasil belajar servis atas dengan skor penilaian 5) siswa yang termasuk pada klasifikasi sangat baik 2 orang (9,52%), pada klasifikasi baik 13 orang (61,90%),pada klasifikasi cukup 5 orang (23,80%) dan 1 orang (4,76%) lainnya termasuk pada klasifikasi kurang. B. Kategori indikator penilaian 2 (hasil belajar servis bawah dengan skor penilaian 5) siswa yang termasuk pada klasifikasi sangat baik 5 orang (23,80%), pada klasifikasi baik 9 orang (42,85%), pada klasifikasi cukup 7 orang (33,33%) dan pada klasifikasi kurang tidak ada. C. Kategori indikator penilaian 3 (hasil belajar passing atas dengan skor penilaian 5) siswa yang termasuk pada klasifikasi sangat baik 1 orang (4,76%), pada

5 klasifikasi baik 12 orang (57,14%), pada klasifikasi cukup 8 orang (38,09%) dan pada klasifikasi kurang tidak ada. D. Kategori indikator penilaian 4 (hasil belajar passing bawah dengan skor penilaian 5) siswa yang termasuk pada klasifikasi sangat baik 8 orang (38,09%), pada klasifikasi baik 8 orang (38,09%), pada klasifikasi cukup 4 orang (19,04%) dan 1 orang (4,76%) lainnya termasuk pada klasifikasi kurang. Siswa yang termasuk pada klasifikasi sangat baik terdapat 8 orang siswa atau 38,10%, kemudian pada klasifikasi baik terdapat 4 orang atau 19,05%, sedangkan pada klasifikasi cukup terdapat 6 orang siswa atau 28,57% dan 3 orang atau 14,29% tergolong kurang. Dan rata-rata kelas 77,14%. Selengkapnya dapat di lihat pada sajian tabel berikut. Tabel : Klasifikasi Akhir Hasil Belajar Servis dan Passing Siklus 1 Klasifikasi Nilai Siklus 1 Siswa % Sangat Baik ,10 % Baik ,05 % Cukup ,57 % Kurang ,29 % JUMLAH % RATA-RATA KELAS 77,14 % Capaian Indikato Kinerja 57,15%

6 1. Refleksi Refleksi dilakukan oleh peneliti setelah melakukan tindakan pada subyek penelitian yaitu siswa kelas VIII.5 SMP Negeri 1 Tapa dengan materi yang diajarkan yaitu keterampilan dasar servis dan passing pada permainan bola voli. Berdasarkan hasil yang diperoleh dari siklus 1 tentang kegiatan pembelajaran dalam meningkatkan hasil belajar servis dan passing, maka dapat diketahui bahwa pelaksanaan pembelajaran masih belum optimal, karena masih terdapat beberapa indikator yang termasuk pada kategori tidak atau belum maksimal dan penelitian ini mengalami peningkatan hasil belajar, namun belum mencapai target yang di harapkan sebagaimana yang telah ditetapkan dalam indikator kinerja 80% yang merupakan capaian indikator pada penelitian tindakan kelas (PTK), karena siswa yang diberi tindakan masih beberapa orang yang hanya mendapatkan nilai 78, maka penelitian ini dilanjutkan pada tahap siklus II. Oleh karena itu perlu di perbaiki dan di tingkatkan pada siklus berikutnya, yakni siklus II Siklus 2 Pelaksanaan pembelajaran pada siklus 2 tetap dilaksanakan sesuai rencana pelaksanaan pembelajaran (RPP) yang telah disiapkan setelah siklus 1 selesai dan belum mencapai target, dan di laksanakanlah siklus 2 dengan alokasi waktu 2 jam mata pelajaran. Ketika proses dan akhir tindakan pembelajaran, dilakukan observasi dan evaluasi. Berikut hasil penelitian siklus 2.

7 a. Hasil Observasi Kegiatan Belajar Pelaksanaan siklus 2 ini mengalami perubahan. Keseluruhan indikator kegiatan pembelajaran kemudian diamati terlaksana dengan baik, atau dengan kata lain, 100% kegiatan pembelajaran berlangsung optimal. b. Hasil Observasi Hasil Belajar Servis dan Passing Hasil belajar servis dan passing pada permainan bola voli pada siswa kelas VIII.5 SMP Negeri 1 Tapa pada siklus 2 ini memperlihatkan peningkatan yang sangat bagus hingga mencapai kriteria keberhasilan sebagaimana yang di rumuskan pada indikator kinerja. Adapun hasil evaluasi pembelajaran siklus 2 dapat diuraikan sebagai berikut. A. Kategori indikator penilaian 1 (hasil belajar servis atas dengan skor penilaian 5) siswa yang termasuk pada klasifikasi sangat baik 2 orang (9,52%), pada klasifikasi baik 14 orang (66,66%),pada klasifikasi cukup 5 orang (23,80%) dan yang termasuk pada klasifikasi kurang tidak ada. B. Kategori indikator penilaian 2 (hasil belajar servis bawah dengan skor penilaian 5) siswa yang termasuk pada klasifikasi sangat baik 5 orang (23,80%), pada klasifikasi baik 14 orang (66,66%), pada klasifikasi cukup 2 orang (9,52%) dan pada klasifikasi kurang tidak ada. C. Kategori indikator penilaian 3 (hasil belajar passing atas dengan skor penilaian 5) siswa yang termasuk pada klasifikasi sangat baik 1 orang (4,76%), pada

8 klasifikasi baik 19 orang (90,47%), pada klasifikasi cukup 1 orang (4,76%) dan pada klasifikasi kurang tidak ada. D. Kategori indikator penilaian 4 (hasil belajar passing bawah dengan skor penilaian 5) siswa yang termasuk pada klasifikasi sangat baik 12 orang (57,14%), pada klasifikasi baik 9 orang (42,85%), pada klasifikasi cukup dan kurang tidak ada. Siswa yang termasuk pada klasifikasi sangat baik terdapat 11 orang siswa atau 52,38%, kemudian pada klasifikasi baik terdapat 7 orang atau 33,33%, sedangkan pada klasifikasi cukup terdapat 3 orang siswa atau 14,29% dan yang tergolong pada klasifikasi kurang tidak ada. Dan rata-rata kelas 82,61%. Selengkapnya dapat di lihat pada sajian tabel berikut. Tabel : Klasifikasi Akhir Hasil Belajar Servis dan Passing siklus 2 Klasifikasi Nilai Siklus 2 Siswa % Sangat Baik ,38 % Baik ,33 % Cukup ,29 % Kurang % JUMLAH % RATA-RATA KELAS 82,61 % Capaian Indikator Kinerja 85,71% c. Refleksi

9 Berdasarkan hasil yang diperoleh pada siklus 2 tentang kegiatan pembelajaran menunjukan kondisi yang optimal dalam pelaksanaannya. Kondisi ini menyebabkan terjadinya peningkatan hasil belajar servis dan passing di kelas VIII.5 SMP Negeri 1 Tapa dalam materi permainan bola voli hingga terpenuhi indikator kinerja yang telah di tetapkan. Dengan demikian, tindakan siklus dihentikan atau di akhiri pada siklus ini, dalam artian tidak lagi di lanjutkan ke siklus berikutnya. Dari hasil refleksi mengenai hasil tindakan pada proses pembelajaran diperoleh gambaran bahwa hasil belajar servis dan passing permainan bola voli di kelas VIII.5 SMP Negeri 1 Tapa dapat meningkat melebihi indikator kinerja yang diharapkan. Hal ini disebabkan karena strategi, pembedayaan dan juga penguasaan guru terhadap siswa saat pembelajaran sudah cukup baik. 4.2 Pembahasan Berdasarkan hasil penelitian hasil belajar servis dan passing di kelas VIII.5 SMP Negeri 1 Tapa dari tahap observasi terlihat bahwa penelitian tindakan kelas (PTK) ini belum mencapai indikator yang telah ditetapkan yaitu sebesar 80% hal ini dapat dibuktikan dengan hasil yang diperoleh pada tahap observasi awal, yang termasuk pada klasifikasi sangat baik tidak terdapat seorang siswa, kemudian pada klasifikasi baik terdapat 4 orang atau 19,05%, sedangkan pada klasifikasi cukup terdapat 1 orang siswa atau 4,76% dan 16 orang atau 76,19% tergolong kurang. Dan rata-rata kelas 55,00 %. Hal ini membuktikan bahwa penelitian yang dilaksanakan belum mencapai indikator yang diharapkan oleh karenanya diberikan tindakan pada siklus 1, tindakan yang diberikan berupa teknik dasar dalam servis (atas dan bawah) di mulai dari posisi kaki, posisi badan, ayunan tangan, perkenaan tangan saat memukul bola, dan gerakan lanjutan, selanjutnya untuk passing (atas dan bawah) dimulai dari posisi

10 kaki, posisi badan, posisi tangan, perkenaan tangan pada bola, dan gerakan lanjutan, siklus 1 diberikan tiga kali pertemuan (tindakan) dalam seminggu, yang bertujuan untuk meningkatkan hasil belajar servis dan passing pada permainan bola voli dengan menggunakan metode pembelajaran simulasi di SMP Negeri 1 Tapa. Hasil yang diperoleh pada pelaksanaan pembelajaran siklus 1 dari 33 aspek yang diamati terdapat 28 indikator pengamatan atau 85% yang pelaksanaannya sudah tergolong ya atau baik, dan masih terdapat 5 indikator pengamatan atau 15% yang pelaksanaannya tergolong tidak atau belum maksimal. Tingkat kemampuan siswa dalam hasil belajar dasar servis dan passing pada permainan bola voli melalui metode pembelajaran simulasi di SMP Negeri 1 Tapa pada siklus 1 dan setelah dianalisis mengalami peningkatan dan diperoleh klasifikasi sebagai berikut. Pada klasifikasi sangat baik terdapat 8 orang siswa atau 38,10%, kemudian pada klasifikasi baik terdapat 4 orang atau 19,05%, sedangkan pada klasifikasi cukup terdapat 6 orang siswa atau 28,57% dan 3 orang atau 14,29% tergolong kurang. Dan rata-rata kelas 77,14%. Berdasarkan hasil pengamatan serta data yang diperoleh dari siklus 1 diatas,penelitian ini mengalami peningkatan hasil belajar, namun belum mencapai target yang di harapkan sebagaimana yang telah ditetapkan dalam indikator kinerja 80% yang merupakan capaian indikator pada penelitian tindakan kelas(ptk), maka penelitian ini dilanjutkan pada tahap siklus 2. Proses pembelajaran terjadi perubahan keseluruhan indikator kegiatan pembelajaran kemudian diamati terlaksana dengan baik, atau dengan kata lain, 100% kegiatan pembelajaran berlangsung dengan optimal. Siklus 2 diberikan lagi tindakan sebanyak tiga kali, untuk meningkatkan hasil belajar servis dan passing pada permainan bola voli melalui metode pembelajaran simulasi

11 di SMP Negeri 1 Tapa sampai pada capaian indikator yang di tentukan, dan berdasarkan hasil yang dipeoleh dari data siklus 2, kemampuan siswa dalam hasil belajar servis dan passing pada permainan bola voli melalui metode pembelajaran simulasi di SMP Negeri 1 Tapa telah mengalami peningkatan. Kriteria keberhasilan sebagaimana yang di rumuskan pada indikator kinerja. Hasil tersebut menunjukan bahwa pada klasifikasi sangat baik terdapat 11 orang siswa atau 52,38%, kemudian pada klasifikasi baik terdapat 7 orang atau 33,33%, sedangkan pada klasifikasi cukup terdapat 3 orang siswa atau 14,29% dan yang tergolong pada klasifikasi kurang tidak ada. Dan rata-rata kelas 82,61%. Tabel Gambaran Peningkatan Kemampuan Keterampilan Hasil Belajar Servis dan Passing Permainan Bola Voli Melalui Metode Pembelajaran Simulasi di SMP Negeri 1 Tapa Sesuai Klasifikasi Nilai Pemberian Tindakan Klasifikasi Nilai Observasi Awal Siklus 1 Siklus 2 Siswa % Siswa % Siswa % Sangat Baik ,00% 8 38,09% 11 52,38% Baik ,05% 4 19,05% 7 33,33% Cukup ,76% 6 28,57% 3 14,29% Kurang ,19% 3 14,29% 0 0,00% JUMLAH % % % Rata-Rata Kelas 55,00% 77,14% 82,61% Indikator Kinerja 19,05% 57,15% 85,71%

BAB IV DESKRIPSI HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. meningkatkan kemampuan passing bawah dalam permainan bola voli melalui

BAB IV DESKRIPSI HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. meningkatkan kemampuan passing bawah dalam permainan bola voli melalui 29 BAB IV DESKRIPSI HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN 4.1 Deskripsi Hasil Penelitian Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas (PTK) yang berjudul meningkatkan kemampuan passing bawah dalam permainan
