SD kelas 6 - ILMU PENGETAHUAN ALAM BAB 9. PERKEMBANGBIAKAN DAN PENYESUAIANDIRI MAKHLUK HIDUPLatihan soal 9.2

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "SD kelas 6 - ILMU PENGETAHUAN ALAM BAB 9. PERKEMBANGBIAKAN DAN PENYESUAIANDIRI MAKHLUK HIDUPLatihan soal 9.2"

Transkripsi

1 SD kelas 6 - ILMU PENGETAHUAN ALAM BAB 9. PERKEMBANGBIAKAN DAN PENYESUAIANDIRI MAKHLUK HIDUPLatihan soal Burung elang memiliki bentuk paruh yang besar, runcing, dan ujungnya melengkung. Bentuk paruh ini berfungsi untuk. Merobek daging mangsannya Memakanbiji-bijian Menghisap nectar Mematuk kayu pohon Kunci Jawaban : A Burung elang memiliki bentuk paruh yang besar, runcing, dan ujungnya melengkung berfungsi untuk merobek daging mangsannya. Burung yang memakan biji-bijian memiliki paruh berbentuk pendek dan kuat seperti burung pipit. Burung yang menghisap nectar berbentuk kecil, runcing, dan panjang seperti burung kolibri. Burung yang beradaptasi dengan mematuk kayu pohon memiliki paruh yang berbentuk kuat dan runcing seperti burung pelatuk. Jadi jawaban yang benar yaitu 2. Berikut merupakan bentuk penyesuaian tumbuhan kaktus terhadap lingkungannya, kecuali Memiliki daun berbentuk duri Memiliki batang berongga Memiliki akar yang panjang Memiliki batang berkulit tebal Kunci Jawaban : B Bentuk penyesuaian tumbuhan kaktus dan fungsinnya terhadap lingkungannya diantarannya: Memiliki daun berbentuk duri untuk mengurangi penguapan Memiliki akar panjang untuk memperoleh sumber air yang dalam/jauh Memiliki batang berkulit tebal untuk menyimpan air Jadi karena kecuali, jawaban yang benara dalah memiliki batang berongga bukan merupakan bentuk penyesuaian kaktus melainnkan tumbuhan yang hidup di air seperti teratai.

2 3. Perhatikan jenis tumbuhan dan cara beradaptasi dengan lingkungan berikut ini: JenisTumbuhan Cara beradaptasi P. Mawar Q. Kaktus R. Pohon jati S. Bakau 1. batang memiliki duri 2. menggugurkan daunnya 3. memiliki akar napas 4. memiliki daun berbentuk duri Pasangan yang tepat antara tumbuhan dan cara beradaptasinnya adalah.. P -4 Q - 3 R- 2 S 1 Kunci Jawaban : C Mawar (P) beradptasi dengan cara memiliki batang yang berduri (1) untuk melindungi dirinya. Kaktus (Q) memiliki daun yang berbentuk duri (4) untuk mengurangi pengupan. Pohon jati (R) beradaptasi dengan menggugurkan daunnya saat musim kemarau (2) untuk mengurangi pengupan. Bakau memiliki akar napas yang memanjang dan menjulang (3) untuk memperoleh oksigen. 4. Kemampuan cecak dan kadal berupa memutuskan ekornnya untuk mengelabuhi musuh disebut. Mimikri Autotomi Ekolokasi Morfologi Kunci Jawaban : B

3 Autotomi merupakan kemampuan memutuskan ekornya untuk mengelabuhi musuh, contohnya cicak dan kadal. Mimikri kemampuan makluk hidup untuk mengubah warna tubuhnnya seperti lingkungan disekitarnya, contohnya bunglon. Ekolokasi merupakan mendeteksi benda dengan gelombang bunyi contohnya kelelawar. Morfologi merupakan adaptasi berupa bentuk fisik. Jadi jawaban yang benar yaitu 5. Berikut hewan yang melindungi diri dari musuh berupa memiliki alat sengat yang dapat digunakan untuk melukai musuh yaitu, kecuali Kalajengking Lebah Kelabang Kaki seribu Kunci Jawaban : D Hewan yang melindungi diri dari musuh berupa memiliki alat sengat yang dapat digunakan untuk melukai musuh diantarannya kalajengking, lebah, dan kelabang. Sehingga hewan yang tidak memiliki alat sengat yaitu kaki seribu (D). Sedangakan kaki seribu bentuk penyeseaianya berupa menggulungkan tubuhnya. 6. Beberapa bentuk adaptasi makhluk hidup sebagai berikut. 1) mempunyai lidah yang panjang dan lengket 2)dapat memutuskan bagian tubuhnya jika dalam keadaan bahaya 3) dapat mengubah warna kulit sesuai keadaan sekitar 4) mempunyai guratan-guratan yang lengket pada kaki Bunglon tergolong hewan melata dengan gerakan yang lambat. Bentuk adaptasi bunglon ditunjukkan oleh nomor 1 dan 2 1 dan 3 2 dan 3 2 dan 4 Kunci Jawaban : B

4 Bunglon beradaptasi dengan lingkungan sekitarnya dengan dianugerahi lidah yang panjang dan lengket untuk menangkap mangsa atau mencari makanan.selain itu bunglon juga dapat mengubah warna kulit sesuai keadaan sekitar untuk mengelabuhi mangsanya.dapat memutuskan bagian tubuhnya jika dalam keadaan bahaya dan mempunyai guratan-guratan yang lengket pada kaki merupakan bentuk adaptasi cecak. 7. Bila dalam keadaan terancam, perilaku trenggiling untuk mempertahankan hidupnya dari predator adalah dengancara.. menggulungkan tubuhnya membentuk seperti bola mengeluarkan bau yang menyengat menyembunyikan kepala dan kakinya ke dalam tanah menggigit dengan giginya yang tajam Kunci Jawaban : A Trenggiling mempunyai tubuh yang terbalut sisik yang tebal dan keras.bila dalam keadaan terancam dan untuk mempertahankan hidupnya trenggiling akanmenggulungkan tubuhnya membentuk seperti bola. Adaptasi tingkah laku belalang sangit dengan mengeluarkan bau yang menyengat, kura-kura dengan menyembunyikan kepala dan kakinya ke dalam tempurung tubuhnya yang keras, buaya dengan mulutnya yang penuh gigi tajam dan ekornya yang kuat. 8. Beberapa bentuk adaptasi makhluk hidup sebagai berikut. 1)mempunyai bulu tebal dan lapisan lemak yang tebal di bawah kulitnya 2) mempunyai selaput pada sayap dan kakinya 3)mempunyai paruh yang besar, kuat, dan melengkung 4) mempunyaibulu mata yang panjang Bentuk adaptasi penguinyang hidup di daerah dingin ditunjukkan oleh nomor 1 dan 4 1 dan 3 2 dan 3 1 dan 2 Kunci Jawaban : D

5 Penguin mampu bertahan hidup di daerah dingin karena memiliki bulu tebal dan di bawah kulitnya terdapat banyak lemak.tumpukan lemak ini membuat penguin seperti memakai baju yang berlapis-lapis sehingga tidak merasa dingin meski hidup di daerah dingin.penguin juga mempunyai selaput pada sayap dan kakinya. 9. Ikan sidat mempertahankan hidupnya dengan cara.. menyengat musuhnya dengan listrik mengeluarkan cairan tinta hitam mempunyai labirin yang berlipat-lipat sebagai pengganti insang memiliki misai di bibirnya dan berkulit licin berlendir Kunci Jawaban : A Ikan sidat mempunyai listrik sebagai alat pertahanan diri dengan cara menyengat musuhnya. Ikan sidat juga menyengat ikan-ikan kecil untuk menjadi makanannya.mengeluarkan cairan tinta hitam adalah bentuk adaptasi cumi-cumi dan gurita.mempunyai labirin yang berlipat-lipat sebagai pengganti insang dan memiliki misai di bibirnya serta berkulit licin berlendir adalah bentuk adaptasi ikan lele. 10. Tujuan pohon mahoni menggugurkan daunnya pada musim kemarau adalah.. menyerap cahaya matahari memaksimalkan proses penguapan mengurangi proses penguapan mengurangi hempasan tiupan angin Kunci Jawaban : C

6 Pohon mahoni menggugurkan daunnya untuk mengurangi proses penguapan pada musim kemarau. Selain pohon mahoni, tumbuhan yang beradaptasi dengan menggugurkan daunnya pada musim kemarau adalah pohon jati, pohon randu atau kapuk, dan pohon kedondong.

Pengertian. Kemampuan makhluk hidup untuk menyesuaikan diri dengan lingkungan

Pengertian. Kemampuan makhluk hidup untuk menyesuaikan diri dengan lingkungan Adaptasi Pengertian Kemampuan makhluk hidup untuk menyesuaikan diri dengan lingkungan Adaptasi dibedakan menjadi 3 jenis 1. Adaptasi Morfologi Proses adaptasi yang dilakukan dengan menyesuaikan bentuk
