BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. menggunakan metode pendekatan mundur ini, dibuat dan diuji pada komputer dengan

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. menggunakan metode pendekatan mundur ini, dibuat dan diuji pada komputer dengan"

Transkripsi

1 52 BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI 4.1 Spesifikasi Komputer Rancangan program aplikasi optimalisasi biaya produksi cetak dengan menggunakan metode pendekatan mundur ini, dibuat dan diuji pada komputer dengan spesifikasi sebagai berikut : a. Hardware (i) Processor : Intel Pentium 4 CPU 2,4 GHz (ii) Memory : Visipro SDRAM 512 MB (iii) Hard Disk : SeaGate 80GB b. Software (i) Sistem Operasi : Windows XP Professional (ii) Bahasa Pemrograman : Microsoft Borland Delphi 7.0 (iii) Database Tabel : Microsoft SQL Server 2000 Dengan demikian, semua data hasil pengujian yang disajikan dalam bab ini adalah menggunakan komputer dengan spesifikasi diatas. 4.2 Implementasi Program Aplikasi Modul Menu Awal Modul ini merupakan modul yang pertama kali dijalankan pada program. Modul ini memuat tombol pilihan Data, Analisa, dan exit.

2 53 Gambar 4.1 Tampilan Layar Menu Awal Modul Data (Database) Untuk modul ini, user dapat melihat harga-harga secara spesifik untuk setiap hal yang akan dipakai dalam perhitungan. userpun dapat menambah, mengubah, menyimpan, dan menghapus data-data yang telah ada.

3 54 Gambar 4.2 Tampilan Layar Menu Data Barang / Harga Modul Analisa Modul ini merupakan modul utama dari perhitungan. dalam modul ini user meng-input hal hal yang diperlukan. User akan menginput budget, setting, jenis kertas, serta kebutuhan yang diperlukan. Untuk menjalankan perhitungan, user dapat menekan tombol Analisa.

4 55 Gambar 4.3 Tampilan Layar Manu Analisa 4.3 Pengoperasian Program Ketika program dijalankan untuk pertama kali, program akan menampilkan tampilan menu utama seperti gambar 4.1. Dalam tampilan ini, user dapat memilih menu Data, Analisa, atau Keluar.

5 56 Dengan memilih menu Data, user akan masuk kedalam tampilan seperti gambar 4.2. Dalam tampilan tersebut, user akan melihat beberapa data awal yang telah dimasukkan terlebih dahulu oleh penulis. Dalam tampilan ini, user dapat menambahkan data-data baru untuk kebutuhan perhitungan. ataupun user dapat merubah, menghapus, ataupun menyimpan segala perubahan yang terjadi dalam data yang telah ada. Dan user bisa kembali ke menu utama setelah memilih menu Exit. Pilihan menu Analisa pada menu awal akan menampilkan tampilan Analisa seperti gambar 4.3. Dalam Tampilan ini, user diminta untuk menginput data sesuai keinginan dari user. Contoh pengaplikasian dari program aplikasi ini akan dijelaskan lebih detil pada subbab berikutnya. Untuk keluar dari menu analisa, user dapat memilih menu keluar. Dan untuk keluar dari program, user dapat memilih menu keluar di layar awal. Adapun saran-saran yang dapat saya berikan untuk mendapatkan hasil output program aplikasi ini secara sempurna adalah sebagai berikut : 1. Hendaknya pengguna program hanya merubah data-data yang ada saat ini untuk memperkecil kemungkinan error yang dilakukan oleh program aplikasi. 2. Penambahan data baru memerlukan perubahan / pengembangan program secara manual.

6 Evaluasi Evaluasi Kasus Berikut akan diberikan evaluasi pengaplikasian program aplikasi berdasarkan kasus yang terjadi di Percetakan Paperindo Harsa. Pihak Percetakan Paperindo Harsa meminta penulis untuk merahasiakan nama / merk dari perusahaan yang menjadi kasus untuk kenyamanan bersama. Sebuah Perusahaan Event Organizer ingin mengadakan sebuah acara seni di Jakarta dan memerlukan pembuatan Poster, dan Flyer yang masing-masing berukuran A3 dan A5. Perencanaan biaya telah dilaksanakan lama sebelum acara utama dilaksanakan dan 1 (satu) bulan sebelum acara, Perusahaan Event Organizer ingin mencetak Poster dan Flyer. Untuk Poster telah dianggarkan biaya sebesar Rp 5,000,000.-, dengan ketentuan poster tersebut akan di laminating gloss. sedangkan untuk flyer dianggarkan Rp 8,000,000.-, dengan ketentuan flyer tersebut akan di cacah, diberi nomor dan dilaminating furnish. Untuk design dari poster dan flyer tersebut, dari pihak event organizer telah menyiapkan sendiri. Untuk mengoptimalkan biaya yang telah ada, maka dari percetakan Paperindo Harsa menggunakan program aplikasi yang telah diberikan oleh penulis. Berikut penggunaan dari program aplikasi tersebut. Kasus 1 Untuk perhitungan poster : Ketentuan : Ukuran : Setting : Kebutuhan : A3 softcopy Laminating gloss Penulis langsung masuk pada menu analisa.

7 58 Gambar 4.4 Tampilan Layar Data Poster Untuk pemilihan kebutuhan bungkus adalah pilihan yang harus dipilih. Setelah memasukkan data-data yang diperlukan untuk kebutuhan perhitungan, user menganalisa data dengan memilih tombol Analisa. Hasil yang muncul adalah sebagai berikut :

8 59 Gambar 4.5 Tampilan Layar Hasil Analisa Poster Hasil dari data yang telah dianalisis adalah sebesar jumlah yang ada pada gambar diatas. Jumlah lembar yang dihasilkan masing-masing berbeda untuk jenis kertas yang berbeda. Dalam hal ini, pihak Event Organizer memilih jenis kertas 120 gram untuk poster yang bisa dihasilkan dalam jumlah 5468 (lima ribu empat ratus enam puluh delapan).

9 60 Kasus 2 Untuk perhitungan flyer : Ketentuan : Ukuran : Setting : Kebutuhan : A5 softcopy Laminating furnish, cacah, nomor. Pada menu analisa : Gambar 4.6 Tampilan Layar Data Flyer

10 61 Setelah dimasukkan semua data yang diperlukan, maka hasil setelah dianalisa : Gambar 4.7 Tampilan Layar Hasil Analisa Flyer Hasil yang dipilih oleh pihak Event Organizer adalah untuk jenis kertas 150 gram yang menghasilkan sebanyak 26,594 (dua puluh enam ribu lima ratus sembilan puluh empat) lembar.

11 62 Dengan perhitungan seperti diatas, maka pihak Event Organizer dapat mengoptimalkan biaya anggaran yang telah dipersiapkan sebelum dilakukan pencetakan Evaluasi Wawancara Pada bagian ini akan dibahas mengenai kelebihan dan kekurangan program aplikasi optimalisasi biaya produksi cetak dengan menggunakan metode pendekatan mundur yang ditemukan setelah diuji coba baik dari pihak pengguna maupun pihak pengembang. Penulis juga melakukan wawancara dengan Ibu Priscilla selaku Marketing Manager dan juga kepada Ibu Lidya selaku Direktris perusahaan pada Percetakan Paperindo Harsa atas program yang dibuat oleh penulis. Penulis menanyakan apakah perhitungan yang dihasilkan sesuai dengan apa yang apabila perhitungan dilakukan seperti biasanya. Ibu Pris menjawab bahwa perhitungan yang dilakukan dengan benar dan bisa dilakukan dalam kegiatan sehari-hari. Hanya saja perhitungan sangat detil sehingga dari perusahaan biasanya melakukan pembulatan dalam satuan ratusan. Hal itu dilakukan oleh Ibu Pris karena keuntungan dari perusahaan dalam perhitungan sudah dimaksimumkan pada perhitungan. Hal tersebut membuat para pelanggan puas karena pembulatan dilakukan ke atas. Sedangkan Ibu Lidya mengatakan bahwa perhitungannya sudah baik. Hanya saja Ibu Lidya meminta juga kepada penulis agar perhitungannya dilengkapi dengan perhitungan yang biasa, sehingga semua perhitungan menjadi mudah dan semua perhitungan seragam. Penulis juga menanyakan apakah program mudah digunakan atau tidak. Ibu Pris mengatakan bahwa program dapat digunakan dengan mudah. Dan Ibu Pris sangat senang karena data-data yang tersedia bisa diubah kapan saja dengan mudah. Hanya saja

12 63 Ibu Pris menyayangkan bahwa untuk penambahan data baru tidak bisa secara otomatis ada dalam program. Jawaban dari Ibu Lidya sama dengan Ibu Pris dalam hal ini. Pertanyaan lain dari penulis adalah menanyakan apakah program yang dibuat akan berguna bagi perusahaan. Ibu Pris mengatakan bahwa program akan digunakan dalam transaksi-transaksi tertentu dimana perhitungan dalam program dibutuhkan. Ibu Pris telah mencoba dengan data-data penjualan sebelumnya untuk validitas program aplikasi yang dianggap ibu pris cukup memuaskan. Hal ini dikarenakan perhitungan hampir sama dengan yang telah dilakukan sebelumnya, hanya saja masih ada faktor manusia yang dibutuhkan dalam pengambilan keputusan. Ibu Lidya menjawab bahwa program tersebut pasti akan berguna, beliau juga menambahkan apabila program sudah dilengkapi dengan perhitungan yang lain, pasti program mampu secara optimal digunakan oleh karyawan Paperindo Harsa Evaluasi Sistem Keseluruhan Berdasarkan hasil perancangan diatas serta hasil wawancara dengan pihak perusahaan, dapat dilihat beberapa hal yang menjadi keunggulan dan kelemahan dari rancangan program aplikasi ini. Berikut ini adalah keunggulan dari rancangan program aplikasi ini : 1. Tampilan layar yang mudah dalam penggunaan program dalam melakukan perhitungan serta melihat hasil analisa secara langsung. 2. Data-data yang digunakan untuk perhitungan dapat dirubah. Hal ini membuat program aplikasi dapat digunakan dalam jangka waktu yang panjang karena datanya dapat diubah kapan saja.

13 64 3. Program aplikasi dapat menghitung dengan pasti jumlah yang dapat dihasilkan berdasarkan suatu jenis kertas.

BAB 3 ANALISIS DAN PERANCANGAN. percetakan kertas yang memproduksi segala macam jenis pencetakan. Mulai dari

BAB 3 ANALISIS DAN PERANCANGAN. percetakan kertas yang memproduksi segala macam jenis pencetakan. Mulai dari 29 BAB 3 ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Sedang Berjalan 3.1.1 Gambaran Umum Perusahaan Percetakan Paperindo Harsa merupakan perusahaan yang bergerak dalam bidang percetakan kertas yang
