P U T U S A N Nomor: 271/PDT/2014/PT.MDN

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "P U T U S A N Nomor: 271/PDT/2014/PT.MDN"

Transkripsi

1 P U T U S A N Nomor: 271/PDT/2014/PT.MDN DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA Pengadilan Tinggi Medan yang memeriksa dan mengadili perkara-perkara perdata pada Pengadilan Tingkat banding telah menjatuhkan putusan sebagai berikut dalam perkara antara : HAMDANI, Pekerjaan Lurah Kelurahan Labuhan Deli, alamat Jalan Rawih Komplek Angkatan Laut Martubung, Kelurahan Martubung, Kecamatan Medan Labuhan, Kota Medan, dalam hal ini memberi kuasa kepada BENYAMIN,SH Advokat/Pengacara dari kantor Ben s Associates beralamat di Jln.Bunga Melur No.5 Kelurahan Tanjung Sari Kecamatan Medan Selayang Kota Medan berdasarkan Surat Kuasa Khusus tanggal 6 Maret 2013, selanjutnya disebut sebagai PEMBANDING semula TERGUGAT- I ; M E L A W A N 1.ADELAN HARAHAP, Pekerjaan Wiraswasta, alamat Jalan Danau Tempe Lingkungan VI, Kelurahan Sumber Karya, Kecamatan Binjai Timur, Kota Binjai yang dalam hal ini diwakili oleh Ngapon Armaidi, SH, Syahruzar, SH, Pranoto, SH, Advokat dan Penasehat Hukum dari Law Office Ng. Armaidi dan Partners dengan alamat Jalan Abadi No. 15 Medan sesuai Surat Kuasa tanggal 28 Januari 2013, selanjutnya sebagai TERBANDING I semula PENGGUGAT; 2.MUKHLIS, Pekerjaan Wiraswasta, alamat di Lingkungan 7, Kelurahan Paya Pasir Kecamatan Medan Marelan, Kota Medan, selanjutnya disebut sebagai TURUT TERBANDING semula TERGUGAT II ; Pengadilan Tinggi tersebut ; Telah membaca Penetapan Ketua Tinggi Medan No.: 271/PDT/2014/PT.MDN, tertanggal 23 September 2014, tentang Penunjukan Majelis Hakim untuk memeriksa dan mengadili perkara ini; Telah membaca berkas Perkara Pengadilan Negeri Medan nomor : 55/Pdt.G/2013/PN.Mdn dan surat-surat yang bersangkutan dengan perkara tersebut; TENTANG DUDUK PERKARA Hal 1 dari 11 Hal Putusan No.271/PDT/2014/PT.MDN

2 Mengutip serta memperhatikan surat gugatan Penggugat tertanggal 18 September 2013, yang diterima dan didaftarkan di Kepaniteraan Pengadilan Negeri Medan dalam Register Perkara Nomor : 55/Pdt.G/2013/PN.Mdn, tertanggal 01 Pebruari 2013, mengemukakan sebagai berikut : 1. Bahwa Penggugat dengan Tergugat- I dan II pada bulan Februari 2012 telah sepakat akan melakukan transaksi jual beli atas sebidang tanah miliknya seluas lebih kurang 4.657,5 M2 yang terletak di Jalan Kota Cina Lingk. VII, Kelurahan Paya Pasir, Kecamatan Medan Marelan, Kota Medan milik Tergugat- I dan II ; 2. Bahwa mengenai harga tanah Penggugat dan Tergugat- I dan II telah disepakati per-meter-nya adalah sebesar Rp ,- (Seratus ribu rupiah) ; 3. Bahwa selanjutnya sebagai tanda serius Penggugat telah memberi uang panjar (tanda jadi) kepada Tergugat- I dan II yang berjumlah sebesar Rp ,- (Seratus sembilan puluh lima juta rupiah) dengan perincian yang diterima oleh Tergugat I dan II sebagai berikut : - Pada tanggal 16 Pebruari 2012 Tergugat - II menerima sebesar Rp ,000,- (Dua puluh juta rupiah) ; - Pada tanggal 22 Pebruari 2012 Tergugat - I menerima sebesar Rp ,- (Tujuh puluh lima juta rupiah) ; - Pada tanggal 24 Pebruari 2012 Tergugat - I menerima sebesar Rp ,- ( Lima puluh juta rupiah) ; - Pada tanggal 5 Maret 2012 Tergugat - I menerima sebesar Rp ,- (Lima puluh juta rupiah) ; 4. Bahwa untuk merealisasikan transaksi jual beli tanah tersebut Penggugat meminta kepada Tergugat - I dan II untuk melengkapi suratsurat yang mendukung surat yang dimilikinya guna dapat dilaksanakan transaksi jual beli tanah milik Tergugat - I dan II tersebut dihadapan pejabat yang berwenag untuk itu ; 5. Bahwa surat-surat pendukung yang Penggugat minta dari Tergugat I, dan II antara lain berupa Surat silang sengketa yang dikeluarkan oleh pihak kelurahan maupun kecamatan dimana dilokasi tanah tersebut berada yaitu setempat dikenal dengan Jalan Kota Cina Lingk. VII, Kelurahan Paya Pasir, Kecamatan Medan Marelan, Kota Medan ; 6. Bahwa karena Tergugat- I dan II belum juga menyerahkan surat surat yang diperlukan berupa surat silang sengketa, Penggugat telah berulang kali mengingatkan kepada Tergugat- I dan II untuk Hal 2 dari 11 Hal Putusan No.271/PDT/2014/PT.MDN

3 menyerahkan surat-surat yang diperlukan, akan tetapi hingga saat ini Tergugat- I dan II tidak dapat memberikan surat-surat yang diperlukan tersebut ; 7. Bahwa untuk mendapatkan kepastian kenapa surat tersebut tidak diberikan, Penggugat pergi mengcek di kantor Kelurahan, oleh pihak kelurahan surat silang sengketa dinyatakan tidak dapat dikeluarkan, disebabkan tanah yang terletak di Jalan Kota Cina Lingkungan VII, Kelurahan Paya Pasir, Kecamatan Medan Marelan, Kota Medan bukan milik Tergugat- I dan II, selanjutnya Penggugat melihat ke objek lokasi tanah, ternyata tanah tersebut telah dipagar oleh orang yang mengaku pemilik tanah tersebut ; 8. Bahwa karena Tergugat- I dan II bukan selaku pemilik sebidang tanah yang terletak di Jalan Kota Cina Lingkungan VII, Kelurahan Paya Pasir, Kecamatan Medan Marelan, Kota Medan dan tidak dapat memberikan surat silang sengketa agar dapat dilaksanakan jual beli atas tanah tersebut telah berulang kali minta kepada Tergugat- I dan II untuk mengembali uang panjar tersebut kepada Penggugat ; 9. Bahwa perbuatan Tergugat- I dan II yang tidak dapat memberikan suratsurat yang diperlukan tersebut berupa surat silang sengketa menyebabkan transaksi jual beli tidak dapat dilaksanakan oleh pejabat yang berwenang untuk itu ; 10. Bahwa oleh karena tanah yang telah diberikan pajar tersebut ternyata tanah milik orang lain, dan Penggugat meragukan keabsahan dari surat-surat tanah milik Tergugat I dan II tersebut disebabkan pihak Kelurahan tidak dapat mengeluarkan surat silang sengketa untuk tanah tersebut ; 11. Bahwa perbuatan Tergugat- I dan II yang menerima uang panjar sebesar Rp ,- (Seratus sembilan puluh lima juta rupiah) untuk transaksi jual beli tanah yang bukan miliknya kepada Penggugat dan tidak dapat memberikan surat-surat yang diperlukan untuk kelengkapan transaksi tersebut yang menyebabkan tidak dapat dilaksanakan transaksi jual beli pada pejabat yang berwenang, adalah perbuatan melawan hukum yang merugikan Penggugat ; 12. Bahwa oleh karena Tergugat- I dan II telah melakukan perbuatan melawan hukum, sehingga patut dan beralasan hukum Tergugat- I dan II dinyatakan telah melakukan perbuatan melawan hukum ; Hal 3 dari 11 Hal Putusan No.271/PDT/2014/PT.MDN

4 13. Bahwa oleh karena Tergugat- I dan II telah melakukan perbuatan melawan hukum, maka sudah sepantasnya Tergugat- I dan II di hukum untuk mengembalikan uang panjar kepada Penggugat sebesar Rp ,- (Seratus sembilan puluh lima juta rupiah) ditambah bunga sebesar 10 % perbulannya yaitu sejak bulan Pebruari 2012 hingga putusan dilaksanakan ; 14. Bahwa Penggugat meragukan iktikat baik dari Tergugat-Tergugat untuk segera melaksanakan putusan dalam perkara ini, dan untuk menjamin hak Penggugat tersebut, maka sangat beralasan Tergugat-Tergugat untuk membayar uang paksa (dwangsom) sebesar Rp ,-(Satu juta rupiah) untuk setiap hari apabila Tergugat- I, II lalai melaksanakan putusan dalam perkara ini, terhitung sejak perkara ini memperoleh putusan yang berkekuatan hukum tetap (inkracht van gewijsde) ; 15. Bahwa untuk menjamin gugatan Penggugat tidak hampa maka sudah sepantasnya terhadap harta benda Tergugat- I dan II baik yang bergerak maupun yang tidak bergerak diletakkan sita jaminan (conservatoir beslag) ; 16. Bahwa oleh karena gugatan Penggugat telah didukung oleh bukti-bukti yang otentik, maka sangat beralasan hukum putusan dalam perkara ini dinyatakan dapat dijalankan terlebih dahulu, walaupun ada perlawanan, banding ataupun kasasi (uit voorbaar bij voorraad ) ; Berdasarkan alasan-alasan hukum yang tersebut diatas, Penggugat mohon kepada Yang Terhormat Ketua Pengadilan Negeri Medan, berkenan memanggil para pihak yang berperkara untuk hadir dan bersidang di Pengadilan Negeri Medan pada suatu hari yang telah ditentukan untuk itu, selanjutnya berkenan menjatuhkan putusan yang amarnya berbunyi sebagai berikut : 1. Mengabulkan gugatan Penggugat untuk seluruhnya ; 2. Menyatakan sah dan berharga sita jaminan (conservatoir beslaag) yang telah diletakkan dalam perkara ini ; 3. Menyatakan perbuatan Tergugat- I dan II yang yang menerima uang panjar sebesar Rp ,- (Seratus sembilan puluh lima juta rupiah) untuk transaksi jual beli tanah yang bukan miliknya kepada Penggugat dan tidak dapat memberikan surat-surat yang diperlukan untuk kelengkapan transaksi tersebut yang menyebabkan tidak dapat dilaksanakan transaksi jual beli pada pejabat yang berwenang, Hal 4 dari 11 Hal Putusan No.271/PDT/2014/PT.MDN

5 adalah perbuatan melawan hukum ; 4. Menghukum Tergugat- I dan II mengembalikan uang panjar sebesar Rp ,- (Seratus sembilan puluh lima juta rupiah) ditambah bunga sebesar 10 % perbulannya yaitu sejak bulan Pebruari 2012 hingga putusan dilaksanakan ; 5. Menghukum Tergugat-Tergugat untuk membayar uang paksa (dwangsom) sebesar Rp ,-(Satu juta rupiah) untuk setiap hari apabila Tergugat-Tergugat lalai melaksanakan putusan dalam perkara ini, terhitung sejak perkara ini memperoleh putusan yang berkekuatan hukum tetap (inkracht van gewijsde) ; 5 Menyatakan putusan ini dapat dapat dijalankan terlebih dahulu, walaupun ada perlawanan, banding ataupun kasasi ( uit voorbaar bij voorraad ) ; Atau : Apabila Pengadilan berpendapat lain mohon putusan yang seadiladilnya (ex aequo et bono) ; Membaca jawaban Tergugat I terhadap gugatanpenggugat tersebut yang pada pokoknya mengemukakan hal-hal sebagai berikut : Tentang Eksepsi - Bahwa Penggugat dalam gugatannya menerangkan : " Penggugat dengan Tergugat- I dan II pada bulan Februari 2012 telah sepakat melakukan jual-beli atas sebidang tanah miliknya lebih kurang seluas 4657,5 meter persegi ; - Bahwa tanah yang dimaksud terletak di Jalan Kota Cina, Lingkungan VII, Kelurahan Paya Pasir, Kecamatan Medan Marelan - Kota Medan, adalah milik Tergugat- I dan Tergugat II ; - Bahwa Penggugat dalam hal ini tidak merinci berapa meter milik Tergugat- I dan berapa meter pula milik Tergugat- II ; - Bahwa hal ini adalah sangat penting untuk menetapkan tanggung jawab dari Tergugat- I dan Tergugat- II atas beban yang dipertanggungiawabkan masing-masing pihak ; - Bahwa Penggugat juga tidak menerangkan transaksi jual-beli ini dilakukan dihadapan pejabat yang berwewenang, baik pada tingkat instansi Kecamatan maupun di hadapan Pejabat PPAT ataupun Notaris ; - Bahwa Penggugat disamping tidak merinci dan tidak menyebut batas-batas Hal 5 dari 11 Hal Putusan No.271/PDT/2014/PT.MDN

6 tanah dan juga berapa jumlah milik Tergugat- I, ataupun berapa milik Tergugat- II ; - Bahwa oleh sebab itu gugatan Penggugat sangat kabur ( Obscour libel). - Berdasarkan uraian tersebut di atas cukup bagi Majetis Hakim untuk tidak menerima gugatan Penggugat dalam perkara a quo ini. Pokok Perkara - Bahwa Tergugat- I menolak seluruh gugatan Penggugat baik seluruhnya maupun sebagian, kecuali yang diakui secara tegas ; - Bahwa hal-hal yang telah diungkapkan dalam eksepsi mohon juga dimasukkan ke dalam pokok perkara ini, walaupun tidak dituliskan secara berulang ; - Bahwa Tergugat- I ada menguasai sebidang tanah yang terletak di daerah Kota Cina Lingkungan VII Kelurahan Paya Pasir Kec. Medan Marelan - Kota Medan ; - Bahwa tanah tersebut masih tetap diusahai dan dikuasai oleh Tergugat- I dan Tergugat- II ; - Bahwa Tergugat- I pada suatu ketika didatangi oleh Penggugat, dan Penggugat menyatakan Penggugat berminat atas tanah yang dikuasai oleh Tergugat- I dan Tergugat- li tersebut ; - Bahwa Tergugat- I mengatakan bahwa dia bersedia mengganti rugi tanah yang dikuasi dan diusahai oleh Tergugat- I ; - Bahwa sejak semula Penggugat mengetahui tanah yang dikuasai oleh Tergugat- I belum memiliki keterangan atas kepemilikan terhadap tanah yang dimaksud dari Instansi Pertanahan Nasional ; - Bahwa karena Penggugat sangat berminat terhadap tanah dimaksud, mungkin karena prospeknya sangat bagus depan, oleh sebab itu Penggugat bersedia mengurus segala surat menyurat untuk diadakan peralihan hak atas tanah tersebut ke instansi yang berwenang untuk itu, yaitu ke Kelurahan dan Kecamatan setempat ; - Bahwa selanjutnya Penggugat menindaklanjuti dengan memberikan tanda berminat atas tanah tersebut dengan sejumlah uang kepada Tergugat- I ; - Bahwa sambil menunggu proses surat-surat yang diurus Penggugat, Penggugat merasa tanah tersebut sudah miliknya, hal ini ditindak lanjutinya dengan menebangi pohon- pohon dan rumah tempat tinggal yang berada di atas tanah dimaksud, sehingga tanah tersebut menjadi rata dan terang tanpa ada tanam-tanaman dan rumah tempat tinggal, seperti tanah lapang ; Hal 6 dari 11 Hal Putusan No.271/PDT/2014/PT.MDN

7 - Bahwa kurun waktu beberapa lama kemudian Penggugat belum juga bisa mengurus segala administrasi yang berhubungan dengan tanah tersebut ke pihak Kelurahan maupun kepihak Kecamatan ; - Bahwa oleh ketidakmampuan Penggugat dalam pengurusan tanah tersebut, Penggugat malah mengalihkan tanggung jawab tersebut kepada Tergugat- I, seolah olah Tergugat- I lah yang bertanggung jawab atas kegagalan Penggugat dalam pengurusan tersebut ; - Bahwa pada waktu Penggugat akan mengurus segala administrasi ke pihak instansi Kelurahan maupun ke pihak Kecamatan setempat, Penggugat meminta kepada Tergugat- I segala dokumen dan surat bukti permulaan atas tanah dimaksud untuk keperluan pengurusan diserahkan kepada Penggugat ; - Bahwa dengan gagalnya Penggugat melakukan pengurusan atas surat menyurat yang berhubungan dengan peralihan hak tanah tersebut, sebenarnya yang dirugikan dalam hal ini adalah Tergugat- I, hal ini pohonpohon yang ada di atas tanah tersebut telah musnah, pohon-pohon yang ada antara lain adalah 20 (dua puluh) batang pohon sawit yang lagi berbuah, pohon kelapa, dan sebagainya ; - Bahwa berdasarkan uraian-uraian tersebut di atas kiranya telah cukup jelas bagi Majelis Hakim siapa yang dirugikan dalam kasus ini, apakah Tergugat- I atau Penggugat? ; - Bahwa oleh sebab itu Tergugat- I menolak seluruh dalil-dalil yang dikemukakan oleh Penggugat, sekaligus menolak gugatan dari Penggugat. Membaca putusan Pengadilan Negeri Medan No.55/Pdt.G/2013/PN- Mdn, tanggal 09 Oktober 2013 dalam perkara kedua belah pihak yang amarnya sebagai berikut: Dalam Eksepsi - Menolak Eksepsi Tergugat- I. Dalam Pokok Perkara 1. Menyatakan Tergugat- II tidak pernah hadir di Persidangan. 2. Menyatakan perbuatan Tergugat- I dan Tergugat- II yang menerima uang panjar sebesar Rp ,- (Seratus sembilan puluh lima juta rupiah) untuk transaksi jual-beli tanah yang bukan miliknya kepada Penggugat dan tidak dapat memberikan surat-surat yang diperlukan untuk kelengkapan transaksi tersebut yang menyebabkan tidak dapat dilaksanakan transaksi jual-beli pada pejabat yang berwenang adalah Hal 7 dari 11 Hal Putusan No.271/PDT/2014/PT.MDN

8 perbuatan yang melawan hukum. 3. Menghukum Tergugat- I dan Tergugat- II mengembalikan uang panjar sebesar Rp ,- (Seratus sembilan puluh lima juta rupiah) ditambah bunga 10% perbulannya yaitu sejak bulan Februari 2012 hingga Putusan dilaksanakan. 4. Menghukum Tergugat- I dan Tergugat- II secara tanggung rentang untuk membayar biaya perkara yang sampai saat ini ditaksir sebesar Rp ,- ( Satu juta dua puluh satu ribu rupiah).- 5. Menolak gugatan Penggugat selebihnya Membaca & memperhatikan : 1. Relaas Pemberitahuan isi Putusan Pengadilan Negeri Medan tanggal 23 Oktober 2013, yang disampaikan oleh Juru Sita Pengganti pada Pengadilan Negeri Medan Kepada Tergugat II melalui Sekretaris Daerah Kota Medan Ub. Kepala bagian Hukum ; 2. Akta Permohonan Banding Nomor :193/2013,yang dibuat oleh Ilham Purba. SH,. Wakil Panitera Pengadilan Negeri Medan yang menerangkan pada hari Senin tanggal, 21 Oktober 2013 Kuasa Tergugat I menyatakan banding terhadap Putusan Pengadilan Negeri Medan No. 55/PDT.G/2013/PN-Mdn. tanggal, 09 Oktober 2013; Pernyataan banding tersebut telah diberitahukan kepada Kuasa terbanding I semula Penggugat berdasarkan relaas pemeberitahuan Pernyataan banding tanggal 06 Februari 2014 No. 55/Pdt.G/2013/PN-Mdn, dan kepada Tergugat II melalui panggilan umum berdasarkan relaas tanggal, 29 Januari 2014 ; 3. Memori Banding dari Kuasa Hukum Tergugat I tanggal 26 November 2013, memori banding mana telah diserahkan dengan sempurna kepada Terbanding semula Penggugat pada tanggal 10 Februari 2014, kepada Turut Terbanding semula Tergugat II pada tanggal 29 Januari 2014 ; 4. Kontra Memori Banding dari Kuasa Hukum Terbanding semula Penggugat pada tanggal 27 Februari 2014, Relaas Kontra Memori Banding mana telah diserahkan dengan sempurna kepada Pembanding semula Tergugat I pada tanggal 19 Maret 2014 dan kepada Turut Terbanding semula Tergugat II pada tanggal 18 Maret 2014; 5. Relaas pemberitahuan mempelajari berkas perkara/ Inzage kepada Tergugat I/Pembanding tanggal 5 Maret 2014, kepada Penggugat/Terbanding tanggal 17 Februari 2014, dan kepada Tergugat II/Turut Terbanding pada tanggal 17 Februari 2014, yang menerangkan bahwa kepada para pihak yang berperkara telah diberitahukan akan haknya untuk memeriksa dan mempelajari berkas perkara No.55/Pdt.G/2013/PN.Mdn, tanggal 9 Oktober 2013 di Kepaniteraan Pengadilan Negeri Medan dalam tenggang waktu 14 Hal 8 dari 11 Hal Putusan No.271/PDT/2014/PT.MDN

9 (empat belas) hari terhitung hari berikutnya dari tanggal pemberitahuan tersebut sebelum berkas perkara dikirim ke Pengadilan Tinggi Medan ; TENTANG PERTIMBANGAN HUKUM Menimbang bahwa permohonan banding dari kuasa Pembanding semula kuasa Tergugat I telah diajukan dalam tenggang waktu & menurut cara serta syarat-syarat yang ditentukan oleh Undang-undang maka permohonan banding tersebut secara formal dapat diterima; Menimbang bahwa kuasa pembanding semula Tergugat I mengajukan Memori Banding tertanggal yang pada pokoknya sebagai berikut : 1. Bahwa Terbanding semula Penggugat tidak dapat membuktikan peralihan tanah antara Terbanding /Penggugat dengan Pembanding/Tergugat I sebagaimana diamanatkan oleh Undang Undang; 2. Bahwa 4 (empat) saksi tidak ada satupun yang mendukung dalil-dalil yang diajukan Terbanding; 3. Bahwa Majelis Hakim a quo tidak melakukan pemeriksaan setempat pada hal obyek gugatan soal tanah, pada hal menurut SEMA RI No.: 7 tahun 2001 dalam hal sengketa jual beli atau dalam perkara pertanahan harus ada siding setempat; Menimbang bahwa setelah Majelis Hakim Tinggi membaca & mempelajari keberatan Pembanding Majelis Hakim Tinggi berpendapat bahwa uraian surat gugatan baik posita & petitum serta dictum putusan sudah tepat & benar pertimbangannya yakni Pembanding telah melakukan perbuatan melawan hukum & dihukum mengembalikan uang panjar dengan ditambah bunga; Menimbang bahwa namun demikian menurut Majelis Hakim Tinggi juga memandang perlu untuk memperbaiki tentang pembebanan bunga dengan alasan kewajaran/ kepatutan; Menimbang bahwa Majelis Hakim tingkat pertama mengabulkan sebesar sepuluh persen perbulan; menurut Majelis Hakim Pengadilan Tinggi Medan terlalu tinggi sehingga perlu untuk disesuaikan dengan bunga yang berlaku di masyarakat pada umumnya; Menimbang bahwa Majelis Hakim Tinggi Pengadilan Tinggi Medan besarnya bunga haruslah mengacu pada bunga perbankan yang berlaku saat ini yakni sebesar 18% (delapan belas persen) setahun atau 1½ % (satu setengah Hal 9 dari 11 Hal Putusan No.271/PDT/2014/PT.MDN

10 persen) perbulan terhitung sejak bulan Pebuari 2012 hingga putusan dilaksanakan; Menimbang bahwa mendasakan uraian pertimbangan tersebut di atas Majelis Hakim Tinggi Pengadilan Tinggi Medan menolak banding Pembanding sehingga Tergugat I & Tergugat II dihukum membayar biaya perkara a quo; Mengingat peraturan hukum dari perundang-undangan yang berlaku, khususnya Undang-undang No.48 tahun 2009 (tentang Kekuasaan Kehakiman), Undang-undang Nomor 2 tahun 1986 jo UU No.08 tahun 2004 jo UU No.49 tahun 2009 (tentang Peradilan Umum) dan RBG ; M E N G A D I L I - Menerima permohonan banding dari Pembanding semula Tergugat I tersebut ; - Memperbaiki Putusan Pengadilan Negeri Medan No. : 55/Pdt,G/2013/PN-Mdn tanggal, 09 Oktober 2013 yang dimohonkan banding tersebut sekedar penulisan & mengenai bunga sehingga berbunyi sebagai berikut : MENGADILI SENDIRI DALAM EKSEPSI : - Menolak Eksepsi Tergugat- I ; DALAM POKOK PERKARA : 1. Mengabulkan gugatan Penggugat sebagian; 2. Menyatakan perbuatan Tergugat-I dan Tergugat-II yang menerima uang panjar sebesar Rp ,- (Seratus sembilan puluh lima juta rupiah) untuk transaksi jual-beli tanah yang bukan miliknya kepada Penggugat dan tidak dapat memberikan surat-surat yang diperlukan untuk kelengkapan transaksi tersebut yang menyebabkan tidak dapat dilaksanakan transaksi jual-beli pada pejabat yang berwenang adalah perbuatan yang melawan hukum. 3. Menghukum Tergugat-I dan Tergugat-II mengembalikan uang panjar sebesar Rp ,- (Seratus sembilan puluh lima juta rupiah) ditambah bunga 18% (delapan belas persen) pertahun yaitu sejak bulan Februari 2012 hingga Putusan dilaksanakan. 4. Menghukum Tergugat-I dan Tergugat-II secara tanggung rentang untuk membayar biaya perkara dalam kedua tingkat pengadilan yang ditingkat banding sebesar Rp ,- ( Seratus lima puluh ribu rupiah) ; Hal 10 dari 11 Hal Putusan No.271/PDT/2014/PT.MDN

11 5. Menolak gugatan Penggugat selebihnya ; Demikianlah diputuskan dalam Rapat Permusyawaratan Majelis Hakim Pengadilan Tinggi Medan pada hari SELASA tanggal 16 DESEMBER 2014 oleh kami : YANSEN PASARIBU, SH. selaku Hakim Ketua Majelis, KAREL TUPPU,SH,MH. dan MARYANA,SH,MH. masing-masing sebagai Hakim Anggota Majelis, yang ditunjuk memeriksa dan mengadili perkara tersebut di tingkat banding berdasarkan Penetapan Ketua Pengadilan Tinggi Medan tanggal 23 September 2014 Nomor : 271/PDT/2014/PT.MDN, putusan mana pada hari RABU tanggal 07 JANUARI 2015 diucapkan dalam persidangan yang terbuka untuk umum oleh Majelis Hakim tersebut, dihadiri Hakim-Hakim Anggota tersebut, dengan dibantu oleh LUHUT BAKO,SH sebagai Panitera Pengganti pada Pengadilan Tinggi Medan, tidak dihadiri oleh Kuasa Hukum Penggugat dan Kuasa Hukum Tergugat I serta tanpa dihadiri oleh Tergugat II; Hakim Anggota, Hakim Ketua 1. KAREL TUPPU, SH, MH. YANSEN PASARIBU SH. 2. MARYANA, SH, MH PANITERA PENGGANTI LUHUT BAKO, SH. Rincian Biaya Perkara : 1. M e t e r a i....rp R e d a k s i...rp Biaya proses... Rp Jumlah Rp (seratus lima puluh ribu rupiah) Hal 11 dari 11 Hal Putusan No.271/PDT/2014/PT.MDN

PENGADILAN TINGGI MEDAN

PENGADILAN TINGGI MEDAN P U T U S A N Nomor : 384/PDT/2016/PT.MDN DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA Pengadilan Tinggi Medan yang memeriksa dan mengadili perkaraperkara perdata dalam pengadilan tingkat banding
