BAB 1 PENDAHULUAN. untuk meningkatkan kualitas serta kuantitas produksinya. Dalam hal ini,

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB 1 PENDAHULUAN. untuk meningkatkan kualitas serta kuantitas produksinya. Dalam hal ini,"

Transkripsi

1 BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Untuk mencegah hal-hal yang tidak diinginkan dalam proses produksi kaleng akibat kelalaian operator atau permasalahan dimesin seperti body up side down, body tercampur dengan design yang berbeda warna dan body terbalik, agar tidak sampai lolos ke bagian packing atau costumer, maka perlu mendeteksi problem tersebut dengan membutuhkan sebuah sistem pendeteksi yang handal, yang dapat mengontrol dan mendeteksi produksi tersebut, agar dapat bekerja semaksimal mungkin sesuai dengan kebutuhan dan dapat meminimalisir dari segala permasalahan yang ada. Oleh karena itu dengan perkembangan teknologi khususnya dalam bidang industri yang sangat pesat seperti sekarang ini, menuntut kita untuk dapat berperan aktif didalam dunia perindustrian, maka banyak manfaat mikrokontroler arduino untuk meningkatkan kualitas serta kuantitas produksinya. Dalam hal ini, mikrokontroler arduino mempunyai peranan yang sangat penting untuk menunjang proses beroperasinya suatu mesin. Mikrokontroler arduino merupakan kebutuhan yang sangat vital, selain harganya yang mudah terjangkau juga tentunya mempunyai banyak fungsi dan karakter sesuai dengan kebutuhan dan pengaplikasiannya. 1

2 2 Dalam hal ini, maka penulis tertarik untuk mengangkat judul dalam makalah tugas akhir ini yaitu : PERANCANGAN DAN PEMBUATAN ALAT PENDETEKSI WARNA MENGGUNAKAN SENSOR TCS3200 PADA PROSES PRODUKSI KALENG BEBASIS ARDUINO Alasan penulis mengangkat judul ini adalah untuk mengetahui dan mempelajari tentang pendeteksi warna kaleng menggunakan sensor TCS3200 agar tetap terjaga kualitasnya. 1.2 Rumusan Masalah Berdasarkan dari latar belakang tersebut maka beberapa permasalahan yang akan muncul dalam tugas akhir ini antara lain : 1. Bagaimana merancang hardware sistem pendeteksi warna kaleng menggunakan sensor warna TCS3200 berbasis mikrokontroler arduino 2. Bagaimana cara sistem kerja sensor warna TCS3200 berbasis mikrokontroler arduino untuk mendeteksi body kaleng yang berbeda warna. 1.3 Batasan Masalah Dalam pengkajian tugas akhir ini, penulis membatasi masalah-masalahnya yaitu hanya mencakup masalah sebagai berikut : 1. Pemahaman tentang prinsip kerja sensor warna TCS3200 berbasis

3 3 2. Memahami komponen-komponen yang ada pada rangkaian serta program 3. Pendeteksi sistem kontrol sensor warna TCS3200 pada warna kaleng hanya satu warna saja tidak bisa pada warna yang bervariasi. 1.4 Tujuan Penelitian Adapun maksud dan tujuan dari penulisan dari tugas akhir ini adalah sebagai berikut: 1. Untuk memahami prinsip kerja sistem sensor warna TCS3200 bebasis mikrokontroler arduino tersebut. 2. Menjaga agar sistem dapat bekerja sesuai yang diinginkan. 1.5 Metode Penelitian Dalam penulisan tugas akhir ini, penulis memperoleh data dengan melakukan beberapa langkah langkah sebagai berikut : 1. Metode studi literatur yaitu dilakukan dengan cara mempelajari dan berusaha memahami buku-buku literatur, pencarian melalui internet, laporan laporan dan bentuk penulisan lain yang berhubungan dengan penulisan ini. 2. Perancangan alat dengan metode ini merupakan tahap awal dalam pembuatan alat dan tindak lanjut dari tahap perancangan, yaitu merealisasikan alat sesuai dengan tujuan.

4 4 3. Pengumpulan data meliputi: Pengumpulan data warna untuk mengenali berbagai jenis warna kaleng menggunakan sensor warna. Pengumpulan data program. Pencarian referensi dan sumber-sumber yang berhubungan dengan merancang sensor warna TCS Melakukan konsultasi dan arahan/bimbingan kepada dosen pembimbing serta sumber-sumber lain yang dapat dijadikan sebagai acuan dan perbandingan dalam merancang alat ini. 1.6 Sistematika Penulisan Sistematika penulisan pada tugas akhir ini meliputi: Bab I Pendahuluan Pada bab ini dibahas mengenai latar belakang, rumusan masalah, batasan masalah, tujuan penulisan, serta sistematika penulisan laporan. Bab II Landasan Teori Pada bab ini akan dibahas tentang teori-teori pendukung yang digunakan dalam perencanaan dan pembuatan tugas akhir. Bab III Perancangan dan Pembuatan Alat Pada bagian ini akan dibahas perancangan dari alat, yaitu diagram blok dari rangkaian, skematik dari masing-masing rangkaian, komponen yang akan digunakan, dan program yang akan diisikan ke

5 5 Bab IV Pengujian Alat Dalam bab ini berisi tentang hasil pengujian dan analisa dari rancangan program sensor warna TCS3200 berbasis mikrokontroler arduino yang telah dibuat dan cara kerja alat. Bab V Kesimpulan dan Saran Dalam bab ini berisi tentang kesimpulan yang dapat di ambil dari hasil pengujian dan analisa dari sensor warna TCS3200 berbasis mikrokontroler arduino, serta memberikan saran-saran yang dapat mengembangkan aplikasi sistem pengontrolan tersebut.

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Salah satu syarat yang perlu dipenuhi sebuah laboratorium kalibrasi adalah terpeliharanya suhu ruangan pada nilai tertentu. Hal ini diperlukan karena suhu berpengaruh
