APLIKASI DI BIDANG LINGKUNGAN

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "APLIKASI DI BIDANG LINGKUNGAN"

Transkripsi

1 APLIKASI DI BIDANG LINGKUNGAN Psikologi lingkungan: Studi mengenai hubungan antara perilaku dan pengalaman individu dengan lingkungan fisik (lingkungan alamiah dan buatan) Hubungan timbal balik antara lingkungan dg manusia Lingungan sebagai determinan perilaku (Lewin: B= f (P,E) ) - cuaca panas dpt meningkatkan agresi - desain bangunan mempengaruhi perilaku penghuninya Perilaku manusia mempengaruhi lingkungan (masalah lingkungan bersifat human made) - umum: polusi udara, banjir, pemanasan global - khusus: estetika lingkungan, kebersihan & kesehatan lingkungan.

2 ASUMSI YG MENDASARI Hubungan timbal balik lingkungan-perilaku manusia Bumi adalah satu-satunya habitat manusia Terjadi penurunan kualitas lingkungan

3 LINGKUP PSIKOLOGI LINGKUNGAN Kondisi lingkungan (alamiah/buatan) Aspek biologis & Belajar dari inter- Aksi dg lingk. Persepsi & kognisi lingkungan Dampak lingkungan thd perilaku: Kebisingan polusi Cuaca crowding Bencana alam personal space Pengaruh setting thd perilaku Desain tempat: kota, pemukiman, rumah sakit, penjara, lingk. kerja, lingk. belajar, tempat rekreasi Mengubah dan Menyelamatkan lingkungan Mengubah persepsi, kognisi Lingkungan & perilaku thd lingkungan

4 DAMPAK LINGKUNGAN THD PERILAKU Dampak kebisingan : kesehatan, kesehatan mental, performens, daya tarik, agresi, perilaku menolong. Cuaca dan temperatur: kesehatan, performens, daya tarik, agresi, perilaku menolong. Bencana alam, bencana teknologi, polusi: kesehatan, stres, depresi, kecerdasan Kepadatan dan kesesakan: afek, attraction, agresi, perilaku prososial. Personal space & teritorialitas: Afek, agresi

5 DAMPAK PERILAKU THD LINGKUNGAN Dampak negatif: Polusi: udara, air Pemanasan global Limbah/sampah Kebakaran hutan Banjir Dampak positif:? Estetika lingkungan Kesehatan lingkungan Kelestarian lingkungan

6 MENUMBUHKAN PERILAKU BERTANGGUNG JAWAB THD LINGKUNGAN 1. Strategi antecedent: sadar lingkungan dan sikap positif thd lingkungan Perubahan sikap melalui pendidikan, disonansi kognitif Komitmen FITD: bagi-bagi stiker emisi gas buang kendaraan ini dirawat teratur Modelling melibatkan public figure untuk menanam pohon (gerakan sejuta pohon/one man one tree) Anjuran misal: terima kasih untuk tidak merokok di ruang ini. memilah sampah dapat berkah

7 2. Strategi kontingensi: intervensi thd konsekuensi perilaku Reward & punishment predikat kota terbersih (Adipura) Feedback

8 FEEDBACK (KATZEV & MISHIMA, 1992) RECYCLABLE PAPER: POUNDS COLLECTED YESTERDAY Selama disampaikan feedback: recycle paper meningkat 76,7%. RECYCLABLE PAPER ONLY Selanjutnya jumlah recycle paper tetap: 46% di atas baseline.

9 menumbuhkan 3. Kebijakan dan inovasi teknologi Pengembangan teknologi kendaraan ramah lingkungan, bahan bakar hijau Program langit biru kebijakan ttg pengelolaan dan pengolahan SDA, konversi minyak tanah mjd bahan bakar gas.

10 KASUS: GLOBAL WARMING Adalah gejala naiknya suhu planet bumi akibat gas karbon dioksida (CO2). kenaikan suhu sebesar 1 derajat celcius dalam waktu tahun sudah termasuk pemanasan global. dari tahun suhu planet bumi naik 0,74 derajat celcius. Penyebab global warming: 1. Revolusi industri ditemukannya mesin. 2. Kendaraan penyumbang yang besar (30%) 3. Pembangkit listrik (40%) 4. Berkurangnya hutan

11 DAMPAK GLOBAL WARMING Melelehnya es di kutub (tahun 2000 luas: 7 juta km2, tahun 2008 mjd 5,3 juta km2) Naiknya permukaan air laut (tahun 2100 diperkirakan permukaan air laut naik cm) Suhu di bumi semakin panas Cuaca semakin sulit diprediksi Hujan dan badai

12 BAGAIMANA MENGURANGI PEMANASAN GLOBAL? Mengurangi gas rumah kaca dg mengurangi pemakaian minyak bumi atau batu bara Mencari bahan bakar pengganti Mempercepat reboisasi Perdagangan karbon Green building

13 GAYA HIDUP TAK RAMAH LINGKUNGAN Tidak bisa tidur tanpa pendingin ruangan/kipas angin Tidur dengan lampu menyala Tidak mematikan lampu/kipas angin/ac ketika keluar ruang Tidak mematikan TV/radio selagi tidur Mandi dengan air panas Membuat minuman/makanan dengan blender/juicer Pergi ke tempat dekat naik motor/mobil Menebang pohon di kebun dg alasan daunnya mengotori halaman

14 Disonansi kognitif untuk mengubah sikap. (penggunaan hipokritas untuk menumbuhkan sikap hemat air oleh Dickerson, 1992) Kel 1: komitmen diminta menandatangani pernyataan ttg perilaku hemat air. ( jika sedang menggunakan sabun/sampo shower dimatikan) Kel 2: mindfullness diminta menjawab pertanyaan ttg hemat air ( pada saat memakai sabun apakah kran dimatikan) Kel 3: hipokrit Diminta untuk menjawab pertanyaan dan menandatangani pernyataan

15 Rata-rata Lama waktu berada di Kamar mandi , ,3 247,7 220,5 200 mindfullness commitment hipokrit kontrol

16 TUGAS Buatlah poster untuk memberikan psikoedukasi kepada kelompok tertentu: siswa, mahasiswa, atau masyarakat umum. Tema edukasi: menumbuhkan/meningkatkan sikap /perilaku positif terhadap lingkungan (sikap peduli lingkungan). Contoh: (1) mengurangi perilaku membuang sampah di sembarang tempat/di sungai (2) meningkatkan keindahan/estetika lingkungan, (3) lain-lain sesuai minat masing-masing kelompok

17 Berikan deskripsi singkat tentang isi poster, meliputi: Tujuan dari pembuatan poster Target (pihak yang akan dikenai pesan dalam poster/ poster ditujukan kepada siapa) Tinjauan teoritis sebagai dasar untuk membuat poster, berisi dinamika psikologis bagaimana isi pesan/informasi dalam poster dapat mengubah sikap/perilaku.

18 Catatan: Tugas dibuat secara kelompok dengan maksimal 4 anggota Poster dipresentasikan dalam bentuk soft-file Deskripsi singkat isi poster diketik pada kertas tersendiri Tugas dipresentasikan tanggal: 8 Januari 2015.

APLIKASI DI BIDANG LINGKUNGAN

APLIKASI DI BIDANG LINGKUNGAN APLIKASI DI BIDANG LINGKUNGAN Psikologi lingkungan: Studi mengenai hubungan antara perilaku dan pengalaman individu dengan lingkungan fisik (lingkungan alamiah dan buatan) Hubungan timbal balik antara
