LAMPIRAN 1 KUESIONER KONFORMITAS TEMAN SEBAYA DAN PERILAKU MENCONTEK

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "LAMPIRAN 1 KUESIONER KONFORMITAS TEMAN SEBAYA DAN PERILAKU MENCONTEK"

Transkripsi

1 LAMPIRAN 1 KUESIONER KONFORMITAS TEMAN SEBAYA DAN PERILAKU MENCONTEK 60

2 61 Saya mahasiswa dari Fakultas Psikologi Universitas Bina Nusantara meminta bantuan adik-adik untuk mengisi kuesioner yang di bagikan. Kuesioner ini bertujuan untuk mendapatkan data untuk penelitian skripsi saya yang berkaitan dengan perilaku mencontek dan perilaku dalam kelompok teman sebaya pada siswa SMA di PekanBaru. Kuesioner ini bukanlah suatu alat tes, sehingga tidak perlu takut salah dalam mengisi kuesioner ini. Apapun jawaban yang adik-adik berikan adalah benar, sepanjang jawaban itu sesuai dengan keadaan atau apa yang adik-adik rasakan. Kamu tidak perlu mencantumkan nama dan kerahasiaan data dan jawaban dari seluruh kuesioner ini terjamin baik. Oleh karena itu adik-adik diharapkan memberikan jawaban yang jujur dan sesuai dengan keadaan yang sesungguhnya. Atas kesediaan adik-adik dalam mengisi kuesioner ini, saya ucapkan terimakasih. Peneliti, Mega Octarina

3 62 PETUNJUK PENGISIAN KUESIONER I Bacalah baik-baik situasi yang telah diberikan, anggaplah seolah-olah kamu berada dalam situasi tersebut lalu pilihlah jawaban yang tersedia. Berikan tanda silang (X) pada jawaban yang kamu rasa paling sesuai dengan diri kamu. Contoh: SITUASI Apa yang akan kamu lakukan? Ikut menonton film horor bersama teman-teman Suatu hari saya dan teman-teman ingin menonton film di bioskop. Teman-teman ingin menonton film horor, tetapi saya ingin menonton film yang lain. Mungkin akan ikut nonton film horor tersama teman-teman Mungkin akan nonton film yang saya suka _X_ Akan nonton film yang saya suka Jawaban ini berarti dalam situasi tersebut kamu akan menonton film yang kamu suka. Jika ingin mengubah jawaban, maka dapat menambahkan tanda sama dengan (=) pada jawaban pertama, lalu memberi tanda silang (X) pada jawaban kedua. Contoh: SITUASI Apa yang akan kamu lakukan? _X_ Ikut menonton film horor bersama teman-teman Suatu hari saya dan teman-teman ingin menonton film di bioskop. Teman-teman ingin menonton film horor, tetapi saya ingin menonton film yang lain. Mungkin akan ikut nonton film horor tersama teman-teman Mungkin akan nonton film yang saya suka _X_ Akan nonton film yang saya suka Periksalah kembali jawaban kamu dan jangan sampai ada yang terlewatkan sebelum mengembalikannya.

4 63 SELAMAT MENGERJAKAN DATA DIRI Umur : Tahun Jenis Kelamin : L / P Apakah Kamu memiliki teman dekat? YA TIDAK Berapa jumlah teman sekolah yang kamu anggap paling dekat? Orang Saya bersedia untuk mengisi kuesioner ini dengan sebenar-benarnya, tanpa paksaan dari siapa pun.

5 64 NO SITUASI Apa yang akan kamu lakukan? Suatu hari kelas saya akan mengadakan piknik. Saya ingin datang lebih cepat, tapi teman-teman saya meminta saya untuk datang lebih terlambat bersama mereka. Pada hari sabtu, saya pergi ke waterboom bersama beberapa teman sekelas saya. Kami berbaris dalam satu antrian untuk menaiki sebuah wahana, tapi saya ingin menaiki wahana yang lain. Suatu hari sehabis magrib, saya dan beberapa teman sekelas bertemu di sekolah. Tidak ada siapa-siapa di sekitar dan teman -teman saya memutuskan untuk mencoret-coret dinding sekolah. Menurut saya itu bukanlah ide yang baik, tapi temanteman meminta saya untuk melakukannya juga. Saya dan teman-teman sedang dalam perjalanan menuju pulang k erumah dan melewati rumah yang sedang dibangun. Terdapat tanda "Dilarang Melintas", tapi seluruh teman-teman saya ingin masuk kedalam rumah tersebut. Menurut saya itu bukanlah ide yang baik, tapi mereka mengatakan "ayo ikut!". Datang terlambat bersama teman saya Mungkin datang terlambat bersama teman saya Mungkin datang lebih cepat Datang lebih cepat Tetap berbaris bersama teman saya Mungkin tetap berbaris bersama teman saya Mungkin mencari wahana lain Mencari wahana lain Ikut mencoret-coret dinding sekolah Mungkin ikut mencoret dinding sekolah Mungkin tidak ikut mencoret dinding sekolah Tidak ikut mencoret dinding sekolah Ikut masuk bersama teman-teman saya Mungkin ikut masuk bersama temanteman saya Mungkin menolak untuk ikut masuk Menolak untuk ikut masuk

6 65 NO SITUASI Apa yang akan kamu lakukan? Saya bertemu dengan beberapa teman sekelas di sebuah taman pada hari sabtu. Salah satu dari teman saya membawa bola basket, dan semua teman-teman ingin bermain. Namun saya ingin bermain yang lain. Seluruh teman-teman saya memilih untuk bergabung di sebuah geng yang terkenal kurang baik dan saya juga di minta untuk bergabung. Menurut saya itu adalah ide yang kurang bagus, tapi teman-teman mengatakan "semua akan baik-baik saja dan tidak akan terjadi apa-apa". Beberapa teman sekelas sedang berkumpul untuk "nonton bareng" final pertandingan bola. Mereka meminta saya untuk datang, tapi acara kesukaan saya diputar pada jam yang sama. Saya sedang mengerjakan sesuatu yang saya anggap spesial dan baru saja akan mulai mengerjakannya. Teman-teman meminta saya untuk berkumpul bersama mereka. Saya dan teman-teman berencana untuk pergi bersama-sama malam ini, dan saya ingin makan sesuatu. Semua teman-teman saya ingin makan di suatu tempat, tapi saya ingin makan di tempat yang lain. Pada jam olah raga, guru memberikan waktu bebas untuk berolahraga apa saja. Saya ingin bermain trampoline, tapi semua teman-teman ingin bermain di luar untuk bermain voli dan mereka meminta saya untuk bergabung bersama mereka. Ikut bermain basket Mungkin ikut bermain basket Mungkin bermain apa yang saya suka Bermain apa yang saya suka Ikut bergabung dengan geng tersebut Mungkin ikut bergabung dengan geng tersebut Mungkin tidak bergabung dengan geng tersebut Tidak ikut bergabung dengan geng tersebut Ikut nonton bareng bersama temanteman Mungkin ikut nonton bareng bersama teman-teman Mungkin menonton acara kesukaan saya Menonton acara kesukaan saya Bergabung bersama teman-teman Mungkin bergabung bersama temanteman Mungkin menyelesaikan apa yang sedang saya kerjakan Menyelesaikan apa yang sedang saya kerjakan Ikut makan bersama teman-teman Mungkin ikut makan bersama temanteman Mungkin pergi ketempat yang saya mau dan menemui teman-teman setelah itu Pergi ketempat yang saya mau dan menemui teman-teman setelah itu Ikut bermain voli bersama teman-teman Mungkin ikut bermain voli bersama teman-teman Mungkin bermain trampoline Tetap bermain trampoline

7 66 NO SITUASI Apa yang akan kamu lakukan? Saat pulang sekolah saya sedang berjalan-jalan bersama teman-teman saya dan menemukan sebuah sepeda. Sepeda tersebut tidak terkunci dan tidak ada siapa-siapa di sekitar. Semua teman-teman setuju untuk mengambil sepeda tersebut untuk jalan-jalan. Menurut saya hal itu tidak harus dilakukan, tapi mereka meminta saya untuk ikut atau mereka akan meninggalkan saya. Saat perjalanan pulang menuju rumah, saya dan teman-teman mampir untuk membeli makanan. Saya melihat sebuah dompet tergeletak dan penuh dengan uang. Semua teman-teman saya mengambil uang tersebut, tapi saya tidak menyukai ide trsebut. Mereka meminta saya untuk juga ikut mengambil uang tersebut. Saya sedang bermain bersama temanteman. Lalu seorang yang tidak begitu dikenal ingin ikut bermain. Menurut saya siapa saja yang ingin bermain dapat bergabung. Namun seluruh teman-teman memberitahu saya untuk tidak membiarkan seseorang tersebut ikut bermain karena tidak mengenalnya. Saat disekolah, seorang guru tidak sengaja menjatuhkan sebuah kertas yang berisi kunci jawaban ujian. Teman-teman saya memutuskan untuk mencatat kunci jawaban tersebut dan meminta saya untuk ikut melakukannya. Saya dan teman-teman sedang bermain disebuah lapangan, disebelahnya terdapat sebuah rumah dan tidak sengaja memecahkan kaca rumah tersebut. Teman-teman saya ingin segera pergi dari tempat tersebut. Tapi menurut saya itu bukan hal yang baik. Ikut mengambil sepeda tersebut Mungkin ikut mengambil sepeda tersebut Mungkin tidak ikut mengambil sepeda tersebut Tidak ikut mengambil sepeda tersebut Ikut mengambil uang tersebut Mungkin ikut mengambil uang tersebut Mungkin tidak ikut mengambil uang tersebut Tidak ikut mengambil uang tersebut Tidak membiarkannya ikut bermain Mungkin tidak membiarkannya ikut bermain Mungkin membiarkannya ikut bermain Membiarkannya ikut bermain Mencatat kunci jawaban tersebut Mungkin mencatat kunci jawaban tersebut Mungkin tidak mencatat kunci jawaban tersebut Tidak mencatat kunci jawaban tersebut Segera pergi mengikuti teman-teman saya Mungkin segera pergi mengikuti temanteman saya Mungkin memberi tahu orang di rumah tersebut Memberi tahu orang di rumah tersebut

8 67 PETUNJUK PENGISIAN KUESIONER II Bacalah baik-baik pernyataan yang telah diberikan, lalu pilihlah jawaban yang tersedia. Berikan tanda silang (X) pada jawaban yang kamu rasa paling sesuai dengan diri kamu. SS S TS STS kamu : apabila pernyataan tersebut Sangat Sesuai dengan diri kamu : apabila pernyataan tersebut Sesuai dengan diri kamu : apabila pernyataan tersebut Tidak sesuai dengan diri kamu : apabila pernyataan tersebut Sangat Tidak Sesuai dengan diri Jika ingin mengubah jawaban, maka dapat menambahkan tanda sama dengan (=) pada jawaban pertama, lalu memberi tanda silang (X) pada jawaban kedua. Contoh: STS TS S SS X X Kamu tidak perlu mencantumkan nama sehingga kerahasiaan jawaban ini akan terjamin. Oleh karena itu diharapkan memberikan jawaban yang jujur dan sesuai dengan keadaan yang sesuangguhnya. Periksalah kembali jawaban kamu dan jangan sampai ada yang terlewatkan sebelum mengembalikannya. SELAMAT MENGERJAKAN

9 68 NO PERNYATAAN STS TS S SS Saya memiliki kode bertanya jawaban ujian yang sudah disepakati bersama teman Ketika kesulitan saat mengerjakan ujian saya suka meminta jawaban kepada teman pada saat ujian Saya pura-pura tidak mendengar jika ada teman yang meminta jawaban Sebelum ujian dimulai, saya menyediakan waktu untuk membuat contekan Saya membuat catatan kecil dan menempatkannya di tempat alat tulis atau tempat lain yang tersembunyi pada saat ujian Saya tidak akan melirik jawaban teman meskipun ada kesempatan Saya membiarkan teman-teman melihat lembar jawaban saya Saya meminta teman untuk memberikan jawabannya kepada saya saat ujian Saya akan meminta bantuan teman saat ada soal yang sulit Saya tidak berusaha menutupi lembar jawaban saya saat tahu teman melihat jawaban saya Saya tidak pernah membuat contekan meskipun belum cukup belajar Dalam ujian yang mengandung hitungan, saya menggunakan kalkulator meski tidak diperbolehkan Saya meminta jawaban kepada teman sambil berpura-pura meminjam alat tulis Saya yakin bisa mengerjakan sendiri soal ujian saya tanpa bertanya kepada teman Saya menutupi lembar jawaban serapat mungkin pada saat ujian Saya memilih untuk duduk dekat teman yang pintar agar dapat mencontek Sering kali saya dan teman-teman berdiskusi pada saat ujian Teman-teman sering meminta jawaban kepada saya saat ujian

10 69 NO PERNYATAAN STS TS S SS Saya tidak berani untuk menggunakan kalkulator pada saat ujian Saya tidak pernah mengatur strategi agar dapat mencontek Saya tidak akan bertanya jawaban kepada teman saat ujian berlangsung Saat mengerjakan ujian, saya membiarkan lembar jawaban terbuka ketika sehingga teman bisa melihat jawaban saya Saya tidak suka memberikan jawaban ketika ada teman yang bertanya kepada saya Saya menaruh buku atau catatan di bawah meja agar mudah di lihat pada saat ujian Saya menolak jika ada teman yang menawarkan jawaban miliknya Saya segera melihat buku atau catatan disaat pengawas ujian lengah Saya membuat catatan di handphone agar dapat dilihat pada saat ujian Saya suka melihat lembar jawaban orang lain secara diam-diam Saya tidak akan meminta jawaban kepada teman meskipun tidak bisa mengerjakan ujian Saya segera melihat jawaban milik teman yang tidak sengaja terbuka

11 70 LAMPIRAN 2 HASIL UJI VALIDITAS KONFORMITAS TEMAN SEBAYA

12 Correlations ITEM1 ITEM2 ITEM3 ITEM4 ITEM5 ITEM6 ITEM7 ITEM8 ITEM9 ITEM10 ITEM11 ITEM12 ITEM13 ITEM14 ITEM15 ITEMTOTAL Pearson Correlation **.262 **.158 **.103 * **.117 ** *.134 **.205 **.158 **.227 **.455 ** ITEM1 Sig. (2-tailed) Pearson Correlation ** ** **.128 ** * ** ITEM2 Sig. (2-tailed) Pearson Correlation.120 ** ** **.100 *.116 * **.241 ** **.245 **.391 ** ITEM3 Sig. (2-tailed) Pearson Correlation.262 ** ** **.205 **.123 **.134 ** **.314 **.107 *.269 **.338 **.534 ** ITEM4 Sig. (2-tailed) Pearson Correlation.158 **.258 ** ** ** **.220 ** ** ** ITEM5 Sig. (2-tailed) Pearson Correlation.103 * **.205 ** * * **.203 ** **.099 *.349 ** ITEM6 Sig. (2-tailed) Pearson Correlation **.100 *.123 **.174 **.094 * *.160 **.238 ** * * ** ITEM7 Sig. (2-tailed) ITEM8 Pearson Correlation.131 ** *.134 ** * ** ** *.126 **.374 ** 71

13 72 ITEM9 ITEM1 0 ITEM1 1 ITEM1 2 ITEM1 3 ITEM1 4 ITEM1 5 ITEM1 ITEM2 ITEM3 ITEM4 ITEM5 ITEM6 ITEM7 ITEM8 ITEM9 ITEM10 ITEM11 ITEM12 ITEM13 ITEM14 ITEM15 ITEMTOTAL Sig. (2-tailed) Pearson Correlation.117 **.284 ** **.099 *.160 **.190 ** ** *.100 *.192 **.093 *.472 ** Sig. (2-tailed) Pearson Correlation ** ** ** ** ** Sig. (2-tailed) Pearson Correlation.104 * **.150 ** ** **.156 **.112 *.244 **.333 ** Sig. (2-tailed) Pearson Correlation.134 ** **.314 ** **.096 *.140 **.089 * ** **.299 **.276 **.485 ** Sig. (2-tailed) Pearson Correlation.205 ** * * **.135 ** **.181 **.368 ** Sig. (2-tailed) Pearson Correlation.158 **.098 *.195 **.269 **.116 **.177 **.103 *.106 *.192 ** *.299 **.138 ** **.532 ** Sig. (2-tailed) Pearson Correlation.227 ** **.338 ** * **.093 * **.276 **.181 **.363 ** ** Sig. (2-tailed)

14 73 Pearson Correlation.455 **.382 **.391 **.534 **.442 **.349 **.441 **.374 **.472 **.326 **.333 **.485 **.368 **.532 **.515 ** 1 ITEMT Sig. (2-tailed) OTAL **. Correlation is significant at the 0.01 level (2-tailed). *. Correlation is significant at the 0.05 level (2-tailed).

15 LAMPIRAN 3 HASIL UJI VALIDITAS PERILAKU MENCONTEK 74

16 75 MENCONTEK SOCIAL ACTIVE SA1 SA2 SA3 SA4 SA5 SA6 SA7 Correlations SA1 SA2 SA3 SA4 SA5 SA6 SA7 SA8 SA9 SA10 TOTALSA Pearson Correlation **.253 **.216 **.194 **.107 *.194 **.136 ** **.478 ** Sig. (2-tailed) N Pearson Correlation.358 ** **.433 **.264 **.253 **.357 **.199 **.191 **.245 **.650 ** Sig. (2-tailed) N Pearson Correlation.253 **.400 ** **.411 **.219 **.482 **.281 **.178 **.257 **.696 ** Sig. (2-tailed) N Pearson Correlation.216 **.433 **.412 ** **.130 **.359 **.224 ** **.592 ** Sig. (2-tailed) N Pearson Correlation.194 **.264 **.411 **.235 ** **.347 **.163 **.112 *.165 **.541 ** Sig. (2-tailed) N Pearson Correlation.107 *.253 **.219 **.130 **.134 ** **.345 **.178 **.284 **.504 ** Sig. (2-tailed) N Pearson Correlation.194 **.357 **.482 **.359 **.347 **.124 ** **.158 **.149 **.594 ** Sig. (2-tailed)

17 76 SA1 SA2 SA3 SA4 SA5 SA6 SA7 SA8 SA9 SA10 TOTALSA N Pearson Correlation.136 **.199 **.281 **.224 **.163 **.345 **.183 ** **.436 **.575 ** SA8 Sig. (2-tailed) N Pearson Correlation **.178 ** *.178 **.158 **.291 ** **.433 ** SA9 Sig. (2-tailed) N Pearson Correlation.201 **.245 **.257 **.305 **.165 **.284 **.149 **.436 **.201 ** ** SA10 Sig. (2-tailed) N Pearson Correlation.478 **.650 **.696 **.592 **.541 **.504 **.594 **.575 **.433 **.577 ** 1 TOTALSA Sig. (2-tailed) N **. Correlation is significant at the 0.01 level (2-tailed). *. Correlation is significant at the 0.05 level (2-tailed).

18 77 MENCONTEK SOCIAL PASSIVE Correlations SP1 SP2 SP3 SP4 SP5 SP6 SP7 TOTALSP Pearson Correlation **.157 **.256 ** **.313 **.533 ** SP1 Sig. (2-tailed) Pearson Correlation.250 ** **.339 ** **.244 **.687 ** SP2 Sig. (2-tailed) Pearson Correlation.157 **.460 ** **.139 **.401 **.164 **.631 ** SP3 Sig. (2-tailed) Pearson Correlation.256 **.339 **.248 ** **.405 **.246 **.657 ** SP4 Sig. (2-tailed) Pearson Correlation **.151 ** ** ** SP5 Sig. (2-tailed) Pearson Correlation.159 **.442 **.401 **.405 **.243 ** *.673 ** SP6 Sig. (2-tailed) Pearson Correlation.313 **.244 **.164 **.246 ** * ** SP7 Sig. (2-tailed) Pearson Correlation.533 **.687 **.631 **.657 **.388 **.673 **.512 ** 1 TOTALS Sig. (2-tailed) P N **. Correlation is significant at the 0.01 level (2-tailed). *. Correlation is significant at the 0.05 level (2-tailed).

19 78 MENCONTEK INDIVIDUALISTIC OPPORTUNISTIC Correlations IO1 IO2 IO3 IO4 IO5 IO6 TOTALIO Pearson Correlation *.143 ** **.160 **.430 ** IO1 Sig. (2-tailed) N Pearson Correlation.111 * **.298 **.165 **.189 **.583 ** IO2 Sig. (2-tailed) N Pearson Correlation.143 **.368 ** **.254 **.168 **.607 ** IO3 Sig. (2-tailed) N Pearson Correlation **.247 ** **.367 **.654 ** IO4 Sig. (2-tailed) N Pearson Correlation.185 **.165 **.254 **.387 ** **.707 ** IO5 Sig. (2-tailed) N Pearson Correlation.160 **.189 **.168 **.367 **.597 ** ** IO6 Sig. (2-tailed) N Pearson Correlation.430 **.583 **.607 **.654 **.707 **.679 ** 1 TOTAL Sig. (2-tailed) IO N *. Correlation is significant at the 0.05 level (2-tailed). **. Correlation is significant at the 0.01 level (2-tailed).

20 79 MENCONTEK INDEPENDENT PLANNED Correlations IP1 IP2 IP3 IP4 IP5 IP6 IP7 TOTALIP Pearson Correlation **.310 **.370 **.210 **.399 **.461 **.729 ** IP1 Sig. (2-tailed) Pearson Correlation.664 ** **.362 **.214 **.442 **.483 **.763 ** IP2 Sig. (2-tailed) Pearson Correlation.310 **.387 ** **.346 **.285 **.250 **.615 ** IP3 Sig. (2-tailed) Pearson Correlation.370 **.362 **.230 ** **.375 **.367 **.634 ** IP4 Sig. (2-tailed) Pearson Correlation.210 **.214 **.346 **.220 ** **.136 **.505 ** IP5 Sig. (2-tailed) Pearson Correlation.399 **.442 **.285 **.375 **.215 ** **.694 ** IP6 Sig. (2-tailed) Pearson Correlation.461 **.483 **.250 **.367 **.136 **.526 ** ** IP7 Sig. (2-tailed) Pearson Correlation.729 **.763 **.615 **.634 **.505 **.694 **.696 ** 1 TOTAL Sig. (2-tailed) IP N **. Correlation is significant at the 0.01 level (2-tailed).

21 80 LAMPIRAN 4 HASIL UJI RELIABILITAS KONFORMITAS TEMAN SEBAYA

22 81 Reliability Statistics Cronbach's Cronbach's N of Items Alpha Alpha Based on Standardized Items Item-Total Statistics Scale Mean if Item Deleted Scale Variance if Item Deleted Corrected Item- Total Squared Multiple Correlation Cronbach's Alpha if Item Deleted Correlation ITEM ITEM ITEM ITEM ITEM ITEM ITEM ITEM ITEM ITEM ITEM ITEM ITEM ITEM ITEM

23 82 LAMPIRAN 5 HASIL UJI RELIABILITAS PERILAKU MENCONTEK

24 83 MENCONTEK SOCIAL ACTIVE Reliability Statistics Cronbach's Cronbach's N of Items Alpha Alpha Based on Standardized Items Item-Total Statistics Scale Mean if Item Deleted Scale Variance if Item Deleted Corrected Item- Total Correlation Squared Multiple Correlation Cronbach's Alpha if Item Deleted SA SA SA SA SA SA SA SA SA SA MENCONTEK SOCIAL PASSIVE Reliability Statistics Cronbach's Cronbach's N of Items Alpha Alpha Based on Standardized Items Scale Mean if Item Deleted Item-Total Statistics Scale Variance Corrected Itemif Item Deleted Total Correlation Squared Multiple Correlation Cronbach's Alpha if Item Deleted SP SP SP SP SP SP SP

25 84 MENCONTEK SOCIAL PASSIVE SETELAH ITEM 5 GUGUR Reliability Statistics Cronbach's Cronbach's N of Items Alpha Alpha Based on Standardized Items Item-Total Statistics Scale Mean if Item Deleted Scale Variance if Item Deleted Corrected Item- Total Correlation Squared Multiple Correlation Cronbach's Alpha if Item Deleted SP SP SP SP SP SP

26 85 MENCONTEK INDIVIDUALISTIC OPPORTUNISTIC Reliability Statistics Cronbach's Cronbach's N of Items Alpha Alpha Based on Standardized Items Item-Total Statistics Scale Mean if Item Deleted Scale Variance if Item Deleted Corrected Item- Total Correlation Squared Multiple Correlation Cronbach's Alpha if Item Deleted IO IO IO IO IO IO MENCONTEK INDEPENDENT PLANNED Reliability Statistics Cronbach's Cronbach's N of Items Alpha Alpha Based on Standardized Items Item-Total Statistics Scale Mean if Item Deleted Scale Variance if Item Deleted Corrected Item- Total Correlation Squared Multiple Correlation Cronbach's Alpha if Item Deleted IP IP IP IP IP IP IP

LAMPIRAN 1. Nama : Kelas : Jenis Kelamin : Hari/ Tanggal :

LAMPIRAN 1. Nama : Kelas : Jenis Kelamin : Hari/ Tanggal : LAMPIRAN 1 Nama : Kelas : Jenis Kelamin : Hari/ Tanggal : PETUNJUK PENGISIAN Berilah komentar dari setiap pernyataan secara jujur dengan cara memberi tanda chek/ chek list ( ) pada kolom komentar yang
