PROSEDUR DIAGNOSIS KUSTA

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PROSEDUR DIAGNOSIS KUSTA"

Transkripsi

1 Kabupaten dr. ABDUL FATAH A. NIP: Pengertian 2.Tujuan Adalah penilaian klinis atau pernyataan ringkas tentang status kesehatan individu yang didapatkan melalui proses pengumpulan data yang sistematis. Mengetahui secara jelas nama penyakit yang diderita oleh individu. Menentukan terapi dan tindakan yang sesuai 3.Kebijakan SK No : 440 /... / / 2015 tentang Penanggung Jawab Pelayanan dan Program UPTD 4.Referensi - 5.Prosedur 1. Petugas mempersiapkan alat tulis, kartu penderita, dan register kohort kusta. 2. Petugas mengamati hasil pemeriksaan yang dilakukan pada pasien kusta yang telah dicatat pada kartu penderita. 3. Petugas mengamati tanda-tanda tersangka kusta pada pasien kusta, yaitu : A. Tanda-tanda pada kulit - Bercak kulit yang merah atau putih dan atau plakat pada kulit, terutama di wajah dan telinga. - Bercak kurang / mati rasa. - Bercak yang tidak gatal - Kulit mengkilap atau kering bersisik - Adanya kelainan kulit yang tidak berkeringat dan atau tidak berambut - Kulit melepuh dan tidak nyeri B. Tanda-tanda pada syaraf - Nyeri tekan dan atau spontan pada syaraf - Rasa kesemutan, tertusuk-tusuk dan nyeri pada anggota gerak - Kelemahan anggota gerak dan atau wajah - Adanya cacat ( deformitas ) - Luka ( ulkus ) yang sulit sembuh C. Lahir dan tinggal di daerah endemik kusta dan mempunyai kelainan kulit yang tidak sembuh dengan pengobatan rutin, terutama bila terdapat keterlibatan syaraf tepi. 4. Petugas membandingkan tanda-tanda kusta tersebut dengan penyakit kulit lainnya, seperti panu, kurap, kudis, psoriasis, vitiligo, dan lain-lain ) 5. Petugas menanyakan kepada petugas laboratorium, apakah pengambilan kerokan jaringan kulit untuk pasien kusta tersedia di laboratorium.

2 A. Bila tersedia - Petugas mengantarkan pasien kusta ke laboratorium untuk pengambilan kerokan jaringan. B. Bila tidak tersedia - Petugas hanya mengamati tanda-tanda kelainan pada kulit, pada syaraf, dan menanyakan tempat tinggal pasien apakah tinggal di daerah endemik kusta. 6. Petugas menetapkan diagnosis penyakit kusta pada pasien dengan memperhatikan tanda-tanda utama atau cardinal sighn, yaitu : a. Kelainan ( lesi ) kulit yang mati rasa. Kelainan kulit / lesi dapat berbentuk bercak putih ( hipopigmentasi ) atau kemerahan ( eritema ) yang mati rasa b. Penebalan syaraf tepi yang disertai dengan gangguan fungsi syaraf. Gangguan syaraf tepi ini merupakan akibat dari peradangan syaraf tepi ( neuritis perifer ) kronis. Gangguan fungsi syaraf ini bisa berupa : - Gangguan fungsi syaraf sensoris, seperti mati rasa. - Gangguan fungsi motoris, seperti kelemahan ( paresis ) atau kelumpuhan ( paralisis ) otot. - Gangguan fungsi otonom, seperti kulit kering dan retak-retak. c. Adanya hasil BTA di dalam kerokan jaringan kulit, bila di laboratorium tersedia. 7. Jika penetapan diagnosis kusta masih ragu, petugas menyarankan pasien untuk kembali lagi setelah 3 6 bulan untuk diperiksa kembali adanya tanda utama atau pasien harus dirujuk. 8. Petugas mencatat diagnosa kusta yang telah ditetapkan di dalam kartu penderita dan register kohort kusta. 6. Unit Terkait Distribusi 8. Rekaman Historis

3 No Halaman Yang dirubah Perubahan Diberlakukan Tgl.

4 1. Pengertian 2. Tujuan 3. Kebijakan 4. Referensi 5. Prosedur

5

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB II TINJAUAN PUSTAKA BAB II TINJAUAN PUSTAKA A. PENYAKIT KUSTA 1. Pengertian Umum. Epidemiologi kusta adalah ilmu yang mempelajari tentang masyarakat kejadian, penyebaran dan faktor yang mempengaruhi sekelompok manusia. Timbulnya
