Mineral. Logam K, Na, Ca, Mg ( Mayor) Makromineral ; Unsur-unsur kimia diperlukan oleh tubuh manusia dalam

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Mineral. Logam K, Na, Ca, Mg ( Mayor) Makromineral ; Unsur-unsur kimia diperlukan oleh tubuh manusia dalam"

Transkripsi

1 Mineral Dalam tabel periodik dasar terdapat 92 unsur mulai dari hidrogen (paling ringan) sampai uranium (paling berat). Dua puluh lima di antaranya secara langsung berperan penting untuk kehidupan. Sebelas - H, C, O 2, N, K, Mg, F, S, Cl, Na, dan Ca yg menyusun sekitar 99% berat badan. Empat belas unsur lainnya (vanadium, Cr, Mn, Fe, Co, Ni,Cu, Zn, molibdenum, Boron, silikon, selenium, flurin, dan iodin) muncul dalam organisme kehidupan hanya dalam jumlah yang sangat kecil, meskipun begitu unsur-unsur tersebut memiliki fungsi-fungsi yang sangat penting. Tiga unsur-arsenik, timah, dan tungsten-ditemukan pada beberapa makhluk hidup di mana unsur-unsur tersebut melakukan fungsi yang tidak bisa benar-benar dipahami. Tiga unsur lain-bromin, strontium, dan barium- diketahui terdapat pada kebanyakan organisme, tetapi fungsi-fungsinya masih merupakan misteri.

2 Mineral Logam K, Na, Ca, Mg ( Mayor) Makromineral ; Unsur-unsur kimia diperlukan oleh tubuh manusia dalam jumlah banyak 1-2 gram setiap hari Logam Fe, Cu, Mn, Co, Zn dan Mo(Minor) Trace mineral ; Diperlukan dalam jumlah relatif sedikit bila kurang dapat menimbulkan gangguan kesehatan

3 Defisiensi Fe anemia Ca/Mg tetani K/Na dehidrasi Co kekurangan vit B 12 Zn sintesa protein terganggu dan fungsi insulin menurun Cu kekurangan hemoglobin

4 Kegunaan K dalam Tubuh 1. TRANSMISI IMPULS SYARAF 2. KONSTRAKSI OTOT 3. MEMELIHARA DENYUT JANTUNG 4. MEMELIHARA KESEIMBANGAN AIR DALAM SEL 5. MENJAGA KESEIMBANGAN ASAM DAN BASA 6. MENGATUR PELEPASAN INSULIN DARI PANKREAS

5 Kekurangan K dalam Tubuh 1. Lemas 2. Kurang Selera Makan 3. Otot Melemah 4. Denyut Jantung Tidak Normal Kelebihan K dalam tubuh : 1. Gangguan pernafasan 2. Kelemahan otot 3. Denyut jantung tidak normal

6 Kegunaan Na dalam Tubuh 1. Komponen anorganik cairan ekstra seluler 2. Menahan air dalam tubuh shg volume darah yang beredar akan meningkat 3. Bersama ion K berperan mengatur kelancaran 3. Bersama ion K berperan mengatur kelancaran keluarnya air dan sel makanan dari dan kedalam sel

7 Kekurangan Na dalam Tubuh 1. Kram otot dan lemas sering merasa lelah 2. Kehilangan selera makan 3. Daya ingat menurun 4. Daya tahan terhadap infeksi menurun 5. Luka sukar sembuh 6. Gangguan penglihatan 7. Rambut tidak sehat dan terbelah ujungnya 8. Terbentuk bercak-bercak putih di kuku 9. Nilai osmotik cairan ekstra sel menurun 10. Gangguan pada jantung dan ginjal

8 Kelebihan Na dalam Tubuh 1. Hipertensi 2. Gangguan kardiovaskuler 3. Gangguan ginjal 4. Cirrochis hati

9 Kegunaan Ca dalam Tubuh 1. Membantu pembentukan tulang dan gigi 2. Meningkatkan fungsi otot dan syaraf 3. Membantu pembekuan darah 4. Meningkatkan kerja enzim yang diperlukan tubuh untuk merubah makanan menjadi tenaga

10 Kekurangan Ca dalam Tubuh 1. Nyeri otot tulang dan kram 2. Osteoporosis pada orang dewasa 3. Kelainan tulang rusuk 4. Kekebalan tubuh berkurang 5. Memperburuk kencing manis 6. Daya ingat berkurang 7. Gangguan pada jantung 8. Penyumbatan pembuluh darah 9. Kram otot lambung dan usus 10. Riket (sejenis penyakit tulang pada anak2) 11. Tulang lembut (osteomalasia)

11 Kelebihan Ca dalam Tubuh 1. Perubahan dalam tekanan darah 2. Kerusakan syaraf/ginjal 3. Penumpukan dalam otot/organ tubuh 4. Mengalami sembelit 5. Menghalangi penyerapan zat besi dan mineral-mineral lainnya 6. Karang ginjal

12 Kegunaan Mg dalam Tubuh 1. Pembentuk tulang, otot dan sel darah merah 2. Sintesis protein 3. Menjaga kesehatan otot dan syaraf 4. Menjaga enzim yang diperlukan untuk mengeluarkan tenaga dalam tubuh

13 Kekurangan Mg dalam Tubuh 1. Pengontrolan terhadap otot hilang 2. Ganguan emosi mental dan otot Kelebihan Mg dalam tubuh Kelebihan Mg dalam tubuh 1. Lemas 2. Muntah-muntah 3. Tekanan darah rendah 4. Gangguan sistem syaraf

14 Kegunaan Logam Fe dalam Tubuh 1. komponen sitokrom 2. komponen hemoglobin 3. mengatur reaksi kimia dan biolois dalam tubuh Kekurangan dalam tubuh 1. anemia dengan gejala pucat 2. kelainan bentuk kuku dimana kuku tampak tipis dan berbentuk cekung atau berlekuk 3. kelemahan yang disertai dengan berkurangnya otot 4. perubahan tingkah laku kognitif

15 Kelebihan Fe dalam Tubuh Keracunan, muntah, diare kerusakan usus Hemokromatosis, dengan gejala : - kulit menjadi warna merah tembaga - sirosis, kanker hati, diabetes, gagal jantung - kemandulan, impotensi, artritis, hipotiroid - kelelahan menahun

16 Kegunaan Cu dalam Tubuh 1. Penting dalam pembentukan Hb dan eritrosit 2. Kompoenen enzim dan protein 3. Membantu absorbsi unsur Fe 4. Memelihara fungsi sistem syaraf 5. Sintesis substansi hormon

17 Kekurangan Cu dalam Tubuh 1. Terjadi pendarahan berupa titik kecil di kulit dan aneurisma arterial 2. Penurunan jumlah sel darah merah (anemia) dan sel darah putih ( leukopenia) 3. Penurunan jumlah kalsium dalam tulang 4. Kadar tembaga rendah dalam darah 5. - rambut yang sangat kusut - keterbelakangan mental - kegagalan sintesa enzim yang memerlukan tembaga

18 Kelebihan Cu dalam Tubuh 1. Mengalami kerusakan ginjal 2. Menghambat pembentukan air kemih 3. Menyebabkan anemia karena pecahnya sel-sel darah merah (hemolisis) 4. Penyakit Wilson(yang ditandai dengan gejala sakit perut, sakit kepala, perubahan suara) 5. Sirosis 6. Pengumpulan tembaga dalam kornea mata yang menyebabkan terjadinya cincin emas atau emas kehijauan 7. Menyebabkan kerusakan otak berupa : tremor, sakit kepala, sulit berbicara, hilangnya Koordinasi, psikosa

19 Kegunaan Mn dalam Tubuh 1. Penting untuk struktur tulang yg normal 2. Sebagai kofaktor dari enzim hidrolase, dekarboksilase, dan transferase 3. Penting dalam pergerakan semua fungsi syaraf 4. Menunjang memori otak dan fungsi syaraf lainnya

20 Kekurangan Mn dalam Tubuh 1. Pertumbuhan rambut terhalang 2. Perubahan warna kulit jadi merah (sementara) 3. Sintesis interferon menurun sehingga tidak bisa mengatasi serangan virus

21 Kelebihan Mn dalam Tubuh 1. Kerusakan syaraf 2. Penyakit tremor 3. Kesulitan dalam bergerak

22 Kegunaan Co dalam Tubuh Penting untuk sintesa sel darah merah yang membawa molekul hemoglobin Kekurangan dalam tubuh : Menderita penyakit Pernisiosa dengan gejala : sel darah merah jumlahnya sedikit tetapi ukurannya lebih besar, pucat dan lemah. Berkurangnya sekresi asam lambung Mengalami neuropati (kerusakan syaraf)

23 Kelebihan Co dalam Tubuh 1. Menyebabkan keracunan pada keadaan tertentu 2. Dapat meningkatkan frekuensi kejang pada penderita epilepsi 3. Memperburuk kerusakan syaraf.

24 Kegunaan Zn dalam Tubuh 1. Membantu penyembuhan luka dan kesehatan kulit 2. Untuk pertumbuhan 3. Membantu metabolisme protein, lemak dan karbohidrat 4. Ketajaman terhadap rasa dan bau 5. Penting untuk pertumbuhan dan reproduksi

25 Keurangan Zn dalam Tubuh Akrodermatis enteropatika dengan gejala : hilangnya nafsu makan, rambut rontok, dermatitis, rabun senja, gangguan penceraan, Aktifitas organ reproduksi terganggu, perkembangan seksual terhambat, pada pria berkurangnya produksi sperma Pada anak-anak gejala : pertumbuhan yang terhambat, kehilangan nafsu makan, gangguan pengecapan, rendahnya kandungan seng dalam rambut Sistem kekebalan tubuh dan kemampuan penyembuhan luka terganggu

26 Kelebihan Zn dalam Tubuh 1. Menimbulkan rasa logam dilidah 2. Muntah-muntah 3. Gangguan pada lambung.

27 Kegunaan Mo dalam Tubuh 1. Diperlukan untuk oksidasi belerang 2. Bertindah untuk menjembatani berbagai cabang dengan untaian asam-asa amino suatu molekul protein Kekurangan dalam tubuh : Malnutrisi pada penderita Chron dengan gejala : denyut jantung cepat, sesak napas, mual, muntah, disorientasi dan koma.

28 Kelebihan Mo dalam Tubuh 1. Mengalami gejala yang menyerupai penyakit Gout 2. Meningkatnya kadar asam urat dalam darah 3. Menderita nyeri pada persendian

29 Racun Zat kimia yang bekerja secara kimia pada sistem biologik dan yang dalam jumlah realtif kecil dapat menyebabkan kematian atau cacat Keracunan Cu : - muntah berulang-ulang - penyakit Wilson and Kinsky Cirrhosis, kerusakan otak, kerja ginjal berkurang,endapan Cu dalam kornea

30 Keracunan Zn : demam, nausea, muntah, nyeri lambung, dehidrasi, gangguan elektrolit, pusing, inkoordinasi otot, gagal ginjal Hg : Pharyngitis, mual-mual, murus disertai dengan darah dan shock, radang pada ginjal dan hati Gynggivitis, gangguan pada syaraf, parkinson, tremor pada otot sadar, gangguan emosional dan kematian.

31 Keracunan Cd : timbul rasa sakit dan panas pada dada, dalam 24 jam penyakit paru-paru, merusak kelenjar produksi, tulang rapuh Pb : tekanan darah dan berat badan menurun, ganggua SSP,reproduksi, insomnia, jumlah sel darah merah menurun Cr : pembengkakan pada hati, kanker paru-paru.

32 Keracunan Hg : minamata di Jepang, ginjal keracunan, gangguan SSP, ginjal keracunan, gangguan SSP, meracuni selsel tubuh, hati, syaraf, keterbelakangan mental. Mn : iritasi pada usus, radang paru, gangguan syaraf/jiwa. Zn : demam, muntah, sakit perut, iritasi saluran pernapasan, tenggorokan kering, batuk dan badan lemah

33 Efek racun As dalam Tubuh Gangguan mental Payah ginjal Batuk-batuk,sakit di dada dan susah bernapas Pusing disertai mabuk Lemah sekujur tubuh Muntah dan mencret Gejala radang urat syaraf Adanya selaput lendir pada hidung, laring dan saluran pernapasan

34 Efek racun Hg dalam Tubuh Cacat lahir Kerusakan syaraf Lumpuh Kerusakan otak Dapat menyebabkan kematian Memperburuk kondisi mulut,gusi dan gigi Gangguan sistem syaraf termasuk insomia, fatigue, iritabilitas dan hilang nafsu makan

35 Efek racun Pb dalam Tubuh Cacat mental pada anak Konvulsi, payah ginjal, anemia Pada anak-anak menunjukkan gejala: nafsu makan berkurang, sakit perut, nafsu makan berkurang, sakit perut, muntah2, bergerak terasa kaku, kelemahan, tidak ingin bermain, peka terhadap rangsangan, sempoyongan, sulit berbicara, hasil tes psikologik terlihat sangat rendah, gangguan pertumbuhan otak (encefalopati)

36 Efek racun Pb dalam Tubuh Pada orang dewasa menunjukkan gejala : Sakit perut, gangguan saluran pencernaan, neuropati syaraf perifer, kelemahan otot terutama tangan dan kaki, lesu dan lemah, sakit kepala, depresi, gangguan tidur, nafsu makan berkurang, dan berat badan menurun, anemia dan hiepertensi

37 Efek racun Cd dalam Tubuh Kerusakan ginjal, susutnya sel darah merah Kerusakan hati, menyebabkan iritasi pada pernapasan radang lambung akut, penyakit paru-paru atau mungkin kanker paru-paru Disfungsi ginjal, penyakit itai-itai, lumpuhnya sistem gerak rangka, hipertensi, kanker prostat

38 Efek racun Cr dalam Tubuh Menyebabkan penyakit hati Menyebabkan kanker paru-paru Kegunaan dalam tubuh : 1. Berperan dalam metabolisme KH dan Lipid 2. Bekerja sama dengan insulin dalam memudahkan masuknya glukosa ke dalam selsel 3. Memperkuat fungsi insulin 4. Merangsang pemakaian glukosa

Vitamin. Dibawah ini merupakan penjelasan jenis jenis vitamin, dan sumber makanan yang mengandung vitamin

Vitamin. Dibawah ini merupakan penjelasan jenis jenis vitamin, dan sumber makanan yang mengandung vitamin Vitamin Pengertian Vitamin adalah sekelompok senyawa organik amina yang sangat penting dan sangat dibutuhkan oleh tubuh, karena vitamin berfungsi untuk membantu pengaturan atau proses kegiatan tubuh (vitamin
