DEPARTEMEN KEHUTANAN DIREKTORAT JENDERAL REHABILITASI LAHAN DAN PERHUTANAN SOSIAL

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "DEPARTEMEN KEHUTANAN DIREKTORAT JENDERAL REHABILITASI LAHAN DAN PERHUTANAN SOSIAL"

Transkripsi

1 DEPARTEMEN KEHUTANAN DIREKTORAT JENDERAL REHABILITASI LAHAN DAN PERHUTANAN SOSIAL STATISTIK PEMBANGUNAN BALAI PENGELOLAAN DAERAH ALIRAN SUNGAI SAMPEAN MADURA TAHUN 2007 Bondowoso, Januari 2008 BALAI PENGELOLAAN DAERAH ALIRAN SUNGAI SAMPEAN

2 KATA PENGANTAR Buku Statistik Pembangunan Balai Pengelolaan Daerah Aliran Sungai (BPDAS) Tahun 2007 merupakan penerbitan lanjutan tahuntahun sebelumnya. Dengan adanya kesinambungan penerbitan, diharapkan buku Statistik Pembangunan BPDAS ini dapat memberikan informasi secara Time Series Kepada semua pihak yang telah memberikan bantuan sehingga buku ini diterbitkan, disampaikan ucapan terimakasih. Saran-saran untuk perbaikan pada penerbitan-penerbitan yang akan datang sangat kami harapkan. Harapan kami semoga buku Statistik Pembangunan ini dapat bermanfaat. Bondowoso, Januari 2008 KEPALA BALAI Ir. SUPARNO, MS NIP i

3 DAFTAR ISI KATA PENGANTAR i DAFTAR ISI ii DAFTAR TABEL iii I PENDAHULUAN.. 1 A. Latar Belakang 1 B. Maksud Dan Tujuan... 1 C. Ruang Lingkup 2 II. ORGANISASI. 3 A. Visi dan Misi.. 3 B. Tugas Pokok dan Fungsi.. 3 C. Struktur Organisasi 4 D. Sumber Daya Manusia. 6 III. KONDISI UMUM WILAYAH KERJA. 7 A. Letak dan Luas 7 B. Penggunaan dan Penutupan Lahan 7 C. Kekritisan Lahan/DAS 7 IV. PELAKSANAAN PEMBANGUNAN REHABILITASI HUTAN DAN LAHAN DAN PERHUTANAN SOSIAL DALAM LIMA TAHUN TERAKHIR (TAHUN... S/D...).. 8 TABEL ii

4 DAFTAR TABEL Tabel Uraian Halaman I KEADAAN UMUM Tabel.I.1. Wilayah Kerja BPDAS... 1 Tabel.I.2. Tingkat Kekritisan Lahan... 9 Tabel.I.3. Penetapan DAS Prioritas Tabel.I.4. Pola Penggunaan Lahan Tabel.I.5. Penutupan vegetasi Tabel.I.6. Kejadian bencana alam banjir dan Tanah Longsor Tabel.I.7. Keadaan Iklim Tabel.I.8. Keadaan dan debit sungai-sungai Besar Tabel.1.9. Keadaan Danau / Telaga dan Waduk / Bendungan Tabel Jenis Tanah dan Topografi Tabel Penyusunan Pola / RTL RLKT dan Project Plan 49 II III IV KEPEGAWAIAN Tabel.II.1. Data PNS berdasarkan Pendidikan dan Jenis kelamin Tabel.II.2. Data PNS berdasarkan golongan Jenis kelamin Tabel.II.3. Data Pegawai honorer berdasarkan Pendidikan dan Jenis kelamin Tabel.II.4. Jenis pelatihan / kursus Petugas PERENCANAAN Tabel.III. Penyusunan Rencana Kegiatan bidang RLPS PEMBANGUNAN IV.1. Di dalam Kawasan Hutan IV.1.1. Reboisasi Tabel.IV Rekapitulasi rencana dan realisasi Reboisasi Tabel.IV Rencana dan realisasi Reboisasi Kawasan Hutan Produks Tabel.IV Rencana dan realisasi Reboisasi Kawasn Hutan Lindung Tabel.IV Rencana dan realisasi Reboisasi Kawasan hutan konservasi Tabel.IV Rencanan dan realisasai Reboisasi TAHURA iii

5 IV.1.2. Hutan Kemasyarakatan (HKm)/ Social Forestry Tabel.IV Rekapitulasi rencana dan realisasi HKm /Socfor Tabel.IV Rencana dan realisasi pembuatan Model HKm / Socfor Tabel.IV Rencana dan realisasi pengembangan HKm / Socfor IV.1.3. Rehabilitasi Mangrove Tabel.IV.1.3. Rencana dan realisasi penanaman / rehabilitasi Hutan Mangrove IV.1.4. Rehabilitasi Hutan Pantai Tabel.IV.1.4. Rencana dan realisasi penanaman/rehabilitasi Hutan Pantai IV.1.5. Pengembangan Hasil Hutan Bukan Kayu IV Rotan Tabel.IV Rekapitulasi rencana dan realisasi pembuatan /pengembangan Tanaman Rotan Tabel.IV Rencana dan realisasi pembuatan Model Budidaya Tanaman Rotan Tabel.IV Rencana dan realisasi pengembangan Budidaya Tanaman Rotan IV Wanatani Tabel.IV Rekapitulasi rencana dan realisasi pembuatan / pengembangan Wanatani.. 70 Tabel.IV Rencana dan realisasi pembuatan Model Wanatani Tabel.IV Rencana dan realisasi pengembangan Wanatani IV Wanafarma Tabel.IV Rekapitulasi rencana dan realisasi pembuatan / pengembangan Wanafarma 73 Tabel.IV Rencana dan realisasi pembuatan Model Wanafarma Tabel.IV Rencana dan realisasi pengembangan Wanafarma iv

6 IV Bambu Tabel.IV Rekapitulasi rencanan dan realisasi pembuatan / pengembangan budidaya tanaman Bambu Tabel.IV Rencana dan realisasi pembuatan model budidaya tanaman Bambu Tabel.IV Rencana dan realisasi pengembangan budidaya tanaman Bambu IV Jarak Pagar Tabel.IV Rekapitulasi rencanan dan realisasi pembuatan / pengembangan tanaman Jarak Pagar Tabel.IV Rencana dan realisasi pembuatan model tanaman Jarak Pagar Tabel.IV Rencana dan realisasi pengembangan tanaman Jarak Pagar IV.2. Di luar Kawasan Hutan IV.2.1. Hutan Rakyat Tabel.IV Rekapitulasi rencana dan realisasi pembuatan / pengembangan Pengelolaan Hutan Rakyat dan pembuatan Hutan / Kebun Rakyat Tabel.IV Rencana dan realisasi pembuatan Areal Model Pengelolaan Hutan Rakyat Tabel.IV Rencana dan realisasi pengembangan Pengelolaan Hutan Rakyat (fungsi produksi) Tabel.IV Rencana dan realisasi pembutan Hutan Rakyat (fungsi lindung) Tabel.IV Rencana dan realisasi pembutan Kebun rakyat IV.2.2. Unit Percontohan Usaha Pelestarian Sumber Daya Alam (UP-UPSA) Tabel.IV.2.2. Rencana dan realisasi pembangunan Unit Percontohan Usaha Pelestarian Sumber Daya Alam (UP-UPSA) IV.2.3. Unit Percontohan Usaha Pertanian Menetap (UP-UPM) Tabel.IV.2.3. Rencana dan raelisasi pembangunan Unit Percontohan Usaha Pertanian Menetap (UP-UPM) v

7 IV.2.4 Tanaman Kanan Kiri Sungai (Kakisu) Tabel.IV.2.4. Rencana dan realisasi pembuatan Tanaman Kanan Kiri Sungai (Kakisu) IV.2.5. Tanaman Turus Jalan Tabel.IV.2.5. Rencana dan realisasi pembuatan Tanaman Turus Jalan IV.2.6. Hutan Kota Tabel.IV.2.6. Rencana dan realisasi pembuatan Tanaman Hutan Kota IV.2.7. Penghijauan Lingkungan Tabel.IV.2.7. Rencana dan realisasi Penghijauan Lingkungan IV.2.8. Hutan Mangrove Tabel.IV Rekapitulasi rencana dan realisasi pembuatan Areal Model dan Rehabilitasi Hutan Mangrove Tabel.IV Rencana dan realisasi pembuatan Areal Model Empang Parit / Sylvofishery Tabel.IV Rencana dan realisasi Reahabilitasi Mangrove IV.2.9. Hutan Pantai Tabel.IV.2.9. Rencana dan realisasi Rehabilitasi Hutan Pantai IV Pengembangan Hasil Hutan Bukan Kayu IV Rotan Tabel.IV Rekapitulasi rencana dan realisasi pembuatan Tanaman Rotan Tabel.IV Rencana dan realisasi pembuatan Areal Model Tanaman Rotan Tabel.IV Rencana dan realisasi pengembangan Tanaman Rotan IV Wanatani Tabel.IV Rekapitulasi rencana dan realisasi pembuatan / pengembangan Wanatani. 100 Tabel.IV Rencana dan realisasi pembuatan Areal Model Wanatani Tabel.IV Rencana dan reallisasi pengembangan Wanatani vi

8 IV Wanafarma Tabel.IV Rekapitulasi rencana dan realisasi pembuatan Wanafarma Tabel.IV Rencana dan realisasi pembuatan Areal Model Wanafarma Tabel.IV Rencana dan realisasi pengembangan Wanafarma IV Bambu Tabel.IV Rekapitulasi rencana dan realisasi pembuatan Tanaman Bambu Tabel.IV Rencana dan realisasi pembuatan Areal Model Tanaman Bambu Tabel.IV Rencana dan realisasi pengembangan Tanaman Bambu IV Jarak Pagar Tabel.IV Rekapitulasi rencana dan realisasi pembuatan Tanaman Jarak Pagar Tabel.IV Rencana dan realisasi pembuatan Areal Model Tanaman Jarak Pagar Tabel.IV Rencana dan realisasi pengembangan Tanaman Tanaman Jarak Pagar IV Persuteraan Alam Tabel.IV Rekapitulasi rencana dan realisasi pembuatan / pengembangan Persuteraan Alam Tabel.IV Rencana dan realisasi pembuatan Areal Model Persuteraan Alam Tabel.IV Rencana dan realisasi pengembangan Persuteraan Alam IV Perlebahan Tabel.IV Rekapitulasi rencana dan realisasi pembuatan / pengembangan Perlebahan Tabel.IV Rencana dan realisasi pembuatan Model Perlebahan Tabel.IV Rencana dan realisasi pengembangan Perlebahan IV Rehabilitasi Teras Tabel.IV.11. Rencana dan realisasi Rehabilitasi Rehabilitasi Teras IV Perlindungan Tebing Sungai Tabel.IV.12. Rencana dan realisasi Pembangunan Perlindungan Tebing Sungai vii

9 IV Dam Pengendali Tabel.IV Rencana dan realisasi Pembangunan Dam Pengendali IV Dam Penahan Tabel.IV Rencana dan realisasi Pembangunan Dam Penahan IV Sumur Resapan Tabel.IV Rencana dan realisasi Pembangunan Sumur Resapan IV Embung Air Tabel.IV Rencana dan realisasi Pembangunan Embung Air V. V. Pembibitan Tabel.V.1. Rencana dan realisasi pembuatan Kebun Bibit Desa (KBD) Tabel.V.2. Produksi Bibit dari Persemaian Permanen Tabel.V.3. Rencana dan realisasi bantuan Bibit kepada Petani untuk Penanaman Areal Dampak VI. VII. VI. KELEMBAGAAN Tabel. VI.1.1. Rencana dan realisasi Terbentuknya Kelompok Tani dalam kegiatan RLPS Tabel. VI.1.2. Rencana dan realisasi Pelatihan Petani mengenai kegiatan Bidang RLPS Tabel. VI.2. Terbentuknya Forum DAS Tabel. VI.3. Rencana dan realisasi LSM Pendamping Kelompok Tani Kegiatan Bidang RLPS 135 VII. POTENSI Tabel. VII.1.1. Potensi Sumber Benih Tabel. VII.1.2. Potensi Persuteraan Alam Tabel. VII.2. Potensi Perlebahan Tabel.VII 3. Potensi Persemaian Permanen Tabel.VII 4. Kelembagaan Kegiatan Bidang RLPS viii

10 I. PENDAHULUAN A. Latar Belakang Balai Pengelolaan DAS mempunyai tugas melaksanakan pembangunan kehutanan di bidang Rehabilitasi Hutan dan Lahan (RHL) baik di dalam maupun diluar kawasan hutan. Untuk pelaksanaan tugas dimaksud, maka ketersediaan data dan informasi kegiatan pembangunan bidang RLPS yang akurat, tepat waktu, relevan, konsisten, dan lengkap dalam proses perencanaan/perumusan kebijakan, monitoring, dan evaluasi kebijakan. Untuk dapat menghasilkan data dan informasi yang berkualitas, maka seluruh tahapan mulai dari pengumpulan data, pengolahan dan penyajian harus memenuhi kaidah-kaidah yang telah ditetapkan, sebab mutu data dan informasi sangat dipengaruhi oleh prosedur/tatacara pengumpulan data, kelengkapan dokumen, konsistensi dalam formulir dan antar formulir serta jadwal pelaporan yang tepat. Selain itu mengingat kegiatan pembangunan bidang RLPS dilakukan setiap tahun yang pada umumnya terdiri dari kegiatan yang bersifat incremental (data dapat dijadikan time series) dan kegiatan insedentil (berupa data parsial), maka agar dapat di dokumentasikan secara tertib dan informatif perlu dibuat ke dalam Buku Statistik. B. Maksud Dan Tujuan Buku statistik ini dimaksudkan untuk memberikan data dan informasi pembangunan bidang RLPS yang dibuat dalam setiap tahun. Sedangkan tujuannya supaya hasil pembangunan RHL dapat terdokumentasikan dengan baik dalam bentuk buku statistik. 1

11 C. Ruang Lingkup Ruang lingkup Buku Statistik ini memuat data dan informasi pembangunan bidang RLPS, yang terdiri dari keadaan umum wilayah kerja, data kepegawaian Balai Pengelolaan DAS, perencanaan, pembangunan di dalam kawasan dan di luar kawasan, pembibitan, kelembagaan dan potensi pembangunan bidang RLPS. 2

12 II. ORGANISASI A. Visi Dan Misi Visi Balai Pengelolaan DAS adalah Pusat penyajian informasi, fasilitasi dan katalisator pengelolaan DAS yang optimal. Sedangkan misi Balai Pengelolaan DAS antara lain : 1. Melakukan penyusunan rencana pengelolaan DAS sesuai karakteristik DAS untuk dapat dimanfaatkan oleh para pihak. 2. Menyelenggarakan pengembangan model pengelolaan DAS sesuai kebutuhan daerah. 3. Melaksanakan penyusunan data dan informasi DAS; 4. Menyelenggarakan pengembangan kelembagaan dan kemitraan pengelolaan DAS; 5. Menyelenggarakan pembinaan, pemantauan dan evaluasi pengelolaan DAS; 6. Melaksanakan administrasi Balai Pengelolaan Daerah Aliran Sungai Sampean-Madura. B. Tugas Pokok dan Fungsi Balai Pengelolaan Daerah Aliran Sungai Sampean-Madura mempunyai tugas melaksanakan penyusunan rencana, pengembangan kelembagaan dan evaluasi pengelolaan DAS. Dalam melaksanakan tugas dimaksud, Balai Pengelolaan Daerah Aliran Sungai Sampean-Madura menyelenggarakan fungsi: a. Penyusunan rencana pengelolaan DAS, b. Penyusunan dan penyajian informasi DAS, 3

13 c. Pengembangan model pengelolaan DAS, d. Pengembangan kelembagaan dan kemitraan pengelolaan DAS, e. Pemantauan dan evaluasi pengelolaan DAS, f. Pelaksanaan urusan tata usaha dan rumah tangga. C. Struktur Organisasi Organisasi Balai Pengelolaan DAS Sampean berkedudukan di Bondowoso dan ditetapkan dengan surat keputusan Menteri Kehutanan nomor: P.15/Kpts-II/2007, tanggal 4 Mei Dalam keputusan ini Kepala Balai dibantu oleh : 1. Kepala Sub Bagian Tata Usaha 2. Kepala Seksi Program DAS 3. Kepala Seksi Kelembagaan DAS 4. Kepala Seksi Evaluasi DAS 4

14 STRUKTUR ORGANISASI BALAI PENGELOLAAN DAERAH ALIRAN SUNGAI SAMPEAN-MADURA KEPALA BALAI SUB BAGIAN TATA USAHA SEKSI PROGRAM DAS SEKSI KELEMBAGAAN DAS SEKSI EVALUASI DAS KELOMPOK JABATAN FUNGSIONAL 5

15 D. Sumber Daya Manusia Sumber daya manusia BPDAS Sampean terdiri dari 67 orang. Struktur pegawai berdasarkan pendidikan terdiri atas dua (2) orang lulusan S2, empat belas (14) orang lulusan S1, empat puluh delapan lulusan (48) orang SLTA, tiga (3) orang lulusan SD. Komposisi pegawai berdasarkan golongan terdiri atas dua (2) orang Golongan IV, empat puluh tiga (43) orang Golongan III, dua puluh orang (20) orang golongan SLTA, dua (2) orang golongan SD dan empat (4) orang tenaga honorer. 6

16 III. KONDISI UMUM WILAYAH KERJA A. Letak Dan Luas Berdasarkan wilayah administrasi Balai Pengelolaan DAS Sampea Madura sampai dengan akhir tahun 2007 memiliki wilayah kerja yang meliputi Kabupaten Bondowoso, Situbondo, Banyuwangi, Jember, Lumajang, Probolinggo, Bangkalan, Sampang, Pamekasan, Sumenep dan Kota Probolinggo, B. Penggunaan dan Penutupan Lahan Penggunaan dan penutupan lahan dalam kawasan hutan berfungsi sebagai kawasan lindung yang merupakan kawasan milik Taman Nasional, BKSDA dan Perhutani yang berfungsi sebagai daerah resapan air, cagar alam, perlindungan flora dan fauna serta plasma nutfahnya serta juga dimanfaatkan sebagai kawasan wisata. Penggunaan dan penutupan lahan di luar kawasan hutan merupakan kawasan hutan produksi milik Perhutani dan kawasan budidaya pertanian dan kawasan budidaya non pertanian/lahan terbangun. Kawasan yang termasuk budidaya pertanian antara lain berupa sawah, tegal dan kebun campuran, semak, tambak seperti permukiman C. Kekritisan Lahan/DAS Luas lahan kritis di wilayah kerja DAS Sampean Madura total sebesar ,38 Ha (21,75%) dari seluruh total wilayah kerja DAS Sampean Madura yang terdistribusi dalam 11 Kabupaten/Kota dan 26 DAS prioritas. Lahan kritis di dalam kawasan hutan adalah seluas ,07 Ha (6,19 %), sedangkan di luar kawasan hutan adalah seluas ,31 Ha (20,56 %). 7

17 IV. PELAKSANAAN PEMBANGUNAN REHABILITASI LAHAN DAN PERHUTANAN SOSIAL DALAM LIMA TAHUN TERAKHIR (TAHUN 2003 S/D 2007) Konsepsi pembangunan berkelanjutan (suistainable development) seyogyanya diarahkan pada pengelolaan sumberdaya alam hutan, tanah dan air bagi kepentingan masa sekarang serta menjamin kelangsungan di masa yang akan datang. DAS sebagai unit perencanaan yang terpadu merupakan konsekuensi logis untuk menjaga kesinambungan pemanfaatan sumberdaya hutan, tanah dan air. Pelaksanaan pembangunan rehabilitasi hutan dan lahan di wilayah kerja Balai Pengelolaan DAS Sampean Madura selama lima tahun terakhir di wilayah kerja BPDAS Sampean ini dilaksanakan dalam rangka mendukung kebijaksanaan pemerintah di bidang kehutanan sebagai dasar penetuan teknis rehabilitasi hutan dan lahan maupun teknis pengelolaan sumberdaya alam yang diharapkan dapat menggambarkan tingkat urgensi penanganan DAS dalam skala nasional. Upaya Rehabilitasi Lahan dan Perhutanan Sosial yang telah dilaksanakan selama 5 (lima) tahun terakhir di wilayah BPDAS Sampean Madura antara lain : A. Kegiatan Vegetatif 1. Areal Model Hutan Rakyat sebanyak 295 Ha; 2. Pengelolaan Hutan Rakyat (Fungsi Produksi) sebanyak ,5 Ha; 3. UP-UPSA sebanyak 105 Ha; 4. Kakisu sebanyak 377 Ha; 5. Turus Jalan sebanyak 193 Km; 6. Hutan Kota sebanyak 185 Ha; 7. Penghijauan Lingkungan sebanyak ; 8. Hutan Mangrove sebanyak Ha. 8

18 B. Kegiatan Sipil Teknis 1. Rehab Teras sebanyak 250 Ha; 2. Dam Pengendali sebanyak 35 Unit; 3. Dam Pengendali sebanyak 192 Unit; 4. Sumur Resapan sebanyak 735 Unit; 5. Embung Air sebanyak 43 Unit. 9

DEPARTEMEN KEHUTANAN DIREKTORAT JENDERAL REHABILITASI LAHAN DAN PERHUTANAN SOSIAL

DEPARTEMEN KEHUTANAN DIREKTORAT JENDERAL REHABILITASI LAHAN DAN PERHUTANAN SOSIAL DEPARTEMEN KEHUTANAN DIREKTORAT JENDERAL REHABILITASI LAHAN DAN PERHUTANAN SOSIAL STATISTIK PEMBANGUNAN BALAI PENGELOLAAN DAERAH ALIRAN SUNGAI REMU RANSIKI TAHUN 2008 Manokwari, Mei 2008 BALAI PENGELOLAAN
