LAMPIRAN PETUNJUK PENGGUNAAN

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "LAMPIRAN PETUNJUK PENGGUNAAN"

Transkripsi

1 LAMPIRAN PETUNJUK PENGGUNAAN Pada bagian ini akan dijelaskan mengenai penggunaan alat yang dirancang pada skripsi ini. Panduan penggunaan meliputi penggunaan perangkat keras dan user interface. 1. Panduan Penggunaan Perangkat Keras Terdapat beberapa tahapan dalam menggunakan alat ini terutama perangkat keras dan user interface. Berikut akan dijelaskan penggunaan masing-masing perangkat keras berserta bagian-bagiannya Box inkubator Gambar 1(a). Box Tampak Depan. 32

2 Gambar 1(b). Box Tampak Belakang. Gambar 1(a) menunjukkan bagian-bagian box terlihat dari depan di mana terdapat tombol power bersarta lampu indikator, user interface dan kabel power 220 VAC. Gambar 1(b) menunjukkan box terlihat dari belakang di mana terdapat 2 lubang fan exhaust yang masih tertutup karena alat masih dalam mode off. Pertama pastikan kabel power terhubung dengan sumber AC 220V. Kemudian tekan tombol power untuk menghidupkan alat. Lampu indikator menyala ketika tombol power ditekan yang menandakan bahwa alat sudah siap digunakan. Gambar 2. Tombol Power dan Lampu Indikator Alat. 33

3 2. Panduan Penggunaan User Interface Bagian user interface berupa LCD sebagai display dan keypad sebagai masukan dari user. Gambar 3 berikut adalah gambar bagian user interface dan penjelasannya. 1. LCD Display 2. Keypad 3. Power Arduino Gambar 3. User Interface Langkah pertama adalah hubungkan kabel power dengan sumber AC 220 V. Tekan tombol power untuk menghidupkan alat sehingga lampu indikator dalam keadaan menyala. Pastikan kabel power untuk mikrokontroler terhubung dengan socket power Arduino yang berada di bagian samping user interface. Berikut adalah langkah-langkah penggunaan user interface untuk proses fermentasi maupun pengeringan : 34

4 2.1 Penggunaan User Interface untuk Proses Fermentasi 1. Tampilan LCD display pertama saat tombol power alat sudah dihidupkan. Gambar 4. Tampilan Menu Tekan 1 untuk memilih menu fermentasi, kemudian buka penutup fan exhaust untuk mode fermentasi yaitu fan 1 dengan cara digeser. Gambar 5. Lubang Fan 1 2. Masukkan angka suhu yang diinginkan untuk fermentasi. Tekan * jika ingin mengulang masukan suhu. Tekan # sebagai Enter untuk sub menu berikutnya. Gambar 6. Input Suhu 35

5 3. Masukkan berapa jam proses fermentasi dilakukan. Tekan * jika ingin mengulang masukan jam. Tekan # sebagai Enter untuk sub menu berikutnya. Gambar 7. Input Jam 4. Masukkan berapa menit proses fermentasi dilakukan. Tekan * jika ingin mengulang masukan menit. Tekan # sebagai Enter untuk sub menu berikutnya. Gambar 8. Input Menit 5. Tampilan display setelah user memasukkan suhu, jam, dan menit. Gambar 9. Tampilan Proses Fermentasi Gambar 9 menunjukkan bahwa proses fermentasi sedang berjalan. Angka 18:59 menunjukkan bahwa proses fermentasi akan selesai 18 jam 59 menit lagi. T:40C menunjukkan suhu masukan dari user adalah 40 o C. T1:32C 36

6 menunjukkan bahwa suhu aktual adalah 32 o C. 57% menunjukkan bahwa kelembaban relatif yang dibaca alat adalah 57%. 6. Jika timer sudah habis maka alat akan mati secara otomatis dan proses fermentasi selasai. Gambar 10. Mesin OFF 7. Jika proses fermentasi diasumsikan sudah selesai sebelum timer selesai dengan alasan obyek fermentasi sudah terfermentasi dengan baik, tekan 0 nol pada keypad untuk mematikan alat. Gambar 11. Tekan 0 Mesin OFF 37

7 2.2 Penggunaan User Interface untuk Proses Pengeringan 1. Tampilan LCD display pertama saat tombol power alat sudah dihidupkan. Gambar 12. Tampilan Menu Tekan 2 untuk memilih menu pengeringan, kemudian buka penutup fan exhaust dengan cara digeser untuk mode pengering yaitu fan 1 dan fan 2 karena untuk mode pengeringan 2 buah fan akan ON. Gambar 13. Lubang Fan 1 dan Fan 2 2. Masukkan angka suhu yang diinginkan untuk pengeringan. Tekan * jika ingin mengulang masukan suhu. Tekan # sebagai Enter untuk sub menu berikutnya. Gambar 14. Input Suhu 38

8 3. Masukkan berapa jam proses pengeringan dilakukan. Tekan * jika ingin mengulang masukan jam. Tekan # sebagai Enter untuk sub menu berikutnya. Gambar 15. Input Jam 4. Masukkan berapa menit proses pengeringan dilakukan. Tekan * jika ingin mengulang masukan menit. Tekan # sebagai Enter untuk sub menu berikutnya. Gambar 16. Input Menit 5. Tampilan display setelah user memasukkan suhu, jam, dan menit. Gambar 17. Tampilan Proses Pengeringan Gambar 17 menunjukkan bahwa proses pengeringan sedang berjalan. 1:58 menunjukkan bahwa proses pengeringan akan selesai 1 jam 58 menit lagi. T:80C menunjukkan bahwa suhu masukan dari user adalah 80 o C. T1:81C 39

9 menunjukkan bahwa aktual adalah 81 o C. 8% menunjukkan bahwa kelembaban relatif yang dibaca alat adalah 8%. 6. Jika timer sudah habis maka alat akan mati secara otomatis dan proses pengeringan selasai. Gambar 18. Mesin OFF 7. Jika proses pengeringan diasumsikan sudah selesai sebelum timer selesai dengan alasan obyek pengeringan sudah kering, tekan 0 nol pada keypad untuk mematikan alat. Gambar 11. tekan 0 Mesin OFF 40

BAB IV PENGUJIAN DAN ANALISIS

BAB IV PENGUJIAN DAN ANALISIS BAB IV PENGUJIAN DAN ANALISIS Pada bab ini akan dijelaskan tentang pengujian, hasil pengujian dan analisis tentang hasil pengujian yang telah dilakukan. Hal ini dilakukan supaya dapat diketahui apakah
