P U T U S A N NOMOR: 786/PID/2015/PT.MDN DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "P U T U S A N NOMOR: 786/PID/2015/PT.MDN DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA"

Transkripsi

1 P U T U S A N NOMOR: 786/PID/2015/PT.MDN DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA Pengadilan Tinggi Medan yang memeriksa dan mengadili perkara-perkara Pidana pada peradilan tingkat banding telah menjatuhkan putusan seperti tersebut dibawah ini dalam perkara Terdakwa: N a m a : ANTONI alias AYENG bin HOK KIM; Tempat lahir : Bagan Siapi-api; Umur/Tanggal lahir : 56 Tahun/02 Maret 1959; Jenis kelamin : Laki-laki; Kebangsaan : Indonesia Tempat tinggal : Pasar Mini Deli Indah No. 6 Kel Brayan Medan Kec Medan Barat; Agama : Budha; Pekerjaan : Jualan; Para Terdakwa ditahan oleh : 1. Penyidik dalam rumah tahanan Negara sejak tanggal 19 Maret 2015 sampai dengan tanggal 07 April 2015; 2. Perpanjangan Penahanan Penuntut Umum sejak tanggal 08 April 2015 sampai dengan 17 Mei 2015; 3. Penuntut Umum melakukan penahanan rumah sejak tanggal 24 April 2015 sampai dengan tanggal 13 Mei 2015; 4. Hakim Pengadilan Negeri Medan sejak tanggal 06 Mei 2015 sampai dengan tanggal 04 Juni 2015; 5. Wakil Ketua Pengadilan Negeri Medan sejak tanggal 05 Juni 2015 sampai dengan tanggal 03 Agustus 2015; Putusan Pengadilan Tinggi Medan Nomor: 786/PID/2015/PT.Mdn Halaman 1

2 Terdakwa didampingi oleh Penterjemah Ali Susanto yang telah disumpah untuk menterjemahkan dari bahasa Indonesia ke bahasa Hokian dan dari bahasa Hokian ke bahasa Indonesia karena Terdakwa tidak dapat berbahasa Indonesia secara lancar; Pengadilan Tinggi tersebut ; Setelah membaca: - Penetapan Wakil Ketua Pengadilan Tinggi Medan tanggal 23 Desember 2015 Nomor: 786/PID/2015/PT.Mdn, tentang Penunjukan Majelis Hakim; - Telah membaca berkas perkara Pengadilan Negeri Medan Nomor: 1166/Pid.B/2015/PN.Mdn-, tanggal 15 Juni 2015 dan surat-surat yang bersangkutan dengan perkara tersebut; Membaca, Surat Dakwaan dari Penuntut Umum Kejaksaan Negeri Medan tanggal 24 April 2015 No. Reg. Perkara : PDM- 133/Ep.2/KAMTIBUM/Mdn/04/2015 Terdakwa di Dakwa Sebagai Berikut: DAKWAAN : PRIMAIR : Bahwa Terdakwa Antoni Alias Ayeng Bin Hok Kim bersama-sama dengan Go Siu Alias Lusna Binti Gotik dan Agim Alias Losana (dilakukan penuntutan secara terpisah) pada Hari Rabu tanggal 18 Maret 2015 sekira jam wib atau pada waktu lain yang masih termasuk di dalam tahun 2015 bertempat di rumah Terdakwa Antoni Alias Ayeng Bin Hok Kim di Jalan Pasar Mini Pajak Brayan No. 6 Kel Brayan Barat Medan atau setidak-tidaknya pada tempat-tempat lain yang masih termasuk didalam wilayah hukum Pengadilan Negeri Medan atau setidak-tidaknya pada tempat lain yang masih termasuk dalam daerah hukum Pengadilan Negeri Medan dengan sengaja menawarkan atau memberi kesempatan untuk permainan judi dan menjadikannya sebagai pencarian, atau dengan sengaja turut serta dalam suatu perusahaan untuk itu, perbuatan tersebut dilakukan Terdakwa dengan cara-cara sebagai berikut : Putusan Pengadilan Tinggi Medan Nomor: 786/PID/2015/PT.Mdn Halaman 2

3 Bahwa sebelumnya Go Siu Alias Lusna Binti Gotik dan Agim Alias Losana bersama-sama dengan Terdakwa Antoni Alias Ayeng Bin Hok Kim melakukan permainan judi jenis kartu sepuluh di rumah Terdakwa Antoni Alias Ayeng Bin Hok Kim sejak pukul wib; Bahwa sebelumnya Go Siu Alias Lusna Binti Gotik dan Agim Alias Losana bersama-sama dengan Terdakwa Antoni Alias Ayeng Bin Hok Kim telah 3 (tiga) kali melakukan permainan judi jenis kartu sepuluh tersebut namun tidak ditentukan harinya; Bahwa alat yang dipergunakan oleh Go Siu Alias Lusna Binti Gotik dan Agim Alias Losana bersama-sama dengan Terdakwa Antoni Alias Ayeng Bin Hok Kim adalah kartu joker dan taruhannya adalah sebesar Rp ,-(seribu rupiah) sampai dengan Rp ,-(tujuh ribu rupiah); Bahwa cara permainan judi joker kartu sepuluh yaitu pertama-tama kartu joker sebanyak 1 (satu) set dikocok oleh salah satu pemain dan kemudian dibagikan kepada pemain lainnya masing-masing 7 (tujuh) kartu kemudian sisa kartu dibuka ditengah sebanyak 10 kartu dan sisa kartu lainnya diletakkan di tengah sebagai cangkulan; Selanjutnya pada putaran pertama para pemain memilih kartu yang ada ditangannya dengan jumlah kartu yang dibuka ditengahnya sebanyak 10 (sepuluh) lembar dan harus berjumlah 10 (sepuluh) misalnya kartu ditangan pemain ada angka 2 maka harus mengambil angka 8 yang ada pada kartu yang dibuka tersebut namun apabila kartu yang ditangan pemain tidak ada yang berjumlah 10 (sepuluh) dengan kartu yang dibuka maka pemain tersebut membuang salah satu kartunya di tengah dan mengambil kartu cangkulan tersebut; Bahwa pemain dapat dinayatakan menang apabila kartu yang sebanyak 7 (tujuh) lembar tersebut masuk semua berjumlah 10 (sepuluh) dan berhak atas uang taruhan dalam perjudian tersebut; Bahwa pemain yang kalah akan membayar kepada pemenang dengan minimal Rp ,- (seribu rupiah) sampai dengan Rp ,- (tujuh ribu rupiah) yang Putusan Pengadilan Tinggi Medan Nomor: 786/PID/2015/PT.Mdn Halaman 3

4 mana pemain yang membayar lebih tinggi apabila kartu yang berwarna merah lebih sedikit dari pemain lainnya; Demikian seterusnya kartu dikocok kembali untuk memulai permainan judi selanjutnya; Bahwa di dalam permainan tersebut Go Siu Alias Lusna Binti Gotik berada dalam posisi kalah sebesar Rp.8.000,-(delapan ribu rupiah), dan Agim Alias Losana berada dalam posisi kalah Rp.8.000,-(delapan ribu rupiah) serta Terdakwa Antoni Alias Ayeng Bin Hok Kim berada dalam posisi kalah Rp ,- (sepuluh ribu rupiah); bahwa di dalam melakukan perjudian ini, hanya bersifat untung-untungan serta Terdakwa tidak memiliki izin dari pihak yang berwenang; Bahwa saat sedang melakukan perjudian kartu sepuluh tersebut tiba-tiba datang petugas kepolisian dari Polda Sumut melakukan penangkapan; Selanjutnya Go Siu Alias Lusna Binti Gotik dan Agim Alias Losana bersamasama dengan Terdakwa Antoni Alias Ayeng Bin Hok Kim berikut barang bukti dibawa ke Polda Sumut untuk diproses secara hokum; Perbuatan Terdakwa sebagaimana di atur dan diancam Pidana dalam Pasal 303 ayat (1) ke-1 KUHPidana SUBSIDAIR : Bahwa Terdakwa Antoni Alias Ayeng Bin Hok Kim bersama-sama dengan Go Siu Alias Lusna Binti Gotik dan Agim Alias Losana (dilakukan penuntutan secara terpisah) pada Hari Rabu tanggal 18 Maret 2015 sekira jam wib atau pada waktu lain yang masih termasuk di dalam tahun 2015 bertempat di rumah Terdakwa Antoni Alias Ayeng Bin Hok Kim di Jalan Pasar Mini Pajak Brayan No. 6 Kel Brayan Barat Medan atau setidak-tidaknya pada tempattempat lain yang masih termasuk didalam wilayah hukum Pengadilan Negeri Medan atau setidak-tidaknya pada tempat lain yang masih termasuk dalam daerah hukum Pengadilan Negeri Medan ikut serta main judi dijalan umum atau di pinggir jalan umum atau ditempat yang dapat dikunjungi umum kecuali kalau ada izin dari penguasa yang berwenang yang telah memberi ijin untuk Putusan Pengadilan Tinggi Medan Nomor: 786/PID/2015/PT.Mdn Halaman 4

5 mengadakan perjudian itu, perbuatan tersebut dilakukan Terdakwa dengan cara-cara sebagai berikut : Bahwa sebelumnya Go Siu Alias Lusna Binti Gotik dan Agim Alias Losana bersama-sama dengan Terdakwa Antoni Alias Ayeng Bin Hok Kim telah 3 (tiga) kali melakukan permainan judi jenis kartu sepuluh tersebut namun tidak ditentukan harinya; Bahwa alat yang dipergunakan oleh Go Siu Alias Lusna Binti Gotik dan Agim Alias Losana bersama-sama dengan Terdakwa Antoni Alias Ayeng Bin Hok Kim adalah kartu joker dan taruhannya adalah sebesar Rp ,-(seribu rupiah) sampai dengan Rp ,-(tujuh ribu rupiah); Bahwa cara permainan judi joker kartu sepuluh yaitu pertama-tama kartu joker sebanyak 1 (satu) set dikocok oleh salah satu pemain dan kemudian dibagikan kepada pemainlainnya masing-masing 7 (tujuh) kartu kemudian sisa kartu dibuka ditengah sebanyak 10 kartu dan sisa kartu lainnya diletakkan di tengah sebagai cangkulan; Selanjutnya pada putaran pertama para pemain memilih kartu yang ada ditangannya dengan jumlah kartu yang dibuka ditengahnya sebanyak 10 (sepuluh) lembar dan harus berjumlah 10 (sepuluh) misalnya kartu ditangan pemain ada angka 2 maka harus mengambil angka 8 yang ada pada kartu yang dibuka tersebut namun apabila kartu yang ditangan pemain tidak ada yang berjumlah 10 (sepuluh) dengan kartu yang dibuka maka pemain tersebut membuang salah satu kartunya di tengah dan mengambil kartu cangkulan tersebut; Bahwa pemain dapat dinyatakan menang apabila kartu yang sebanyak 7 (tujuh) lembar tersebut masuk semua berjumlah 10 (sepuluh) dan berhak atas uang taruhan dalam perjudian tersebut; Bahwa pemain yang kalah akan membayar kepada pemenang dengan minimal Rp ,- (seribu rupiah) sampai dengan Rp ,- (tujuh ribu rupiah) yang mana pemain yang membayar lebih tinggi apabila kartu yang berwarna merah lebih sedikit dari pemain lainnya; Putusan Pengadilan Tinggi Medan Nomor: 786/PID/2015/PT.Mdn Halaman 5

6 Demikian seterusnya kartu dikocok kembali untuk memulai permainan judi selanjutnya; Bahwa di dalam permainan tersebut Go Siu Alias Lusna Binti Gotik berada dalam posisi kalah sebesar Rp.8.000,-(delapan ribu rupiah), dan Agim Alias Losana berada dalam posisi kalah Rp.8.000,-(delapan ribu rupiah) serta Terdakwa Antoni Alias Ayeng Bin Hok Kim berada dalam posisi kalah Rp ,- (sepuluh ribu rupiah); Bahwa di dalam melakukan perjudian ini, hanya bersifat untung-untungan serta Terdakwa tidak memiliki izin dari pihak yang berwenang; Bahwa saat sedang melakukan perjudian kartu sepuluh tersebut tiba-tiba datang petugas kepolisian dari Polda Sumut melakukan penangkapan; Selanjutnya Go Siu Alias Lusna Binti Gotik dan Agim Alias Losana bersamasama dengan Terdakwa Antoni Alias Ayeng Bin Hok Kim berikut barang bukti dibawa ke Polda Sumut untuk diproses secara hukum; Perbuatan Terdakwa sebagaimana di atur dan diancam Pidana dalam Pasal 303 bis ayat (1) ke- 2 KUH Pidana Membaca, surat tuntutan Penuntut Umum Kejaksaan Negeri Medan tanggal 8 Juni 2015 NO. REG.PERK.PDM- 133/Ep.2/Mdn/04/2015, Terdakwa telah dituntut sebagai berikut: 1. Menyatakan Terdakwa ANTONI alias AYENG bin HOK KIM terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana ikut serta main judi di jalan umum atau di pinggir jalan umum atau ditempat yang dapat dikunjungi umum kecuali kalau ada izin dari penguasa yang berwenang yang telah memberi ijin untuk mengadakan perjudian itu, sebagaimana dalam dakwaan subsidair melanggar 303 bis ayat (1) ke-2 KUHPidana; 2. Menjatuhkan pidana terhadap Terdakwa ANTONI alias AYENG bin HOK KIM dengan pidana penjara masing-masing selama 3 (tiga) bulan dikurangi selama Terdakwa berada dalam tahanan sementara; Putusan Pengadilan Tinggi Medan Nomor: 786/PID/2015/PT.Mdn Halaman 6

7 3. Menetapkan agar barang bukti berupa : 1 (satu) set kartu joker dirampas untuk dimusnahkan dan uang Rp ,- (seratus dua belas rupiah) dipergunakan di dalam berkas perkara an Go siu alias Lusna Binti Gotik dkk 4. Menetapkan agar Terdakwa membayar biaya perkara sebesar Rp.1.000,- (seribu rupiah); Membaca Putusan Pengadilan Negeri Medan tanggal 15 Juni 2015 Nomor: 1166/Pid.B/2015/PN.Mdn, yang amarnya sebagai berikut: 1. Menyatakan Terdakwa Antoni alias Ayeng bin Hok Kim tidak terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana dalam dakwaan Primair; 2. Membebaskan Terdakwa Antoni alias Ayeng bin Hok Kim dari dakwaan Primair tersebut; 3. Menyatakan Terdakwa Antoni alias Ayeng bin Hok Kim, terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana Turut serta bermain judi di depan umum tanpa izin dari yang berwenang ; 4. Menjatuhkan pidana kepada Terdakwa oleh karena itu dengan pidana penjara selama 6 (enam) bulan; 5. Menetapkan pidana tersebut tidak perlu dijalankan kecuali dikemudian hari ada perintah lain dalam putusan Hakim yang menyatakan Terdakwa telah terbukti melakukan tindak pidana sebelum berakhir masa percobaan selama 1 (satu) tahun; 6. Menetapkan masa penangkapan dan penahanan yang telah dijalani Terdakwa dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan; 7. Memerintahkan agar Terdakwa dikeluarkan dari tahanan rumah segera setelah putusan diucapkan; 8. Menetapkan barang bukti berupa 1 (satu) set kartu joker dirampas untuk dimusnahkan dan uang Rp ,- (seratus dua belas ribu rupiah) dipergunakan dalam berkas perkara an Go Siu als Lusna binti Gotik dkk; 9. Menetapkan Terdakwa dibebani untuk membayar biaya perkara sebesar Rp1.000,- (seribu rupiah); Putusan Pengadilan Tinggi Medan Nomor: 786/PID/2015/PT.Mdn Halaman 7

8 Membaca surat-surat : 1. Akta permintaan banding Nomor. 119/Akta.Pid/2015/PN-Mdn. yang dibuat oleh Panitera Pengadilan Negeri Medan SUGENG WAHYUDI,SH., MM Yang menerangkan bahwa pada hari Senin tanggal 22 Juni 2015, Jaksa Penuntut Umum telah mengajukan permintaan banding terhadap Putusan Pengadilan Negeri Medan Nomor: 1166/Pid.B/2015/PN.Mdn-, tanggal 15 Juni 2015; 2. Relaas Pemberitahuan Pernyataan Banding yang dibuat oleh WINA SULIYANTI sebagai Jurusita Pengganti Pengadilan Negeri Medan, bahwa pada tanggal 11 Desember 2015 Pernyataan Banding oleh Penuntut Umum tersebut telah diberitahukan kepada Terdakwa; 3. Memori Banding yang diajukan oleh Jaksa Penuntut Umum tertanggal 22 Juni 2015 yang didaftarkan di Kepaniteraan Pengadilan Negeri Medan pada tanggal 22 Juni 2015, dan di serahkan kepada Terdakwa pada tanggal 11 Desember 2015; 4. Relaas Pemberitahuan untuk mempelajari berkas perkara Nomor: W2.U1/ /HK.01/VI/2015 yang dibuat oleh Panitera Pengadilan Negeri Medan masing-masing tanggal 1 Juli 2015 ditujukan kepada Terdakwa dan Jaksa Penuntut Umum untuk mempelajari berkas perkara tersebut selama 7 (tujuh) hari kerja terhitung sejak tanggal 30 Juni 2015 sampai dengan tanggal 6 Juli 2015 sebelum berkas perkara dikirim ke Pengadilan Tinggi ; Menimbang, bahwa Permintaan Banding oleh Jaksa Penuntut Umum telah diajukan dalam tenggang waktu dan menurut cara-cara serta syaratsyarat yang ditentukan dalam undang-undang, oleh karena itu Permohonan Banding tersebut secara formal dapat diterima; Menimbang, bahwa Jaksa penuntut Umum telah mengajukan Memori Banding, tertanggal 22 Juni 2015 yang didaftarkan di Kepaniteraan Pengadilan Negeri Medan pada tanggal 22 Juni 2015, terhadap Putusan Pengadilan Negeri Medan tanggal 15 Juni 2015 Nomor: 1166/Pid.B/2015/PN.Mdn., yang pada pokoknya memohon sebagai berikut : Putusan Pengadilan Tinggi Medan Nomor: 786/PID/2015/PT.Mdn Halaman 8

9 1. Menyatakan Terdakwa ANTONI ALIAS AYENG BIN HOK KIM terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana dengan sengaja menawarkan atau memberi kesempatan untuk permainan judi dan menjadikannya sebagai pencarian, atau dengan sengaja turut serta dalam suatu perusahaan untuk itu sebagaimana dalam dakwaan primair melanggar pasal 303 ayat (1) ke- 1 KUHPidana 2. Menjatuhkan pidana terhadap Terdakwa ANTOWI ALIAS AYENG BIN HOK KIM dengan pidana penjara selama 3 (tiga) bulan dikurangi selama terdakwa berada dalam tahanan sementara. 3. Menetakan agar barang bukti berupa 1 (satu) set kartu joker yang tepah dipakai dan uang tunai sebesar Rp dirampas untuk dimusnahkan 4. Membebankan biaya perkara kepada Terdakwa sebesar Rp. 1000,- (seribu rupiah) Menimbang, bahwa Pengadilan Tinggi setelah mempelajari dengan seksama berkas perkara dan semua surat-surat yang berhubungan dengan perkara ini berikut turunan resmi Putusan Pengadilan Negeri Medan tanggal 15 Juni 2015 Nomor: 1166/Pid.B/2015/PN-Mdn. dan bukti-bukti surat lain yang bersangkutan, Pengadilan Tinggi berpendapat bahwa pertimbangan hukum Hakim tingkat pertama yang mendasari putusannya mengenai telah terbuktinya secara sah dan meyakinkan kesalahan terdakwa melakukan tindak pidana Turut serta bermain judi di depan umum tanpa izin dari yang berwenang melanggar Pasal 303 ayat (1) Ke -2 KUHP sebagaimana di dakwa dalam dakwaan primair telah tepat dan benar, karena pertimbangan Majelis Hakim Tingkat Pertama didasarkan pada fakta-fakta hukum yang di peroleh di persidangan berdasarkan alat bukti yang diajukan di persidangan oleh karenanya Pengadilan Tinggi dapat menyetujui dan mengambil alih sebagai pertimbangan hukum Pengadilan Tinggi sendiri dalam memeriksa dan memutus perkara ini ditingkat banding; Putusan Pengadilan Tinggi Medan Nomor: 786/PID/2015/PT.Mdn Halaman 9

10 Menimbang, bahwa dengan memperhatikan asas Keadilan, Kepatutan dan Kemanfaatan serta hal-hal yang meringankan dan memberatkan dalam Putusan Majelis Hakim Tingkat Pertama menurut Pengadilan Tinggi. Pidana yang telah dijatuhkan Majelis Hakim Tingkat Pertama telah tepat, sesuai dengan kesalahan terdakwa dan telah memenuhi rasa keadilan dalam masyarakat dan diharapkan memberi efek jera bagi terdakwa maupun masyarakat lainnya untuk tidak melakukan perbuatan serupa;. Menimbang, bahwa berdasarkan pertimbangan tersebut diatas, maka Putusan Pengadilan Negeri Medan Nomor: 1166/Pid.B/2015/PN.Mdn tanggal 15 Juni 2015 yang dimintakan banding tersebut haruslah dikuatkan; Menimbang, bahwa oleh karena Terdakwa tetap dinyatakan bersalah dan dijatuhi pidana maka kepadanya harus dibebani untuk membayar biaya perkara dalam kedua tingkat peradilan; Memperhatikan, Pasal 303 bis ayat (1) ke 2 KUHP dan Undang-undang Nomor 8 Tahun 1981 tentang Hukum Acara Pidana serta peraturan perundangundangan lain yang bersangkutan; MENGADILI: - Menerima Permintaan Banding dari Jaksa Penuntut Umum tersebut; - Menguatkan Putusan Pengadilan Negeri Medan Nomor: 1166/Pid.B/2015/PN.Mdn.- tanggal 15 Juni 2015 yang dimintakan banding tersebut ; - Menetapkan masa penangkapan dan penahanan yang telah dijalani Terdakwa dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan ; - Membebankan Terdakwa untuk membayar biaya perkara di kedua tingkat peradilan yang dalam tingkat Banding sebesar Rp ,- (dua ribu lima ratus rupiah). Demikian diputuskan dalam sidang permusyawaratan Majelis Hakim Pengadilan Tinggi Medan pada hari Kamis tanggal 11 Februari 2016 oleh Putusan Pengadilan Tinggi Medan Nomor: 786/PID/2015/PT.Mdn Halaman 10

11 kami : DAHLIA BRAHMANA, SH,MH, sebagai Ketua Majelis, ABDUL FATTAH,SH,MH dan ADE KOMARUDIN, SH,M.Hum masing-masing sebagai Hakim Tinggi pada Pengadilan Tinggi Medan selaku Anggota, berdasarkan Penetapan Wakil Ketua Pengadilan Tinggi Medan pada tanggal 23 Desember 2015 Nomor: 786/PID/2015/PT-MDN, putusan tersebut diucapkan dalam sidang terbuka untuk umum pada hari Senin tanggal 15 Februari 2016 oleh Ketua Majelis dihadiri Anggota serta dibantu oleh PARLINDUNGAN SIAHAAN, SH. sebagai Panitera Pengganti pada Pengadilan Tinggi Medan, tanpa dihadiri oleh Penuntut Umum dan Terdakwa. HAKIM ANGGOTA KETUA MAJELIS ABDUL FATTAH,SH,MH DAHLIA BRAHMANA,SH.MH ADE KOMARUDIN, SH,M.Hum PANITERA PENGGANTI PARLINDUNGAN SIAHAAN, SH Putusan Pengadilan Tinggi Medan Nomor: 786/PID/2015/PT.Mdn Halaman 11

P U T U S A N. Nomor : 785/PID/2015/PT-MDN. DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA

P U T U S A N. Nomor : 785/PID/2015/PT-MDN. DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA P U T U S A N Nomor : 785/PID/2015/PT-MDN. DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA Pengadilan Tinggi Medan, yang memeriksa dan mengadili perkara pidana dalam Peradilan Tingkat Banding, telah
