Merawat Kearifan Lokal

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Merawat Kearifan Lokal"

Transkripsi

1 Merawat Kearifan Lokal P r o p o s a l SABSfest #05

2 LATAR BELAKANG Sekolah Alam Bengawan Solo adalah sekolah alternatif yang didirikan oleh Yayasan Taruna Bengawan Solo. Secara geografis Sekolah Alam Bengawan Solo berada di pinggir sungai terpanjang di pulau Jawa yaitu; Bengawan Solo. Tepatnya di tempuran Kali Dengkeng dengan Bengawan Solo. secara administratif berada di Dusun Panjangan, Desa Gondangsari, Kecamatan Juwiring, Kabupaten Klaten. Dikatakan sebagai sekolah alternatif karena Sekolah Alam Bengawan Solo memberikan model pembelajaran yang berbeda dengan sekolah pada umumnya. Diantara perbedaan tersebut adalah kurikulum yang mengacu pada empat pokok yaitu; Akhlaq, Kepemimpinan, Ilmu Pengetahuan dan Kewirausahaan. Gambar kegiatan Sekolah Alam Bengawan Solo

3 5 tahun 5 bulan sudah Sekolah Alam Bengawan Solo tertanam di pinggiran Bengawan Solo. Diantara misi yang ditebar adalah memberikan kebaikan (dampak positif) bagi lingkungan sekitar. Beberapa yang telah diusahakan adalah mencoba mengikuti lomba konsep social entrepreneur tahun 2012 lalu. Alhamdulillah, pada kompetisi yang diadakan di Ulaanbaatar, Mongolia tersebut konsep Sekolah Alam Bengawan Solo menjadi juara untuk kategori ecopreneur. Selain itu juga Sekolah Alam Bengawan Solo pernah menjadi finalis Nasional Wirausaha Sosial Mandiri tahun Untuk membumikan misi tersebut, Sekolah Alam Bengawan Solo juga menjalin kerja sama dengan beberapa lembaga dan komunitas. Gambar kegiatan SABSfest 01 tanggal Desember 2014 Pada tanggal Desember 2013, tanggal Juni 2014, tanggal 31 Januari 01 Februari 2015 dan tanggal Desember 2015 telah terselenggara SABSfest perdana, kedua, ketiga dan keempat. Beberapa acara yang terselenggara adalah night camp di SABS, nonton layar tancap, lomba menggambar dan mewarnai, menggambar dengan media tas belanja, melukis di gerabah, flash freeze mob tentang Save Bengawan Solo, pameran produk SABS, pameran fotografi SABS, out bound kids dan jagongan pendidikan. Alhamdulillah, acara tersebut dihadiri oleh kurang lebih 250-an orang mulai dari anak-anak dan orang tua setiap kali pelaksanaannya.

4 Gambar kegiatan SABSfest 01 tanggal Desember 2014 Gambar kegiatan SABSfest 02 tanggal Juni 2014

5 Gambar kegiatan SABSfest 03 tanggal 31 Januari Februari 2015 Gambar kegiatan SABSfest 04 tanggal Desember 2015

6 Melihat pelaksanaan SABSfest yang perdana, kedua, ketiga dan keempat berjalan dengan baik, untuk itu kami bermaksud kembali menyelenggarakan agenda Sekolah Alam Bengawan Solo Festival atau SABSfest yang kelima. Adapun untuk tema SABSfest 05 adalah; Merawat Kearifan Lokal. TUJUAN Tujuan Internal Mempererat silaturahmi antara komunitas keluarga besar Sekolah Alam Bengawan Solo. Meningkatkan kreatifitas dan menyalurkan bakat siswa secara aktif. Tujuan Eksternal Merealisasikan salah satu agenda Sekolah Alam Bengawan Solo sebagai sekolah yang bermanfaat untuk masyarakat. Memberi ruang bagi anak-anak di sekitar Sekolah Alam Bengawan Solo untuk mengembangkan minat dan bakat mereka yang mengacu pada kecerdasan majemuk (multiple intelligences). Memperkenalkan Sekolah Alam Bengawan Solo kepada masyarakat. a. Pembagian bibit tanaman b. Flash freeze mob; enjoy Bengawan Solo c. Lomba Mewarnai untuk usia PAUD/TK d. Lomba menggambar pada media kayu telenan untuk usia SD e. Turnamen futsal untuk usia SD dan SMP JENIS KEGIATAN

7 f. Lomba membuat komik atau poster bertema Kampungku g. Lomba foto instagram tema; menemukan kearifan lokal h. Pameran foto i. Senandung Pinggir Kali j. Pameran Produk dan Karya Komunitas Sekolah Alam Bengawan Solo k. Outbound Kids; Permainan tradisional l. Jagongan SABS SASARAN a. Anak-anak usia dini/paud, TK dan SD di sekitar Sekolah Alam Bengawan Solo. b. Orang tua siswa dan warga sekitar Sekolah Alam Bengawan Solo. Diperkirakan acara dihadiri sekitar 300-an orang. WAKTU DAN TEMPAT PELAKSANAAN Waktu Jumat, 23 Desember 2016 Ahad, 25 Desember 2016 Tempat Pelaksanaan Komplek Sekolah Alam Bengawan Solo; Panjangan 01/I, Desa Gondangsari, Kecamatan Juwiring, Kabupaten Klaten

8 SUSUNAN ACARA Turnamen Futsal Desember 2015 jam WIB di Lapangan SABS Night Camp Jum at 23 Desember 2016 jam Sabtu, 24 Desember 2016 jam di SABS Hari I; jum at 23 Desember Opening ceremony Selasar SABS Pameran foto, karya dan Senandung Pinggir Kali Lapangan SABS produk komunitas Sekolah Alam Bengawan Solo Hari II; Sabtu 24 Desember 2016 Flash Freeze Mob; Enjoy Bengawan Solo Sabtu, 24 Desember 2016 di Jembatan Serenan (Bengawan Solo) Opening ceremony Selasar SABS Pameran foto, karya dan Final Futsal untuk usia SD Lapangan SABS Final Futsal untuk usia SMP Lapangan SABS produk komunitas Sekolah Alam Bengawan Solo Lomba mewarnai untuk usia PAUD/TK Saung kelas Lomba menggambar dengan media telenan kayu untuk SD Saung kelas Outbond Kids; Permainan Tradisional Ahad, 25 Desember 2016 jam Hari III; Ahad, 25 Desember 2016

9 Opening ceremony Selasar SABS Pameran foto, karya dan Jagongan SABS Saung aula Pengumuman pemenang lomba Saung aula Closing ceremony Selasar SABS produk komunitas Sekolah Alam Bengawan Solo SUSUNAN PANITIA Penasehat : Ketua Yayasan Taruna Bengawan Solo & Komite SABS Ketua : Rahmat Setyawan Sekretaris : Jefry Nur Arifin Bendahara : Ida Haryanti Sie Acara : Widya Aditya Wulandari, Agung Raharjo, Eko Pratono Sie Perlengkapan : Dedik Setyawan, Purnomo Sie Publikasi & Dokumentasi : Sitoresmi B Zafirah, Mufid Habibi Sie Promosi & Usaha : Yuli Ardhika Prihatama, Khotimatun Na imah, Masdhiana S Sie Konsumsi : Maryati, Anita Sari, Richie Sofiani Sie Keamanan : Handika Aji, Mursid Kurniawan, Agus Junaedi

10 RENCANA ANGGARAN Kegiatan Volume Satuan Biaya satuan (Rp) Jumlah (Rp) Kesekertariatan - Proposal 30 Eks , ,- - Konsolidasi panitia 4 Kali , ,- - Pamflet publikasi 1 Rim , ,- Acara - Bibit tanaman 300 Buah 3.000, ,- - Sewa sound system 3 Hari , ,- - Sewa tenda stand pameran 1 Paket , ,- - Sewa panggung Senandung pinggir kali 1 Paket , ,- - Kertas duplek (panel pameran foto) 50 Unit 5.000, ,- - Print foto 50 Unit 5.000, ,- - Telenan kayu 100 Buah 5.000, ,- - Kertas mewarnai 100 Buah 2.000, ,- - Bola futsal 3 Buah , ,- - Perlengkapan outbond dolanan tradisional 1 Paket , ,- - Nara sumber jagongan SABS 2 Orang , ,- - Tropy pemenang lomba 9 Unit , ,-

11 - Uang hadiah pembinaan juara 1 3 Orang , ,- - Uang hadiah pembinaan juara 2 3 Orang , ,- - Uang hadiah pembinaan juara 3 3 Orang , ,- - Bingkisan pemenang lomba 9 Orang , ,- - Tropy pemenang lomba futsal 4 Buah , ,- - Uang hadiah pembinaan juara futsal 4 Tim , ,- - Bingkisan pemenang lomba futsal 4 Tim , ,- - Uang hadiah kontes foto instagram 2 Orang , ,- Dokumentasi 1 Paket , ,- Dekorasi 1 Paket , ,- Konsumsi - Konsumsi lomba menggambar dan mewarnai 300 Orang 5.000, ,- - Konsumsi outbond 300 Orang 5.000, ,- - Minum untuk lomba futsal 10 galon , ,- - Konsumsi jagongan SABS 100 Orang 5.000, ,- Total ,- Kegiatan SABS festival #05 direncanakan memerlukan biaya Rp ,-. Dana tersebut akan diperoleh dari rekanan, mitra dan instansi pemerintah maupun swasta yang bersedia bekerjasama dengan Sekolah Alam Bengawan Solo untuk mendukung tujuan SABS festival #05.

12 Manfaat dan keuntungan bagi perusahaan dengan berpartisipasi dalam kegiatan ini adalah pihak sponsor dapat memberikan promosi langsung kepada masyarakat ketika kegiatan berlangsung. Sekolah Alam Bengawan Solo akan memberikan waktu, tempat dan media yang tepat bagi pihak sponsor untuk melakukan promosi. Sekolah Alam Bengawan Solo adalah lembaga pendidikan yang fokus pada peningkatan kualitas manusia dan telah memiliki image pada pelayanan pendidikan yang inovatif dan cinta lingkungan. Dengan begitu image sponsor di mata masyarakat akan menjadi lebih baik sebagai perusahaan yang peduli pada lingkungan dan pendidikan. Bentuk media kerja sama Jenis sponsorship Jenis investasi Jumlah investasi (Rp) Web/FB/IG/Twitter B S G P Platinun (P) ,- Backdrop B S G P Gold (G) ,- Pamflet S G P Silver (S) ,- Lips promotion S G P Bronche (B) ,- Panel pameran foto G P Stand pameran Pemberian sambutan acara P P Adapun bentuk media kerja sama tersebut adalah berupa lips promotion di setiap kegiatan dan publikasi logo sponsor di pamflet, backdrop, panel pameran foto, stand pameran dan publikasi web; (sekolahalam.bengawansolo) dan twitter (SAbengawansolo). facebook (sekolah alam bengawan solo), instagram

13 PENUTUP Demikian kerangka acuan kegiatan SABS festival #05; Merawat Kearifan Lokal ini disusun untuk menjadi pegangan bagi semua pihak untuk mensukseskan acara ini. Untuk informasi lebih lanjut, bisa menghubungi; SEKOLAH ALAM BENGAWAN SOLO o; Panjangan 01/I, Desa Gondangsari, Kecamatan Juwiring, Kabupaten Klaten 5; / ; sabs_tartel@yahoo.co.id b; sekolah alam bengawan solo Ħ ; ć ; sekolahalam.bengawansolo a ; SAbengawansolo Klaten, 20 November 2016 Ketua SABS fest #05 Sekertaris SABS fest #05 (Rahmat Setyawan) Mengetahui, Ketua Yayasan Taruna Bengawan Solo (Jefry Nur Arifin) (Drs. Suyudi)

14 website:

MEKARSARI YOUTH FESTIVAL

MEKARSARI YOUTH FESTIVAL MEKARSARI YOUTH FESTIVAL Dalam rangka merayakan gebyar pesona akhir tahun, Karang Taruna Kelurahan Mekarsari bersama Kantor Kelurahan Mekarsari Pemerintah Kota Depok akan menyelenggarakan : Mekarsari Youth
