HP CM8060/CM8050 Color MFP dengan Teknologi Edgeline

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "HP CM8060/CM8050 Color MFP dengan Teknologi Edgeline"

Transkripsi

1 HP CM8060/CM8050 Color MFP dengan Teknologi Edgeline Panduan Ringkas Fitur utama... ii Memahami produk... ii Menyalin... 1 Pengiriman digital... 5 Mencetak dari PC... 7 Memeriksa status pekerjaan dan menggunakan antrian pekerjaan...11 Menghidupkan dan mematikan perangkat...12 Mengganti kartrid tinta...12 Mengganti kartrid staples...13 Memuat baki...14 Jenis kertas yang didukung untuk setiap nampan...17 Sumber daya...18

2 Fitur utama Fungsionalitas Menyalin dari pengumpan dokumen otomatis (ADF) atau kaca pemindai Mencetak dari PC Anda Faks (jika diaktifkan) Memindai dan mengirim ke Memindai dan mengirim ke folder jaringan Pengambilan dan penyimpanan pekerjaan Teknologi Edgeline Teknologi inkjet Edgeline menggunakan enam kepala cetak untuk mengenakan tinta selebar halaman Lima kartrid tinta (sian, magenta, kuning, hitam, bahan pengikat) Bahan pengikat meningkatkan ketajaman citra dan daya tahan Mencetak halaman pada beragam kecepatan, tergantung pada isi halaman Halaman yang dicetak terasa dingin disentuh Memahami produk 1 Tombol on/off 2 Pengumpan dokumen 3 Panel kontrol HP Easy Select 4 Pintu depan 5 Baki 1 (pengumpanan manual, menampung 80 lembar kertas standar) 6 Baki 5 (baki opsional berkapasitas tinggi; menampung lembar kertas standar) 7 Baki 4 menampung 500 lembar kertas standar) 8 Baki 3 (menampung 500 lembar kertas standar) 9 Baki 2 (menampung 500 lembar kertas standar) 10 Pintu kartrid tinta 11 Penuntas opsional Baki 1 (menampung 400 lembar kertas standar) Baki 2 (menampung 400 lembar kertas standar) Baki 3 (menampung 200 lembar kertas standar) Baki 4 (menampung 200 lembar kertas standar) Baki 5 (menampung lembar kertas standar) ii

3 Menyalin Menyalin dari pengumpan dokumen Pengumpan dokumen menampung hingga 100 lembar kertas. Letakkan dokumen asli menghadap ke atas dalam pengumpan dokumen dengan tepi atasnya menghadap ke belakang pengumpan atau umpankan dulu ke dalam slot masukan. Untuk dokumen asli duasisi, letakkan sisi pertama menghadap ke atas. CATATAN: Pengumpan dokumen akan berbunyi dan menyalakan lampu hijau bila dokumen aslinya telah dimuat. Sesuaikan pemandu kertas sehingga menyentuh dokumen asli. CATATAN: Untuk kinerja tercepat bila menggunakan kertas berukuran Letter atau A4, letakkan tepi pendek dokumen menghadap ke bagian belakang pengumpan dokumen. Untuk menggunakan opsi penyalinan standar, gunakan tombol angka pada panel kontrol untuk memilih jumlah salinan, dan tekan Start [Mulai]. Untuk menggunakan pengaturan tersuai, sentuh Copy [Salin]. Tentukan pengaturannya, kemudian tekan Start [Mulai]. CATATAN: Anda dapat menggunakan tombol keras Start [Mulai] pada panel kontrol atau tombol Start Copy [Mulai Salin] pada layar sentuh. Ambil dokumen asli dari nampan keluaran yang berada di bawah baki masukan pengumpan dokumen. Ambil lembar salinan dari nampan keluaran yang berada di sebelah kiri perangkat. Menyalin dari kaca 1 Letakkan dokumen asli menghadap ke bawah pada kaca. 2 Ratakan sudut dokumen asli tepat pada sudut kiri atas kaca. Untuk membuat salinan dengan menggunakan opsi penyalinan standar, gunakan tombol angka pada panel kontrol untuk memilih jumlah salinan, dan tekan Start [Mulai]. Untuk menggunakan pengaturan tersuai, sentuh Copy [Salin]. Tentukan pengaturannya, kemudian tekan Start [Mulai]. CATATAN: Anda dapat menggunakan tombol keras Start [Mulai] pada panel kontrol atau tombol Start Copy [Mulai Salin] pada layar sentuh. Menyalin dokumen asli berukuran campuran Anda dapat menyalin dokumen asli yang dicetak pada ukuran kertas yang berbeda asalkan lembaran kertas tersebut memiliki satu ukuran umum, yaitu tidak lebih besar dari 297 mm (11,7 inci). Misalnya, Anda dapat mengkombinasikan ukuran Letter dan Legal, atau ukuran A4 dan A5. 1 Susun lembaran dalam dokumen asli sehingga semua memiliki lebar yang sama. 2 Letakkan lembaran tersebut menghadap ke atas dalam pengumpan dokumen dan sesuaikan pemandu lebar kertas dengan dokumennya. 3 Dari layar Home [Awal], sentuh Copy [Salin]. 1

4 4 Sentuh More Options [Opsi Lainnya]. 5 Sentuh Original Size [Ukuran Asli]. 6 Pilih Mixed Sizes (of same width) [Ukuran Campuran (lebar sama)], kemudian sentuh OK. 7 Sentuh Start Copy [Mulai Salin]. Menyesuaikan pengaturan salin Perangkat ini menawarkan beberapa fitur agar Anda dapat mengoptimalkan hasil salinan. Semua fitur ini tersedia pada layar Copy [Salin]. Layar Copy [Salin] (lihat di atas) terdiri dari beberapa halaman. Dari halaman pertama, sentuh More Options [Opsi Lainnya] untuk ke halaman berikutnya. Kemudian sentuh tombol panah ke atas atau bawah untuk bergulir ke halaman lain. Untuk rincian tentang cara menggunakan salah satu opsi, sentuh opsi tersebut, kemudian sentuh tombol bantuan di sudut kanan atas layar. Tabel berikut ini berisi gambaran umum dari opsi penyalinan yang sering digunakan. Sides [Sisi] Color/Black [Warna/Hitam] Staple/Collate [Staples/Susun] atau Collate [Susun] Reduce/Enlarge [Perkecil/Perbesar] Image Adjustment [Penyesuaian Citra] Paper Selection [Pemilihan Kertas] Gunakan fitur ini untuk menunjukkan apakah dokumen asli tercetak pada satu atau kedua sisinya, dan apakah salinan akan disalin pada satu atau dua sisi. Gunakan fitur ini untuk memilih mencetak lembar salinan dalam hitam-putih atau berwarna. Pilih Auto detect [Deteksi otomatis] untuk mendeteksi secara otomatis, apakah setiap halaman asli hitam-putih atau berwarna, dan menghasilkan lembar salinan yang sama. Jika Anda memilih Color [Warna] atau Auto detect [Deteksi otomatis], Anda juga dapat memilih Color Quality [Kualitas Warna]. Pilih General Office [Kantor Umum] atau Professional. Untuk beberapa jenis kertas, kualitas warna hanya dapat diatur ke Professional. Jika HP Multifunction Finisher [Penuntas Multifungsi HP] opsional dipasang, akan tersedia opsi Staple/Collate [Staples/Susun]. Gunakan fitur ini untuk mengatur opsi untuk menstaples dan menyusun halaman dalam beberapa set salinan. Jika HP Multifunction Finisher [Penuntas Multifungsi HP] opsional tidak dipasang, tersedia opsi Collate [Susun]. Gunakan fitur ini untuk menyusun setiap set lembar halaman salinan dalam urutan yang sama seperti dokumen asli (123, 123, dsb.), atau menyusun set lembaran yang berisi lembar salinan dari halaman asli (111, 222, dsb.). Gunakan fitur ini untuk memperkecil atau memperbesar citra yang disalin. Sentuh kotak di bawah Scaling [Penskalaan]: untuk menentukan persentase khusus. Untuk memperkecil citra, pilih nilai yang lebih kecil dari 100%. Untuk memperbesar citra, pilih nilai yang lebih besar dari 100%. Gunakan fitur ini untuk meningkatkan kualitas salinan secara keseluruhan. Misalnya, Anda dapat menyesuaikan Darkness [Tingkat Gelap], Sharpness [Ketajaman], serta Contrast [Kontras], dan Anda dapat menggunakan pengaturan Background Cleanup [Pembersihan Latar Belakang] untuk menghilangkan gambar buram dari latar belakang atau menghilangkan warna latar belakang yang terang. Gunakan fitur ini untuk memilih baki yang menampung ukuran dan jenis kertas yang ingin Anda gunakan. Original Size [Ukuran Asli] Gunakan fitur ini untuk menggambarkan ukuran halaman dokumen asli. 2

5 Menstaples pekerjaan salin 1 Sentuh Copy [Salin]. 2 Sentuh Staple/Collate [Staples/Susun]. 3 Sentuh opsi staples --- None [Tidak ada], Top left [Kiri atas], Top left angled [Sudut kiri atas], Two left [Dua di kiri], atau Three left [Tiga di kiri]. 4 Sentuh OK. 5 Sentuh Start Copy [Mulai Salin]. 6 Pesan-pesan panel kontrol akan membantu Anda melacak status pekerjaan. Bila salinan selesai diproses, penyalin akan kembali ke status Ready [Siap]. 7 Sentuh ikon Home [Awal] untuk kembali ke menu utama. Menyalin pekerjaan bolak-balik 1 Sentuh Copy [Salin]. 2 Sentuh Sides [Sisi]. 3 Pilih tombol untuk hasil yang diinginkan dalam jendela Copy Sides [Sisi Salin]. Sentuh OK. 4 Sentuh Start Copy [Mulai Salin]. 5 Pesan-pesan panel kontrol akan membantu Anda melacak status pekerjaan. Bila salinan selesai diproses, penyalin akan kembali ke status Ready [Siap]. 6 Sentuh ikon Home [Awal] untuk kembali ke menu utama. Memperkecil dan memperbesar salinan 1 Sentuh Copy [Salin]. 2 Sentuh Reduce/Enlarge [Perkecil/Perbesar]. 3 Sentuk dalam kotak Scaling [Penskalaan] atau sentuh preset persentase pengecilan atau pembesaran. 4 Dengan tombol angka, masukkan angka persentase yang diinginkan untuk memperkecil atau memperbesar salinan dan sentuh OK. 5 Sentuh OK untuk menyimpan pengaturan. 6 Sentuh Start Copy [Mulai Salin]. 7 Pesan-pesan panel kontrol akan membantu Anda melacak status pekerjaan. Bila salinan selesai diproses, penyalin akan kembali ke status Ready [Siap]. 8 Sentuh ikon Home [Awal] untuk kembali ke menu utama. 3

6 Menggunakan fitur susunan pekerjaan Gunakan opsi Job Build [Susunan Pekerjaan] untuk membagi pekerjaan yang rumit ke dalam bagian yang lebih kecil. Pilihan ini berguna bila Anda menyalin atau mengirim secara digital halaman dokumen asli yang lebih banyak daripada yang dapat ditampung pengumpan dokumen, atau bila Anda ingin mengkombinasikan halaman dengan ukuran berbeda ke dalam satu pekerjaan, sehingga Anda dapat membuat beberapa salinan. CATATAN: Opsi Job Build [Susunan Pekerjaan] tersedia untuk fitur Copy [Salin], dan Network Folder [Folder Jaringan]. 1 Letakkan bagian pekerjaan yang pertama ke dalam pengumpan dokumen atau pada kaca pemindai. CATATAN: Bila Anda memindai dari kacanya, setiap halaman yang dipindai akan menjadi bagian pekerjaan terpisah. 2 Sentuh Copy [Salin], , atau Network Folder [Folder Jaringan], kemudian atur opsi yang ingin Anda gunakan. 3 Sentuh Job Build [Susunan Pekerjaan] kemudian pilih Job Build on [Susunan Pekerjaan hidup]. Sentuh OK. 4 Tekan Start [Mulai] untuk memindai bagian pertama. 5 Perangkat memerintahkan Anda untuk memuat bagian berikutnya. Jika Anda ingin menerapkan opsi berbeda ke bagian ini atau mengubah pengaturan yang berlaku pada seluruh pekerjaan, sentuh Options [Opsi]. Jika masih banyak bagian yang akan dipindai, sentuh Scan [Pindai]. Jika Anda selesai memindai semua bagian, sentuh Finish [Selesai]. Jika harus mulai lagi dari awal, sentuh Cancel Job [Batalkan Pekerjaan]. 6 Bila Anda memilih Finish [Selesai], pekerjaan Anda akan mulai diproses. 4

7 Pengiriman digital Mengirim ke 1 Letakkan dokumen menghadap ke bawah pada kaca pemindai atau menghadap ke atas pada ADF. 2 Dari layar Home [Awal], sentuh . 3 Jika diminta, ketikkan nama pengguna dan kata sandi. 4 Sentuh pada sebuah field untuk membuka keyboard popup. 5 Isilah field From: [Dari], To: [Ke], dan Subject: [Perihal]. Gulir ke bawah dan isilah field CC:, BCC:, dan Message [Pesan] jika perlu (Anda perlu menggulir untuk melihat semua field). Nama pengguna Anda atau informasi standar lainnya mungkin muncul pada field From: [Dari]. Jika demikian, Anda mungkin tidak dapat mengubahnya. 6 Tekan Start [Mulai] untuk mulai mengirim. Memindai ke folder 1 Letakkan dokumen menghadap ke bawah pada kaca pemindai atau menghadap ke atas pada ADF. 2 Dari layar Home [Awal], sentuh Network Folder [Folder Jaringan]. 3 Pilih sebuah folder dari daftar Quick Access Folders [Folder Akses Cepat] atau sentuh field Network Folder Path: [Lokasi Folder Jaringan] untuk masuk ke sebuah folder untuk menyimpan dokumen. 4 Sentuh field File Name [Nama File] untuk membuka layar keyboard popup, kemudian ketikkan nama file. 5 Sentuh Start [Mulai]. 5

8 Mengirim faks dengan memasukkan nomor secara manual 1 Letakkan dokumen menghadap ke bawah pada kaca pemindai atau menghadap ke atas pada ADF. 2 Dari layar utama, sentuh ikon Fax [Faks]. Anda mungkin diminta mengetikkan nama pengguna dan kata sandi. 3 Sentuh More Options [Opsi Lainnya] untuk menyesuaikan pengaturan pindai. 4 Sentuh More Options [Opsi Lainnya] diikuti dengan tombol Image Adjustment [Penyesuaian Citra] untuk menyesuaikan kecerahan, kontras dan ketajaman faks yang Anda kirim. 5 Gunakan tombol keras atau sentuh kotak teks Fax Number [Nomor Faks] dan gunakan keypad popup, untuk memasukkan nomor faks. Tekan panah ke bawah untuk menambahkan lebih dari satu nomor faks. 6 Sentuh ikon Fax [Faks] pada layar sentuh atau tekan tombol Start [Mulai] warna hijau pada panel kontrol. 6

9 Mencetak dari PC Mencetak pada kedua sisi (Dupleks) 1 Klik File, Print [Cetak] dalam aplikasi Anda, kemudian pilih Properties [Properti]. 2 Klik tab Finishing [Penyelesaian], kemudian klik Print on Both Sides [Cetak pada Kedua Sisi]. Jika Anda ingin menjilid dokumen sepanjang tepi atasnya, klik Flip Pages Up [Balik Halaman Ke Atas]. 2 Memilih ukuran halaman 1 Klik File, Print [Cetak] dalam aplikasi Anda, kemudian pilih Properties [Properti]. 2 Klik tab Paper/Quality [Kertas/Kualitas], kemudian klik menu buka-bawah Paper size [Ukuran kertas], kemudian pilih ukuran kertas. Klik Custom [Tersuai] jika ukuran kertas yang Anda inginkan tidak ada dalam menu. 2 7

10 Memilih jenis kertas 1 Klik File, Print [Cetak] dalam aplikasi Anda, kemudian pilih Properties [Properti]. 2 Klik tab Paper/Quality [Kertas/Kualitas]. 3 Klik menu buka-bawah Paper Type [Jenis Kertas], kemudian pilih jenis kertas. 2 3 Memilih nampan keluaran untuk pekerjaan cetak 1 Klik File, Print [Cetak] dalam aplikasi Anda, kemudian pilih Properties [Properti]. 2 Klik tab Output [Keluaran]. 3 Gunakan Output Bin Options [Opsi Nampan Keluaran] untuk menentukan ke mana pekerjaan cetak akan keluar dari perangkat. Opsi nampan keluaran yang tersedia tergantung pada nampan keluaran aksesori atau penuntas opsional yang dipasang pada perangkat

11 Memilih opsi keluaran staples 1 Klik File, Print [Cetak] dalam aplikasi Anda, kemudian pilih Properties [Properti]. 2 Klik tab Output [Keluaran]. 3 Gunakan menu buka-bawah Output Options [Opsi Keluaran] untuk menentukan apakah pekerjaan cetak akan distaples. Opsi keluaran yang tersedia tergantung pada nampan keluaran aksesori atau penuntas opsional yang dipasang pada perangkat. 2 3 Menyimpan pekerjaan cetak 1 Klik File, Print [Cetak] dalam aplikasi Anda, kemudian pilih Properties [Properti]. 2 Klik tab Job Storage [Penyimpanan Pekerjaan]. 3 Pilih mode penyimpanan pekerjaan dan opsi yang ingin Anda gunakan. 4 Untuk menjadikan sebuah pekerjaan bersifat privat, pilih kotak PIN to Print [PIN untuk Mencetak], kemudian ketikkan nomor PIN empat digit dalam kotak yang disediakan. Pekerjaan tersimpan akan dikirim ke perangkat, di mana pengguna harus mengetikkan PIN empat digit pada panel kontrol untuk mengambil pekerjaan tersimpan tersebut. 5 Klik OK

12 Mengambil pekerjaan tersimpan 1 Dari layar Home [Awal], sentuh Job Storage [Penyimpanan Pekerjaan] untuk membuka fitur Job Storage. Pilih tab Retrieve [Ambil]. 2 Dari daftar di sebelah kiri layar, pilih folder yang berisi pekerjaan tersimpan tersebut. Daftar pekerjaan tersimpan akan muncul. 3 Pilih pekerjaan dari daftar. Jika pekerjaan itu bersifat privat, sentuh kotak di bawah PIN: dan ketikkan PIN yang benar. 4 Sentuh tombol Retrieve Stored Job [Ambil Pekerjaan Tersimpan] untuk mencetak pekerjaan. Menggunakan pintasan pencetakan 1 Klik File, Print [Cetak] dalam aplikasi Anda, kemudian pilih Properties [Properti]. 2 Klik tab Printing Shortcuts [Pintasan Pencetakan]. Pilih salah satu pintasan yang tersedia atau pintasan pencetakan tersuai, kemudian klik OK untuk mencetak pekerjaan dengan pengaturan khusus driver printer. CATATAN: Printing Shortcut [Pintasan Pencetakan] adalah kumpulan pengaturan cetak tersimpan yang dapat Anda pilih dengan sekali klik. Bila Anda memilih sebuah pintasan pencetakan, pengaturan cetak lain yang telah Anda pilih dapat diubah oleh pintasan tersebut. CATATAN: Anda dapat menyimpan pintasan tersuai bagi pengaturan yang sering Anda gunakan. Pilih pengaturan cetak yang Anda inginkan, kemudian klik 'Save As...' [Simpan Sebagai]. Anda kemudian dapat menamai pintasan pencetakan tersuai dan menyimpannya untuk digunakan nanti. 2 10

13 Memeriksa status pekerjaan dan menggunakan antrian pekerjaan 1 Dari layar Home [Awal], gulir ke dan sentuh Job Status [Status Pekerjaan]. Antrian pekerjaan terbuka. 2 Tab Active [Aktif] memperlihatkan pekerjaan yang saat itu sedang diproses. Dari menu buka-bawah, pilih kategori pekerjaan kemudian pilih nama pekerjaan tersebut. Sentuh Pause All [Hentikan Semua] untuk menghentikan semua pekerjaan aktif. Untuk melanjutkan pekerjaan, sentuh Resume All [Lanjutkan Semua]. Sentuh Cancel Job [Batalkan Pekerjaan] untuk membatalkan pekerjaan yang dipilih dan menghapusnya dari antrian pekerjaan. Sentuh Details [Rincian] untuk melihat informasi tentang pekerjaan yang dipilih. Sentuh Promote [Majukan] untuk memajukan pekerjaan yang dipilih dalam antrian pekerjaan agar dapat diselesaikan secepat mungkin. 3 Tab Job Log [Log Pekerjaan] mencantumkan semua pekerjaan yang sudah diselesaikan. Dari menu bukabawah, pilih kategori pekerjaan kemudian pilih nama pekerjaan tersebut. Sentuh Details [Rincian] untuk melihat informasi tentang pekerjaan yang dipilih. Sentuh tombol My Jobs [Pekerjaanku] untuk hanya menampilkan pekerjaan bagi pengguna yang sudah masuk. Tekan tombol All Jobs [Semua Pekerjaan] untuk menampilkan pekerjaan pengguna lainnya. 4 Tombol Stop akan menghentikan perangkat dan membuka layar Job Status [Status Pekerjaan] pada tab Active [Aktif]. Tindakan yang disebutkan di atas dapat dilakukan di sini. Resume ALL [Lanjutkan Semua] harus disentuh untuk mencetak pekerjaan yang masuk setelah menghentikan perangkat. 11

14 Menghidupkan dan mematikan perangkat Untuk menghidupkan dan mematikan perangkat, tekan tombol on/off pada panel kontrol perangkat. PERINGATAN! Jangan gunakan sakelar daya utama atau mencabut kabel lsitrik perangkat kecuali Anda sudah mematikan perangkat dengan menggunakan tombol on/off pada panel kontrol. Mengganti kartrid tinta 1 Buka pintu kartrid tinta. 2 Tekan ke belakang kartridnya kemudian ke atas untuk melepasnya, lalu tarik lurus kartrid tersebut. 3 Tekan lurus kartrid baru hingga terkunci pada tempatnya. 4 Harap kembalikan persediaan HP asli Anda kepada Hewlett-Packard untuk didaur ulang. 12

15 Mengganti kartrid staples 1 Buka pintu stapler. 2 Untuk melepaskan kaset staples, tarik ke depan tuas hijau yang ada di depan kaset staples, kemudian tarik lurus untuk mengeluarkan kaset staples. 3 Untuk mengeluarkan kartrid staples dari kasetnya, tekan ke dalam sesuai panah pada masing-masing sisi kemudian tarik untuk melepas kartrid. 4 Masukkan kartrid staples baru ke dalam kaset staples. Tekan lurus ke bawah hingga kartrid terpasang pada tempatnya. 13

16 5 Tekan lurus kaset staples ke dalam slotnya. 6 Putar tuas hijau ke atas hingga terpasang pada tempatnya. 7 Tutuplah pintu stapler. Memuat baki Memuat Baki 1 (baki pengumpanan manual) Muat kertas berukuran standar atau ukuran tersuai ke dalam baki ini. Baki ini menampung hingga 80 lembar kertas 75 g/m2 (20 lb bond). Gunakan juga baki ini untuk kertas yang lebih berat, seperti bahan kartu, HP Edgeline Glossy, atau kertas brosur. 1 Geser penyangga baki ke atas, tarik keluar, kemudian tarik sambungannya. 14

17 2 Gerakkan pemandu ke arah luar. 3 Muat kertasnya. Selalu masukkan kertas dengan memuat tepi pendek terlebih dahulu. Muat kop surat atau kertas bercetak dengan sisi yang telah dicetak menghadap ke bawah dan tepi atas ke kanan. CATATAN: Untuk pencetakan dupleks, muat kop surat atau kertas bercetak dengan sisi yang telah dicetak menghadap ke atas dan tepi atas diumpankan terlebih dahulu. Muat kertas berlubang dengan bagian sisi yang berlubang mengarah ke depan perangkat. Muat label dengan bagian sisi depan menghadap ke bawah. Bila memuat kertas HP Edgeline Glossy, kipas-kipaskan tumpukan kertas untuk memisahkan lembaran kertas sebelum meletakkannya dalam baki. Ini membantu mencegah agar lembaran tidak saling menempel. 4 Sesuaikan pemandu sehingga menyentuh kertas. 5 Konfigurasi baki untuk jenis dan ukuran kertas. a. Dari layar Home [Awal], sentuh Supplies Status [Status Persediaan]. b. Sentuh tab Trays [Baki]. c. Jika ukuran dan jenis kertas yang tercantum untuk baki tidak benar, sentuh nama baki, kemudian sentuh Modify [Ubah] d. Pilih ukuran dan jenis kertas yang benar, kemudian sentuh OK. -atau- Jika Anda memuat ukuran kertas tersuai, sentuh Custom [Tersuai]. Ketikkan ukuran kertas kemudian sentuh OK untuk kembali ke layar Modify Tray [Ubah Baki]. e. Sentuh OK untuk menyimpan pengaturan. 15

18 Memuat Baki 2, 3, dan 4 1 Buka Baki 2, 3, atau 4. 2 Muat kertasnya, seluruh rim sekaligus. Selalu masukkan tepi panjang di sepanjang sisi depan baki. Muat kop surat atau kertas bercetak dengan bagian sisi yang telah dicetak menghadap ke atas dan tepi atas ke kiri. CATATAN: Untuk pencetakan dupleks, muat kop surat atau kertas bercetak dengan sisi yang telah dicetak menghadap ke bawah dan tepi atas ke kanan. Muat kertas berlubang dengan bagian tepi yang berlubang di sepanjang sisi depan baki. 3 Sesuaikan kedua pemandu agar tepat di posisi yang ditandai untuk ukuran kertas. 4 Masukkan baki ke dalam perangkat. 5 Konfigurasi baki untuk jenis kertas dengan menanggapi pesan yang muncul pada layar sentuh saat Anda menutup baki. Atau, ikuti langkah-langkah ini: a. Dari layar Home [Awal], sentuh Supplies Status [Status Persediaan]. b. Sentuh tab Trays [Baki]. c. Jika jenis yang tercantum untuk baki tidak benar, sentuh nama baki, kemudian sentuh Modify [Ubah]. d. Pilih jenis kertas yang benar, kemudian sentuh OK. 16

19 Jenis kertas yang didukung untuk setiap nampan Bila Anda memilih jenis kertas, berarti Anda menyuruh perangkat untuk menggunakan sekelompok pengaturan yang telah ditetapkan untuk menghasilkan kualitas cetak terbaik bagi jenis kertas itu. CATATAN: Memilih jenis kertas yang tidak sesuai dengan jenis kertas yang telah dimuat dalam baki dapat merusak perangkat. Jenis kertas yang tercantum dalam driver printer atau pada panel kontrol Plain [Biasa] HP Matte Premium [Matte HP Premium] 120 g HP Matte Brochure [Brosur Matte HP] 180g HP Matte Cover [Sampul Matte HP] 200 g HP Glossy Edgeline 180 g Cardstock [Bahan Kartu] Cardstock [Bahan Kartu] Keterangan Baki 1 Baki 2, 3, dan 4 Kertas biasa tidak berpelapis yang kurang dari 150 g/m 2 (40 lb bond) Gunakan hanya untuk HP Premium Presentation Matte Paper [Kertas Matte Presentasi HP Premium], 120 g/m 2 Gunakan hanya untuk HP Brochure and Flyer Paper Matte [Brosur dan Matte Kertas Pamflet HP], 180 g/m 2 Gunakan hanya untuk kertas bermerek HP. Gunakan hanya untuk HP Glossy for Edgeline Paper [Kertas Kilap HP untuk Edgeline], 180 g/m 2 Kertas biasa tidak berpelapis mulai 160 s/d 220 g/m 2 (sampul 60 s/d 80 lb) Kertas biasa tidak berpelapis mulai 160 s/d 180 g/m 2 (sampul 60 s/d 67 lb) X X X X X X X X X X X Matte Kertas biasa tidak berpelapis. X X X Matte Brochure [Brosur Matte] Kertas biasa tidak berpelapis. X X X Matte Cover [Sampul Kertas biasa tidak berpelapis mulai X Matte] 160 s/d 220 g/m 2 (sampul 60 s/d 80 lb) Labels [Label] Label non-mengkilap tidak berpelapis X Letterhead [Kop surat] Kertas halus tidak berpelapis yang kurang dari 150 g/m 2 (40 lb bond) X X X Preprinted [Bercetak] Prepunched [Berlubang] Colored [Berwarna] Bond Recycled [Daur ulang] Kertas biasa tidak berpelapis yang kurang dari 150 g/m 2 (40 lb bond) Kertas berukuran Letter (3-lubang) atau A4 (2- atau 4-lubang) yang kurang dari 150 g/m 2 (40 lb bond) Kertas biasa tidak berpelapis yang kurang dari 150 g/m 2 (40 lb bond) Kertas halus tidak berpelapis yang kurang dari 150 g/m 2 (40 lb bond) Kertas biasa tidak berpelapis yang kurang dari 150 g/m 2 (40 lb bond) X X X X X X X X X X X X X X X Baki 5 17

20 Sumber daya Informasi dukungan produk tersedia di : Poster dinding Panduan Pengguna Panduan Administrator Sistem Manual pada situs HP s Business Support Center [Pusat Dukungan Bisnis HP]: /support/cm8060edgeline Simulasi MFP Edgeline pada situs Use My MFP [Menggunakan MFP-Ku] dari HP: /go/usemymfp 2008 Hewlett-Packard Development Company, L.P. 18

21 2008 Hewlett-Packard Development Company, L.P. *C * *C * C

LASERJET PRO 500 COLOR MFP. Panduan Ringkas M570

LASERJET PRO 500 COLOR MFP. Panduan Ringkas M570 LASERJET PRO 500 COLOR MFP Panduan Ringkas M570 Menggunakan pencetakan USB walk-up 1. Masukkan flash drive USB ke port USB di bagian depan produk. 2. Menu USB Flash Drive akan terbuka. Sentuh tombol panah
