BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah"

Transkripsi

1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah Masa depan suatu bangsa sangat ditentukan oleh Sumber Daya Manusia (SDM) yang cerdas, berkualitas dan berkepribadian baik. SDM yang berkualitas tinggi mampu mempercepat pembangunan bangsa. SDM di Indonesia masih rendah. Rendahnya kualitas SDM di Indonesia juga ditunjukkan pada laporan indeks SDM 2015 yang diterbitkan Forum Ekonomi Dunia (World Economic Forum/WEF), Indonesia menempati urutan ke-69 dari 124 negara. Kualitas SDM di Indonesia harus ditingkatkan. Salah satu cara yang dapat dilakukan dalam meningkatan kualitas SDM di Indonesia adalah dengan meningkatkan kualitas pendidikannya. Dalam hal ini, Indonesia memiliki tujuan pendidikan Indonesia yang harus dicapai untuk meningkatkan kualitas pendidikan di Indonesia. Tujuan pendidikan Indonesia tercantum dalam Undang-Undang RI No. 20 Tahun 2003 tentang sistem pendidikan nasional yang menyebutkan bahwa tujuan pendidikan bangsa Indonesia adalah untuk berkembangnya potensi peserta didik agar menjadi manusia yang beriman dan bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, berakhlak mulia, sehat, berilmu, cakap, kreatif, mandiri dan menjadi warga negara yang demokratis serta bertanggung jawab. Upaya pencapaian tujuan pendidikan nasional dapat dilakukan melalui jalur pendidikan formal, non-formal dan informal. Salah satu jalur yang memegang peranan penting dalam meningkatkan SDM adalah jalur pendidikan formal. Pendidikan formal merupakan pendidikan yang berlangsung di sekolah. Sekolah merupakan lembaga yang dirancang untuk berlangsungnya kegiatan belajar siswa di bawah pengawasan guru. Tolok ukur kegiatan belajar siswa salah satunya dapat dilihat melalui hasil belajar siswa. Hasil belajar adalah kemampuan yang dimiliki oleh siswa setelah menerima pengalaman pembelajaran. Sejumlah pengalaman yang diperoleh siswa mencakup ranah kognitif, afektif dan psikomotor. Hasil belajar mempunyai peranan penting dalam proses pembelajaran karena akan memberikan sebuah 1

2 2 informasi kepada guru tentang kemajuan siswa dalam upaya mencapai tujuantujuan pembelajaran pada kegiatan belajar mengajar selanjutnya. Hasil belajar dapat dipengaruhi oleh banyak faktor, diantaranya adalah kompetensi guru, fasilitas belajar, dan motivasi belajar. Kompetensi guru adalah seperangkat kemampuan, pengetahuan, keterampilan dan perilaku yang harus dimiliki oleh seorang guru dalam menjalankan tugasnya sebagai guru profesional. Kompetensi yang harus dimiliki seorang guru ada empat yaitu kompetensi profesional, kompetensi pedagogik, kompetensi pribadi dan kompetensi sosial. Guru yang kompeten akan mampu menciptakan lingkungan belajar yang menyenangkan, efektif dan mampu menguasai kelasnya sehingga siswa lebih termotivasi dan mengikuti pembelajaran dengan optimal sehingga hasil belajar juga optimal. Kompetensi guru akan berpengaruh terhadap hasil belajar siswa. berdasarkan penilitian yang dilakukan oleh Adnan Hakim (2015) dan Adhetya Kurniawan Johani (2015), dapat diketahui bahwa kompetensi yang dimiliki guru yaitu kompetensi pedagogik, personal, profesional, dan sosial memiliki pengaruh terhadap hasil belajar siswa. Fasilitas belajar juga termasuk dalam faktor eksternal yang mempengaruhi hasil belajar siswa. Fasilitas belajar memiliki arti yang sama dengan sarana dan prasarana yaitu segala sesuatu yang dapat memudahkan dan memperlancar proses belajar baik secara langsung maupun secara tidak langsung agar tujuan pendidikan dapat berjalan lancar, teratur, efektif, dan efisien. Keberadaan akan fasilitas belajar sebagai penunjang kegiatan belajar berpengaruh terhadap hasil belajar dan prestasi siswa, dikarenakan keberadaan serta kondisi dari fasilitas belajar dapat memengaruhi kelancaran serta keberlangsungan proses belajar anak. Fasilitas belajar yang memadai akan membantu siswa dalam belajar sedangkan fasilitas yang kurang memadai dapat menghambat kemajuan belajarnya. Kelengkapan fasilitas belajar juga dapat meningkatkan motivasi belajar siswa. Fasilitas belajar yang lengkap akan membuat siswa lebih bersemangat. Kelengkapan fasilitas belajar di sekolah merupakan tanggung jawab pihak sekolah. Fasilitas belajar di sekolah meliputi ruang kelas, laboratorium, buku

3 3 pegangan, perpustakaan, peralatan dan lain sebagainya. Fasilitas belajar di rumah juga harus diperhatikan oleh orang tua agar dapat menunjang kagiatan belajar siswa. Fasilitas belajar di rumah antara lain ruang belajar yang memadai, alat tulis, buku-buku penunjang dan peralatan lainnya. Fasilitas belajar dapat mempengaruhi hasil belajar siswa, hal ini sesuai dengan penelitian yang dilakukan oleh Cyinthia Uline dan Megan Tschannen-Moran (2008) dalam jurnal yang berjudul The Walls Speak: The Interplay of Quality Facilities, School Climate and Student Achievement, yang memaparkan bahwa fasilitas belajar memiliki pengaruh yang signifikan terhadap hasil belajar. Faktor internal merupakan faktor yang ada dalam diri siswa itu sendiri. Motivasi merupakan salah satu faktor internal dalam mempengaruhi hasil belajar. Motivasi belajar adalah proses menggiatkan motif-motif atau keadaan dan kesiapan dalam diri siswa yang mendorongnya untuk belajar dalam mencapai tujuan pembelajaran. Motivasi pembelajaran sangat penting dimiliki oleh seorang siswa. Dengan motivasi belajar yang dimilikinya, siswa akan lebih memahami arti belajar yang sesungguhnya dan belajar dengan sungguh-sungguh berdasarkan keinginannya sendiri. Proses belajar yang didasari motivasi dari dirinya sendiri hasilnya akan lebih baik dari pada proses belajar dari tekanan orang tua maupun orang lain. Motivasi dapat dibedakan menjadi dua, yaitu motivasi intrinsik dan motivasi ekstrinsik. Motivasi memiliki pengaruh terhadap hasil belajar siswa. Hal ini sesuai dengan hasil penelitian yang dilakukan oleh I-Chao Lee (2010) dalam jurnal yang berjudul The Effect of Learning Motivation, Total Quality Teaching and Peer- Assisted Learning on Study Achievement: Empirical Analysis from Vocational Universities or Colleges students in Taiwan. Berdasarkan penelitian tersebut, dapat diketahui bahwa motivasi belajar memiliki pengaruh positif dan signifikan terhadap hasil belajar. Kompetensi guru, fasilitas belajar dan hasil belajar siswa berpengaruh terhadap hasil belajar siswa. Namun kenyataan dilapangan, masih banyak guru yang kurang dapat mengelola pembelajaran dengan baik dan kurang menguasai materi yang diajarkan. Beberapa sekolah juga masih memiliki permasalahan

4 4 fasilitas atau sarana dan prasarana yang kurang memadai. Permasalahan kurangnya motivasi belajar baik ekstrinsik maupun intrinsik juga masih dialami siswa-siswa di Indonesia. Permasalahan-permasalahan tersebut juga dialami oleh SMK Negeri 1 Surakarta. SMK Negeri 1 Surakarta merupakan lembaga penyelenggara pendidikan yang memiliki tiga program keahlian, salah satunya adalah program keahlian Administrasi Perkantoran. Program keahlian Administrasi Perkantoran mempelajari beberapa mata pelajaran, salah satunya adalah mata pelajaran administrasi kepegawaian. Mata pelajaran administrasi kepegawaian merupakan salah satu mata palajaran kelompok C3 (paket keahlian) pada penerapan kurikulum Administrasi kepegawaian di kelas XI mempelajari tentang formasi dan pengadaan pegawai, dokumen administrasi kepegawaian, pangkat dan jabatan pegawai, penilaian pelaksanaan pekerjaan di semester gasal. Di semester genap administrasi kepegawaian kelas XI mempelajari tentang Daftar Urutan Kepangkatan (DUK); peraturan cuti; peraturan perawatan, tunjangan dan uang muka; dan prosedur pendidikan dan latihan. Berdasarkan observasi yang dilakukan peneliti, metode yang sering digunakan oleh guru administrasi kepegawaian adalah metode ceramah dan kurang melibatkan siswa dalam kegiatan pembelajaran. Kegiatan pembelajaran juga lebih sering mencatat materi, sehingga menjadi monoton dan kurang menarik. Selain itu, sebagian besar siswa juga mengatakan sulit memahami materi yang disampaikan oleh guru. Fasilitas di SMK N 1 Surakarta juga terbilang masih kurang. Hal ini terlihat dari kurangnya jumlah ruang kelas dan penyediaan buku pegangan untuk siswa, penyediaan buku administrasi kepegawaian di Perpustakaan SMK N 1 Surakarta juga masih kurang dan ruang yang disediakan untuk perpustakaan juga masih kurang nyaman karena ruangannya yang kurang luas untuk jumlah siswa SMK N 1 Surakarta yang banyak. Selain itu fasilitas belajar di rumah juga mempengaruhi dalam mencapai hasil belajar yang optimal. Beberapa siswa mengatakan bahwa perlengkapan belajar di rumah juga masih kurang. Untuk itu

5 peneliti tertarik untuk mengetahui hubungan ketersediaan fasilitas baik di sekolah maupun di rumah dengan hasil belajar siswa. Peneliti juga mendapatkan fakta bahwa motivasi belajar siswa kelas XI AP untuk mata pelajaran Administrasi kepegawaian masih kurang optimal. Hal ini terlihat dari beberapa siswa yang kurang bersemangat mengikuti pelajaran Administrasi Kepegawaian. Disamping itu rendahnya motivasi belajar di rumah juga dapat dilihat dari hasil wawancara dengan beberapa siswa kelas XI AP yang mengatakan bahwa mereka hanya belajar pada saat akan ulangan. Bahkan pada saat akan ulangan mereka juga sering mengeluh belum belajar kepada teman sejawatnya sehingga hasil Ulangan Tengah Semester (UTS) dan Ulangan Akhir Semester (UAS) mata pelajaran administrasi kepegawaian di kelas tersebut belum optimal. Hasil belajar siswa pada mata pelajaran administrasi kepegawaian masih kurang optimal. Hal ini terlihat pada hasil UTS dan UAS mata pelajaran administrasi kepegawaian. Sebagian besar siswa masih belum memenuhi Kriteria Ketuntasan Minimal (KKM), bahkan setengah dari jumlah siswa di setiap kelasnya mendapatkan nilai kurang dari 76 atau dengan kata lain mendapatkan nilai di bawah KKM dalam mata pelajaran tersebut sehingga guru harus mengadakan remedial untuk perbaikan nilai siswa. Lebih jelasnya dapat dilihat pada tabel 1.1. Tabel 1.1 Hasil UAS Kelas XI Administrasi Perkantoran mata pelajaran Administrasi Kepegawaian SMK Negeri 1 Surakarta Tahun Pelajaran 2015/2016 No. Kelas Jumlah Tidak % Ketuntasan Tuntas Siswa Tuntas Belajar 1. XI AP ,4% 2. XI AP ,9% 3. X1 AP % Total ,66% 5

6 6 Berdasarkan permasalahan di atas, penulis tertarik untuk mengetahui pengaruh kompetensi guru, fasilitas belajar dan motivasi belajar terhadap hasil belajar siswa, yang akan diuji melalui penelitian. Adapun judul penelitian ini adalah Pengaruh Kompetensi Guru, Fasilitas Belajar, dan Motivasi Belajar terhadap Hasil Belajar Siswa pada Mata Pelajaran Administrasi Kepegawaian Kelas XI Administrasi Perkantoran SMK Negeri 1 Surakarta Tahun Pelajaran 2015/2016. B. Identifikasi Masalah Berdasarkan latar belakang masalah tersebut, maka peneliti dapat mengidentifikasikan masalah yang ada dalam penelitian ini sebagai berikut: 1. Guru lebih sering meggunakan metode ceramah 2. Siswa kurang terlibat dalam pembelajaran 3. Siswa sulit memahami penjelasan guru terkait materi Administrasi Kepegawaian. 4. Masih kurangnya fasilitas yang tersedia baik di sekolah maupun di rumah untuk mata pelajaran Administrasi Kepegawaian. 5. Siswa kurang nyaman dan kurang bersemangat dalam kegiatan pembelajaran 6. Masih rendahnya motivasi belajar siswa baik di dalam kelas maupun di rumah. 7. Masih rendahnya hasil belajar khususnya nilai pengetahuan (kognitif) siswa pada mata pelajaran Administrasi Kepegawaian kelas XI Administrasi Perkantoran SMK N 1 Surakarta semester 1 (satu) tahun pelajaran 2015/2016.

7 7 C. Pembatasan Masalah Berdasarkan latar belakang dan identifikasi masalah yang sudah dipaparkan maka masalah dibatasi pada kompetensi guru, fasilitas belajar, dan motivasi belajar siswa terhadap hasil belajar siswa. Adapun pembatasan masalah dalam penelitian ini meliputi: 1. Kompetensi Guru Kompetensi dalam penelitian ini diukur menggunakan persepsi siswa. Kompetensi guru guru yang dibahas dalam penelitian ini adalah kompetensi pedagogik, kompetensi kepribadian, kompetensi sosial dan kompetensi profesional guru administrasi kepegawaian SMK Negeri 1 Surakarta Tahun Pelajaran 2015/ Fasilitas Belajar Dalam penelitian ini, pembahasan mengenai fasilitas belajar dibatasi pada ketersediaan fasilitas belajar baik di sekolah maupun di rumah. Fasilitas belajar adalah semua yang diperlukan dalam proses belajar mengajar baik bergerak maupun tidak bergerak agar tercapai tujuan pendidikan dapat berjalan lancar, teratur, effektif, dan efisien. 3. Motivasi Belajar Dalam peneltian ini, motivasi belajar dibatasi pada sesuatu yang dapat menggiatkan motif-motif atau keadaan dalam diri siswa sehingga mendorongnya untuk belajar dalam mencapai tujuan pembelajaran. 4. Hasil Belajar Pada penelitian ini hasil belajar yang digunakan adalah nilai kognitif yang diperoleh dari nilai Ulangan Akhir Semester (UAS) Gasal mata pelajaran Administrasi Kepegawaian kelas X AP SMK Negeri 1 Surakarta tahun pelajaran 2015/2016. D. Rumusan Masalah 1. Apakah terdapat pengaruh langsung kompetensi guru terhadap hasil belajar siswa pada pelajaran Administrasi Kepegawaian Kelas XI Administrasi Perkantoran SMK Negeri 1 Surakarta tahun pelajaran 2015/2016?

8 8 2. Apakah terdapat pengaruh langsung fasilitas belajar terhadap hasil belajar siswa pada mata pelajaran Administrasi Kepegawaian Kelas XI Administrasi Perkantoran SMK Negeri 1 Surakarta tahun pelajaran 2015/2016? 3. Apakah terdapat pengaruh langsung motivasi belajar siswa terhadap hasil belajar siswa pada mata pelajaran Administrasi Kepegawaian Kelas XI Administrasi Perkantoran SMK Negeri 1 Surakarta tahun pelajaran 2015/2016? 4. Apakah terdapat pengaruh tidak langsung kompetensi guru terhadap hasil belajar melalui motivasi belajar siswa pada mata pelajaran Administrasi Kepegawaian Kelas XI Administrasi Perkantoran SMK Negeri 1 Surakarta tahun pelajaran 2015/2016? 5. Apakah terdapat pengaruh tidak langsung fasilitas belajar terhadap hasil belajar melalui motivasi belajar siswa pada mata pelajaran Administrasi Kepegawaian Kelas XI Administrasi Perkantoran SMK Negeri 1 Surakarta tahun pelajaran 2015/2016? E. Tujuan Penelitian 1. Mengetahui pengaruh langsung kompetensi guru terhadap hasil belajar siswa pada pelajaran Administrasi Kepegawaian Kelas XI Administrasi Perkantoran SMK Negeri 1 Surakarta tahun pelajaran 2015/ Mengetahui pengaruh langsung fasilitas belajar terhadap hasil belajar siswa pada mata pelajaran Administrasi Kepegawaian Kelas XI Administrasi Perkantoran SMK Negeri 1 Surakarta tahun pelajaran 2015/ Mengetahui pengaruh langsung motivasi belajar siswa terhadap hasil belajar siswa pada mata pelajaran Administrasi Kepegawaian Kelas XI Administrasi Perkantoran SMK Negeri 1 Surakarta tahun pelajaran 2015/ Mengetahui pengaruh tidak langsung kompetensi guru terhadap hasil belajar melalui motivasi belajar siswa pada mata pelajaran Administrasi Kepegawaian Kelas XI Administrasi Perkantoran SMK Negeri 1 Surakarta tahun pelajaran 2015/2016.

9 9 5. Mengetahui pengaruh tidak langsung fasilitas belajar terhadap hasil belajar melalui motivasi belajar siswa pada mata pelajaran Administrasi Kepegawaian Kelas XI Administrasi Perkantoran SMK Negeri 1 Surakarta tahun pelajaran 2015/2016. F. Manfaat Penelitian Sesuai dengan permasalahan yang telah dirumuskan maka diharapkan hasil penelitian ini dapat memberikan manfaat baik manfaat secara teoretis maupun manfaat praktis. Adapun manfaat tersebut sebagai berikut: 1. Manfaat Teoretis Hasil penelitian ini diharapkan dapat memberikan sumbangan ilmu dan pengetahuan yang kaitannya dengan kompetensi guru, fasilitas belajar, motivasi belajar dan hasil belajar. 2. Manfaat Praktis a. Bagi siswa SMK Negeri 1 Surakarta Sebagai masukan agar siswa dapat membangun persepsi yang baik mengenai kompetensi yang dimiliki guru dan dapat mengoptimalkan fasilitas belajar yang tersedia agar dapat menumbuhkan motivasi belajarnya dan dapat meningkatkan hasil belajarnya. b. Bagi Guru SMK Negeri 1 Surakarta Sebagai sarana untuk mengetahui persepsi siswa tentang kompetensi yang dimiliki guru dan masukkan dalam peningkatan kompetensi agar dapat meningkatkan motivasi dan hasil belajar siswa dalam mata pelajaran Administrasi Kepegawaian. c. Bagi Orang Tua Melalui penelitian ini dapat menunjukkan pentingnya fasilitas belajar dalam pencapaian hasil belajar sehingga dapat meningkatkan kesadaran orang tua untuk ikut berpartisipasi dan melibatkan diri dalam mencapai keberhasilan belajar siswa, khususnya dengan menyediakan fasilitas belajar yang memadai, menciptakan suasana

10 10 yang nyaman dan memotivasi siswa untuk belajar. Orang tua atau wali siswa dapat memperoleh informasi tersebut dari kesempatan pertemuan komite sekolah, jika kepala sekolah atau guru menyinggung hasil penelitian ini. d. Bagi Peneliti Sebagai bekal ketika menjadi pendidik di masa mendatang, menambah pengetahuan dan pengalaman. Penelitian ini diharapkan dapat menambah pengetahuan di bidang pendidikan dengan terjun langsung ke lapangan dan memberikan pengalaman yang menumbuhkan kemampuan dan keterampilan meneliti.

BAB I PENDAHULUAN. pendidikan yang diperolehnya seorang warga negara dapat mengabdikan diri

BAB I PENDAHULUAN. pendidikan yang diperolehnya seorang warga negara dapat mengabdikan diri BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah Pendidikan adalah faktor yang sangat mempengaruhi tingkah laku dan kehidupan manusia, karena pendidikan adalah investasi sumber daya manusia dalam jangka panjang.
