PERBANDINGAN KADAR LEMAK TUBUH BERDASARKAN PENGUKURAN INDEKS MASSA TUBUH (IMT) DAN SKINFOLD THICKNESS (SFT) PADA ORANG DEWASA

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PERBANDINGAN KADAR LEMAK TUBUH BERDASARKAN PENGUKURAN INDEKS MASSA TUBUH (IMT) DAN SKINFOLD THICKNESS (SFT) PADA ORANG DEWASA"

Transkripsi

1 Gusnedi; Perbandingan Kadar Lemak Tubuh,,,,,,,,,,hal PERBANDINGAN KADAR LEMAK TUBUH BERDASARKAN PENGUKURAN INDEKS MASSA TUBUH (IMT) DAN SKINFOLD THICKNESS (SFT) PADA ORANG DEWASA Gusnedi, Rina Hasniyati (Politeknik Kesehatan Kemenkes Padang) ABSTRACT The study aimed to fond out the comparison of the body fat proportion by both methods for adults. The study used a cross sectional design, conducted in Padang Health Polytechnic with a sample of 78 people aged over 19 years and worked as lecturers and academic staffs. Data skinfold measurements were summed and used to calculate the proportion of body fat to the equation Durnin and Womersley (1973). The results showed an average body fat based on BMI was 25.2% men and in women is 35.6%. The results of measurements of the thickness of subcutaneous fat obtained percent body fat is calculated based on skinfold measurements (p value <0.05), ie 29.7% in men and 32.2% in women. There was a significant difference between the proportion of body fat measurement results BMI and skinfold measurements (P <0.05). It was advisable to compare the results of both of these measurements with golden standards such as dual X-ray or Bod Pod, with a number of samples and a wider coverage. Keywords: BMI, skinfold thickness, adult ABSTRAK Monitoring kadar lemak tubuh secara rutin dibutuhkan mengingat lemak tubuh yang berlebih merupakan salah faktor resiko terjadinya penyakit degeneratif.kadar lemak tubuh dapat diprediksi dengan menggunakan beberapa indikator antropometri diataranya Indeks massa Tubuh (IMT). Penelitian bertujuan melihat perbandingan proporsi lemak tubuh dengan kedua metode tersebut pada orang dewasa. Penelitian menggunakan disain potong lintang, dilakukan di Poltekkes Kemenkes Padang dengan sampel sebanyak 78 orang berusia diatas 19 tahun dan berprofesi sebagai dosen dan tenaga kependidikan. Data pengukuran skinfold dijumlahkan dan digunakan untuk menghitung proporsi lemak tubuh dengan persamaan Durnin and Womersley (1973). Hasil penelitian menunjukkan rata-rata lemak tubuh berdasarkan IMT Pria adalah 25,2% sedangkan pada wanita adalah 35,6%. Hasil pengukuran ketebalan lemak di bawah kulit didapatkan persen lemak tubuh yang dihitung berdasarkan pengukuran skinfold (p value < 0,05) yaitu 29,7% pada Pria dan 32,2% pada Wanita.Didapatkan perbedaan yang bermakna antara proporsi lemak tubuh dari hasil pengukuran IMT dan pengukuran skinfold (P<0.05). Disarankan untuk membandingkan hasil kedua pengukuran tersebut dengan golden standar seperti dual X-ray atau Bod Pod, dengan jumlah sampel dan cakupan yang lebih luas. Kata kunci: IMT, Skinfold Thickness, Dewasa PENDAHULUAN Penyakit degeneratif ( non communicable diseases/ncds) seperti penyakit jantung dan pembuluh darah, diabetes dan cancer sudah merupakan peneyebab kematian utama. Secara global NCDs menyebabkan 38 juta (68%) kematian dari 56 juta kematian di seluruh 82

2 Jurnal Sehat Mandiri Volume 11 Nomor 1 Tahun 2016 dunia pada tahun Lebih dari 40% dari angka tersebut (16 juta) merupakan kematian prematur atau kematian yang terjadi pada usia di bawah 70 tahun. Selanjutnya hampir 75% (25 juta) dari kematian akibat NCDs dan mayoritas kematian prematur (82%) terjadi di negara-negara dengan pendapatan rendah dan sedang (WHO 2014a; WHO 2014b). Data di Indonesia menunjukkan hal yang tidak jauh berbeda dengan keadaan secara global. Dari sekitar 1.5 juta kematian pada tahun 2012, NCDs diperkirakan berkontribusi sekitar 71%. Sekitar 23% dari jumlah tersebut, merupakan kematian pada usia antara tahun akibat empat penyakit degeneratif utama yakni penyakit jantung dan pembuluh darah, cancer, diabetes dan penyakit pernafasan kronis(who 2014b). Obesitas, sebagai salah satu indikasi kelebihan lemak tubuh, merupakan salah satu dari faktor resiko terjadinya penyakit degeneratif serta kematian yang berhubungan dengan penyakit tersebut(who 2014a; WHO 2014b). Oleh karenanya pemantauan terhadap status gizi, terutama yang berkaitan dengan obesitas dan lemak tubuh menjadi penting untuk dilakukan. Untuk mendeteksi obesitas diantaranya dapat dilakukan dengan pengukuran Ideks Massa Tubuh (IMT). IMT sudah dikenal dan digunakan secara luas untuk mendeteksi terjadinya obesitas pada tatanan klinis maupun studi-studi epidemiologi, karena sangat mudah untuk dilakukan dan memiliki korelasi yang tinggi dengan proporsi lemak tubuh. Seiring dengan perkembangan ilmu pengetahuan, bahwa distribusi lemak yang menumpuk pada bagian sentral tubuh merupakan faktor resiko yang penting untuk kejadian penyakit jantung dan pembuluh darah, ketebalan lemak di bawah kulit dan rasio lingkar pinggang panggul juga sudaqh digunakan untuk mengukur kejadian obesitas sentral (Kim et al. 2006). Metode anthropometris dengan teknik skinfold merupakan metode yang paling banyak diminati dalam memprediksi persentase lemak badan total maupun segmental. Metode anthropometris dengan teknik skinfold telah diuji silang validitas dan reliabilitasnya dengan teknik underwater weighing (UWW) yang dianggap sebagai golden standar (Wilson & Durnin 1995). Perbandingan penggunaan IMT dan skinfold untuk menentukan lemak tubuh sudah banyak dilakukan terutama pada kelompok anak-anak, remaja dan atlit(aly 2014; David et al. 2007; Rodriguez et al. 2005). Kedua metode memberikan korelasi yang baik dengan pengukuran menggunakan metode Bod Pod (Budiman 2008) atau dengan DEXA 83

3 Gusnedi; Perbandingan Kadar Lemak Tubuh,,,,,,,,,,hal (Rodriguez et al. 2005). Namun belum banyak ditemukan perbandingan kedua metode ini pada kelompok dewasa. Penelitian ini bertujuan untuk bertujuan melihat perbandingan proporsi lemak METODE PENELITIAN Penelitian dilaksanakan di Poltekkes Kemenkes Padang, pada bulan Mei s/d Oktober Penelitian ini termasuk ke dalam kelompok penelitian survey, menggunakan disain potong lintang (cross sectional). Populasi adalah semua pegawai Poltekkes Kemenkes Padang yang bekerja sebagai tenaga pendidik dan kependidikan di kampus Siteba dan Gunung Pangilun. Jumlah populasi adalah 185 orang. Dari perhitungan besar sampel dengan rumus tubuh dengan pengukuran Indeks Massa Tubuh (IMT) dengan Ketebalan Lemak di bawah Kulit ( Skinfold Thickness) pada orang dewasa. estimasi proporsi didapatkan sampel 78 orang. Berat badan ditimbang dengan timbangan injak digital SECA, dengan ketelitian 0.1 kg. Pengolahan data dilakukan melalui proses editing, coding, entry dan cleaning. Analisis data dilakukan secara univariat dan bivariat. Analisis univariat menggunakan teknik statistic deskriptif untuk menggambarkan sebaran sampel penelitian pada setiap variable yang diteliti. Uji T Test digunakan untuk melihat perbedaan rata-rata lemak tubuh berdasarkan pengukuran IMT dan Skinfold HASIL PENELITIAN Karakteristik Sampel Tabel 1. Distribusi Sampel berdasarkan Kelompok Umur, Jenis kelamin dan persen lemak tubuh. Karakteristik f % Umur (tahun) Jenis Kelamin Pria Wanita

4 Jurnal Sehat Mandiri Volume 11 Nomor 1 Tahun 2016 Indeks Massa Tubuh Tabel 2. Distribusi Sampel Berdasarkan Indeks Massa Tubuh Kategori IMT Pria Wanita n % n % Kurus (<18.5) Nomal ( ) 11 47, ,5 Gemuk ( , ,4 Obesitas ( 27) 2 8,6 5 9,1 Total Tabel 2 menunjukkan bahwa sebanyak 52.2% pria memiliki IMT diatas normal, dengan kategori gemuk (43.6%) dan obesitas (8.6%). Sedangkan pada wanita ditemukan IMT diatas normal sebesar 45.5% dengan kategori gemuk dan obesitas sebanyak 36.4% dan 9.1%. Ketebalan Lemak Di Bawah Kulit Tabel 3. Distribusi Sampel Menurut Pengukuran Skinfold Ketebalan Lemak di Bawah Pria Wanita kulit Mean±SD Mean±SD Biceps 11,17±6,534 16,00±7,265 Triceps 19,65±7,732 26,73±7,240 Suprailleace 25,13±8,220 23,82±7,116 Tabel 4. Rata-rata Persen lemak Tubuh berdasarkan pengukuran IMT dan Skinfold Variabel Pria (n=23) Wanita( n=55) Mean±SD P Mean±SD P value value Persen Lemak IMT 25,2±4, ,6±5, Persen Lemak Skinfold 29,7±5,34 32,2±5,48 Tabel 4 menunjukkan bahwa ratarata persen lemak tubuh berdasarkan IMT Pria adalah 25,2 sedangkan pada wanita adalah 35,6. Nilai ini secara statistik berbeda secara nyata dengan persen lemak tubuh yang dihitung berdasarkan pengukuran skinfold (p value < 0,05) yaitu 29,7 pada Pria dan 32,2 pada Wanita. Dari perbandingan kedua hasil pengukuran tersebut, juga dapat dilihat bahwa persen lemak tubuh yang dihitung berdasarkan IMT lebih rendah (4,5%) dibandingkan hasil pengukuran skinfold pada Pria. Sebaliknya pada Wanita persen lemak tubuh berdasarkan IMT justru lebih tinggi (3,4%) 85

5 Gusnedi; Perbandingan Kadar Lemak Tubuh,,,,,,,,,,hal dibandingkan hasil pengukuran berdasarkan skinfold. Tabel 5. Distribusi Sampel Menurut Persen Lemak Tubuh berdasarkan IMT dan Skinfold Persen lemak Tubuh Pria Wanita IMT Skinfold IMT Skinfold f % f % f % f % Sedikit Lemak ,6 3 5,4 Optimal 2 8,7 1 4,3 4 7, ,2 Agak berlemak 8 34,8 1 4, , ,7 Berlemak 13 56, , ,6 Total Dapat dilihat bahwa hanya sedikit pria (8.7%) yang memiliki proporsi lemak optimal dan sebagian besar berada pada kategori berlemak (56.5%). Hal yang hampir sama juga ditemukan pada PEMBAHASAN Penelitian ini menunjukkan bahwa Indeks Massa Tubuh (IMT) dan ketebalan lemak di bawah kulit memberikan nilai preidksi lemak tubuh yang berbeda baik pada kelompok pria maupun wanita (P,0.05). Hasil ini berbeda dengan penelitian terdahulu yang pernah dilakukan pada kelompok anak-anak, remaja maupun atlit atau olahragawan, dimana kedua metode memberikan hasil yang tidak jauh berbeda ketika dibandingkan dengan golden standar seperti, dual energy X-ray (Rodriguez et al. 2005) maupun dengan Bod Pod(Budiman 2008). Berdasarkan perhitungan menggunakan nilai IMT didapatkan kelompok wanita dimana 60% berada pada kategori berlemak dan hanya sekitar10.9% yang memiliki kandungan lemak optimal. bahwa prevalensi gemuk dan obesitas pada pria adalah 43,6 % dan 8,6 %, sedangkan pada Wanita adalah 36,4 % dan 9,1 %. Hal ini menunjukkan bahwa prevalensi kelebihan berat badan pada pegawai Poltekkes Kemenkes Padang sudah sangat memprihatinkan. Data Riskesdas 2013 menunjukkan bahwa proporsi penduduk usia > 18 tahun yang menderita kelebihan berat badan dan obesitas adalah sebesar 13,5 % dan 15,4 %. Disamping itu perhitungan dengan menggunakan skinfold didapatkan bahwa prevalensi sebagian besar sampel pria termasuk kedalam kategori agak berlemak dan berlemak yaitu 4,3 % dan 91,4 %. Hal yang sama juga ditemukan pada sampel wanita, dimana 32,7 % 86

6 Jurnal Sehat Mandiri Volume 11 Nomor 1 Tahun 2016 termasuk kategori agak berlemak dan 43,6 % termasuk kategori berlemak. Hal ini menunjukkan bahwa persen lemak tubuh pegawai Poltekkes Kemenkes Padang berada pada kategori meningkatkan resiko terjadinya penyakit degeneratif. Selanjutnya dari perhitungan persen lemak tubuh berdasarkan IMT dan skinfold, penelitian ini menemukan bahwa persen lemak tubuh pria berdasarkan skinfold lebih tinggi 4,5 % dibandingkan dengan IMT, sedangkan pada Wanita persen lemak tubuh dengan IMT justru lebih tinggi 3,4 % dibandingkan dengan skinfold. Penelitian sebelumya juga menggambarkan bahwa IMT dapat memprediksi persen lemak tubuh dengan tepat (r = 0,939 dengan P < 0,01) dan memiliki akurasi yang baik dalam prediksi obesitas (Chen et al. 2006). Namun demikian, perhitungan lemak tubuh dengan IMT memiliki beberapa kelemahan, antara lain tidak dapat membedakan apakah kenaikan IMT disebabkan oleh pertambahan berat badan yang berasal dari lemak atau jaringan otot. Disamping itu nilai IMT tidak dapat menggambarkan distribusi penimbunan lemak pada organ-organ tubuh(chen et al. 2006). Sebaliknya pengukuran skinfold lebih akurat dalam menghitung lemak tubuh karena beberapa asumsi yang digunakan yaitu pertama, skinfold adalah pengukuran yang baik untuk mengukur lemak bawah kulit; kedua, distribusi lemak dibawah kulit adalah sama untuk semua individu termasuk jenis kelamin; ketiga, ada hubungan antara lemak bawah kulit dan total lemak tubuh; keempat, jumlah dari beberapa pengukuran skinfold dapat digunakan untuk memperkirakan total lemak tubuh(chen et al. 2006). Penelitian ini juga menemukan adanya perbedaan area penumpukan lemak antara pria dan wanita. Penumpukan lemak pada Pria terjadi pada titik suprailleace yang menggambarkan pengukuran dengan skinfold lebih akurat menentukan persen lemak tubuh. Penyimpanan lemak terjadi pada daerah yang cukup luas di sekitar abdomen sehingga peningkatan berat badan karena lemak dapat tergambar, sebaliknya pada Wanita penumpukan lemak terjadi pada triceps dengan area tubuh yang lebih kecil (pada lengan atas). Penumpukan lemak pada tubuh dapat menyebabkan resiko terjadinya penyakit degeneratif seperti jantung koroner, diabetes mellitus, hipertensi, dan penyakit hati. Penelitian ini menemukan kelompok yang lebih beresiko adalah Pria dengan terjadinya obesitas sentral. Pria dan wanita yang overweight atau obese mempunyai risiko 2-3 kali terkena penyakit kardiovaskuler. Obesitas meningkatkan risiko kematian untuk semua penyebab kematian. Orang yang 87

7 Gusnedi; Perbandingan Kadar Lemak Tubuh,,,,,,,,,,hal mempunyai berat badan 40% lebih berat dari berat badan rata-rata populasi mempunyai risiko kematian 2 kali lebih besar dibandingkan orang dengan berat badan rata-rata. Terlepas dari hasil pengukuran yang sudah dilakukan, penelitian ini memiliki keterbatasan dari segi jumlah dan lokasi pengambilan sampel. Sampel KESIMPULAN DAN SARAN Penelitian ini menemukan perbedaan yang bermakna antara proporsi lemak tubuh dengan perhitungan IMT dan skinfold pada orang dewasa. Akan tetapi dari hasil perhitungan kedua metode memberikan informasi bahwa prevalensi lemak berlebih baik pada pria maupn wanita sudah berada pada kategori beresiko untuk penyakit DAFTAR PUSTAKA Aly, E.R., The Differences Obesity Rating Between BMI and Skin Fold Testing. European Scientific Journal, 3(September), pp Budiman, I., Validitas Pengukuran Lemak Tubuh yang Menggunakan Skinfold Caliper di 2,3,4,7 tempat terhadap cara Bod Pod. JKM, 7(2), pp Chen, Y. et al., Validity of body mass index and waist circumference in the classification of obesity as compared to percent body fat in Chinese middle-aged women. International Journal of Obesity, 30, pp yang diambil adalah orang dewasa dengan kategori aktifitas ringan-sedang dan termasuk kedalam kelompok ekonomi menengah atas. Prevalensi lemak berlebih yang ditemukan pada penelitian ini tidak dapat digeralisir untuk semua kelompok dewasa dengan karakteristik aktifitas dan sosioekonomi yang berbeda. degeneratif. Perlu penelitian lebih lanjut untuk membandingkan kedua metode dengan golden standar seperti Dual X Ray energy atau Bod Pod untuk melihat validas kedua metode bila digunakan pada orang dewasa. Disamping itu studi lanjut yang dilakukan hendaknya menggunakan spektrum sampel yang lebih luas dan lebih besar sehingga hasil yang diperoleh dapat lebih digeneralisasikan. David, R., Daniel, C. & Carolyn, L., Body Mass Index and Percentage Body Fat as Health Indicators for Young Adults. Deurenberg, P., Weststrate, J.A. & Seidell, J.C., Body mass index as a measure of body fatness : ageand sex- specific prediction formulas. British Journal of Nutrition, 65, pp Durnin, J.V.G.A. & Womersley, J., Body fat assessed from total body density and its estimation from skinfold thickness : measurements on 481 men and women aged from 16 to 72 Years. British Journal of Nutrition, 32, pp

8 Jurnal Sehat Mandiri Volume 11 Nomor 1 Tahun 2016 Kim, J., Meade, T. & Haines, A., Skinfold Thickness, body mass index, and fatal coronary heart disease: 30 year follow up of the Northwick Park Heart Study. Epidemiol Community health, 60, pp Rodriguez, G. et al., Body fat measurement in adolescents : comparison of skinfold thickness equations with dual-energy X-ray absorptiometry. European Journal of Clinical Nutrition, 59, pp WHO, 2014a. Global Status Report on noncommunicable diseases 2014., p.302. WHO, 2014b. Non Communicable Diseases Country Profiles 2014., p.210. Wilson, J. & Durnin, J.V.G.A., Determination of body composition from skinfold thickness : a validation study., pp

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Indeks Massa Tubuh (IMT) adalah metode sederhana yang

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Indeks Massa Tubuh (IMT) adalah metode sederhana yang 1 BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Indeks Massa Tubuh (IMT) adalah metode sederhana yang digunakan untuk menilai status gizi seorang individu. IMT merupakan metode yang murah dan mudah dalam mengukur
