PERUSAHAAN, NET PROFIT MARGIN

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PERUSAHAAN, NET PROFIT MARGIN"

Transkripsi

1 PENGARUH SIZE PERUSAHAAN, NET PROFIT MARGIN, DEBT EQUITY RATIO, REPUTASI AUDITOR DAN DIVIDEND PAYOUT RATIO TERHADAP PERATAAN LABA PADA PERUSAHAAN OTOMOTIF YANG TERDAFTAR DI BEI PERIODE Diajukan Oleh : DINI TIYAN KURNIASARI NIM PROGRAM STUDI AKUNTANSI FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS MURIA KUDUS TAHUN 2015 i

2 PENGARUH SIZE PERUSAHAAN, NET PROFIT MARGIN, DEBT EQUITY RATIO, REPUTASI AUDITOR DAN DIVIDEND PAYOUT RATIO TERHADAP PERATAAN LABA PADA PERUSAHAAN OTOMOTIF YANG TERDAFTAR DI BEI PERIODE Skripsi ini diajukan sebagai salah satu syarat Untuk menyelesaikan jenjang pendidikan Strata Satu (S1) pada Fakultas Ekonomi Universitas Muria Kudus Diajukan Oleh : DINI TIYAN KURNIASARI NIM PROGRAM STUDI AKUNTANSI FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS MURIA KUDUS TAHUN 2015 i

3 HALAMAN PENGESAHAN PENGARUH SIZE PERUSAHAAN, NET PROFIT MARGIN, DEBT EQUITY RATIO, REPUTASI AUDITOR DAN DIVIDEND PAYOUT RATIO TERHADAP PERATAAN LABA PADA PERUSAHAAN OTOMOTIF YANG TERDAFTAR DI BEI INDONESIA PERIODE Skripsi ini telah disetujui dan dipertahankan dihadapan Tim Penguji Ujian Skripsi Fakultas Ekonomi Universitas Muria Kudus Kudus, Mengetahui Ketua Program Studi Pembimbing I Sri Mulyani, SE, M.Si Nafi Inayati Zahro, SE, M.Si NIS NIS Mengetahui Dekan Pembimbing II Dr. H.Mochamad Edris, Drs, MM Aprilia Whetyningtyas, SE, M.Si NIS NIS ii

4 SURAT PERNYATAAN Saya yang bertanda tangan dibawah ini: Nama : Dini Tiyan Kurniasari Nim : Jurusan/Progdi Studi : Akuntansi Fakultas : Ekonomi Menyatakan dengan sebenarnya bahwa skripsi ini benar-benar merupakan hasil karya saya sendiri, bebas dari peniruan terhadap hasil karya orang lain. Kutipan pendapat dan tulisan orang lain ditunjuk sesuai dengan cara-cara penulisan cara ilmiah yang berlaku. Apabila dikemudian hari terbukti atau dapat dibuktikan bahwa dalam skripsi ini terkandung ciri-ciri plagiat dan bentuk-bentuk peniruan lain yang dianggap melanggar peraturan, maka saya bersedia menerima sanksi atas perbuatan tersebut. Kudus,... Yang membuat pernyataan Dini Tiyan Kurniasari iii

5 MOTTO Barangsiapa menghendaki kehidupan dunia maka dengan ilmu, barangsiapa menghendaki kehidupan akhirat maka dengan ilmu, dan barang siapa yang menghendaki keduanya (kehidupan dunia dan akhirat) maka dengan ilmu. (Rasulullah SAW) Allah tidak hendak menjadikan kesulitan bagi kalian, akan tetapi Ia hendak menyucikan kalian dan menyempurnakan nikmat-nya kepada kalian agar kalian beryukur (QS. Al Maidah: 6) Ilmu tanpa agama = lumpuh dan agama tanpa ilmu = buta (Albert Einstein) iv

6 PERSEMBAHAN Skripsi ini, kupersembahkan sebagai rasa syukur kepada Allah SWT Sebagai wujud ungkapan teimakasihku kepada Kedua Orang Tuaku Sebuah karya yang penuh perjuangan, pengorbanan, dan kesungguhan kupersembahkan kepada kedua orang tuaku yang telah merawat, mendidik dan mengajarkanku kebaikan, serta membantuku meraih mimpi menuju kesuksesan. Adikku yang selalu memberikan keceriaan dan semangat. Seluruh keluarga besar yang selalu memberi dukungan semangat dan do a untukku. Teman, Sahabat, dan Orang Terkasih yang turut membantu, bersama-sama berjuang saling memberi semangat, memberi dukungan do a dan perhatian tiada henti. v

7 KATA PENGANTAR Alhamdulilah segala puji bagi Allah SWT yang senantiasa melimpahkan rahmat dan karunia-nya, sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi yang berjudul: PENGARUH SIZE PERUSAHAAN, NET PROFIT MARGIN, DEBT EQUITY RATIO, REPUTASI AUDITOR DAN DIVIDEND PAYOUT RATIO TERHADAP PERATAAN LABA PADA PERUSAHAAN OTOMOTIF YANG TERDAFTAR DI BEI PERIODE Skripsi ini disusun untuk memenuhi syarat ujian akhir dan sekaligus syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Ekonomi (S1), pada program studi Akuntansi Fakultas Ekonomi Universitas Muria Kudus. Selama menyusun skripsi ini penulis telah banyak mendapat bantuan, dukungan, bimbingan dan doa dari segala pihak yang bersangkutan. Oleh karena itu pada kesempatan dengan segala kerendahan hati penulis mengucapkan terima kasih kepada : 1. Allah SWT atas segala Rahmat-Nya memberikan Hidayah dan Inayah dalam mengerjakan skripsi ini sampai selesai. 2. Bapak Dr. H.Mochamad Edris, Drs. MM. Selaku Dekan Fakultas Ekonomi Universitas Muria Kudus. 3. Ibu Nafi Inayati Zahro, SE, M.Si selaku Dosen Pembimbing I yang selalu meluangkan waktu tenaga dan pikiran dalam memberikan pengarahan bimbingan dan motivasi sehingga skripsi ini dapat terselesaikan dengan baik. vi

8 vii 4. Ibu Aprilia Whetyningtyas, SE, M.Si selaku Dosen Pembimbing II yang selalu meluangkan waktu tenaga dan pikiran dalam memberikan pengarahan bimbingan dan motivasi sehingga skripsi ini dapat terselesaikan dengan baik. 5. Bapak dan Ibu Dosen Fakultas Ekonomi Universitas Muiria Kudus yang telah memberikan ilmu pengetahuan dan bantuan kepada penulis selama ini serta semua staff Fakultas Ekonomi Universitas Muria Kudus yang telah membantu penulis selama menempuh studi. 6. Kedua orang tuaku yang selalu memberikan motivasi, do a, dan dukungan moril maupun materiil dalam penyusunan skripsi ini. 7. Adikku yang selalu memberikan keceriaan dan dukungan selama ini. 8. Fatkhur Rudin yang selalu menemani memberikan motivasi, semangat, nasehat, perhatian dan dukungan do a yang selalu menyertaiku. 9. Sahabatku Fatina Rosida, Maretha Rizka Siamy yang selalu memberikan bantuan, motivasi, kasih sayang, keceriaan, kebersamaan, dan dukungan selama ini. 10. Teman-teman Fakultas Ekonomi Akuntansi UMK 2011 kelas A, kelas B, khususnya kelas C terima kasih atas kebersamaan selama ini, dan keceriaan yang selalu tercipta, kerjasama, bantuannya. 11. Semua pihak yang tidak dapat disebutkan suatu persatu yang telah membantu hingga terselesaikannya skripsi ini, semoga Allah SWT membalasnya dengan pahala yang berlimpah ganda.

9 viii Penulis menyadari bahwa dalam penulisan skripsi ini masih banyak kekurangan yang disebabkan keterbatasan pengetahuan dan pengalaman. Oleh Karen itu, penulis mengharap adanya masukan saran yang membangun dari semua pihak untuk menyempurnakan skripsi ini. Penulis berharap semoga skripsi ini bermanfaat bagi semua pihak. Kudus,... Dini Tiyan Kurniasari

10 ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis faktor-faktor yang mempengaruhi kemungkinan praktik perataan laba pada perusahaan otomotif yang terdaftar di BEI. Penelitian ini menggunakan 55 sampel dari 11 perusahaan otomotif yang telah go public dan terdaftar di BEI selama tahun yang diseleksi dengan metode purposive sampling. Selanjutnya sampel diklasifikasikan ke dalam kelompok perata dan bukan perata laba dengan indeks Eckel (1981). Variabelvariabel yang digunakan dalam penelitian ini adalah size perusahaan, net profit margin, debt to equity ratio, reputasi auditor dan dividend payout ratio. Hasil dari klasifikasi menunjukkan adanya praktik perataan laba yang dilakukan oleh perusahaan-perusahaan otomotif di BEI. Analisa statistik yang digunakan pada penelitian ini adalah dengan uji statistik deskriptif dan dengan menggunakan model regresi logistik. Hasil dari penelitian menunjukkan bahwa size perusahaan dan reputasi auditor mempengaruhi kemungkinan terjadinya praktik perataan laba. Sedangkan net profit margin, debt to equity ratio dan dividend payout ratio tidak mempengaruhi praktik perataan laba. Kata kunci: perataan laba, size, net profit margin, debt to equity ratio, reputasi auditor, dividend payout ratio ix

11 ABSTRACT The purpose of this research is to analyze the factors that influence to the probablity of income smoothing of listed automotive companies in BEI.. This research used 55 samples by 11 companies which have been go public and listed in BEI in period, that are selected by purposive sampling method. The samples are classified into a group of smoothing and unsmoothing using Eckel (1981) index. Variabels that are used in this research are firm size, net profit margin, debt equity ratio, auditor reputation, and dividend payout ratio. The result of the classification showed that there are income smoothing action that have been used by listed automotive companies in BEI. Statistical analyze that is used in this research is descrptive statistic and logistic regression. The result of this research showed that firm size and auditor reputation influence the probablity of income smoothing. But net profit margin, debt to equity ratio and dividend payout ratio do not influence to the probability of income smoothing. Keyword: income smoothing, firm size, net profit margin, debt equity ratio, auditor reputation, dividend payout ratio x

12 DAFTAR ISI HALAMAN PENGESAHAN... ii SURAT PERNYATAAN... iii MOTTO... iv PERSEMBAHAN... v KATA PENGANTAR... vi ABSTRAK... ix ABSTRACK... x DAFTAR ISI... xi DAFTAR TABEL... xiv DAFTAR GAMBAR... xv DAFTAR LAMPIRAN... xvi BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Masalah Ruang Lingkup Rumusan Masalah Tujuan Penelitian Manfaat Penelitian BAB II TINJAUAN PUSTAKA Landasan Teori Laporan Keuangan Teori Keagenan (Agency Theory) Laba xi

13 xii Perataan Laba Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Perataan Laba Penelitian Terdahulu Kerangka Pemikiran Pengembangan Hipotesis Pengaruh Size Perusahaan Terhadap Perataan Laba Pengaruh Net Profit Margin Terhadap Perataan Laba Pengaruh Debt Equity Ratio Terhadap Perataan Laba Pengaruh Reputasi Auditor Terhadap Perataan Laba Pengaruh Dividend Payout Ratio Terhadap Perataan Laba BAB III METODE PENELITIAN Rancangan Penelitian Definisi Operasional Variabel Dan Pengukuran Variabel Variabel Dependen Variabel Independen Populasi Dan Sampel Penelitian Jenis Dan Sumber Data Metode Pengumpulan Data Metode Analisis Data Statistik Deskriptif Regresi Logistik BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN Deskripsi Sampel Penelitian... 48

14 xiii 4.2 Statistik Deskriptif Analisis Regresi Logistik Menilai Keseluruhan Model (Overall Model Fit) Koefisien Determinasi (R 2 ) Menilai Kelayakan Model Regresi Tabel Klasifikasi Koefisien Regresi Logistik Pembahasan Hasil Penelitian Size Perusahaan Net Profit Margin Debt Equity Ratio Reputasi Auditor Dividend Payout Ratio BAB V PENUTUP Kesimpulan Keterbatasan Saran DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN... 71

15 DAFTAR TABEL TABEL 2.1 Penelitian Berkaitan dengan Perataan Laba TABEL 3.1 Proses Perolehan Sampel Penelitian TABEL 4.1 Sampel Perusahaan Otomotif TABEL 4.2 Statistik Deskriptif TABEL Log Likehood Blok TABEL Log Likehood Blok TABEL 4.5 Model Summary TABEL 4.6 Hosmer and Lemeshow Test TABEL 4.7 Classification Table Kondisi awal TABEL 4.8 Classification Table Blok TABEL 4.9 Variables in the Equation xiv

16 DAFTAR GAMBAR GAMBAR 2.1 Kerangka Pemikiran. Menggambarkan hubungan variabel independen size perusahaan, net profit margin, debt equity ratio, reputasi auditor, dividend payout ratio terhadap variabel dependen perataan laba xv

17 DAFTAR LAMPIRAN SIZE PERUSAHAAN NET PROFIT MARGIN DEBT TO EQUITY RATIO REPUTASI AUDITOR DIVIDEND PAYOUT RATIO INCOME SMOOTHING (IS) HASIL PENGUJIAN SPSS xvi

MARETHA RIZKA SIAMY NIM Diajukan oleh:

MARETHA RIZKA SIAMY NIM Diajukan oleh: PENGARUH KEPEMILIKAN INSTITUSIONAL, KEPEMILIKAN MANAJERIAL, UKURAN PERUSAHAAN, PERTUMBUHAN PENJUALAN, UKURAN DEWAN DIREKSI, KOMITE AUDIT DAN PROPORSI DEWAN KOMISARIS INDEPENDEN TERHADAP KINERJA PERUSAHAAN
