PEMERINTAH KABUPATEN HULU SUNGAI SELATAN I N S P E K T O R A T Jalan A. Yani Nomor 17 Telp. (0517) KANDANGAN 71211

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PEMERINTAH KABUPATEN HULU SUNGAI SELATAN I N S P E K T O R A T Jalan A. Yani Nomor 17 Telp. (0517) KANDANGAN 71211"

Transkripsi

1 PEMERINTAH KABUPATEN HULU SUNGAI SELATAN I N S P E K T O R A T Jalan A. Yani Nomor 17 Telp. (0517) KANDANGAN KEPUTUSAN INSPEKTUR KABUPATEN HULU SUNGAI SELATAN NOMOR 08 TAHUN 2015 TENTANG REVISI PENETAPAN INDIKATOR INSPEKTORAT KABUPATEN HULU SUNGAI SELATAN TAHUN INSPEKTUR KABUPATEN HULU SUNGAI SELATAN, Menimbang : a. bahwa dalam rangka melaksanakan Ketentuan sebagaimana diatur dalam Peraturan Menteri Negara Pendayagunaan Aparatur Negara Nomor PER/20/M.PAN/11/2008 tentang Pedoman Penyusunan Indikator Kinerja Utama, maka perlu menetapkan Indikator Kinerja Utama Inspektorat Kabupaten Hulu Sungai Selatan Tahun ; b. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam huruf a perlu ditetapkan dengan Keputusan Inspektur; Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 28 Tahun 1999 tentang Penyelenggaraan Negara yang Bersih dan Bebas Kolusi, Korupsi dan Nepotisme (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1999 Nomor 75, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 3851); 2. Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 125, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4437) sebagaimana telah diubah beberapa kali terakhir dengan Undang-Undang Nomor 12 Tahun 2008 tentang Perubahan Kedua atas Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2008 Nomor 59, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4844); 3. Peraturan Pemerintah Nomor 79 Tahun 2005 tentang Pedoman Pembinaan dan Pengawasan Penyelenggaraan Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2005 Nomor 165, Tambahan Lembaran negara Republik Indonesia Nomor 4593); 1

2 4. Peraturan Pemerintah Nomor 38 Tahun 2007 tentang Pembagian Urusan Pemerintahan antara Pemerintah, Pemerintahan Daerah Provinsi dan Pemerintahan Daerah Kabupaten/Kota (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2007 Nomor 82, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4737); 5. Instruksi Presiden Nomor 7 Tahun 1999 tentang Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah; 6. Peraturan Menteri Negara Pendayagunaan Aparatur Negara Nomor PER/9/M.PAN/5/2007 tentang Pedoman Umum Penetapan Indikator Kinerja Utama di Lingkungan Instansi Pemerintah; 7. Peraturan Daerah Kabupaten Hulu Sungai Selatan Nomor 30 Tahun 2007 tentang Pembentukan, Susunan Organisasi dan Tata Kerja Lembaga Teknis Daerah dan Satuan Polisi Pamong Praja Kabupaten Hulu Sungai Selatan (Lembaran Daerah Kabupaten Hulu Sungai Selatan Tahun 2008 Nomor 5, Tambahan Lembaran Daerah Kabupaten Hulu Sungai Selatan Nomor 5) sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Daerah Kabupaten Hulu Sungai Selatan Nomor 2 Tahun 2012 tentang Perubahan Atas Peraturan Daerah Kabupaten Hulu Sungai Selatan Nomor 30 Tahun 2007 tentang Pembentukan, Susunan Organisasi dan Tata Kerja Lembaga Teknis Daerah dan Satuan Polisi Pamong Praja Kabupaten Hulu Sungai Selatan (Lembaran Daerah Kabupaten Hulu Sungai Selatan Tahun 2012 Nomor 2, Tambahan Lembaran Daerah Kabupaten Hulu Sungai Selatan Nomor 2); 8. Peraturan Bupati Hulu Sungai Selatan Nomor 20 Tahun 2012 tentang Tugas Pokok, Fungsi, Rincian Tugas dan Tata Kerja Unsur-Unsur Organisasi Inspektorat Kabupaten Hulu Sungai Selatan. MEMUTUSKAN : Menetapkan : KESATU KEDUA : Indikator Kinerja Utama Inspektorat Kabupaten Hulu Sungai Selatan sebagaimana tercantum pada Lampiran yang merupakan bagian tidak terpisahkan dari Keputusan ini. : Indikator Kinerja Utama merupakan acuan ukuran kinerja yang digunakan Inspektorat Kabupaten Hulu Sungai Selatan untuk menetapkan rencana kinerja tahunan, menyampaikan rencana kerja dan anggaran, menyusun laporan kinerja serta melakukan evaluasi pencapaian kinerja sesuai dengan dokumen renstra. 2

3 KETIGA : Keputusan Inspektur ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan. Ditetapkan di Kandangan pada tanggal 1 Oktober 2015 INSPEKTUR KABUPATEN, Ir. RUSMAJAYA, MT Pembina Utama Muda NIP Tembusan : 1. Bupati Hulu Sungai Selatan Cq. Kepala Bagian Organisasi Sekretariat Daerah Kab. HSS 2. Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Kab. HSS 3

4 LAMPIRAN KEPUTUSAN INSPEKTUR KABUPATEN HULU SUNGAI SELATAN NOMOR 08 TAHUN 2015 TENTANG PENETAPAN INDIKATOR INSPEKTORAT KABUPATEN HULU SUNGAI SELATAN TAHUN Nama Organisasi : Inspektorat Kabupaten Hulu Sungai Selatan 2. Tugas : Melakukan pengawasan terhadap pelaksanaan urusan pemerintahan di daerah, pelaksanaan pembinaan atas penyelenggaraan pemerintahan desa dan pelaksanaan urusan pemerintahan desa 3. Fungsi : a. perumusan kebijakan teknis pengawasan bidang pemerintahan, bidang pembangunan dan bidang kemasyarakatan berdasarkan kebijakan umum yang ditetapkan oleh Bupati sesuai dengan peraturan perundang-undangan yang berlaku; b. pembinaan, pengawasan dan evaluasi penyelenggaraan pengawasan bidang pembangunan; c. pembinaan, pengawasan dan evaluasi penyelenggaraan pengawasan bidang pemerintahan; d. pembinaan, pengawasan dan evaluasi penyelenggaraan pengawasan bidang kemasyarakatan; e. pengelolaan urusan kesekretariatan. 4

5 INDIKATOR INSPEKTORAT KABUPATEN HULU SUNGAI SELATAN TAHUN No. INDIKATOR (Makna Indikator, Alasan Pemilihan Indikator, SUMBER DATA 1. Meningkatkan Kualitas dan Kuantitas Sumber Daya Manusia Persentase Aparatur Pengawas yang memiliki sertifikat pengawasan Sub Bagian Umum dan Kepegawaian Dalam melaksanakan Tugas dan Fungsi Organisasi Inspektorat Kabupaten Hulu Sungai Selatan dituntut untuk memiliki aparatur pengawasan yang kompeten dan profesional. Jumlah Pejabat Pengawas Auditor dan P2UPD belum sepadan dengan jumlah obyek pengawasan. Data Jumlah Auditor dan P2UPD. Jumlah Aparatur Pengawas yg bersertifikat pengawasan Jumlah APIP 5

6 2. Mewujudkan fungsi pengawasan yang efektif dan efisien di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Hulu Sungai Selatan 1. Persentase penyelesaian rekomendasi hasil pemeriksaan Inspektorat Kabupaten HSS dalam periode tertentu Permasalahan mendasar (isu strategis) dalam melaksanakan tugas pokok dan fungsi bidang pengawasan pada Inspektorat Kabupaten Hulu Sungai Selatan adalah lambannya tindak lanjut dan tuntutan penyelenggaraan tata kepemerintahan yang baik (good government). Persentase penyelesaian rekomendasi hasil pengawasan dalam periode tertentu dapat mengukur kinerja organisasi dalam mengkoordinasikan tindak lanjut hasil pengawasan Sub Bagian Evaluasi dan Pelaporan LHP Inspektorat Kabupaten Hulu Sungai Selatan Tahun n Rekomendasi yang selesai ditindaklanjuti Tahun n Rekomendasi Tahun n 6

7 2. Persentase penurunan temuan bersifat keuangan Inspektorat Kabupaten Hulu Sungai Selatan mempunyai misi untuk menciptakan tata kepemerintahan yang baik (good government) dan mempunyai tujuan untuk mewujudkan fungsi pengawasan yang efektif dan efisien di lingkungan Pemerintah Kabupaten Hulu Sungai Selatan Penurunan temuan hasil pemeriksaan bersifat keuangan oleh Inspektorat Kabupaten Hulu Sungai Selatan menandakan peningkatan kualitas pengawasan dan dapat mengukur kinerja organisasi sebagai perumus kebijakan pengawasan dalam rangka quality assurance. Sekretariat dan APIP LHP Inspektorat Kabupaten Hulu Sungai Selatan TKEU n-1 - TKEU n TKEU n-1 Keterangan : TKEU n : Nilai temuan bersifat keuangan pada tahun berjalan (Rp) TKEU n-1 : Nilai temuan bersifat keuangan tahun sebelumnya (Rp) 7

8 3. Persentase penyelesaian rekomendasi Pihak Eksternal dalam periode tertentu Permasalahan mendasar (isu strategis) dalam melaksanakan tugas pokok dan fungsi bidang pengawasan pada Inspektorat Kabupaten Hulu Sungai Selatan adalah lambannya tindak lanjut dan tuntutan penyelenggaraan tata kepemerintahan yang baik (good government). Persentase penyelesaian rekomendasi hasil pemeriksaan Pihak Eksternal dalam periode tertentu dapat mengukur kinerja organisasi dalam mengkoordinasikan tindak lanjut hasil pengawasan Sub Bagian Evaluasi dan Pelaporan dan SKPD yang ada temuan Pihak Eksternal Laporan Hasil Pemeriksaan Pihak Eksternal Tahun n Rekomendasi yang selesai ditindaklanjuti Tahun n Rekomendasi Tahun n 8

9 4. Persentase penurunan temuan Pihak Eksternal yang menimbulkan kerugian Negara/Daerah SKPD bertanggungjawab atas temuan yang menimbulkan kerugian Negara/Daerah dan menyelesaikan tindak lanjut rekomendasi Pihak Eksternal tepat waktu. Penurunan temuan hasil pemeriksaan bersifat keuangan oleh Pihak Eksternal menandakan kinerja SKPD dalam mewujudkan pengelolaan keuangan yang efektif, efisien dan akuntabel. Sub Bagian Evlap dan SKPD yang ada temuan Pihak Eksternal Laporan Hasil Pemeriksaan Pihak Eksternal TK Eks n -1 - TK Eks n TK Eks n-1 Keterangan : TK Eks n TK Eks n-1 : Nilai temuan Pihak Eksternal yang menimbulkan kerugian Negara/Daerah pada tahun berjalan (Rp) : Nilai temuan Pihak Eksernal yang menimbulkan kerugian Negara/Daerah tahun sebelumnya (Rp) 9

10 5. Persentase penanganan kasus pengaduan masyarakat Salah satu grand strategi Inspektorat Kabupaten Hulu Sungai Selatan adalah peningkatan mutu pengawasan yang dapat dilaksanakan melalui koordinasi dan sinergi pengawasan internal, eksternal serta pengawasan masyarakat. Persentase pengaduan masyarakat yang telah diselesaikan dalam waktu satu tahun dapat mengukur sinergi antara pengawasan internal dan eksternal dengan pengawasan masyarakat. Jumlah pengaduan masyarakat yang telah diselesaikan dibagi pengaduan masyarakat dalam waktu satu tahun dinyatakan dalam persen. APIP Laporan Instansi, Pengaduan Masyarakat melalui media massa atau perorangan Pengaduan Masy Selesai Pengaduan Masy 10

11 3 Mewujudkan Instansi Pemerintah Daerah yang akuntabel dan berkinerja tinggi (Pemerintah yang melayani) 1. Opini Audit Eksternal Sebagai prioritas dalam bidang pengawasan telah ditetapkan beberapa kebijakan dalam mengoptimalkan pengawasan internal, diantaranya adalah Peningkatan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah Daerah Dengan adanya indikator tersebut diharapkan agar LKPD sesuai dengan SAP Opini BPK RI = Wajar Tanpa Pengecualian Tim LKPD DPPKAD Reviu dan LHP BPK RI 2. Persentase SAKIP SKPD yang minimal berpredikat B Sebagai prioritas dalam bidang pengawasan telah ditetapkan beberapa kebijakan dalam mengoptimalkan pengawasan internal, diantaranya adalah Peningkatan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah Daerah Tim Evaluasi SAKIP SKPD Nilai SKPD SAKIP Dengan adanya indikator tersebut diharapkan agar Laporan Kinerja SKPD sesuai dengan SAKIP 11

12 Jumlah SKPD dengan SAKIP bernilai B dibanding dengan jumlah seluruh SKPD lingkup Pemerintah Kabupaten Hulu Sungai Selatan dinyatakan dalam persen. SKPD Nilai SAKIP B SKPD yang dievaluasi 3. Meningkatnya Kepuasan Masyarakat Terhadap Hasil Pengawasan Indikator ini adalah sebagai alat ukur atas kinerja organisasi dalam melaksanakan tugas dan fungsi Responden yang puas terhadap hasil pengawasan Responden 12

13 INSPEKTUR KABUPATEN, Ir. RUSMAJAYA, MT Pembina Utama Muda NIP

INDIKATOR KINERJA UTAMA INSPEKTORAT KABUPATEN HULU SUNGAI SELATAN TAHUN

INDIKATOR KINERJA UTAMA INSPEKTORAT KABUPATEN HULU SUNGAI SELATAN TAHUN INSPEKTORAT KABUPATEN HULU SUNGAI SELATAN TAHUN 2014-2018 No. KINERJA 1. Mewujudkan fungsi pengawasan yang efektif dan efisien di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Hulu Sungai Selatan 1. Persentase penyelesaian
