PERKEMBANGAN INDEKS HARGA KONSUMEN

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PERKEMBANGAN INDEKS HARGA KONSUMEN"

Transkripsi

1 BPS PROVINSI DKI JAKARTA No. 13/03/31/Th. XV, 1 Maret PERKEMBANGAN INDEKS HARGA KONSUMEN DKI JAKARTA BULAN FEBRUARI MENGALAMI INFLASI 0,65 PERSEN Bulan Februari, harga-harga di DKI Jakarta mengalami inflasi 0,65 persen. Laju inflasi Tahun mencapai 1,53 persen dan laju inflasi tahun ke tahun DKI Jakarta 5,44 persen. Inflasi yang terjadi pada bulan Februari terutama disebabkan naiknya harga-harga pada kelompok bahan makanan. Empat kelompok mengalami kenaikan indeks yaitu kelompok bahan makanan 2,98 persen; kelompok kesehatan 1,52 persen; kelompok perumahan, air, listrik, gas & bahan bakar 0,60 persen; dan kelompok makanan jadi, minuman, rokok & tembakau 0,44 persen. Satu kelompok tidak mengalami perubahan indeks yaitu kelompok pendidikan, rekreasi dan olah raga. Sedangkan dua kelompok lainnya mengalami penurunan indeks yaitu kelompok sandang 1,31 persen; dan kelompok transport, komunikasi dan jasa keuangan 0,25 persen. Komoditi yang memberikan sumbangan inflasi cukup besar antara lain: tomat sayur (0,1063 persen); tarip listrik (0,0827 persen); bawang putih (0,0716 persen); kangkung (0,0444 persen); bahan bakar rumah tangga (0,0443 persen); bawang merah (0,0398 persen); bayam (0,0377 persen); anggur (0,0363 persen); tomat buah (0,0357 persen); dokter spesialis (0,0261 persen); melon (0,0255 persen); tarip rumah sakit (0,0252 persen); kue basah (0,0242 persen); telur ayam ras (0,0238 persen); daging sapi (0,0211 persen); ayam goreng (0,0207 persen); jeruk (0,0191 persen); dan tarip sewa bajaj (0,0134 persen). Pada bulan Februari, dari 66 kota yang diteliti 60 kota mengalami inflasi. Kota yang mengalami inflasi tertinggi adalah kota Jayapura 3,15 persen dan kota yang mengalami inflasi yang terrendah adalah kota Sibolga 0,12 persen. Kota Jakarta menempati urutan tertinggi ke 40 dari seluruh kota yang mengalami inflasi. Pada bulan Februari, harga-harga di DKI Jakarta mengalami inflasi 0,65 persen. Empat kelompok mengalami kenaikan indeks yaitu kelompok bahan makanan 2,98 persen; kelompok kesehatan 1,52 persen; kelompok perumahan, air, listrik, gas & bahan bakar 0,60 persen; dan kelompok makanan jadi, minuman, rokok & tembakau 0,44 persen. Satu kelompok tidak mengalami perubahan indeks yaitu kelompok pendidikan, rekreasi dan olah raga. Sedangkan dua kelompok lainnya mengalami penurunan indeks yaitu kelompok sandang 1,31 persen; dan kelompok transport, komunikasi dan jasa keuangan 0,25 persen. Berita Resmi Statistik Provinsi DKI Jakarta No. 13/03/31/Th.XV, 1 Maret 1

2 Beberapa komoditi yang memberikan sumbangan inflasi cukup besar antara lain: tomat sayur (0,1063 persen); tarip listrik (0,0827 persen); bawang putih (0,0716 persen); kangkung (0,0444 persen); bahan bakar rumah tangga (0,0443 persen); bawang merah (0,0398 persen); bayam (0,0377 persen); anggur (0,0363 persen); tomat buah (0,0357 persen); dokter spesialis (0,0261 persen); melon (0,0255 persen); tarip rumah sakit (0,0252 persen); kue basah (0,0242 persen); telur ayam ras (0,0238 persen); daging sapi (0,0211 persen); ayam goreng (0,0207 persen); jeruk (0,0191 persen); tarip sewa bajaj (0,0134 persen); wortel (0,0125 persen); sewa rumah (0,0123 persen); apel (0,0121 persen); mas (0,0108 persen); nangka muda (0,0098 persen); jagung manis (0,0087 persen); cabe merah (0,0083 persen); ikat pinggang (0,0079 persen); bensin (0,0076 persen); shampo (0,0066 persen); pir dan rendang masingmasing (0,0062 persen); cabe rawit (0,0052 persen); daster (0,0050 persen); pisang (0,0049 persen); gudeg, susu bubuk, dan sawi putih masing-masing (0,0043 persen); minuman ringan dan kentang masing-masing (0,0039 persen); dan minuman kesegaran (0,0036 persen). Inflasi yang terjadi bulan Februari ini terutama diakibatkan oleh naiknya harga-harga pada kelompok bahan makanan terutama sub kelompok sayur-sayuran (tabel 3). Grafik 1 Perkembangan Inflasi DKI Jakarta, Februari 2012 Februari Tabel 1 Sumbangan Kelompok Pengeluaran Terhadap Inflasi DKI Jakarta, Februari Kelompok Pengeluaran Umum Persentase (1) (2) 0,65 1. Bahan Makanan 2. Makanan Jadi, Minuman, Rokok & Tembakau 3. Perumahan, Air, Listrik, Gas, & Bahan Bakar 4. Sandang 5. Kesehatan 6. Pendidikan, Rekreasi, dan Olahraga 7. Transpor, Komunikasi, dan Jasa Keuangan 0,54 0,07 0,16-0,14 0,06 0,00-0,04 2 Berita Resmi Statistik Provinsi DKI Jakarta No. 13/03/31/Th.XV, 1 Maret

3 Tabel 2 Laju Inflasi DKI Jakarta Februari, Tahun dan Tahun ke Tahun menurut Kelompok Pengeluaran Kelompok Pengeluaran IHK Februari 2012 IHK Desember 2012 IHK Januari IHK Februari Laju Inflasi Februari *) Laju Inflasi Tahun **) Laju Inflasi Tahun ke Tahun ***) (1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) Umum 128,63 133,58 134,75 135,63 0,65 1,53 5,44 Bahan Makanan 156,34 166,34 171,76 176,88 2,98 6,34 13,14 Makanan Jadi, Minuman, Rokok dan Tembakau Perumahan,Air, Listrik, Gas dan Bahan Bakar 142,82 150,06 151,00 151,66 0,44 1,07 6,19 123,07 127,19 128,37 129,14 0,60 1,53 4,93 Sandang 138,91 145,29 145,25 143,34-1,31-1,34 3,19 Kesehatan 118,64 120,13 120,35 122,18 1,52 1,71 2,98 Pendidikan,Rekreasi dan Olahraga Transpor, Komunikasi, dan Jasa Keuangan 116,42 117,45 117,45 117,45 0,00 0,00 0,88 108,72 111,42 111,09 110,81-0,25-0,55 1,92 *) Persentase perubahan IHK Februari terhadap bulan Januari **) Persentase perubahan IHK Februari terhadap bulan Desember 2012 ***) Persentase perubahan IHK Februari terhadap bulan Februari 2012 Grafik 2 Laju Inflasi DKI Jakarta Tahun menurut Kelompok Pengeluaran Berita Resmi Statistik Provinsi DKI Jakarta No. 13/03/31/Th.XV, 1 Maret 3

4 URAIAN MENURUT KELOMPOK PENGELUARAN 1. Bahan Makanan Indeks kelompok bahan makanan pada bulan Februari mencapai 176,88 dan bulan sebelumnya 171,76 sehingga mengalami kenaikan indeks atau inflasi 2,98 persen. Dari sebelas sub kelompok yang termasuk di dalam kelompok bahan makanan, sembilan sub kelompok mengalami kenaikan indeks atau inflasi, yaitu: sub kelompok sayur-sayuran 13,52 persen; sub kelompok bumbu-bumbuan 9,88 persen; sub kelompok buah-buahan 8,52 persen; sub kelompok telur, susu dan hasil-hasilnya 1,63 persen; sub kelompok ikan diawetkan 1,08 persen; sub kelompok daging dan hasil-hasilnya 0,77 persen; sub kelompok bahan makanan lainnya 0,76 persen; sub kelompok kacang-kacangan 0,43 persen; dan sub kelompok padi-padian, umbi-umbian dan hasilnya 0,05 persen. Sedangkan dua sub kelompok lainnya mengalami penurunan indeks atau deflasi yaitu sub sub kelompok lemak dan minyak 2,08 persen; dan sub kelompok ikan segar 0,05 persen. Kelompok pengeluaran ini memberikan sumbangan inflasi 0,54 persen. Komoditi yang memberikan sumbangan inflasi pada kelompok ini antara lain: tomat sayur 0,1063 persen; bawang putih 0,0716 persen; kangkung 0,0444 persen; bawang merah 0,0398 persen; bayam 0,0377 persen; anggur 0,0363 persen; tomat buah 0,0357 persen; melon 0,0255 persen; telur ayam ras 0,0238 persen; daging sapi 0,0211 persen; jeruk 0,0191 persen; wortel 0,0125 persen; apel 0,0121 persen; mas 0,0108 persen; dan nangka muda 0,0098 persen. 2. Makanan Jadi, Minuman, Rokok dan Tembakau Indeks kelompok makanan jadi, minuman, rokok, dan tembakau pada bulan Februari adalah 151,66 dan bulan sebelumnya 151,00 sehingga mengalami kenaikan indeks atau inflasi 0,44 persen. Dari tiga sub kelompok yang termasuk pada kelompok ini, semua sub kelompok mengalami kenaikan indeks atau inflasi, yaitu : sub kelompok minuman yang tidak beralkohol 0,59 persen; sub kelompok makanan jadi 0,52 persen; dan sub kelompok tembakau dan minuman beralkohol 0,01 persen. Kelompok pengeluaran ini memberikan sumbangan inflasi 0,07 persen. Komoditi yang memberikan sumbangan inflasi pada kelompok ini antara lain: kue basah 0,0242 persen; ayam goreng 0,0207 persen; rendang 0,0062 persen; gudeg 0,0043 persen; minuman ringan 0,0039 persen; minuman kesegaran 0,0036 persen; dan gula pasir 0,0030 persen. 3. Perumahan, Air, Listrik, Gas dan Bahan Bakar Indeks kelompok perumahan, air, listrik, gas, dan bahan bakar, pada bulan Februari adalah 129,14 dan bulan sebelumnya 128,37 sehingga mengalami kenaikan indeks atau inflasi 0,60 persen. 4 Berita Resmi Statistik Provinsi DKI Jakarta No. 13/03/31/Th.XV, 1 Maret

5 Dari empat sub kelompok yang termasuk pada kelompok ini, tiga sub kelompok mengalami inflasi, yaitu: sub kelompok bahan bakar, penerangan dan air 2,08 persen; sub kelompok penyelenggaraan rumahtangga 0,37 persen; dan sub kelompok biaya tempat tinggal 0,12 persen. Sedangkan satu kelompok lainnya tidak mengalami perubahan indeks yaitu sub kelompok perlengkapan rumah tangga. Kelompok pengeluaran ini memberikan sumbangan inflasi 0,16 persen. Komoditi yang memberikan sumbangan inflasi pada kelompok ini antara lain: tarip listrik 0,0827 persen; bahan bakar rumah tangga 0,0443 persen; sewa rumah 0,0123; sabun detergen bubuk 0,0035 persen; dan upah pembantu RT 0,0027 persen. 4. Sandang Indeks kelompok sandang pada bulan Februari adalah 143,34 dan bulan sebelumnya 145,25 sehingga mengalami deflasi sebesar 1,31 persen. Dari empat sub kelompok yang termasuk pada kelompok ini, satu sub kelompok mengalami penurunan indeks yaitu sub kelompok barang pribadi dan sandang lainnya 2,62 persen. Satu sub kelompok tidak mengalami perubahan indeks, yaitu sub kelompok sandang anak-anak. Sedangkan dua sub kelompok lainnya mengalami kenaikan indek atau inflasi yaitu sub kelompok sandang wanita 0,46 persen; dan sub kelompok sandang laki-laki 0,24 persen. Kelompok pengeluaran ini memberikan sumbangan deflasi sebesar 0,14 persen. Komoditi pada kelompok ini yang memberikan sumbangan deflasi antara lain: emas perhiasan 0,1511 persen; kerudung/jilbab 0,0069 persen; dan kaos kutang/singlet 0,0001 persen. 5. Kesehatan Indeks kelompok kesehatan pada bulan Februari adalah 122,18 dan bulan sebelumnya 120,35 sehingga mengalami kenaikan indeks atau inflasi 1,52 persen. Dari empat sub kelompok yang termasuk pada kelompok ini, tiga sub kelompok mengalami kenaikan indeks yaitu, sub kelompok jasa kesehatan 2,94 persen; sub kelompok jasa perawatan jasmani 1,14 persen; dan sub kelompok perawatan jasmani dan kosmetika 0,67 persen. Sedangkan satu sub kelompok lainnya tidak mengalami perubahan indeks, yaitu sub kelompok obat-obatan. Kelompok pengeluaran ini memberikan sumbangan inflasi sebesar 0,06 persen. Komoditi pada kelompok ini yang memberikan sumbangan inflasi antara lain: dokter spesialis 0,0261 persen; tarip rumah sakit 0,0252 persen; shampo 0,0066 persen; dan tarip gunting rambut pria 0,0034 persen. 6. Pendidikan, Rekreasi dan Olahraga Indeks kelompok pendidikan, rekreasi, dan olahraga pada bulan Februari adalah sebesar 117,45 dan bulan sebelumnya sebesar 117,45. sehingga tidak mengalami perubahan indeks dan tidak memberikan sumbangan inflasi. Berita Resmi Statistik Provinsi DKI Jakarta No. 13/03/31/Th.XV, 1 Maret 5

6 7. Transpor, Komunikasi & Jasa Keuangan Indeks kelompok transpor, komunikasi & jasa keuangan pada bulan Februari adalah 110,81 dan bulan sebelumnya 111,09. Dengan demikian, kelompok ini mengalami deflasi 0,25 persen. Dari empat sub kelompok yang termasuk pada kelompok ini, hanya satu sub kelompok mengalami deflasi, yaitu: sub kelompok transpor 0,39 persen. Sedangkan tiga sub kelompok lainnya tidak mengalami perubahan indeks, yaitu: sub kelompok komunikasi dan pengiriman; sub kelompok sarana dan penunjang transpor; dan sub kelompok jasa keuangan. Kelompok pengeluaran ini memberikan sumbangan deflasi 0,04 persen. Komoditi yang memberikan sumbangan deflasi pada kelompok ini adalah: angkutan udara 0,0600 persen; dan tarip kereta api 0,0020 persen. 6 Berita Resmi Statistik Provinsi DKI Jakarta No. 13/03/31/Th.XV, 1 Maret

7 Tabel 3 Indeks Harga Konsumen DKI Jakarta Bulan Januari dan Februari, Perubahannya, serta Sumbangan Inflasi Februari (2007 =100) Kelompok/Sub Kelompok Indeks Januari Indeks Februari DKI Jakarta Perubahannya (%) Sumbangan Inflasi (1) (2) (3) (4) (5) UMUM 134,75 135,63 0,65 0,65 I. BAHAN MAKANAN 171,76 176,88 2,98 0,54 a. Padi-padian, Umbi-umbian & Hasilnya 213,55 213,65 0,05 0,00 b. Daging dan Hasil-hasilnya 168,12 169,41 0,77 0,02 c. Ikan Segar 156,42 156,34-0,05 0,00 d. Ikan Diawetkan 158,61 160,33 1,08 0,01 e. Telur, Susu, dan Hasil-hasilnya 144,83 147,19 1,63 0,03 f. Sayur-sayuran 186,82 212,07 13,52 0,23 g. Kacang-kacangan 152,13 152,79 0,43 0,00 h. Buah-buahan 179,41 194,69 8,52 0,14 i. Bumbu-bumbuan 158,57 174,23 9,88 0,13 j. Lemak dan Minyak 137,98 135,11-2,08-0,02 k. Bahan Makanan Lainnya 125,24 126,19 0,76 0,00 II MAKANAN JADI, MINUMAN, ROKOK & TEMBAKAU 151,00 151,66 0,44 0,07 a. Makanan Jadi 152,64 153,44 0,52 0,06 b. Minuman Tidak Beralkohol 134,06 134,85 0,59 0,01 c. Tembakau dan Minuman Beralkohol 160,78 160,79 0,01 0,00 III. PERUMAHAN, AIR, LISTRIK, GAS & BAHAN BAKAR 128,37 129,14 0,60 0,16 a. Biaya Tempat Tinggal 121,73 121,87 0,12 0,02 b. Bahan Bakar, Penerangan, dan Air 164,81 168,23 2,08 0,13 c. Perlengkapan Rumahtangga 107,63 107,63 0,00 0,00 d. Penyelenggaraan Rumahtangga 125,74 126,21 0,37 0,01 IV. SANDANG 145,25 143,34-1,31-0,14 a. Sandang Laki-Laki 124,74 125,04 0,24 0,00 b. Sandang Wanita 112,95 113,47 0,46 0,01 c. Sandang Anak-Anak 118,70 118,70 0,00 0,00 d. Barang Pribadi dan Sandang Lain 177,85 173,19-2,62-0,15 V. KESEHATAN 120,35 122,18 1,52 0,06 a. Jasa Kesehatan 113,89 117,24 2,94 0,05 b. Obat-obatan 127,48 127,48 0,00 0,00 c. Jasa Perawatan Jasmani 117,57 118,91 1,14 0,00 d. Perawatan Jasmani dan Kosmetika 125,98 126,83 0,67 0,01 VI. PENDIDIKAN, REKREASI, DAN OLAHRAGA 117,45 117,45 0,00 0,00 a. Pendidikan 136,60 136,60 0,00 0,00 b. Kursus-kursus/Pelatihan 99,89 99,89 0,00 0,00 c. Perlengkapan/Peralatan Pendidikan 105,56 105,56 0,00 0,00 d. Rekreasi 109,72 109,72 0,00 0,00 e. Olahraga 102,73 102,73 0,00 0,00 VII. TRANSPOR, KOMUNIKASI, DAN JASA KEUANGAN 111,09 110,81-0,25-0,04 a. Transpor 117,02 116,56-0,39-0,04 b. Komunikasi dan Pengiriman 86,26 86,26 0,00 0,00 c. Sarana dan Penunjang Transpor 135,24 135,24 0,00 0,00 d. Jasa Keuangan 110,04 110,04 0,00 0,00 Berita Resmi Statistik Provinsi DKI Jakarta No. 13/03/31/Th.XV, 1 Maret 7

8 PERBANDINGAN INFLASI DKI JAKARTA DENGAN KOTA LAIN DI INDONESIA FEBRUARI Pada bulan Februari, dari 66 kota yang diteliti 60 kota mengalami inflasi. Kota yang mengalami inflasi tertinggi adalah kota Jayapura 3,15 persen dan kota yang mengalami inflasi yang terrendah adalah kota Sibolga 0,12 persen. Kota Jakarta menempati urutan tertinggi ke 40 dari seluruh kota yang mengalami inflasi. Tabel 4 Perbandingan Indeks Harga Konsumen dan Inflasi, Februari untuk 66 Kota Kota Peringkat IHK Februari Inflasi Februari Kota Peringkat IHK Februari Inflasi Februari (1) (2) (3) (4) (1) (2) (3) (4) 1 BANDA ACEH ,12 0,30 34 PROBOLINGGO ,22 0,86 2 LHOKSEUMAWE 2 138,27 1,78 35 MADIUN ,15 0,75 3 SIBOLGA ,13 0,12 36 SURABAYA ,64 1,03 4 PEMATANG SIANTAR 7 143,57 1,16 37 SERANG 8 142,87 1,10 5 MEDAN ,88 0,80 38 TANGERANG ,67 1,02 6 PADANG SIDEMPUAN ,20 0,30 39 CILEGON 4 137,25 1,23 7 PADANG ,93 0,63 40 DENPASAR 6 140,17 1,19 8 PEKANBARU ,12 0,56 41 MATARAM ,81 1,01 9 DUMAI ,63 0,41 42 BIMA ,76 1,00 10 JAMBI ,88 0,52 43 MAUMERE - 156,74-0,92 11 PALEMBANG ,24 0,71 44 KUPANG ,09 0,56 12 BENGKULU ,02 0,69 45 PONTIANAK ,84 1,04 13 BANDAR LAMPUNG ,88 0,73 46 SINGKAWANG ,10 0,87 14 PANGKAL PINANG 5 152,52 1,19 47 SAMPIT - 141,45-0,01 15 BATAM ,72 0,54 48 PALANGKARAYA - 147,15-0,10 16 TANJUNG PINANG ,63 0,82 49 BANJARMASIN ,73 0,43 17 JAKARTA ,63 0,65 50 BALIKPAPAN ,56 0,54 18 BOGOR ,72 0,57 51 SAMARINDA ,90 0,68 19 SUKABUMI ,96 0,93 52 TARAKAN ,88 0,28 20 BANDUNG ,72 1,03 53 MANADO 3 134,81 1,30 21 CIREBON ,50 0,58 54 PALU ,42 0,58 22 BEKASI ,52 0,67 55 WATAMPONE ,04 0,51 23 DEPOK ,23 0,72 56 MAKASSAR ,51 0,73 24 TASIKMALAYA ,87 1,00 57 PAREPARE ,24 0,67 25 PURWOKERTO ,79 0,40 58 PALOPO ,95 0,70 26 SURAKARTA ,41 1,03 59 KENDARI - 141,10-0,10 27 SEMARANG ,84 0,90 60 GORONTALO - 140,12-0,06 28 TEGAL ,61 0,23 61 MAMUJU ,97 0,25 29 YOGYAKARTA ,29 0,93 62 AMBON - 140,01-2,29 30 JEMBER ,75 0,95 63 TERNATE ,81 0,89 31 SUMENEP ,83 1,00 64 MANOKWARI ,81 0,56 32 KEDIRI ,31 0,94 65 SORONG 9 153,65 1,09 33 MALANG ,37 0,88 66 JAYAPURA 1 137,44 3,15 8 Berita Resmi Statistik Provinsi DKI Jakarta No. 13/03/31/Th.XV, 1 Maret

9 BPS PROVINSI DKI JAKARTA Informasi lebih lanjut hubungi: Ir. Dody Rudyanto, M.M. Kepala Bidang Statistik Distribusi Telepon : , Pesawat 4030 Fax : bps3100@bps.go.id Homepage:

PERKEMBANGAN INDEKS HARGA KONSUMEN/INFLASI

PERKEMBANGAN INDEKS HARGA KONSUMEN/INFLASI BPS PROVINSI DKI JAKARTA No. 09/03/31/Th. XI, 2 Maret PERKEMBANGAN INDEKS HARGA KONSUMEN/INFLASI DKI JAKARTA BULAN FEBRUARI DEFLASI SEBESAR 0,22 PERSEN Bulan Februari, harga-harga di DKI Jakarta mengalami
