PENGARUH KOMPOSISI BAHAN PELAPIS DAN Methylobacterium spp. TERHADAP DAYA SIMPAN BENIH DAN VIGOR BIBIT KACANG PANJANG (Vigna sinensis L.

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PENGARUH KOMPOSISI BAHAN PELAPIS DAN Methylobacterium spp. TERHADAP DAYA SIMPAN BENIH DAN VIGOR BIBIT KACANG PANJANG (Vigna sinensis L."

Transkripsi

1 PENGARUH KOMPOSISI BAHAN PELAPIS DAN Methylobacterium spp. TERHADAP DAYA SIMPAN BENIH DAN VIGOR BIBIT KACANG PANJANG (Vigna sinensis L.) PUTRI EKA SARI A DEPARTEMEN AGRONOMI DAN HORTIKULTURA FAKULTAS PERTANIAN INSTITUT PERTANIAN BOGOR 2009

2 RINGKASAN PUTRI EKA SARI. Pengaruh Komposisi Bahan Pelapis dan Methylobacterium spp. terhadap Daya Simpan Benih dan Vigor Bibit Kacang Panjang (Vigna sinensis L.) dibimbing oleh ENY WIDAJATI dan SELLY SALMA. Penelitian ini dilakukan dengan tujuan membandingkan dua jenis bahan pembawa untuk coating dan pengaruh jenis isolat Methylobacterium spp. terhadap viabilitas benih kacang panjang selama penyimpanan. Percobaan dilaksanakan pada bulan Maret hingga Juni 2009 di Laboratorium Mikrobiologi dan Rumah Kaca Balai Besar Bioteknologi (BB BIOGEN) Pengembangan Sumberdaya Genetika Pertanian, dan Bagian Ilmu dan Teknologi Benih Institut Pertaniam Bogor. Rancangan percobaan yang digunakan adalah Rancangan Acak Lengkap (RAL) Petak Terbagi (Split plot) dua faktor. Faktor pertama adalah periode simpan sebagai petak utama terdiri atas 4 taraf yaitu 0 minggu, 4 minggu, 8 minggu, dan 12 minggu. Faktor kedua adalah formulasi coating sebagai anak petak terdiri atas 9 taraf yaitu tanpa coating sebagai kontrol, Arabic gum 0.25 g/ml + TD-L2, Arabic gum 0.25 g/ml + TD-J10, Arabic gum 0.25 g/ml + TD-L2 + TD- J10, Arabic gum 0.25 g/ml + Tokoferol 200 ppm, Alginat g/ml + TD-L2, Alginat g/ml + TD-J10, Alginat g/ml + TD-L2 + TD-J10, dan Alginat g/ml + Tokoferol 200 ppm. Hasil uji F menunjukkan bahwa faktor tunggal periode simpan berpengaruh sangat nyata terhadap Kadar Air Benih (KA), Daya Berkecambah (DB), Indeks Vigor (IV), Potensi Tumbuh Maksimum (PTM), Bobot Kering Kecambah (BKK), Keserempakan Tumbuh (K ST ), Daya Tumbuh (DT), Bobot Kering Bibit (BKB), dan Tinggi Tajuk. Faktor tunggal formulasi coating berpengaruh sangat nyata terhadap Kadar Air (KA), Indeks Vigor (IV), Bobot Kering Bibit (BKB), dan Tinggi Tajuk. Faktor tunggal formulasi coating berpengaruh nyata terhadap Kecepatan Tumbuh(K CT ), Bobot Kering Kecambah (BKK), Daya Tumbuh (DT) dan Keserempakan Tumbuh (K ST ). Interaksi antara

3 periode simpan dan formulasi coating berpengaruh sangat nyata terhadap Potensi Tumbuh Maksimum (PTM), Keserempakan Tumbuh (K ST ), Daya Tumbuh (DT), dan Tinggi Tajuk serta berpengaruh nyata terhadap Bobot Kering Bibit (BKB). Benih kacang panjang masih memiliki viabilitas yang tinggi sampai penyimpanan 12 minggu, hal ini ditunjukkan oleh tolok ukur daya berkecambah benih, yaitu 84-92%. Namun berdasarkan tolok ukur indeks vigor, telah menunjukkan penurunan viabilitas. Formulasi coating Arabic gum + TD-L2 mencapai nilai rata-rata indeks vigor tertinggi setelah penyimpanan 12 minggu (89.33%). Formulasi coating terbaik berdasarkan tolok ukur Indeks vigor benih, potensi tumbuh maksimum, bobot kering kecambah, dan keserempakan tumbuh bibit, adalah Arabic gum + TD-L2. Benih yang di-coating dengan formulasi ini setelah disimpan 12 minggu masih memiliki viabilitas yang tinggi, ditunjukkan oleh tolok ukur daya berkecambah, yaitu 90.33%. Berdasarkan tolok ukur kecepatan tumbuh, potensi tumbuh maksimum, bobot kering kecambah, bobot kering bibit, keserempakan tumbuh bibit, dan daya tumbuh bibit, formulasi coating terbaik adalah Arabic gum + Tokoferol. Benih yang di-coating dengan formulasi ini setelah disimpan 12 minggu masih memiliki viabilitas yang tinggi, ditunjukkan oleh tolok ukur daya berkecambah, yaitu 92.00%.

4 PENGARUH KOMPOSISI BAHAN PELAPIS DAN Methylobacterium spp. TERHADAP DAYA SIMPAN BENIH DAN VIGOR BIBIT KACANG PANJANG (Vigna sinensis L.) Skripsi sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Pertanian pada Fakultas Pertanian Institut Pertanian Bogor PUTRI EKA SARI A DEPARTEMEN AGRONOMI DAN HORTIKULTURA FAKULTAS PERTANIAN INSTITUT PERTANIAN BOGOR 2009

5 Judul : PENGARUH KOMPOSISI BAHAN PELAPIS DAN Methylobacterium spp. TERHADAP DAYA SIMPAN BENIH DAN VIGOR BIBIT KACANG PANJANG (Vigna sinensis L.) Nama : PUTRI EKA SARI NRP : A Menyetujui, Dosen Pembimbing Pembimbing I Pembimbing II Dr. Ir. Eny Widajati, MS NIP Dra. Selly Salma, M.Si NIP Mengetahui, Plh Ketua Departemen Agronomi dan Hortikultura Fakultas Pertanian IPB Prof. Dr. Ir. Slamet Susanto, M.Sc NIP Tanggal Lulus :

6 RIWAYAT HIDUP Penulis dilahirkan di Pekanbaru, Provinsi Riau pada tanggal 20 April Penulis merupakan anak pertama dari tiga bersaudara. Anak dari pasangan Bapak Supriadi dan Ibu Armiati. Penulis lulus dari SD Negeri 018 Pekanbaru pada tahun 1999, kemudian pada tahun 2002 penulis menyelesaikan studi di SLTP Negeri 4 Pekanbaru, Riau. Selanjutnya penulis lulus dari SLTA Negeri 8 Pekanbaru pada tahun Penulis diterima di Institut Pertanian Bogor pada tahun 2005 melalui jalur Beasiswa Utusan Daerah Provinsi Riau. Selanjutnya pada tahun 2006 penulis diterima sebagai mahasiswa Departemen Agronomi dan Hortikultura, Fakultas Pertanian. Selama menjalani studi di Institut Pertanian Bogor, penulis aktif dalam beberapa organisasi. Pada tahuan 2006 hingga 2007 penulis menjadi pengurus organisasi kemahasiswaan Himpunan Profesi Mahasiswa Agronomi (HIMAGRON) dan pada tahun 2006 hingga 2008 penulis menjadi pengurus Organisasi Mahasiswa Daerah (OMDA) yaitu Ikatan Keluarga Pelajar dan Mahasiswa Riau (IKPMR) Bogor. Penulis pernah menjadi Asisten Praktikum Dasar Ilmu dan Teknologi Benih. Penulis juga pernah mengikuti Program Kreativitas Mahasiswa yang dibiayai oleh DIKTI periode 2007/2008. Selain itu, penulis juga berpartisipasi aktif sebagai panitia dalam kegiatan-kegiatan di kampus.

7 KATA PENGANTAR Puji syukur penulis haturkan kepada Allah SWT atas rahmat dan karunia- Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan penulisan skripsi yang berjudul Pengaruh Komposisi Bahan Pelapis dan Methylobacterium spp. terhadap Daya Simpan Benih dan Vigor Bibit Kacang Panjang (Vigna sinensis L.). Skripsi ini merupakan salah satu syarat untuk mendapatkan gelar Sarjana Pertanian. Pada kesempatan ini penulis menyampaikan ucapan terimakasih kepada : 1. Papa dan Mama yang selalu memberikan dukungan, semangat, perhatian, dan kasih sayang selama penulis menjalankan pendidikan di IPB terutama saat penulisan skripsi serta do a yang selalu mama dan papa panjatkan untuk ananda. 2. Dr. Ir. Eny Widajati, MS sebagai dosen pembimbing skripsi yang telah memberikan saran, bimbingan, dan arahan serta semangat selama penelitian hingga penyelesaian penulisan skripsi. 3. Dra. Selly Salma, M.Si sebagai dosen pembimbing skripsi yang telah memberikan saran, bimbingan, dan arahan serta semangat selama penelitian hingga penyelesaian penulisan skripsi. 4. Maryati Sari SP. M.Si sebagai dosen penguji atas saran yang diberikan. 5. Prof. Dr. Ir. Satriyas Ilyas, MS sebagai pembimbing akademik yang telah memberikan bimbingan dan arahan selama studi di IPB. 6. Ir. Abdul Qadir, MS yang telah memberikan penjelasan tentang rancangan penelitian. 7. Staf pengajar Departemen Agronomi dan Hortikultura. 8. Pemerintah Daerah Provinsi Riau atas bantuan dana pendidikan selama empat tahun di IPB. 9. Adikku Nanda dan Nadia yang selalu memberikan semangat, perhatian, dan kasih sayang kepada penulis. 10. Keluarga besar Mbah Anas atas do a, semangat, perhatian, dan kasih sayang yang diberikan kepada penulis. 11. Keluarga besar Datuk Ibrahim atas do a, perhatian, kasih sayang dan semangat yang diberikan kepada penulis.

8 12. Paman, Bibi, Om, dan Tante atas do a, semangat, perhatian, dan kasih sayang yang diberikan kepada penulis. 13. Mas Wandi atas dukungan, semangat dan perhatian kepada penulis. 14. Ibu Titik, Ibu Yuli, Pak Eep, dan Pak Jajang, Mas Alam, dan seluruh staf BB BIOGEN yang telah membantu penulis selama penelitian. 15. Teman-teman Geng Methylo (Era, Rya, dan Goni) yang setia menemani dan membantu penulis selama penelitian. 16. Sahabat-sahabatku Rani, Chibi, Susan, Aci, Mirzah, dan Hida atas kebersamaan yang indah. 17. Teman-teman seperjuangan Agronomi dan Hortikultura angkatan 42 yang atas kebersamaan yang tidak terlupakan. 18. Sahabat sekamarku Wewen yang selalu menemani hari-hari penulis dalam menulis skripsi. 19. Kak Rini, Satya, Yayan, Uci, Kak Dila, Kak Ana yang selalu memberikan dukungan dan semangat. 20. Mbak Aida, Kak Arif, Kak Amin yang telah memberikan saran dan cara mengolah data penelitian dan selalu memberikan semangat. 21. Teman sekamarku Eno, Elvi, dan Gita atas kebersamaan yang indah saat TPB. 22. Sahabat-sahabatku di asrama riau yang telah memberikan semangat kepada penulis selama penulisan skripsi. 23. Sahabat-sahabat SMA (Tiwi, Gusti, Widya, Lexinta) atas semangat yang diberikan. 24. Teman-teman KKP (Eta, Frans, Mbak Putu, dan Wahyu) atas kenangan yang tidak terlupakan. 25. Kepada semua pihak yang telah membantu yang tidak dapat disebutkan satu persatu, penulis mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya. Penulis berharap semoga skripsi ini dapat bermanfaat sebagai bahan untuk penelitian selanjutnya dan bagi para pembaca pada umumnya, serta untuk penulis sendiri. Bogor, Agustus 2009 Penulis

9 DAFTAR ISI Halaman DAFTAR TABEL... DAFTAR GAMBAR... DAFTAR LAMPIRAN... x xi xii PENDAHULUAN... 1 Latar Belakang... 1 Tujuan... 3 Hipotesis... 3 TINJAUAN PUSTAKA... 4 Botani Kancang Panjang... 4 Pelapisan Benih (Seed Coating)... 5 Arabic Gum... 8 Alginat... 8 Methylobacterium spp... 9 Peranan Antioksidan pada Benih Kemunduran Benih Selama Penyimpanan BAHAN DAN METODE Waktu dan Tempat Bahan dan Alat Metode Penelitian Pelaksanaan Pengamatan HASIL DAN PEMBAHASAN Pengaruh Periode Simpan dan Formulasi Coating terhadap Kadar Air Benih Pengaruh Periode Simpan terhadap Tolok Ukur Daya Berkecambah Benih Pengaruh Periode Simpan dan Formulasi Coating terhadap Tolok Ukur Indeks Vigor Benih Pengaruh Interaksi Periode Simpan dan Formulasi Coating terhadap Tolok Ukur Potensi Tumbuh Maksimum Pengaruh Formulasi Coating terhadap Tolok Ukur Kecepatan Tumbuh Benih Pengaruh Periode Simpan dan Formulasi Coating terhadap Tolok Ukur Bobot Kering Kecambah Pengaruh Interaksi Periode Simpan dan Formulasi Coating

10 terhadap Tolok Ukur Keserempakan Tumbuh Bibit Pengaruh Interaksi Periode Simpan dan Formulasi Coating terhadap Tolok Ukur Daya Tumbuh Bibit Pengaruh Interaksi Periode Simpan dan Formulasi Coating terhadap Tolok Ukur Bobot Kering Bibit Pengaruh Interaksi Periode Simpan dan Formulasi Coating terhadap Tolok Ukur Tinggi Tajuk KESIMPULAN DAN SARAN Kesimpulan Saran DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN... 44

PENGUJIAN TOLERANSI KEKERINGAN PADI GOGO (Oryza sativa L.) PADA STADIA AWAL PERTUMBUHAN. Oleh Ana Satria A

PENGUJIAN TOLERANSI KEKERINGAN PADI GOGO (Oryza sativa L.) PADA STADIA AWAL PERTUMBUHAN. Oleh Ana Satria A PENGUJIAN TOLERANSI KEKERINGAN PADI GOGO (Oryza sativa L.) PADA STADIA AWAL PERTUMBUHAN Oleh Ana Satria A34404006 PROGRAM STUDI PEMULIAAN TANAMAN DAN TEKNOLOGI BENIH FAKULTAS PERTANIAN INSTITUT PERTANIAN
