MODUL PRAKTIKUM II PENDAHULUAN SISTEM OPERASI

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "MODUL PRAKTIKUM II PENDAHULUAN SISTEM OPERASI"

Transkripsi

1 MODUL PRAKTIKUM II PENDAHULUAN SISTEM OPERASI I. TUJUAN 1) Mengenal, mengetahui sejarah sistem operasi GNU/Linux, Windows dan Android 2) Mengenal dan mengetahui sistem operasi GNU/Linux, Windows dan Android II. DASAR TEORI 1) Sejarah singkat Windows Dalam Sejarah Perkembanganya Sistem Operasi Windows beberapa kali mengalami penyempurnaan bertahap,dan terus menerus di kembangkan dan di sempurnakan. Berikut beberapa tahap perkembangan Sistem Operasi Windows sampai yang kita kenal sekarang ini. Windows 1.0 Dirilis pada Tanggal : 20 Nopember 1985 Di beri nama WINDOWS oleh : ROLAND HANSON,beliau adalah : Marketing Manajer Microsoft Corporation. Penggunaan : Memperluas kemampuan MS DOS dengan menambah antar muka Grafis. Windows 2.0 Dirils pada tanggal : 9 Desember 1987 Kelebihan dapat menjalankan Aplikasi secara Multitasking Menggunakan Modul Real Mampu mengakses memori sampai dengan 1 Mb. Windows 2.1 Muncul 2 versi baru,windows / ,Windows/ Masih menggunakan Modul Real tapi mendukung HMA (High Memoriy Area) Menggunakan Kernel yang berjalan dalam Modus terproteksi (Windows/ ) Mampu menampilkan secara cascade (bertumpuk). Windows 3.0 Dirilis pada Tanggal : 22 Mei 1990 Diperkenalkan fitur Virtual Memory Dapat berjalan dalam 3 Modus Sudah mempergunakan Kartu Video Array (VGA) MP-OS-1

2 Windows pertama yang mempergunakan Modus terproteksi. Windows 3.1 Dirilis pada Tanggal : 6 April 1992 Dukungan Terhadap Multimedia Modus Real dihilangkan,digantikan dengan Modus terproteksi. Mulai mempergunakan Kernel Hibrida Muncul Windows 3.11 pada tanggal : 8 Nopember 1993,yang merupakan penyempurnaan dari Windows 3.1 Windows 95 ( NT 4.0 ) Dirilis pada tanggal : 24 Agustus 1995 Mulai memperkenalkan Tekhnologi Plug-in Play (PnP) Menggunakan Sistem Operasi DOS buatan Microsoft sendiri. Support PENDUKUNG Perangkat Keras berbasis BUS (USB) Window 98 (NT 4.1) Dirilis pada Tanggal : 25 Juni 1998 Mendukung sistem Berkas FAT32 (mengizinkan Partisi lebih dari 2 Gb) Built-in Internet Explorer Diperkenalkan Internet Connection Sharing,yang merupakan sebuah bentuk dari Network Adress Translation,yang mengizinkan beberapa mesin dalam sebuah jaringan Lokal agar dapat menggunakan sebuah Jalur koneksi secara bersama-sama. Windows ME (NT 4.9) Dirilis pada tanggal : 14 September 2000 Diperkenalkan Fitur System Restore Diperkenalkan Fitur Movie Maker Versi terakhir dari Windows mempergunakan Kernel Monolitic dan tidak Windows Produk Activation (WPA). Windows 2000 (NT 5.0) Dirilis pada tahun 2000 Active Directory yaitu : Sebuah Model Jaringan pengganti model NT Domain,yang menggunakan Teknologi Standar Industri,seperti Domain Name Server (DNS),Lightweak Directory Acces Protocol(LDAP),dan Karberos untuk menghubungkan antara sebuah mesin ke mesin lainnya. Merupakan versi Windows berbasis kernel NT terakhir yang tidak mengharuskan penggunanya melakukan Aktivasi. Windows XP Dirilis pada Tanggal : 25 Oktober 2001 Versi Windows paling Sempurna di bandingkan versi-versi sebelumnya,setidaknya sampai Windows VISTA dirilis Menggunakan kernel 5.1 NT yang terkenal karena kestabilannya. Windows Server 2003 Dirilis pada Tanggal : 25 April 2003 Digunakan Untuk Komputer berbasis Server,dengan dihilangkan beberapa fitur,dengan alasan untuk kestabilan. Fitur keamanan yang baru,pemandu Manage Your Server wizard yang menyederhanakan peranan sebuah mesin yang menjalankannya,dan juga peningkatan kinerja. Menggunakan kernel NT 5.2 MP-OS-2

3 Windows VISTA Untuk Bisnis,di rilis pada Tanggal : 30 Nopember 2006 Untuk Rumahan,dirilis pada Tanggal : 30 Januari 2007 Menggunakan kernel NT 6.0 Memperkenalkan Modus Pengguna Terbatas yang di sebut User Acount Control (UAC),untuk menggantikan filosofi Administrator-by- Default,yang diberlakukan pada Windows. Fitur AERO GUI,aplikasi yang baru (seperti halnya Kalender,Window DVD Maker,beberapa Game baru,termasuk Chess Titan,Mahjong,dan Purble Place. Menawarkan versi Internet Explorer yang lebih aman,serta Windows Media Player baru ( Versi 11 ) Windows Home Server Dirilis tanggal 7 Januari Didesain khusus untuk digunakan oleh para konsumen dari pengguna rumahan (server). Dapat dikonfigurasikan dan dipantau dengan menggunakan program console yang dapat diinstalasikan pada sebuah PC klien. Windows Server 2008 Dirilis 27 Februari Pada saat pengembangannya, Windows Server memiliki nama kode Windows Server Codenamed Longhorn. Dibangun menggunakan keunggulan dan keamanan Windows Vista untuk penyempurnaan dari Windows Server Windows 7 Generasi penerus Windows Vista, diperkirakan rilis tahun 2010 Dikenal dengan sebutan Blackcomb dan Vienna. 2) Sejarah singkat GNU/Linux Linux pada awalnya dibuat oleh seorang mahasiswa Universitas Helsinki Finlandia Pada tanggal 5 oktober 1991, yaitu Linus Benedict Torvalds, Dulunya Linux merupakan proyek hobi yang diinspirasikan dari Minix, yaitu sistem UNIX kecil yang dikembangkan oleh Andrew anenbaum pada tahun Minix sendiri merupakan sebuah sistem yang ditujukan untuk penggunaan akademis. Linux bisa didapatkan dalam berbagai distribusi (sering disebut Distro). Distro adalah bundel dari kernel Linux, beserta sistem dasar linux, program instalasi, tools basic, dan program-program lain yang bermanfaat sesuai dengan tujuan pembuatan distro. Contoh -contoh distro Linux : 1. Fedora 2. RedHat 3. Slackware 4. Debian 5. Mandrake 6. SuSe MP-OS-3

4 7. Distro dll 1. Fedora Fedora (sebelumnya bernama fedora core, kadang disebut juga fedora linux) adalah adalah sebuah distro Linuxberbasis RPM (Redhat Package Manager) dan yum yang dikembangkan oleh Fedora Project yang didukung oleh komunitas pemrogram serta disponsori oleh Red Hat. Nama Fedora berasal dari karakter fedora yang digunakan di logo Red Hat. Kemudahan dari distro ini adalah sistem instalasi paket dengan menggunakan yum. Dengan aplikasi ini perawatan, instalasi dan penghapusan aplikasi jadi lebih baik dan mudah. Tidak seperti distro lain Fedora tidak memaketkan repository nya dalam bentuk ISO (DC ataupun DVD), dan hanya mengandalkan koneksi internet untuk melakukan install dan update aplikasi. 2. Redhat Redhat Linux merupakan salah satu linux yang paling popular di Indonesia dan Amerika, dan dirancang khusus untuk server. Redhat diakui sebagai server tercepat dibandingkan dengan linux server lainnya. Selain sebagai server tercepat, Redhat juga dapat digunakan sebagai client maupun sebagai PC desktop/pc standolone. Saat ini redhat sudah beredar dengan versi 9.0 yang dapat menggunakan desktop Gnome dan juga KDE. Kelebihan lain yang dimiliki oleh Redhat linux adalah kemudahan dalam hal installasinya. Ini merupakan revolusioner Linux. pada saat linux lainnya membuat pengguna awalnya putus asa, Redhat hadir dengan prosedur instalasi termudah pada masanya. Hal revolusioner lainnya adalah bahwa Redhat linux menciptakan format paket program RPM yang menjadi standar baku file binner pada Linux, yang kemudian digunakan oleh linux lainnya seperti SuSE, Mandrake, dan Caldera. 3. Slackware Slackware adalah distribusi linux yang pertama. Bagi pengguna Linux senior, slackware merupakan suatu distribusi Linux yang penuh dengan tantangan. Slackware hadir dengan model yang sangat sederhana, tidak seperti distribusi linux yang lainnya. Slackware merupakan distribusi linux yang murni, dalam arti penampilannya yang sangat mirip dengan UNIX (UNIX Clone), sehingga membuat penggunanya merasa seperti menggunakan UNIX murni. Bagi mereka yang menginginkan tantangan dan ingin menjadi Linuxer handal, atau yang sering dikenal dengan sysadmin, slackware merupakan jawabannya. Anda tidak akan pernah mendapatkan kemudahan seperti halnya jika kita menggunakan distribusi linux yang lainnya karena slackware semuanya serba manual dan tanpa grafik. 4. Debian MP-OS-4

5 Sistem operasi Debian adalah gabungan dari perangkat lunak yang dikembangkan dengan lisensi GNU, dan utamanya menggunakan kernel Linux, sehingga populer dengan nama Debian GNU/Linux. Sistem operasi Debian yang menggunakan kernel Linux merupakan salah satu distro Linux yang populer dengan kestabilannya. Dengan memperhitungkan distro berbasis Debian, seperti Ubuntu, Xubuntu, Knoppix, Mint, dan sebagainya, maka Debian merupakan distro Linux yang paling banyak digunakan di dunia. Versi rilis stabil terakhir adalah versi 6.0, dengan kode nama squeeze. Saat versi baru dirilis, versi stabil sebelumnya yaitu versi 5.0 dengan kode nama lenny menjadi oldstable. 5. Mandrake / Mandriva Mandriva Linux (dahulu dikenal dengan nama Mandrakelinux atau Mandrake Linux) adalah sistem operasi yang dibuat oleh Mandriva (dahulu dikenal dengan nama Mandrakesoft). Mandriva Linux menggunakan RPM Package Manager. Turunan dari mandriva adalah PCLinuxOS yang juga berbasis RPM, dibuat untuk meningkatkan versi linux mandrake (saat ini mandriva). 6. Suse SUSE Linux awalnya merupakan distro Slackware terjemahan bahasa Jerman. SUSE bermula pada awal tahun 1990-an dimana Linux terdiri dari sekitar 50 keping disket dan dapat diunduh/diambil lewat internet, tetapi pengguna potensial yang memiliki koneksi internet tidaklah banyak. Kemudian S.u.S.E. GmbH menghimpun disket-disket Linux yang dapat dibeli (tanpa harus memiliki koneksi internet). SuSE tersebarluas oleh Suse GmbH dengan lokalisasi instalasi dalam bahasa Jerman dan dengan itu menciptakan distribusi dari banyak pengguna berbahasa Jerman. Alat instalasi dari Slackware diganti dengan YaST hasil pengembangan Suse GmbH sendiri. Mulai April 1994 Paket Suse-Linux Versi 1.0 mulai menggunakan CD, tidak lagi dalam disket (yang sudah mencapai 70 keping). Versi pertama yang berdiri sendiri terlepas dari Slackware diterbitkan pada Mei 1996 dengan nama S.u.S.E. Linux, versi 4.2 dan versi terbarunya adalaha 11.5 yang dirilis pada November File System pada Linux File System itu sendiri merupakan suatu metode untuk menyimpan serta mengatur file dan data yang tersimpan didalamnya, dibuat dengan tujuan mudah ditemukan dan diakses. Sistem operasi Linux mendukung banyak file sistem yang berbeda, tetapi pilihan umum untuk system diantaranya adalah keluarga ext* (seperti ext2, ext3, dan ext4) dan ReiserFS. Tentunya banyak file sistem yang dapat dibaca oleh Linux seperti NFS, ISO9660, MSDOS, VFAT, MINIX, JFS, XFS, NTFS dan lain lain. Perbedaan ext2, ext3, dan ext4 serta ReiserFS : Ext2 merupakan file sistem yang menggunakan skema block mapping untuk melakukan penulisan pada hardisk atau perangkat penyimpanan data yang lain, yang dimaksud skema block mapping adalah skema yang MP-OS-5

6 akan mengunci satu blok alamat pada file sistem untuk sebuah file, berapapun ukuran file tersebut. Kekurangan skema ini adalah banyak space hardisk yang tersisa. Ext3 masih menggunakan skema block mapping, tetapi mengalami peningkatan dari file sistem ext2. Contoh peningkatannya yaitu kecepatan penulisan data lebih dari sekali, serta Integritas data setelah mengalami kerusakan atau unclean shutdown, sehingga Memungkinkan kita memilih jenis dan tipe proteksi dari data. Ext4 sudah menggunakan skema Extent yang berfungsi untuk meningkatkan daya tampung maksimal file sistem serta mengurangi waktu yang diperlukan untuk melakukan pengecekan hardisk. Reiser File System memiliki ciri ciri yang mirip dengan file sistem ext3, keunggulannya adalah efisien dalam pemanfaatan ruang hardisk. JFS (Journaling System buatan IBM) Selain file sistem yang dijelaskan diatas, terdapat pula partisi yang disebut Swap, swap merupakan partisi yang dibuat pada hardisk dan digunakan sebagai virtual memory serta berfungsi untuk menampung pengalokasian memori tambahan apabila fisikal memori pada komputer telah dipergunakan secara maksimum. Desktop Environment (DE) Linux Desktop Environment merujuk kepada penggunaan grafis antarmuka (GUI) yang memperlihatkan tampilan kerja / meja kerja modern pada layar computer sehingga memudahkan pengguna dalam menggunakan komputer itu sendiri. Dalam Linux Desktop Environment yang populer adalah GNOME dan KDE, walaupun masih banyak DE lain yang bekerja pada lingkungan Linux seperti Xfce, LXDE, XPDE, Enlightment, IceWM, Fluxbox dan masih banyak yang lainnya. 3) Sejarah singkat An droid Android adalah sebuah sistem operasi besutan Google berbasis linux yang didesain khusus untuk gadget layar sentuh (touchscreen) pada handphone dan Komputer Tablet. Google merilis sistem operasi Android berbasis Open Source dibawah lisensi Apache. Android pertama kali dikeluarkan di Palo Alto, California, Amerika Serikat pada bulan Oktober 2003 oleh Andy Rubin (Co-Founder dari Danger), Rich Miner (WildFire Communications), Nick Sears, dan Chris White. Google mengakuisisi Android pada 17 Agustus 2005 dan pada saat itu, Android kemudian menjadi anak perusahaan yang sepenuhnya dimiliki oleh Google, termasuk tokoh-tokoh kunci dari Android, Inc (Rubin, Miner, Sears, dan White). MP-OS-6

7 Pada tanggal 5 November 2007, sebuah perusahaan konsorsium yang bergerak dibidang teknologi, Open Handset Alliance, Google, dan produsen perangkat seperti HTC dan Samsung, Wireless Operator seperti Sprint Nextel dan T- Mobile, dan produsen chipset seperti Qualcomm dan Texas Instrumens kemudian bersama-sama meluncurkan dan mengembangkan standar terbuka perangkat mobile berbasis Android. Hari itu juga kemudian menjadi hari peresmian produk pertama Android yang dibangun dengan basis Linux Kernel versi 2.6. Gadget pertama yang dirilis dengan mengusung sistem operasi berbasis Android adalah HTC Dream yang dirilis pada 22 Oktober Hingga saat ini, sistem operasi berbasis Android terus dikembangkan. Hadir sebagai pesaing sistem operasi terkenal lainnya seperti ios dari Apple, BlackBerry, dan Windows phone, Android telah membuktikan kesuksesannya dengan menghasilkan hasil penjualan yang sangat tinggi, jauh melebihi gadgetgadget dengan sistem operasi yang telah tenar lebih dulu. Berikut adalah list dari peluncuran sistem operasi Andoid beserta tanggal perilisannya: Android rilis 2008 Android rilis 9 February 2009 Android 1.5 Cupcake - 30 April 2009 Android 1.6 Donut - 15 September 2009 Android 2.0/2.1 Eclair - 26 Oktober 2009 Android 2.2 FroYo - 20 Mei 2010 Android 2.3 Gingerbread - 6 Desember 2010 Android 3.0 Honeycomb - 20 februari 2011 Android 4.0 Ice Cream Sandwich - 29 Oktober 2011 III. TUGAS PENDAHULUAN 1) Sebutkan karakteristik secara umum dari ketiga system operasi diatas (windows, Linux dan Android) 2) Jelaskan dan sebutkan dalam segala aspek kelebihan dan kekurangan dari system operasi diatas dalam bentuk table yang saudara ketahui? MP-OS-7

SISTEM OPERASI WINDOWS

SISTEM OPERASI WINDOWS SISTEM OPERASI WINDOWS WINDOWS Penemu Windows untuk pertama kalinya adalah dua orang yang saling bersahabat sejak kecil, yaitu Bill Gates dan Paul Allen Bill Gates sebelah kanan dan Paul Allen sebelah
