BAB IV. ANALISIS LAPORAN KEUANGAN PT GUDANG GARAM Tbk. modal kerja yang paling tinggi tingkat likuiditasnya. Hal ini berarti bahwa

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB IV. ANALISIS LAPORAN KEUANGAN PT GUDANG GARAM Tbk. modal kerja yang paling tinggi tingkat likuiditasnya. Hal ini berarti bahwa"

Transkripsi

1 BAB IV ANALISIS LAPORAN KEUANGAN PT GUDANG GARAM Tbk IV.1 Analisis Laporan Arus Kas Kas merupakan aktiva yang paling likuid atau merupakan salah satu unsur modal kerja yang paling tinggi tingkat likuiditasnya. Hal ini berarti bahwa semakin besar jumlah kas yang dimiliki oleh perusahaan, akan semakin tinggi pula tingkat likuiditas dari perusahaan tersebut. Tetapi, suatu perusahaan yang mempunyai tingkat likuiditas yang tinggi karena adanya kas dalam jumlah yang besar, menunjukkan bahwa perusahaan tersebut mempunyai perputaran kas yang rendah, dan mencerminkan adanya over investment dalam kas, dan berarti pula bahwa perusahaan kurang efektif dalam mengelola kas yang dimilikinya. Dari uraian diatas, dapat disimpulkan bahwa kas sangat berperan penting dalam menentukan kelancaran kegiatan perusahaan, oleh karena itu kas harus direncanakan dan diawasi dengan baik, dalam penerimaannya (sumber-sumbernya) maupun penggunaannya (pengeluarannya). 49

2 Tabel IV.1 PT Gudang Garam Tbk Laporan Arus Kas Konsolidasi (audited) Untuk Tahun-tahun Yang Berakhir 31 Desember 2005, 2004, 2003 (dalam jutaan rupiah, kecuali dinyatakan khusus) ARUS KAS DARI AKTIVITAS OPERASI: Penerimaan kas dari pelanggan Pembayaran kas kepada pemasok dan karyawan Kas dihasilkan dari operasi Penerimaan bunga Pembayaran bunga Pembayaran pajak penghasilan badan Kas bersih diperoleh dari aktivitas operasi ARUS KAS DARI AKTIVITAS INVESTASI Perolehan aktiva tetap Hasil penjualan aktiva tetap Hasil penjualan saham tersedia untuk dijual Penyetoran modal saham anak perusahaan oleh pemegang saham minoritas Pembayaran uang muka pembelian aktiva tetap Kas bersih digunakan untuk aktivitas investasi ARUS KAS DARI AKTIVITAS PENDANAAN Kenaikan pinjaman jangka pendek Pembayaran pinjaman jangka pendek Pembayaran deviden kas Kas bersih diperoleh dari (digunakan untuk) aktivitas pendanaan Laba (Rugi) kurs atas kas dan setara kas Kenaikan (Penurunan) bersih kas dan setara kas Kas dan setara kas awal tahun Kas dan setara kas akhir tahun Sumber: Annual reports PT Gudang Garam Tbk ( ) ( ) ( ) ( ) ( ) ( ) ( ) ( ) ( ) ( ) ========= ( ) ( ) ( ) ( ) ( ) ( ) ( ) ( ) ========= ( ) ( ) ( ) ( ) ( ) ( ) ( ) ( ) (10.270) - (2.088) - (51.264) ========= 50

3 Tahun 2003 Pada tahun 2003, arus kas pada aktivitas operasi yang dimiliki oleh Perseroan cukup baik, dalam arti Perseroan mempunyai arus kas yang positif dari aktivitas operasi. Kas bersih yang diperoleh dari aktivitas ini adalah sebesar Rp juta. Walaupun penerimaan yang diterima dari pelanggan, yaitu sebesar Rp juta, lebih kecil daripada penjualannya, yaitu sebesar Rp juta, yang berarti ada penjualan yang belum dibayar sehingga mengakibatkan meningkatnya piutang usaha, tetapi penerimaan kas dari aktivitas operasi ini masih mencukupi untuk membayar beban-beban operasi Perseroan yang terjadi pada tahun Beban-beban operasi yang dibayarkan, selain pembayaran kas untuk bahan baku kepada pemasok dan pembayaran gaji dan upah karyawan sebesar Rp juta, berasal dari pembayaran untuk bunga kepada kreditur sebesar Rp juta, dan pembayaran pajak penghasilan badan kepada pemerintah sebesar Rp juta. Pada aktivitas investasi, Perseroan mempunyai arus kas yang negatif. Walaupun pada aktivitas ini terdapat arus kas masuk yang berasal dari hasil penjualan aktiva tetap sebesar Rp juta, dan dari hasil penjualan saham tersedia untuk dijual sebesar Rp juta, tetapi arus kas keluar pada aktivitas investasi ini jauh lebih besar. Arus kas keluar ini digunakan untuk biaya perolehan aktiva tetap baru berupa tanah, bangunan, mesin, dan peralatan, yang jumlahnya sebesar Rp juta, dan juga untuk pembayaran uang muka pembelian aktiva tetap sebesar Rp juta. Kas bersih yang digunakan pada aktivitas investasi adalah sebesar Rp juta. 51

4 Aktivitas pendanaan Perseroan pada tahun 2003 juga mengalami arus kas yang negatif. Arus kas masuk pada aktivitas ini berasal dari kenaikan pinjaman jangka pendek sebesar Rp juta. Sedangkan arus kas keluar pada aktivitas pendanaan digunakan untuk pembayaran pinjaman jangka pendek sebesar Rp juta, dan juga pembayaran deviden kas kepada para pemegang saham Perseroan, yang jumlahnya sebesar Rp juta. Kas bersih yang digunakan pada aktivitas pendanaan adalah sebesar Rp juta. Selain dari ketiga aktivitas diatas, pada tahun 2003 juga terdapat arus kas keluar yang berasal dari kerugian akibat selisih kurs mata uang asing yang dialami oleh Perseroan, yang jumlahnya sebesar Rp juta. Secara keseluruhan, pada tahun 2003 Perseroan mengalami penurunan kas dan setara kas sebesar Rp juta. Walaupun arus kas yang dihasilkan dari aktivitas operasi masih bersifat positif, tetapi Perseroan juga melakukan investasi dalam bentuk aktiva tetap, dan adanya pembayaran pinjaman jangka pendek dan deviden kas pada aktivitas pendanaan. Tahun 2004 Pada tahun 2004, kas bersih yang diperoleh dari aktivitas operasi adalah sebesar Rp juta. Walaupun masih bersifat positif, namun jumlahnya jauh dibawah kas yang dihasilkan dari aktivitas operasi pada tahun 2003, yaitu sebesar Rp juta. Penurunan ini disebabkan oleh adanya kenaikan sebesar Rp juta, yang digunakan untuk pembayaran kepada pemasok dan karyawan, bila dibandingkan dengan pembayaran kepada pemasok dan karyawan pada tahun Walaupun penerimaan kas dari pelanggan ada 52

5 peningkatan sebesar Rp juta, bila dibandingkan dengan tahun 2003, namun peningkatan penerimaan kas ini masih dibawah peningkatan pembayaran kepada pemasok dan karyawan. Disamping itu, penurunan ini juga disebabkan oleh adanya peningkatan pembayaran pajak penghasilan badan kepada pemerintah, yaitu sebesar Rp juta, yang meningkat sebesar Rp juta bila dibandingkan dengan tahun Pada aktivitas investasi, Perseroan juga masih memiliki arus kas yang negatif, namun jumlahnya tidak sebesar kas yang digunakan untuk kegiatan investasi pada tahun Jumlah kas yang digunakan untuk aktivitas investasi pada tahun 2004 adalah sebesar Rp juta. Arus kas dan setara kas keluar pada aktivitas investasi ini masih didominasi oleh adanya pembelian aktiva tetap yang dilakukan oleh Perseroan, yang jumlahnya adalah sebesar Rp juta. Disamping adanya pembelian aktiva tetap, pada aktivitas ini juga dilakukan pembayaran uang muka untuk pembelian aktiva tetap, yang jumlahnya sebesar Rp juta, meningkat lebih dari dua kali lipat apabila dibandingkan dengan pembayaran uang muka aktiva tetap pada tahun Jumlah kas bersih yang digunakan untuk aktivitas investasi pada tahun 2004 adalah sebesar Rp juta. Berbeda dengan tahun 2003, aktivitas pendanaan pada tahun 2004 mempunyai arus kas yang positif. Arus kas yang positif ini disebabkan oleh adanya kenaikan pinjaman jangka pendek yang diterima oleh Perseroan yang jumlahnya cukup besar, yaitu sebesar Rp juta. Walaupun pada tahun 2004 juga ada arus kas keluar, yang digunakan untuk membayar pinjaman jangka pendek sebesar Rp juta, dan pembayaran deviden kas kepada para 53

6 pemegang saham sebesar Rp juta, namun jumlah arus kas keluar tersebut masih dibawah kenaikan arus kas masuk yang berasal dari kenaikan pinjaman jangka pendek. Jumlah kas bersih yang diperoleh dari aktivitas pendanaan adalah sebesar Rp juta. Selain dari ketiga aktivitas diatas, pada tahun 2004 Perseroan juga mempunyai arus kas masuk yang berasal dari laba atas kas dan setara kas yang jumlahnya sebesar Rp juta. Secara keseluruhan, pada tahun 2004 terdapat kenaikan kas dan setara kas sebesar Rp juta. Walaupun terdapat penurunan kas pada aktivitas operasi bila dibandingkan dengan tahun 2003, tetapi jumlah kas bersih yang digunakan pada aktivitas investasi tahun 2004 tidak sebesar yang digunakan pada tahun Kenaikan kas dan setara kas ini juga disebabkan adanya kas bersih yang diperoleh dari aktivitas pendanaan. Tahun 2005 Pada tahun 2005, arus kas yang dihasilkan dari aktivitas operasi Perseroan jumlahnya kembali meningkat bila dibandingkan dengan tahun 2004, yaitu sebesar Rp juta. Hal ini disebabkan penerimaan dari pemasok pada tahun 2005, sebesar Rp juta, jumlahnya meningkat sebesar Rp juta bila dibandingkan dengan tahun 2004, sedangkan pembayaran kepada pemasok dan karyawan justru menurun jumlahnya bila dibandingkan tahun 2004, yaitu sebesar Rp juta pada tahun Arus kas masuk pada aktivitas investasi Perseroan pada tahun 2005 juga masih bersifat negatif. Hal ini disebabkan Perseroan terus melakukan investasi 54

7 dalam bentuk aktiva tetap. Kas pada aktivitas ini digunakan untuk perolehan aktiva tetap sebesar Rp juta dan pembayaran uang muka pembelian aktiva tetap sebesar Rp juta. Namun bila dibandingkan dengan tahun 2003 dan tahun 2004, kas bersih yang digunakan untuk aktivitas investasi dalam bentuk aktiva tetap ini jumlahnya lebih rendah daripada tahun-tahun tersebut, yaitu sebesar Rp juta. Pada aktivitas pendanaan, arus kas yang dihasilkan kembali bersifat negatif. Walaupun ada arus kas masuk yang berasal dari kenaikan pinjaman jangka pendek sebesar Rp , namun Perseroan juga harus membayar pinjaman jangka pendek yang telah jatuh tempo, yaitu sebesar Rp juta, serta melakukan pembayaran deviden kas kepada pemegang saham Perseroan, sebesar Rp juta. Kas bersih yang digunakan untuk aktivitas pendanaan pada tahun 2005 adalah sebesar Rp juta. Selain dari ketiga aktivitas diatas, juga terdapat arus kas masuk yang berasal dari laba kas dan setara kas atas selisih kurs mata uang asing yang berjumlah Rp juta. Secara keseluruhan, pada tahun 2005 Perseroan mengalami penurunan kas dan setara kas sebesar Rp juta. Walaupun terdapat kenaikan kas bersih yang diperoleh dari aktivitas operasi, namun adanya kas yang digunakan pada aktivitas investasi dan pendanaan mengakibatkan adanya penurunan kas dan setara kas pada tahun Dari hasil analisis diatas, dapat disimpulkan bahwa pada tahun 2003 sampai dengan tahun 2005, arus kas dari aktivitas operasi Perseroan masih baik, dalam arti masih bersifat positif. Hal ini juga berarti bahwa hasil penerimaan 55

8 dari pelanggan masih dapat membiayai ataupun membayar beban-beban operasional yang terjadi pada tahun 2003, 2004, dan Adanya penurunan atas kas dan setara kas pada tahun 2003 dan 2005 disebabkan oleh adanya pengeluaran kas yang cukup besar, yang digunakan untuk membeli atau memperoleh aktiva tetap dalam aktivitas investasi, dan juga adanya pembayaran pinjaman jangka pendek dan pembayaran deviden kas kepada para pemegang saham Perseroan dalam aktivitas pendanaan. Sedangkan kenaikan kas dan setara kas pada tahun 2004 disebabkan adanya peningkatan penerimaan kas dari pelanggan, dan penurunan atas pembayaran yang dilakukan kepada pemasok dan karyawan. Hal tersebut juga disebabkan adanya arus kas masuk pada aktivitas pendanaan yang berasal dari pinjaman jangka pendek. 56

9 IV.2 Analisis Horisontal dan Vertikal Atas Pos Pada Neraca Untuk menggambarkan dan menganalisis posisi keuangannya, berikut ini akan disajikan neraca konsolidasi perbandingan dari PT Gudang Garam Tbk pada tanggal 31 Desember 2005, 2004, dan Juga akan disajikan neraca konsolidasi dari PT Gudang Garam Tbk dalam bentuk persentase. Tabel IV.2 PT Gudang Garam Tbk Neraca Konsolidasi 31 Desember 2005,2004,2003 (dalam jutaan rupiah, kecuali dinyatakan khusus) Naik (Turun) dengan dasar tahun sebelumnya AKTIVA dibanding dibanding 2003 Rp % Rp % AKTIVA LANCAR KAS DAN SETARA KAS 420, , ,718 (119,665) (22.15) 126, PIUTANG USAHA: Pihak ketiga 139, ,259 95,388 (48,988) (26.02) 92, Pihak istimewa 1,809,962 1,568,917 1,591, , (22,757) (1.43) PIUTANG LAIN-LAIN 52,846 55,368 44,122 (2,522) (4.55) 11, PERSEDIAAN 12,043,159 10,875,860 9,528,579 1,167, ,347, PAJAK DIBAYAR DIMUKA 40,307 64,952 36,500 (24,645) (37.94) 28, BIAYA DIBAYAR DIMUKA 76,189 71,084 41,156 5, , AKTIVA LANCAR LAIN-LAIN 127, , ,526 1, (46,644) (27.04) JUMLAH AKTIVA LANCAR 14,709,465 13,490,458 11,923,663 1,219, ,566, AKTIVA TIDAK LANCAR PIUTANG HUBUNGAN ISTIMEWA 9,454 7,103 15,280 2, (8,177) (53.51) INVESTASI JANGKA PANJANG 6,439 6,439 6, AKTIVA TETAP, bersih 7,314,532 6,927,897 4,936, , ,991, GOODWILL, bersih 2,471 2,780 3,089 (309) (11.12) (309) (10.00) AKTIVA TIDAK LANCAR LAIN-LAIN 86, , ,015 (70,222) (44.81) (297,303) (65.48) JUMLAH AKTIVA TIDAK LANCAR 7,419,386 7,100,931 5,415, , ,685, JUMLAH AKTIVA 22,128,851 20,591,389 17,338,899 1,537, ,252,

10 Naik (Turun) dengan dasar tahun sebelumnya KEWAJIBAN DAN EKUITAS dibanding dibanding 2003 Rp % Rp % KEWAJIBAN LANCAR PINJAMAN JANGKA PENDEK 5,681,893 5,361,046 3,595, , ,765, HUTANG USAHA: Pihak ketiga 176, , ,584 29, , Pihak istimewa 20,967 21,747 46,029 (780) (3.59) (24,282) (52.75) HUTANG PAJAK 12,441 22, ,250 (9,800) (44.06) (94,009) (80.87) HUTANG CUKAI DAN PPN ROKOK 2,387,154 1,878,244 1,758, , , BEBAN YANG MASIH HARUS DIBAYAR 151, , ,763 (66,127) (30.35) 6, KEWAJIBAN LANCAR LAIN-LAIN 58, , ,535 (300,707) (83.80) 135, JUMLAH KEWAJIBAN LANCAR 8,488,549 8,006,773 6,057, , ,949, KEWAJIBAN TIDAK LANCAR KEWAJIBAN IMBALAN PASCA-KERJA 227, ,935 82,343 68, , HUTANG HUBUNGAN ISTIMEWA 1,755 1, KEWAJIBAN PAJAK TANGGUHAN, bersih 283, , ,615 56, (526) (0.23) JUMLAH KEWAJIBAN TIDAK LANCAR 513, , , , , HAK MINORITAS 15,700 13, , ,465 EKUITAS MODAL SAHAM 962, , , AGIO SAHAM 53,700 53,700 53, SELISIH PENILAIAN KEMBALI AKTIVA TETAP 93,129 93,129 93, SALDO LABA 12,002,582 11,074,980 9,861, , ,212, JUMLAH EKUITAS 13,111,455 12,183,853 10,970, , ,212, JUMLAH KEWAJIBAN DAN EKUITAS 22,128,851 20,591,389 17,388,899 1,537, ,202, Sumber: Annual reports PT Gudang Garam Tbk 58

11 Tabel IV.3 PT Gudang Garam Tbk Neraca Konsolidasi 31 Desember 2005, 2004, 2003 (dalam persentase) AKTIVA AKTIVA LANCAR KAS DAN SETARA KAS PIUTANG USAHA: Pihak ketiga Pihak yang mempunyai hubungan istimewa PIUTANG LAIN-LAIN PERSEDIAAN PAJAK DIBAYAR DIMUKA BIAYA DIBAYAR DIMUKA AKTIVA LANCAR LAIN-LAIN 1,90 0,63 8,18 0,24 54,42 0,18 0,34 0,58 2,62 0,91 7,62 0,27 52,82 0,32 0,35 0,61 2,39 0,55 9,18 0,25 54,95 0,21 0,24 1,00 JUMLAH AKTIVA LANCAR AKTIVA TIDAK LANCAR PIUTANG HUBUNGAN ISTIMEWA INVESTASI JANGKA PANJANG AKTIVA TETAP Setelah dikurangi akumulasi penyusutan sebesar Rp juta pada tahun 2005, Rp juta pada tahun 2004, dan sebesar Rp juta pada tahun 2003 GOODWILL Setelah dikurangi akumulasi amortisasi sebesar Rp juta pada tahun 2005, Rp juta pada tahun 2004, dan sebesar Rp juta pada tahun ,47 0,04 0,03 33,05 0,02 65,52 0,03 0,03 33,64 0,02 68,77 0,09 0,04 28,47 0,02 AKTIVA TIDAK LANCAR LAIN-LAIN JUMLAH AKTIVA TIDAK LANCAR JUMLAH AKTIVA 0,39 33, ======== 0,76 34, ======== 2,61 31, ======== 59

12 KEWAJIBAN DAN EKUITAS KEWAJIBAN LANCAR PINJAMAN JANGKA PENDEK HUTANG USAHA: Pihak ketiga Pihak yang mempunyai hubungan istimewa HUTANG PAJAK HUTANG CUKAI DAN PPN ROKOK BEBAN YANG MASIH HARUS DIBAYAR KEWAJIBAN LANCAR LAIN-LAIN JUMLAH KEWAJIBAN LANCAR 25,68 0,80 0,09 0,06 10,79 0,69 0,25 38,36 26,04 0,71 0,11 0,11 9,12 1,06 1,74 38,89 KEWAJIBAN TIDAK LANCAR KEWAJIBAN IMBALAN PASCA-KERJA HUTANG HUBUNGAN ISTIMEWA KEWAJIBAN PAJAK TANGGUHAN, bersih JUMLAH KEWAJIBAN TIDAK LANCAR HAK MINORITAS EKUITAS MODAL SAHAM, nilai nominal Rp 500 (rupiah penuh) per saham: Modal dasar: saham Modal ditempatkan dan disetor penuh: saham AGIO SAHAM SELISIH PENILAIAN KEMBALI AKTIVA TETAP SALDO LABA JUMLAH EKUITAS JUMLAH KEWAJIBAN DAN EKUITAS Sumber: Annual reports PT Gudang Garam Tbk 1,03 0,01 1,28 2,32 0,07 4,35 0,24 0,42 54,24 59, ======== 0,77 0,01 1,10 1,88 0,07 4,67 0,26 0,45 53,78 59, ======== 20,74 0,61 0,27 0,67 10,14 1,22 1,29 34,94 0,47 0,01 1,31 1,79 0,01 5,55 0,31 0,53 56,87 63, ======== 60

13 Kas dan setara kas Secara horisontal kas dan setara kas yang dimiliki oleh Perseroan jumlahnya adalah sebesar Rp juta pada tahun 2003, lalu pada tahun 2004 naik 30,56 % menjadi Rp juta, tetapi pada tahun 2005 turun sebesar 22,15 % menjadi Rp juta. Walaupun pada tahun 2004, kas dan setara kas dari aktivitas operasi mengalami penurunan yang cukup besar bila dibandingkan dengan tahun 2003, dan terdapat arus kas keluar pada aktivitas investasi, tetapi terdapat arus kas masuk yang cukup besar dari aktivitas pendanaan, yang berupa pinjaman jangka pendek, sehingga mengakibatkan adanya kenaikan kas dan setara kas pada tahun Penurunan kas dan setara kas pada tahun 2005 terutama disebabkan oleh adanya arus kas keluar dari kegiatan investasi dan pendanaan. Walaupun ada kenaikan kas dan setara kas dari aktivitas operasi Perseroan, namun jumlahnya masih dibawah arus kas keluar dari aktivitas investasi dan pendanaan. Apabila dianalisis secara vertikal, persentase kas terhadap total aktiva juga mengalami penurunan. Persentasenya adalah sebesar 2,39 % pada tahun 2003, sebesar 2,62 % pada tahun 2004, dan sebesar 1,90 % pada tahun Piutang usaha Berdasarkan analisis horisontal piutang usaha yang dimiliki Perseroan jumlahnya terus meningkat. Pada tahun 2003 jumlahnya adalah sebesar Rp juta, lalu naik sebesar 4,16 % menjadi Rp juta pada tahun 2004, lalu meningkat kembali sebesar 10,93 % menjadi Rp juta pada 61

14 tahun Kenaikan pada piutang usaha ini terutama disebabkan adanya hasil penjualan dari tahun sebelumnya yang belum diterima Perseroan atau belum dibayarkan oleh pelanggan. Tetapi jika dianalisis secara vertikal persentase piutang sempat mengalami penurunan pada tahun Persentasenya adalah sebesar 9,73 % pada tahun 2003, tahun 2004 sebesar 8,53 %, dan tahun 2005 sebesar 8,81 %. Persediaan Persediaan yang dimiliki oleh Perseroan jumlahnya semakin meningkat dari tahun ke tahun. Pada tahun 2003 jumlahnya adalah sebesar Rp juta, tahun 2004 meningkat menjadi sebesar Rp juta, dan meningkat menjadi Rp juta pada tahun Kenaikan pada persediaan ini disebabkan oleh meningkatnya jumlah seluruh persediaan yang dimiliki oleh Perseroan, apakah itu yang berupa barang jadi/barang dagangan, barang dalam pengolahan, bahan baku dan bahan pembantu, pita cukai dan PPN rokok, dan juga suku cadang dan keperluan pabrik. Kenaikan yang cukup besar terjadi pada persediaan bahan baku dan bahan pembantu. Hal ini diakibatkan Perseroan melakukan pembelian bahan baku dan bahan pembantu yang cukup banyak dari para pemasok. Secara vertikal, persediaan mempunyai persentase terbesar dalam aktiva Perseroan. Persentase persediaan jika dibandingkan dengan total aktiva adalah sebesar 54,95 % pada tahun 2003, pada tahun 2004 sebesar 52,82 %, dan 54,42 % pada tahun

15 Pajak dibayar dimuka Pajak dibayar dimuka ini berjumlah Rp juta pada tahun 2003, naik sebesar 77,95 % sehingga berjumlah Rp juta pada tahun 2004, dan turun sebesar 37,94 % sehingga berjumlah Rp juta pada tahun Kenaikan pajak ini disebabkan oleh adanya kenaikan pajak pertambahan nilai dan pajak penghasilan badan yang lebih bayar. Bila dianalisis secara vertilkal persentasenya adalah sebesar 0,21 % pada tahun 2003, sebesar 0,32 % pada tahun 2004, sebesar 0,18 % pada tahun Aktiva lancar lain-lain PT Gudang Garam Tbk mempunyai aktiva lancar lain-lain sebesar Rp juta pada tahun 2003, Rp juta pada tahun 2004, dan Rp juta pada tahun Adanya kenaikan aktiva lancar lain-lain ini disebabkan oleh adanya pembayaran uang muka pembelian persediaan yang dilakukan oleh Perseroan. Persentase secara vertikal adalah sebesar 1 % untuk tahun 2003, untuk tahun 2004 sebesar 0,61 %, dan tahun 2005 sebesar 0,58 %. Piutang hubungan istimewa Piutang hubungan istimewa yang dimiliki oleh Perseroan jumlahnya sempat menurun menjadi Rp juta atau sebesar 53,51 % pada tahun 2004, dari sebelumnya sebesar Rp juta pada tahun 2003, dan meningkat kembali sebesar 33,10 % pada tahun 2005 menjadi sebesar Rp juta. 63

16 Kenaikan piutang hubungan istimewa ini disebabkan oleh meningkatnya piutang Perseroan kepada perusahaan afiliasinya. Jumlah piutang hubungan intimewa ini tidak terlalu besar jika dibandingkan dengan total aktiva, yaitu sebesar 0,09 %, sebesar 0,03 %, dan sebesar 0,04 %, masing-masing untuk tahun 2003, 2004, dan Aktiva tetap Jumlah aktiva tetap yang dimiliki oleh Perseroan jumlahnya terus meningkat dari tahun ke tahun, yaitu berjumlah Rp juta pada tahun 2003, pada tahun 2004 berjumlah Rp juta, dan berjumlah Rp juta pada tahun Kenaikan jumlah aktiva tetap ini disebabkan karena Perseroan selalu melakukan pembelian atau melakukan perolehan aktiva tetap setiap tahunnya. Secara vertikal persentasenya adalah sebesar 28,47 % untuk tahun 2003, tahun 2004 sebesar 33,64 %, dan 33,05 % pada tahun Aktiva tidak lancar lain-lain Menurunnya aktiva tidak lancar lain-lain yang dimiliki oleh Perseroan disebabkan menurunnya uang muka pembelian aktiva tetap, uang jaminan, dan biaya dibayar dimuka (bagian jangka panjang). Jumlahnya adalah sebesar Rp juta pada tahun 2003, sebesar Rp juta pada tahun 2004, dan pada tahun 2005 sebesar Rp juta. 64

17 Secara vertikal, persentase aktiva tidak lancar lain-lain ini, jika dibandingkan dengan total aktiva, juga terus menurun dari tahun ke tahun, yaitu dari 2,61 % untuk tahun 2003, lalu turun menjadi 0,76 % untuk tahun 2004, dan turun kembali menjadi 0,39 % untuk tahun Pinjaman jangka pendek Dalam memenuhi kebutuhan modal kerja dalam kegiatan usahanya, Perseroan melakukan pinjaman jangka pendek kepada kreditur. Jumlahnya adalah sebesar Rp juta pada tahun 2003, sebesar Rp juta untuk tahun 2004, dan sebesar Rp juta pada tahun Pinjaman jangka pendek ini ada yang dijamin dengan aktiva tetap yang dimiliki oleh Perseroan, dan ada yang tidak menggunakan jaminan. Secara vertikal, persentasenya apabila dibandingkan dengan total pasiva adalah sebesar 20,74 % pada tahun 2003, naik menjadi 26,04 % tahun 2004, dan turun menjadi 25,68 % pada tahun Hutang usaha Secara horisontal, hutang usaha yang dimiliki oleh Perseroan jumlahnya selalu meningkat dari tahun ke tahun. Jumlahnya adalah sebesar Rp juta pada tahun 2003, sebesar Rp juta untuk tahun 2004, dan Rp juta pada tahun Kenaikan hutang usaha disebabkan adanya pembelian bahan baku yang belum dibayar Perseroan kepada pemasok. 65

18 Secara vertikal, persentasenya adalah sebesar 0,88 % pada tahun 2003, sebesar 0,82 % pada tahun 2004, dan 0,89 % pada tahun Beban yang masih harus dibayar Beban yang masih harus dibayar terdiri dari beban pemasaran, beban bunga, dan beban lain-lain. Beban ini berjumlah Rp juta pada tahun 2003, naik sebesar 2,90 % menjadi Rp juta pada tahun 2004, dan turun menjadi Rp juta atau sebesar 30,35 % untuk tahun Namun secara vertikal, jumlahnya terus mengalami penurunan. Pada tahun 2003 persentasenya adalah 1,22 %, pada tahun 2004 sebesar 1,06 %, dan pada tahun 2005 sebesar 0.69 %. Kewajiban lancar lain-lain Kewajiban lancar lain-lain ini merupakan hutang atas pembelian aktiva tetap Perseroan. Jumlahnya sebesar Rp juta pada tahun 2003, naik sebesar 60,53 % menjadi Rp juta pada tahun 2004, dan turun sebesar 83,80 % menjadi Rp juta pada tahun Secara vertikal, persentasenya adalah sebesar 1,29 % pada tahun 2003, sebesar 1,74 % untuk tahun 2004, dan pada tahun 2005 sebesar 0,25 %. Kewajiban imbalan pasca-kerja Kewajiban imbalan pasca-kerja merupakan imbalan pasca-kerja kepada karyawan pada saat pemutusan hubungan kerja atau pada saat karyawan tersebut 66

19 memasuki masa pensiun. Imbalan pasca-kerja ini diberikan berdasarkan masa kerja dan kompensasi karyawan pada saat pensiun dan pemutusan hubungan kerja. Jumlahnya adalah sebesar Rp juta pada tahun 2003, sebesar Rp juta pada tahun 2004 atau meningkat sebesar 93,02 %, dan meningkat kembali sebesar 43,39 % menjadi Rp juta pada tahun Secara vertikal, persentasenya adalah sebesar 0,47 % pada tahun 2003, sebesar 0,77 % pada tahun 2004, dan sebesar 1,03 % pada tahun

20 IV.3 Analisis Horisontal dan Vertikal Atas Pos Pada Laporan Laba Rugi Untuk menganalisis kinerja keuangannya, berikut ini akan disajikan laporan laba rugi konsolidasi PT Gudang Garam Tbk untuk tahun-tahun yang berakhir 31 Desember 2005, 2004, dan Tabel IV.4 PT Gudang Garam Tbk Laporan Laba Rugi Konsolidasi Untuk Tahun-tahun yang berakhir 31 Desember 2005, 2004, 2003 (dalam jutaan rupiah, kecuali dinyatakan khusus) Naik (Turun) dengan dasar tahun sebelumnya dengan dasar dengan dasar 2003 Rp % Rp % PENJUALAN/PENDAPATAN USAHA 24,847,345 24,291,692 23,137, , ,154, BEBAN POKOK PENJUALAN (19,704,705) (19,457,427) (18,615,630) 247, , LABA KOTOR 5,142,640 4,834,265 4,521, , , BEBAN USAHA: Beban penjualan (1,316,808) (1,309,479) (1,023,296) 7, , Beban umum dan administrasi (677,140) (606,526) (567,803) 70, , LABA USAHA 3,148,692 2,918,260 2,930, , (12,387) (0.42) PENGHASILAN (BEBAN LAIN-LAIN): Laba penjualan aktiva tetap 4,023 3,212 3, (732) (18.56) Pendapatan bunga 14,927 11,182 12,273 3, (1,091) (8.89) Beban bunga (520,855) (329,208) (338,744) 191, (9,536) (2.82) Laba (Rugi) kurs, bersih 42,182 (58,193) (19,683) 100, (38,510) (195.65) Laba penjualan saham tersedia untuk dijual 3,710 Rugi pelepasan anak perusahaan - PT Pandya Perkasa (720) Pendapatan lainnya, bersih 21,495 25,747 37,720 (4,252) (16.51) (11,973) (31.74) (438,228) (347,980) (301,230) 90, , LABA SEBELUM PAJAK 2,710,464 2,570,280 2,629, , (59,137) (2.25) BEBAN PAJAK: Pajak kini (763,186) (779,624) (778,436) (16,438) (2,11) 1, Pajak tangguhan (56,405) 526 (12,306) (56,931) (10.823,38) 12, ,27 (819,591) (779,098) (790,742) 40, (11,644) (1.47) LABA SEBELUM HAK MINORITAS 1,890,873 1,791,182 1,838,675 99, (47,493) (2.58) HAK MINORITAS ATAS LABA BERSIH ANAK PERUSAHAAN (1,227) (973) (2) LABA BERSIH 1,889,646 1,790,209 1,838,673 99, (48,464) (2.64) Laba per saham (dalam rupiah penuh) Laba usaha 1,636 1,517 1, (6) (0.39) Laba bersih (26) (2.72) Sumber: Annual reports PT Gudang Garam Tbk 68

21 Tabel IV.5 PT Gudang Garam Tbk Laporan Laba Rugi Konsolidasi Untuk Tahun-tahun Yang Berakhir 31 Desember 2005, 2004, 2003 (dalam persentase) PENJUALAN/PENDAPATAN USAHA BEBAN POKOK PENJUALAN LABA KOTOR BEBAN USAHA: Beban penjualan Beban umum dan administrasi LABA USAHA PENGHASILAN (BEBAN) LAIN-LAIN: Laba penjualan aktiva tetap Pendapatan bunga Beban bunga Laba (Rugi) kurs, bersih Laba penjualan saham tersedia untuk dijual Rugi pelepasan anak perusahaan - PT Pandya Perkasa Pendapatan lainnya, bersih 100 (79,30) 20,70 (5,30) (2,73) (8,03) 12,67-0,04 0,08 (2,16) 0,19-0,09 (1,76) 100 (80,10) (5,39) (2,50) (7,89) 12,01-0,01 0,05 (1,36) (0,24) 0,00 0,11 (1,43) 100 (80,46) 19,54 (4,42) (2,45) (6,87) 12,67 0,02 0,05 (1,46) (0,09) 0,02-0,16 (1,30) LABA SEBELUM PAJAK BEBAN PAJAK: Pajak kini Pajak tangguhan LABA SEBELUM HAK MINORITAS HAK MINORITAS ATAS LABA BERSIH ANAK PERUSAHAAN LABA BERSIH 10,91 (3,07) (0,23) (3,30) 7,61 0,00 7,61 ========= 10,58 (3,21) 0,00 (3,21) 7,37 0,00 7,37 ========= 11,37 (3,36) (0,06) (3,42) 7,95 0,00 7,95 ========= Sumber: Annual reports PT Gudang Garam Tbk 69

22 Pada umumnya pos-pos pada laporan laba rugi Perseroan selalu mengalami peningkatan dari tahun ke tahun. Misalnya penjualan tahun 2005, yaitu sebesar Rp juta, naik sebesar 2,29 % bila dibandingkan dengan penjualan tahun 2004 yang sebesar Rp juta, sedangkan penjualan tahun 2004 meningkat sebesar 4,99 % bila dibandingkan dengan tahun 2003, yang sebesar Rp juta. Penjualan yang dilakukan oleh Perseroan dilakukan untuk pasar lokal (dalam negeri) dan untuk pasar ekspor (luar negeri). Penjualan untuk kedua pasar tersebut terus mengalami peningkatan jumlahnya dari tahun 2003 sampai tahun Sebagian besar penjualan yang dilakukan oleh Perseroan dilakukan kepada perusahaan afiliasinya. Kenaikan pada pos penjualan mengakibatkan meningkatnya beban pokok penjualan dari tahun 2003 sampai tahun Jumlahnya adalah sebesar Rp juta, Rp juta, dan Rp juta, masing-masing untuk tahun 2003, 2004, dan Hal ini tentu saja berkaitan dengan adanya peningkatan dari penjualan produk yang terjadi. Kenaikan yang cukup besar terjadi pada beban produksi tak langsung, namun beban yang terjadi pada itemitem beban pokok penjualan yang lain relatif cukup stabil jumlahnya. Beban pokok penjualan ini juga termasuk beban untuk barang jadi yang diberikan kepada karyawan, dan juga barang jadi yang diberikan dalam rangka promosi. Adanya kenaikan penjualan yang lebih besar daripada kenaikan beban pokok penjualan mengakibatkan meningkatnya laba kotor yang diperoleh oleh Perseroan. Kenaikan juga terjadi pada pos beban usaha, yaitu sebesar Rp juta pada tahun 2003, Rp juta untuk tahun 2004, dan sebesar Rp juta pada tahun Beban usaha ini terdiri dari beban penjualan dan beban 70

23 umum dan administrasi. Kenaikan beban penjualan, selain dipicu oleh meningkatnya beban penyusutan aktiva tetap, terutama disebabkan oleh meningkatnya beban keperluan kantor dan juga meningkatnya biaya perbaikan dan biaya pemeliharaan aktiva tetap yang dimiliki oleh Perseroan. Sedangkan pada beban umum dan administrasi, kenaikan terutama disebabkan adanya peningkatan kompensasi karyawan yang diberikan oleh Perseroan kepada karyawan. Pada pos penghasilan dan beban lain-lain terjadi peningkatan beban yang cukup tinggi. Walaupun pendapatan lain-lain (pendapatan bunga dari investasi yang dimiliki oleh Perseroan) jumlahnya terus meningkat, namun jumlahnya jauh dibawah peningkatan yang terjadi pada beban lain-lain yang harus ditanggung oleh Perseroan. Peningkatan beban lain-lain ini terutama disebabkan oleh meningkatnya beban bunga kepada kreditur yang harus ditanggung oleh Perseroan. Selain itu kenaikan beban lain-lain ini juga disebabkan karena Perseroan mengalami kerugian atas selisih kurs pada mata uang asing. Secara vertikal, pos-pos pada laporan laba rugi Perseroan relatif cukup stabil, dalam arti tidak ada kenaikan ataupun penurunan yang cukup signifikan, kecuali pada item beban bunga yang jumlah proporsinya meningkat cukup tinggi pada tahun Kenaikan beban bunga ini disebabkan adanya kenaikan pinjaman jangka pendek yang dimiliki oleh Perseroan. Kenaikan yang cukup tinggi juga terjadi pada item hak minoritas atas laba bersih anak perusahaan. Hal ini disebabkan oleh meningkatnya proporsi kepemilikan pemegang saham minoritas pada anak perusahaan Perseroan. 71

24 IV.4 Penurunan Laba Bersih Pada Tahun 2004 Pada tahun 2004, Perseroan mengalami penurunan laba bersih pada kegiatan usahanya. Hal ini disebabkan adanya peningkatan yang cukup tinggi pada pos beban usaha tahun 2004 bila dibandingkan dengan tahun Jumlah beban usaha pada tahun 2004 adalah sebesar Rp juta, naik sebesar Rp juta, bila dibandingkan dengan beban usaha pada tahun 2003 yang jumlahnya sebesar Rp juta. Kenaikan beban usaha ini diakibatkan oleh meningkatnya beban kompensasi kepada karyawan, yaitu adanya kompensasi yang diberikan kepada karyawan karena adanya pemutusan hubungan kerja kepada karyawan, dan juga adanya kompensasi yang diberikan kepada karyawan yang telah memasuki masa pensiun. Disamping itu, kenaikan beban usaha juga disebabkan oleh adanya peningkatan pada beban untuk melakukan perbaikan dan pemeliharaan aktiva tetap Perseroan. Kenaikan beban ini disebabkan oleh adanya kenaikan jumlah aktiva tetap yang dimiliki oleh Perseroan, dari sebesar Rp juta pada tahun 2003, menjadi sebesar Rp juta pada tahun Selain kenaikan pada beban usaha, pada tahun 2004 Perseroan juga mengalami kerugian yang diakibatkan selisih kurs atas mata uang asing, yang jumlahnya cukup besar, yaitu sebesar Rp juta. Kerugian akibat selisih kurs mata uang asing ini mengakibatkan meningkatnya beban lain-lain Perseroan sebesar Rp juta. Secara keseluruhan, pada tahun 2004 Perseroan mengalami penurunan laba bersih sebesar Rp juta, jika dibandingkan dengan laba bersih tahun 2003 yang sebesar Rp juta. Adanya penurunan laba bersih tahun 2004 ini 72

25 juga mengakibatkan turunnya laba bersih per lembar saham yang dimiliki oleh Perseroan, dari sebesar Rp 956 pada tahun 2003 menjadi Rp 930 untuk tahun

Catatan 31 Maret Maret 2010

Catatan 31 Maret Maret 2010 NERACA KONSOLIDASI ASET Catatan 31 Maret 2011 31 Maret 2010 ASET LANCAR Kas dan setara kas 2f, 3 220.361.019.579 10.981.803.022 Piutang usaha - setelah dikurangi penyisihan piutang ragu-ragu Pihak yang
