PRODI D IV KEPERAWATAN MEDIKAL BEDAH PEMINATAN PERAWATAN DIABETES MELITUS POLTEKKES DENPASAR

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PRODI D IV KEPERAWATAN MEDIKAL BEDAH PEMINATAN PERAWATAN DIABETES MELITUS POLTEKKES DENPASAR"

Transkripsi

1

2 PRODI D IV KEPERAWATAN MEDIKAL BEDAH PEMINATAN PERAWATAN DIABETES MELITUS POLTEKKES DENPASAR

3 DASAR PEMIKIRAN Lima poltekkes yaitu Poltekkes Malang, Denpasar, Tanjung Karang dan Palangkaraya menandatangani MOU dengan WDF untuk penyelenggaraah D IV DM sampai tahun 2014 Program D IV DM dari D III Keperawatan + 1 tahun

4 Lanjut. Ada himbauan dari PPSDMK pada tahun 2013 untuk tidak lagi menyelenggarakan Program D IV dari D III + 1 tahun berdasarkan Peraturan menteri pendidikan dan Kebudayaan republik indonesia Nomor 73 tahun 2013 tentang penerapan Kerangka kualifikasi nasional indonesia Bidang pendidikan tinggi Maka lima Poltekkes tersebut mengajukan RPL untuk program tersebut

5 PROSES PENYUSUNAN RPL Lima Poltekkes tersebut mmengadakan pertemuan di Poltekkes Malang atas bantuan biaya dari WDF untuk menyusun proposal RPL Masing-masing Poltekkes diwakili oleh Ketua Prodi D IV Diadakan diskusi tentang RPL dan mekanisme konversi dari D III ke D IV

6 Lanjut. Tim RPL mengundang Dirjen DIKTI untuk meminta petunjuk dalam penyusunan RPL Dilakukan pertemuan Tim RPL dengan DIKTI di Bandung Dipaparkan persyaratan dan mekanisme pengajuan proposal RPL

7 Kriteria penyelenggara yang berwenang melaksanakan RPL : program studi telah 2 (dua) kali secara berturutan dan pada saat pengusulan masih terakreditasi B dari badan akreditasi nasional yang berwenang atau badan akreditasi internasional yang setara; lulusan terserap di dunia kerja atau berwirausaha berdasarkan studi pelacakan selama 3 (tiga) tahun secara berturutan;

8 Kriteria penyelenggara yang berwenang melaksanakan RPL : memperoleh surat dukungan dari asosiasi profesi atau asosiasi industri yang memiliki badan hukum sesuai dengan peraturan perundangundangan dan telah beroperasi paling sedikit 5 (lima) tahun untuk bidang keahlian yang sesuai dengan program studi; dan lolos uji portofolio perencanaan penyelenggaraan RPL yang dilakukan oleh tim pakar yang ditugaskan oleh Direktur Jenderal.

9 HASIL PERTEMUAN DGN DIKTI Semua syarat RPL tidak bisa dipenuhi oleh kelima Poltekkes DIKTI memberikan jalan keluar melalui penyusunan RPL dengan menganalisis perbedaan kurikulum D III dengan D IV Diminta masing-masing Poltekkes menyusun proposal RPL mengacu pada outline yang diberikan oleh DIKTI

10 PROSES PENGAJUAN RPL Poltekkes Denpasar mengajukan proposal ke Dirjen DIKTI melalui Dirjen Belmawa Proposal RPL dikirim Ke Dirjen DIKTI dan ditembuskan ke Kepala badan PPSDMK Tanggal 10 Juli 2014 tiga Poltekkes divisitasi oleh DIKTI Visitasi dilakukan di Poltekkes Denpasar (Poltekkes Malang, Denpasar dan Makasar) Visitasi dihadiri oleh Direktur Akademik DIKTI

11 HASIL VISITASI REVISI MEKANISME PENGAKUAN D III TOOLS ASSESSMENT RPL MEKANISME RPL PROSES PEMBELAJARAN

12 RPL Capaian Pembelajaran antara D.III dan D.IV Berdasarkan telaah capaian pembelajaran komparasi kurikulum D III dengan D IV makadapat disimpulkan bahwa : Jumlah SKS mata kuliah kekhususan DM dan Edukator sebanyak 29 SKS yaitu : MK KDK I (2 SKS) MK KDK II (4 SKS) MK KDK III (2SKS) MK Penkes (2 SKS) ASKEP I DM (2 SKS) ASKEP II DM (3 SKS) ASKEP III DM(4 SKS) PK I DM (3 SKS) PK II DM(3 SKS) PK III DM (4 SKS) MK Riset Keperawatan (2 SKS) MK Statistik Kesehatan (2 SKS) MK Skripsi (4 SKS)

13 STRATEGI PELAKSANAAN RPL POLTEKKES DENPASAR Pengumuman penerimaan program RPL dan menyiapkan formulir aplikasi diambil di Direktorat Poltekkes Denpasar Pelamar mengajukan aplikasi PENILAIAN/ASESMEN : Identifikasi bukti-bukti Menginterpretasi bukti-bukti yang relevan dan melakukan penilaian Performen test : Dapat menunjukkan kemampuan minimal yang dipersyaratkan TIDAK LULUS LULUS PENGAKUAN MATRIKULASI Materi dasar Pelamar yang sudah memperoleh sejumlah kredit melalui RPL dapat mendaftarkan kuliah untuk menyelesaikan sisa kredit yang belum diperoleh PENGAKUAN jml SKS Mengikuti perkuliahan regular atau kelas khusus untuk beberapa mata kuliah yang kreditnya tidak bisa diperoleh dengan cara RPL LULUS UJIAN Tdk Ya Mengulang sesuai ketentuan akdemik MEMPEROLEH KUALIFIKASI (IJASAH DIV)

14 Lanjut.. Proses Aplikasi Aplikasi dilakukan oleh pelamar menggunakan formulir : FORMAT APLIKASI REKOGNISI PEMBELAJARAN LAMPAU (RPL) yang dapat diambil di Direktorat Poltekkes Denpasar

15 Proses Penilaian (Assessment) Penilaian RPL dilakukan oleh panel dosen (3 orang) sesuai dengan mata kuliah yang akan diniliai. Juga dapat melibatkan tenaga ahli berasal dari organisasi PPNI atau Rumah Sakit / Dinas Kesehatan / institusi layanan kesehatan terkait. Secara teknis, proses penilaian RPL meliputi tahapan berikut: Menggunakan panduan penilaian Mengidentifikasi bukti bukti

16 Berbagai Jenis Bukti Pendukung Untuk Asesment JENIS BUKTI Langsung: Tidak langsung: Tambahan lainnya: Observasi langsung Ujian lisan Mendemonstrasikan ketrampilannya Penilaian terhadap hasil pekerjaan Reviu terhadap pekerjaan yang telah dilakukan Tes tertulis terhadap pengetahuan teoritis yang relevan Pernyataan tertulis dari pelamar Laporan tertulis dari supervisor Catatan harian aktivitas pekerjaan (log book) Contoh laporan atau dokumen yang dibuat oleh pelamar ketika pelamar bekerja

17 Proses Pengakuan a). Pelamar mendapatkan Credit Earning dan Credit Transfer b). Pelamar mengikuti perkuliahan dan ujian c). Setelah lulus seluruh mata kuliah memperoleh pemngakuan kualifikasi ( ijazah)

18 Proses asesmen dari masing-masing capaian pembelajaran per mata kuliah. Syarat syarat penilai : Dosen; Latar Belakang Pendidikan S2 Keperawatan Jabatan akademik minimal lektor Pengalaman kerja sebagai dosen minimal 3 tahun

19 Persayaratan Calon Pelamar RPL Memiliki ijazah D3 Keperawatan Instititusi asal peserta harus terakreditasi minimal sama dengan prodi yang dituju yaitu Akreditasi A Memiliki pengalaman kerja :minimal 2 tahun sesuai bidangnya. Memiliki dokumen portofolio sesuai dengan bidang yang dipersyaratkan program studi yang dipilih; Memiliki sertifikat pelatihan (kompetensi dan penghargaan), pekerjaan (jenjang karier, kompetensi, rekomendasi dan penghargaan, dan otodidak (organisasi profesi dan penghargaan); Sehat jasmani dan rohani (surat keterangan dokter pemerintah).

20 Bukti bukti dokumen Ijasah D. III keperawatan Daftar riwayat hidup atau Riwayat Pekerjaan Surat rekomendasi dari atasan atau organisasi PPNI yang menyatakan bahwa pelamar telah memiliki pengalaman bekerja dibidangnya selama sekurangkurangnya 2 tahun. Sertifikat keahlian lain dengan daftar unit kompetensi yang telah dicapai yang dikeluarkan oleh lembaga pendidikan/asosiasi pendidikan/organisasi profesi/lembaga pelatihan lain yang diakui secara nasional atau internasional, baik yang diterbitkan di dalam negeri maupun di luar negeri seperti: Pelatihan Perawatan Luka, Pelatihan Edukator Diabetes, Pelatihan kaki dasar

21 Lanjut. Sertifikat kursus/pelatihan dilengkapi dengan tujuan kursus/pelatihan atau jadwal kursus/ pelatihan yang dikeluarkan oleh perguruan tinggi / Rumah Sakit / Diklat Kesehatan Sertifikat seminar/workshop/simposium dilengkapi dengan tujuan/jadwal yang dikeluarkan oleh asosiasi pendidikan / organisasi profesi / lembaga pendidikan/ lembaga pelatihan / rumah sakit Penghargaan dari instansi atau lembaga lainnya yang kredibel seperti Menjadi Perawat teladan Peran serta dalam organisasi PPNI Dokumen lain yang membuktikan bahwa pelamar telah memiliki pengalaman/ keahlian/pengetahuan tertentu yang relevan dengan standar hasilpembelajaran/kompetensi yang diharapkan. Pernyataan tertulis dari pelamar

22 CONTOH KONVERSI PORTOFOLIO CALON MAHASISWA VERSI 1 NO SERTIFIKAT LAMA PELATIHAN 1 Pelatihan Penanganan Pasien DM 2 Pelatihan Edukator DM 3 hari (3 hr x 8 jam)= 32 jam Materi yang sesuai dengan mata kuliah askep III DM adalah perawatan kaki diabet 8 jam 3 hari (3 hr x 8 jam)= 32 jam MATA KULIAH TERKAIT Askep III DM (DM dengan komplikasi kaki diabetic) Pendidikan kesehatan DM LAMA KULIAH PER SEMESTER 84 jam/semester= 3 sks 42 jam/semester= 2 sks NILAI KONVERSI 32/84 x 3 sks = 1,14 sks x persentase jumlah jam materi pelatihan yang sesuai dengan materi pada mata kuliah di DIV Kep Perhitungan : 1,14 sks x 0,1 = 0,11 32/42 x 2 sks = 1,52 sks

23 VERSI 2: Berdasarkan skala konversi yang ditetapkan NO SERTIFIKAT LAMA PELATIHA N 1 Pelatihan Kaki Diabet 2 Pelatihan Edukator DM 3 hari (3 hr x 8 jam)= 32 jam 3 hari (3 hr x 8 jam)= 32 jam MATA KULIAH TERKAIT Askep III DM (DM dengan komplikasi kaki diabetic) Pendidikan kesehatan DM LAMA KULIAH PER SEMESTER 84 jam/semest er= 3 sks 42 jam/semest er= 2 sks NILAI KONVERSI 3hr/2hr x 0,5 sks = 0,75 sks* 3 hr/2 hr x 0,5 sks = 0,75 sks* *Keterangan: 1 sertifikat (min 2 hari pelatihan/seminar/workshop) = 0,5 sks

24 SEKIAN DAN TERIMA KASIH

REKOGNISI PEMBELAJARAN LAMPAU IMPLEMENTASI

REKOGNISI PEMBELAJARAN LAMPAU IMPLEMENTASI REKOGNISI PEMBELAJARAN LAMPAU IMPLEMENTASI TIPE RPL RPL TYPE A1 RPL terhadap hasil belajar yang berasal dari pendidikan formal Tujuan : untuk memfasilitasi mahasiswa yang pindah dari satu program studi
