BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. Sebagai bagian terakhir dari penyusunan skripsi ini tentang Aktifitas

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. Sebagai bagian terakhir dari penyusunan skripsi ini tentang Aktifitas"

Transkripsi

1 77 BAB V KESIMPULAN DAN SARAN Sebagai bagian terakhir dari penyusunan skripsi ini tentang Aktifitas Marketing Public Relations (MPR) Dalam Mengkomunikasikan Brand Identity Sumitomo Pipe oleh PT. PARADISE PERKASA Jakarta. Disini penulis akhirnya menarik kesimpulan dan memberikan beberapa masukan ataupun saran sebagai berikut : 5.1. Kesimpulan Dari hasil penelitian yang dilakukan penulis pada saat pelaksanaan program Aktifitas Marketing Public Relations (MPR) Dalam Mengkomunikasikan Brand Identity Sumitomo Pipe oleh PT. PARADISE PERKASA Jakarta. Penulis dapat menarik beberapa kesimpulan bahwa ternyata Marketing Public Relations (MPR) PT.PARADISE PERKASA sudah menjalankan peran dan tugas nya sebagai Marketing Public Relations (MPR), hal ini terbukti dengan beberapa aktifitas yang telah mereka tempuh yaitu : 1. Publications atau publikasi atau yang biasa disebut dengan promosi, yang berfungsi untuk menyebarluaskan informasi melalui berbagai media tentang sesuatu dari perusahaan yang perlu diketahui publik. PT. PARADISE PERKASA sudah melakukan berbagai promosi melalui iklan nya di majalah ataupun di salah satu Koran terkenal di jakarta yaitu Koran kompas.(lihat lampiran) 77

2 78 2. Event atau lebih kita kenal dengan sebutan pameran yaitu merancang acara tertentu dalam peristiwa khusus (special events) yang dipilih dalam jangka waktu, tempat dan objek tertentu untuk menarik opini publik. Pada PT. PARADISE PERKASA, mereka sudah melakukan pameran secara berkala setiap tahunnya, yaitu dengan mengikuti pameran Oil & Gas Indonesia yang diadakan setiap tahunnya di JiExpo kemayoran jakarta pada bulan September Dan tetap menonjolkan atau mengedepankan produk andalan mereka yaitu pipe sumitomo asal jepang.(lihat lampiran) 3. News atau Berita, yang dimaksud berita disini adalah upaya menciptakan berita melalui press release, news letter dan buletin dengan tehnik penulisan yang baik. Pada PT. PARADISE PERKASA, tehnik ini pun sudah dilakukan oleh MPR Perusahaan, dengan membuat press release di sebuah majalah oil & gas, yaitu majalah GeoEnergy edisi mei-juni 2010 yang memberikan informasi perusahaan serta memberikan citra positif perusahaan. Dimana PT. PARADISE PERKASA juga mengangkat salah satu brand produknya yaitu pipe sumitomo agar reputasi nya tetap baik di khalayak publik. (lihat lampiran) 4. Identity Media (Inform Of Image) yaitu memberitahukan sesuatu kepada publik atau menarik perhatian sehingga memperoleh tanggapan berupa citra positif dari suatu proses tidak ada menjadi ada, tidak tahu menjadi tahu, setelah tahu menjadi suka dan kemudian diharapkan timbul sesuatu berupa citra. Sebagai contoh perusahaan perlu membuat identitas yang bisa dikenal oleh masayarakat dengan mudah. Misalnya : logo perusahaan,

3 79 alat-alat tulis, brosur, tanda, formulir perusahaan, kartu nama, bangunan, seragam dan peraturan pakaian. Demikian juga yang telah dilakukan oleh PT. PARADISE PERKASA, yang telah memiliki Logo perusahaan, dan juga mengenakan seragam di hari-hari tertentu, serta memiliki formulir perusahaan, alat-alat tulis yang di beri logo perusahaan. Selain itu juga PT. PARADISE PERKASA sangat identik dengan salah satu brand pipe terkenal nya yaitu PIPE SUMITOMO yang berasal dari Jepang. (lihat lampiran) 5. Lobbying (Negosiasi) atau biasa disebut dengan ketrampilan untuk melobi dan bernegosiasi untuk menimbulkan efek win-win solution. Lobby punya manfaat besar bagi organisasi dan kepentingan publik. Fungsi lobby adalah untuk mempengaruhi keputusan atau masalah yang dapat menguntungkan sejumlah orang ataupun kedua belah pihak. Hal ini juga sudah dilakukan dengan baik oleh Marketing Public Relations PT. PARADISE PERKASA, terlihat dari adanya hubungan baik dengan customer atau pelanggan dan semakin banyak nya customer yang menjadi pelanggan di PT. PARADISE PERKASA. Terbukti bahwa Marketing Public Relations PT. PARADISE PERKASA dapat melakukan lobby atau negosiasi dengan baik dengan para customer nya, salah satunya adalah dengan PT Rekayasa Industri. (lihat lampiran) Hal hal atau poin poin diatas terbukti sudah dijalankan dengan baik oleh Marketing Public Relations PT. PARADISE PERKASA. Ini juga dapat terlihat pada makin banyaknya customer atau perusahaan perusahaan yang

4 80 memilih bergabung dengan PT. PARADISE PERKASA. Upaya upaya lain yang dilakukan oleh Marketing Public Relations (MPR) membentuk dan meningkatkan serta menjaga reputasi perusahaan terkait dengan merek (brand) produk dari perusahaan dilakukan dengan berbagai kegiatan dalam bentuk menjalin kerjasama yang baik dengan para supplier atau stockist, mempertahankan kualitas produk, serta tetap menjaga mutu dari brand brand yang dipasarkan. PT. PARADISE PERKASA juga menjalin kerjasama yang baik dengan perusahaan perusahaan kecil menengah sampai dengan perusahaan perusahaan yang berskala international. Mereka pun juga mempercayai akan kualitas barang atau produk yang disediakan oleh PT. PARADISE PERKASA. Hal itu tidak lepas dari campur tangan MPR (Marketing Public Relations) yang terlibat dalam berbagai rancangan aktifitas program untuk mempromosikan atau melindungi dan mengkomunikasikan aktifitas perusahaan dan produknya Saran Berdasarkan fakta atau bukti bukti yang penulis dapatkan maka beberapa saran yang penulis dapat berikan adalah sebagai berikut : a. Praktis Diharapkan bagi Marketing Public Relations (MPR) PT. PARADISE PERKASA untuk lebih mengoptimalkan alat (tools) yang sudah dijalankan dalam Aktifitas Marketing Public Relations (MPR) dimasa yang akan datang, yaitu dengan melakukan publikasi dan beriklan sebulan sekali, melakukan pameran

5 81 (exhibition) setiap tahunnya, membuat (news) melalui press release sebulan sekali, menyebarkan brosur Identity Media (Inform Of Image) lebih sering lagi melalui meeting-meeting (Lobbying) yang dilakukan dengan para customer, ini bisa dilakukan setiap minggu. Ini dilakukan agar PT. PARADISE PERKASA terutama dalam hal merk atau brand dari produk produk itu sendiri, menjadi lebih baik lagi dan lebih positif dalam pelaksanaan aktifitas program Marketing Public Relations (MPR). 1. Penulis memberi masukan bahwa sebaiknya dalam proses pelaksanaan aktifitas Marketing Public Relations yang dilakukan oleh PT. PARADISE PERKASA, dapat menggunakan program Community Involvement atau mengadakan kontak sosial dengan kelompok masyarakat tertentu untuk menjaga hubungan baik dengan pihak perusahaan atau PT. PARADISE PERKASA yang diwakilinya. Agar perusahaan lebih mudah lagi untuk menjalin kerjasama dengan berbagai pihak masyarakat. 2. Selanjutnya menurut penulis, perusahaan juga harus menerapkan program Social Responsibility yaitu tanggung jawab sosial dan kepedulian kepada masyarakat untuk mencapai sukses dalam memperoleh simpati atau empati dari khalayak. Poin ini belum dilaksanakan oleh Marketing Public Relations (MPR), saran penulis agar poin ini dapat dilaksanakan dikemudian hari oleh Marketing Public Relations (MPR) PT. PARADISE PERKASA.

6 82 b. Akademis Diharapkan bagi para mahasiswa Fakultas Ilmu Komunikasi khususnya jurusan PR (Public Relations) dalam melakukan penelitian yang sama mengenai Aktifitas Marketing Public Relations (MPR) sekiranya dapat melakukan pendekatan yang berbeda. Dan untuk penelitian selanjutnya penulis menyarankan agar lebih dapat menggali lebih dalam dengan bukti-bukti yang kongkrit serta lebih baik lagi atau lebih fokus lagi membahas permasalahan terutama untuk penerapan aktifitas dari program-program Marketing Public Relations MPR yang diarahkan pada penelitian yang menganalisa suatu isi inti dari suatu permasalahan.

Public Relation terpecah kedalam marketing public relations dan corporate public relations.

Public Relation terpecah kedalam marketing public relations dan corporate public relations. MARKETING PR Public Relation terpecah kedalam marketing public relations dan corporate public relations. Marketing public relations untuk membentuk citra perusahaan yang berdampak terhadap keputusan pembelian.
