MASTITIS SUBKLINIS PADA SAPI PERAH DI INDONESIA : PENDEKATANNYA

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "MASTITIS SUBKLINIS PADA SAPI PERAH DI INDONESIA : PENDEKATANNYA"

Transkripsi

1 MASTITIS SUBKLINIS PADA SAPI PERAH DI INDONESIA : PENDEKATANNYA MASALAH DAN SUPAR Balai Penelitian Veteriner Jalan R.E. Martadinata 30, P.O. Box 52, Bogor PENDAHULUAN Mastitis pada sapi perah merupakan salah satu penyakit yang sangat merugikan, karena menurunkan kualitas dan produksi susu. Penyakit ini tersebar luas di berbagai belahan dunia (DOHOO dan LESLIE, 1991 ; DOHoo dan MORRIS, 1993), termasuk Indonesia (HIRST et al, 1984, 1985 ; BUDIHARTA dan WARUDJU, 1985 ; WARUDJU dan BUDIHARTA, 1985). Penyakit tersebut dapat dibedakan dalam bentuk yang klinis dan subklinis. Para peternak sapi perah umumnya sudah mengenal bentuk mastitis klinis. Akan tetapi untuk mastitis subklinis (MSK) peternak umumnya belum mengetahui, karena tidak tampak tanda-tanda klinisnya. Untuk mengetahui adanya MSK perlu diketahui jumlah kandungan sel somatik dalam susu (Hirst et al 1985). Distribusi MSK dalam peternakan sapi perah tergantung kepada distribusi infeksi mikroba patogen mastitis dalam kelenjar susu atau mammae. Faktor penting yang mempengaruhi distribusi MSK pada sapi perah ialah terdapatnya kuartir (puting susu) yang terinfeksi oleh patogen mastitis pada tiap-tiap sapi perah. Jumlah sel somatik pada susu beberapa hari awal laktasi bukan merupakan indikator yang baik adanya infeksi pada kelenjar susu. Pada sapi yang tidak terinfeksi oleh mikroba patogen mastitis, jumlah sel somatik akan turun sampai umur 2 minggu post partus dan selanjutnya jumlah sel somatik akan tetap stabil. Akan tetapi bila terjadi infeksi, jumlah sel somatik akan naik (DOHoo dan MORRIS, 1993). Pada kondisi ini kemungkinan besar jumlah sel somatik dalam susu akan naik, sejalan dengan peningkatan jumlah sel somatik diikuti dengan penurunan produksi susu. Adanya sel somatik dalam susu, secara tidak langsung dapat diuji reagen komersial dalam bentuk Kit, tetapi penggunaan Kit di lapangan tidak banyak dilakukan oleh para peternak, kecuali pada perusahaan peternakan sapi perah yang berskala besar (SUPAR, 1994). Sel somatik dalam susu dapat dihitung secara langsung dengan mempergunakan beberapa cara antara lain berupa instrumen elektronik (Coulter Counter, Coulter Electronics Ltd, UK) atau secara photometric (Fos- samatic, Fost Electric, Hillerod, Denmark). Akan tetapi alat ini sangat mahal bagi peternak di Indonesia dan sulit mendapatkannya. Dalam dasawarsa terakhir ini di Balai Penelitian Veteriner, Bogor telah dikembangkan metode pemeriksaan MSK secara tidak langsung. Teknik ini dimodifikasi dari teknik Aulendorfer Mastitis Probe (AMP) disesuaikan dengan kondisi setempat. Modifikasi metode tersebut telah diuji di laboratorium dan dibandingkan dengan perhitungan sel somatik (HIRST et al 1985 ; SUDIBYO et al, 1991). Pada tulisan ini ini dikemukakan rangkuman hasil-hasil penelitian mastitis di Indonesia, dengan harapan agar para peternak sapi perah mengeta hui dan melakukan pencegahan ataupun pengobatannya. Teknik deteksi MSK dan upaya pengendalian mastitis dapat diterapkan pada tingkat peternak atau paling tidak pada tingkat koperasi susu. Dengan demikian, pada gilirannya akan dapat menaikkan produksi susu dan pendapatan peternak sapi perah meningkat. PENYEBAB MASTITIS Mastitis pada sapi perah disebabkan oleh berbagai jenis mikroba patogen yang masuk ke dalam ambing melalui saluran puting susu. De ngan demikian penularan mikroba patogen mastitis dapat terjadi dari satu puting ke puting lainnya pada satu ambing pada waktu pemerahan. Proses penularan agen penyebab mastitis ini dapat terjadi pada waktu pemerahan yang dilakukan secara manual. Di samping itu, penularan dapat juga terjadi melalui tangan pemerah, air untuk mencuci ambing susu, kain lap, atau peralatan yang lain yang dipakai untuk mengeringkan ambing sebelum dan sesudah pemerahan. Pada proses pemerahan dengan mesin penularan mikroba patogen melalui peralatan tersebut dapat dikurangi. Agen penyebab mastitis paling banyak disebabkan oleh mikroba dari kelompok bakteri dibandingkan ragi atau kapang. Namun demikian ada sebagian kecil mastitis yang disebabkan bukan oleh mikroba, kasus ini dinamakan mastitis non spesifik. Mikroba patogen yang pernah diiso- Iasi dari kasus mastitis di Indonesia tertera pada 48

2 WARTAZOA Vol. 6 No. 2 Th Tabel 1. Agen penyebab mastitis sangat komplek, namun demikian mikroba patogen yang paling dominan berupa spesies bakteri dari genus Streptococcus. Tabel 1. Patogen mastitis yang berhasil diasingkan dari sapi perah di Indonesia Nama organisme Streptococcus agalactiae Strap. dysagalactiae Streptococcus uberis Staphylococcus aureus Staphy. epidermidis Coliform Candida sp Bakteri lainnya Sumber HIRST et al, 1984; POELOENGAN et al. 1984, ROMPIS et al HIRST et al, 1984; POELOENGAN et al ; Rompis et al HIRST et al, 1984; POELOENGAN et al ; Rompls et al POELOENGAN et al. 1984, HIRST et al ; Rompls et al ; HIRST et al., 1984, POELOENGAN et al., 1984; Rompls et al., 1985; POELOENGAN et al. 1984; HASTIONo et al., 1983 PREVALENSI MASTITIS Dalam penelitian intensif yang dilakukan di beberapa tempat peternakan sapi perah di Jawa Barat, Jawa Tengah, Jawa Timur den Daerah Istimewa Yogyakarta prevalensi mastitis subklinis berkisar antara 37 sampai 67% den mastitis klinis antara 5 sampai 30%. Distribusi mastitis di beberapa daerah yang diteliti tertera pada Tabel 2. Dari tabel tersebut kelihatan jelas bahwa prevalensi MSK jauh lebih tinggi dari pada yang klinis. di Kabupaten Boyolali tahun 1984 adalah sebesar 19,0% per hari, sedangkan pada infeksi berat penurunan produksi susu dapat mencapai 36,0% per hari (HUTABARAT et al., 1985a,b). Dari penelitian yang dilakukan oleh pare peneliti Balai Penelitian Veteriner, dilaporkan bahwa kerugian ekonomi karena penurunan produksi susu akibat MSK sebesar 14,6% atau sekitar 2 liter tiap ekor tiap hari. Pada tahun 1985, kerugian akibat MSK ditaksir sebesar 8,5 milyard rupiah per tahun, bila tingkat infeksi MSK sebesar 67%, tanpa dilakukan pengendalian yang intensif (HIRST et al., 1985). DIAGNOSIS MASTITIS SUBKLINIS Mastitis subklinis tidak memberikan tandatanda secara klinis, sapi tampak sehat den napsu Tabel 2. Prevalensi mastitis pada sapi perah di Indonesia Lokasi peternakan Mastitis (%) Subklinis Minis Sumber data Sukabumi, Bandung 63,0 5,0 Rompis et al., 1985 Sukabumi, Bandung, Bogor 75,2 7,8 SUPAR, 1994 Pasuruan (Jawa Timur) 67,0 5,0 HIRST et al., 1985 Pasuruan (Jawa Timur) 38,3 20,0 SUDIBVO et al., 1991 Baturaden (Jawa Tengah) 55,8 24,3 HIRST et al., 1984 Boyolali (Jawa Tengah) 62,5 30,0 HUTABARAT et al., 1985b Daerah Istimewa Yogyakarta 36,9 10,7 WARUDJU den BUDIHARTA, 1985 KERUGIAN EKONOMI- Kerugian ekonomi akibat mastitis adalah berupa penurunan produksi susu, masa laktasi yang lebih pendek den bertambahnya biaya pe ngobatan penyakit. Penelitian menunjukkan betapa masih tingginya kasus MSK pada peternak tradisional maupun perusahaan peternakan skala besar. Penurunan produksi susu per kuartir akibat MSK ringan dalam penelitian di daerah persusuan makan baik'. Untuk menentukan sapi perah laktasi menderita mastitis subklinis (MSK), sel somatik dalam susu harus diperiksa. Banyak metode yang dapat dipakai untuk mengetahui jumlah sel somatik dalam susu, secara langsung maupun tidak langsung. Namun alat tersebut sangat mahal harganya bagi peternak umumnya. Dalam dasawarsa terakhir ini di Balai Penelitian Veteriner (BALITVET) Bogor telah dikembangkan metode deteksi MSK. sederhana namun cukup akurat, yaitu metode 49

3 SUPAR : Mastitis Subkfinis pada Sapi Perah di Indonesia Aulendorfer Mastitis Probe (AMP) yang dimodifikasi terhadap kondisi laboratorium setempat (HIRST et al., 1985 ; SUDIBYO et al., 1992 ). Uji AMP ini ticlak terlalu mahal biaya peralatan clan biaya operasionalnya. Bahan kimia dapat diperoleh di pasaran setempat. Adapun bahan yang diperlukan clan cara untuk melakukan pengujian uji MSK secara AMP yang dimodifikasi oleh HIRST et a/.(1985) secara singkat diuraikan sebagai berikut : dari 1 sampai dengan 8. Nilai 1-2 hewan sehat, nilai 3-5 hewan menderita MSK seclang clan nilai AMP 6-8 MSK berat, hampir mendekati klinis, ambing menderita infeksi berat clan perlu pengobatan. 1. Pereaksi AMP Na-dodecyl hydrogen sulfate 40 gram Harnstoff urea gram Phenolphtalein 80 mg dalam aquades 50 ml Ditambah aquadest sampai volume 1000 mililiter 2. Cara mengerjakan AMP - Masukan 3 ml sampel susu dalam tabung reaksi kecil - Tambahkan pereaksi AMP yang dibuat di atas sebanyak 3 ml, kocok sampai rata perlahan-lahan. - Didiamkan dalam temperatur kamar selama 24 jam. - Buat garis-garis mendatar sejajar mulai skala 0 sampai 8 setinggi campuran susu tersebut dipakai untuk penilaian reaksi (Lihat Gambar 1). 3. Pengamatan reaksi clan penilaian. Reaksi perubahan yang terjadi dalam tabung bila diamati dengan teliti sejak awal adalah terjaclinya suspensi yang bersifat gelatinous yang terbentuk dalam dasar tabung, berwarna agak putih yang naik ke atas, bagian bawah menjadi agak jernih. Intensitas reaksi yang terbentuk dari materi gelatinous tersebut kemungkinan berupa DNA dari sel somatik yang lisis karena pengaruh deterjen pereaksi atau senyawa-senyawa protein yang sangat komplek yang disekresikan dalam susu. Bahan gelatinous tersebut secara proporsional sebanding dengan intensitas peradangan atau inflamatory response dari sel kelenjar susu. Dalam uji AMP ini, reaksi dibaca dengan garisgaris sejajar, masing-masing unit satu sentimeter, skala garis-garis sejajar diletakan dibelakang tabung (Gambar 1). Nilai intensitas sel radang atau sel somatik yang paling tinggi ialah 8 (hampir seluruh isi tabung tampak berisi suspensi gelatinous warna putih), sedangkan yang paling renclah nilainya 1 (hampir seluruh tabung tampak jernih). Dengan demikian nilai uji metode deteksi mastitis dapat clibedakan Gambar 1. Petunjuk penilaian uji AMP yang dimodifikasi Sumber : Dokumen petunjuk kerja laboratorium Bakteriologi BALITVET Aplikasi metode AMP dalam deteksi MSK akan berdampak positif dalam pengendalian mastitis. Hasil evaluasi ini dapat dipakai untuk menen tukan apakah sapi laktasi perlu diobati atau ticlak. Secara ekonomis penggunaan AMP akan menekan penggunaan obat-obatan pada sapi dalam periode kering kandang. Metode AMP ini sangat sederhana clan dapat diterapkan di daerah peternakan sapi perah atau KUD yang menangani ternak sapi perah. Pada gilirannya apabila metode AMP ini diterapkan secara cermat clan tepat kerugian petani peternak sapi perah terhadap mastitis dapat ditekan. KORELASI UJI AMP DENGAN UJI PERHITUNGAN SOMATIK Dalam penelitian yang dilakukan oleh staf peneliti Balai Penelitian Veteriner dilaporkan, bahwa terdapat korelasi positif antara metode AMP dengan metode perhitungan sel somatik (HIRST et a/., 1985). Dari kuartir yang diambil sampel susunya clan diperiksa dengan metode perhitungan sel somatik clan mentode AMP yang dimodifikasi, hasilnya secara ringkas tertulis pada Tabel 3. Analisis regresi nilai rata-rata perhitungan sel somatik memberikan korelasi positif (r= 0,9759) terhadap nilai uji AMP pada inkubasi selama 3 jam. 50

4 WARTAZOA VOL 6 No. 2 Th Sedangkan pada inkubasi 24 jam memberikan nilai korelasi yang lebih besar (r=9938). Tabel 3. Hubungan antara uji AMP dan uji perhitungan sel somatik dari sampel susu Nilai Uji AMP (Sumber : HIRST et al., 1985) Nilai rata-rata uji perhitungan sel somatik (x 1003 ) sel per ml inkubasi 3 jam PENGENDALIAN MASTITIS Inkubasi 24 jam Dari uraian dimuka dapat disimpulkan bahwa setiap satu kasus mastitis klinis selalu diikuti oleh mastitis subklinis antara 4 sampai 14 kasus (Tabel 2). Dari hasil penelitian tersebut menunjukkan, bahwa hampir semua mastitis klinis selalu berasal dari MSK. Oleh karena itu, peternak harus benarbenar menyadari clan mengetahui akan hal itu dan berupaya untuk melakukan usaha penekanan kasus MSK. Di samping itu, harus mengetahui faktor-faktor yang menyebabkan infeksi ambing. Dari penelitian diketahui bahwa setiap kuartir ambing yang terserang MSK produksi susu akan turun antara 10-15% per hari (HIRST et al., 1985). Selain itu, nilai atau kualitas nutrisi susu menurun, susu dapat diafkir, masa laktasi lebih pendek, biaya pengobatan naik. Kesemuanya itu akan menyebabkan kerugian ekonomi, apabila tidak ditanggulangi dengan cepat clan tepat. Secara alamiah, pada sapi laktasi sel darah putih (sel somatik) akan memasuki kuartir ambing. Pada kondisi yang terinfeksi oleh patogen masti tis, butir darah putih tersebut akan masuk dalam kuartir secara berlebihan. Hal ini terjadi sebagai respon untuk memerangi kuman patogen yang berada dalam kuartir ambing, sel darah putih tersebut terbawa keluar oleh susu. Oleh karena itu dengan memperhatikan derajat kepadatan sel somatik dalam sampel susu derajat MSK dapat ditentukan. Ada beberapa cara untuk mengetahui kandungan sel somatik seperti telah disebutkan dimuka. Cara pemeriksaan MSK yang paling mu rah biayanya adalah uji AMP. Pada kepadatan sel somatik lebih dari sel per ml susu yang setara dengan nilai uji AMP 3-5, sapi menderita mastitits subklinis. Pemeriksaan bakteri dalam susu tidak dapat dipakai sebagai pegangan dalam penentuan kesehatan ambing susu, karena jumlah kuman dalam susu dipengaruhi oleh banyak faktor, seperti: sanitasi dan kebersihan alat-alat untuk pemerahan susu, air untuk mencuci ambing yang tidak bersih, pengambilan sampel susu tidak langsung didinginkan sehingga bakteri sudah berkembang biak. Oleh karena itu, walaupun kepadatan kuman tinggi tidak dapat dipakai pegangan dalam menentukan derajat mastitis. Kondisi yang demikian berpengarukh langsung dalam penularan silang agen penyakit antar ternak dalam satu kelompok atau kandang. Titik berat pengendalian mastitis ialah upaya penekanan terjadinya infeksi silang antara puting yang terinfeksi ke puting susu yang sehat dalam satu ternak atau antar ternak. Setelah itu diikuti dengan penekanan jumlah sapi yang terinfeksi mastitis, dengan melakukan pengobatan pada saat kering kandang. Kalau dalam suatu peternakan terdapat mastitis klinis atau MSK berat, perlu segera diadakan tindakan untuk mencegah terjadinya infeksi silang. Dewasa ini, pemakaian obat-obat celup puting atau semprot sudah banyak dilakukan oleh para peternak, namun demikian pemantauan evaluasi efektifitas obat tersebut terhadap kuman patogen penyebab mastitis isolat lapang atau resistensinya terhadap obatobat yang beredar di lapangan tidak banyak dilakukan penelitian, padahal obat tersebut sudah dipakai selama bertahun-tahun. KESIMPULAN Program pengendalian mastitis yang teratur dapat berhasil dengan baik apabila diikuti dengan pengendalian MSK. Dengan mengetahui kondisi atau derajat MSK tiap kuartir ambing susu maka langkah pengobatan yang tepat dan hemat untuk pengobatan dapat dilakukan dan program pengendalian serta pengobatan MSK clan mastitis klinis dapat disusun sedini mungkin. Uji AMP untuk deteksi MSK sudah diperkenalkan sejak lama kepada para peternak atau koperasi atau KUD persusuan, namun pelakasanaan di lapangan untuk dilakukan secara periodik masih jauh dari apa yang diharapkan, atau dengan kata lain adopsi hasil-hasil penelitian penyakit clan teknologi pengendalian penyakit mastitis oleh para pengguna jasa masih perlm ditingkatan. 5t

5 SUPAR : Mastitis Subkfinis pada Sapi Perah di Indonesia DAFTAR PUSTAKA BUDIHARTA S. dan B. WARUDJU Mastitis di Daerah Istimewa Yogyakarta. 11 Isolasi bakteri penyebab dan resistensi terhadap' beberapa antibiotika. Hemerazoa. 72 (1) : DOHOO, I. R. and K. E. LESLIE Evaluation of change in Somatic cell counts as indicators of new intramammary infection. Preventive. Vet. Med. 10 : DOHOO, I. R. and R. S. MORRIS Somati c cell count patterns in Prince Edward Island dairy herds. Preventive Vet. Med. 15 : HIRST, R. G. SUPAR, J. EMIN. Y. SETIADI and SUPAR- TONO Report on Milk examination for clinical and subclinical mastitis at Baturaden, Purwokerto Central Java. HIRST, R. G., A. NURHADI, A. ROMPIS, J. WINS, SUPARTONO and Y. SETADI The detection subclinical mastitis in the tropic and the essesment of associated milk production losses. Proceedings of the third AAAP animal science congress. Seuol, Korea. Vol I : HUTABARAT T. P. N., S. WITONO and D. H. A. UNRUH. 1985a. Problemati k mastitis pada peternakan sapi perah rakyat di Kabupaten Bo yolali. 1. Pengaruh faktor lingkungan dan sanitasi pemerahan terhadap mastitis. Laporan tahunan hasil penyidikan penyakit hewan di Indonesia periode : HUTABARAT T. P. N., S. WITONO and D. H. A. UNRUH. 1985b. Problemati k mastitis pada peternakan sapi perah rakyat di Kabupaten Bo yolali. 2. Penurunan produksi susu akibat mastitis. Laporan tahunan hasil penyidikan penyakit hewan di Indonesia periode : POELOENGAN, M; E D. SETIAWAN dan S. HARDJOU- TOMO Inventarisasi bakteri dari kejadian mastitis pada sapi perah di daerah Bogor dan sekitarnya. Penyakit Hewan Vol. 16 (28) : Rows, A., A. NURHADI, R. G. HIRST, SUPARTONO, Y. SETIADI and J. WINS Proceedings of the third AAAP animal science congress. Seol, Korea. Vol I : SUDIBYO, A.,M. POELOENGAN, S. BAHRI, SUPARTONO dan Y. SETIADI Pengendalian mastitis pada sapi, perah di pasuruan Jawa Timur. Laporan penelitian Balai Penelitian Veteriner. Tahun anggaran SUPAR, Laporan pengamatan lapangan praperlakuan penelitian dampak ekonomi pengendalian kolibasilosis dan mastitis pada sapi perah. WARUDJU B. dan BUDIHARTA Mastitis di Daerah Instimewa Yogyakarta. I. Distribusi dan epidemiologi. Hemerazoa. 72(1) :

KAJIAN PENGENDALIAN MASTITIS SUBKLINIS PADA SAPI PERAH

KAJIAN PENGENDALIAN MASTITIS SUBKLINIS PADA SAPI PERAH KAJIAN PENGENDALIAN MASTITIS SUBKLINIS PADA SAPI PERAH (Studies on Subclinical Mastitis Control in the Dairy Cows) SUPAR dan TATI ARIYANTI Balai Besar Penelitian Veteriner, Bogor ABSTRACT Mastitis is a
