PRODUK & LAYANAN VALUTA ASING. Surabaya, 15 Desember 2016

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PRODUK & LAYANAN VALUTA ASING. Surabaya, 15 Desember 2016"

Transkripsi

1 PRODUK & LAYANAN VALUTA ASING Surabaya, 15 Desember 2016

2 OVERVIEW BANK JATIM Bank Jatim beroperasi sebagai bank devisa sejak bulan Agustus 1990 Resmi menjadi anggota SWIFT (Society Worldwide Interbank Financial Telecommunication) pada tahun 2007 SWIFT Code atau BIC (Bank Identification Number) : BJTMIDJA

3 CABANG DEVISA BANK JATIM GRESIK PERAK JEMBER MALANG BANYUWANGI SIDOARJO PROBOLINGGO CABANG UTAMA SURABAYA CABANG DEVISA JAKARTA

4 JARINGAN DEVISA YG AKAN DIBUKA MOJOKERTO BOJONEGORO PASURUAN CAB DR SOETOMO KEDIRI CAB.HR MUHAMMAD YG AKAN DIBUKA TH 2017 MADIUN

5 JENIS CURRENCY DI BANK JATIM HKD USD JPY GBP CURRENCY SGD EUR CNY

6 LAYANAN DEVISA BANK JATIM PRODUK SIMPANAN JASA VALAS EXPORT IMPORT GIRO VALAS REMIITANCE (OT & IT) L/C EXPORT & IMPORT DEPOSITO VALAS BANK GARANSI SKBDN EXPORT & IMPORT TABUNGAN VALAS REFFERENSI BANK DOCUMENTARY COLLECTION MONEY CHANGER PEMBAYARAN PAJAK EXIM

7 PRODUK SIMPANAN GIRO VALAS KETERANGAN KETENTUAN Partner terbaik bisnis anda Setoran awal minimum USD 500 Jasa giro kompetitif Biaya administrasi ringan Setoran : Dalam Rupiah Dalam Bank Notes Penarikan : Dalam Rupiah Dalam Bank Notes dikenakan komisi : - s/d USD > USD 5000 Biaya : Penutupan rekening Administrasi bulanan Nominal USD x kurs jual TT Tidak dikenakan komisi Nominal USD x kurs beli TT 0,50% 1,00% USD 15 USD 5

8 PRODUK SIMPANAN DEPOSITO VALAS Setoran awal minimum USD 1000 Dapat dijadikan coverage pembukaan L/C Suku bunga bersaing NOMINAL JANGKA WAKTU 1 BULAN 3 BULAN 6 BULAN 12 BULAN USD ,25 % 0,25% 0,25% 0,25% USD ,30% 0,30% 0,30% 0,30%

9 PRODUK SIMPANAN TABUNGAN VALAS Suku bunga kompetitif Bebas biaya saldo minimum Syarat ringan dan mudah Dapat dijadikan coverage pembukaan L/C

10 JASA VALAS REMITTANCE OUTGOING TRANSFER Dengan kemudahan optional full amount atau sharing beneficiary One day service Tarif kompetitif INCOMING TRANSFER Kemudahan menerima dana dari seluruh negara Kurs kompetitif Real Time Settlement

11 JASA VALAS REFFERENSI & GARANSI BANK Refferensi Bank merupakan Surat Pernyataan yang dikeluarkan oleh Bank Jatim yang menerangkan bahwa orang / perusahaan yang mengajukan adalah benar-benar nasabah Bank Jatim. Bank Garansi merupakan jaminan pembayaran dari Bank yang diberikan kepada pihak penerima jaminan apabila pihak yang dijamin tidak dapat memenuhi kewajiban atau cidera janji (Wanprestasi) Referensi Bank dan Garansi Bank dapat digunakan oleh nasabah untuk mengikuti pelelangan proyek tertentu. KEUNTUNGAN REFFERENSI & GARANSI BANK Biaya yang kompetitif Meningkatkan kepercayaan yang diperlukan oleh rekan bisnis nasabah Sebagai syarat untuk mengikuti pelelangan Proyek

12 MONEY CHANGER JASA VALAS MONEY CHANGER Bank Jatim Money Changer adalah layanan bisnis jual beli uang kertas asing (UKA) dengan keunggulan sebagai berikut : Melayani penukaran mata uang utama dunia Kurs transaksi yang kompetitif Transaksi Real Time On Line

13 JASA VALAS PEMBAYARAN PAJAK EXIM Merupakan salah satu jenis layanan yang diberikan oleh Bank Jatim kepada nasabah Layanan Pajak ini berkaitan dengan status Bank Jatim sebagai Bank Operasional V (BO V) atau sebagai Bank Persepsi Sistem layanan Online telah disyahkan oleh Dirjen Pajak Pusat dan diakui keabsahannhya.

14 EXPORT IMPORT IMPORT adalah Kegiatan memasukkan barang ke Daerah Kepabeanan EXPORT adalah Kegiatan mengeluarkan barang dari Daerah Kepabeanan Daerah Pabean adalah wilayah Republik Indonesia yang meliputi wilayah darat, perairan dan ruang udara di atasnya, serta tempat-tempat tertentu di Zona Ekonomi Ekslusif dan Landas Kontinen yang di dalamnya berlaku Undang-Undang Kepabeanan

15 TERMS OF PAYMENT EXPORT IMPORT CONSIGNMENT ADVANCE PAYMENT COLLECTION OPEN ACCOUNT SHIPMENT TERMS OF PAYMENT LETTER OF CREDIT / SKBDN

16 OPEN ACCOUNT SHIPMENT Open Account Shipment adalah eksportir mengirim barangnya terlebih dahulu kepada importir. Setelah barang sampai/dokumen diterima, importir baru melakukan pembayaran kepada eksportir. Buyer melaksanakan pembayaran dikemudian hari pada waktu yang telah disepakati.

17 ADVANCE PAYMENT Advance Payment adalah importir membayar terlebih dahulu kepada eksportir baik partial payment maupun full payment sebelum barang dikirim, dan setelah menerima pembayaran, eksportir baru mengikirimkan barangnya

18 CONSIGNMENT Consignment adalah eksportir mengirim barangnya terlebih dahulu kepada importir. Setelah barang terjual, importir baru melakukan pembayaran kepada eksportir. Tidak ada kepastian kapan pembayaran akan diterima dari importir

19 DOCUMENTARY COLLECTION AGAINTS PAYMENT (D/P) Documentary Collection (D/P) adalah sebuah perintah oleh eksportir kepada banknya untuk menagih pembayaran kepada importir sebagai imbalan dari penyerahan dokumen kepemilikan barang yang dikirim. (URC.522, 1996).

20 DOCUMENTARY COLLECTION AGAINTS ACCEPTANCE (D/A) Documentary Collection (D/A) adalah sebuah perintah oleh eksportir kepada banknya untuk menagih pembayaran kepada importir melalui akseptasi sesuai jangka waktu tertentu yang telah disepakati sebagai imbalan dari penyerahan dokumen kepemilikan barang yang dikirim. (URC.522, 1996).

21 LETTER OF CREDIT Instrument berupa janji tertulis Diterbitkan oleh bank (issuing bank) atas permohonan nasabah/importer Issuing bank akan melakukan pembayaran atau mengaksep atau menguasakan bank lain untuk menegosiasi, membayar atau mengaksep atas wesel dan dokumen yang diserahkan oleh eksporter/beneficiary sepanjang sesuai dengan persyaratan dan kondisi di dalam Letter of Credit (L/C) dipenuhi.

22 WHY USING L/C? Difference Of Government System Long Distance Regulation and Law Competition Market Difference Of Currency National Economic

23 WHY USING L/C? BUYER SELLER Low price and delay in payment High price and advance in payment Certainty of shipment of goods Certainty of payment Time of delivery Time of payment

24 FUNGSI L/C Merupakan suatu perjanjian antar bank dalam menyelesaikan transaksi komersial internasional Memberikan pengamanan bagi pihak-pihak yang terlibat dalam transaksi yang diadakan Memastikan adanya pembayaran sepanjang persyaratanpersyaratan L/C telah dipenuhi. Merupakan instrumen yang didasarkan hanya atas dokumendokumen dan bukan atas barang atau jasa. Membantu issuing bank memberikan fasilitas pembiayaan kepada importir dan memonitor penggunaannya

25 PERSYARATAN MEMBUKA L/C IMPOR DI BANK JATIM MEMILIKI API (ANGKA PENGENAL IMPOR) MENDAPATKAN PLAFOND IMPOR MENANDATANGANI PERJANJIAN PEMBUKAAN L/C MENANDATANGANI SURAT KUASA MEMILIKI REKENING MENGAJUKAN PERMOHONAN PEMBUKAAN L/C

26 BIAYA IMPORT KETERANGAN PEMBUKAAN L/C CATATAN : DITETAPKAN KMKP UNTUK PENERBITAN L/C IMPORT DISESUAIKAN DENGAN KMKP KREDIT EQUIVALENT RUPIAH PERUBAHAN L/C DENGAN NOMINAL TANPA NOMINAL PEMBATALAN L/C KETENTUAN 1/8% X NOMINAL (MINIMUM USD 50) 1/8% X NOMINAL (MINIMUM USD 50) USD 25 USD 5 + BIAYA BANK + KORESP + BIAYA TELEX JAMINAN PENGELUARAN BARANG (SHIPPING GUARANTEE) USD 10 + BIAYA BANK + KORESP + BIAYA TELLER Berdasarkan keputusan ALCO No. 054/078/XI/2016/TRE/FI&ALM, tanggal 14 Nov 2016, perihal : Penyampaian Surat Keputusan ALCO

27 PERSYARATAN PENGALIHAN HAK WESEL EKSPOR Memiliki SIUP, TDP, Akte Pendirian Memiliki NPWP Menandatang ani perjanjian pengalihan hak wesel ekspor ( hak regres ) Menandatang ani surat kuasa Memiliki rekening

28 BIAYA EXPORT KETERANGAN KETENTUAN PEMBERITAHUAN / PENERUSAN L./C UNTUK NASABAH USD 15 PERUBAHAN / AMANDEMEN L/C USD 15 PEMBATALAN L/C USD 15 PEMINDAHTANGANAN L/C USD 15 KOMISI NEGOSIASI DOKUMEN SIGHT L/C (L/C ATAS UNJUK) USANCE L/C (L/C BERJANGKA) 1/8% (MINIMAL USD 25 DAN MAKSIMAL USD 150) 1/8% (MINIMAL USD 25 DAN MAKSIMAL USD 150) TRANSIT TIME INTEREST WESEL EKSPOR SIGHT WESEL EKSPOR BERJANGKA PENGIRIMAN DOKUMEN SESUAI BIAYA JASA KURIR NEGO RATE 3% - 5% (DIHITUNG MULAI HARI PERTAMA SEJAK DOKUMEN DITERIMA) NEGO RATE 3,25% - 5% Berdasarkan keputusan ALCO No. 054/078/XI/2016/TRE/FI&ALM, tanggal 14 Nov 2016, perihal : Penyampaian Surat Keputusan ALCO

29 SURAT KREDIT BERDOKUMEN DALAM NEGERI (SKBDN) Sesuai Peraturan Bank Indonesia No. 5/6/PBI/2003 tanggal 2 Mei 2003,maka aturan Bank Indonesia yang harus dipenuhi oleh pihak-pihak yang terlibat dalam transaksi Surat Kredit Berdokumen Dalam Negeri (SKBDN) adalah sebagai berikut : SKBDN SKBDN harus secara tegas menyebutkan nama Surat Kredit Berdokumen Dalam Negeri SKBDN dan perubahannya tunduk pada PBI No. 5/6/PBI/2003 tanggal 2 Mei 2003 Bank, Pemohon, dan Penerima berkedudukan di dalam negeri Untuk transaksi perdagangan barang Dalam hal transaksi perdagangan barang terkait dengan transaksi perdagangan jasa yang tidak dapat dipisahkan, nilai barang > nilai jasa SKBDN hanya dalam bentuk Irrevocable Masa berlaku SKBDN dan tenor pembayaran atas kesepakatan antara Pemohon dan Bank Pembuka. Bahasa yang digunakan bahasa Indonesia, dan jika tidak dapat dihindari dapat dibuat dalam bahasa Inggris SKBDN tidak dapat dijadikan master untuk membuka LC ke luar negeri Tagihan SKBDN berjangka dapat dijadikan agunan untuk menerbitkan LC ke luar negeri sepanjang wesel yang diterbitkan atas dasar SKBDN sudah diaksep oleh Bank Pengaksep

30 SURAT KREDIT BERDOKUMEN DALAM NEGERI (SKBDN) SKBDN EXPORT SKBDN IMPORT

31 SKBDN TUNAI

32 SKBDN BERJANGKA

33 BIAYA SKBDN IMPORT KETERANGAN BIAYA PENERBITAN SKBDN IMPORT PEMBUKAAN SKBDN ( DITETAPKAN KMKP UNTUK PENERBITAN SKBDN SESUAI DENGAN KMKP KREDIT EQUIVALENT DENGAN RUPIAH) PERUBAHAN SKBDN DENGAN PERUBAHAN NOMINAL TANPA PERUBAHAN NOMINAL PEMBATALAN SKBDN KETENTUAN 1/8% X NOMINAL (MIN RP ) + BIAYA TELEX/MAIL 1/8% X NOMINAL (MIN RP ,) + BIAYA TELEX / MAIL RP ,- + BIAYA TELEX / MAIL RP ,- + BIAYA KORESPONDEN + BIAYA TELEX / MAIL JAMINAN PENGELUARAN BARANG / SHIPPING GUARANTEE RP ,- TRANSIT TIME INTEREST KETERANGAN KETENTUAN SKBDN SIGHT SUKU BUNGA JIBOR + 2-3% SKBDN USANCE SUKU BUNGA JIBOR + 2-3% Berdasarkan keputusan ALCO No. 054/078/XI/2016/TRE/FI&ALM, tanggal 14 Nov 2016, perihal : Penyampaian Surat Keputusan ALCO

34 BIAYA SKBDN EXPORT KETERANGAN BIAYA TERIMA SKBDN EXPORT PEMBERITAHUAN PENERUSAN SKBDN UNTUK NASABAH PENERUSAN PERUBAHAN / AMANDEMEN SKBDN PENERUSAN PEMBATALAN SKBDN PEMINDAHTANGANAN SKBDN KOMISI NEGOSIASI SKBDN SIGHT SKBDN (SKBDN ATAS UNJUK) USANCE SKBDN (SKBDN BERJANGKA) PENGIRIMAN DOKUMEN RP ,- RP ,- RP ,- RP ,- KETENTUAN 1/8% X NOMINAL (MIN RP ,- MAKSIMAL RP ,-) 1/8% X NOMINAL (MIN RP ,- MAKSIMAL RP ,- SESUAI JASA KURIR TRANSIT TIME INTEREST KETERANGAN KETENTUAN SKBDN SIGHT SUKU BUNGA JIBOR + 2-3% SKBDN USANCE SUKU BUNGA JIBOR + 2-3% Berdasarkan keputusan ALCO No. 054/078/XI/2016/TRE/FI&ALM, tanggal 14 Nov 2016, perihal : Penyampaian Surat Keputusan ALCO

35 Terima kasih 35

PERATURAN BANK INDONESIA NOMOR : 5/6/PBI/2003 TENTANG SURAT KREDIT BERDOKUMEN DALAM NEGERI GUBERNUR BANK INDONESIA,

PERATURAN BANK INDONESIA NOMOR : 5/6/PBI/2003 TENTANG SURAT KREDIT BERDOKUMEN DALAM NEGERI GUBERNUR BANK INDONESIA, PERATURAN BANK INDONESIA NOMOR : 5/6/PBI/2003 TENTANG SURAT KREDIT BERDOKUMEN DALAM NEGERI GUBERNUR BANK INDONESIA, Menimbang : a. bahwa dalam rangka memperlancar transaksi perdagangan dalam negeri perlu
