BAB IV ANALISIS HASIL DAN PEMBAHASAN. mempunyai suatu pedoman, dimana penetapan standar ini memberikan

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB IV ANALISIS HASIL DAN PEMBAHASAN. mempunyai suatu pedoman, dimana penetapan standar ini memberikan"

Transkripsi

1 BAB IV ANALISIS HASIL DAN PEMBAHASAN A. Penetapan Biaya Produksi Standar Biaya standar merupakan biaya yang dianggarkan terlebih dahulu sebelum perusahaan memulai produksi. Biaya Standar yang ditetapkan mempunyai suatu pedoman, dimana penetapan standar ini memberikan informasi terhadap biaya yang akan dikeluarkan untuk memproduksi suatu barang dan juga untuk mengukur tingkat efisiensi biaya produksi. Biaya-biaya yang distandarkan oleh perusahaan antara lain biaya bahan baku langsung, biaya tenaga kerja langsung, dan biaya overhead pabrik. Penetapan biaya produksi harus dilakukan dengan teliti dan hati-hati oleh perusahaan. Tujuannya adalah agar perusahaan tidak mengalami kerugian karena kesalahan dalam penetapannya. Standar bahan baku langsung yang dikembangkan oleh perusahaan adalah standar kuantitas bahan baku dan standar harga bahan baku. Standar kuantitas bahan baku ditetapkan berdasarkan jumlah bahan yang dibutuhkan untuk memproduksi suatu jenis barang. Sedangkan standar harga bahan baku berdasarkan pengalaman yang lalu. Standar tenaga kerja langsung yang ditetapkan oleh perusahaan adalah standar tarif upah dan standar efisiensi tenaga kerja langsung. PT XYZ menetapkan standar tarif berdasarkan atas tarif upah yang ditetapkan oleh pemerintah dan lamanya pekerja bekerja. Sedangkan standar efisiensi tenaga 58

2 59 kerja langsung didasarkan atas pelaksanaan kerja yang sesungguhnya oleh para pekerja yang mempunyai kemampuan sama rata ketika bekerja dengan mesin pada kondisi normal. Standar tarif overhead yang ditetapkan oleh perusahaan terdiri dari tarif biaya overhead tetap dan tarif overhead variabel. Standar overhead pabrik dengan jumlah jam kerja yang diperkirakan akan dibutuhkan untuk menghasilkan produk tertentu yang telah ditetapkan berdasarkan anggaran produksi. 1. Penetapan Biaya Standar Bahan Baku Dalam membuat Wood Stain, perusahaan menggunakan 6 jenis bahan baku yaitu SL006, AD7022, PRT, AD70410, RM40023, dan PGM Perusahaan melakukan pembelian bahan baku berdasarkan satuan berat yaitu kg. Berikut ini akan disajikan data yang memperlihatkan standar kuantitas tiap-tiap jenis bahan baku yang diperlukan. Tabel 4.1 Standar Bahan Baku untuk 1 Drum (114,305 kg) Wood Stain Bahan Baku Campuran Komposisi (kg) (%) Harga Standar Biaya Standar SL ,410 94,660 Rp 1.100,00 Rp ,00 AD7022 3,680 3,155 Rp 8.827,50 Rp ,20 PRT 0,018 0,015 Rp 7.500,00 Rp 135,00 AD ,840 1,578 Rp 3.100,00 Rp 5.704,00 RM ,230 0,197 Rp ,00 Rp 4.600,00 PGM ,460 0,394 Rp ,00 Rp 5.920,20 Total 116,638 Rp ,40 Hasil 114,305 Sumber : PT. XYZ Rasio Hasil = 114,305 = 0,98

3 60 116,638 Biaya Standar Hasil (Spy) = Rp /drum Jumlah Produksi Perusahaan selama Tahun 2006 adalah sebagai berikut : Tabel 4.2 Produksi Wood Stain Tahun 2006 Periode Produksi Wood Stain (Drum) Januari Februari Maret April Mei Juni Juli Agustus September Oktober November Desember Total Sumber : PT. XYZ

4 61 Standar bahan baku yang ditetapkan oleh perusahaan pada tahun 2006 adalah sebagai berikut : Tabel 4.3 Standar Kuantitas Bahan Baku (dalam satuan kg) Periode Bahan Baku SL006 AD7022 PRT AD70410 RM40023 PGM-1413 Total Januari , ,07 35, ,15 439,71 879, ,41 Februari , ,30 35, ,27 440,97 881, ,79 Maret , ,05 36, ,65 444,52 889, ,33 April , ,67 37, ,99 456,05 912, ,18 Mei , ,77 36, ,04 454,68 909, ,89 Juni , ,66 36, ,48 453,61 907, ,69 Juli , ,09 36, ,69 452,14 904, ,50 Agustus , ,08 36, ,67 444,64 889, ,80 September , ,48 36, ,88 447,29 894, ,74 Oktober , ,07 33, ,64 435,78 871, ,51 November , ,69 35, ,96 439,44 878, ,55 Desember , ,19 35, ,71 439,53 879, ,35 Total , ,12 432, , , , ,74 Sumber : PT. XYZ

5 62 Sedangkan standar campuran bahan baku adalah sebagai berikut : Rumus untuk menghitung standar mix bahan baku adalah : Standar Standar Mix Mix = (standar = standar proposi proporsi campuran campuran x total x total kuantitas kuantitas input input aktual aktual per per bulan) Tabel 4.4 Standar Campuran Bahan Baku (dalam satuan kg) Periode Bahan Baku SL006 AD7022 PRT AD70410 RM40023 PGM-1413 Total Januari , ,65 36, ,45 444,24 888, ,00 Februari , ,09 36, ,68 445,52 891, ,00 Maret , ,48 36, ,87 446,79 893, ,00 April , ,98 37, ,15 459,57 919, ,00 Mei , ,10 37, ,71 457,01 914, ,00 Juni , ,54 37, ,93 458,29 916, ,00 Juli , ,92 36, ,68 454,51 909, ,00 Agustus , ,98 36, ,13 448,07 896, ,00 September , ,32 36, ,81 451,90 903, ,00 Oktober , ,29 33, ,16 439,09 878, ,00 November , ,77 35, ,00 441,69 883, ,00 Desember , ,74 36, ,00 444,06 888, ,00 Total , ,86 435, , , , ,00 Sumber : Data primer diolah tahun 2008

6 63 Berikut ini akan disajikan data mengenai hasil standar berdasarkan standar campuran bahan baku : Rumus untuk menghitung hasil standar adalah : Hasil Standar = rasio input x total input aktual Tabel 4.5 Hasil Standar Periode Produksi Wood Stain (Drum) Januari Februari Maret April Mei Juni Juli Agustus September Oktober November Desember Total Sumber : Data primer diolah tahun 2008

7 64 Tabel 4.6 Standar Biaya Bahan Baku Tahun 2006 No. Bahan Baku Biaya Bahan Baku (Rp) 1 SL ,00 2 AD ,80 3 PRT ,00 4 AD ,00 5 RM ,00 6 PGM ,00 Sumber : Data primer diolah tahun 2008 Rumus : Standar Biaya Bahan Baku = (harga standar x total keseluruhan standar bahan baku) 2. Penetapan Biaya Standar Tenaga Kerja Langsung Kegiatan proses produksi pada PT. XYZ untuk setiap harinya terdiri dari 2 (dua) shift yaitu shift pertama dari pukul 8.00 sampai dengan dan shift kedua dari pukul sampai dengan Pekerja bekerja selama 8 jam setiap harinya. Dalam seminggu pekerja bekerja dari hari senin sampai dengan hari jumat selama 5 hari atau 40 jam. Pekerja lembur dapat dilakukan antara pukul dan pukul untuk pekerja shift pertama dan antara pukul dan untuk pekerja shift kedua. Jam kerja standar yang dibutuhkan untuk membuat wood stain dibutuhkan 0,3 jam atau 18 menit. Dalam kegiatan proses produksi perusahaan membutuhkan 32 orang, yang meliputi 5 jenis pekerjaan sebagai berikut :

8 65 a. Unit Bumbary (6 orang), yang mempunyai tugas menimbang bahan baku sesuai dengan komposisi yang ada dan memasukkannya kedalam mesin bumbary secara kontinu untuk pengadukan lebih lanjut. b. Unit Mixing 1 (4 orang), yang mempunyai tugas mencampur bahanbahan dan proses pengadukan /mixer sampai rata. c. Unit Mixing 2 (4 orang), yang mempunyai tugas proses penyaringan dan mengontrol hasil dari proses pengadukan serta membersihkan adukan dari material/bahan cat yang tidak hancur pada proses tersebut. d. Unit Laboran (10 orang), yang mempunyai tugas pengetesan hasil pembuatan cat yaitu pemeriksaan kualitas cat oleh bagian teknik dan laboratorium apakah sudah memenuhi criteria dan standarisasi cat yaitu : Tes kehalusan, tes PH meter, tes warna, tes kekuatan atau daya rekat. e. Unit Packaging (8 orang), yang mempunyai tugas memproses lebih lanjut atas hasil produksi cat kedalam kaleng, gallon, pail atau drum sehingga siap untuk dipasarkan. Standar tarif upah untuk masing-masing pekerja ini ditentukan oleh bagian produksi dengan berpedoman terhadap pemerintah mengenai tarif upah minimum (UMR), sekaligus mempertimbangkan lamanya para pekerja bekerja. Sedangkan uang lembur dibayar berdasarkan banyak jam lembur dikalikan dengan upah lembur per jam. Satu orang tenaga kerja dibayar dengan upah pokok + upah makan, pembayaran dilakukan setiap bulan.

9 66 Besarnya upah per jam yang diterima masing-masing pekerja adalah sebesar : Unit Bumbary = Rp Rp Rp = 8 jam kerja 8 jam kerja Unit Mixing 1 = Rp Rp Rp = 8 jam kerja 8 jam kerja = Rp 4.000/jam = Rp 3.500/jam Unit Mixing 2 Rp Rp Rp = = 8 jam kerja 8 jam kerja = Rp 3.250/jam Rp Rp Rp Unit Laboran = = 8 jam kerja 8 jam kerja = Rp 3.400/jam Unit Packaging Rp Rp Rp = = 8 jam kerja 8 jam kerja = Rp 3.800/jam Tabel 4.7 Standar Jam Kerja Langsung untuk 1 Drum ( kg) Wood Stain Jenis Proporsi Standar Jam Pekerjaan Campuran (%) Harga Standar Biaya Standar Bumbary 0,050 16,67 Rp 4.000,00 Rp 200,00 Mixing 1 0,167 55,67 Rp 3.500,00 Rp 584,50 Mixing 2 0,050 16,67 Rp 3.250,00 Rp 162,50 Laboran 0,008 2,67 Rp 3.400,00 Rp 27,20 Packaging 0,025 8,33 Rp 3.800,00 Rp 95,00 Total 0,300 jam Rp 1.069,20 Sumber : PT. XYZ Rasio Hasil = 114,305 = 381 0,3 jam Biaya Standar Hasil (Spy) = Rp 1.069,20 / drum

10 67 Berikut ini akan disajikan data tentang standar jam kerja langsung pada masing-masing jenis pekerjaan, standar campuran jam kerja, dan biaya standar tenaga kerja langsung. Tabel 4.8 Standar Jam Kerja Langsung Periode Jenis Pekerjaan Bumbary Mixing 1 Mixing 2 Laboran Packaging Total Januari 95,70 319,50 95,70 15,30 47,80 574,00 Februari 96,00 320,60 96,00 15,40 48,00 576,00 Maret 96,90 323,30 96,90 15,50 48,40 581,00 April 99,20 331,20 99,20 15,80 49,60 595,00 Mei 98,90 330,10 98,90 15,70 49,40 593,00 Juni 98,70 329,60 98,70 15,70 49,30 592,00 Juli 98,40 328,50 98,40 15,60 49,10 590,00 Agustus 96,90 323,30 96,90 15,50 48,40 581,00 September 97,50 325,70 97,50 15,60 48,70 585,00 Oktober 94,90 316,80 94,90 15,10 47,30 569,00 November 95,50 319,10 95,50 15,20 47,70 573,00 Desember 95,70 319,50 95,70 15,30 47,80 574,00 Total 1.164, , ,30 185,70 581, ,00 Sumber : PT. XYZ Rumus standar campuran tenaga kerja langsung adalah : Standar Mix = standar proporsi campuran x total kuantitas input aktual per bulan

11 68 Periode Tabel 4.9 Standar Campuran Jam Kerja Langsung Jenis Pekerjaan Bumbary Mixing 1 Mixing 2 Laboran Packaging Total Januari 96,70 322,84 96,70 15,46 48,30 580,00 Februari 97,00 323,94 97,00 15,56 48,50 582,00 Maret 97,40 324,97 97,40 15,58 48,65 584,00 April 100,03 333,98 100,03 15,93 50,02 600,00 Mei 99,57 332,33 99,57 15,81 49,73 597,00 Juni 98,87 330,16 98,87 15,73 49,38 593,00 Juli 99,90 333,51 99,90 15,84 49,85 599,00 Agustus 97,57 325,53 97,57 15,61 48,73 585,00 September 98,33 328,48 98,33 15,73 49,12 590,00 Oktober 95,57 319,03 95,57 15,21 47,63 573,00 November 96,17 321,33 96,17 15,31 48,03 577,00 Desember 96,53 322,28 96,53 15,43 48,22 579,00 Total 1.173, , ,64 187,19 586, ,00 Sumber : Data primer diolah tahun 2008 Rumus : Standar biaya tenaga kerja = upah standar x total keseluruhan standar tenaga kerja Tabel 4.10 Standar Biaya Tenaga Kerja Langsung Tahun 2006 Jenis Pekerjaan Biaya Tenaga Kerja (Rp) Bumbary ,00 Mixing ,00 Mixing ,00 Laboran ,00 Packaging ,00

12 69 3. Biaya Overhead Pabrik PT. XYZ telah mengelompokkan biaya overhead pabrik dalam 2 bagian, yaitu biaya overhead pabrik tetap dan biaya overhead pabrik variabel, berdasarkan kapasitas normal Unit. Tabel 4.11 PT. XYZ Anggaran Biaya Overhead Pabrik JENIS BIAYA OVERHEAD PABRIK V/T JUMLAH BIAYA TETAP : Biaya Gaji dan Upah harian T Biaya Listrik T Biaya air T Biaya perbaikan mesin dan peralatan T Biaya perbaikan gedung T Biaya perbaikan kendaraan T Biaya penyusutan gedung T Biaya penyusutan mesin dan peralatan T Biaya penyusutan inventaris T Biaya penyusutan kendaraan T JUMLAH BIAYA TETAP BIAYA VARIABEL : Biaya bahan baku tidak langsung V Biaya bahan bakar dan pelumas V Biaya upah lembur V JUMLAH BIAYA VARIABEL TOTAL Sumber : PT. XYZ

13 70 Diketahui bahwa pada kapasitas normal, jam mesin = jam, maka tarif BOP standar dapat dihitung sebagai berikut : Tarif Biaya Tetap Rp = Jam Mesin jam mesin Rp = tarif BOP tetap Tarif Biaya Variabel Jam Mesin = = Rp jam mesin Rp tarif BOP variabel Total BOP pada kapasitas normal : Tarif BOP Tetap + Tarif BOP Variabel = Rp = Rp per jam mesin B. Biaya Produksi Aktual 1. Biaya Bahan Baku Berikut ini akan disajikan data-data mengenai kuantitas bahan baku aktual, hasil aktual, dan harga aktual bahan baku :

14 71 Tabel 4.12 Kuantitas Bahan Baku Aktual (dalam satuan kg) Bahan Baku Periode Total SL006 AD7022 PRT AD70410 RM40023 PGM-1413 Mendatar Januari , ,47 38, ,43 471,30 962, Februari , ,11 38, ,54 438,73 941, Maret , ,20 38, ,69 455,87 959, April , ,33 39, ,77 445,56 938, Mei , ,97 38, ,40 486,75 986, Juni , ,63 39, ,20 455,74 972, Juli , ,28 38, ,17 455,93 943, Agustus , ,15 37, ,63 444,95 921, September , ,95 38, ,46 446,84 932, Oktober , ,21 37, ,27 436,69 932, November , ,29 38, ,04 434,11 892, Desember , ,59 38, ,61 445,45 905, Total , ,18 462, , , , Sumber : PT. XYZ

15 72 Tabel 4.13 Hasil Aktual Periode Produksi Wood Stain (Drum) Januari Februari Maret April Mei Juni Juli Agustus September Oktober November Desember Total Sumber : PT. XYZ Tabel 4.14 Harga Aktual Bahan Baku / kg No. Nama Bahan Harga (Rp) 1 SL AD PRT AD RM PGM Sumber : PT. XYZ

16 73 Sedangkan biaya bahan baku aktual selama tahun 2006 adalah sebagai berikut: Rumus : Biaya bahan baku aktual = harga aktual x total keseluruhan bahan baku aktual Tabel 4.15 Biaya Bahan Baku Aktual Tahun 2006 No. Nama Bahan Harga (Rp) 1 SL AD PRT AD RM PGM Biaya Tenaga Kerja Langsung Jumlah tenaga kerja langsung, tarif upah aktual, dan biaya aktual yang dibayar oleh perusahaan selama tahun 2006 adalah sebagai berikut :

17 74 Periode Tabel 4.16 Jam Kerja Langsung Aktual Jenis Pekerjaan Bumbary Mixing 1 Mixing 2 Laboran Packaging Total Januari 100,20 328,20 97,10 14,00 40,50 580,00 Februari 102,00 337,90 87,30 14,60 40,20 582,00 Maret 109,10 330,30 89,80 14,40 40,40 584,00 April 112,60 321,30 105,20 16,40 44,50 600,00 Mei 106,50 324,50 96,00 16,50 53,50 597,00 Juni 98,90 335,30 96,80 16,80 45,20 593,00 Juli 103,30 338,90 100,30 14,40 42,10 599,00 Agustus 102,30 330,70 92,00 18,50 41,50 585,00 September 110,20 333,50 91,10 14,50 40,70 590,00 Oktober 91,50 322,30 98,40 18,20 42,60 573,00 November 105,90 310,20 98,20 17,10 45,60 577,00 Desember 104,70 310,10 100,60 14,30 49,30 579,00 Total 1.247, , ,80 189,70 526, ,00 Sumber : PT. XYZ Tabel 4.17 Tarif Upah Tenaga Kerja Langsung Aktual Jenis Pekerjaan Tarif Upah / jam (Rp) Bumbary Mixing Mixing Laboran Packaging Sumber : PT. XYZ Berikut akan disajikan biaya tenaga kerja langsung aktual adalah sebagai berikut : Rumus : Tabel 4.18 Biaya tenaga kerja langsung aktual = Tarif upah aktual x total keseluruhan jam kerja aktual

18 75 Tabel 4.18 Biaya Tenaga Kerja Langsung Aktual Tahun 2006 Jenis Pekerjaan Biaya Tenaga Kerja (Rp) Bumbary Mixing Mixing Laboran Packaging Biaya Overhead Pabrik Tabel 4.19 Biaya Overhead Pabrik Aktual. JENIS BIAYA OVERHEAD PABRIK V/T JUMLAH BIAYA TETAP : Biaya Gaji dan Upah harian T Biaya Listrik T Biaya air T Biaya perbaikan mesin dan peralatan T Biaya perbaikan gedung T Biaya perbaikan kendaraan T Biaya penyusutan gedung T Biaya penyusutan mesin dan peralatan T Biaya penyusutan inventaris T Biaya penyusutan kendaraan T JUMLAH BIAYA TETAP BIAYA VARIABEL : Biaya bahan baku tidak langsung V Biaya bahan bakar dan pelumas V Biaya upah lembur V JUMLAH BIAYA VARIABEL TOTAL Sumber : PT. XYZ

19 76 C. Perhitungan dan Analisis Varian PT. XYZ telah menetapkan standar biaya produksi untuk setiap produk yang dihasilkan. Dengan adanya standar yang telah ditetapkan, perusahaan dapat mengetahui tingkat efisiensi biaya produksi dengan membandingkan antara biaya aktual yang terjadi dalam kegiatan produksi dengan biaya standar yang telah ditetapkan. Selisih antara biaya aktual dengan biaya standar disebut varian. Perbandingan antara biaya aktual yang terjadi dengan biaya standar yang telah ditetapkan kemungkinan dapat menimbulkan selisih yang menguntungkan (favourable) dan selisih biaya yang tidak menguntungkan (unfavourable). Kedua selisih ini sebaiknya dianalisa untuk dapat melakukan tindakan perbaikan. Analisa varian biaya produksi dibagi menjadi 3 bagian analisa yaitu analisa varian bahan baku langsung, analisa varian tenaga kerja langsung, dan analisa varian biaya overhead pabrik. 1. Analisa Varian Bahan Baku Langsung Untuk mempermudah melakukan analisa, penulis mencoba membuat suatu rekapitulasi biaya bahan baku standar dan rekapitulasi biaya bahan baku aktual yang merupakan data olahan dari tabel-tabel yang berkaitan dengan bahan baku, sebagai berikut :

20 77 Rekapitulasi Biaya Bahan Baku Standar Tabel 4.20 Rekapitulasi Biaya Bahan Baku Standar No. Nama Bahan Standar Keseluruhan Bahan Baku (kg) Standar Harga Bahan Baku (Rp) Biaya Bahan Baku Standar (Rp) 1 SL , , ,00 2 AD , , ,80 3 PRT 432, , ,00 4 AD , , ,00 5 RM , , ,00 6 PGM , , ,00 Total ,80 Sumber : Data primer diolah tahun 2008 Rekapitulasi Biaya Bahan Baku Aktual Tabel 4.21 Rekapitulasi Biaya Bahan Baku Keseluruhan Bahan Harga Aktual Biaya Bahan Baku No. Nama Bahan Baku Aktual (kg) Bahan Baku (Rp) Aktual (Rp) 1 SL , , ,00 2 AD , , ,00 3 PRT 462, , ,00 4 AD , , ,80 5 RM , , ,00 6 PGM , , ,00 Total ,80 Sumber : Data primer diolah tahun 2008

21 78 a) Varian Harga Pembelian Bahan Baku MPV = (AP SP) x AQ SL006 : ( ) ,68 = ,00 UF AD7022 : ( ) ,18 = ,04 F PRT : ( ) 462,00 = ,00 F AD70410 : ( ) ,21 = ,20 F RM40023 : ( ) 5.417,92 = ,00 UF PGM-1413 : ( ) ,01 = ,30 UF 126,476,233,06 UF Berdasarkan perhitungan diatas diketahui bahwa jumah varian harga bahan baku keseluruhan adalah sebesar Rp ,06 yang sifatnya tidak menguntungkan (unfavourable). Ini dikarenakan harga pembelian bahan baku untuk SL006, RM40023 dan PGM-1413 mengalami kenaikan harga. Sedangkan varian menguntungkan terdapat pada AD7022, PRT, dan AD Untuk memperkecil penyimpangan haga bahan baku, sebaiknya perusahaan mencari supplier yang baru sehingga mendapatkan harga yang lebih murah dibandingkan dengan supplier yang lama. b) Varian Kuantitas Bahan Baku Dalam menghitung varian kuantitas, penulis menggunakan varian mix dan yield. Penulis menggunakan varian mix dan yield karena bahan baku dalam pembuatan cat merupakan bahan baku campuran. Perhitungan varian sebagai berikut : Varian Mix (AQ SM)SP

22 79 SL006 : ( , ,56 ) 1.100,00 = ( ,00) F AD7022 : ( , ,86 ) 8.827,50 = ( ,70) F PRT : ( 462,00-435,81 ) 7.500,00 = ,00 UF AD70410 : ( , ,58 ) 3.100,00 = ,00 UF RM40023 : ( 5.417, ,74 ) ,00 = ,00 UF PGM-1413 : ( , ,45 ) ,00 = ,20 UF ,50 UF Varian Yield (Hasil Standar Hasil Aktual)SPy ( ) Rp = ,00 UF Total Varian Kuantitas ,50 UF Total Varian Bahan Baku ,56 UF Jumlah varian kuantitas bahan baku secara keseluruhan adalah Rp ,50 dan sifatnya tidak menguntungkan (unfavourable). Secara rinci penyimpangan tersebut yaitu Rp ,50 (UF) untuk varian mix dan Rp (UF) untuk varian yield. Informasi yang diperoleh dari manajemen menunjukan bahwa kualitas produk tahun 2006 adalah setara dengan kualitas produk pada tahun sebelumnya, sehingga selisih kuantitas tersebut diperkirakan terjadi akibat banyaknya kuantitas pemakaian bahan baku yang terbuang percuma yang disebabkan kecerobohan para pekerja, ketidakdisiplinan kerja, koordinasi yang kurang memadai, dan kurang memahami prosedur. Hal tersebut dapat diatasi dengan memberikan training atau latihan khusus kepada para pekerja sehingga mereka akan lebih terlatih dan disiplin. 2. Analisa Varian Biaya Tenaga Kerja Langsung

23 80 Untuk mempermudah melakukan analisa, penulis mencoba membuat suatu rekapitulasi standar biaya tenaga kerja langsung dan rekapitulasi biaya tenaga kerja langsung aktual yang merupakan data olahan dari tabel-tabel yang berkaitan dengan upah langsung, sebagai berikut : Rekapitulasi Standar Biaya Tenaga Kerja Langsung Jenis Pekerjaan Tabel 4.22 Rekapitulasi Standar Biaya Tenaga Kerja Langsung Standar Keseluruhan Tarif Upah (Rp) Standar Biaya Tenaga Kerja Langsung (Rp) (jam) Bumbary 1.164, , ,00 Mixing , , ,00 Mixing , , ,00 Laboran 185, , ,00 Packaging 581, , ,00 Total ,00 Rekapitulasi Biaya Tenaga Kerja Langsung Aktual Jenis Pekerjaan Tabel 4.23 Rekapitulasi Biaya Tenaga Kerja Aktual Keseluruhan aktual Tarif Upah (Rp) Biaya Tenaga Kerja Langsung Aktual (Rp) (jam) Bumbary 1.247, , ,00 Mixing , , ,00 Mixing , , ,00 Laboran 189, , ,00 Packaging Total 526, , , ,00

24 81 a. Varian Tarif Upah Tenaga Kerja Langsung Bumbary : ( ) 1.247,20 = ,00 F Mixing 1 : ( ) 3.923,20 = ,00 F Mixing 2 : ( ) 1.152,80 = ,00 UF Laboran : ( ) 189,70 = ,00 F Packaging : ( ) 526,10 = ,00 F ,00 F Jumlah penyimpangan tarif upah langsung secara keseluruhan adalah sebesar Rp yang sifatnya menguntungkan (favourable). Ini disebabkan karena tarif standar yang ditetapkan oleh perusahaan lebih besar dibandingkan dengan tarif aktual. b. Varian Efisiensi Tenaga Kerja Langsung Sama seperti halnya dengan varian kuantitas bahan baku, varian efisiensi tenaga kerja juga menggunakan varian mix dan yield. Varian ini digunakan karena terdapat berbagai macam jenis pekerjaan dan tingkat upah yang berbeda pada produksi Wood Stain. Varian Mix LRV = (AR SR) x AH (AH SM)SR Bumbary : ( 1.247, ,50 ) = ,00 UF Mixing 1 : ( 3.923, ,70 ) = ,00 UF Mixing 2 : ( 1.152, ,50 ) = ,00 F Laboran : ( 189,70-187,00 ) = 9.180,00 UF Packaging : ( 526,10-586,30 ) = ,00 F ,00 UF

25 82 Varian Yield (Hasil Standar Hasil Aktual)SPy ( ) Rp 1.069,20 = ,00 UF Total Varian Efisiensi Tenaga Kerja Langsung ,00 UF Total Varian Tenaga Kerja Langsung ,00 F Jumlah penyimpangan efisiensi tenaga kerja langsung secara keseluruhan adalah sebesar Rp yang sifatnya tidak menguntungkan (unfavourable). Rincian penyimpangan tersebut, yaitu Rp (UF) untuk varian mix dan Rp (UF) untuk varian yield. Penyimpangan ini terjadi karena kerusakan dan perbaikan pada mesin, sehingga menyebabkan proses kegiatan produksi menjadi lebih lambat dan lama. Tingkat keterampilan karyawan yang tidak merata, oleh karena sebagian merupakan karyawan baru sehingga perlu pelatihan. Kurang disiplin karyawan dalam bekerja sehingga banyak karyawan yang mengulur ulurkan pekerjaannya, ini menyebabkan pemborosan jam kerja. 3. Analisa Varian Biaya Overhead Pabrik Sedikit berbeda dengan komponen biaya produksi sebelumnya, analisa varian untuk biaya overhead pabrik diatas tidak dapat diterapkan langsung. Untuk mempermudah melakukan analisa, penulis mencoba membuat suatu rekapitulasi standar biaya overhead aktual dan anggaran biaya overhead pabrik yang merupakan data olahan dari tabel-tabel yang berkaitan dengan biaya overhead pabrik, sebagai berikut : Tabel 4.24

26 83 Rekapitulasi Anggaran Biaya Overhead Pabrik Standar / jam Standar Keseluruhan Standar tarif overhead Variabel Rp Rp Tetap Rp Rp Biaya Overhead Pabrik Rp Rp Tabel 4.25 Rekapitulasi Biaya Overhead Pabrik Aktual Aktual / jam Aktual Keseluruhan Aktual tarif overhead Variabel Rp Rp Tetap Rp Rp Biaya Overhead Pabrik Rp Rp tiga varian. Penulis melakukan analisa varian biaya overhead pabrik dengan metode a. Varian Pengeluaran Overhead pabrik aktual Rp Anggaran berdasarkan jam kerja aktual : Overhead Variabel (7.000 jam x Rp ) Rp Overhead tetap yang dianggarkan Rp Rp Varian Pengeluaran Rp UF

27 84 b. Varian Kapasitas Menganggur Anggaran berdasarkan jam kerja aktual Rp Jam kerja aktual x tarif Overhead (7.000 jam x Rp ) Rp Varian Kapasitas Menganggur Rp UF c. Varian Efisiensi Jam kerja aktual x tarif overhead standar (7.000 jam x Rp ) Rp Overhead standar yang dibebankan ke produksi (7.200 jam x Rp ) Rp Varian Efisiensi Rp Total Varian Biaya Overhead Pabrik Rp F UF Jumlah keseluruhan penyimpangan biaya overhead pabrik adalah sebesar Rp yang sifatnya tidak menguntungkan (unfavorble) merupakan kombinasi dari varian pengeluaran sebesar Rp (UF), jumlah varian kapasitas menganggur Rp (UF), dan jumlah dari varian efisiensi Rp (F). Varian yang tidak menguntungkan disebabkan karena adanya perbedaan antara tarif overhead variabel dan tarif tetap yang aktual. Selain itu terdapatnya kapasitas menganggur yaitu sebesar 200 jam. Hal ini disebabkan oleh faktor interen seperti tenaga kerja yang lambat dan tingkat absensi yang tinggi.

28 85 D. Pengukuran Efisiensi Biaya Produksi Bab II telah menjelaskan bahwa efisiensi merupakan perbandingan antara keluaran dengan masukan atau keluaran yang dihasilkan dari satu unit input yang dipergunakan. Artinya, efisiensi adalah kemampuan untuk melakukan pekerjaan dengan benar. Efisiensi penting sebab jika pekerjaan telah dilakukan benar maka penyimpangan yang merugikan (unfavourable) dapat ditekan seminimal mungkin, bahkan dieliminasi. Pengukuran efisiensi dalam penyimpangan dalam biaya produksi merupakan perbandingan antara biaya produksi aktual yang terjadi dengan biaya produksi standar yang telah ditetapkan oleh perusahaan. Penyimpangan biaya produksi pada PT. XYZ dapat diukur efisiensinya dalam penjelasan sebagai berikut. 1. Analisa Pengukuran Efisiensi Biaya Bahan Baku Perhitungan analisa penyimpangan biaya bahan baku secara kuantitatif menunjukan adanya penyimpangan sebesar Rp ,56 yang sifatnya tidak menguntungkan (unfavourable). Analisa yang lebih mendalam juga menunjukan bahwa penyimpangan ini disebabkan oleh aspek harga bahan baku sebesar Rp ,06 (UF) dan kuantitas bahan baku sebesar Rp ,50 (UF). Penyimpangan tersebut tidak mencerminkan efisiensi.

29 86 2. Analisa Pengukuran Efisiensi Biaya Tenaga Kerja Langsung Secara kuantitatif, penyimpangan biaya upah langsung adalah sebesar Rp (favourable). Penyimpangan yang terjadi disebabkan oleh berbagai aspek, seperti aspek tarif upah tenaga kerja langsung, dan efisiensi tenaga kerja langsung.aspek tarif tenaga kerja langsung menimbulkan penyimpangan yang sifatnya tidak menguntungkan yaitu sebesar Rp (F), sedangkan efisiensi tenaga kerja langsung menimbulkan penyimpangan yang tidak menguntungkan yaitu sebesar Rp (UF). Penyimpangan yang mencerminkan efisiensi terdapat varian tarif upah tenaga kerja langsung. Berikut ini akan disajikan persentase penyimpangan upah tenaga kerja langsung terhadap keseluruhan biaya aktual upah tenaga kerja langsung. Tabel 4.26 Persentase Penyimpangan Biaya Tenaga Kerja Langsung Persentase Berdasarkan Biaya Upah Langsung Aktual Keseluruhan Varian Tarif Upah 5,61% 3. Analisa Pengukuran Efisiensi Biaya Overhead Pabrik Secara kuantitatif, penyimpangan biaya overhead pabrik adalah sebesar Rp yang sifatnya tidak menguntungkan (unfavourable). Penyimpangan tersebut disebabkan oleh berbagai aspek, seperti aspek pengeluaran, aspek kapasitas menganggur maupun aspek efisiensi. Aspek pengeluaran dan kapasitas menganggur menimbulkan penyimpangan yang

30 87 sifatnya tidak menguntungkan (unfavourable) masing-masing sebesar Rp (UF) dan Rp (UF), sedangkan aspek efisiensi menunjukan penyimpangan yang sifatnya menguntungkan (favourable) yaitu sebesar Rp (F). Yang mencerminkan efisiensi hanya terletak pada varian efisiensi. Berikut ini akan disajikan persentase penyimpangan biaya overhead pabrik. Tabel 4.27 Persentase Penyimpangan Biaya Overhead Pabrik Persentase Berdasarkan Biaya Overhead Pabrik Aktual Keseluruhan Varian Tarif Upah 2,77% Umumnya penyimpangan biaya produksi yang terjadi pada PT. XYZ merupakan penyimpangan yang bersifat merugikan. Bila dikaitkan dengan pernyataan bab II dimana penyimpangan biaya produksi tersebut menimbulkan selisih yang tidak menguntungkan maka proses produksi secara umum dikategorikan belum efisiensi. Sehingga dapat dikatakan bahwa manajemen terhadap komponen biaya bahan baku kurang efisiensi dibandingkan dengan manajemen pada produksi lainnya, dan manajemen yang terbaik adalah terhadap biaya kerja langsung.

31 88 Rekap Hasil Perhitungan Perbandingan Standar dan Aktual (2.135 Elemen Standar Aktual V Tota Biaya Bahan Baku : 1. Varians Harga Bahan Baku , ,80 ( Varians Quantitas Bahan Baku - Varian Mix , ,15 ( Varian Yield , ,91 ( ,86 ( Biaya Tenaga Kerja : 1. Varians Tarif Upah TKL , , Varians Efisiensi TKL - Varian Mix , ,00 (23 - Varian Yield , ,40 ( , Biaya Overhead Pabrik : 1. Varians Pengeluaran , ,00 ( Varians Kapasitas Menganggur , ,00 ( Varians Efisiensi , , Sumber : Data primer diolah tahun 2008

BAB IV ANALISIS HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV ANALISIS HASIL DAN PEMBAHASAN BAB IV ANALISIS HASIL DAN PEMBAHASAN A. Penetapan Biaya Produksi Standar Biaya standar merupakan biaya yang dianggarkan terlebih dahulu sebelum perusahaan memulai produksi. Biaya standar yang ditetapkan
