P U T U S A N No. 117/Pid.B/2014/PN-Sbg

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "P U T U S A N No. 117/Pid.B/2014/PN-Sbg"

Transkripsi

1 P U T U S A N No. 117/Pid.B/2014/PN-Sbg DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA Pengadilan Negeri Sibolga yang mengadili perkara-perkara pidana dengan acara pemeriksaan biasa pada peradilan tingkat pertama telah menjatuhkan putusan sebagai berikut dalam perkaranya atas nama terdakwa : Nama lengkap : RISDO SIMANUNGKALIT. Tempat lahir : Pagaran Baringin. Umur/tanggal lahir : 19 tahun / 07 Februari Jenis kelamin : Laki-laki. Kebangsaan : Indonesia. Tempat tinggal : Poriaha Julu Desa Tapian Nauli IV Kecamatan Tapian Nauli Kabupaten Tapanuli Tengah. Agama : Kristen Protestan. Pekerjaan : SMK Akuntansi (tamat). Terdakwa ditahan oleh : 1. Penyidik, Rutan, sejak tanggal 02 Januari 2014 s/d tanggal 21 Januari 2014 ; 2. Penuntut Umum (Tahanan Rumah), sejak tanggal 30 Januari 2014 s/d tanggal 13 April 2014 ; 3. Hakim, tidak dilakukan penahanan ; Terdakwa dipersidangan menyatakan akan menghadapi sendiri perkaranya tanpa didampingi Penasehat Hukum ; PENGADILAN NEGERI TERSEBUT; Setelah membaca: - Penetapan Ketua Pengadilan Negeri Sibolga Nomor 117/Pid.B/2014/PN-SBG tanggal 14 APRIL 2014 tentang penunjukan Majelis Hakim; - Penetapan Majelis Hakim Nomor 117/Pid.B/2014/PN-SBG tanggal 14 APRIL 2014 tentang penetapan hari sidang; - Berkas perkara dan surat-surat lain yang bersangkutan; Setelah mendengar keterangan Saksi-saksi, dan Terdakwa serta memperhatikan bukti yang diajukan di persidangan; Setelah mendengar pembacaan tuntutan pidana yang diajukan oleh Penuntut Umum yang pada pokoknya sebagai berikut : 1. Menyatakan terdakwa : RISDO SIMANUNGKALIT, terbukti secara sah meyakinkan bersalah, melakukan tindak pidana yang mengemudikan kenderaan bermotor yang karena kelalaiannya mengakibatkan kecelakaan lalu lintas dengan orang lain meninggal dunia, sebagaimana diatur dan diancam pidana dalam dakwaan kesatu pasal 310 ayat (4) UURI No.22 tahun 2009 tentang Kecelakaan Lalu Lintas ; 2. Menjatuhkan pidana terhadap terdakwa RISDO SIMANUNGKALIT, dengan pidana penjara selama 1 (satu) bulan, dikurangkan selama terdakwa berada dalam tahanan ; 3. Menyatakan barang bukti berupa : - 1 (satu) unit sepeda motor Honda Supra X 125 No. Pol. BB 5970 MG. - 1 (satu) unit STNK sepeda motor Honda Supra X 125 No. Pol. BB 5970 MG. Dikembalikan kepada pemiliknya yang berhak. 1

2 4. Meyatakan agar terdakwa RISDO SIMANUNGKALIT dibebani dengan membayar biaya perkara sebesar Rp. 1000,- (seribu rupiah). Menimbang, bahwa Terdakwa diajukan ke persidangan oleh Penuntut Umum didakwa berdasarkan surat dakwaan sebagai berikut: DAKWAAN PRIMAIR Bahwa Ia terdakwa RISDO SIMANUNGKALIT pada hari Selasa tanggal 31 Desember 2013 sekira pukul wib atau setidak-tidaknya pada waktu lain dalam bulan Desember 2013 bertempat di Jalan Umum Sibolga Barus Km 3-4 Dekat Lapangan Bola Desa Mela II Kecamatan Tapian Nauli Kabupaten Tapanuli Tengah atau setidak-tidaknya pada suatu tempat yang termasuk dalam wilayah hukum pengadilan Negeri Sibolga, yang mengemudikan kendaraan bermotor yang karena kelalaiannya mengakibatkan kecelakaanlalulintas mengakibatkan orang lain meninggal dunia, perbuatan mana dilakukan terdakwa dengan cara : Pada waktu dan tempat tersebut diatas, berawal pada saat terdakwa RISDO SIMANUNGKALIT mengemudikan 1 (satu) unit sepeda motor Honda Supra X 125 dengan Nomor Polisi BB 5970 MG berjalan dari arah Sibolga menuju kearah Barus dengan kecepatan tinggi, sesampainya di Jalan Umum Sibolga Barus Km 3-4 Dekat Lapangan Bola Desa Mela II Kecamatan Tapian Nauli Kabupaten Tapanuli Tengah yang kondisi pinggir jalannya ramai orang karena perayaan Malam Tahun Baru terdakwa melihat korban ALI NUDIN SIMANULLANG dengan berjalan kaki menyebrang jalan dari arah kiri kekanan jalan, kemudian dari jarak kurang lebih 40 meter terdakwa membunyikan klakson namun korban tetap saja menyebrang dan oleh karena jarak yang sudah dekat sehingga terdakwa menabrak korban dan korban tergeletak ditengah jalan. Akibat kecelakaan tersebut korban ALI NUDIN SIMANULLANGmengalamiluka robek yang sudah di hecting pada kepala samping kiri kurang lebih 7cm, tegang di perut kiri atas, luka robek pada tulang kering kaki kanan P=2cm L=1cm sampai ketulang, Pemeriksaan Penunjang: Hasil Rontgen ditemukan patah tulang tibia (tulang kering) dengan kesimpulan luka robek dan patah tulang kering diduga akibat trauma tumpul dan trauma tumpul di peruthal ini didukung oleh Visum et Repertum Nomor : 445/0072/I/2014 tanggal 08 Januari 2014 yang dibuat dan ditandatangani oleh dr M. Ikhsan selaku dokter pada Rumah Sakit Umum Dr Ferdinand Lumbantobing, yang kemudiankorbanali NUDIN SIMANULLANG meninggal pada tanggal 1 Januari 2014 sesuai dengan surat keterangan Meninggal Dunia nomor : 30/ /skm/2014 dari Kepala Desa Mela II Kecamatan Tapian Nauli Kabupaten Tapanuli Tengah. Sebagaimana diatur dan diancam pidana dalam 310 ayat (4) UU No.22 Tahun 2009 tentang Lalu Lintas dan Angkutan Jalan SUBSIDAIR Bahwa Ia terdakwa RISDO SIMANUNGKALIT pada hari Selasa tanggal 31 Desember 2013 sekira pukul wib atau setidak-tidaknya pada waktu lain dalam bulan Desember 2013 bertempat di Jalan Umum Sibolga Barus Km 3-4 Dekat Lapangan Bola Desa Mela II Kecamatan Tapian Nauli Kabupaten Tapanuli Tengah atau setidak-tidaknya pada suatu tempat yang termasuk dalam wilayah hukum pengadilan Negeri Sibolga, yang mengemudikan kendaraan bermotor yang karena kelalaiannya mengakibatkan kecelakaan lalu lintas dengan korban luka berat, perbuatan mana dilakukan terdakwa dengan cara : Pada waktu dan tempat tersebut diatas, berawal pada saat terdakwa RISDO SIMANUNGKALIT mengemudikan 1 (satu) unit sepeda motor Honda Supra X 125 dengan Nomor Polisi BB 5970 MG berjalan dari arah Sibolga menuju kearah Barus dengan kecepatan tinggi, sesampainya di Jalan Umum Sibolga Barus Km 3-4 Dekat Lapangan Bola Desa Mela II Kecamatan Tapian Nauli Kabupaten Tapanuli Tengah yang kondisi pinggir jalannya ramai orang karena perayaan Malam Tahun Baru terdakwa melihat korban ALI NUDIN SIMANULLANG dengan berjalan kaki menyebrang jalan dari arah kiri kekanan jalan, kemudian dari jarak kurang lebih 2

3 40 meter terdakwa membunyikan klakson namun korban tetap saja menyebrang dan oleh karena jarak yang sudah dekat sehingga terdakwa menabrak korban dan korban tergeletak ditengah jalan. Akibat kecelakaan tersebut korban ALI NUDIN SIMANULLANG mengalamiluka robek yang sudah di hecting pada kepala samping kiri kurang lebih 7cm, tegang di perut kiri atas, luka robek pada tulang kering kaki kanan P=2cm L=1cm sampai ketulang, Pemeriksaan Penunjang: Hasil Rontgen ditemukan patah tulang tibia (tulang kering) dengan kesimpulan luka robek dan patah tulang kering diduga akibat trauma tumpul dan trauma tumpul di perut hal ini didukung oleh Visum et Repertum Nomor : 445/0072/I/2014 tanggal 08 Januari 2014 yang dibuat dan ditandatangani oleh dr M. Ikhsan selaku dokter pada Rumah Sakit Umum Dr Ferdinand Lumbantobing. Sebagaimana diatur dan diancam pidana dalam 310 ayat (3) UU.No.22 Tahun 2009 tentang Lalu Lintas dan Angkutan Jalan Menimbang, bahwa untuk membuktikan dakwaannya Penuntut Umum telah mengajukan Saksi-saksi sebagai berikut: 1. JULIANDI dibawah sumpah pada pokoknya menerangkan sebagai berikut: - bahwa telah terjadi kecelakaan lalu lintas pada hari Selasa tanggal 31 Desember 2014 sekira pukul Wib bertempat di Jalan Umum Sibolga Barus Km 3 Desa Mela II Kecamatan Tapian Nauli Kabupaten Tapanuli Tengah antara sepeda motor yang dikemudikan terdakwa dengan pejalan kaki yaitu korban Ali Nudin Simanullang. - Bahwa pada saat terjadinya kecelakaan tersebut saksi sedang duduk diwarung kopi milik Marga Hutagalung yang berada disebelah kanan dari arah Sibolga menuju Barus dan arah pandangannya saat itu mengarah kejalan kearah lapangan bola tersebut dan jarak saksi duduk dari warung ke TKP Kecelakaan kurang lebih 6-7 meter sehingga saksi melihat kecelakaan tersebut secara langsung. - Bahwa sebelum terjadinya kecelakaan terdakwa mengemudikan sepeda motornya dari arah Sibolga menuju arah Barus dengan kecepatan kencang dan saat itu semula korban berjalan dari arah depan warung tempat saksi duduk dan menyebrang jalan kearah lapangan bola tersebut, karena saat itu ada acara kibot dalam rangka tahun baru, dan pada saat pejalan kaki menyebrang jalan dan sudah hampir sampai dipinggir jalan dengan seketika septor tersebut menabrak lobang yang berada di jalur sebelah kiri dari arah Sibolga menuju Barus dan setelah itu septor tersebut menabrak pejalan kai tersebut hingga tercampak kira-kira 2-3 meter kedepan. - Bahwa sebelum terjadinya tabrakan saksi ada mendengar suara klakson sebanyak 1 (Satu) kali pendek dari septor yang dikemudikan terdakwa tetapi terdakwa tidak ada melakukan upaya pengereman untuk menghindari kecelakaan tersebut. - Bahwa akibat kecelakaan tersebut korban menderita luka-luka patah tulang kaki kanan dan luka robek pada bagian kepala namun kemudian korban meninggal dunia. - Bahwa pada saat terjadinya kecelakaan cuaca mendung baru saja hujan, malam hari, dekat dengan lokasi acara pesta rakyat malam Tahun baru berupa acara Keyboard, jalan lurus beraspal bagus (hotmix) namun masih basah karena jalan ramai orang berjalan dan kenderaan parkir, daerah pemukiman penduduk, tidak terdapat marka atau Rabu lalin dan lampu penerangan jalan ada jalan di TKP lembar sekitar 4,5 meter. Terhadap keterangan saksi, Terdakwa memberikan pendapat tidak keberatan atas keterangan saksi ; 2. NURIANA BR. SITOMPUL dibawah sumpah pada pokoknya menerangkan sebagai berikut: 3

4 - bahwa pada hari telah terjadi kecelakaan lalu lintas pada hari Selasa tanggal 31 Desember 2014 sekira pukul Wib bertempat di Jalan Umum Sibolga Barus Km 3 Desa Mela II Kecamatan Tapian Nauli Kabupaten Tapanuli Tengah antara sepeda motor yang dikemudikan terdakwa dengan pejalan kaki yaitu korban Ali Nudin Simanullang. - Bahwa saksi mengetahui telah terjadi kecelakaan terhadap korban dari pemberitahuan cucu saksi. - Bahwa saksi kemudian mendatangi tempat kejadian tetapi korban sudah dibawa ke Bidang Br. Tumorang dan saat itu saksi melihat korban sedang dijait pada bagian kepala, setelah itu bidan tersebut menyarankan agar terdakwa di bawa ke Rumah Sakit F L Tobing Sibolga untuk mendapatkan perawatan dan pada hari itu juga korban meninggal dunia. - Bahwa saksi menerima uang santunan dari PT. Jasa Raharja sebesar Rp ,- (dua puluh enam juta tiga puluh ribu rupiah). Terhadap keterangan saksi, Terdakwa memberikan pendapat tidak keberatan atas keterangan saksi ; Menimbang, bahwa Terdakwa di persidangan telah memberikan keterangan yang pada pokoknya sebagai berikut: - Bahwa telah terjadi kecelakaan lalu lintas pada hari Selasa tanggal 31 Desember 2014 sekira pukul Wib bertempat di Jalan Umum Sibolga Barus Km 3 Desa Mela II Kecamatan Tapian Nauli Kabupaten Tapanuli Tengah antara sepeda motor yang dikemudikan terdakwa dengan pejalan kaki yaitu korban Ali Nudin Simanullang. - Bahwa kecelakaan tersebut terjadi dengan cara awalnya terdakwa mengemudikan 1 (satu) unit sepeda motor Honda Supra X 125 dengan Nomor Polisi BB 5970 MG berjalan dari arah Sibolga menuju kearah Barus dengan kecepatan tinggi, sesampainnya di Jalan Umum Sibolga Barus Km 3-4 dekat Lapangan Bola Desa Mela II Kecamatan Tapian Nauli Kabupaten Tapanuli Tengah yang kondisi pinggir jalannya ramai orang karena perayaan Malam Tahun Baru terdakwa melihat korban dengan berjalan kaki menyebrang jalan dari arah kiri kekanan jalan, kemudian dari jarak kurang lebih 40 meter terdakwa membunyikan klakson namun korban tetap saja menyebrang dan oleh karena jarak yang sudah dekat sehingga terdakwa menabrak korban dan korban tergeletak ditengah jalan. - Bahwa akibat dari kecelakaan tersebut korban mengalami luka robek yang sudah di hecting pada kepala samping kiri kurang lebih 7 cm, tegang diperut atas, luka robek pada tulang kering kaki kanan P=2cm, L=1cm sampai ketulang dan hasil rontgen ditemukan patah tulang tibia (tulang kering) dengan kesimpulan luka robek dan patah tulang kering diduga akibat trauma tumpul di perut. Menimbang, bahwa Penuntut Umum mengajukan barang bukti sebagai berikut: - 1 (satu) unit sepeda motor Honda Supra X 125 No. Pol. BB 5970 MG. - 1 (satu) unit STNK sepeda motor Honda Supra X 125 No. Pol. BB 5970 MG. Menimbang, bahwa berdasarkan alat bukti dan barang bukti yang diajukan diperoleh fakta-fakta hukum sebagai berikut: - Bahwa telah terjadi kecelakaan lalu lintas pada hari Selasa tanggal 31 Desember 2014 sekira pukul Wib bertempat di Jalan Umum Sibolga Barus Km 3 Desa Mela II Kecamatan Tapian Nauli Kabupaten Tapanuli Tengah antara sepeda motor yang dikemudikan terdakwa dengan pejalan kaki yaitu korban Ali Nudin Simanullang. - Bahwa kecelakaan tersebut terjadi dengan cara awalnya terdakwa mengemudikan 1 (satu) unit sepeda motor Honda Supra X 125 dengan 4

5 Nomor Polisi BB 5970 MG berjalan dari arah Sibolga menuju kearah Barus dengan kecepatan tinggi, sesampainnya di Jalan Umum Sibolga Barus Km 3-4 dekat Lapangan Bola Desa Mela II Kecamatan Tapian Nauli Kabupaten Tapanuli Tengah yang kondisi pinggir jalannya ramai orang karena perayaan Malam Tahun Baru terdakwa melihat korban dengan berjalan kaki menyebrang jalan dari arah kiri kekanan jalan, kemudian dari jarak kurang lebih 40 meter terdakwa membunyikan klakson namun korban tetap saja menyebrang dan oleh karena jarak yang sudah dekat sehingga terdakwa menabrak korban dan korban tergeletak ditengah jalan. - Bahwa akibat dari kecelakaan tersebut korban mengalami luka robek yang sudah di hecting pada kepala samping kiri kurang lebih 7 cm, tegang diperut atas, luka robek pada tulang kering kaki kanan P=2cm, L=1cm sampai ketulang dan hasil rontgen ditemukan patah tulang tibia (tulang kering) dengan kesimpulan luka robek dan patah tulang kering diduga akibat trauma tumpul di perut. Menimbang, bahwa selanjutnya Hakim akan mempertimbangkan apakah berdasarkan fakta-fakta hukum tersebut diatas, Terdakwa dapat dinyatakan telah melakukan tindak pidana yang didakwakan kepadanya; Menimbang, bahwa Terdakwa telah didakwa oleh Penuntut Umum dengan dakwaan subsidaritas dan untuk itu majelis akan membuktikan dakwaan primair pasal 310 ayat (4) UURI No.22 tahun 2009 yang unsur-unsurnya adalah sebagai berikut: 1. Barang siapa. 2. Yang mengemudikan kenderaan bermotor yang karena kelalaiannya mengakibatkan kecelakaan lalu lintas mengakibatkan orang lain meninggal dunia. Menimbang, bahwa terhadap unsur-unsur tersebut Majelis Hakim mempertimbangkan sebagai berikut: Ad.1. Unsur Barang Siapa. Menimbang, bahwa yang dimaksud dengan barang siapa disini adalah orang atau pribadi yang merupakan subyek hukum yang melakukan suatu perbuatan pidana atau subyek pelaku dari pada suatu perbuatan pidana. Menimbang, bahwa terdakwa yang beridentitas terdakwa RISDO SIMANUNGKALIT dihadapkan di muka persidangan dalam keadaan sehat jasmani dan rohani serta dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Selain itu seluruh saksi-saksi maupun pengakuan terdakwa-terdakwa membenarkan identitas yang dituliskan dalam surat dakwaan Jaksa Penuntut Umum.; Menimbang, bahwa akan tetapi untuk menetapkan apakah benar terdakwa subyek pelaku dari pada suatu perbuatan pidana dalam perkara ini masih perlu dibuktikan apakah terdakwa tersebut benar telah melakukan suatu rangkaian tingkah laku perbuatan sebagaimana yang didakwakan. Jika benar terdakwa melakukan suatu rangkaian tingkah laku perbuatan yang memenuhi semua unsurunsur dari pasal undang-undang hukum pidana yang didakwakan, maka dengan sendirinya unsur barang siapa tersebut telah terpenuhi bahwa terdakwa adalah pelaku dari perbuatan pidana dalam perkara ini. Ad.2. Yang mengemudikan kenderaan bermotor yang karena kelalaiannya mengakibatkan kecelakaan lalu lintas mengakibatkan orang lain meninggal dunia. Menimbang, bahwa berdasarkan fakta-fakta yang terungkap dipersidangan yang diperoleh dari keterangan saksi, dan keterangan terdakwa bahwa pada hari Selasa tanggal 31 Desember 2014 sekira pukul Wib bertempat di Jalan 5

6 Umum Sibolga Barus Km 3 Desa Mela II Kecamatan Tapian Nauli Kabupaten Tapanuli Tengah telah terjadi kecelakaan lalu lintas antara sepeda motor yang dikemudikan terdakwa dengan pejalan kaki yaitu korban Ali Nudin Simanullang. Menimbang, bahwa kecelakaan tersebut terjadi dengan cara awalnya terdakwa mengemudikan 1 (satu) unit sepeda motor Honda Supra X 125 dengan Nomor Polisi BB 5970 MG berjalan dari arah Sibolga menuju kearah Barus dengan kecepatan tinggi, sesampainnya di Jalan Umum Sibolga Barus Km 3-4 dekat Lapangan Bola Desa Mela II Kecamatan Tapian Nauli Kabupaten Tapanuli Tengah yang kondisi pinggir jalannya ramai orang karena perayaan Malam Tahun Baru terdakwa melihat korban dengan berjalan kaki menyebrang jalan dari arah kiri kekanan jalan, kemudian dari jarak kurang lebih 40 meter terdakwa membunyikan klakson namun korban tetap saja menyebrang dan oleh karena jarak yang sudah dekat sehingga terdakwa menabrak korban dan korban tergeletak ditengah jalan; Bahwa pada saat terjadinya kecelakaan cuaca mendung baru saja hujan, malam hari, dekat dengan lokasi acara pesta rakyat malam Tahun baru berupa acara Keyboard, jalan lurus beraspal bagus (hotmix) namun masih basah karena jalan ramai orang berjalan dan kenderaan parkir, daerah pemukiman penduduk, tidak terdapat marka atau Rabu lalin dan lampu penerangan jalan ada jalan di TKP lembar sekitar 4,5 meter ; Bahwa terdakwa ada membunyikan klakson sebanyak 1 (Satu) kali pendek dari septor yang dikemudikan terdakwa tetapi terdakwa tidak ada melakukan upaya pengereman untuk menghindari kecelakaan tersebut ; Menimbang, bahwa akibat dari kecelakaan tersebut korban mengalami luka robek yang sudah di hecting pada kepala samping kiri kurang lebih 7 cm, tegang diperut atas, luka robek pada tulang kering kaki kanan P=2cm, L=1cm sampai ketulang dan hasil rontgen ditemukan patah tulang tibia (tulang kering) dengan kesimpulan luka robek dan patah tulang kering diduga akibat trauma tumpul di perut sebagaimana hasil Visum et Repertum Nomor : 445/0072/I/2014 tanggal 08 Januari 2014 yang dibuat dan ditandatangani oleh dr M. Ikhsan selaku dokter pada Rumah Sakit Umum Dr Ferdinand Lumbantobing ; Menimbang, bahwa selanjutnya terdakwa meninggal dunia sebagaimana surat keterangan meninggal dunia No. 30/ /SKMD/2014; Menimbang, bahwa berdasarkan hal tersebut Majelis Hakim berpendapat bahwa unsur Yang mengemudikan kenderaan bermotor yang karena kelalaiannya mengakibatkan kecelakaan lalu lintas mengakibatkan orang lain meninggal dunia telah terpenuhi adanya dari perbuatan yang dilakukan oleh terdakwa tersebut. Menimbang, bahwa oleh karena semua unsur dari Pasal 310 ayat (4) UURI No.22 tahun 2009 telah terpenuhi, maka dakwaan selanjutnya tidak perlu dibuktikan lagi dan Terdakwa haruslah dinyatakan telah terbukti secara sah dan meyakinkan melakukan tindak pidana sebagaimana didakwakan dalam dakwaan tunggal; Menimbang, bahwa dalam perkara ini terhadap Terdakwa telah dikenakan penangkapan dan penahanan yang sah, maka masa penangkapan dan penahanan tersebut harus dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan; Menimbang, bahwa oleh karena Terdakwa ditahan dan penahanan terhadap Terdakwa dilandasi alasan yang cukup, maka perlu ditetapkan agar Terdakwa tetap berada dalam tahanan; Menimbang, bahwa terhadap barang bukti yang diajukan di persidangan untuk selanjutnya dipertimbangkan sebagai berikut: Menimbang, bahwa barang bukti berupa 1 (satu) unit sepeda motor Honda Supra X 125 No. Pol. BB 5970 MG dan 1 (satu) unit STNK sepeda motor Honda Supra X 125 No. Pol. BB 5970 MG akan dipertimbangkan di dalam amar putusan di bawah ini ; 6

7 Menimbang, bahwa untuk menjatuhkan pidana terhadap Terdakwa, maka perlu dipertimbangkan terlebih dahulu keadaan yang memberatkan dan yang meringankan Terdakwa ; Keadaan yang memberatkan: Perbuatan itu sendiri. Keadaan yang meringankan: Terdakwa mengakui terus terang perbuatannya. Terdakwa menyesali perbuatannya dan berjanji tidak akan mengulangi kesalahannya. Menimbang, bahwa oleh karena Terdakwa dijatuhi pidana maka haruslah dibebani pula untuk membayar biaya perkara; Memperhatikan, Pasal 310 ayat (4) UURI No.22 tahun 2009 dan Undangundang Nomor 8 Tahun 1981 tentang Hukum Acara Pidana serta peraturan perundang-undangan lain yang bersangkutan; M E N G A D I L I: 1. Menyatakan Terdakwa RISDO SIMANUNGKALIT tersebut diatas, terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana Karena Kelalaiannya Mengemudikan Sepeda Motor Mengakibatkan Kecelakaan Lalu Lintas dan Mengakibatkan Orang lain Meninggal Dunia sebagaimana dalam dakwaan Pasal 362 KUHP. 2. Menjatuhkan pidana kepada terdakwa oleh karena itu dengan pidana penjara selama 1 (satu) bulan. 3. Menetapkan masa penangkapan dan penahanan yang telah dijalani Terdakwa dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan. 4. Menetapkan barang bukti berupa: - 1 (satu) unit sepeda motor Honda Supra X 125 No. Pol. BB 5970 MG. - 1 (satu) unit STNK sepeda motor Honda Supra X 125 No. Pol. BB 5970 MG. Dikembalikan kepada pemiliknya yang berhak melalui terdakwa. 5. Membebankan kepada Terdakwa membayar biaya perkara sejumlah Rp 2.000,- (dua ribu rupiah); Demikian diputuskan dalam sidang permusyawaratan Majelis Hakim Pengadilan Negeri Sibolga pada hari SENIN, tanggal 02 JUNI 2014, oleh DESSY D.E GINTING, SH. MHum, sebagai Hakim Ketua, ANTONI TRIVOLTA, SH dan ARIEF WIBOWO, SH. MH, masing-masing sebagai Hakim Anggota, yang diucapkan dalam sidang terbuka untuk umum pada hari itu juga oleh Hakim Ketua dengan didampingi para Hakim Anggota tersebut, dibantu oleh K. SEMBIRING, SH. Panitera Pengganti pada Pengadilan Negeri Sibolga, serta dihadiri oleh HIRAS AFANDI SILABAN, SH, Penuntut Umum dan Terdakwa. HAKIM-HAKIM ANGGOTA HAKIM KETUA MAJELIS ANTONI TRIVOLTA, SH. DESSY D.E GINTNG, SH. M.Hum. ARIEF WIBOWO, SH. MH. PANITERA PENGGANTI 7

8 K. SEMBIRING, SH. 8

Direktori Putusan Pengadilan Negeri Sibolga pn-sibolga.go.id P U T U S A N

Direktori Putusan Pengadilan Negeri Sibolga pn-sibolga.go.id P U T U S A N P U T U S A N Nomor 126/Pid.B/2014/PN-Sbg DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA Pengadilan Negeri Sibolga yang mengadili perkara pidana dengan acara pemeriksaan biasa dalam tingkat pertama
