PENGARUH OKSIDAN H 2 O 2 TERHADAP KARAKTERISTIK MAGNET BARIUM FERRITE

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PENGARUH OKSIDAN H 2 O 2 TERHADAP KARAKTERISTIK MAGNET BARIUM FERRITE"

Transkripsi

1 PENGARUH OKSIDAN H 2 O 2 TERHADAP KARAKTERISTIK MAGNET BARIUM FERRITE TUGAS SARJANA Diajukan sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Teknik Oleh: WARTA ELIA RATAULAM PROGRAM STUDI TEKNIK MATERIAL FAKULTAS TEKNIK MESIN DAN DIRGANTARA INSTITUT TEKNOLOGI BANDUNG 2007

2 ABSTRAK Barium ferit memiliki sifat magnet yang cukup baik dan banyak digunakan untuk pembuatan magnet permanen. Sifat magnet yang baik ini disebabkan karena barium ferit memiliki remanensi dan koersifitas yang cukup baik. Untuk memiliki sifat magnet yang baik ini serbuk barium ferit yang dihasilkan dari proses sintesisnya harus memiliki ukuran dalam skala nano, fasa yang tunggal, dan juga distribusi ukuran butir yang kecil. Berbagai penelitian telah dilakukan oleh para ahli untuk meningkatkan sifat magnet dari barium ferit tersebut. Salah satu cara yang dikembangkan untuk mendapatkan ukuran dan distribusi ukuran butir yang kecil serta fasa pembentuk yang tunggal dari serbuk adalah dengan metode solgel auto combustion. Metode ini melakukan reaksi dari garam logam sebagai bahan pembentuk barium ferit dan bahan bakar organik. Pada percobaan ini akan dilakukan pembuatan serbuk barium ferit. Adapun bahan baku yang digunakan adalah Fe(NO 3 ) 3.9H 2 O, Ba(NO 3 ) 2, dan bahan bakar asam sitrat yang dilarutkan dalam aqua bidestilat, dan larutan H 2 O 2 sebagai oksidan. Metode yang digunakan adalah metode solgel auto combustion. Rasio Fe : Ba yang digunakan adalah 7 dan 12. Rasio kation : asam sitrat adalah 1: 2. Untuk rasio Fe/Ba = 7 dibuat 4 sampel dimana jumlah oksidan yang ditambahkan berbeda-beda. Hal ini dilakukan untuk mengamati pengaruh penambahan oksidan terhadap serbuk barium ferit yang dihasilkan. Pada rasio Fe/Ba = 12, dibuat 2 sampel, satu dengan oksidan, sedangkan yang lain tanpa oksidan. ph yang digunakan adalah 7 untuk semua sampel. Serbuk hasil kalsinasi dikarakterisasi dengan XRD, SEM, dan Permagraph magnetometer. Dari percobaan didapatkan bahwa penambahan oksidan H 2 O 2 mempengaruhi koersifitas dari serbuk barium ferit. Sifat magnet yang dicapai tidak maksimum dikarenakan kemunculan fasa lain pada sampel serbuk barium ferit yaitu fasa BaFe 2 O 4 dan hematite. Kata kunci : Barium ferit, solgel auto combustion, oksidan ii

3 ABSTRACT Barium ferrite has quite fine magnetic characteristic, and has been widely used to make permanent magnet. Barium ferrite has quite fine remanence and coercivity. To produce a good magnetic characteristic, the barium ferrite powder has to be made in nanometer scale size, single phase, and narrow size distribution. Many researches have been done by experts to increase the magnetic characteristic of barium ferrite. One of methods that used to get nanometer size, single phase, and also narrow size distribution powder is solgel auto combustion.. Solgel auto combustion is a method that using the combustion of metal salt with an organic fuel. In this experiment barium ferrite particles were prepared by solgel auto combustion method using raw materials, Fe(NO 3 ) 3.9H 2 O, Ba(NO 3 ) 2, and citric acid. The raw materials were dissolved in aqua bidestilat. The experiment also used hydrogen peroxide (H 2 O 2 ) as oxidant. Fe : Ba ratio was 7 and 12, while ratio of cation to citric acid was maintained at 1 : 2. Four samples, with different amount of oxidant addition, were made for Fe/Ba ratio of 7 to discover the effect of increasing oxidant amount to the resulted barium ferrite powder. Two different solutions, with and without H 2 O 2, were prepared for Fe/Ba ratio of 12. The ph was kept 7 for all sample made. The calcined barium ferrite powders were characterized by XRD, SEM, and Permagraph magnetometer. From the result, known that the coercivity of barium ferrite powder was influenced by oxidant addition. Maximum magnetic characteristic couldn t be achieved due to excessive BaFe 2 O 4 as well hematite in respective samples. Keywords : Barium Ferrite, solgel auto combustion, oxidant. iii

4 KATA PENGANTAR Segala perkara dapat kutanggung di dalam Dia yang memberi kekuatan kepadaku (Filipi 4:13) Segala sembah, pujian, dan hormat penulis panjatkan kepada Tuhan Yesus Kristus, karena hanya oleh karena penyertaan dan kebaikan-nya sajalah penulis dapat menyelesaikan tugas sarjana ini dengan baik. Penulispun sadar bahwa dalam proses pengerjaan tugas sarjana ini tidak terlepas dari berbagai rintangan yang menghadang, dan mustahil bagi penulis untuk mampu melewati segalanya tanpa bantuan dari berbagai pihak. Oleh karena itu ijinkanlah penulis untuk mempersembahkan rasa terima kasih yang tak terhingga kepada bapak Ir. Ahmad Nuruddin, PhD atas segala bantuan, bimbingan, saran, dan kesabaran yang telah begitu banyak diberikan kepada penulis selama proses pengerjaan tugas sarjana ini. Tugas sarjana ini juga merupakan hasil dari motivasi, dukungan dan doa dari berbagai pihak. Oleh karena itu, pada kesempatan ini penulis ingin mengucapkan rasa terima kasih yang sebesar-besarnya kepada: 1. Papa, Mama, Abang Parik, Christina, dan seluruh keluarga besar Sirumapea dan Siregar, atas doa, pengharapan, cinta kasih, dan dukungan yang tak terhingga nilainya selama ini kepada penulis. From the deep down of my heart I just want you to know that I love you all. 2. Gde Resa Udayana, rekan seperjuangan dan guru penulis selama penulis kuliah, sampai menyelesaikan tugas sarjana ini. 3. Ische Yulita Hutahaean, untuk semua doa dan semangat, serta kasih sayang yang telah diberikan. 4. Bapak Dr. Ir. Bambang Widyanto sebagai Ketua Program Studi Teknik Material dan Dr. Ir. Arif Basuki sebagai dosen wali penulis yang telah

5 banyak mengarahkan penulis selama kuliah di Teknik Material ITB. 5. Seluruh staf dosen Teknik Material ITB : Prof. Dr.Ir. Mardjono Siswosuwarno, Prof. Dr.Ir. Rochim Suratman, Dr.Ir. Slameto Wiryolukito, Dr.Ir. Aditianto Ramelan, Dr.Ir. Budi H. Setiamarga, Dr.Ir. Husaini Ardy, Dr.Ir. Hermawan Judawisastra, Dr.Ir. Irwan Noezar, Dr.Ir. Ahmad Nuruddin, Dr.Ir. Bambang Sunendar, Dr.Ir. Ivindra Pane, Dr.Ir. Saptahari, Lorden Joy Manurung, dll 6. Bapak Rosid yang selalu siap membantu penulis selama penelitian tugas akhir di Laboratorium Proses Material Fisika Teknik 7. Seluruh staf TU Teknik Material ITB : Teh Wiwi, Teh Wulan, dan Teh Ika, buat kesabarannya menghadapi penulis selama mengurus administrasi di kampus, terlebih ketika penulis berjuang untuk PSKE dan tugas akhir. What a great job!! I sallute you all.. 8. Seluruh staf Lab Logam : Pak Ahmadi, Pak Tatang, Pak Maskun, Pak Jai, Pak Lala dan Pak Idrus. 9. Rekan-rekan Material 2003, what a great great time we ve been through together, pals sampe mampus!!! Ketemu lagi ya ntar klo kita semua udah pada sukses, terus kita cerita-cerita jaman kuliah.. God bless U all Rekan rekan pemusik dan teman-teman pengurus kebaktian sore HKBP Bandung Riau. Tuhan Yesus memberkati Rekan-rekan NHKBP Dago dan Malz Crew. 12. Toyota Avanza D 1557 HT, Kijang LGX D 1770 GE, dan Honda Kirana D 4904 DG, yang sudah setia mengantar penulis kemanapun penulis pergi. Penulis menyadari bahwa tugas sarjana ini masih jauh dari sempurna. Oleh karena itu, penulis meminta kritik dan saran yang bersifat membangun demi kesempurnaan tulisan ini. Akhir kata, penulis berharap semoga tugas sarjana ini berguna bagi dunia pendidikan. Sekian dan terima kasih, Tuhan memberkati Bandung, Februari 2008 Penulis

6

7 Daftar Isi Kata Pengantar vi Daftar Isi viii Daftar Gambar x Daftar Tabel xii Daftar Diagram xiii Bab 1 Pendahuluan 1.1 Latar Belakang Tujuan Penelitian Batasan Masalah Metode Penelitian Sistematika Pembahasan Bab 2 Teori Dasar 2.1 Konsep Dasar Momen Magnet Magnetisasi Induksi Magnetik Permeabilitas dan Suseptubilitas Domain Magnet, Saturasi, dan Hysterisis Barium Ferit Karakteristik Barium Ferit Struktur Kristal Barium Ferit Solgel Auto Combustion Method Bab 3 Metodologi Penelitian 3.1 Diagram Percobaan Alat dan Bahan Penentuan Komposisi Proses Solgel Auto Combustion Kalsinasi Kompaksi Karaktrisasi Serbuk dan Karakterisasi Bab 4 Data dan Analisa viii

8 4.1 Hasil XRD Grafik XRD Berdasarkan Temperatur Kalsinasi Grafik XRD Berdasarkan Konsenterasi Oksidan Hasil Karakterisasi SEM Hasil Uji Sifat Magnet dan Analisis Sifat Magnet Bab 5 Kesimpulan dan Saran Kesimpulan Saran Daftar Pustaka Lampiran ix

9 Daftar Gambar Gambar 2.1 Momen Magnet Gambar 2.2 Momen magnetik hasil gerakan orbital dan spin elektron Gambar 2.3 Gambar medan magnet dan induksi magnet Gambar 2.4 Domain dan dinding domain Gambar 2.5 Kurva hysteresis magnet Gambar 2.6 Kurva hysteresis hard magnet dan soft magnet Gambar 2.7 Area (BH) max Gambar 2.8 Mikrostuktur serbuk barium ferit menggunakan TEM Gambar 2.9 Skema struktur kristal Barium Ferit Gambar 2.10 Gambar skema proses solgel auto combustion method dengan garam logam sebagai precursornya Gambar 3.1 Bahan-bahan yang digunakan Gambar 3.2 Larutan asam-sitrat-oksidan Gambar 3.3 Gel hasil pemanasan dan larutan sebelum dipanaskan Gambar 3.4 (a) gel setelah dibakar di dalam tungku 250 o C (b) serbuk sebelum digerus Gambar 3.5 Tungku untuk kalsinasi serbuk Gambar 3.6 Hasil serbuk setelah dikalsinasi Gambar 3.7 Alat kompaksi dan dies yang digunakan untuk mencetak Gambar 3.8 Alat Permagraph MPS EP2/ Gambar 4.1 Karakterisasi XRD gel sampel 1-1 yang telah melalui proses pengeringan pada suhu 250 o C Gambar 4.2 Grafik XRD seluruh sampel dengan komposisi Fe/Ba = 7 setelah melalui proses kalsinasi pada suhu 700 o C Gambar 4.3 Grafik XRD seluruh sampel dengan komposisi Fe/Ba = 7 setelah melalui proses kalsinasi pada suhu 900 o C Gambar 4.4 Grafik XRD sampel 1-1 dan 1-2 setelah melalui proses kalsinasi pada suhu 1100 o C x

10 Gambar 4.5 Kurva XRD sampel 2-1 dan 2-2 setelah melalui kalsinasi langsung pada suhu 900 o C selama 3 jam Gambar 4.6 Kurva XRD sampel 2-1 dan 2-2 setelah melalui kalsinasi langsung pada suhu 900 o C selama 3 jam Gambar 4.7 Kurva XRD sampel 1-1 pada tiap temperatur kalsinasi, ( 700 o C 900 o C 1100 o C ) Gambar 4.8 Kurva XRD sampel 1-2 pada tiap temperatur kalsinasi, ( 700 o C 900 o C 1100 o C ) Gambar 4.9 Kurva XRD sampel 1-3 pada tiap temperatur kalsinasi, ( 700 o C 900 o C 1100 o C ) Gambar 4.10 Kurva XRD sampel 1-4 pada tiap temperatur kalsinasi, ( 700 o C 900 o C 1100 o C ) Gambar 4.11 Hasil pengukuran besar kristal dengan metode Scherrer pada sampel Gambar 4.12 Hasil pengukuran besar kristal dengan metode Scherrer pada sampel Gambar 4.13 Karakterisasi XRD tanpa oksidan tambahan [6] Gambar 4.14 Gambar analisa SEM untuk ( a ) sampel 1-1, ( b ) sampel 1-2, ( c ) sampel 1-3, ( d ) sampel Gambar 4.15 Gambar analisa SEM pada(a) sampel 2-1 dan (b) sampel Gambar 4.16 Gambar kurva hysteresis pada sampel Gambar 4.17 Gambar kurva hysteresis pada sampel Gambar 4.18 Gambar kurva hysteresis pada sampel Gambar 4.19 Gambar kurva hysteresis pada sampel Gambar 4.20 Gambar kurva hysteresis pada sampel xi

11 Daftar Tabel Tabel 3.1 Tabel Peralatan dan Bahan Tabel 4.1 Tabel Sifat magnet barium ferrite komesial xii

12 Daftar Diagram Diagram 3.1 Diagram Alir Percobaan xiii

4.2 Hasil Karakterisasi SEM

4.2 Hasil Karakterisasi SEM 4. Hasil Karakterisasi SEM Serbuk yang melewati proses kalsinasi tadi selain dianalisis dengan XRD juga dianalisis dengan menggunakan SEM untuk melihat struktur mikro, sehingga bisa dilihat bentuk dan
