HUBUNGAN KARAKTERISTIK PEKERJA DAN PERILAKU PEKERJA TERPAPAR BAHAN KIMIA DENGAN GEJALA ISPA DI INDUSTRI KUKU PALSU PURBALINGGA SKRIPSI

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "HUBUNGAN KARAKTERISTIK PEKERJA DAN PERILAKU PEKERJA TERPAPAR BAHAN KIMIA DENGAN GEJALA ISPA DI INDUSTRI KUKU PALSU PURBALINGGA SKRIPSI"

Transkripsi

1 HUBUNGAN KARAKTERISTIK PEKERJA DAN PERILAKU PEKERJA TERPAPAR BAHAN KIMIA DENGAN GEJALA ISPA DI INDUSTRI KUKU PALSU PURBALINGGA SKRIPSI Untuk Memenuhi Persyaratan Memperoleh Gelar Sarjana Kedokteran OKTAVERA TRI KURNIASIH G FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET Surakarta 2016

2 PENGESAHAN SKRIPSI Skripsi dengan judul: Hubungan Karakteristik Pekerja dan Perilaku Pekerja Terpapar Bahan Kimia dengan Gejala ISPA di Industri Kuku Palsu Purbalingga Oktavera Tri Kurniasih, NIM: G , Tahun: 2016 Telah diuji dan sudah disahkan dihadapan Dewan Penguji Skripsi Fakultas Kedokteran Universitas Sebelas Maret Pada Hari Senin, Tanggal 14 Maret 2016 Pembimbing Utama Nama : Jatu Aphridasari, dr., Sp.P (K)... NIP : Pembimbing Pendamping Nama : Sumardiyono, SKM, M.Kes.... NIP : Penguji Utama Nama : Harsini, dr., Sp.P (K)... NIP : Penguji Pendamping Nama : Zulaika Nur Afifah, dr., M.Kes.... NIP : Ketua Tim Skripsi Surakarta,... Kepala Program Studi Kusmadewi Eka Damayanti, dr., M.Gizi Sinu Andhi Jusup, dr., M.Kes. NIP NIP ii

3 PERNYATAAN Dengan ini menyatakan bahwa dalam skripsi ini tidak terdapat karya yang pernah diajukan untuk memperoleh gelar kesarjanaan di suatu perguruan tinggi, dan sepanjang pengetahuan penulis tidak terdapat karya atau pendapat yang pernah ditulis atau diterbitkan oleh orang lain, kecuali secara tertulis diacu dalam naskah dan disebutkan dalam daftar pustaka. Surakarta, Maret 2016 Oktavera Tri Kurniasih NIM. G iii

4 ABSTRAK Oktavera Tri Kurniasih, G , Hubungan Karakteristik Pekerja dan Perilaku Pekerja Terpapar Bahan Kimia dengan Gejala ISPA di Industri Kuku Palsu Purbalingga. Skripsi. Fakultas Kedokteran Universitas Sebelas Maret, Surakarta. Latar Belakang: Pekerja industri kuku palsu berpotensi terpapar bahan kimia yang dapat mengiritasi saluran pernapasan. Iritasi saluran pernapasan dapat mempermudah terjadinya Infeksi Saluran Pernapasan Akut (ISPA). Karakteristik pekerja dan perilaku pekerja mempengaruhi terjadinya ISPA pada pekerja. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan karakteristik pekerja dan perilaku pekerja terpapar bahan kimia dengan gejala ISPA di industri kuku palsu Purbalingga. Metode Penelitian: Penelitian ini merupakan penelitian observasional analitik dengan pendekatan cross sectional. Penelitian ini dilakukan di industri kuku palsu Purbalingga pada bulan November-Desember 2015 dengan sampel sebanyak 80 pekerja terdiri dari 48 pekerja bagian injection dan 32 pekerja bagian airbrush. Variabel bebas penelitian ini adalah karakteristik pekerja dan perilaku pekerja. Karakteristik pekerja meliputi jenis kelamin, umur, bagian kerja, masa kerja, dan lama bekerja. Perilaku pekerja meliputi perilaku penggunaan Alat Pelindung Diri (APD) berupa masker dan perilaku merokok. Variabel terikat penelitian ini adalah gejala ISPA. Variabel moderator penelitian ini adalah paparan bahan kimia. Pengambilan data dilakukan menggunakan kuesioner. Data yang diperoleh dianalisis dengan analisis regresi logistik ganda. Hasil Penelitian: Hasil analisis regresi logistik ganda menunjukkan variabel yang berpengaruh terhadap gejala ISPA adalah lama bekerja (p = 0,000; PR = 13,28) dan umur (p = 0,001; PR = 10,53). Simpulan Penelitian: Lama bekerja dan umur mempengaruhi gejala ISPA pada pekerja terpapar bahan kimia di industri kuku palsu Purbalingga. Kekuatan hubungan lama bekerja lebih besar dari umur. Kata Kunci: Karakteristik pekerja, perilaku pekerja, paparan bahan kimia, gejala ISPA iv

5 ABSTRACT Oktavera Tri Kurniasih, G , Association between Characteristics and Behaviors of Workers that Exposed to Chemicals with ARI Symptoms in Artificial Nails Industry of Purbalingga. Mini Thesis. Faculty of Medicine, Sebelas Maret University, Surakarta. Background: Artifical nails industry workers are potentially exposed to chemicals that can irritate the respiratory tract. Irritation of the respiratory tract may facilitate the occurrence of Acute Respiratory Infection (ARI). Worker characteristics and worker behaviors affect the occurrence of ARI. This research aimed to know the association between characteristics and behaviors of workers that exposed to chemicals with ARI symptoms in artificial nails industry of Purbalingga. Methods: This research was an observational analytic with cross-sectional approach. The research was held in artificial nails industry of Purbalingga on November-December 2015 with 80 samples of workers which consisted of 48 workers of injection department and 32 workers of airbrush department. Independent variables of this research were worker characteristics and worker behaviors. Worker characteristics included gender, age, department of work, period of work, and length of work. Worker behaviors included behavior of the use of Personal Protective Equipment (PPE) such as masks and smoking behavior. Dependent variable of this research was ARI symptoms. Moderator variable of this research was chemicals exposure. Data were collected using questionnaires. Data were analyzed by multiple logistic regression analysis. Results: The results of multiple logistic regression analysis showed that variables that influence ARI symptoms were length of work (p = 0.000; PR = 13.28) and age (p = 0.001; PR = 10.53). Conclusions: Length of work and age influenced ARI symptoms of workers that exposed to chemicals in artificial nails industry of Purbalingga. The strength of the relationship of length of work was greater than age. Keywords: Worker characteristics, worker behaviors, chemicals exposure, ARI symptoms v

6 PRAKATA Alhamdulillah hirobbil aalamin, segala puja dan puji penulis haturkan kehadirat Allah SWT yang telah memberikan nikmatnya kepada penulis sehingga dapat menyelesaikan penelitian ini yang berjudul Hubungan Karakteristik Pekerja dan Perilaku Pekerja Terpapar Bahan Kimia dengan Gejala ISPA di Industri Kuku Palsu Purbalingga. Penelitian tugas karya akhir ini merupakan salah satu persyaratan dalam menyelesaikan studi Program Sarjana Kedokteran di Fakultas Kedokteran Universitas Sebelas Maret Surakarta. Penulis menyadari bahwa penelitian tugas karya akhir ini tidak akan berhasil tanpa adanya bantuan dari berbagai pihak, oleh karena itu dengan penuh rasa hormat, ucapan terima kasih yang dalam saya berikan kepada : 1. Prof. Dr. Hartono, dr., M.Si selaku Dekan Fakultas Kedokteran Universitas Sebelas Maret Surakarta. 2. Jatu Aphridasari, dr., Sp.P (K) selaku Pembimbing Utama yang telah menyediakan waktu untuk membimbing hingga terselesaikannya skripsi ini. 3. Sumardiyono, SKM, M.Kes. selaku Pembimbing Pendamping yang tak hentihentinya bersedia meluangkan waktu untuk membimbing hingga terselesaikannya skripsi ini. 4. Harsini, dr., Sp.P (K) selaku Penguji Utama yang telah memberikan banyak kritik dan saran dalam penyusunan skripsi ini. 5. Zulaika Nur Afifah, dr., M.Kes. selaku Penguji Pendamping yang telah memberikan banyak kritik dan saran dalam penyusunan skripsi ini. 6. Kusmadewi Eka Damayanti, dr., Dian Ariningrum, dr., M.Kes, Sp.PK, Sri Enny Nurbrietty, SH, MH, dan Bp. Sunardi selaku Tim Skripsi FK UNS atas kepercayaan, bimbingan, koreksi dan perhatian yang sangat besar sehingga terselesaikannya skripsi ini. 7. Kedua orang tua saya yang tercinta, Ayahanda Suyatno dan Ibunda Sulbiyah, kakak saya Septiana Kurniawati dan Septina Dwi Kurniasih serta seluruh keluarga besar yang senantiasa mendoakan tiada henti, dan memberikan dukungan dalam segala hal sehingga terselesaikannya penelitian ini. 8. Danu, Anis, Yaniar, Lena, Ervina, Yunita, Restri, Rani serta angkatan 2012 atas semangat dan bantuan yang tak henti-henti dan waktu yang selalu tersedia. 9. Pak Adi, Bu Endang, Pak Desta, Bu Dian serta semua pihak yang secara langsung maupun tidak langsung membantu proses penelitian tugas karya akhir ini yang tidak mungkin disebutkan satu persatu. Meskipun tulisan ini masih belum sempurna, penulis berharap skripsi ini dapat bermanfaat bagi pembaca. Saran, koreksi, dan tanggapan dari semua pihak sangat diharapkan. Surakarta, Maret 2016 Oktavera Tri Kurniasih vi

7 DAFTAR ISI PRAKATA... DAFTAR ISI... DAFTAR TABEL... DAFTAR GAMBAR... DAFTAR LAMPIRAN... vi vii x xi xii BAB I. PENDAHULUAN... 1 A. Latar Belakang Masalah... 1 B. Rumusan Masalah... 4 C. Tujuan Penelitian... 4 D. Manfaat Penelitian... 4 BAB II. LANDASAN TEORI... 6 A. Tinjauan Pustaka Kuku palsu a. Definisi... 6 b. Bahan kimia dalam proses pembuatan kuku palsu dan pengaruhnya terhadap kesehatan... 6 c. Pekerjaan pembuatan kuku palsu sebagai faktor risiko Infeksi Saluran Pernapasan Akut (ISPA)... 8 d. Industri kuku palsu di Indonesia Infeksi Saluran Pernapasan Akut (ISPA) a. Definisi vii

8 b. Anatomi saluran pernapasan c. Pertahanan saluran pernapasan d. Patogenesis ISPA e. Manifestasi klinis ISPA f. Faktor-faktor yang dapat mempengaruhi ISPA pada pekerja Hubungan karakteristik pekerja dan perilaku pekerja dengan ISPA B. Kerangka Pemikiran C. Hipotesis BAB III. METODE PENELITIAN A. Jenis Penelitian B. Tempat dan Waktu Penelitian C. Subjek Penelitian D. Teknik Pengambilan Sampel dan Jumlah Sampel E. Rancangan Penelitian F. Identifikasi Variabel G. Definisi Operasional Variabel H. Instrumen Penelitian I. Cara Kerja Penelitian J. Teknik Analisis Data BAB IV. HASIL PENELITIAN A. Analisis Univariat Karakteristik pekerja viii

9 a. Bagian kerja b. Jenis kelamin c. Umur d. Masa kerja e. Lama bekerja Perilaku pekerja a. Penggunaan APD (masker) b. Perilaku merokok Gejala ISPA pada pekerja B. Analisis Multivariat BABV. PEMBAHASAN BABVI. SIMPULAN DAN SARAN A. Simpulan B. Saran DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN ix

10 DAFTAR TABEL Tabel 4.1 Distribusi Pekerja berdasarkan Bagian Kerja Tabel 4.2 Distribusi Pekerja berdasarkan Jenis Kelamin Tabel 4.3 Distribusi Pekerja berdasarkan Umur Tabel 4.4 Distribusi Pekerja berdasarkan Masa Kerja Tabel 4.5 Distribusi Pekerja berdasarkan Lama Bekerja Tabel 4.6 Distribusi Pekerja berdasarkan Penggunaan APD (masker) Tabel 4.7 Distribusi Pekerja berdasarkan Perilaku Merokok Tabel 4.8 Distribusi Gejala ISPA pada Pekerja Tabel 4.9 Hasil Analisis Bivariat Tabel 4.10 Hasil Analisis Multivariat x

11 DAFTAR GAMBAR Gambar 2.1 Kerangka Pemikiran Gambar 3.1 Rancangan Penelitian xi

12 DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1. Bahan-bahan Kimia dalam Proses Pembuatan Kuku Palsu beserta Kegunaan, Gejala apabila Terjadi Paparan Berlebih, dan Nilai Ambang Batas (NAB) masing-masing Bahan Kimia Lampiran 2. Lampiran 3. Lampiran 4. Lampiran 5 Jumlah Karyawan per Bagian di Industri Kuku Palsu Purbalingga Denah Ruang Industri Kuku Palsu Purbalingga Surat Kelaikan Etik Lembar Permohonan dan Persetujuan Responden (Informed Consent) Lampiran 6. Kuesioner Skala Lie Minnesota Multiphasic Personality Inventory (L- MMPI) Lampiran 7. Lampiran 8. Lampiran 9. Kuesioner Karakteristik Pekerja dan Perilaku Pekerja Kuesioner Gejala ISPA Data Hasil Penelitian Lampiran 10. Analisis Data xii

PENGARUH PANJANG JARI TELUNJUK TANGAN DAN JARI MANIS TANGAN TERHADAP TINGGI BADAN SKRIPSI. Untuk Memenuhi Persyaratan

PENGARUH PANJANG JARI TELUNJUK TANGAN DAN JARI MANIS TANGAN TERHADAP TINGGI BADAN SKRIPSI. Untuk Memenuhi Persyaratan PENGARUH PANJANG JARI TELUNJUK TANGAN DAN JARI MANIS TANGAN TERHADAP TINGGI BADAN SKRIPSI Untuk Memenuhi Persyaratan Memperoleh Gelar Sarjana Kedokteran YUNITA DESY WULANSARI G0012238 FAKULTAS KEDOKTERAN
