FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS MURIA KUDUS

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS MURIA KUDUS"

Transkripsi

1 SKRIPSI SKRIPSI INI DISUSUN GUNA MEMENUHI SALAH SATU SYARAT UNTUK MENYELESAIKAN PROGRAM STUDI SISTEM INFORMASI STRATA I PADA FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS MURIA KUDUS SISTEM INFORMASI PENERIMAAN MAHASISWA BARU DI AKBID MUSLIMAT NU KUDUS BERBASIS WEB DAN SMS GATEWAY Oleh : Nama : SUNARTO NIM : Program Studi : Sistem Informasi Fakultas : Teknik FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS MURIA KUDUS 2011/2012 i

2 ii

3 iii

4 SURAT PERNYATAAN PERSETUJUAN PUBLIKASI KARYA ILMIAH UNTUK KEPENTINGAN AKADEMIS Yang bertanda tangan di bawah ini, saya : Nama : Sunarto NIM : Program Studi : Sistem Informasi Jenjang : Strata Satu (S1) Jenis Karya : Skripsi Demi pengembangan ilmu pengetahuan, dengan ini menyetujui untuk memberikan ijin kepada pihak Program Studi Sistem Informasi Fakultas Teknik Universitas Muria Kudus Hak Bebas Royalti Non-Eksklusif (Non-exclusive Royalti-Free Right) atas karya ilmiah kami yang berjudul : Sistem Infomasi Penerimaan Mahasiswa Baru Berbasis Web dan SMS Gateway beserta perangkat yang diperlukan (apabila ada). Dengan Hak Bebas Royalti Non-Eksklusif ini pihak Universitas Muria Kudus berhak menyimpan, mengalih-media atau bentuk-kan, pengelolaannya dalam pangkalan data (database), untuk kepentingan akademis tanpa perlu meminta ijin dari saya. Saya bersedia untuk menanggung secara pribadi, tanpa melibatkan pihak Universitas Muria Kudus, segala bentuk tuntutan hukum yang timbul atas pelanggaran Hak Cipta dalam karya ilmiah saya ini. Demikian pernyataan ini saya buat dengan sebenarnya. Kudus, 07 Agustus 2012 Yang menyatakan, Sunarto iv

5 HALAMAN MOTTO DAN PERSEMBAHAN MOTTO Hidup Adalah Pembelajaran PERSEMBAHAN Skripsi ini penulis persembahkan kepada: Tuhan Ayah dan Ibu Teman Teman Yang Selalu Ada di Sampingku v

6 RINGKASAN Penelitian skripsi telah dilakukan selama beberapa bulan di Akbid Muslimat NU Kudus. Materi pokok penelitian adalah untuk mengetahui prosedur penerimaan mahasiswa baru yang nantinya digunakan se-bagai bahan analisa perancangan sistem informasi penerimaan mahasiswa baru berbasis Web dan SMS Gateway yang mampu menyajikan data secara valid, akurat, dan tepat waktu. Perancangan sistem dilakukan dengan metode Waterfall dan bahasa pemodelan menggunakan UML. Sedangkan bahasa pemrograman yang dipakai adalah PHP dan HTML dengan menggunakan database MySQL serta gammu sebagai modul SMS Gateway. Hasil akhir perancangan tersebut menghasilkan Sistem Informasi Penerimaan Mahasiswa Baru Berbasis Web dan SMS Gateway yang dapat diakses dari berbagai lokasi. Kata Kunci : Sistem Informasi, Penerimaan Mahasiswa Baru, SMS Gateway vi

7 KATA PENGANTAR Alhamdulillah, dengan memanjatkan puji syukur Kehadirat Allah SWT atas rahmad, taufiq, hidayah serta inayahnya yang telah dilimpahkan kepada penulis, sehingga kripsi dengan judul Sistem Informasi Penerimaan Mahasiswa Baru Di Akbid Muslimat NU Kudus dapat terselesaikan. Penyusunan kripsi ini merupakan salah satu syarat untuk menyelesaikan program studi Sistem Informa si S -1 pada Fakultas Teknik Universitas Muria Kudus. Atas tersusunnya Laporan Skripsi ini, penulis mengucapkan terima kasih kepada : 1. Bapak Sutomo dan Ibu Ngaripah, selaku orang tua yang telah memberikan segalanya untuk kelangsungan hidup penulis. 2. Bapak Prof. Dr.dr. Sarjadi, Sp.PA, selaku Rektor Universitas Muria Kudus 3. Bapak Rocmad Winarso, S.T, M.T, selaku Dekan Fakultas Teknik Universitas Muria Kudus 4. Bapak Arif Setiawan, S.Kom, M.Cs, selaku Ketua Program Studi Sistem Informasi Fakultas Teknik Univers itas Muria Kudus. 5. Bapak R. Rhoedy Setiawan, M.Kom, selaku pembimbing I yang telah menularkan banyak ilmu dan memberikan pengesahan selama bimbingan. 6. Bapak Anteng Widodo,ST.M.Kom selaku pembimbing II yang telah memberikan banyak bimbingan, masukan, pengesahan kepada penulis. 7. Segenap dosen Universitas Muria Kudus, khususnya Program Studi Sistem Informasi yang telah me ngenalkan ilmu pengetahuan baru. 8. Kakak dan adik yang sangat penulis cintai, yang telah memberi dukungan secara material maupun spiritual. 9. Rekan - rekanku di Fakultas Teknik Progdi Sistem Informasi angkatan 2007, 2008, 2009, dan 2010 yang telah belajar bareng selama beberapa semester terakhir. vii

8 penulis menyadari bahwa dalam penyusunan Laporan Skripsi masih jauh dari sempurna. Oleh karena itu, saran dan kritik yang membangun sangat penulis harapkan guna perbaikan penulisan di masa -masa mendatang. Penulis mohon maaf atas segala kekurangan dan kesalahan yang ada. Akhirnya, penulis berharap semoga tulisan ini bermanfaat. Amin. Kudus, 01 Juli 2012 Penulis viii

9 DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL I HALAMAN PERSETUJUAN II HALAMAN PENGESAHAN III HALAMAN PUBLIKASI IV HALAMAN MOTTO DAN PERSEMBAHAN V RINGKASAN... VI KATA PENGANTAR.. VII DAFTAR ISI.. IX DAFTAR TABEL. XIII DAFTAR GAMBAR XV DAFTAR LAMPIRAN.. XVIII BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Masalah Perumusan Masalah Batasan Masalah Tujuan Skripsi Manfaat Skripsi Metodologi Penelitian Metode Sumber Data Tahap Tahap Perancangan Sistem Sistematika Penulisan.. 6 BAB II LANDASAN TEORI 2.1 Sistem Informasi Penerimaan Mahasiswa Baru WEB XAMPP.. 9 ix

10 BAB III BAB IV HTML Tag HTML Struktur HTML Dokumen Java Script CSS ( Cascading Style Sheet) Macromedia Dreamweaver CS SMS ( Short Message Service ) Pengertian SMS Gateway Membangun Aplikasi SMS Dengan Database Gammu Teknik Penilaian UML (Unified Modelling Language) Use Case Diagram Class Diagram Sequence Diagram Statechart Diagram Activity Diagram Bagan Alir Diagram.. 24 TINJAUAN UMUM OBYEK PENELITIAN 3.1 Sekilas Tentang Akbid Muslimat NU Kudus Berdirinya Akbid Muslimat NU Kudus Visi, Misi, dan Tujuan Akbid Muslimat NU Kudus Struktur Organisasi Akbid Muslimat NU Kudus Denah lokasi Akbid Muslimat NU Kudus Proses PMB Akbid Muslimat NU Kudus Proses Ujian Seleksi PMB Akbid Muslimat NU Kudus 32 ANALISIS DAN PERANCANGAN 4.1 Gambaran Sistem Informasi PMB x

11 BAB V 4.2 Analisa Kebutuhan Perangkat Keras Analisa Kebutuhan Perangkat Lunak Analisa Fungsi Fungsi Analisa Aktor Proses Bisnis Use case Sistem Use Case Class Diagram Sequence Diagram Penerimaan Mahasiswa Baru di Akbid Muslimat NU Kudus Activity Diagram Penerimaan mahasiswa Baru di Akbid Muslimat NU Kudus Statechart diagram Penerimaan Mahasiswa Baru Akbid Muslimat NU Kudus Perancangan Database Perancangan Interface.. 87 PEMBAHASAN DAN IMPLEMENTASI 5.1 Identifikasi Sistem Identifikasi Kebutuhan Hardware Identifikasi Kebutuhan Brainware Pengembangan Pembuatan Database dan Tabel Pengkodingan Program Implementasi Halaman Website Calon Mahasiswa Baru Halaman Administrator Halaman Menu Pegawai Testing Program Pengetesan Sistem (System Testing) xi

12 BAB VI PENUTUP 6.1. Kesimpulan Saran 119 DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN xii

13 DAFTAR TABEL Tabel 2.1 : Simbol Use Case Diagram 18 Tabel 2.2 : Simbol Sequence Diagram 21 Tabel 2.3 : Simbol Statechart Diagram Tabel 2.4 : Simbol Activity Diagram Tabel 2.5 : Simbol Simbol Bagan Alir Diagram. 24 Tabel 4.1 : Proses Bisnis Use Case Tabel 4.2 : Alur Optimistic Kelola Hasil PMB.. 38 Tabel 4.3 : Alur Pesimistic Kelola Hasil PMB.. 39 Tabel 4.4 : Alur Optimistic Ujian.. 39 Tabel 4.5 : Alur Pesimistic Ujian Tabel 4.6 : Alur Optimistic Lihat Hasil Ujian Calon Mahasiswa. 41 Tabel 4.7 : Alur Pesimistic Lihat Hasil Ujian Calon Mahasiswa 41 Tabel 4.8 : Alur Optimistic Request Hasil Ujian Lewat Sms Tabel 4.9 : Alur Pesimistic Request Hasil Ujian Lewat Sms Tabel 4.10 : Alur Optimistic Kelola Soal Ujian Tabel 4.11 : Alur Pesimistic Kelola Soal Ujian Tabel 4.12 : Alur Optimistic Kelola Admin Tabel 4.13 : Alur Pesimistic Kelola Admin Tabel 4.14 : Alur Optimistic Kelola User 45 Tabel 4.15 : Alur Pesimistic Kelola User Tabel 4.16 : Alur Optimistic Pendaftran Mahasiswa Baru.. 46 Tabel 4.17 : Alur Pesimistic Pendaftran Mahasiswa Baru.. 47 Tabel 4.18 : Tabel Admin 75 Tabel 4.19 : Tabel User Tabel 4.20 : Tabel Pegawai.. 77 Tabel 4.21 : Tabel Calon Mahasiswa xiii

14 Tabel 4.22 : Tabel Peserta Tabel 4.23 : Tabel Soal Tabel 4.24 : Tabel Jenis Soal Tabel 4.25 : Tabel Jawaban Tabel 4.26 : Tabel Inbox Tabel 4.27 : Tabel Outbox 84 Tabel 4.28 : Tabel Send Items.. 85 xiv

15 DAFTAR GAMBAR Gambar 3.1 : Struktur Organisasi Akbid Muslimat NU Kudus Gambar 3.2 : Lokasi Akbid Muslimat NU Kudus. 29 Gambar 3.3 : Flow of Document Proses PMB.. 31 Gambar 4.1 :Use Case Diagram Sistem Informasi Penerimaan Mahasiswa Baru Di Akbid Muslimat NU Kudus.. 37 Gambar 4.2 : Clas Diagram Sistem Informasi Penerimaan Mahasiswa Baru Di Akbid Muslimat NU Kudus Gambar 4.3 : Sequence Diagram Login 48 Gambar 4.4 : Sequence Diagram Pendaftaran Calon Mahasiswa Baru.. 49 Gambar 4.5 : Sequence Diagram Ujian 50 Gambar 4.6 : Sequence Diagram Kelola Hasil Pmb Gambar 4.7 : Sequence Diagram SMS Request Hasil Ujian. 52 Gambar 4.8 : Sequence Diagram Kelola Soal Ujian. 53 Gambar 4.9 : Sequence Diagram kelola User 54 Gambar 4.10 : Sequence Diagram Kelola Admin Gambar 4.11 : Sequence Diagram Lihat Nilai Ujian. 56 Gambar 4.12 : Activity Diagram Login Gambar 4.13 : Activity Diagram Pendaftaran Mahasiswa Baru Gambar 4.14 : Activity Diagram Ujian Gambar 4.15 : Activity Diagram Lihat Hasil Ujian Gambar 4.16 : Activity Diagram Kelola Pmb.. 61 Gambar 4.17 : Activity Diagram Kelola User. 62 Gambar 4.18 : Activity Diagram Kelola Soal Ujian Gambar 4.19 : Activity Diagram Kelola Admin.. 64 Gambar 4.20 : Activity Diagram Sms Hasil Ujian Gambar 4.21 : Statechart Diagram Tambah Pendaftaran 66 xv

16 Gambar 4.22 : Statechart Diagram Ubah Data Pendaftaran.. 66 Gambar 4.23 : Statechart Diagram Cetak Data Pendaftaran Gambar 4.25 : Statechart Diagram Hapus Data Pendaftaran. 67 Gambar 4.26 : Statechart Diagram Tambah User.. 68 Gambar 4.27 : Statechart Diagram Ubah Data User Gambar 4.28 : Statechart Diagram Hapus Data User. 69 Gambar 4.29 : Statechart Diagram Tambah Soal Ujian. 69 Gambar 4.30 : Statechart Diagram Ubah Data Soal Ujian. 70 Gambar 4.31 : Statechart Diagram Hapus Data Soal Ujian 70 Gambar 4.32 : Statechart Diagram Ujian Gambar 4.33 : Statechart Diagram Request SMS Hasil Ujian Gambar 4.34 : Statechart Diagram Cetak Hasil Ujian Gambar 4.35 : Statechart Diagram Lihat Nilai Ujian 72 Gambar 4.36 : Statechart Diagram Tambah Admin Baru.. 76 Gambar 4.37 : Statechart Diagram Ubah Admin Gambar 4.38 : Statechart Diagram Hapus Data Admin Gambar 4.39 : Hubungan Antar Tabel Sistem Informasi Penerimaan Mahasiswa Baru 86 Gambar 4.40 : Desain form login. 89 Gambar 4.41 : Desain Menu Utama. 89 Gambar 4.42 : Desain Kelola Jenis Soal. 90 Gambar 4.43 : Desain Kelola Setting Waktu Ujian. 90 Gambar 4.44 : Desain Kelola Soal Ujian. 91 Gambar 4.45 : Halaman Kelola Pegawai. 91 Gambar 4.46 : Halaman Kelola Admin Gambar 4.47 : Halaman Pendaftaran Gambar 4.48 : Contoh Format SMS Request. 93 Gambar 4.49 : Halaman Kirim SMS 94 xvi

17 Gambar 4.50 : Desain Tampilan SMS Masuk.. 94 Gambar 4.51 : Desain Tampilan SMS Terkirim Gambar 4.52 : Desain Output Daftar User.. 95 Gambar 4.53 : Desain Output Daftar Calon Mahasiswa.. 95 Gambar 4.54 : Desain Output Daftar Pegawai. 95 Gambar 4.55 : Desain Output Kategori Soal Gambar 4.56 : Desain Output Setting Waktu Ujian 96 Gambar 4.57 : Desain Output Soal Ujian Gambar 4.58 : Desain Output Ujian 96 Gambar 5.1 : Tampilan Jendela phpmyadmin.. 98 Gambar 5.2 : Tampilan jendela Macromedia Dreamweaver. 98 Gambar 5.3 : Tampilan Menu Utama 99 Gambar 5.4 : Gambar Halaman Pendaftaran. 100 Gambar 5.5 : Gambar Profile Pendaftar 100 Gambar 5.6 : Gambar Menu Ujian 101 Gambar 5.7 : Gambar Menu Hasil Ujian Gambar 5.8 : Gambar Menu Profil Diri Gambar 5.9 : Gambar Menu Administrator Gambar 5.10 : Gambar Menu Kelola User Gambar 5.11 : Gambar Menu Kelola Pegawai 103 Gambar 5.12 : Gambar Menu Tambah Data Pegawai. 104 Gambar 5.13 : Gambar Menu Ubah Data Pegawai Gambar 5.14 : Laporan Data Pegawai. 105 Gambar 5.15 : Gambar Menu Kelola Soal Ujian. 105 Gambar 5.16 : Gambar Menu Tambah Soal Ujian Gambar 5.17 : Gambar Menu Ubah Soal Ujian Gambar 5.18 : Gambar Laporan Data Soal Ujian 107 Gambar 5.19 : Gambar Menu Kelola Waktu Dan jumlah Soal Ujian 107 xvii

18 Gambar 5.20 : Laporan Hasil Ujian Penerimaan Calon Mahasiswa Baru 108 Gambar 5.21 : Gambar Halaman Kirim SMS Gambar 5.22 : Gambar Halaman Kotak Masuk Gambar 5.23 : Gambar Halaman Sms Keluar Gambar 5.24 : Gambar Halaman Sms Terkirim Gambar 5.25 : Gambar Halaman Pegawai Gambar 5.26 : Gambar Menu Lihat Profil Gambar 5.27 : Gambar Menu Ubah Profil Gambar 5.28 : Gambar Menu Lihat Data Calon Mahasiswa Gambar 5.29 : Gambar Menu Lihat Hasil Ujian Gambar 5.30 : Gambar Cetak Hasil Ujian Gambar 5.31 : Gambar Hasil Pengetesan Data Kosong Gambar 5.32 : Gambar Format SMS Salah Gambar 5.33 : Gambar Balasan SMS Benar Gambar 5.34 : Gambar Kondisi Awal Pengetesan Inputan Data Sama Gambar 5.35 : Gambar Peserta Yang Sudah Ujian Gambar 5.36 : Gambar Ubah Password Gambar 5.37 : Gambar Pencarian Data Gambar 5.38 : Gambar Waktu Ujian Telah Selesai. 118 xviii

SISTEM INFORMASI AKADEMIK DI SMA NEGERI 1 KARANGANYAR DEMAK

SISTEM INFORMASI AKADEMIK DI SMA NEGERI 1 KARANGANYAR DEMAK S K R I P S I SISTEM INFORMASI AKADEMIK DI SMA NEGERI 1 KARANGANYAR DEMAK Laporan ini disusun guna memenuhi salah satu syarat untuk menyelesaikan program studi Sistem Informasi S-1 pada Fakultas Teknik
