NOVEMBER 2013 PUJIAN DAN UCAPAN SYUKUR

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "NOVEMBER 2013 PUJIAN DAN UCAPAN SYUKUR"

Transkripsi

1 NOVEMBER 2013 PUJIAN DAN UCAPAN SYUKUR Para staf, sukarelawan, pendoa syafaat Proyek Hana, dan para pendengar Women of Hope memiliki banyak untuk bersyukur dan memuji Allah pada saat kita merayakan 16 tahun pelayanan. Kita telah melihat Tuhan mengubah hidup, keluarga, gereja, masyarakat, dan negara negara. Kini program Women of Hope sedang mengubah hidup dalam 64 bahasa. Doa merupakan prioritas utama. Proyek Hana memiliki lebih dari pendoa syafaat di 120 negara berdoa permohonan doa yang sama di lebih dari 80 bahasa. Kami tidak hanya berdoa untuk wanita dan anak perempuan di seluruh dunia yang ter luka, kesepian, dan hidup dalam keadaan yang kadang-kadang sangat mengerikan di desa, kota-kota, dan kota-kota besar, tapi kami telah mengundang para perempuan - dan laki-laki - tersebut untuk bergabung dengan gerakan doa Proyek Hana. Ketika perempuan berdoa, mereka belajar bahwa Allah mengasihi mereka dan bahwa mereka berharga bagi Nya. Tuhan mengundang mereka untuk menjadi pengubah dunia dan memberdayakan mereka untuk membuat perbedaan dalam keluarga dan masyarakat mereka. Para wanita ini sangat serius memanggil mereka untuk menjadi pendoa syafaat. Mereka sangat antusias untuk menjadi bagian dari pekerjaan Tuhan di seluruh dunia melalui doa-doa mereka. Ketika kita berhenti untuk memberikan pujian dan terima kasih kepada Tuhan, kita mengakui bahwa pekerjaan yang paling penting dari Allah dikerjakan dalam hati kita. Ketika kita berdoa, Tuhan mengubah kita, sikap kita, pikiran, dan pandangan hidup kita menjadi lebih sejalan dengan kehendak Allah. Kemudian Roh Kudus menggerakkan kita untuk mengubah cara kita menanggapi orang dan keadaan, dan kita mulai menjangkau mereka yang hidup di sekitar kita. Berikan pujian dan syukur bahwa Allah membuat kita lebih menyerupai Kristus ketika kita menghabiskan waktu dengan Dia dalam doa bagi orang lain.

2 Puji Tuhan untuk hal-hal luar biasa yang telah dilakukan Proyek Hana selama 16 tahun pelayanan! Masih banyak hal-hal lain lagi yang diperbuat oleh Yesus, tetapi jikalau semuanya itu harus dituliskan satu per satu, maka agaknya dunia ini tidak dapat memuat semua kitab yang harus ditulis itu. (Yohanes 21:25). Pujilah dan Mengucap Syukurlah 1. Bersyukur bahwa tahun 2013 Proyek Hana Women of Hope mengudara dalam bahasa Twi (Ghana), Somali ( Afrika dan sekitarnya), dan Kurdish-Sorani (Irak Utara dan Barat) jadi keseluruhan sekarang dalam 64 bahasa. 2. Tuhan telah mendengar doa doa kita dan banyak negara yang sedang berbuat lebih banyak lagi untuk memerangi praktek pernikahan anak, sunat pada anak perempuan, HIV/ AIDS, pembunuhan sadis, kemiskinan, perkosaan, wisata seks, perdagangan seks, dan kesulitan kesulitan lain yang mengerikan yang dihadapi perempuan. Teruslah berdoa. 3. Program Women of Hope dalam bahasa Albania mengudara di Kosovo. Dalam beberapa bulan seribu orang merespon pada siaran TV Media 7 di negara tersebut terdapat kurang dari seribu orang dinyatakan sebagai pengikut Kristus. 4. Kaum wanita Proyek Hana yang menyediakan makanan, pakaian, perawatan kesehatan, biaya pendidikan untuk anak yatim. Teruslah berdoa agar anak anak Yatim tersebut akan menerima anugerah keselamatan dari Tuhan dan belajar memuliakan Nya setiap hari. 5. Bersyukur untuk para wanita yang menerima pelatihan ketrampilan di Barzil, India, Indonesia dan Tanzania sehingga mereka bisa membantu keuangan keluarga. Bersyukur untuk mesin jahit yang disediakan di Tanzania. 6. Bersyukur bagi para wanita yang memilih bayinya tetap hidup. Seorang wanita Albania menulis: Saya menikah ketika saya berusia 16. Sekarang saya memiliki tiga anak, dan yang paling kecil berusia beberapa bulan. Dulunya saya harus mengaborsinya, tetapi Tuhan menampakkan diri dalam mimpi dan saya terbangun, saya tahu saya harus mempertahankan bayai saya. Saya bahagia sekarang memiliki dia. 7. Bersyukur untuk pelebaran pelayanan Doa Proyek Hana, khususnya di Brazil, Asia Tengah, China, Ethiopia, Finland, Yunani, Kenya, Portugal, Korea Selatan, Tanzania dan Uganda dan juga di Afrika Utara dan Timur Tengah.Prayer calendar dalam bahasa Yunani dibagikan kepada pribadi, gereja gereja di seluruh Yunani, Cyprus, Amerika, Eropa, Afrika, dan Australia. Doakan agar ada program Women of Hope dalam bahasa Yunani 8. Bersyukur untuk pendengar yang mengajak orang lain untuk mendengarkan program Women of Hope. Saya seorang yang baru percaya. Pada waktu yang lalu teman saya di gereja memberi sebuah solar radio. Saya mendengarkan program Women of Hope milik anda, saya pikir baik kalau saya mendengarkan bersama tentang saya. Sehingga saya mengajak dua teman saya yang Kristen ke rumah saya ketika program itu disiarkan. Kami minum kopi sambil mendengarkan program. Teman saya itu sangat menyukai programnya sehingga kami

3 selalu bersama ketikan program itu mengudara. Terima kasih sudah menjadi alat untuk membagikan Yesus kepada orang lain. 9. Bersyukur bagi pelayanan Proyek Hana yang sudah mencapai 16 tahun dalam menjangkau wanita melalui pengetahuan, doa dan program radio. Puji Tuhan bagi para pendoa syafaat yang telah bergabung dalam 40 hari Doa dan Puasa tahunan dan yang setia mendoakan permohonan doa dalam kalender doa bulanan. Lihatlah di antara bangsa-bangsa dan perhatikanlah, jadilah heran dan tercengang-cengang, sebab Aku melakukan suatu pekerjaan dalam zamanmu yang tidak akan kamu percayai, jika dicritakan ( Habakuk 1: 5). 10. Bersyukur untuk jejaring dan media lain yang mengekspos pekerjaan iblis yang menyiksa para wanita dan anak anak gadis cnn.com/2013/09/11/opinion/india-missing-females/index.html?hpt=hp_t4) dan bersyukur bahwa para otoritas sedang melindungi wanita lebih dari sebelumnya. Doakan praktek budaya negatif yang melawan perempuan akan berubah dan diganti dengan tindakan hormat dan martabat. 11. Bersyukur untuk ratusan pekerja Proyek Hana di setiap benua, seperti produser program, koordinator pelayanan, anggota tim, pendoa syafaat, teknisi radio, penulis naskah, dan mereka yang mengunjungi dan menulis surat untuk pendengar dan kelompok kelompok doa. 12. Bersyukur bahwa para imigran mencari Tuhan di Rumah Hana di Sweden, mereka memiliki tempat yang aman untuk bertemu dan berdoa bersama pada saat mereka saling memikul beban. Berdoa untuk Rumah Hana di Brazil dan Tanzania juga. 13. Bersyukur untuk ratusan orang yang terlibat dalam kelompok doa Proyek Hana yang bertemu secara teratur untuk berdoa, menjangkau wanita, dan menginjili wanita di penjara, tempat melahirkan, rumah sakit, dan pusat anak yatim. Banyak dari mereka yang membagikan makanan, baju, dan perlengkapan bayi, memberikan harapan pada wanita dan keluarganya. 14. Bersyukur untuk kerja sama antara LPMI dan TWR ( Proyek Hana) memproduksi audio versi film Magdalena: Memalui Matanya, juga menggunakan materi pelajaran Alkitab, menciptakan program yang akan memuridkan dan berbicara mengenai harapan kepada wanita di seluruh dunia. Doakan perkembangan program ini dan doakan June Felix sebagi produsernya. 15. Bersyukur untuk banyak dokter, konselor, dan profesi lain yang sudah memberikan waktunya untuk berbicara di program Women of Hope dan juga memberikan seminar atau pelatihan pada kelompok kelompok wanita, para profesional itu menggunakan talentanya untuk mengangkat wanita. 16. Bersyukur untuk para wanita dan pria yang menjadi pengikut Kristus melalui pelayanan Proyek Hana yang berupa: program radio, kunjungan staf yang membagikan kasih Tuhan, kelompok doa, konferensi dan pelayanan belas kasihan. 17. Bersyukur bagi para wanita yang menyediakan pokok doa, bantuan, dan keuangan bagi penderita fistula dan prolaps uteri yang memerlukan operasi untuk memperbaiki tubuh

4 mereka. saya menderita selama 20 tahun. Tuhan menymbuhkan saya memalui tiga tamu dari Proyek Hana di gereja saya. Saya dibawa ke rumah sakit dan saya sembuh total. (Ethiopia) 18. Bersyukur bagi banyak pendeta, suami dan staf TWR yang membantu dan melayani staf dan sukarelawan di seluruh dunia. 19. Bersyukur untuk pertama kalinya diadakan konferensi Proyek Hana untuk negara Eropa yang diadakan di Braunfels, Jerman yang dihadiri oleh 48 wanita dari 28 negara yang membagikan pelayanan, kesaksian, tantangan, dan kesukaan mereka pada saat mereka menjangkau wanita dan keluarga dengan kasih Yesus. 20. Bersyukur bahwa ratusan narapidana yang telah menerima harapan dan keselamatan melalui kasih yang ditunjukkan kepada mereka dalam cara praktis ( baju, sabun, dan perlengakapan bayi) dan dalam Bible study dari mereka yang mengunjungi narapidana di Albania, Angola, Camboja, Republik Demokasi Kongo, Ethiopia, Gahna, Indonesia, Teluk Ivory, Liberia, Nepal, Paraguay, Afrika Selatan, Tanzania atau Thailand. Mereka juga telah ditunjukkan kasih memalui program Women of Hope yang disiarkan di negera negara di seluruh dunia. 21. Bersyukur untuk bantuan finansial yang berkelanjutan untuk program Women of Hope dari ERF di Jerman, Switzerland dan Austria; NOREA di Demark, Norway dan Sweden, MESSENGERS di Findalnd, Patner TWR di Asia, Barzil, Canada, the Ntherlands-Belgium dan United Kindongdom; dan the BURNHAM FOUNDATION. 22. Bersyukur untuk banyak doa yang telah dijawab dari para wanita yang berdoa untuk tetangga meraka yang sakit agar percaya bahwa Tuhan akan menyembuhkan mereka. Seorang wanita hamil yang akan melahirkan dalam tiga hari, dibawa oleh suaminya ke dukun. Pada malam yang ketiga seseorang mengetuk pintu saya. Saya mendapati ibu yang hamil itu sangat lemah dan saya pikir ia akan mati. Saya menaikkan doa pendek, dan Tuhan menyatakan kuasanya, dan ibu itu melahirkan dengan lancar selama sepuluh menit. (Kenya) 23. Bersyukur untuk radio, CD program Women of Hope, kalender doa dan script pelajaran program Women of Hope; Alkitab dan bahan literatur lainnya yang disiapkan dan dibagikan. Doakan keamanan dan kesehatan bagi mereka yang harus mengadakan perjalanan ke daerah terpencil untuk bertemu dengan pendengar dan pendoa syafaat. 24. Bersyukur untuk hidup yang diubahkan melalui program Women of Hope dan setelah mengalami kasih Tuhan melalui tindakan kasih dari staf dan sukarelawan Proyek Hana. "Cukuplah kasih karunia-ku bagimu, sebab justru dalam kelemahanlah kuasa-ku menjadi sempurna. (2 Korintus 12:9) 25. Bersyukur bagi pendengar yang telah mendapatkan bahwa program Women of Hope berguna untuk persiapan pernikahan, membesarkan anak remaja putri, atau mengibur teman yang dalam masa sedih dan stres. 26. Bersyukur bahwa Proyek Hana website yang diperbaharui dan didisign kembali dan bersyukur untuk perkembangan Proyek Hana app yang memungkinkan patner kita untuk mengapload baik program Women of Hope dan doa bulanan yang mereka minta.

5 27. Bersyukur Proyek Hana dan TWR yang sedang membentuk kerja sama dengan Gracia Burnham untuk mengembangkan sebuah program radio yang mana Gracia akan membagikan kisahnya yang luar biasa dengan audience Internasional. 28. Bersyukur bahwa pemerintahan India menciptakan sistim undang undang yang cepat untuk kasus perkosaan dan mengenalkan undang undang baru, mengkriminalkan perbuatan seperti voyeuritik dan perburuan dan pembuatan khususnya perkosaan yang brutal dimasukkan pada perbuatan kriminal besar. 29. Bersyukur untuk kebenaran Tuhan yang diploklamirkan memalui radio di Timur Tengah, Afrikan Utara, Asia Tengah, dan di negara negara di mana orang Kristen dianiaya dan para misionaris dilarang masuk 30. Bersyukur bahwa orang orang di Kroasia, Yunani, India, Italy, Nambimia, Sepanyol dan negara negara lain yang ingin mengembangkan pelayanan Proyek Hana. Doakan bagi mereka yang ingin memiliki program Women of Hope dalam bahasa mereka tetapi masih membutuhkan dana untuk menerjemahkan, untuk produksi dan juga air time. SELAMAT BERDOA TUHAN YESUS MEMBERKATI

Oktober Berdoa Untuk Wanita Di Seluruh Dunia

Oktober Berdoa Untuk Wanita Di Seluruh Dunia Oktober 2013 Berdoa Untuk Wanita Di Seluruh Dunia Dalam dunia kamu menderita penganiayaan, tetapi kuatkanlah hatimu, Aku telah mengalahkan dunia." (Yohanes 16:33). Setelah mengatakan hal itu Yesus berdoa
