BAB I: PENDAHULUAN Latarbelakang.

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB I: PENDAHULUAN Latarbelakang."

Transkripsi

1 BAB I: PENDAHULUAN 1.1. Latarbelakang Kerja Praktek merupakan suatu pembelajaran dimana memiliki tujuan untuk membekali mahasiswa dengan ilmu terapan dan sangat dibutuhkan oleh mahasiswa yang nantinya akan terjun ke dunia kerja. Maka sudah seharusnya mahasiswa membekali diri dengan pengetahuan secara teori dan penerapannya sebelum terjun ke dunia profesional. Selama di perguruan tinggi, umumnya mahasiswa hanya diberi pengetahuan yang bersifat teori. Hal ini akan menimbulkan suatu masalah ketika mahasiswa tersebut masuk ke dunia kerja, dimana ilmu pengetahuan yang bersifat teori tidak lagi mendominasi dalam penyelesaian berbagai persoalan yang terjadi. Untuk mengatasi masalah tersebut maka diperlukan sebuah media yang dapat berfungsi sebagai penghubung antara dunia kerja dengan dunia perkuliahan. Salah satu media itu adalah Kerja Praktek, Jurusan Arsitektur dan Fakultas Teknik Universitas Mercu Buana sangat menyadari manfaat dari kerja praktek tersebut. Selain sebagai media pembuka wacana dunia kerja bagi mahasiswa, dapat juga sebagai media untuk mencoba mengaplikasikan ilmu yang berhubungan dengan ke- Arsitektur-an serta sebagai salah satu syarat memperoleh gelar kesarjanaan. Ilmu yang diajarkan di Jurusan Arsitektur pada dasarnya adalah ilmu tentang perancangan dan perencanaan desain. Perancangan dan perencanaan desain bangunan meliputi: bangunan tunggal, tinggi dan kawasan. Pada mata kuliah kerja praktek ini pengamatan dilakukan pada pelaksanaan pembangunan proyek Veranda Residence. Ruang lingkup pekerjaan yang diamati adalah meliputi pekerjaan struktur pada tower Veranda Residence, yaitu pekerjaan-pekerjaan pada bagian struktural meliputi pekerjaan struktur atas seperti shear wall, pekerjaan kolom, pekerjaan balok, dan BILLY RAMADHAN PRAWIRA /

2 pekerjaan plat lantai, dan lain-lain. Pengamatan yang dilakukan adalah pengamatan terhadap kesesuaian metode pelaksanaan dengan pelaksanaan pekerjaan yang dilakukan atau diterapkan di lapangan Maksud dan Tujuan Kerja praktek ini dimaksudkan untuk mengenal hubungan teori yang diterapkan di dalam perkuliahan dengan praktek yang ada di lapangan, sehingga para mahasiswa diharapkan mampu memahami segala proses yang ada di dalam pembangunan sebuah proyek. Selain itu, maksud dan tujuan dari penyelenggaraan kerja praktek ini adalah untuk memperkenalkan kepada mahasiswa Arsitektur terhadap dunia kerja nantinya akan memasuki dunia tersebut setelah menyelesaikan pendidikan formalnya di S1, mengenal dan mengikuti proses perencanaan dan perancangan pada suatu proyek, mendapatkan tambahan ilmu dari proses pengamatan perencanaan dan perancangan suatu proyek secara sistematis, selain itu kerja praktek merupakan bagian dari mata kuliah wajib dan merupakan salah satu persyaratan yang harus dilaksanakan oleh mahasiswa Arsitektur sebelum mengambil Tugas Akhir. Tujuan dari progam kerja lapangan itu sendiri antara lain: Melengkapi pengetahuan dalam pelaksanaan proyek dan digunakan sebagai penunjang kemajuan studi. Mengetahui hubungan antara proses perencanaan di lapangan sehingga mampu dan dapat bertanggung jawab serta bekerja secara professional dalam tahap perencanaan, perancangan, pelaksanaan, dan pengelolaan lingkungan binaan serta pengawasan proyek. Mengamati beberapa proses pembangunan suatu proyek secara sistematis. Memahami sistem kerja dan manajemen proyek. BILLY RAMADHAN PRAWIRA /

3 1.3. Permasalahan Permasalahan-permasalahan yang banyak terjadi di lapangan dapat menyebabkan keterlambatan diselesaikannya suatu proyek. Beberapa permasalahan yang ada di antaranya: Kurangnya pengawasan dari pihak owner, sehingga banyak pekerjaanpekerjaan yang terlambat. Kurangnya koordinasi di antara sub kontraktor yang mengerjakan proyek tersebut. Ketidak sesuaian antara gambar yang telah dibuat dan aplikasi di lapangan Ruang Lingkup Pembahasan Dalam laporan kerja praktek ini selain membahas kondisi objektif juga lebih spesifik membahas permasalahan-permasalahan yang berkaitan dengan struktur dimulai dari proses persiapan, pelaksanaan, bahan dan alat yang digunakan, proses pengerjaan di lapangan serta proses perawatan. Secara garis besar lingkup permasalahan yang ada dalam laporan program kerja praktek ini antara lain: Proses pelaksanaan pembangunan. Mempelajari serta memahami proses pekerjaan struktur. Penjabaran serta pemahaman gambar kerja. Mengenal serta mempelajari permasalahan-permasalahan yang kerap terjadi di dalam dunia kerja Metode Pengumpulan Data Dalam pelaksanaan kerja praktek ini, praktikan melakukan beberapa metode untuk membahas segala yang berkaitan dengan pekerjaan yang praktikan lakukan di lapangan, yaitu: Mempelajari beberapa literatur dan berbagai referensi untuk melengkapi beberapa poin pembahasan yang diperlukan. BILLY RAMADHAN PRAWIRA /

4 Berdiskusi dengan pembimbing di lapangan/ proyek, dan para staff yang berada di kantor maupun di proyek. Mendokumentasikan foto-foto pada beberapa jenis pekerjaan yang dapat menunjang laporan kerja praktek. Mempelajari data berupa gambar-gambar kerja yang dijadikan pedoman dalam pelaksanaan proyek Sistematika Penulisan Pada sub bab ini akan memaparkan sistematika pembahasan yang menjadi pedoman dalam penyusunan laporan kerja praktek yang terdiri dari: BAB I : PENDAHULUAN Berisi uraian mengenai latar belakang, maksud dan tujuan kerja praktek, permasalahan yang ada di dalam lapangan, metode pengamatan kerja praktek, serta lingkup pekerjaan struktur BAB II : TINJAUAN INSTANSIONAL PROYEK Berisi profil perusahaan, organisasi perusahaan, struktur organisasi proyek, penjabaran bagian-bagian struktur organisasi, penyelenggara proyek, dan pengawas pelaksana proyek. BAB III : TINJAUAN UMUM PROYEK Berisi penjelasan proyek, data umum proyek, penjabaran proyek, data teknis proyek dan data fisik proyek. BAB IV : TINJAUAN KHUSUS PEKERJAAN Berisi metode pengamatan dan pembahasan pekerjaan yang ada di lapangan. BAB IV : KESIMPULAN DAN SARAN Berisi uraian secara garis besar dari hasil pengamatan pekerjaan struktural di lapangan. BILLY RAMADHAN PRAWIRA /

5 DAFTAR PUSTAKA LAPORAN MINGGUAN KERJA PRAKTEK LAMPIRAN DATA DAN GAMBAR KERJA BANGUNAN BILLY RAMADHAN PRAWIRA /

BAB I PENDAHULUAN. Salah satu tujuan pendidikan Program S1 Teknik Sipil Fakultas Teknik

BAB I PENDAHULUAN. Salah satu tujuan pendidikan Program S1 Teknik Sipil Fakultas Teknik BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Kerja Praktik Salah satu tujuan pendidikan Program S1 Teknik Sipil Fakultas Teknik Universitas Mercu Buana adalah mencetak tenaga kerja yang profesional. Untuk mencapai
