LAMPIRAN I. Surat-Surat

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "LAMPIRAN I. Surat-Surat"

Transkripsi

1 LAMPIRAN I Surat-Surat 104

2 105

3 106

4 107

5 108

6 LAMPIRAN II Soal Pre Test yang sudah valid 109

7 110 PRE TEST I. Jawablah pertanyaan-pertanyaan di bawah ini dengan memberikan tanda silang (x) pada satu pilihan jawaban yang kamu anggap paling tepat! Selamat mengerjakan! Tuhan Memberkati! 1. Berikut ini benda dalam kehidupan sehari-hari yang berbentuk kubus adalah... a. Bak mandi b. Sepatu c. Handphone d. Buku 2. Alas pada kerucut berbentuk... a. Bola b. Lingkaran c. Persegi d. Segitiga 3. Benda-benda berikut ini yang berbentuk balok adalah... a. Buku, gelas, almari b. Almari, guling, AC c. Buku, almari, piring d. Buku, almari, kotak sepatu 4. Sisi dari tabung berbentuk bangun... a. persegi dan persegi panjang b. persegi panjang dan lingkaran c. persegi dan lingkaran d. persegi panjang dan segitiga 5. Semua sisi dari kubus berbentuk... a. Persegi panjang b. Persegi c. Jajar genjang d. Lingkaran

8 Alas pada balok di sebut dengan... a. Persegi panjang b. Persegi c. Jajar genjang d. Lingkaran 7. Dari nama-nama benda berikut yang berbentuk balok adalah... a. Gelas b. Roda c. Guling d. Almari 8. Perhatikan gambar berikut ini! Gambar di samping ini di namakan... a. Kubus b. Balok c. Prisma jajargenjang d. Tabung 9. Benda yang tidak memiliki sudut siku-siku adalah... a. Meja b. Kursi c. Dinding ruangan d. Ember 10. Pernyataan berikut yang benar adalah... a. Kerucut memiliki dua titik sudut b. Bola memiliki 2 sisi c. Limas segi empat memiliki 5 sisi d. Bangun datar belah ketupat memiliki 3 simeri lipat

9 Banyak sisi pada limas segi sembilan adalah... a. 9 b. 10 c. 11 d Jenis segetiga berikut ini adalah... a. Siku-siku dan sama kaki b. Sama kaki dan sembarang c. Sama sisi dan siku-siku d. Sama sisi dan sama kaki 13. Gambar di bawah ini bisa di sebut sebagai bangun ruang... a. Tabung b. Kerucut c. Kubus d. Bola Kunci Jawaban : 1. B 2. D 3. B 4. D 5. B 6. A 7. D 8. B 9. D 10. C 11. B 12. A 13. A

10 LAMPIRAN III RPP dan Soal Evaluasi Siklus I & II 113

11 114 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) SIKLUS I PERTEMUAN PERTAMA, KEDUA dan KETIGA Nama Sekolah : SD Negeri Salatiga 03 Mata Pelajaran : Matematika Kelas / Semester : IV / 2 Waktu : 6 x 35menit (3 x pertemuan) I. Standart Kompetensi 8. Memahami sifat bangun ruang sederhana dan hubungan antara bangun datar. II. Kompetensi Dasar 8.1 Menentukan sifat-sifat bangun ruang sederhana. III. Indikator Mampu mendeskripsikan bangun ruang sederhana Menyebutkan bangun ruang sederhana Menentukan sifat bangun ruang kubus, balok, tabung, kerucut dan juga bola. IV. Tujuan Pembelajaran 1. Setelah mendengarkan penjelasan dari guru, siswa dapat mendeskripsikan bangun ruang sederhana. 2. Setelah mengamati berbagai macam bentuk bangun raung, siswa dapat menentukan sifat bangun ruang sederhana. 3. Setelah mengamati bangun ruang sederhana secara langsung, siswa dapat menentukan sisi, rusuk dan titik sudut. 4. Setelah bermain Talking Stick, siswa dapat mendskripsikan bangun ruang sederhana. V. Model dan Metode Pembelajaran 1. Model Pembelajaran : Cooperative Learning 2. Metode Pembelajaran : Talking Stick

12 115 VI. Kegiatan Pembelajaran A. Kegiatan Awal (10 menit) a) Guru memberikan salam/sapaan dan berdoa bersama-sama dengan siswa b) Guru memeriksa kehadiran siswa. (presensi) c) Guru memeriksa kesiapan ruangan dan juga kesiapan siswa. d) Apresepsi : Guru membawa dua buah kotak tisu yang berbentuk bangun ruang balok dan satunya lagi berbentuk bangun ruang kubus. Kemudian Guru bertanya : Bagaiman bentuk kedua benda yang ibu guru bawa ini anak-anak? ; Bentuknya sama ataukah berbeda? ; Anak-anak mari kita amati bersama-sama ya. e) Guru menyampaikan tujuan pembelajaran hari itu. B. Kegiatan Inti (50 menit) a) Eksplorasi (10 menit) Siswa mendengarkan penjalasan dari guru tentang bangun ruang sederhana. Siswa dan guru bersama-sama mendeskripsikan definisi bangun ruang sederhana. Siswa mendengarkan penjelasan dari guru mengenai sisi, rusuk dan titik sudut bangun ruang menggunakan bangun balok dan kubus. Siswa di bagi menjadi 4 kelompok, di setiap kelompoknya guru memberikan bangun ruang balok / kubus. b) Elaborasi (35 menit) Siswa diberikan kesempatan kembali untuk membaca materi yang telah di pelajari tadi. Siswa menutup buku catatan yang telah di pelajari tadi. Siswa dengan bimbingan dari Guru melakukan permainan Talking Stick. Siswa yang mendapatkan tongkat tersebut pada saat nyanyian berhenti wajib untuk menjawab pertanyakan yang di sediakan oleh Guru.

13 116 Siswa maju ke depan untuk memilih pertanyakannya sediri, di papan pertanyakan yang di sediakan oleh Guru. Siswa mendapat rewad dari guru apabila menjawab pertanyaan dengan tepat. c) Konfrimasi (5 menit) Siswa bersama dengan Guru membahas kembali apa saja yang di pelajari hari ini. Siswa bersama dengan Guru membuat kesimpulan atas apa yang di pelajari hari ini. C. Kegiatan Penutup (10 menit) a) Siswa bersama dengan Guru bertanya jawab mengenai materi yang belum jelas. b) Siswa bersama dengan Guru meluruskan apabila ada jawaban siswa yang masih salah. c) Guru memberikan pengutan kepada siswa. d) Siswa diberikan reward apabila di kelas berkelakuan baik. e) Guru memberikan tindak lanjut berupa pekerjaan rumah. f) Guru mengkahiri pelajaran PERTEMUAN KE II VI. Kegiatan Pembelajaran A. Kegiatan Awal (10 menit) a) Guru memberikan salam/sapaan dan berdoa bersama-sama dengan siswa b) Guru memeriksa kehadiran siswa. (presensi) c) Guru memeriksa kesiapan ruangan dan juga kesiapan siswa. d) Motivasi : menyanyikan lagu Selamat Ulang Tahun Panjang umurnya, panjang umurnya. Pajang umur, serta mulia. Serta mulia, serta mulia. e) Apresepsi :

14 117 Guru bertanya jawab dengan siswa untuk menuju materi yang akan diajarkan. Misalnya : Didalam pesta ulang tahun biasanya terdapat benda apa saja? ; Bagaimana bentuk topi ulang tahun itu? ; Lalu kue ulang tahun biasanya berbentuk apa? f) Guru menyampaikan tujuan pelajaran hari itu. B. Kegiatan Inti (50 menit) a) Eksplorasi (10 menit) Siswa mendengarkan penjalasan dari guru tentang bangun ruang tabung, kerucut dan bola. Siswa menyaksikan contoh-contoh bangun ruang sederhana menggunakan media powerpoint. Siswa mendengarkan penjelasan dari guru mengenai sisi, rusuk dan titik sudut bangun ruang tabung, kerucut dan bola. Siswa bersama Guru bertanya jawab mengenai perbedaan antara bangun balok, kubus, dengan bangun tabung, kerucut dan bola. b) Elaborasi (35 menit) Siswa diberikan kesempatan kembali untuk membaca materi yang telah di pelajari tadi. Siswa menutup buku catatan yang telah di pelajari tadi. Siswa dengan bimbingan dari Guru melakukan permainan Talking Stick. Siswa yang mendapatkan tongkat tersebut pada saat nyanyian berhenti wajib untuk menjawab pertanyakan yang diajukan oleh Guru. Siswa maju ke depan untuk memilih pertanyakannya sediri, di papan pertanyakan yang di sediakan oleh Guru. Siswa mendapat rewad dari guru apabila menjawab pertanyaan dengan tepat.

15 118 c) Konfrimasi (5 menit) Siswa bersama dengan Guru membahas kembali apa saja yang di pelajari hari ini. Siswa bersama dengan Guru membuat kesimpulan atas apa yang di pelajari hari ini. C. Kegiatan Penutup (10 menit) a) Siswa bersama dengan Guru bertanya jawab mengenai materi yang belum jelas. b) Siswa bersama dengan Guru meluruskan apabila ada jawaban siswa yang masih salah. c) Guru memberikan penguatan kepada siswa. d) Siswa diberikan reward apabila di kelas berkelakuan baik. e) Guru memberikan tindak lanjut berupa pekerjaan rumah. f) Guru mengkahiri pelajaran PERTEMUAN KE III VI. Kegiatan Pembelajaran A. Kegitan Awal (10 menit) a) Guru memberikan salam/sapaan dan berdoa bersama-sama dengan siswa b) Guru memeriksa kehadiran siswa. (presensi) c) Guru memeriksa kesiapan ruangan dan juga kesiapan siswa. d) Guru menyampaikan tujuan pembelajaran hari itu. B. Kegiatan Inti (50 menit ) a) Siswa di minta oleh guru untuk mengerjakan soal evaluasi yang telah di sediakan oleh Guru. C. Kegiatan Penutup (10 menit) a) Guru memberika penguatan kepada siswa. b) Guru memberikan reward kepada siswa apabila itu di butuhkan. c) Guru mengakhiri pelajaran hari itu juga.

16 119 VII. Alat Bahan dan Sumber Bahan Ajar Alat dan Bahan : berbagai macam benda berbentuk balok dan kubus, VIII. Penilaian tongkat, gunting, doubletip, spidol, kertas kartoon, kertas asturo, berbagai macam benda berbentuk tabung, bola, kerucut, tongkat, gunting, doubletip, spidol. Bola pimgpomg, bola tennis, bola bekel dan kaleng susu, gambargambar tentang bangun ruang kerucut. Sumber Bahan Ajar Ayo belajar matematika 4 : untuk SD dan MI kelas IV/Burhan Mustaqim, Ary Astuti ; editor Aris Tri Rohmadi. Jakarta : Pusat Perbukuan, Departemen Pendidikan Nasional, Teknik penilaian : Tes Bentuk penilaian : Tes tertulis Kunci jawaban : Terlampir Pedoman penilaian : Terlampir IX. Tindak Lanjut a. Siswa mendapatkan PR dari Guru untuk mengidentifikasi sifat benda ruang yang berbentuk balok dan kubus yang ada dirumah, masimal 4 benda saja. b. Siswa diminta untuk membaca materi yang akan diajarkan berikutnya yaitu mengenai bangun ruang tabung, kerucut dan juga bola. c. Siswa diminta untuk mempelajari semua materi yaitu, bangun balok, kubus, tabung, kerucut dan juga bola. Untuk pertemuan selanjutnya akan di lakukan tes evaluasi.

17 120 Salatiga, 21 Maret 2013

18 121 Lembar Kerja Siswa 1 Kerjaklah soal di bawah ini dengan jawaban yang tepat! 1. Dinamakan kubus.... a. Sebutkan sisi-sisinya. b. Sebutkan rusuk-rusuknya. c. Sebutkan titik sudutnya. 2. Dinamakan kubus.... a. Sebutkan sisi-sisinya. b. Sebutkan rusuk-rusuknya. c. Sebutkan titik sudutnya. 3. Dinamakan balok.... a. Sebutkan sisi-sisinya. b. Sebutkan rusuk-rusuknya. c. Sebutkan titik sudutnya. 4. Dinamakan balok.... a. Sisi VSWZ =.... b. Sisi WXYZ =.... c. Rusuk ST =.... d. Rusuk WZ =....

19 122 Kunci Jawaban : 1. Dinamakan Kubus KLMN.OPQR a. Sisinya : KLMN, OPQR, KLPO, MNQR, LMPQ, KNOR b. Rusuknya : KL, MN, PO, QR, ML, PQ, KN, OR, KO,LP, MQ, NR c. Titik Sudut : K, L M, N, O, P, Q, R 2. Dinamakan Kubus PQRS.TUVW a. Sisinya : PQRS, TUVW, QRUV, PSTW, PQTU, RSVW b. Rusuk : PQ, RS, TU, VW, PS, QR, TW,UV, PT,QU, RV, SW c. Titik Sudut : P, Q, R, S, T, U, V, W 3. Dinamakan Balok PQRO.STUV a. Sisi : PQRO, STUV, PTSO, QRUV, QSRV, PTQU b. Rusuk : PQ, PO, OR, QR, TU, TS, SV, UV, PT, OS, RV, QU c. Titik Sudut : P, Q, R, O, S, T, U, V 4. Dinamakan Balok STUV.WXYZ a. Sisi VSWZ = sisi UTXY b. Sisi WXYZ = sisi STUV c. Rusuk ST = rusuk VU d. Rusuk WZ = rusuk SV

20 123 Soal Tindak Lanjut 1. Carilah 4 benda di rumahmu yang berbentuk bangun ruang balok dan kubus! Skor Penilaian : Jawaban Salah skor : 0 Jawaban Benar skor : 5 Jumlah skor keseluruhan : B x 5 = 10 2

21 124 Lembar Kerja Siswa 2 Isilah kolom di bawah ini sesuai dengan gambar bangun ruang di samping dengan tepat! Bangun Ruang Banyak Sisi Banyak Rusuk Banyak Titik Sudut

22 125 Kunci Jawaban : Bangun Ruang Banyak Sisi Banyak Rusuk Banyak Titik Sudut Penilaianan Jawaban Salah skor : 0 Jawaban Benar skor : 10 Jumlah Skor Total = jumlah skor benar : 9 =10

23 126 Lampiran Materi Pelajaran BANGUN RUANG SEDERHANA Coba kamu ingat kembali bangun ruang yang pernah kamu pelajari di kelaskelas sebelumnya. Bagaimana bentuk balok, kubus, tabung, kerucut, dan bola? Coba kamu sebutkan nama bangun ruang di bawah ini. Adakah benda-benda di sekitarmu yang berbentuk seperti bangun-bangun ruang tersebut? Coba kamu sebutkan! Bagaimana sifat-sifat kubus, balok, bola, tabung, dan kerucut? Mari kita pelajari bersama. Dalam bangun ruang dikenal istilah sisi, rusuk, dan titik sudut. Mari kita perhatikan bangun ruang berikut ini. Sisi adalah bidang atau permukaan yang membatasi bangun ruang. Rusuk adalah garis yang merupakan pertemuan dari dua sisi bangun ruang. Titik sudut adalah titik pertemuan dari tiga buah rusuk pada bangun ruang. Mari kita selidiki satu persatu sifat-sifat bangun ruang sederhana tersebut berkaitan dengan sisi,rusuk, dan titik sudutnya. 1. Sifat Sifat Kubus Untuk mengetahui sifat-sifat bangun ruang kubus, mari kita perhatikan gambar di bawah ini.

24 127 Mari menyebutkan sisi, rusuk, dan titik sudut pada kubus ABCD.EFGH. a) Sisi-sisi pada kubus ABCD.EFGH adalah: sisi ABCD sisi EFGH sisi ABFE sisi DCGH sisi ADHE sisi BCGF Jadi, ada 6 sisi pada bangun ruang kubus. Sisi-sisi kubus tersebut berbentuk persegi (bujur sangkar) yang berukuran sama. b) Rusuk-rusuk pada kubus ABCD.EFGH adalah: rusuk AB rusuk BC rusuk AE rusuk EF rusuk FG rusuk BF rusuk HG rusuk EH rusuk CG rusuk DC rusuk AD rusuk DH Jadi, ada 12 rusuk pada bangun ruang kubus. Rusuk-rusuk kubus tersebut mempunyai panjang yang sama. c) Titik-titik sudut pada kubus ABCD.EFGH adalah: Titik sudut A Titik sudut E Titik sudut B Titik sudut F Titik sudut C Titik sudut G Titik sudut D Titik sudut H Jadi, ada 8 titik sudut pada bangun ruang kubus. Dari uraian di atas, dapat kita tuliskan pengertian bangun ruang kubus sebagai berikut. Kubus adalah sebuah benda ruang yang dibatasi oleh enam buah persegi yang berukuran sama.

25 Sifat Sifat Balok Untuk mengetahui sifat-sifat bangun ruang balok, mari kita perhatikan gambar di bawah ini. Mari menyebutkan sisi, rusuk, dan titik sudut pada kubus ABCD.EFGH. a) Sisi-sisi pada balok ABCD.EFGH adalah: sisi ABCD sisi EFGH sisi ABFE sisi DCGH sisi ADHE sisi BCGF Jadi, ada 6 sisi pada bangun ruang balok. Sisi ABCD = sisi EFGH Sisi BCFG = sisi ADHE Sisi ABFE = sisi EFGH b) Rusuk-rusuk pada balok ABCD.EFGH adalah: rusuk AB rusuk BC rusuk AE rusuk EF rusuk FG rusuk BF rusuk HG rusuk EH rusuk CG rusuk DC rusuk AD rusuk DH Jadi, ada 12 rusuk pada bangun ruang kubus. Rusuk AB = rusuk EF = rusuk HG = rusuk DC Rusuk BC = rusuk FG = rusuk EH = rusuk AD Rusuk AE = rusuk BF = rusuk CG = rusuk DH c) Titik-titik sudut pada kubus ABCD.EFGH adalah: Titik sudut A Titik sudut E Titik sudut B Titik sudut F Titik sudut C Titik sudut G

26 129 Titik sudut D Titik sudut H Dari uraian di atas, dapat kita tuliskan pengertian bangun ruang kubus sebagai berikut. Balok adalah sebuah benda ruang yang dibatasi oleh tiga pasang (enam buah) persegi panjang dimana setiap pasang persegi panjang saling sejajar (berhadapan) dan berukuran sama. 3. Sifat Sifat Tabung, Kerucut dan Bola Tabung, kerucut, dan bola sangat berbeda dengan kubus maupun balok. Dalam ketiga bangun ruang ini terdapat sisi yang melengkung. Untuk mengetahui sifat-sifat bangun ruang tabung, mari kita perhatikan gambar di bawah ini. Bangun ruang tabung mempunyai 3 buah sisi, yaitu sisi lengkung, sisi atas, dan sisi bawah. Tabung mempunyai 2 buah rusuk, tetapi tidak mempunyai titik sudut.

27 130 Bangun ruang kerucut mempunyai dua buah sisi, yaitu sisi alas dan sisi lengkung. Kerucut hanya mempunyai sebuah rusuk dan sebuah titik sudut yang biasa disebut titik puncak. Yang terakhir, bangun ruang bola hanya memiliki sebuah sisi lengkung yang menutupi seluruh bagian ruangnya. Lampiran Lagu Talking Stick Lagu saat Talking Stick berjalan, lagu cicak-cicak di dinding di ubah liriknya. Tongkat tongkat berjalan Siapa yang mendapat Pastilah anak hebat Hap ayo di jawab

28 131 SOAL EVALUASI SIKLUS I I. Jawablah pertanyaan-pertanyaan di bawah ini dengan memberikan tanda silang (x) pada satu pilihan jawaban yang kamu anggap paling tepat! Selamat mengerjakan! Tuhan Memberkati! 1. Balok memiliki titik sudut sebanyak... a. 7 titik sudut b. 8 titik sudut c. 6 titik sudut d. 9 titik sudut 2. Pernyataan di bawah ini benar, kecuali... a. kubus mempunyai 8 titik sudut b. kubus sisinya berbentuk persegi panjang c. kubus mempunyai 6 bauh sisi d. kubus semua rusuknya sama panjang 3. Pernyataan di bawah ini benar, kecuali... a. kerucut mempunyai titik sudut b. bola tidak mempunyai titik sudut c. kerucut mempunyai 1 rusuk d. bola mempunyai 1 rusuk 4. Pernyataan dibawah ini benar, kecuali... a. banyak sisi pada balok adalah 6 b. banyak rusuk pada kubus ada 12 c. banyak rusuk pada tabung ada 4 d. banyak rusuk pada kerucut ada 1 5. Balok memiliki... rusuk a. 12 b. 8 c. 6 d. 4

29 Rusuk yang sama panjang dengan rusuk AB adalah... a. BC dan CD b. AD dan BC c. EF dan GH d. EF dan EA 7. Garis pertemuan antara dua sisi di sebut dengan... a. sudut b. sisi c. titik sudut d. rusuk 8. Banyak sisi pada gambar di samping adalah... a. 8 b. 10 c. 12 d Kubus mempunyai... titik sudut a. 18 b. 16 c. 12 d Perhatikanlah gambar berikut! Gambar di samping menunjukkan balok ABCD.EFGH. Bidang sisi yang sama besar dengan bidang ABFE adalah bidang sisi... a. BCGF b. CDHG c. EFGH d. BCGF

30 Perhatikan kembali balok ABCD.EFGH pada soal nomor 16. Ruas garis yang sama panjang dengan DC adalah... a. BC b. AE c. HG d. DA 12. Berikut ini yang bukan merupakan sifat-sifat kubus, adalah... a. semua bidang sisinya berbentuk persegi dan sama besar b. memiliki tiga pasang rusuk yang sama panjang c. memiliki 8 titik sudut yang besarnya 90 o d. semua rusuknya sama panjang 13. Sisi dari tabung berbentuk bangun... e. persegi dan persegi panjang f. persegi panjang dan lingkaran g. persegi dan lingkaran h. persegi panjang dan segitiga 14. Unsur pada bangun ruang kubus yang berjumlah 8 adalah... a. titik sudut b. sisi c. rusuk d. diagonal 15. Benda-benda berikut ini yang bukan berbentuk balok adalah... a. Almari b. Dadu c. Kardus sepatu d. Kulkas 16. Perhatikan gambar berikut ini! Rusuk yang sama panjang dengan rusuk GK adalah... a. IL b. LK c. EI d. EF

31 Dari gambar soal no. 22 di atas, bidang sisi yang sama besar dengan sisi EFJI adalah sisi... a. FGKJ b. HGKL c. EHLI d. EFGH 18. Perhatikan gambar di bawah ini! Benda tersebut sering kita lihat di jalan raya, benda tersebut menyerupai bangun ruang... a. Kerucut b. Prisma c. Bola d. Balok 19. Berikut ini yang merupakan sifat bangun ruang balok adalah... a. Mempunyai 6 titik sudut, 8 rusuk dan 12 sisi b. Mempunyai 6 sisi, 8 titik sudut dan 12 rusuk c. Mempunyai 6 titik sudut, 8 sisi dan 12 rusuk d. Mempunyai 6 rusuk, 8 titik sudut dan 12 sisi 20. Unsur pada balok yang berjumlah 8 adalah... a. Diameter b. Sisi c. Titik sudut d. Rusuk 21. Mari perhatikan gambar di bawah ini! Titik sudut yang tidak terletak pada sisi ADHE adalah... a. F b. D

32 Berdasarkan pada gambar no. 28, sisi BCGF sejajar dengan sisi... a. ABCD b. ADHE c. ABFE d. DCGH Kunci Jawaban : 1. B 2. B 3. D 4. C 5. A 6. C 7. D 8. D 9. D 10. B 11. C 12. C 13. B 14. B 15. C 16. A 17. B 18. B 19. C 20. A 21. B 22. C

33 136 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) SIKLUS II PERTEMUAN PERTAMA, KEDUA dan KETIGA Nama Sekolah : SD Negeri Salatiga 03 Mata Pelajaran : Matematika Kelas / Semester : IV / 2 Waktu : 6 x 35menit (3 x pertemuan) I. Standart Kompetensi 8. Memahami sifat bangun ruang sederhana dan hubungan antara bangun datar. II. Kompetensi Dasar 8.2. Menentukan jaring-jaring balok dan kubus. III. Indikator Menjelaskan tentang jaring-jaring balok dan kubus Mampu menggambarkan jaring-jaring balok dan kubus Menentukan bentuk jaring-jaring balok dan kubus. IV. Tujuan Pembelajaran 1. Setelah mengamati berbagai macam bentuk jaring-jaring balok dan kubus, siswa dapat menggambarkan jaring-jaring balok. 2. Setelah berdiskusi kelompok, siswa dapat membedakan bentuk jaring-jaring balok. 3. Setelah bermain Talking Stick, siswa dapat menentukan bentuk jaring-jaring kubus. V. Model dan Metode Pembelajaran 1. Model Pembelajaran : Cooperative Learning 2. Metode Pembelajaran : Talking Stik VI. Kegiatan Pembelajaran A. Kegiatan Awal (10 menit) a) Guru memberikan salam/sapaan dan berdoa bersama-sama dengan siswa

34 137 b) Guru memeriksa kehadiran siswa. (presensi) c) Guru memeriksa kesiapan ruangan dan juga kesiapan siswa. d) Apresepsi : Guru membawa kardus benda yang berbentuk balok dan kubus. Siswa juga membawa karena guru sudah berpesan sebelumnya. Guru meminta siswa untuk membuka kardus benda tersebut, lalu meminta siswa untuk mengamatinya. Kemudian guru bertanya : Bagaimana bentuknya? Bandingkan dengan kardus yang belum kamu buka. Apakah ada perbedaannya? e) Guru menyampaikan tujuan pembelajaran hari itu. B. Kegiatan Inti (50 menit) a) Eksplorasi (15 menit) Siswa mendengarkan penjalasan dari guru tentang jaring-jaring balok. Siswa dan guru bersama-sama mendeskripsikan definisi jaring balok. Siswa dibagi guru menjadi 5-6 kelompok. Siswa dalam setiap kelompok diminta untuk mengamati benda yang sudah di bawa dan sudah di buka maka terbentuklah jaring-jaring bangun tersebut. b) Elaborasi (30 menit) Siswa diberikan kesempatan kembali untuk membaca materi yang telah di pelajari tadi. Siswa menutup buku catatan yang telah di pelajari tadi. Siswa dengan bimbingan dari Guru melakukan permainan Talking Stick. Siswa yang mendapatkan tongkat tersebut pada saat nyanyian berhenti wajib untuk menjawab pertanyakan yang di sediakan oleh Guru. Siswa maju ke depan untuk memilih pertanyakannya sediri, di papan pertanyakan yang di sediakan oleh Guru.

35 138 Siswa mendapat rewad dari guru apabila menjawab pertanyaan dengan tepat. c) Konfrimasi (5 menit) Siswa bersama dengan Guru membahas kembali apa saja yang di pelajari hari ini. Siswa bersama dengan Guru membuat kesimpulan atas apa yang di pelajari hari ini. C. Kegiatan Penutup (10 menit) a) Siswa bersama dengan Guru bertanya jawab mengenai materi yang belum jelas. b) Siswa bersama dengan Guru meluruskan apabila ada jawaban siswa yang masih salah. c) Guru memberikan pengutan kepada siswa. d) Siswa diberikan reward apabila di kelas berkelakuan baik. e) Guru memberikan tindak lanjut berupa pekerjaan rumah. f) Guru mengkahiri pelajaran PERTEMUAN KE II VI. Kegiatan Pembelajaran A. Kegiatan Awal (10 menit) a) Guru memberikan salam/sapaan dan berdoa bersama-sama dengan siswa b) Guru memeriksa kehadiran siswa. (presensi) c) Guru memeriksa kesiapan ruangan dan juga kesiapan siswa. d) Apresepsi : Guru bercerita mengenai pengalamannya pada saat membungkus kado untuk ulang tahun keponakannya. Diakhir cerita guru memberikan pilihan pola jaring-jaring kubus. e) Guru menyampaikan tujuan pelajaran hari itu. B. Kegiatan Inti (50 menit) a) Eksplorasi (10 menit)

36 139 Siswa mendengarkan penjalasan dari guru tentang jaring-jaring kubus. Siswa dan guru bersama-sama mendeskripsikan definisi jaring-jaring kubus. Siswa dibagi guru menjadi 5-6 kelompok. Siswa di setiap kelompoknya di bagikan bangun ruang kubus yang sudah di potong-potong oleh guru. Siswa diminta untuk membongkar pasang potongan-poongan tersebut sehingga terbentuklah jaring-jaring kubus. b) Elaborasi (35 menit) Siswa diberikan kesempatan kembali untuk membaca materi yang telah di pelajari tadi. Siswa menutup buku catatan yang telah di pelajari tadi. Siswa dengan bimbingan dari Guru melakukan permainan Talking Stick. Siswa yang mendapatkan tongkat tersebut pada saat nyanyian berhenti wajib untuk menjawab pertanyakan yang diajukan oleh Guru. Siswa maju ke depan untuk memilih pertanyakannya sediri, di papan pertanyakan yang di sediakan oleh Guru. Siswa mendapat rewad dari guru apabila menjawab pertanyaan dengan tepat. c) Konfrimasi (5 menit) Siswa bersama dengan Guru membahas kembali apa saja yang di pelajari hari ini. Siswa bersama dengan Guru membuat kesimpulan atas apa yang di pelajari hari ini.

37 140 C. Kegiatan Penutup (10 menit) g) Siswa bersama dengan Guru bertanya jawab mengenai materi yang belum jelas. h) Siswa bersama dengan Guru meluruskan apabila ada jawaban siswa yang masih salah. i) Guru memberikan pengutan kepada siswa. j) Siswa diberikan reward apabila di kelas berkelakuan baik. k) Guru memberikan tindak lanjut berupa pekerjaan rumah. l) Guru mengkahiri pelajaran PERTEMUAN KE III VI. Kegiatan Pembelajaran A. Kegitan Awal (10 menit) a) Guru memberikan salam/sapaan dan berdoa bersama-sama dengan siswa b) Guru memeriksa kehadiran siswa. (presensi) c) Guru memeriksa kesiapan ruangan dan juga kesiapan siswa. d) Guru menyampaikan tujuan pembelajaran hari itu. B. Kegiatan Inti (50 menit ) b) Siswa di minta oleh guru untuk mengerjakan soal evaluasi yang telah di sediakan oleh Guru. C. Kegiatan Penutup (10 menit) d) Guru memberika penguatan kepada siswa. e) Guru memberikan reward kepada siswa apabila itu di butuhkan. f) Guru mengakhiri pelajaran hari itu juga. VII. Alat Bahan dan Sumber Bahan Ajar Alat dan Bahan : kertas karton dan asturo, gunting, spidol, lem, doubletip, tongkat, pensil warna. Sumber Bahan Ajar 1. Ayo belajar matematika 4 : untuk SD dan MI kelas IV/Burhan Mustaqim, Ary Astuti ; editor Aris Tri Rohmadi. Jakarta : Pusat Perbukuan, Departemen Pendidikan Nasional, 2008.

38 Matematika : Untuk SD/MI kelas 4 / Achmad Kusnandar, Etni Supriatin : editor Priska, R. Y, Valentina R. P, Susento M.S : ilustrator Elwi Jakarta : Pusat Perbukuan Departement Pendidikan Nasional, VIII. Tindak Lanjut a. Siswa mendapatkan PR dari Guru untuk membuat salah satu pola jaring-jaring balok. b. Siswa diminta untuk membaca materi yang akan diajarkan berikutnya yaitu mengenai jaring-jaring kubus. c. Siswa diminta untuk mempelajari semua materi yaitu, jaring-jaring balok dan juga kubus. IX. Penilaian Teknik penilaian : Tes Bentuk penilaian : Tes tertulis Kunci jawaban : Terlampir Pedoman penilaian : Terlampir

39 142 Salatiga, 21 Maret 2013

40 143 Lampiran Materi Pelajaran Jaring-jaring Kubus dan Balok Bangun ruang kubus dan balok terbentuk dari bangun datar persegi dan persegi panjang. Gabungan dari beberapa persi yang membentuk kubus disebut jaring-jaring kubus. Sedangkan jaring-jaring balok adalah gabungan dari beberapa persegi panjang yang membentuk balok. A. Menggambar Jaring-jaring Balok Ambilah sebuah dus bekas tempat susu atau bekas pasta gigi. Kemudian bongkarlah dus itu, kita akan mendapatkan rangkaian bangunan persegi panjang. Rangkaian bangunan persegi panjang ini di namakan jaring-jaring balok. Perhatikanlah balok berikut ini! Jika balok ABCD.EFGH dibongkar, akan didapat bentuk berikut ini. Bentuk di atas disebut jaring-jaring balok. Bentuk tersebut hanya salah satu dari jaring-jaring balok.

41 144 B. Menggambar Jaring-jaring Kubus Perhatikan kubus berikut ini! Jika kubus KLMN.OPQR di bongkar, akan didapat bentuk berikut ini. Bentuk di atas disebut jaring-jaring kubus. Bentuk tersebut hanya salah satu dari jaring-jaring kubus. Jaring-jaring kubus terdiri dari 6 persegi yang sama. \ AYO BERMAIN! 1. Bentuklah kelompok dengan kawan sebangkumu. Bawalah dari rumah sebuah kotak kardus berbentuk kubus dan sebuh kotak kardus berbentuk balok. 2. Irislah beberapa rusuk kubus dan balok tersebut seperti yang di tunjukkan dengan gambar gunting pada gambar di bawah ini :

42 Bukalah hasil guntingan terhadap kubus dan balok tersebut, kemudian ratakan. 4. Benda apakah yang terbentuk! Nah kawan, tahukah kamu apa yang kamu lakukan dengan kegiatan ayo bermain diatas? Dari kegiatn tersebut, kamu telah membuat jaring-jaring kubus dan balok. Bagaimana bentuk jaring-jaring kubus dan balok yang kamu peroleh? Cona kamu bandingkan dengan jaring-jaring kubus dan balok berikut ini.

43 146 Lampiran Lagu Talking Stick Lagu saat Talking Stick berjalan, lagu cicak-cicak di dinding di ubah liriknya. Tongkat tongkat berjalan Siapa yang mendapat Pastilah anak hebat Hap ayo di jawab

44 147 AYO BERLATIH! Mari menentukan manakah di antara gambar berikut yang merupakan jaring-jaring kubus!

45 148 Kunci Jawaban : 1. Jaring-jaring kubus 2. Jaring-jaring kubus 3. Jaring-jaring kubus 4. Bukan jaring-jaring kubus 5. Jaring-jaring kubus 6. Jaring-jaring kubus 7. Jaring-jaring kubus 8. Jaring-jaring kubus 9. Bukan jaring-jaring kubus 10. Jaring-jaring kubus Nilai : B x 10 = 100

46 Mari menentukan manakah di antara gambar berikut yang merupakan jaring-jaring balok! 149

47 150 Kunci Jawaban : 1. Bukan jaring-jaring balok 2. Bukan jaring-jaring balok 3. Bukan jaring-jaring balok 4. Bukan jaring-jaring balok 5. Jaring-jaring balok 6. Bukan jaring-jaring balok 7. Bukan jaring-jaring balok 8. Jaring-jaring balok 9. Jaring-jaring balok 10. Bukan jaring-jaring balok Nilai : B x 10 = 100

48 151 SOAL EVALUASI SIKLUS II I. Jawablah pertanyaan-pertanyaan di bawah ini dengan memberikan tanda silang (x) pada satu pilihan jawaban yang kamu anggap paling tepat! Selamat mengerjakan! Tuhan Memberkati! 1. Gambar di bawah in merupakan jaring-jaring... a. balok b. kerucut c. tabung d. kubus 2. Jaring-jaring balok ditunjukkan gambar Gambar di bawah ini yang merupakan jaring-jaring balok adalah...

49 Jaring-jaring kubus di bawah ini jika alasnya IV, maka atas / tutupny adalah... a. I b. II c. III d. VI 5. Gambar di bawah ini yang merupakan jaring-jaring balok, kecuali... a. c. b. d. 6. Manakah gambar jaring kubus di bawah ini? 7. Jaring-jaring balok yang benar adalah...

50 Jaring-jaring kubus yang benar adalah Gambar di bawah ini merupakan jaring-jaring balok ABCD.EFGH. Letak titik E ditunjukkan oleh no... a. 1 b. 2 c. 3 d Perhatikan gambar berikut ini! 11. Perhatikan gambar berikut ini! Jika persegi nomor 5 merupakan alas kubus, maka tutup (atas) kubus tersebut ditunjukkan oleh persegi nomor... a. 6 b. 3 c. 4 d. 1 Gambar di atas merupakan jaring-jaring... a. Prisma b. Limas c. Balok d. Kubus

51 Berikut ini merupakan gambar jaring-jaring balok adalah Gambar di bawah ini yang merupakan jaring-jaring kubus adalah...

52 Gambar berikut ini yang bukan merupakan jaring-jaring kubus adalah Gambar di bawan ini merupakan jaring-jaring... a. Kubus b. Prisma c. Balok d. Limas 16. Jaring-jaring kubus yang benar adalah... d.

53 Jaring-jaring balok yang benar... d. 18. Perhatikanlah gambar jaring-jaring kubus di bawah ini! Jaring-jaring yang dapat membentuk bangun kubus adalah... a. A b. B c. C d. D 19. Berdasarkan jaring-jaring di bawah ini, persegi yang diarsir adalah persgi nomor... a. 5 b. 4 c. 2 d Gambar di bawah ini adalah jaring-jaring kubus dengan alasnya bagian yang di arsir. Maka sisi yang sejajar dengan sisi alasnya adalah... a. 2 b. 1 c. 3 d. 4

54 Rangkaian enam bujur sangkar pada gambar di bawah ini merupakan jaringjaring kubus. Bujur sangkar yang di arsir merupakan alas kubus, yang merupakan tutupnya adalah... a. I b. II c. III d. IV 22. Gambar di bawah in menunjukkan jaring-jaring kubus. Jika persegi no 3 adalah penutup (atas) kubus, maka yang menjadi bagian alas adalah persegi no... a. 1 b. 4 c. 5 d. 6 Kunci Jawaban : 1. D 11. D 23. A 2. D 12. B 25. B 3. A / C 13. B 4. B 14. C 5. C 15. C 6. A 16. A 7. D 17. A 8. C 19. B 9. C 20. C 10. B 22. D

55 LAMPIRAN IV Daftar Nila Siswa 158

56 159 Daftar Nilai Hasil Belajar Matematika Pra Siklus NO. Nama KKM Nilai Keterangan 1 P S Tidak tuntas 2 A D Tuntas 3 D P Tidak tuntas 4 D R D Tidak tuntas 5 E L Tuntas 6 J P F Tidak tuntas 7 K C W Tidak tuntas 8 N M P Tidak tuntas 9 R A Tidak tuntas 10 S R P Tidak tuntas 11 Y Tidak tuntas 12 A E A Tidak tuntas 13 D A P Tidak tuntas 14 D Tidak tuntas 15 D N Tidak tuntas 16 D S A Tidak tuntas 17 F I K Tuntas 18 F D K Tidak tuntas 19 I R Tidak tuntas 20 K Y A Tidak tuntas 21 L S J Tidak tuntas 22 M F R Tuntas 23 M D A N Tidak tuntas 24 M M P Tidak tuntas 25 M F Tidak tuntas 26 N A S Tidak tuntas 27 N R A Tidak tuntas 28 N A R Tuntas 29 P D S Tidak tuntas 30 R A S Tidak tuntas 31 R A Tidak tuntas 32 S A W Tidak tuntas 33 V Tidak tuntas 34 W H P Tidak tuntas 35 R F Tidak tuntas 36 N N N Tidak tuntas 37 L G Tidak tuntas

57 160 Daftar Nilai Matematika Siklus I NO. Nama KKM Nilai Keterangan 1 P S Tuntas 2 A D Tuntas 3 D P Tidak tuntas 4 D R D Tidak tuntas 5 E L Tidak tuntas 6 J P F Tuntas 7 K C W Tidak tuntas 8 N M P Tidak tuntas 9 R A Tidak tuntas 10 S R P Tuntas 11 Y Tidak tuntas 12 A E A Tidak tuntas 13 D A P Tidak tuntas 14 D Tidak tuntas 15 D N Tuntas 16 D S A Tidak tuntas 17 F I K Tuntas 18 F D K Tidak tuntas 19 I R Tidak tuntas 20 K Y A Tidak tuntas 21 L S J Tidak tuntas 22 M F R Tuntas 23 M D A N Tuntas 24 M M P Tidak tuntas 25 M F Tidak tuntas 26 N A S Tidak tuntas 27 N R A Tidak tuntas 28 N A R Tidak tuntas 29 P D S Tidak tuntas 30 R A S Tidak tuntas 31 R A Tidak tuntas 32 S A W Tidak tuntas 33 V Tidak tuntas 34 W H P Tidak tuntas 35 R F Tidak tuntas 36 N N N Tuntas 37 L G Tuntas

58 161 Daftar Hasil Nilai Belajar Matematika Siklus II NO. Nama KKM Nilai Keterangan 1 P S Tuntas 2 A D Tidak tuntas 3 D P 70 76,67 Tuntas 4 D R D 70 66,67 Tidak tuntas 5 E L Tuntas 6 J P F Tuntas 7 K C W Tuntas 8 N M P Tuntas 9 R A Tidak tuntas 10 S R P Tuntas 11 Y Tuntas 12 A E A 70 73,33 Tuntas 13 D A P 70 83,33 Tuntas 14 D Tuntas 15 D N 70 63,33 Tidak tuntas 16 D S A 70 76,67 Tuntas 17 F I K 70 93,33 Tuntas 18 F D K 70 83,33 Tuntas 19 I R 70 76,67 Tuntas 20 K Y A Tuntas 21 L S J 70 73,33 Tuntas 22 M F R Tuntas 23 M D A N 70 76,67 Tuntas 24 M M P 70 73,33 Tuntas 25 M F 70 83,33 Tuntas 26 N A S Tuntas 27 N R A 70 63,33 Tidak tuntas 28 N A R Tuntas 29 P D S Tuntas 30 R A S 70 83,33 Tuntas 31 R A 70 76,67 Tuntas 32 S A W 70 86,67 Tuntas 33 V Tuntas 34 W H P Tuntas 35 R F 70 63,33 Tidak tuntas 36 N N N 70 76,67 Tuntas 37 L G 70 76,67 Tuntas

59 LAMPIRAN V Tingkat Kesukaran 162

60 163 Tingkat Kesukaran Soal Pra Siklus No. Siswa Menjawab Benar Siswa yang Menjawab Tingkat Kesukaran Keterangan ,1 Sukar ,3 Sukar ,1 Sukar ,1 Sukar ,9 Mudah ,6 Sedang ,7 Mudah ,8 Mudah ,9 Mudah ,6 Sedang ,4 Sedang ,8 Mudah ,4 Sedang ,3 Sedang ,6 Sedang

61 164 Tingkat Kesukaran Soal Siklus I No. Siswa Menjawab Siswa yang Tingkat Keterangan Benar Menjawab Kesukaran ,6 Sedang ,3 Sukar ,6 Sedang ,2 Sukar ,9 Mudah ,5 Sedang ,3 Sukar ,8 Mudah ,6 Sedang ,9 Mudah ,6 Sedang ,2 Sukar ,6 Sedang ,8 Mudah ,6 Sedang ,8 Mudah ,8 Mudah ,9 Mudah ,5 Sedang ,8 Mudah ,3 Sukar ,9 Mudah

62 165 Tingkat Kesukaran Soal Siklus II Siswa Menjawab Benar Siswa yang Menjawab No. Tingkat Keterangan Kesukaran ,9 Mudah ,8 Mudah ,6 Sedang ,6 Sedang ,7 Mudah ,5 Sedang ,5 Sedang ,5 Sedang ,3 Sukar ,9 Mudah ,6 Sedang ,3 Sukar ,9 Mudah ,3 Sukar ,4 Sedang ,4 Sedang ,4 Mudah ,5 Sedang ,9 Mudah ,6 Sedang ,9 Mudah ,5 Sedang

63 LAMPIRAN VI Angket Motivasi Siswa 166

64 167 Angket Motivasi Siswa Terhadap Pembelajaran Matematika Petunjuk Mengerjakan : Pernyataan ini terdiri atas 25 item. Bacalah setiap item dan berilah tanda centang ( ) pada salah satu pilihan jawaban dibawah ini. Pilihlah jawaban sesuai dengan diri kamu. Jawaban yang kamu berikan tidak akan mempengaruhi nilai ulangan, tes akhir maupun raport. Keterangan SS S TS STS = Sangat Setuju = Setuju = Tidak Setuju = Sangat Tidak Setuju No Pernyataan Motivasi Siswa terhadap Mata Pelajaran Matematika 1. Saya sudah belajar Matematika malam hari sebelum pelajaran esok hari. 2. Saya sudah mempersiapkan buku Matematika ketika Guru memasuki ruang kelas. 3. Matematika adalah pelajaran yang menarik dan menyenangkan. 4. Saya suka bercanda saat pelajaran Matematika sedang berlangsung. 5. Saya belajar Matematika ketika hendak ulangan saja. 6. Saya sering mencari informasi tentang Matematika. 7. Saya mendengarkan guru dengan baik pada saat menjelaskan pelajaran Matematika. 8. Saya bingung ketika belajar Matematika. 9. Saya mendengarkan penjelasan guru tentang materi Matematika. 10. Catatan Matematika saya tidak lengkap. 11. Saya membaca buku paket Matematika sebelum dijelaskan oleh guru. SS S TS STS

65 Saya pergi keperpustakaan untuk meminjam buku Matematika. 13. Saya merasa tidak bersemangat belajar Matematika. 14. Saya senang ketika guru Matematika datang kekelas. 15. Matematika bermanfaat bagi saya. 16. Saya merasa malas setiap kali disuruh mem baca buku Matematika. 17. Saya memiliki buku pegangan Matematika. 18. Saya mengerjakan soal Matematika dengan rutin. 19. Sayamengulangipelajaran Matematika sepulang dari sekolah. 20. Saya mengerjakan soal Matematika dengan cermat. 21. Saya aktif selama proses pembelajaran Matematika diluar sekolah. 22. Catatan Matematika saya rapi. 23. Saya mencoba menyelasaikan soal matematika tanpa disuruh guru 24. Saya sering melihat tayangan pembelajaran Matematika di Telivisi. 25. Saya belajar Matematika ketika hendak ulangan saja.

66 LAMPIRAN VII Lembar Observasi 169

67 170 Lembar Observasi Penerapan Cooperative Learning Tipe Talking Stick Siklus I Pertemuan I Nama Guru : Tri Nur Ana Rahayu S, Pd. SD Nama Sekolah : SD Negeri Salatiga 03 Mata Pelajaran : Matematika Hari, tanggal : 22 Maret 2014 Petunjuk pengisian : Berilah tanda cheklist ( ) pada kolom, sesuai dengan pelaksanaan pembelajaran yang sedang berlangsung! No Uraian kegiatan guru dan siswa Pertemuan I Ya Tidak 1. Apakah guru memeriksa kesiapa siswa sebelum mengikuti pembelajaran? 2. Apakah guru memeriksa kesiapan dari ruangan kelas? 3. Apakah guru melakukan apersepsi? 4. Apakah guru memberikan judul pada pembelajaran hari itu? 5. Apakah guru menyampaikan tujuan pembelajaran hari itu? 6. Apakah guru menyampaikan materi pelajaran? 7. Apakah guru bersama dengan siswa bertanya jawab mengenai materi bangun ruang sederhana? 8. Apakah guru membagikan beberapa bangun ruang kepada setiap kelompok? 9. Apakah guru membimbing siswa di dalam kelompok? Apakah guru bersama dengan siswa mulai menyusun 10. definisi terhapat materi yang diajarkan yaitu bangun ruang sederhana? 11. Apakah guru mengumpulkan jawaban dari para siswa? 12. Apakah guru meminta siswa untuk menyebutkan bagian sisi, titik sudut dan juga rusuk? 13. Apakah guru membimbing berjalannya permainan talking stick? 14. Apakah guru bersama dengan siswa bermain talking stick? 15. Apakah guru memberikan reward kepada siswa yang dapat menjawab pertanyaan dengan tepat dan benar? 16. Apakah guru memberikan penguatan terhadap siswa?

68 171 Apakah guru bersama siswa membuat rangkuman 17. sebagai jawaban-jawaban atas pertanyaan yang telah diajukan? 18. Apakah guru melakukan refleksi? Apakah guru menginformasikan pelajaran yang akan 19. dilakukan pada pertemuan selanjutnya dan memberikan tugas pekerjaan rumah? 20. Apakah guru memberikan tindak lanjut? 21. Apakah guru memberikan soal latihan? 22. Apakah guru menutup pelajaran dan memberi salam?

69 172 Lembar Observasi Penerapan Cooperative Learning Tipe Talking Stick Siklus I Pertemuan II Nama Guru : Tri Nur Ana Rahayu S, Pd. SD Nama Sekolah : SD Negeri Salatiga 03 Mata Pelajaran : Matematika Hari, tanggal : 24 Maret 2014 Petunjuk pengisian : Berilah tanda cheklist ( ) pada kolom, sesuai dengan pelaksanaan pembelajaran yang sedang berlangsung! No Uraian kegiatan guru dan siswa Pertemuan II Ya Tidak 1. Apakah guru memeriksa kesiapa siswa sebelum mengikuti pembelajaran? 2. Apakah guru memeriksa kesiapan dari ruangan kelas? 3. Apakah guru melakukan apersepsi? 4. Apakah guru memberikan judul pada pembelajaran hari itu? 5. Apakah guru menyampaikan tujuan pembelajaran hari itu? 6. Apakah guru menyampaikan materi pelajaran? 7. Apakah guru bersama dengan siswa bertanya jawab mengenai materi bangun ruang sederhana? 8. Apakah guru membagikan beberapa bangun ruang kepada setiap kelompok? 9. Apakah guru membimbing siswa di dalam kelompok? 10. Apakah guru bersama dengan siswa mulai menyusun definisi terhapat materi yang diajarkan yaitu bangun ruang sederhana?

70 Apakah guru mengumpulkan jawaban dari para siswa? 12. Apakah guru meminta siswa untuk menyebutkan bagian sisi, titik sudut dan juga rusuk? 13. Apakah guru membimbing berjalannya permainan talking stick? 14. Apakah guru bersama dengan siswa bermain talking stick? 15. Apakah guru memberikan reward kepada siswa yang dapat menjawab pertanyaan dengan tepat dan benar? 16. Apakah guru memberikan penguatan terhadap siswa? Apakah guru bersama siswa membuat rangkuman 17. sebagai jawaban-jawaban atas pertanyaan yang telah diajukan? 18. Apakah guru melakukan refleksi? Apakah guru menginformasikan pelajaran yang akan 19. dilakukan pada pertemuan selanjutnya dan memberikan tugas pekerjaan rumah? 20. Apakah guru memberikan tindak lanjut? 21. Apakah guru memberikan soal latihan? 22. Apakah guru menutup pelajaran dan memberi salam?

71 174 Lembar Observasi Penerapan Cooperative Learning Tipe Talking Stick Siklus II Pertemuan I Nama Guru : Tri Nur Ana Rahayu S, Pd. SD Nama Sekolah : SD Negeri Salatiga 03 Mata Pelajaran : Matematika Hari, tanggal : 14 April 2014 Petunjuk pengisian : Berilah tanda cheklist ( ) pada kolom, sesuai dengan pelaksanaan pembelajaran yang sedang berlangsung! No Uraian kegiatan guru dan siswa Pertemuan I Ya Tidak 1. Apakah guru memeriksa kesiapa siswa sebelum mengikuti pembelajaran? 2. Apakah guru memeriksa kesiapan dari ruangan kelas? 3. Apakah guru melakukan apersepsi? 4. Apakah guru memberikan judul pada pembelajaran hari itu? 5. Apakah guru menyampaikan tujuan pembelajaran hari itu? 6. Apakah guru menyampaikan materi pelajaran? 7. Apakah guru bersama dengan siswa bertanya jawab mengenai materi bangun ruang sederhana? 8. Apakah guru membagikan beberapa bangun ruang kepada setiap kelompok? 9. Apakah guru membimbing siswa di dalam kelompok? 10. Apakah guru bersama dengan siswa mulai menyusun definisi terhapat materi yang diajarkan yaitu bangun ruang sederhana? 11. Apakah guru mengumpulkan jawaban dari para siswa? 12. Apakah guru meminta siswa untuk menyebutkan bagian sisi, titik sudut dan juga rusuk? 13. Apakah guru membimbing berjalannya permainan talking stick?

72 Apakah guru bersama dengan siswa bermain talking stick? 15. Apakah guru memberikan reward kepada siswa yang dapat menjawab pertanyaan dengan tepat dan benar? 16. Apakah guru memberikan penguatan terhadap siswa? 17. Apakah guru bersama siswa membuat rangkuman sebagai jawaban-jawaban atas pertanyaan yang telah diajukan? 18. Apakah guru melakukan refleksi? Apakah guru menginformasikan pelajaran yang akan dilakukan 19. pada pertemuan selanjutnya dan memberikan tugas pekerjaan rumah? 20. Apakah guru memberikan tindak lanjut? 21. Apakah guru memberikan soal latihan? 22. Apakah guru menutup pelajaran dan memberi salam?

73 176 Lembar Observasi Penerapan Cooperative Learning Tipe Talking Stick Siklus II Pertemuan II Nama Guru : Tri Nur Ana Rahayu S, Pd. SD Nama Sekolah : SD Negeri Salatiga 03 Mata Pelajaran : Matematika Hari, tanggal : 17 April 2014 Petunjuk pengisian : Berilah tanda cheklist ( ) pada kolom, sesuai dengan pelaksanaan pembelajaran yang sedang berlangsung! No Uraian kegiatan guru dan siswa Pertemuan I Ya Tidak 1. Apakah guru memeriksa kesiapa siswa sebelum mengikuti pembelajaran? 2. Apakah guru memeriksa kesiapan dari ruangan kelas? 3. Apakah guru melakukan apersepsi? 4. Apakah guru memberikan judul pada pembelajaran hari itu? 5. Apakah guru menyampaikan tujuan pembelajaran hari itu? 6. Apakah guru menyampaikan materi pelajaran? 7. Apakah guru bersama dengan siswa bertanya jawab mengenai materi bangun ruang sederhana? 8. Apakah guru membagikan beberapa bangun ruang kepada setiap kelompok? 9. Apakah guru membimbing siswa di dalam kelompok? 10. Apakah guru bersama dengan siswa mulai menyusun definisi terhapat materi yang diajarkan yaitu bangun ruang sederhana? 11. Apakah guru mengumpulkan jawaban dari para siswa? 12. Apakah guru meminta siswa untuk menyebutkan bagian sisi, titik sudut dan juga rusuk? 13. Apakah guru membimbing berjalannya permainan talking stick?

74 Apakah guru bersama dengan siswa bermain talking stick? 15. Apakah guru memberikan reward kepada siswa yang dapat menjawab pertanyaan dengan tepat dan benar? 16. Apakah guru memberikan penguatan terhadap siswa? 17. Apakah guru bersama siswa membuat rangkuman sebagai jawaban-jawaban atas pertanyaan yang telah diajukan? 18. Apakah guru melakukan refleksi? Apakah guru menginformasikan pelajaran yang akan dilakukan 19. pada pertemuan selanjutnya dan memberikan tugas pekerjaan rumah? 20. Apakah guru memberikan tindak lanjut? 21. Apakah guru memberikan soal latihan? 22. Apakah guru menutup pelajaran dan memberi salam?

75 178 Lembar Respon Siswa Terhadap Penerapan Cooperative Learning Tipe Talking Stick Siklus I Pertemuan I Nama Guru : Tri Nur Ana Rahayu S, Pd. SD Nama Sekolah : SD Negeri Salatiga 03 Mata Pelajaran : Matematika Hari, tanggal : 22 Maret 2014 Petunjuk pengisian : Berilah tanda cheklist ( ) pada kolom, sesuai dengan pelaksanaan pembelajaran yang sedang berlangsung! NO Indikator Yang Diamati 1. Apakah siswa dibagikan beberapa bangun ruang kepada setiap kelompok? 2. Apakah siswa bersama dengan guru mulai menyusun definisi terhapat materi yang diajarkan yaitu bangun ruang sederhana? 3. Apakah siswa mempresentasikan jawabannya di depan kelas? 4. Apakah siswa mengikuti berjalannya permainan talking stick? 5. Apakah siswa bermain talking stick dengan aturan yang benar? 6. Apakah siswa mengikuti permaianan talking stick sesuai dengan langkah-langkah dari guru? 7. Apakah siswa mendapat reward dari guru yang dapat menjawab pertanyaan dengan tepat dan benar? 8. Apakah siswa mendengarkan informasi dari guru tentang pelajaran yang akan dilakukan pada pertemuan selanjutnya? 9. Apakah siswa mengerjakan soal yang telah diberikan guru? 10. Apakah siswa memberikan kontribusi dalam penyusunan kesimpulan diakhir pelajaran? Pertemuan I Ya Tidak

76 179

77 180 Lembar Respon Siswa Terhadap Penerapan Cooperative Learning Tipe Talking Stick Siklus I Pertemuan II Nama Guru : Tri Nur Ana Rahayu S, Pd. SD Nama Sekolah : SD Negeri Salatiga 03 Mata Pelajaran : Matematika Hari, tanggal : 24 Maret 2014 Petunjuk pengisian : Berilah tanda cheklist ( ) pada kolom, sesuai dengan pelaksanaan pembelajaran yang sedang berlangsung! NO Indikator Yang Diamati 1. Apakah siswa dibagikan beberapa bangun ruang kepada setiap kelompok? 2. Apakah siswa bersama dengan guru mulai menyusun definisi terhapat materi yang diajarkan yaitu bangun ruang sederhana? 3. Apakah siswa mempresentasikan jawabannya di depan kelas? 4. Apakah siswa mengikuti berjalannya permainan talking stick? 5. Apakah siswa bermain talking stick dengan aturan yang benar? 6. Apakah siswa mengikuti permaianan talking stick sesuai dengan langkah-langkah dari guru? 7. Apakah siswa mendapat reward dari guru yang dapat menjawab pertanyaan dengan tepat dan benar? 8. Apakah siswa mendengarkan informasi dari guru tentang pelajaran yang akan dilakukan pada pertemuan selanjutnya? 9. Apakah siswa mengerjakan soal yang telah diberikan guru? 10. Apakah siswa memberikan kontribusi dalam penyusunan kesimpulan diakhir pelajaran? Pertemuan II Ya Tidak

78 181

79 182 Lembar Respon Siswa Terhadap Penerapan Cooperative Learning Tipe Talking Stick Siklus II Pertemuan I Nama Guru : Tri Nur Ana Rahayu S, Pd. SD Nama Sekolah : SD Negeri Salatiga 03 Mata Pelajaran : Matematika Hari, tanggal : 14 April 2014 Petunjuk pengisian : Berilah tanda cheklist ( ) pada kolom, sesuai dengan pelaksanaan pembelajaran yang sedang berlangsung! NO Indikator Yang Diamati 1. Apakah siswa dibagikan beberapa bangun ruang kepada setiap kelompok? 2. Apakah siswa bersama dengan guru mulai menyusun definisi terhapat materi yang diajarkan yaitu bangun ruang sederhana? 3. Apakah siswa mempresentasikan jawabannya di depan kelas? 4. Apakah siswa mengikuti berjalannya permainan talking stick? 5. Apakah siswa bermain talking stick dengan aturan yang benar? 6. Apakah siswa mengikuti permaianan talking stick sesuai dengan langkah-langkah dari guru? 7. Apakah siswa mendapat reward dari guru yang dapat menjawab pertanyaan dengan tepat dan benar? 8. Apakah siswa mendengarkan informasi dari guru tentang pelajaran yang akan dilakukan pada pertemuan selanjutnya? 9. Apakah siswa mengerjakan soal yang telah diberikan guru? 10. Apakah siswa memberikan kontribusi dalam penyusunan kesimpulan diakhir pelajaran? Pertemuan II Ya Tidak

80 183

81 184 Lembar Respon Siswa Terhadap Penerapan Cooperative Learning Tipe Talking Stick Siklus II Pertemuan I Nama Guru : Tri Nur Ana Rahayu S, Pd. SD Nama Sekolah : SD Negeri Salatiga 03 Mata Pelajaran : Matematika Hari, tanggal : 17 April 2014 Petunjuk pengisian : Berilah tanda cheklist ( ) pada kolom, sesuai dengan pelaksanaan pembelajaran yang sedang berlangsung! NO Indikator Yang Diamati 1. Apakah siswa dibagikan beberapa bangun ruang kepada setiap kelompok? 2. Apakah siswa bersama dengan guru mulai menyusun definisi terhapat materi yang diajarkan yaitu bangun ruang sederhana? 3. Apakah siswa mempresentasikan jawabannya di depan kelas? 4. Apakah siswa mengikuti berjalannya permainan talking stick? 5. Apakah siswa bermain talking stick dengan aturan yang benar? 6. Apakah siswa mengikuti permaianan talking stick sesuai dengan langkah-langkah dari guru? 7. Apakah siswa mendapat reward dari guru yang dapat menjawab pertanyaan dengan tepat dan benar? 8. Apakah siswa mendengarkan informasi dari guru tentang pelajaran yang akan dilakukan pada pertemuan selanjutnya? 9. Apakah siswa mengerjakan soal yang telah diberikan guru? 10. Apakah siswa memberikan kontribusi dalam penyusunan kesimpulan diakhir pelajaran? Pertemuan II Ya Tidak

82 185

83 LAMPIRAN VIII Dokumentasi 186

84 187 Guru memeriksa kesiapan siswa Berdoa sebelum memulai pelajaran dipimpin ketua kelas

85 188 Guru melakukan apresepsi Guru membagi siswa ke dalam kelompok

86 189 Siswa menempelkan jawaban kelompoknya didepan kelas Guru bersama dengan siswa membahas tentang jawaban dari setiap kelompok

87 190 Siswa mengikuti permainan Talking Stick Siswa mengambil pertanyaan yang sudah disediakan guru didepan kelas

88 191 Pertanyaan yang digunakan peneliti Alat peraga uang digunakan

89 Lampiran IX Daftar Skor Angket 192

90 193 Daftar Skor Lembar Angket Pra Siklus NO. Nama Skor Kriteria 1 P S 66 Sangat tinggi 2 A D 28 Rendah 3 D P 64 Sangat tinggi 4 D R D 15 Rendah 5 E L 63 Sangat tinggi 6 J P F 49 Tinggi 7 K C W 44 Cukup 8 N M P 47 Tinggi 9 R A 64 Sangat tinggi 10 S R P 60 Tinggi 11 Y 41 Cukup 12 A E A 66 Sangat tinggi 13 D A P 55 Tinggi 14 D 34 Cukup 15 D N 62 Sangat tinggi 16 D S A 49 Tinggi 17 F I K 25 Rendah 18 F D K 48 Tinggi 19 I R 62 Sangat tinggi 20 K Y A 60 Tinggi 21 L S J 32 Cukup 22 M F R 59 Tinggi 23 M D A N 24 Rendah 24 M M P 67 Sangat tinggi 25 M F 60 Tinggi 26 N A S 43 Cukup 27 N R A 62 Sangat tinggi 28 N A R 59 Tinggi 29 P D S 39 Cukup 30 R A S 63 Sangat tinggi 31 R A 60 Tinggi 32 S A W 26 Rendah 33 V 36 Cukup 34 W H P 62 Sangat tinggi 35 R F 60 Tinggi 36 N N N 42 Cukup 37 L G 25 Rendah

Bangun Ruang (2)_soal Kelas 4 SD. 1. Unsur pada bangun ruang kubus yang berjumlah 8 adalah... A. Titik sudut B. Bidang sisi C. Rusuk D.

Bangun Ruang (2)_soal Kelas 4 SD. 1. Unsur pada bangun ruang kubus yang berjumlah 8 adalah... A. Titik sudut B. Bidang sisi C. Rusuk D. Bangun Ruang (2)_soal Kelas 4 SD 1. Unsur pada bangun ruang kubus yang berjumlah 8 adalah.... A. Titik sudut B. Bidang sisi C. Rusuk D. Diagonal sisi 2. Perhatikan gambar berikut! Bangun ruang di atas
