BAB I PENDAHULUAN. Kata return berasal dari bahasa Inggris yang berarti keuntungan, laba,

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB I PENDAHULUAN. Kata return berasal dari bahasa Inggris yang berarti keuntungan, laba,"

Transkripsi

1 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah Kata return berasal dari bahasa Inggris yang berarti keuntungan, laba, atau kembalian. 1 Sedangkan secara istilah return yaitu hasil yang diperoleh dari penanaman modal tertentu dalam suatu perusahaan didalam periode tertentu. saham adalah surat berharga yang merupakan tanda kepemilikan seseorang atau badan terhadap suatu kepemilikan. Jadi return saham adalah pengembalian saham beserta hasilnya dari pihak broker atau perusahaan kepada investor yang telah melakukan investasi pada perusahaan. 2 Return saham dibagi menjadi dua komponen yaitu current income (pendapatan lancar), merupakan keuntungan yang diperoleh melalui pembayaran yang bersifat periodik seperti pembayaran bunga deposito, bunga obligasi, dividen dan sebagainya dan yang kedua adalah capital gain, yaitu keuntungan yang diterima karena adanya selisih antara harga jual dengan harga beli saham dari suatu instrumen investasi. 3 Dalam dunia pasar saham, seorang investor yang melakukan investasi dengan membeli saham tentu telah yakin betul dengan segala risiko dan 1 Yogiyanto, Teori Portofolio dan Analisis Investasi (Yogyakarta: BPEE UGM, 2000), hlm L. Thian Hin, Panduan Berinvestasi Saham (Jakarta: PT. Alex Media Komputindo, 2008), hlm Yeye Susilowati dan Tri Turyanto, Reaksi Signal Rasio Profitabilitas dan Rasio Solvabilitas Terhadap Rerurn Saham Perusahaan (Jurnal Dinamika Keuangan dan Perbankan. No.1. Mei, Vol ), hlm

2 2 segala ketidakpastian yang akan didapatkan di masa mendatang. Sebab, permainan bursa saham sedikit banyak memang mengandalkan keberuntungan, meskipun ada cara-cara teknis yang dapat digunakan oleh investor untuk mendapatkan hasil yang terbaik. Untuk memprediksi return saham banyak faktor yang dapat digunakan sebagai parameter, salah satunya yaitu analisis fundamental yaitu metode analisis saham dengan menganalisa data-data atau informasi yang berhubungan dengan kinerja perusahaan. Umumnya laporan keuangan menjadi sumber utama dalam analisis ini termasuk penggunaan rasio-rasio keuangan dan rasio-rasio saham seperti laba per saham (EPS), price earning ratio (PER) dan lain-lain. 4 Diantara berbagai macam rasio keuangan Return On Equity (ROE) merupakan salah satu dari rasio profitabilitas yang dapat digunakan untuk mengukur seberapa efektif ekuitas yang diberikan oleh para pemodal dan dikelola oleh pihak manajemen untuk beroperasi menghasilkan keuntungan. Semakin tinggi nilai Return On Equity (ROE) menunjukkan semakin efisien perusahaan menggunakan modal sendiri untuk menghasilkan laba. Dengan meningkatnya laba perusahaan, maka harga saham pun akan meningkat dan dengan begitu return yang didapat juga semakin besar, 5 Selain Return On Equity (ROE), Price Earning Ratio (PER) juga penting untuk memprediksi return saham. Price Earning Ratio (PER) menggambarkan apresiasi pasar terhadap kemampuan perusahaan dalam 4 Hendy M. Fakhruddin, Istilah Pasar Modal A-Z (Jakarta: PT Alex Media Koputindo.2008), hlm Nur Fitasari, Analisis Pengaruh DER, CR, ROE, dan TAT Terhadap Return Saham (Semarang: UNDIP, 2012), hlm. 9.

3 3 menghasilkan laba. Price Earning Ratio digunakan oleh para investor untuk memprediksi kemampuan perusahaan dalam menghasilkan laba di masa yang akan datang. Price Earning Ratio menunjukkan berapa rupiah harga yang harus dibayar investor untuk memperoleh setiap satu rupiah pendapatan perusahaan. Dengan kata lain, Price Earning Ratio menunjukkan besarnya harga setiap satu rupiah pendapatan perusahaan, 6 Economic Value Added (EVA) merupakan sistem manajemen keuangan untuk mengukur laba ekonomi. Penggunaan Economic Value Added (EVA) mendorong manajer berfikir dan bertindak seperti halnya pemegang saham yaitu memiliki investasi yang memaksimumkan tingkat biaya modal sehingga nilai perusahaan dapat dimaksimalkan. Economic Value Added (EVA) akan menyebabkan perusahaan untuk lebih memperhatikan kebijakan struktur modal. Economic Value Added secara eksplisit memperhitungkan besarnya tingkat biaya modal atas ekuitas, 7 Perusahaan property dan real estate pada zaman ini sedang berkembang pesat. Perkembangan industri property saat ini juga menunjukkan pertumbuhan yang sangat meyakinkan. Hal ini ditandai dengan maraknya pembangunan perumahan, apartemen, perkantoran dan perhotelan. Disamping itu, perkembangan sektor property juga dapat dilihat dari menjamurnya real estate di kota-kota besar. Bisnis property dan real estate sangat sering 6 Muhammad Ridwan Hidayat, Pengaruh Earning Per Share (EPS), Price Earning Ratio (PER), dan Dividend Payout Ratio (DPR) terhadap Return Saham Perusahaan (Bandung: Universitas Telkom. 2014), hlm.6. 7 Niekie Arwiyati Shidiq, Pengaruh Eva, Rasio Profitabilitas Dan Eps Terhadap Harga Saham Pada Perusahaan Asuransi Yang Terdaftar Di BursaEfek Indonesia (Semarang: UNDIP), hlm.80.

4 4 mengalami kenaikan harga. Kenaikan harga properti disebabkan karena harga tanah yang cenderung naik, supply tanah bersifat tetap sedangkan demand nya akan selalu bertambah besar seiring dengan pertambahan jumlah penduduk serta bertambahnya kebutuhan manusia akan tempat tinggal, perkantoran, pusat perbelanjaan, taman hiburan dan lain-lain. 8 Berinvestasi merupakan kegiatan muamalah yang sangat dianjurkan, karena dengan berinvestasi harta yang dimiliki menjadi produktif dan juga mendatangkan manfaat bagi orang lain, sebagian orang tidak hanya ingin memperoleh keutungan semata, tetapi juga ingin keberkahan dari hasil investasinya. Daftar Efek Syariah (DES) adalah kumpulan Efek yang tidak bertentangan dengan prinsip-prinsip Syariah di Pasar Modal, yang ditetapkan oleh Bapepan-LK atau pihak yang disetujui Bapepam-LK. Daftar Efek Syariah tersebut merupakan panduan investasi bagi Reksa Dana Syariah dalam menempatkan dana kelolaannya serta juga dapat dipergunakan oleh investor yang mempunyai keinginan untuk berinvestasi pada portofolio Efek Syariah. 9 Berdasarkan pengamatan peneliti diketahui bahwa Semakin tinggi nilai Return On Equity (ROE) menunjukkan semakin efisien perusahaan menggunakan modal sendiri untuk menghasilkan laba. Dengan meningkatnya laba perusahaan, maka harga saham pun akan meningkat dan dengan begitu 8 Elizar Sinambela, "Pengaruh Earning Per Share (Eps) Terhadap Return Saham Pada Perusahaan Property Dan Real Estate Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia" (Sumatera Utara: Fakultas Ekonomi Universitas Muhammadiyah, 2012), hlm Di akses pada 28 Maret 2016,

5 5 return yang didapat juga semakin besar, 10 hal ini sesuai dengan penelitian yang dilakukan oleh Yohanes Jhony Kurniawan (2013) judul Analisis Pengaruh EPS, DER, ROA, ROE terhadap Return Saham pada Perusahaan Real Eatate dan Property di BEI periode dengan hasil ROE berpengaruh signifikan terhadap return saham, namun hasil penelitian tersebut bertentangan dengan penelitiannya Fransiska Desiana dan Titin Hartini (2013) judul penelitian Pengaruh Return On Equity, Earning Per Share dan Price Earning Ratio terhadap Return Saham Perusahaan Industri Barang Konsumsi Di Bursa Efek Indonesia, dengan hasil Return On Equity tidak berpengaruh terhadap return saham. Sedangkan didalam Price Earning Ratio (PER) berpengaruh terhadap return saham seperti dalam penelitian Najmiyah, Sujana, Ni Kadek Sinarwati (2014) Judul Pengaruh Price To Book Value (PBV), Price Earning Ratio (PER) Dan Debt To Equity Ratio (DER) terhadap Return Saham pada Industri Real Estate dan Property yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode dengan hasil PER berpengaruh signifikan terhadap return saham, namun hasil penelitian tersebut bertentangan dengan penelitiannya Michael Aldo Carlo (2014) judul Pengaruh Return On Equity, Dividend Payout Ratio, dan Price To Earnings Ratio terhadap Return Saham, dengan hasil menunjukkan PER tidak berpengaruh terhadap return saham. Dalam penelitian yang terkait Economic Value Added (EVA) sesuai dengan penelitian yang dilakukan oleh Husnia-wati (2008) dengan judul 10 Nur Fitasari, Analisis Pengaruh DER, CR, ROE, dan TAT Terhadap... (Semarang: UNDIP, 2012), hlm. 9.

6 6 Analisis Pengaruh Economic Value Added, Market Value Adde, dan Risiko Sistematik terhadap Return Saham pada Perusahaan Food and Baverage dengan hasil EVA berpengaruh signifikan terhadap return saham, namun hasil penelitian tersebut bertentangan dengan penelitiannya Ita Trisnawati (2009) judul Pengaruh Economic Value Added, Arus Kas Operasi, Residual Income, Earnings, Operating Laverage dan Market Value Added terhadap Return Saham, dengan hasil yang menunjukkan Economic Value Added tidak berpengaruh terhadap return saham. Mengingat pentingnya return saham bagi investor untuk menentukan apakah investor tersebut akan menanamkan modalnya atau tidak, serta adanya fenomena dan kesenjangan dari hasil penelitian terdahulu, berdasarkan uraian tersebut maka penulis bermaksud melakukan penelitian lebih lanjut dengan judul Pengaruh Return On Equity (ROE), Price Earning Ratio (PER) dan Economic Value Added (EVA) terhadap Return Saham (Studi Pada Perusahaan Property dan Real Estate di Daftar Efek Syariah Periode ). B. Rumusan Masalah Berdasarkan latar belakang di atas, rumusan masalah yang akan dikaji dalam penelitian ini adalah: 1. Apakah Return On Equity (ROE) secara parsial berpengaruh terhadap return saham perusahaan Property dan Real Estate yang terdaftar di Daftar Efek Syariah periode ?

7 7 2. Apakah Price Earning Ratio (PER) secara parsial berpengaruh terhadap return saham perusahaan Property dan Real Estate yang terdaftar di Daftar Efek Syariah periode ? 3. Apakah Economic Value Added (EVA) secara parsial berpengaruh terhadap return saham perusahaan Property dan Real Estate yang terdaftar di Daftar Efek Syariah periode ? 4. Apakah Return On Equity (ROE), Price Earning Ratio (PER), dan Economic Value Added (EVA) secara simultan berpengaruh terhadap return saham perusahaan Property dan Real Estate yang terdaftar di Daftar Efek Syariah periode ? C. Batasan Masalah Agar pembahasan tidak terlalu meluas dan lebih fokus, maka penelitian yang dilakukan dibatasi dalam beberapa hal yaitu sebagai berikut: 1. Objek penelitian ini adalah perusahaan Property dan Real Estate yang terdaftar di Daftar Efek Syariah karena sektor Property dan Real Estate merupakan salah satu alternatif investasi yang diminati investor dimana investasi di sektor ini merupakan investasi jangka panjang dan property merupakan aktiva multiguna. 2. Periode penelitian yang diamati adalah tahun 2012 sampai dengan tahun 2015 karena untuk menilai kinerja suatu perusahaan dibutuhkan analisis tahun yang terbaru.

8 8 3. Dalam penelitian ini dibatasi pada variabel Return On Equity (ROE), Earning Ratio (PER), Economic Value Added (EVA). Dipilih variabel Return On Equity (ROE) karena investor dapat menilai efektif manajemen mengelola modal yang diberikan investor, Earning Ratio (PER) karena dapat menggambarkan kemampuan perusahan dalam memperoleh laba, Economic Value Added (EVA) karena mendorong manajer berfikir dan bertindak seperti halnya pemegang saham yaitu memiliki investasi yang memaksimumkan tingkat biaya modal sehingga nilai perusahaan dapat dimaksimalkan. D. Tujuan Penelitian Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh Return On Equity (ROE), Price Earning Ratio (PER) dan metode Economic Value Added (EVA) terhadap return saham perusahaan Property dan Real Estate yang terdaftar di Daftar Efek Syariah, untuk lebih detailnya tujuan penelitian disajikan sebagai berikut: 1. Untuk mengetahui pengaruh Return On Equity (ROE) secara parsial terhadap return saham perusahaan Property dan Real Estate yang terdaftar di Daftar Efek Syariah periode Untuk mengetahui pengaruh Price Earning Ratio (PER) secara parsial terhadap return saham perusahaan Property dan Real Estateyang terdaftar di Daftar Efek Syariah periode

9 9 3. Untuk mengetahui pengaruh Economic Value Added (EVA) secara parsial terhadap return saham perusahaan Property dan Real Estate yang terdaftar di Daftar Efek Syariah periode Untuk mengetahui pengaruh Return On Equity (ROE), Price Earning Ratio (PER), dan Economic Value Added (EVA) secara simultan terhadap return saham perusahaan Property dan Real Estate yang terdaftar di Daftar Efek Syariah periode E. Manfaat Penelitian 1. Manfaat Teoritis a. Menambah pengetahuan tentang pengaruh Return On Equity (ROE) terhadap return saham perusahaan Property dan Real Estate yang terdaftar di Daftar Efek Syariah periode b. Menambah pengetahuan tentang pengaruh Price Earning Ratio (PER) terhadap return saham perusahaan Property dan Real Estate yang terdaftar di Daftar Efek Syariah periode c. Menambah pengetahuan tentang pengaruh Economic Value Added (EVA) terhadap return saham perusahaan Property dan Real Estate yang terdaftar di Daftar Efek Syariah periode Manfaat Praktis a. Bagi penulis, sebagai media untuk mengembangkan dan meningkatkan kemampuan dalam menerapkan teori yang dipelajari di bangku kuliah, khususnya dalam bidang investasi yang sesuai dengan syari ah.

10 10 b. Bagi investor, sebagai bahan pertimbangan para investor maupun calon investor dalam memprediksi return saham, khususnya pada perusahaan Property dan Real Estate yang terdaftar di Daftar Efek Syariah, sehingga investor maupun calon investor dapat memprediksi return saham dalam rangka pengambilan keputusan investasi yang tepat. F. Sitematika Pembahasan Untuk memudahkan penjelasan, penelaahan, pemahaman maka dalam penelitian ini penulisannya dibagi menjadi 5 bab yang setiap bab nya terdiri dari dari sub-sub bab yang satu dengan lainnya merupakan rangkaian yang terkait. BAB I : PENDAHULUAN Pendahuluan berisi tentang Latar belakang masalah, Rumusan masalah, Batasan Masalah, Tujuan penelitian, Manfaat penelitian, dan sistematika penulisan. BAB II : LANDASAN TEORI Landasan teori yang memuat uraian teoritis tentang variabel yang diteliti dari penelitian ini ( return on equity, price earning ratio, economic value added) sebagai variabel independen dan (return saham) sebagai variable dependen, Tinjauan pustaka, Kerangka berpikir, dan Hipotesis.

11 11 BAB III : METODE PENELITIAN Jenis dan desain penelitian, Setting penelitian, Variabel penelitian, Populasi, sampel, dan teknik pengambilan sampel, Jenis dan sumber data, Teknik pengumpulan data, Metode analisis data, Teknik pengolahan dan analisis data. BAB IV : ANALISIS DATA DAN PEMBAHASAN Gambaran umum perusahaan, Deskripsi data, Analisis data dan Pembahasan. BAB V : PENUTUP Penutup yang terdiri dari kesimpulan dan saran.

BAB I PENDAHULUAN. investasi yang memberikan return yang paling optimal. Tujuan utama investor

BAB I PENDAHULUAN. investasi yang memberikan return yang paling optimal. Tujuan utama investor BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah Dalam menunjang perekonomian, pasar modal memiliki peran penting, karena pasar modal dapat menghubungkan pihak yang membutuhkan dana dengan pihak yang mempunyai
