SKRIPSI. PEMANFAATAN LENGKUAS MERAH (Alpinia purpurata K. Schum) SEBAGAI BAHAN ANTIJAMUR DALAM SAMPO

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "SKRIPSI. PEMANFAATAN LENGKUAS MERAH (Alpinia purpurata K. Schum) SEBAGAI BAHAN ANTIJAMUR DALAM SAMPO"

Transkripsi

1 SKRIPSI PEMANFAATAN LENGKUAS MERAH (Alpinia purpurata K. Schum) SEBAGAI BAHAN ANTIJAMUR DALAM SAMPO OLEH : RINI BUDIARTI F DEPARTEMEN TEKNOLOGI INDUSTRI PERTANIAN FAKULTAS TEKNOLOGI PERTANIAN INSTITUT PERTANIAN BOGOR

2 Rini Budiarti. F PEMANFAATAN LENGKUAS MERAH (Alpinia purpurata K. Schum) SEBAGAI BAHAN ANTIJAMUR DALAM SAMPO. Di bawah bimbingan Prof. Abdul Aziz Darwis dan Christina Winarti, MA. RINGKASAN Lengkuas merah (Alpinia purpurata K. Schum) merupakan salah satu jenis rempah-rempah yang memiliki komponen bioaktif yang berfungsi sebagai antijamur, yaitu 1 -Asetoksi khavikol asetat, eugenol, dan flavonol. Potensi bahan aktif antijamur dalam rimpang lengkuas merah merupakan salah satu solusi bagi merebaknya penyakit yang disebabkan oleh jamur. Pemanfaatan lengkuas merah dalam sampo merupakan alternatif sumber sediaan sampo antijamur yang lebih aman bagi penderita infeksi kulit kepala. Selain itu, tingginya produksi lengkuas di Indonesia menjadikan pembuatan sampo lengkuas merah sebagai upaya peningkatan nilai tambah dari tanaman tersebut. Penelitian ini bertujuan : (1) untuk mengetahui pengaruh ekstrak lengkuas merah terhadap karakteristik produk sampo, (2) untuk mengetahui efektifitas sampo dengan ekstrak lengkuas merah terhadap jamur penyebab infeksi kulit kepala, dan (3) untuk mengetahui kesukaan konsumen terhadap produk sampo antijamur dengan ekstrak lengkuas merah. Penelitian ini terdiri dari dua tahap. Tahap pertama meliputi analisa bubuk lengkuas merah dan ekstraksi lengkuas merah. Tahap kedua, yaitu proses pembuatan sampo dengan menggunakan empat taraf perlakuan konsentrasi ekstrak lengkuas merah (0,5 persen, 1 persen, 2 persen, dan 3 persen), pengujian karaktersiatik sampo, pengujian daya antijamur, dan uji organoleptik sampo. Ekstraksi lengkuas merah dengan metode maserasi menghasilkan ekstrak kental berwarna coklat pekat dengan rendemen sebesar 24,85 persen. Hasil analisa terhadap bubuk lengkuas merah menghasilkan nilai kadar air sebesar 7,8 persen, kadar abu 9,16 persen, kadar abu tidak larut asam 2,93 persen, kadar sari larut dalam air 31,22 persen, dan kadar sari larut dalam etanol 21,6 persen. Sampo ekstrak lengkuas merah yang dihasilkan efektif menghambat pertumbuhan dua jenis jamur penyebab infeksi kulit kepala, yaitu Tricophyton mentagropytes dan Misrosporum canis Dari hasil pengujian antijamur, diperoleh nilai diameter daerah hambat untuk jamur T. Mentagropytes dengan kisaran mm, sedangkan M. canis dengan kisaran sebesar 32,3-36 mm. Nilai diameter daerah hambat terhadap jamur dipengaruhi oleh jenis jamur. Sampo ekstrak lengkuas merah memiliki rentang ph , nilai ini masih sesuai dengan baku mutu ph sampo menurut SNI (1992). Viskositas sampo yang dihasilkan berkisar cp. Nilai kadar air dengan rentang persen dan alkali bebas sampo (untuk semua tingkat konsentrasi = 0), pada semua tingkat konsentrasi ekstrak masih memenuhi nilai syarat mutu kadar air dan alkali bebas sampo. Nilai kestabilan emulsi sampo dengan ekstrak lengkuas merah memiliki nilai berkisar persen, nilai ini lebih tinggi jika dibandingkan dengan sampo kontrol, yaitu sampo Natur dan Merang. Pada pengujian umur simpan, nilai ph sampai akhir penyimpanan masih termasuk pada baku mutu sampo menurut SNI (1992), yaitu sekitar Nilai viskositas sampo selama penyimpanan untuk semua tingkat konsentrasi ekstrak berkisar cp.

3 Hasil analisa ragam menunjukkan bahwa variasi konsentrasi ekstrak lengkuas merah berpengaruh nyata terhadap nilai ph, kekentalan, kadar air, dan stabilitas emulsi sampo. Hasil uji organoleptik menunjukkan bahwa sampo ekstrak lengkuas merah yang paling disukai adalah sampo dengan konsentrasi ekstrak lengkuas merah 1 persen.

4 Rini Budiarti. F Application Red Galangal (Alpinia purpurata K. Schum) as Antifungal Agent in Shampoo. Supervised by Prof. Dr. Ir. Abdul Aziz Darwis, MSc dan Ir. Christina Winarti, MA. SUMMARY Red galangal (Alpinia purpurata K. Schum) has been proven as antifungal which bioactive compound such as 1 -Acetoxychavicol Acetate, eugenol, and.flavonol. Use red galangal extract in shampoo is effort to give added value for red galangal which at the moment still exploting for addition in food ingredient. Beside, to made new antifungal shampoo which more safe than antifungal shampoo with synthetic antifungal active material. The aim of this research were, (1) to observe the influence of red galangal extract on the characteristic of shampoo, (2) to know the effectivity of shampoo with red galangal extract for two kind fungi that caused scalp and hair infection, and (3) to know how far consumen s acceptance to shampoo with red galangal extract. The experiment was set up in in complete randomized single design, with two repetition. The treatment factor was red galangal extract concentration with four degrees, which were 0.5 percent; 1 percent; 2 percent; and 3 percent. This research consist of two steps. First step was red galangal extract production and analyze of red galangal powder. In the second step was produced shampoo using red galangal extract wuth four levels concentration, and analyze of shampoo s characteristic, and antifungal test. Result had shown the potential of red galangal extract as antifungal agent for Tricophyton mentagropytes and Microsporum canis. Value of inhibitors zone for T. Mentagropytes are mm and for M. canis are mm. Based on the result of susceptibility test, the growth of Tricophyton mentagropytes can be inhibited better than Microsporum canis. Difference result of antifungal agent by red galangal extract affected by characteristic of cell wall and viscosity of shampoo with red galangal extract. The shampoo analysis with red galangal extract treatments had average ph range ; viscosity cp ; zero free alkaly in all concentration red galangal extract ; water rate percen ; and emultion stability percen. From the analysis result showed that the outcome shampoo in this research had fulfilled the shampoo quality standart in the market and standart for shampoo from Indonesian National Standart about shampoo (SNI ). The ph stability during 30 days the extend are , whereas viscosity stability during 30 days the extend are cp. Result of the manner analysis has showed that the variation of red galangal extract influenced the ph value, water rate, viscosity, and emultion stability of shampoo with red galangal extract. Result of organoleptic test indicate that shampoo with red galangal extract which most accepted by the consumer is shampoo with 1 persen red galangal extract..

5 DAFTAR ISI Halaman KATA PENGANTAR... i DAFTAR ISI... iii DAFTAR TABEL... v DAFTAR GAMBAR... vi DAFTAR LAMPIRAN... viii I. PENDAHULUAN... 1 A. Latar Belakang... 1 B. Tujuan... 3 II. TINJAUAN PUSTAKA... 4 A. Lengkuas (Alpinia galanga)... 4 B. Komposisi Kimia Lengkuas... 7 D. Khasiat Komponen Bioaktif Lengkuas... 8 E. Tinea Capitis F. Senyawa Antijamur G. Sampo H. Formulasi Sampo III. METODOLOGI A. ALAT DAN BAHAN B. METODE PENELITIAN B.1. PENELITIAN PENDAHULUAN Pengolahan Simplisia Lengkuas Ekstraksi B.2. PENELITIAN UTAMA Pembuatan Sampo Antijamur Analisa Karakteristik Sampo Antijamur Pengujian Aktivitas Antijamur Uji Kesukaan Konsumen Uji Stabilitas Penyimpanan... 25

6 C. RANCANGAN PERCOBAAN IV. HASIL DAN PEMBAHASAN A. PERLAKUAN PENDAHULUAN A.1. Analisa Bubuk Lengkuas A.2. Ekstraksi Komponen Bioaktif Lengkuas Merah A.3. Analisa Ekstrak Lengkuas Merah B. PENELITIAN UTAMA B.1 Karakteristik Sampo Nilai ph Viskositas Alkali Bebas Kadar Air Stabilitas Emulsi B.2 UJI STABILITAS Stabilitas Nilai ph Stabilitas Viskositas B.3 DAYA ANTIJAMUR B.4 UJI KESUKAAN KONSUMEN Kesukaan Terhadap Penampakan Sampo Kesukaan terhadap Aroma Sampo Kesukaan terhadap Kekentalan Sampo Kesukaan terhadap Banyaknya Busa Sampo Kesukaan terhadap Kesan setelah Pemakaian Sampo V. KESIMPULAN DAN SARAN A. KESIMPULAN B. SARAN DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN iv

7 DAFTAR TABEL Halaman Tabel 1. Produksi Tanaman Obat di Indonesia Tahun Tabel 2. Aktivitas Beberapa Komponen Bioaktif Pada Rempah-Rempah Tabel 3. Standar Mutu Sampo (SNI ) Tabel 4. Formulasi Sampoo dengan Ekstrak Lengkuas Merah Tabel 5. Data Panduan untuk Uji Umur Simpan Produk Emulsi Tabel 6. Hasil Analisis Mutu Simplisia Lengkuas Merah (kadar bahan, % b/k) Tabel 7. Hasil Analisa Ekstrak Lengkuas Merah Tabel 8. Nilai Alkali Bebas Sampo Ekstrak lengkuas Merah Tabel 9. Hasil Uji Antijamur Sampo Ekstrak Lengkuas Merah v

8 DAFTAR GAMBAR Halaman Gambar 1. Tanaman Lengkuas dan Rimpang Lengkuas (Alpinia puepurata K. Schum)... 5 Gambar 2. Struktur Flavonol pada Alpinia sp Gambar 3. Diagram Alir Ekstraksi Simplisia Lengkuas Merah Gambar 4. Diagram Alir Pembuatan Sampo Lengkuas Merah (Alpinia purpurata K. Schum) Gambar 5. Bagan Persiapan Kultur Uji Gambar 6. Pengujian Antijamur Metode Difusi Agar Gambar 7. Bubuk Lengkuas Merah Hasil Penggilingan Gambar 8. Grafik pengaruh konsentrasi ekstrak lengkuas merah terhadap nilai ph Sampo Gambar 9. Grafik pengaruh konsentrasi ekstrak lengkuas merah terhadap nilai viskositas sampo Gambar 10. Grafik pengaruh konsentrasi ekstrak lengkuas merah terhadap nilai kadar air sampo Gambar 11. Grafik pengaruh konsentrasi ekstrak lengkuas merah terhadap nilai stabilitas emulsi sampo Gambar 12. Grafik Hubungan antara Konsentrasi Ekstrak lengkuas Merah (ELM) dan Lama Penyimpanan (hari) terhadap Nilai Stabilitas ph Produk Sampo Gambar 13. Grafik Hubungan Konsentrasi Ekstrak Lengkuas Merah (ELM) dan Lama Penyimpanan terhadap Stabilitas Viskositas Sampo Gambar 14. Grafik Hubungan antara Konsentrasi Ekstrak Lengkuas Merah terhadap dengan Diameter Hambat terhadap Jamur Gambar 15. Grafik Hubungan Rata-rata Persentase Frekuensi Kesukaan Panelis terhadap Penampakan Sampo dan Konsentrasi Ekstrak Lengkuas Merah Gambar 16. Penampakan Sampo dengan Ekstrak Lengkuas Merah (Alpinia purpurata K. Schum) vi

9 Gambar 17. Grafik Hubungan Rata-rata Persentase Frekuensi Kesukaan Panelis terhadap Aroma Sampo dan Konsentrasi Ekstrak Lengkuas Merah.. 51 Gambar 18. Grafik Hubungan Rata-rata Persentase Frekuensi Kesukaan Panelis terhadap Kekentalan Sampo dan Konsentrasi Ekstrak Lengkuas Merah Gambar 19. Grafik Hubungan Rata-rata Persentase Frekuensi Kesukaan Panelis terhadap Banyaknya Busa Sampo dan Konsentrasi Ekstrak Lengkuas Merah Gambar 20. Grafik Hubungan Rata-rata Persentase Frekuensi Kesukaan Panelis terhadap Kesan Setelah Pemakaian Sampo dan Konsentrasi Ekstrak Lengkuas Merah vii

10 DAFTAR LAMPIRAN Halaman Lampiran 1. Tata Cara Analisis Bubuk Lengkuas Merah Lampiran 2. Tata Cara Analisa Ekstrak Lengkuas Merah Lampiran 3. Tata Cara Analisis Karakter Sampo Ekstrak Lengkuas Merah Lampiran 4. Hasil Analisa Mutu Bahan Baku Bubuk Lengkuas Merah Lampiran 5a. Rekapitulasi Data Hasil Analisa ph Sampo Lampiran 5b. Hasil Analisis Ragam ph Sampo Lampiran 5c. Hasil Uji Lanjut Wilayah Berganda Duncan Pengaruh Konsentrasi Ekstrak Lengkuas Merah terhadap ph Sampo Lampiran 6a. Rekapitulasi Data Hasil Analisa Viskositas Sampo Lampiran 6b. Hasil Analisa Ragam Viskositas Sampo Lampiran 6c. Hasil Uji Lanjut Wilayah Berganda Duncan Pengaruh Konsentrasi Ekstrak Lengkuas Merah terhadap Viskositas Sampo Lampiran 7a. Rekapitulasi Data Hasil Analisa Kadar Air Sampo Lampiran 7b. Hasil Analisa Ragam Kadar Air Sampo Lampiran 7c. Hasil Uji Lanjut Wilayah Berganda Duncan Pengaruh Konsentrasi Ekstrak Lengkuas Merah terhadap Kadar Air Sampo Lampiran 8. Rekapitulasi Data Hasil Analisa Alkali Bebas Sampo Lampiran 9a. Rekapitulasi Data Hasil Analisa Stabilitas Emulsi Sampo Lampiran 9b. Hasil Analisa Ragam Stabilitas Emulsi Sampo Lampiran 9c. Hasil Uji Lanjut Wilayah Berganda Duncan Pengaruh Konsentrasi Ekstrak Lengkuas Merah terhadap Stabilitas Emulsi Sampo Lampiran 10a. Hasil Uji Efektivitas Antijamur Sampo Ekstrak Lengkuas Merah 77 Lampiran 10b. Hasil Uji Efektivitas Antijamur Sampo Ekstrak Lengkuas Merah pada Pengenceran 1000 ppm, 3000 ppm, dan 5000 ppm Lampiran 11. Hasil Analisa Ragam Konsentrasi Ekstrak Lengkuas Merah terhadap Daya Antijamur Sampo Lampiran 12. Foto Uji Antijamur Sampo dengan Ekstrak Lengkuas Merah pada Jamur Tricophyton mentagropytes dan Microsporum canis viii

PENGARUH PROPORSI DAGING BUAH PALA DENGAN AIR DAN KONSENTRASI PUTIH TELUR TERHADAP SIFAT FISIKOKIMIA DAN ORGANOLEPTIK SARI DAGING BUAH PALA SKRIPSI

PENGARUH PROPORSI DAGING BUAH PALA DENGAN AIR DAN KONSENTRASI PUTIH TELUR TERHADAP SIFAT FISIKOKIMIA DAN ORGANOLEPTIK SARI DAGING BUAH PALA SKRIPSI PENGARUH PROPORSI DAGING BUAH PALA DENGAN AIR DAN KONSENTRASI PUTIH TELUR TERHADAP SIFAT FISIKOKIMIA DAN ORGANOLEPTIK SARI DAGING BUAH PALA SKRIPSI OLEH: MEGAWATI GUNAWAN 6103010022 PROGRAM STUDI TEKNOLOGI
