bio.unsoed.ac.id Pemerintah berupaya untuk mengatasi perkembangbiakan nyamuk yang

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "bio.unsoed.ac.id Pemerintah berupaya untuk mengatasi perkembangbiakan nyamuk yang"

Transkripsi

1 Tanaman Pengusir Nyamuk Pendahuluan Oleh: Dian Palupi, S.Si., M.Sc. Indonesia merupakan negara tropis dengan mengalami dua musim yaitu musim hujan dan musim kemarau. Iklim tersebut menyebabkan timbulnya penyakit yang disebabkan oleh nyamuk misalnya Demam Berdarah Dengue (DBD), malaria dan chikungunya. Wabah penyakit tersebut dapat menyebabkan endemi di wilayah tertentu baik di daerah perkotaan maupun pedesaan. Hingga saat ini vaksin dan obat untuk penyakit DBD belum ditemukan. Salah satu cara yang paling baik untuk mengatasinya melalui tindakan pencegahan. Pencegahan vektor DBD dapat dilakukan dengan dua cata, yang pertama adalah tanpa pestisida atau PSN (Pemberantasan Sarang Nyamuk) yang lebih dikenal dengan 3M; 1) Menguras tempat penampungan air (bak mandi, tempat minum burung, dan tempat-tempat yang dapat menampung air lainnya);2) Menutup tempat penampungan air;3) Mengubur barang-barang bekas yang dapat menampung air. Cara kedua adalah dengan menggunakan pestisida: untuk n;-amuk dewasa umwnnya dilakukan pengasapan (fogging) secara masal menggunakan insektisida Malathion 95%-96% dan ICON 25 EC, di rumah-rumah menggunakan obat nyamuk dengan cara dibakar atau disemprotkan. Sedangkan untuk stadium larva digunakan abate/temephos 1% (Tfutawidjaja 1993) Berbagai upaya telah dilaicukan oleh masyarakat untuk membasmi nyamuk karena dapat menimbulkan kejadian luar biasa bahkan menyebabkan kematian. Masyarakat telah dihimbau menjaga kebersihan, menghindari air yang menggenang atau media - media yang memungkinkan untuk tempat berkembang biaknya nyamuk tersebut. Masyarakat juga telah menggunakan obat-obat anti nyamuk yang beredar di pasaran. Penggunaan obat anti nyamuk ini kadang-kadang kurang diminati masyarakat karena meninggalkan bau yang kurang sedap dan penggunaannya pun harus hati - hati karena dapat menyebabkan keracunan. Pemerintah berupaya untuk mengatasi perkembangbiakan nyamuk yang menyebabkan suatu penyakit juga telah telah dilakukan. Upaya ini adalah dengan cara pengasapan (fogging) pada daerah - daerah yang telah terkena wabah penyakit karena nyamuk. Fogging biasanya dilalcukan pada pagi hari dengan media asap. Fogging ini juga meninggalkan bau yang tidak sedap, menyebabkan lantai licin dan masyarakat juga harus berhati-hati j ika terkena makanan. Selain menggunakan obat - obat anti nyamuk yang beredar di pasaran, sebagian kecil masyarakat di sekitar kita telah berupaya memanfaatkan tanaman yang dapat mencegah

2 gigitan nyamuk misalnya bunga lavender, zodi4 rosemary' geranium, dan sereh wangi' penggunaan tanaman pengusir nyamuk ini belum digunakan secara maksimal karena belum banyak masyarakat yang mengetahuinya. oleh karena itu diperlukan pengenalan tentang tanaman pengusir nyamuk yang dapat digunakan oleh masyarakat sekitar kita' tanaman pengusir nyamuk kebanyakan dapat berfirngsi sebagai tanaman hias sehingga banyak diminati masyarakat jika dibudidayakan dan dirawat dengan bagus' Beberapa tanaman berpotensi sebagai pengusir nyamuk 1. Bunga lavender (Lavandula latifulia) Lavender dikenal sebagai anti nyamuk karena mengandung zat linalool dan linalil asetat. Penggunaan bunga lavender sebagai anti nyamuk adalah dengan meletakkan bunga maupun tanamannya di dalam ruangan. Lavender merupakan jenis tumbuhan semak dengan tinggi + I m, bertulang daun sejajar, bunga terletak di ujung daun berwarna ungu kebiruan' Bunga lavender cukup mempunyai nilai ekonomis sehingga berpeluang untuk dibudidayakan' Bunga ini mengeluarkan aroma wangi dan sering digosok-gosok ke tubuh untuk menghindari ggtan nyamuk. Lavender banyak ditemukan sebagai tumbuhan liar di beberapa tempat di Indonesia Tempat tumbuh pada ketinggian dpl. Tanaman ini dapat diperbanyakan secarzt vegetatif melalui stek batang dan secara generatif melalui biji' Perbanyakan tanaman lavender biasanya menggunakan biji yang zudah tua dan sehat kemudian disemaikan' setelah talaman tumbuh dipindahkan ke dalam polybag. Bila tananaman lavender sudah mencapai tinggi cm dapat dipindahkan ke dalam pot atau ditanam di halaman rumatr (Kardinan, 2001). 2. Zodia (Evodia suav e olensi) Tanaman zodia merupakan tanaman asli lndonesia yang berasal dari Papua' Masyarakat Papua biasanya menggosok kulit mereka dengan daun tanaman zodia sebelum masuk ke hutan agar terlindungi dari serangan serangga" khususnya nyamuk' Menurut Balai Penelitian Tanaman Rempah dan Obat (Balittro), minyak yang disuling dari daun zodia mengandung linalool 46 % dan apinene 13,26 Yo sefta zat evodiamine dan rutaecarpine' Linalool berfungsi sebagai pengusir nyamuk. Daun zodiamampu menghalau nyamuk selama 6 jam,dengan daya halau (daya proteksi) lebih dari 7a %' Tanaman zodia dapat mencapai tinggi 200 cm, daun berwarna hijau kekuningan dan mengeluarkan aroma wangi bila digosok' zodtadapat ditanam di dalam po! digunakan sebagai tanaman datam ruangan (indoor plant) dan dapat juga ditanam di luar nungan. Tanaman ini mudah dibudidayakan melalui stek 2

3 ranting maupun dengan bijinya, ketika tanaman ini telah berbunga dan menghasilkan biji maka biji yang masak akan jatuh di sekitar tanaman tersebut dan menghasilkan tanaman baru. Fase awal perbanyakan dengan biji membutuhkan perhatian tersendiri misalnya dihindarkan dari sinar matahari langsung. Tanaman ini lebih cocok tumbuh pada daerah dingin (Kardinan, 2001). 3. Geranium (Pelargonium citrosa) Geranium atau Tapak Dara tumbuh liar disekitar sawah dan digunakan untuk mengusir nyamuk dan ngengat. Tanaman geranium mengandung senyawa sitronella dan geraniol yang mempunyai aroma khas serta mampu mengusir nyamuk' Tanaman ini merupakan tanaman perdu berdaun hijau dengan tepi daun bergerigi. Batang geranium banyak mengandung air dan diperbanyak dengan menggunakan stek anakan. Tanaman ini dapat berfungsi sebagai anti nyamuk dengan meletakkan daunnya di dalam ruangan sebagai aroma terapi (Kardinan, 2001)' 4. Bunga Rosemary (Rosmarinus fficinalis) Rosemary merupakan salah satu tanaman yang termasuk kedalam tanaman aromatik karena mempunyai aroma yang khas. Bunga rosemary aromanya menyerupai minyak telon sehingga dapal berfungsi sebagai anti nyarrruk. Bunga rosemary berwarna ungu berukuran kecil, dar:n berbentuk jarum berwama hijau tua dengan panjang 2'2,5 cm' Tanaman ini dapat tumbuh dengan baik meskipun ditempatkan di dalam ruangan. Rosemary dapat diperbanyak dengan cangkok dan stek batang (Kardinan, 2007) 5. Sereh Wangi (Cyrnbopogon nardus) Sereh wangi termasuk dalam suku rumput-rumputan. Tanaman ini mempunyai aroma khas. Kandungan dari sereh wangi yang utama adalah minyak atsiri dengan komponen sitronelal 32-4so,geraniol lz-lgoa, sitronelol lt-lso6, geranil asetat 3-8oh, sitronelil asetat 2-4yo, sitral, kavikol, eugenol, elemol, kadinol, kadinen, vanilin, limonen, kamfen' Minyak sereh mengandung 3 komponen utama yaitu sitronelal, sitronelol dan geraniol. Sitronela mempunyai sifat sebagai pengusir nyamuk dan bisanya digunakan sebagai bahan baku pembuatan lotion pengusir nyarnuk. Sereh wangi dapat diperbanyak dengan pemisahan stek anakan. Stek ini diperoleh dengan cara memecah rumpun yang berukuran besar namun tidak beruas. Sebagian daun yang akan diperbanyak dipotong atau dikurangi hingga 3-5 cm dari

4 pelepah daun. Akar sebagian dipotong dan disisakan hingga 2,5 cm' Sereh yang telah dipotong dapat ditanam di halaman atau di pekarangan rumah' (Kardinan,200l)' Daun dan tangkai sereh wangi mengandung 45 % silika yang merupakan penyebab desikasi (keluarnya cairan tubuh secara terus menerus) pada kulit serangga sehingga serangga akan mati kekeringan. sitronelol dan geraniol merupakan bahan alctif yang tidak disukai dan sangat dihindari serangg4 termasuk nyamuk sehingga pengguna:m bahan-bahan ini sangat bermanfaat sebagai bahan pengusir nyamuk (suprianto, 200s). Disisi lain widiyastuti (2008) mendapatkan hasil daya tanggap nyamuk Aedes aegtpti penyebab penyakit Demam Berdarah Dengue terhadap ekstrak sereh wan gi (Cymbopogon nardus) dengan konsentrasi 30% memberikan daya tanggap terbesar yufi 79% dan lama pemaparan 15 menit memberikan hasil terting gi Y artu 82%. cara Membuat ekstrak sereh wangi adalah sebagai berikut: 1. Daun rtan batang sereh wangi sebanyak I kg dicuci dan ditiriskan sampai kering; 2. Setelah kering daun dan batang sereh wangi dihaluskan dalam blender; 3. Daun dan batang sereh wangi yang telah dihaluskan dimasukkan ke dalam 250 ml air' dan direndam selama semalam.; 4. Disaring dan dimasukkan ke dalam botol, lalu diencerkan dengan aquades' untuk menggunakalnya- ekstrak serai wangi dituangkan ke dalam alat penyemprot' lalu disemprotkan ke tempat yang biasanya nyamuk bersembunyi ' (Wardani 2009) Penutup Berbagai tanaman seperti lavender, zodia, sereh wangi, geranium dan rosemary dapat digunakan sebagai tanaman pengusir nyamuk. Adanya zat'zatkimia yang terkandung dalam tanaman tersebut misalnya sitronelal, geraniol, linalool dan lain-lain pada tanaman ini dapat berfungsi sebagai pengusir nyamuk. Penggunaan tanaman pengusir nyamuk ini belum digu:rakan secara maksimal karena belum banyak masyarakat yang mengetahuinya' oleh karena itu diperlukan pengenalan tentang tanaman pengusir nyamuk yang dapat digunakan oleh masyarakat sekitar kita. Tanaman pengusir nyamuk kebanyakan dapat berfungsi sebagai tanaman hias sehingga banyak diminati masyarakat jika dibudidayakan dan dirawat dengan bagus. Daftar Pustaka

5 Kardinan, A Mengenal Lebih Dekat Tanaman Pengusir dan Pembasmi Nyamuk. Jakarta: Agromedia Kardinan, A Daya Tolak Tanaman Rosemarry (Rosmarinus fficinalis) (Musca domestica). Bul. Littro 2: terhadap Lalat Suprianto Potensi Ekstrak Sereh Wangi (Cymbopogon nardus) sebagai Anti Streptococcus mutans. Skripsi. FMIPA IPB, Bogor. Tirtawidjajq H.G. 1993> Pemberantasan Vektor Deamam Berdarah Dengue (DBD) di Jawa Barat. Prosiding Simposium Dengue. LINPAD, Bandung. Wardani, S Uji Aktivitas Minyak Atsiri Daun dan Batang Serai (Andropogon nardus L) Sebagai Obat Nyamuk Elektrik Terhadap Nyamuk Aedes aeglpti. Diakses 9 Februari Widiyastuti, A Daya Tanggap Aedes aegypti terhadap ekstrak sereh Wangi (Cymbopagan nardus (L) Rendle). Skripsi. Universitas Jenderal Soedirman, Purwokerto.

Pengenalan dan Pelatihan Budidaya Tumbuhan Anti Nyamuk Di Kelompok PKK Kricak Kidul Tegalrejo Yogyakarta

Pengenalan dan Pelatihan Budidaya Tumbuhan Anti Nyamuk Di Kelompok PKK Kricak Kidul Tegalrejo Yogyakarta Pengenalan dan Pelatihan Budidaya Tumbuhan Anti Nyamuk Di Kelompok PKK Kricak Kidul Tegalrejo Yogyakarta Oleh: Siti Marwati, M. Si Jurusan Pendidikan Kimia FMIPA UNY siti_marwati@uny.ac.id Pendahuluan
