BAB IV PEMBAHASAN. 4.1 Deskripsi Data

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB IV PEMBAHASAN. 4.1 Deskripsi Data"

Transkripsi

1 BAB IV PEMBAHASAN Pada bab ini diberikan deskripsi data, diagram pencar data, titik knot optimal, model regresi nonparametrik spline, pengujian parameter, dan pengujian sisaan. Selanjutnya regresi nonparametrik spline diterapkan pada data produksi jagung di Jawa Tengah. 4.1 Deskripsi Data Pada subbab ini diberikan deskripsi data produksi jagung Jawa Tengah tahun 2014 yang diperoleh dari BPS. Data yang diambil yaitu data produksi jagung 31 kabupaten/kota di Jawa Tengah. Selain itu diberikan juga deskripsi mengenai faktor yang mempengaruhi produksi jagung, antara lain curah hujan yang diperoleh dari Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) Semarang, alokasi pupuk urea bersubsidi dan alokasi pupuk organik bersubsidi yang diperoleh dari Dinas Pertanian, Tanaman Pangan, dan Holtikultura Propinsi Jawa Tengah. Produksi jagung di Jawa Tengah pada tahun 2014 adalah ,724 ton. Produksi tertinggi di Kabupaten Grobogan yang menghasilkan ,63 ton dan produksi terendah di Kota Semarang yaitu 1.566,15 ton. Terdapat beberapa faktor yang diduga mempengaruhi produksi jagung di Jawa Tengah, antara lain curah hujan, alokasi pupuk urea bersubsidi, dan alokasi pupuk organik bersubsidi. Curah hujan pada setiap kabupaten/kota di Jawa Tengah berbeda-beda. Terdapat wilayah yang memiliki curah hujan yang tinggi, ada pula yang memiliki curah hujan yang rendah. Perbedaan curah hujan yang dimiliki masing-masing wilayah diduga memberikan dampak untuk produksi jagung. Selain curah hujan, pupuk yang diberikan juga berpengaruh terhadap produksi jagung. Jenis pupuk 16

2 yang sering digunakan petani yaitu pupuk organik dan pupuk urea. Di Jawa Tengah alokasi pupuk untuk masing-masing kabupaten/kota berbeda-beda. Hal ini disesuaikan dengan kebutuhan dan luas wilayah pertanian pada kabupaten/kota. Ketiga faktor inilah yang diduga mempengaruhi produksi jagung di Jawa Tengah. Oleh karena itu, untuk mengetahui faktor yang signifikan mempengaruhi produksi jagung di Jawa Tengah dapat digunakan model regresi nonparametrik spline. 4.2 Diagram Pencar Data Tahap awal dalam menerapkan model regresi nonparametrik spline yaitu mengetahui hubungan antara curah hujan, pupuk urea, dan pupuk organik dengan produksi jagung. Hubungan antara produksi jagung dengan faktor yang mempengaruhinya dapat ditinjau melalui diagram pencar. Menurut Budiantara [1], apabila pola hubungan antara variabel prediktor dengan variabel respon tidak memiliki pola tertentu dan tidak mengikuti ditribusi tertentu maka digunakan regresi nonparametrik. Dalam regresi nonparametrik terdapat teknik pendekatan yang digunakan, yaitu spline. Metode pendekatan spline menggunakan bantuan titik-titik knot. Titik knot adalah titik terjadinya perubahan pola data. Produksi Jagung Curah Hujan Gambar 4.1. Hubungan antara curah hujan dan produksi jagung di Jawa Tengah 17

3 Produksi Jagung Pupuk Urea Gambar 4.2. Hubungan antara pupuk urea dan produksi jagung di Jawa Tengah Produksi Jagung Pupuk Organik Gambar 4.3. Tengah Hubungan antara pupuk organik dan produksi jagung di Jawa 18

4 Berdasarkan Gambar 4.4, Gambar 4.2, dan Gambar 4.3 dapat dilihat bahwa hubungan antara curah hujan, alokasi pupuk urea bersubsidi, dan alokasi pupuk organik bersubsidi dengan produksi jagung tidak memiliki pola tertentu dan tidak mengikuti distribusi tertentu. Oleh karena itu, dapat digunakan regresi nonparametrik spline untuk menentukan faktor yang paling berpengaruh. 4.3 Model Regresi Nonparametrik Spline dengan Berbagai Titik Knot Pada model regresi nonparametrik spline ditentukan generalized cross validation (GCV ) pada masing-masing model untuk setiap titik knot. Untuk membentuk model regresi nonparametrik spline pada data produksi jagung di Jawa Tengah menggunakan titik knot optimal. Titik knot yang optimal diperoleh dari nilai GCV yang minimal. Pada penelitian ini titik knot yang digunakan adalah 3 titik knot, 4 titik knot, 5 titik knot dan kombinasi titik knot. Berdasarkan titik-titik knot yang telah ditentukan kemudian dibentuk model regresi nonparametrik spline orde 1. Menurut Prahutama [8], model regresi nonparametrik spline dengan orde tinggi sulit diselesaikan dan diintepretasikan. Dalam membentuk model pada masingmasing titik knot dilakukan estimasi parameter. Menurut Eubank [3], estimasi parameter pada regresi nonparametrik spline menggunakan metode kuadrat terkecil (MKT). Pemilihan titik knot optimal pada faktor-faktor yang diduga mempengaruhi produksi jagung menggunakan metode GCV dimulai dengan 3 titik knot. Adapun model regresi nonparametrik spline orde 1 menggunakan 3 titik knot pada faktor-faktor yang diduga mempengaruhi produksi jagung adalah ŷ = ˆβ 0 + ˆβ 1 x 1 + ˆβ 2 (x 1 K 11 ) + + ˆβ 3 (x 1 K 21 ) + + ˆβ 4 (x 1 K 31 ) + + ˆβ 5 x 2 + ˆβ 6 (x 2 K 12 ) + + ˆβ 7 (x 2 K 22 ) + + ˆβ 8 (x 2 K 32 ) + + ˆβ 9 x 3 + ˆβ 10 (x 3 K 13 ) + + ˆβ 11 (x 3 K 23 ) + ˆβ12 (x 3 K 33 ) +. Hasil perhitungan nilai GCV untuk 3 titik knot ditunjukkan pada Tabel

5 Tabel 4.1. Nilai GCV dengan 3 titik knot pada masing-masing faktor No. x 1 x 2 x 3 GCV Berdasarkan Tabel 4.1 nilai GCV minimal adalah dengan titik knot untuk masing-masing faktor adalah 1. Variabel x 1 : K 11 = 1448; K 21 = 1818; K 31 = Variabel x 2 : K 12 = 26218; K 22 = 33683; K 32 = Variabel x 3 : K 13 = 4595; K 23 = 8449; K 33 = Selanjutnya model regresi nonparametrik spline menggunakan 4 titik knot adalah ŷ = ˆβ 0 + ˆβ 1 x 1 + ˆβ 2 (x 1 K 11 ) + + ˆβ 3 (x 1 K 21 ) + + ˆβ 4 (x 1 K 31 ) + + ˆβ 5 (x 1 K 41 ) + + ˆβ 6 x 2 + ˆβ 7 (x 2 K 12 ) + + ˆβ 8 (x 2 K 22 ) + + ˆβ 9 (x 2 K 32 ) + + ˆβ 10 (x 2 K 42 ) + + ˆβ 11 x 3 + ˆβ 12 (x 3 K 13 ) + + ˆβ 13 (x 3 K 23 ) + + ˆβ 14 (x 3 K 33 ) + + ˆβ 15 (x 3 K 43 ) +. 20

6 Nilai GCV menggunakan 4 titik knot ditunjukkan pada Tabel 4.2. Tabel 4.2. Nilai GCV dengan 4 titik knot pada masing-masing faktor No. x 1 x 2 x 3 GCV Pada Tabel 4.2 dapat dilihat bahwa nilai GCV minimal adalah dengan titik knot untuk masing-masing faktor adalah 1. Variabel x 1 : K 11 = 1448; K 21 = 1716; K 31 = 2303; K 41 = Variabel x 2 : K 12 = 17499; K 22 = 25875; K 32 = 33683; K 42 = Variabel x 3 : K 13 = 4596; K 23 = 5575; K 33 = 13790; K 43 =

7 Setelah diperoleh model dan titik knot optimal menggunakan 4 titik knot, selanjutnya ditentukan model regresi nonparametrik spline dan nilai GCV menggunakan 5 titik knot. Model regresi nonparametrik spline pada faktor-faktor yang diduga mempengaruhi produksi jagung adalah ŷ = ˆβ 0 + ˆβ 1 x 1 + ˆβ 2 (x 1 K 11 ) + + ˆβ 3 (x 1 K 21 ) + + ˆβ 4 (x 1 K 31 ) + + ˆβ 5 (x 1 K 41 ) + + ˆβ 6 (x 1 K 51 ) + + ˆβ 7 x 2 + ˆβ 7 (x 8 K 12 ) + + ˆβ 9 (x 2 K 22 ) + + ˆβ 10 (x 2 K 32 ) + + ˆβ 11 (x 2 K 42 ) + + ˆβ 12 (x 2 K 52 ) + + ˆβ 13 x 3 + ˆβ 14 (x 3 K 13 ) + + ˆβ 15 (x 3 K 23 ) + + ˆβ 16 (x 3 K 33 ) + + ˆβ 17 (x 3 K 43 ) + + ˆβ 18 (x 3 K 53 ) +. Selanjutnya ditentukan nilai GCV minimal dengan menggunakan 5 titik knot yang ditunjukkan pada Tabel 4.3. Berdasarkan Tabel 4.3 diketahui bahwa nilai GCV minimal adalah dengan titik knot untuk masing-masing faktor yaitu 1. Variabel x 1 : K 11 = 1445; K 21 = 1816; K 31 = 2361; K 41 = 2602; K 51 = Variabel x 2 : K 12 = 13737; K 22 = 17450; K 32 = 28315; K 42 = 33680; K 52 = Variabel x 3 : K 13 = 4598; K 23 = 5555; K 33 = 7685; K 43 = 11028; K 53 = Setelah pembentukan model dan pemilihan titik knot optimal menggunakan 3 titik knot, 4 titik knot, dan 5 titik knot, selanjutnya dibentuk model dan pemilihan titik knot optimal menggunakan kombinasi knot. Kombinasi titik knot yang digunakan yaitu kombinasi antara 3 titik knot, 4 titik knot, dan 5 titik knot. Hasil perhitungan nilai GCV untuk regresi nonparametrik spline menggunakan kombinasi titik knot ditunjukkan pada Tabel

8 Tabel 4.3. Nilai GCV dengan 5 titik knot pada masing-masing faktor No. x 1 x 2 x 3 GCV

9 Tabel 4.4. Nilai GCV dengan kombinasi titik knot pada masing-masing faktor No. x 1 x 2 x 3 GCV

10 Berdasarkan Tabel 4.4 diperoleh nilai GCV minimal untuk kombinasi titik knot adalah Kombinasi yang terpilih yaitu kombinasi titik knot 5-3-4, yang berarti faktor curah hujan 5 titik knot, alokasi pupuk urea bersubsidi 3 titik knot, dan alokasi pupuk organik bersubsidi 4 titik knot. Titik-titik knotnya adalah 1. Variabel x 1 : K 11 = 1447; K 21 = 1821; K 31 = 2360; K 41 = 2599; K 51 = Variabel x 2 : K 12 = 26218; K 22 = 33681; K 32 = Variabel x 3 : K 13 = 4597; K 23 = 5580; K 33 = 13789; K 43 = Setelah diperoleh titik knot optimal pada masing-masing titik knot, selanjutnya dilakukan pemilihan titik knot optimal dari masing-masing titik knot dan akan dibentuk ke model regresi nonparametrik spline. 4.4 Model Regresi Nonparametrik Spline pada Titik Knot Optimal Berdasarkan pemilihan titik optimal untuk masing-masing titik knot, yaitu 3 titik knot, 4 titik knot, 5 titik knot, dan kombinasi titik knot dihasilkan nilai GCV yang ditunjukkan pada Tabel 4.5. Tabel 4.5. Nilai GCV untuk masing-masing titik knot No. Titik Knot GCV 1 3 titik knot titik knot titik knot Kombinasi knot Setelah diperoleh titik knot optimal seperti pada Tabel 4.5 dapat dilihat bahwa nilai GCV minimal dihasilkan pada kombinasi titik knot, yaitu kombinasi 25

11 Model regresi nonparametrik spline dengan titik knot optimal pada faktorfaktor yang diduga mempengaruhi produksi jagung adalah ŷ = ˆβ 0 + ˆβ 1 x 1 + ˆβ 2 (x ) + + ˆβ 3 (x ) + + ˆβ 4 (x ) + + ˆβ 5 (x ) + + ˆβ 6 (x ) + + ˆβ 7 x 2 + ˆβ 8 (x ) + + ˆβ 9 (x ) + + ˆβ 10 (x ) + + ˆβ 11 x 3 + ˆβ 12 (x ) + + ˆβ 13 (x ) + + ˆβ 14 (x ) + + ˆβ 15 (x ) +. Setelah diperoleh model regresi nonparametrik spline yang sesuai selanjutnya dilakukan estimasi parameter. Estimasi parameter untuk model regresi nonparametrik spline menggunakan MKT dengan rumusnya adalah ˆβ = (XKX T K ) 1 (XK)(Y T ) Hasil estimasi parameter model regresi nonparametrik spline yang sesuai menggunakan MKT ditunjukkan pada Tabel 4.6. Tabel 4.6. Estimasi parameter untuk model regresi nonparametrik spline yang sesuai Parameter Estimasi Parameter Estimasi β β β β β β β β β β β β β 6 38 β β β Pengujian Parameter Pengujian parameter dilakukan untuk mengetahui apakah faktor-faktor memiliki pengaruh yang signifikan terhadap produksi jagung. Tahapan awal dalam 26

12 pengujian parameter adalah pengujian secara serentak. Apabila dalam pengujian serentak diperoleh hasil signifikan, maka selanjutnya dilakukan pengujian parameter secara individu. Pengujian parameter individu dilakukan untuk mengetahui parameter mana yang memberikan pengaruh signifikan terhadap produksi jagung di Jawa Tengah Pengujian Parameter Model Secara Serentak Hipotesis untuk pengujian parameter model secara serentak adalah H 0 :β 1 = β 2 =... = β 15 = 0 H 1 : Minimal ada satu β k 0, k = 1, 2,..., 15. Pada pengujian ini F hitung akan dibandingkan dengan F (0.05,15,15) yaitu sebesar Apabila nilai F hitung > F (0.05,15,15) maka kesimpulannya adalah minimal terdapat satu parameter yang signifikan. Dengan menggunakan rumus pada Persamaan (2.9) diperoleh nilai F adalah 18, sehingga dapat disimpulkan bahwa minimal ada satu parameter yang signifikan terhadap model. Selanjutnya untuk mengetahui parameter yang memberikan pengaruh signifikan maka dilakukan pengujian parameter secara individu Pengujian Parameter Model Secara Individu Hipotesis untuk pengujian parameter model secara individu adalah H 0 :β k = 0 H 1 : β k 0, k = 1, 2,..., 15. Pada pengujian ini t hitung akan dibandingkan dengan t (0.025,28) yaitu sebesar Apabila nilai t hitung > t (0.025,28) maka kesimpulannya adalah parameter signifikan. Dengan menggunakan rumus pada Persamaan (2.10) diperoleh nilai t signifikan yang disajikan pada Tabel 4.7 sehingga dapat diambil keputusan. 27

13 Tabel 4.7. Pengujian parameter model regresi secara individu Parameter Koefisien Keputusan β Tidak signifikan β Tidak signifikan β Tidak signifikan β Tidak signifikan β Tidak signifikan β Tidak signifikan β Tidak signifikan β Tidak signifikan β Signifikan β Signifikan β Signifikan β Tidak signifikan β Tidak signifikan β Tidak signifikan β Tidak signifikan β Tidak signifikan 4.6 Pengujian Asumsi Sisaan Pengujian asumsi sisaan berkaitan dengan kebaikan model regresi. Menurut Budiantara [1] model regresi yang melanggar asumsi sisaan tidak disarankan dipakai untuk menggambarkan pola hubungan antara variabel respon dan variabel prediktor. Asumsi sisaan yang digunakan, yaitu heteroskedastisitas, autokorelasi, dan kenormalan. 1. Uji Heteroskedastisitas Pengujian asumsi heteroskedastisitas pada sisaan digunakan untuk melihat homogenitas variansi sisaan. Uji yang digunakan adalah uji Glejser. Hipotesis H 0 : tidak terdapat heteroskedastisitas dan H 1 : terdapat hete- 28

14 roskedastisitas. Pada data ini diperoleh F hitung = 2.26 sedangkan untuk F 0.05(3,27) = Karena nilai F hitung < F 0.05(3,27), H 0 tidak ditolak yang berarti bahwa tidak terdapat heteroskedastisitas. 2. Uji Autokorelasi Pengujian asumsi ini digunakan untuk mengetahui apakah terdapat korelasi antar sisaan. Uji yang digunakan adalah uji Durbin Watson dengan hipotesisnya H 0 : tidak terdapat autokorelasi dan H 1 : terdapat autokorelasi. Pada data ini diperoleh nilai d hitung = 2.29 sedangkan untuk d u = Karena nilai d hitung > d u, dapat disimpulkan bahwa tidak terdapat autokorelasi. 3. Uji Kenormalan Pengujian ini dilakukan untuk mengetahui apakah sisaan berdistribusi normal atau tidak menggunakan uji Lilliefors. Hipotesis yang digunakan adalah H 0 : sisaan berdistribusi normal dan H 1 : sisaan tidak berdistribusi normal. Pada data ini diperoleh nilai t hitung sebesar 0.12, sedangkan untuk t 0.05,31 = Karena 0.12 < 0.16, dapat disimpulkan bahwa sisaan berdistribusi normal. 4.7 Model Regresi Nonparametrik Spline yang Sesuai Setelah dilakukan uji signifikansi parameter dan uji asumsi sisaan diperoleh model regresi nonparametrik spline yang sesuai adalah ŷ = 29.6(x 2i 26218) (x 2i 33681) (x 2i 35022) + Interpretasi dari model tersebut yaitu wilayah dengan alokasi pupuk urea bersubsidi antara sampai kurang dari ton, jika alokasi pupuk urea bersubsidi naik 1 ton maka produksi jagung akan naik sebesar 29.6 ton. Wilayahnya meliputi Kabupaten Temanggung, Kendal, Boyolali, dan Klaten. Wilayah dengan alokasi pupuk urea bersubsidi antara sampai kurang dari ton, jika 29

15 alokasi pupuk urea bersubsidi naik 1 ton maka produksi jagung akan turun sebesar ton. Wilayahnya meliputi Kabupaten Wonogiri dan Cilacap. Wilayah dengan alokasi pupuk urea bersubsidi lebih dari ton, jika alokasi pupuk urea bersubsidi naik 1 ton maka produksi jagung akan naik sebesar 10.2 ton. Wilayahnya meliputi Kabupaten Sragen, Blora, Grobogan, Pati, Brebes, Demak, dan Tegal. Gambar 4.4. Pembagian wilayah berdasarkan alokasi pupuk urea bersubsidi 4.8 Koefisien Determinasi (R 2 ) Model regresi nonparametrik spline yang sesuai dihitung nilai R 2 untuk mengetahui kebaikan model. Nilai R 2 adalah R 2 = = Dari model yang telah terbentuk diperoleh R 2 sebesar 0.947, yang berarti faktor alokasi pupuk urea bersubsidi berpengaruh terhadap produksi jagung sebesar 94.7%. 30

BAB II LANDASAN TEORI

BAB II LANDASAN TEORI BAB II LANDASAN TEORI Pada bagian pertama bab ini diberikan tinjauan pustaka yang berisi penelitian sebelumnya yang mendasari penelitian ini Pada bagian kedua bab ini diberikan teori penunjang yang berisi
