TANPA MELAKUKAN PEMBONGKARAN MESIN

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "TANPA MELAKUKAN PEMBONGKARAN MESIN"

Transkripsi

1 A Green Innovation to deliver Engine s Horse Power AMB Proclean, sebuah produk revolusioner dalam dunia otomotif. Berfungsi untuk :? Membersihkan karbon pada ruang bakar? Mengembalikan Horse Power dan Torque? Menghilangkan Knocking? Mengurangi Emisi dengan efektif? Menambah Efisiensi Bahan Bakar? Hasilkan Tune-up yang terbaik? Meremajakan kondisi mesin? Membuat suara mesin lebih halus? Kurangi resiko akibat turun mesin Semuanya didapat dengan metode terbaru dalam perawatan mesin mobil anda menggunakan AMB Proclean. TANPA MELAKUKAN PEMBONGKARAN MESIN AMB Proclean adalah sebuah produk yang merupakan terobosan dalam dunia perbengkelan. Produk ini berbentuk cairan yang sangat efektif untuk membersihkan ruang bakar pada mesin mobil anda dari tumpukan kerak karbon yang akumulatif sepanjang umur operasionalnya. Aman dan cepat dalam penggunaannya. Hasilnya akan langsung terasa setelah menggunakannya. Bahkan anda dapat melihat proses pembersihan dan karbon yang terkuras dari mesin mobil anda. Metode ini sudah teruji dan merupakan metode inovatif hasil riset yang bisa dibuktikan. AMB Proclean sudah menjalani serangkaian test yang dilakukan, bekerja sama dengan bengkel AUTOFEVER, sehingga diharapkan hasil test yang dilakukan merupakan pembuktian yang bisa dipertanggung jawabkan. Berikut ini adalah salah satu hasil pengujian yang telah dilakukan: Pada tanggal 13 Maret 2009 dilakukan pengujian dengan menggunakan sebuah mobil Toyota Great Corolla 1600cc th 95 dengan no.pol B 1349 MB ( KM ) Cyl 1 dan 2 ditreatment AMB Proclean Cyl 3 dan 4 dibiarkan saja. Kemudian untuk memastikan fungsi dari AMB Proclean, diadakanlah lagi serangkaian test. Kali ini digunakan kendaraan lain yang merupakan kendaraan produk Eropa. Dengan menggunakan prosedur standart diaplikasikanlah AMB Proclean dan segera setelah itu dilakukan pembongkaran untuk melihat langsung hasil akhirnya.

2 ( TEST 1) ( TEST 2 ) Hasil Uji Emisi Kedua Pengujian kedua adalah uji emisi sebelum dan sesudah treatment dengan menggunakan AMB Proclean. TOYOTA Soluna, tgl 11/4/2009 Hasil yang juga didapat setelah melakukan treatment menggunakan AMB Proclean. Ford Escape 2004,( KM : ) tgl 15/4/2009. (gb. Atas) Bandingkan dengan hasil akhir penggunaan pembersih lain pada ruang bakar. Sumber dari internet (gb. Bawah) Kedua fakta diatas membuktikan bahwa AMB Proclean mampu mengangkat karbon yang menempel pada ruang bakar dengan sempurna. Hasil Uji Emisi Pertama: Uji emisi dilakukan sebelum dilakukan treatment. CO : HC : 5287 Lamda : Uji emisi sesudah menggunakan AMB Proclean. CO : HC : 639 Lamda : Hasil Pengujian Emisi ini menunjukan bahwa AMB Proclean mampu mengurangi emisi dengan efektif bahkan tanpa penyetelan mesin. Parameter yang ditunjukan oleh alat penguji emisi juga menggambarkan efisiensi kerja dari mesin mobil yang meningkat setelah mesin tersebut mendapat treatment. ( Lamda diatas 1.00 adalah rasio ideal campuran bahan bakar dan udara) Artinya Efisiensi Bahan Bakar meningkat lebih baik.

3 Bahkan hasil emisi kendaraan tersebut dibawah ambang batas yang ditentukan oleh Kementerian Negara Lingkungan Hidup, Asdep. Urusan Pengendalian Pencemaran Emisi Sumber Bergerak. Kendaraan Bermotor Kategori M,N,dan O. (Berpenggerak penyalaan cetus api bahan bakar bensin, < th 2007) Parameter: CO (%) = 3.0 HC (ppm) = 700 Ambang batas yang digunakan berdasarkan Perda Gub DKI No. 31 Tahun 2008 (Fakta selama Pengujian) Kami juga mengumpulkan fakta-fakta selama pengujian yang membuktikan bahwa AMB Proclean benar-benar efektif. Berikut ini adalah hasil yang kami dokumentasikan : Sebelum Sesudah Keunggulan AMB Proclean adalah cairan kimia dengan spesifikasi khusus yang digunakan untuk mengikat karbon dalam ruang bakar dan sangat ramah terhadap lingkungan, dengan ciri-ciri : Bentuk : Cairan Warna : Hijau transparant Aroma : Baik Titik Didih : 98 derajat Celcius Material toxic : Tidak ada Stabilitas : Stabil Specific Grafity : (H2O = 1) Media pemadam :Tidak dapat terbakar Perhatian khusus: Tidak ada NON AEROSOL Informasi Ekologi 1. Produk ini akan menguap ke udara bila dilepaskan ke air. 2. Produk ini pada prakteknya aman dan tidak beracun terhadap lingkungan. Informasi Regulasi Produk ini diklasifikasi sebagai produk tidak berbahaya Informasi ini berdasarkan Certificate of Analysis / Material Safety Data Sheet, Singapore.

4 AMB Proclean berfungsi baik terhadap Catalic Converter Kami berusaha melengkapi produk AMB Proclean ini dengan berbagai hasil riset yang bersifat objective. Dengan begitu AMB Proclean menjadi satu-satunya produk yang didukung penelitian yang utuh sebelum diluncurkan kepada pelanggan kami. Salah satunya adalah riset kami mengenai AMB Proclean terhadap kendaraan yang semakin canggih dan dilengkapi dengan berbagai teknologi yang mendukung hasil emisi rendah, seperti kelengkapan standart, sensor O2 dan Catalic Converter. disebabkan oleh pemakaian additive Octane Booster cair yang dicampurkan kedalam bahan bakar. Pemampatan yang terjadi sudah sedemikian rupa sehingga mengganggu dan menghambat laju gas buang kendaraan di saluran exhaust. Bila hal ini dibiarkan, maka akan merusak kinerja mesin kendaraan dan berakibat fatal untuk pemakaian jangka panjang. Bengkel ATPM Toyota merekomendasikan penggantian Catalic Converter yang baru. Kemudian dengan menggunakan cairan AMB Proclean hasil menguras silinder mesin kendaraan ( bekas), kami menuangkannya langsung kedalam katalis yang bermasalah tersebut. Setelah itu membiarkannya bereaksi untuk beberapa saat terhadap kristalisasi carbon yang menyumbat. Demikian metode yang kami gunakan: Kami menggunakan katalis yang berasal dari mobil Toyota Yaris dengan jarak tempuh mencapai kurang lebih km. Menurut bengkel ATPM Toyota, katalis tersebut sudah tidak dapat digunakan kembali, karena didalamnya sudah terjadi pemampatan oleh carbon yang terkristalisasi sepanjang umur pemakaian dan juga Ket. Katalis diterawang terhadap sumber cahaya Ket. Katalis dibiarkan beberapa saat sebelum disemprot dengan angin compressor Waktu yang diperlukan sekitar 5 10 menit sebelum langkah selanjutnya.

5 Langkah berikutnya adalah penyemprotan langsung terhadap katalis yang sudah ditreatment dengan AMB Proclean. Ternyata kristal-kristal carbon yang menghambat gas buang luruh bersama sisa-sisa cairan AMB Proclean. Kemudian kami kembali mencoba mengamati hasil yang terjadi setelah kotoran-kotoran tersebut luruh. Kami mendapatkan fakta bahwa AMB Proclean berfungsi dengan baik melepas dan mengikat kristal-kristal carbon yang menjadi faktor utama penghambat laju gas buang mesin kendaraan. Kembali, hasil riset ini membuktikan bahwa AMB Proclean Aman dan Efektif membersihkan semua bagian kendaraan yang terlewati, bahkan Catalic Converter juga mengalami treatment yang tidak terbayangkan sebelumnya. Bandingkan lagi dengan kondisi katalis sebelum ditreatment Ket: Kondisi sebelum treatment Test ini dilakukan tanpa rekayasa pada tanggal 11 April 2009,-bertempat di Bengkel Autofever Kelapa Gading, Jakarta. Ket. Kristal karbon luruh tertiup semprotan angin compressor Ket. Katalis diterawang terhadap sumber cahaya sesudah ditreatment dengan AMB Proclean A Green Innovation to deliver Engine s Horse Power

6 Yang Tua dan Muda, Kendaraan yang sudah menjalani treatment dengan AMB Proclean Treatment ini sudah diuji-cobakan terhadap beberapa jenis kendaraan yang beredar luas di pasaran, dari yang produksi th 71 ( Mercy 350SL V8 engine) sampai th 09 ( New CRV, Yaris, Vios, Grandis, Ford, Oddysey, Jazz, dsb) dengan berbagai teknologi yang sudah menyertainya membuktikan AMB Proclean tetap berfungsi maximal. Ford Escape Toyota Yaris Mercy SL V8 engine New CRV 09 New Vitara

7 Mitsubishi Grandis 2400cc Toyota Soluna Demo for Suzuki APV at Suzuki Fatmawati BMW M40 90 BMW 520i cc Honda Oddysey Demikian beberapa kendaraan yang menjadi standart pengujian AMB Proclean.

8 PROSEDUR APLIKASI AMB Proclean Adapun prosedur pengaplikasian produk AMB Proclean adalah sebagai berikut: 1. Mobil dibiarkan untuk mengalami proses cooling down sebelum di treatment dengan AMB Proclean 4. Cairan AMB Proclean mulai diinject kedalam tiap cylinder, kemudian didiamkan 10 menit untuk bereaksi terhadap karbon deposit didalamnya 7. Cairan carbon akan terlihat langsung melalui tabung collector transparant yang terkumpul dari tiap cylinder 2. Setelah suhu mesin turun, mulai membuka keempat busi untuk memasukan AMB Proclean kedalam tiap cylinder 3. Cairan AMB Proclean disiapkan 5. Sambil menunggu reaksi didalam tiap cylinder, treatment juga karbon yang menempel pada permukaan keempat busi 6. Setelah itu vacuum kembali cairan AMB Proclean yang sudah mengikat carbon deposit dari ruang bakar 8. Bersihkan sisa carbon yang masih tertinggal didalam cylinder 9. Pasang kembali semua busi dan nyalakan mesin. Setelah mesin menyala, pedal gas diinjak beberapa kali sampai 4000 rpm untuk membuang sisa karbon. Mobil sudah siap digunakan kembali.

ANALISIS PENCAMPURAN BAHAN BAKAR PREMIUM - PERTAMAX TERHADAP KINERJA MESIN KONVENSIONAL

ANALISIS PENCAMPURAN BAHAN BAKAR PREMIUM - PERTAMAX TERHADAP KINERJA MESIN KONVENSIONAL FLYWHEEL: JURNAL TEKNIK MESIN UNTIRTA Homepage jurnal: http://jurnal.untirta.ac.id/index.php/jwl ANALISIS PENCAMPURAN BAHAN BAKAR PREMIUM - PERTAMAX TERHADAP KINERJA MESIN KONVENSIONAL Sadar Wahjudi 1
