SEMINAR NASIONAL FISIKA

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "SEMINAR NASIONAL FISIKA"

Transkripsi

1 SEMINAR NASIONAL FISIKA (Dalam Rangka Dies Natalies UNESA ke XLVIII) REVITALISASI PENDIDIKAN FISIKA SEBAGAI JAWABAN TERHADAP ISU STRATEGIS NASIONAL Jurusan Fisika Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Negeri Surabaya Kampus Unesa Ketintang, Surabaya 60231, Tel , , pes.300, Fax Web : fisika@fisikaunesa.net

2 REVITALISASI PENDIDIKAN FISIKA SEBAGAI JAWABAN TERHADAP ISU STRATEGIS NASIONAL LATAR BELAKANG Berbasis masalah bangsa yang relevan dengan isu strategis nasional mendesak yang diwujudkan dalam 12 tema sentral penelitian strategis nasional, Jurusan Fisika FMIPA Unesa akan menyelenggarakan Seminar Nasional Fisika yang berjudul Revitalisasi Pendidikan Fisika Sebagai Jawaban Terhadap Isu Strategis Nasional. Seminar nasional ini sekaligus untuk menyambut Dies Natalis Unesa yang ke 48. Tujuan seminar ini adalah untuk memberikan wawasan pada masyarakat akademik tentang peran fisika dalam menjawab isu strategis nasional. Kegiatan seminar nasional akan difokuskan pada publikasi hasil-hasil penelitian fisika dan pendidikan fisika yang dapat dijadikan sebagai solusi alternatif dari masalah bangsa yang membutuhkan penanganan segera. Forum seminar ini diharapkan juga menjadi media komunikasi ilmiah untuk menyampaikan ide-ide segar, inovatif, dan kreatif dalam perspektif upaya penyelesaian masalah bangsa yang relevan dengan isu-isu strategis nasional, selain juga untuk membentuk dan membangun sikap peduli dan empati sosial komunitas pendidikan tinggi melalui karya ilmiah berbasis masalah nasional. Seminar nasional ini akan membangun paradigma baru tentang bidang kajian fisika dan pendidikan fisika dan mengembangkan iklim atmosfer akademik yang baik dan benar di kalangan masyarakat pendidikan tinggi. TUJUAN 1. Menjelaskan peran penting penelitian Fisika dan Pendidikan Fisika dalam menjawab isu strategis nasional. 2. Mendorong publikasi karya ilmiah berbasis hasil-hasil penelitian Fisika dan Pendidikan Fisika yang relevan dengan isu strategis nasional. 3. Menyambut Dies Natalis Unesa yang ke 48. MANFAAT 1. Membangun paradigma baru tentang bidang kajian Fisika dan Pendidikan Fisika dalam menjawab masalah bangsa yang relevan dengan isu strategis nasional. 2. Menciptakan atmosfer akademik yang baik dan benar di Jurusan Fisika FMIPA Unesa dalam upaya mengembangkan mutu pendidikan dan pengajaran di perguruan tinggi. 3. Membangun dan mengembangkan sikap peduli dan empati sosial melalui karya ilmiah berbasis masalah nasional yang sedang dihadapi Bangsa Indonesia yang membutuhkan penanganan segera.

3 AGENDA SEMINAR SEMINAR NASIONAL FISIKA 2012 Sidang Pleno : Invited Speaker : Prof. Yohanes Surya, Ph.D (Fisikawan Indonesia) Menguak Rahasia Alam dengan Ilmu Fisika Prof. Dr. Budi Jatmiko, M.Pd (Pakar Pendidikan Fisika Unesa) Strategi Cerdas Belajar Fisika dalam Membangun Kompetensi Siswa Sesi Paralel : Sidang paralel akan menampilkan hasil-hasil terkini penelitian fisika dan pendidikan fisika yang sesuai dengan tema sentral seminar.

4 RUANG LINGKUP SESI PARALEL Fisika Pendidikan Fisika Kebumian Fisika Material Fisika Instrumentasi Fisika Komputasi Fisika Terapan Bidang-bidang kajian fisika tersebut di atas dibuat untuk mengelompokkan artikel-artikel yang dikirimkan kepada Komite SNF Dalam hal ini, setiap artikel yang dikirim oleh baik individu maupun grup penulis harus berbasis penelitian fisika atau pendidikan fisika yang sesuai dengan tema seminar yang mengacu pada 12 tema sentral penelitian strategis nasional, yaitu: (1) pengentasan kemiskinan; (2) perubahan iklim dan keragaman hayati; (3) energi baru dan terbarukan; (4) ketahanan dan keamanan pangan; (5) kesehatan, penyakit tropis dan obat-obatan; (6) pengelolaan bencana; (7) integrasi nasional dan harmoni sosial; (8) otonomi daerah dan desentralisasi; (9) seni budaya dan industri kreatif; (10) infrastruktur, transportasi, dan teknologi pertahanan; (11) teknologi informasi dan komunikasi; (12) pembangunan manusia dan daya saing bangsa. PENYELENGGARAAN Seminar Nasional Fisika akan dilaksanakan pada : Hari/Tanggal : Sabtu, 1 Desember 2012 Tempat Alamat : Ruang Sidang FMIPA Unesa : FMIPA Unesa Kampus Unesa Ketintang Surabaya 60231

5 TANGGGAL-TANGGAL PENTING Penerimaan Abstrak : 19 September - 19 Oktober 2012 Pengumuman Penerimaan Abstrak : 2 November 2012 Deadline Full Paper : 16 November 2012 KONTRIBUSI PESERTA PESERTA DOSEN/GURU MAHASISWA S2/S1 Pemakalah Rp Rp Rp Partisipan Rp Rp Biaya pemakalah dosen/guru dan mahasiswa S2/S1 adalah biaya mengikuti Sidang Pleno dan Sesi Paralel, menerima seminar kit, sertifikat seminar, dan konsumsi (makanan dan minuman ringan, serta makan siang). Prosiding seminar diberikan dengan mengganti biaya sebesar Rp Biaya partisipan dosen/guru dan mahasiswa S2/S1 meliputi Sidang Pleno, menerima seminar kit, sertifikat seminar, dan konsumsi (makanan dan minuman ringan, serta makan siang). SEMINAR NASIONAL Ψisika 2012 JURUSAN FISIKA-FMIPA-UNESA fisika@fisikaunesa.net We Excel in a Better Physics Teaching Method Innovation

SEMINAR NASIONAL MIPA 2012 dan WORKSHOP INSTRUMEN LABORATORIUM TERPADU FMIPA

SEMINAR NASIONAL MIPA 2012 dan WORKSHOP INSTRUMEN LABORATORIUM TERPADU FMIPA SEMINAR NASIONAL MIPA 2012 dan WORKSHOP INSTRUMEN LABORATORIUM TERPADU FMIPA (Dalam Rangka Dies Natalis UNESA ke XLVIII) TEMA : Laboratorium MIPA Terpadu Sebagai Pusat Pengembangan Penelitian Fakultas
