KOMUNIKASI ANTAR PRIBADI DAN KEPRIBADIAN ANAK-ANAK CACAT

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "KOMUNIKASI ANTAR PRIBADI DAN KEPRIBADIAN ANAK-ANAK CACAT"

Transkripsi

1 KOMUNIKASI ANTAR PRIBADI DAN KEPRIBADIAN ANAK-ANAK CACAT (Studi Deskriptif Peranan Komunikasi Antar Pribadi Guru Dalam Perkembangan Kepribadian Anak-anak Cacat Pada YPAC Melalui Pendekatan Behaviorisme di Kota Medan) SKRIPSI Diajukan Untuk Memenuhi Persyaratan Menyelesaikan Pendidikan Sarjana (S-1) Pada Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Departemen Ilmu Komunikasi Disusun Oleh: MAYA MAYYESA DEPARTEMEN ILMU KOMUNIKASI (EKSTENSION) FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2009

2 ABSTRAK Penelitian ini berjudul Komunikasi Antar Pribadi dan Kepribadian Anak-anak Cacat dengan perumusan masalah bagaimana peranan komunikasi antar pribadi terhadap perkembangan kepribadian anak-anak Tuna Daksa dan Tuna Grahita di YPAC Jl.Adinegoro No.2 Medan Kel.Gaharu Kec.Medan Timur melalui metode pendekatan behaviorisme. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana peranan komunikasi antar pribadi yang terjadi diantara guru dan siswa YPAC Medan melalui pendekatan behaviorisme dilihat berdasarkan stimulus, respon dan reaksi. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskripsi dengan analisa tabel tunggal yang mana menggunakan suatu analisa yang dilakukan dengan membagi-bagikan variabel penelitian ke dalam kategorikategori yang dilakukan atas dasar frekuensi. Tabel tunggal merupakan langkah awal dalam menganalisa kolom yang merupakan sejumlah frekuensi dan persentase untuk setiap kategori. Populasi dan sampel yang digunakan sebanyak 35 orang guru YPAC Medan yang mengajar di kelas SLB C (Tuna Grahita) dan SLB D (Tuna Daksa) dengan Total Sampling. Teknik pengumpulan data yang dilakukan adalah penelitian kepustakaan dengan menggunakan buku-buku, internet serta penelitian lapangan dengan menyebarkan kuesioner kepada para guru YPAC Medan untuk dijadikan responden. Analisa data yang digunakan adalah analias tabel tunggal yaitu membagibagikan variabel penelitian kedalam kategori-kategori yang dilakukan atas dasar frekuensi. Analisa tabel tunggal menggunakan tabulasi data dengan memindahkan variabel responden ke Foltron Cobol. Dari penelitian yang dilakukan bahwa komunikasi antar pribadi yang terjalin diantara guru dan siswa YPAC Medan memiliki peranan penting untuk menciptakan komunikasi yang lebih efektif dan mengajarkan siswa YPAC Medan untuk mampu berkembang dan berkarya di masa yang akan datang.

3 KATA PENGANTAR Bismillaahirrahmaanirrahiim Assalamu alaikum wr.wb Puji syukur penulis panjatkan kepada Allah SWT yang senantiasa melimpahkan rahmat dan karunianya sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini. Shalawat serta salam tak lupa penulis panjatkan kepada Nabi Besar Muhammad SAW yang senantiasa kita harapkan syafaatnya di yaumil akhir. Adapun judul dari penelitian ini adalah Komunikasi Antar Pribadi dan Kepribadian Anak-anak Cacat (Studi Deskriptif Peranan Komunikasi Antar Pribadi Guru dalam Perkembangan Kepribadian Anak-anak Cacat pada YPAC melalui Pendekatan Behaviorisme di Kota Medan). Penelitian ini dilakukan untuk melengkapi salah satu persyaratan yang harus ditempuh dalam menyelesaikan studi Strata 1 (S1) pada program studi Ilmu Komunikasi FISIP di (USU). Penulis menyadari bahwa penyelesaian skripsi ini adalah karena adanya motivasi, masukan serta kritikan yang penulis peroleh dari berbagai pihak. Oleh karena itu, penulis pertama kali menyampaikan terima kasih kepada Ayahanda H.Satrial,Amd dan Ibunda Tercinta Hj.Yetti Damayanti yang telah berkorban untuk anaknya sampai saat ini dan mendukung penulis baik secara moril maupun materil. Tidak lupa juga penulis ucapkan terima kasih untuk Adikku Tersayang Tissa Septiana Risa dan Putria Mawaddah yang telah memberikan support dan motivasi kepada penulis sampai skripsi ini selesai. i

4 Penghargaan yang tak ternilai penulis sampaikan kepada: 1. Bapak Prof. Dr. M. Arif Nasution, MA, selaku Dekan FISIP USU. 2. Bapak Drs. Amir Purba, MA, selaku Ketua Departemen Ilmu Komunikasi FISIP USU. 3. Bapak Prof. Dr. Suwardi Lubis, M.S, selaku dosen pembimbing yang telah membagikan pengetahuan melalui penyusunan skripsi, terima kasih untuk saran, kritik serta waktu luang yang diberikan hingga penyelesaian skripsi ini. 4. Seluruh Dosen Ilmu Komunikasi FISIP USU, terima kasih telah membimbing penulis dalam perkuliahan. 5. Kak Icut, Maya yang telah membantu seluruh urusan akademis penulis di kantor Jurusan Ilmu Komunikasi, terima kasih. 6. Kak Ros selaku staf akademik yang telah membantu urusan bidang akademik kepada penulis. 7. Ibu Nerry Surya BSc.Psi dan Bapak Drs. Surya Ratsyah selaku Kepala Sekolah Yayasan Pembinaan Anak Cacat (YPAC) Medan yang telah memberikan kesempatan untuk melakukan penelitian di YPAC Medan. Terima kasih telah mengarahkan dan membimbing penulis. 8. Seluruh guru dan pegawai YPAC Medan, terima kasih telah memberikan kesempatan, pengarahan dan masukan kepada penulis ketika melakukan penelitian. 9. Bapak Ratno, Mbak Yani dan Mbak Citra selaku bagian administrasi yang telah membantu memberikan dan mencarikan data, terima kasih. ii

5 10. Bapak Ruben Alang, Bapak Benny Agustian, dan Bapak Banti selaku atasan penulis dikantor mengucapkan terima kasih atas waktu dan kesempatan yang telah diberikan kepada penulis dalam melakukan penelitian skripsi ini. 11. Teman-teman kantorku yang sudah memberikan motivasi bagi penulis untuk menyelesaikan skripsi, Kak Anda, Kak Puput, Kak Ros, Kak Egu, Bang Yusuf, Bang Rainly dan karyawan-karyawati PT. Perusahaan Perdagangan Indonesia (Persero) terima kasih banyak telah membantuku. Sukses untuk kalian semua. 12. Teman-temanku yang terbaik yang selalu kumpul dikala kita senang dan duka: Ami, Mega, Nanda, Poppy, Irma dan Eci terima kasih ya untuk selama ini telah mensupport penulis dan jangan lupa teruskan semangat kalian untuk mengerjakan skripsi, jangan malas-malas ya, jangan sampai putus hubungan kita karena semuanya itu banyak kenangan yang sudah kita jalani bersama. 13. Terkhusus buat sahabat dekatku Putri Arde Wulan yang selalu baik, mendukung dan mengerti aku. Tidak lupa juga teman-temanku lainnya yang dari awal sampai akhir penyusunan skripsi ini membantu dan mensupport aku, terima kasih. 14. Seluruh teman-teman Ilmu Komunikasi Extension stambuk 2006 dan 2007, telah menjadi tempat berbagi cerita, informasi kuliah, masukan, saran dan waktu kumpul untuk tertawa. iii

6 Penulis mengharapkan saran dan kritik yang membangun untuk kesempurnaan skripsi ini, karena penulis menyadari bahwa masih banyak yang harus dibenahi dan masih jauh dari sempurna penulisan skripsi ini. Hanya Allah-lah sumber segala kesempurnaan. Semoga kebaikan dan kesabaran semua pihak yang telah membantu dinilai ibadah di sisi-nya. Amiin. Wassalamu alaikum wr.wb Penulis, Maya Mayyesa iv

7 DAFTAR ISI Hal KATA PENGANTAR... i DAFTAR ISI... v DAFTAR TABEL... vii DAFTAR LAMPIRAN... ix BAB I PENDAHULUAN... 1 I.1 Latar Belakang... 1 I.2 Perumusan Masalah... 6 I.3 Pembatasan Masalah... 6 I.4 Tujuan dan Manfaat Penelitian... 7 I.4.1 Tujuan Penelitian... 7 I.4.2 Manfaat Penelitian... 7 I.5 Kerangka Teori... 8 I.6 Kerangka Konsep BAB II URAIAN TEORITIS II.1 Peran Komunikasi Antar Pribadi II.2 Proses Komunikasi Antar Pribadi II.3 Fungsi Komunikasi Antar Pribadi II.4 Pengertian Kepribadian II.5 Bentuk Kepribadian II.6 Hubungan Kepribadian dengan Perilaku II.7 Teori S-O-R II.8 Teori Kepribadian II.9 Teori Behaviorisme BAB III METODE PENELITIAN III.1 Metodologi Penelitian III.2 Lokasi Penelitian III.3 Populasi dan Sampel III.4 Teknik Pengumpulan Data III.5 Analisis Data III.6 Waktu Penelitian III.7 Model Teoritis III.8 Operasional Variabel III.9 Defenisi Operasional III.10 Deskripsi Daerah Penelitian III.10.1 Sejarah YPAC Medan III.10.2 Visi dan Misi YPAC Medan III.10.3 Jumlah Anak Binaan III.10.4 Fasilitas dan Sarana III.10.5 Sistem Pengajaran III.10.6 Waktu Operasional v

8 SUSUNAN YPAC Medan Organ YPAC Medan Pusat Rehabilitasi Anak (PRA) BAB IV ANALISIS DAN PEMBAHASAN IV.1 Pelaksanaan dan Pengumpulan Data IV.1.1 Tahap Awal IV.1.2 Pengumpulan Data IV.2 Proses Pengolahan Data IV.2.1 Penomoran Kuesioner IV.2.2 Editing IV.2.3 Coding IV.2.4 Inventarisasi Variabel IV.2.5 Tabulasi Data IV.3 Analisa Tabel Tunggal IV.4 Pembahasan.. 78 Hasil Observasi Di YPAC Medan Hasil Interview Di YPAC Medan 90 BAB V KESIMPULAN DAN SARAN V.1 Kesimpulan V.2 Saran DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN vi

9 DAFTAR TABEL Tabel Hal Tabel 1 Operasional Variabel Tabel 2 Jenis Kelamin Tabel 3 Pendidikan Tabel 4 Penghasilan Tabel 5 Golongan Tabel 6 Suku Tabel 7 Melakukan Komunikasi Tatap Muka Tabel 8 Siswa Menanyakan Pelajaran yang Tidak Dimengerti Tabel 9 Menggunakan Simbol / Lambang Ketika Siswa Berbicara Tabel 10 Ketika Menanyakan Sesuatu Siswa Merasa tersinggung atau Marah Tabel 11 Terbuka Kepada Guru Tabel 12 Meniru Guru Tabel 13 Mampu Melaksanakan Tugas yang Diberikan Guru Tabel 14 Memberi Nasehat Tabel 15 Menggunakan Alat Bantu Ketika Belajar Tabel 16 Memahami apa yang Disampaikan Oleh Siswa Tabel 17 Kedekatan Siswa Dengan Guru Seperti Orang Tua Siswa Sendiri Tabel 18 Ketika Bertemu, Siswa Merasa Bertemu Dengan Orang Asing atau Marah vii

10 Tabel 19 Siswa Senang Bila Diberi Sesuatu Tabel 20 Memberikan Pekerjaan Rumah Kepada Siswa Tabel 21 Mmebimbing / Mengarahkan Siswa Ketika Belajar Tabel 22 Siswa Memperhatikan Apa yang Disampaikan Guru Ketika Belajar Tabel 23 Tindakan Guru Menunjukkan Sikap Menyayangi Tabel 24 Menggunakan Bahasa Terpilih Ketika Bertutur Kata Tabel 25 Memandang Siswa Baik dan mampu Berkembang Tabel 26 Memiliki Daftar Kepribadian Tabel 27 Bermain Sendiri atau Dengan Teman-Teman Ketika Istirahat Pelajaran Tabel 28 Menjalin Hubungan Baik dengan Orang Tua Siswa Tabel 29 Memandang Siswa Mampu dan Berkarya di Masa Depan Tabel 30 Siswa Memperhatikan Mata Jika Berbicara Tabel 31 Menggunakan Gaya Bicara Tabel 32 Melakukan Perilaku Buruk Kepada Guru dan Orang Lain viii

11 DAFTAR LAMPIRAN 1. Daftar nama siswa SLB C YPAC Medan 2. Daftar nama siswa SLB D YPAC Medan 3. Daftar nama guru / pegawai SLB C YPAC Medan 4. Daftar nama guru / pegawai SLB D YPAC Medan 5. Kuesioner 6. Tabel Foltron Cobol 7. Foto kegiatan siswa YPAC Medan 8. Surat penelitian dari Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Departemen Ilmu Komunikasi yang ditujukan kepada Ketua YPAC Medan Jl.Adinegoro No.2 Medan. 9. Surat izin penelitian dari YPAC Medan Jl.Adinegoro No.2 Medan 10. Surat telah menyelesaikan penelitian di YPAC Medan Jl.Adinegoro No.2 Medan. 11. Surat pengajuan skripsi 12. Lembar catatan bimbingan skripsi 13. Biodata penulis 14. Brosur YPAC Medan ix

Skripsi. Komunikasi Antar Pribadi dan Peningkatan Kualitas Kerja Karyawan

Skripsi. Komunikasi Antar Pribadi dan Peningkatan Kualitas Kerja Karyawan Skripsi Komunikasi Antar Pribadi dan Peningkatan Kualitas Kerja Karyawan (Studi Deskriptif Peranan Komunikasi Antar Pribadi Team Leader pada PT. Infomedia Medan terhadap Peningkatan Kualitas Kerja Caroline
