BAB 1 PENDAHULUAN. sangatlah penting. Kebutuhan akan teknologi informasi menjadi sangat krusial

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB 1 PENDAHULUAN. sangatlah penting. Kebutuhan akan teknologi informasi menjadi sangat krusial"

Transkripsi

1 BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Peranan teknologi informasi pada era modernisasi dan globalisasi pada saat ini sangatlah penting. Kebutuhan akan teknologi informasi menjadi sangat krusial khususnya pada proses bisnis dan komunikasi data menjadi hal yang utama dan merupakan hal yang terpenting didalam suatu perusahaan. Untuk memecahkan masalah ini, jaringan atau Networking menawarkan solusi untuk permasalahan ini. Jaringan merupakan sebuah sistem yang terdiri dari komputer atau end devices yang saling terhubung memungkinkan terjadinya pertukaran data dan informasi. Pada saat ini ketergantungan proses bisnis dan pertukaran data pada teknologi jaringan dari tahun ke tahun menjadi semakin banyak. Hal ini menyebabkan masyarakat menjadi semakin sadar bahwa sistem jaringan yang buruk akan mengakibatkan hilangnya informasi atau juga terhambatnya proses bisnis yang penting. Karena itu dalam membuat sebuah jaringan, diperlukannya sebuah rancangan sistem jaringan yang handal. PT. Dhecyber Flow Indonesia merupakan sebuah perusahaan yang bergerak di bidang komunikasi sebagai Internet Service Provider dan juga sebagai Network Integrator yang menyediakan layanan internet serta pembuatan jaringan pada sebuah instansi. PT. Dhecyber Flow Indonesia mempunyai sebuah kantor NOC yang berada pada gedung Cyber di daerah Kuningan Jakarta dan sebuah kantor pusat di daerah 1

2 2 Setiabudi, serta berencana untuk menambah sebuah kantor cabang di Standard Chartered. Selama ini proses komunikasi antar kantor pusat dan NOC menggunakan VPN (Virtual Private Network) melalui jaringan internet dimana setiap kantor memiliki sebuah IP public. Kesulitan PT. Dhecyber Flow Indonesia adalah di proses bisnis dan aliran data yang tidak berada di kantor pusat. Aplikasi Back Office serta server untuk proses bisnis berada di gedung NOC, sedangkan untuk transaksi bisnis berada di kantor pusat di Setiabudi. Untuk komunikasi antar staff mereka menggunakan dan juga chat serta telepon VoIP. Permasalahan muncul ketika adanya gangguan di internet yang mengakibatkan putusnya jalur VPN mereka. Dengan demikian otomatis seluruh proses bisnis yang memerlukan komunikasi kantor NOC dan kantor pusat menjadi terganggu. Hal ini menyebabkan data entry, komunikasi chatting, , dan juga VoIP juga tidak mungkin dilakukan. Karena itu perusahaan ini membutuhkan sebuah solusi untuk membuat sebuah jaringan yang lebih handal. Berdasarkan kebutuhan PT. Dhecyber Flow Indonesia akan jaringan yang lebih handal dan lebih murah, maka akan dilakukan analisis dan juga perancangan jaringan untuk PT. Dhecyber Flow Indonesia dengan menggunakan teknologi point to point dimana untuk proses routingnya akan menggunakan perangkat Mikrotik. Diharapkan jaringan baru ini akan menjadi jalur jaringan yang lebih handal Ruang Lingkup Adapun ruang lingkup dalam penulisan skripsi ini adalah:

3 3 Analisa sistem jaringan yang sedang berjalan antara kantor pusat dan kantor cabang pada PT. Dhecyber Flow Indonesia Memberikan usulan solusi pemecahan jaringan dengan menggunakan koneksi point to point menggunakan wireless pada kantor pusat PT. Dhecyber Flow Indonesia dengan 2 kantor cabang. Analisa, perancangan dan evaluasi perangkat point to point pada PT. Dhecyber Flow Indonesia, meliputi kantor NOC di Gedung Cyber 1 dengan kantor pusat yang ada di Setiabudi Jakarta Selatan dan gedung Standard Chartered yang ada di Jakarta selatan. Implementasi jaringan yang dibuat menggunakan router Mikrotik 1.3. Tujuan Dan Manfaat Tujuan dari penulisan skripsi nantinya adalah memberikan solusi masalah jaringan komunikasi pada perusahaan dengan merancang suatu sistem jaringan yang memberikan kemudahan dalam proses pertukaran data antar kantor. Manfaat yang diperoleh dari perancangan sistem jaringan ini adalah : Perusahaan dapat dengan mudah berkomunikasi antara kantor pusat dan kantor cabang. Memudahkan administrator jaringan untuk mengatur keseluruhan jaringan. Menyediakan sebuah route yang handal melalui sistem jaringan menggunakan wireless point to point. Mengurangi biaya bandwitdth akibat dari penggunaan VPN dari perusahaan PT. Dhecyber Flow Indonesia.

4 Metode Pelaksanaan bagian, yaitu : Metodologi yang digunakan dalam penulisan skripsi ini dapat dibagi menjadi 2 a. Metode Analisis Analisis akan dilakukan dengan tahapan sebagai berikut : 1. Survei pada jaringan yang sedang berjalan melalui pengamatan maupun wawancara terhadap kepala NOC yang ada di kantor pusat 2. Analisis jaringan PT. Dhecyber Flow Indonesia saat ini 3. Analisis user requirement untuk sistem solusi yang akan datang b. Metode Perancangan Desain akan dilakukan dengan tahapan sebagai berikut : 1. Desain konsep perancangan yang akan menjadi solusi 2. Simulasi sesuai dengan konfigurasi rancangan tersebut (memakai software Cisco Packet Tracer) 3. Membandingkan hasil simulasi terbaik dengan peralatan yang ada 4. Implementasi desain yang terbaik 1.5. Sistematika Penulisan Penyusunan skripsi ini dibagi ke dalam 5 bab, yang secara garis besar dapat dituliskan:

5 5 1. Bab 1 : Pendahuluan Bab ini menjelaskan tentang latar belakang penulisan skripsi ini. Di dalam bab ini juga di bahas ruang lingkup, tujuan dan manfaat yang ingin dicapai serta metodologi yang digunakan dalam pengembangan jaringan, dan sistematika penulisan, serta tinjauan pustaka penulisan ini. 2. Bab 2 : Landasan Teori Bab ini berisi teori-teori pendukung yang perlu digunakan sebagai acuan dalam pembuatan skripsi ini. 3. Bab 3 : Analisa Bab ini menjelaskan menguraikan secara singkat mengenai profil, sejarah perkembangan perusahaan, struktur organisasi, analisis sistem jaringan yang sedang berjalan, identifikasi masalah, serta gambaran umum sistem jaringan yang baru untuk solusi pemecahan masalah tersebut. 4. Bab 4 : Perancangan, Implementasi dan Evaluasi Bab ini menjelaskan tentang proses perancangan sistem, implementasi jaringan yang akan diterapkan pada sistem yang telah dirancang, serta evaluasi dari hasil yang didapat. 5. Bab 5 : Kesimpulan dan Saran Bab ini berisi kesimpulan dari hasil penelitian dan evaluasi dari sistem jaringan yang telah dibuat bagi PT. Dhecyber Flow Indonesia. Bab ini juga berisikan mengenai saran-saran yang berguna bagi perbaikan dan pengembangan sistem serupa bagi masa yang mendatang.

6 TINJAUAN PUSTAKA Penggunaan radio wireless dalam komunikasi data sudah menjadi semakin umum hari-hari ini. Melalui penggunaan radio wireless komunikasi data dapat diperoleh tanpa memandang jarak. Selain itu penggunaan router mikrotik sebagai perangkat routing mampu menyediakan efisiensi biaya serta perangkat routing yang cukup handal. Sistem jaringan yang menggunakan wireless atau jaringan yang menggunakan perangkat router mikrotik ini sebelumnya sudah banyak digunakan, tetapi metode maupun perangkat keras jaringan tersebut berbeda. Adapun sistem jaringan yang berkaitan dengan penggunaan wireless dan perangkat router mikrotik adalah sebagai berikut: Lusiana Citra Dewi(2011) pada makalahnya yang berjudul "Wireless Technology Development: History, Now, and Then" di jurnal yang diterbitkan Binus University menjelaskan mengenai seluk beluk mengenai sejarah perkembangan teknologi wireless yang semakin lama menjadi semakin handal dan baik. Teknologi wireless diprediksi akan menjadi teknologi masa depan yang sangat berguna manusia. Perbandingan mengenai teknologi wireless yang sedang berkembang dilakukan dan memberikan kesimpulan setiap teknologi wireless tersebut mempunyai kelebihan dan kelemahan masing-masing tergantung pada kebutuhan pengguna. Dalam perkembangan ke depan teknologi wireless akan menjadi teknologi krusial pendukung yang semakin berkembang saat ini yaitu micro-chip. Hanton, Chrisandy(2009) pada penelitiannya yang berjudul "Perancangan Wireless Network dengan Mikrotik pada PT. Aman Asri", melakukan perancangan

7 7 wireless network dengan menggunakan Mikrotik pada sebuah PC router. Sistem lama yang belum menggunakan jaringan wireless dirancang menjadi jaringan yang seluruhnya menggunakan sistem wireless. Dengan menggunakan wireless access point dan juga static routing, penelitian ini membuahkan sebuah jaringan yang menghubungkan dua jaringan yang terletak pada dua gedung yang berbeda walaupun dengan jarak yang tidak terlalu jauh yaitu kurang lebih 500 meter. Sehan, Gunawan(2010) pada peneletiannya yang berjudul "Perancangan jaringan berbasis PC router mikrotik pada PT. Cakrawala Lintas Media", melakukan perancangan jaringan berbasis PC router Mikrotik pada PT. Cakrawala Lintas Media. Setelah melalui tahap analisa, diketahui bahwa jaringan lama sudah tidak dapat menangani beban trafik perusahaan. Melalui PC router yang telah di-install Mikrotik RouterOS maka dilakukan evaluasi terhadap jaringan yang baru. Perancangan dilakukan dengan menggunakan static routing, sedangkan untuk bandwidth management mereka menggunakan queue tree, sedangkan untuk keamanan menggunakan IP address blocking dan juga Site Blocking. Pada uji sistem jaringan yang baru ini, terbukti PC router yang berbasis Mikrotik RouterOS ini mampu melewati segala tes uji coba yang ada.

ANALISA DAN PERANCANGAN JARINGAN WIRELESS POINT TO POINT PADA PT.DHECYBER FLOW INDONESIA DENGAN MENGGUNAKAN PERANGKAT ROUTER BERBASIS MIKROTIK

ANALISA DAN PERANCANGAN JARINGAN WIRELESS POINT TO POINT PADA PT.DHECYBER FLOW INDONESIA DENGAN MENGGUNAKAN PERANGKAT ROUTER BERBASIS MIKROTIK ANALISA DAN PERANCANGAN JARINGAN WIRELESS POINT TO POINT PADA PT.DHECYBER FLOW INDONESIA DENGAN MENGGUNAKAN PERANGKAT ROUTER BERBASIS MIKROTIK Ivan Surya Prianto 1301030000 Tan Christhoper Cristian Susanto
