PERBANDINGAN PERFORMANCE PARENT STOCK BROILER STRAIN COBB DENGAN STANDAR YANG DITETAPKAN PADA FASE STARTER DI PT

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PERBANDINGAN PERFORMANCE PARENT STOCK BROILER STRAIN COBB DENGAN STANDAR YANG DITETAPKAN PADA FASE STARTER DI PT"

Transkripsi

1 LAPORAN TUGAS AKHIR PROGRAM STUDI PETERNAKAN JURUSAN BUDIDAYA TANAMAN PANGAN POLITEKNIK PERTANIAN NEGERI PAYAKUMBUH PAYAKUMBUH 2015

2 LAPORAN TUGAS AKHIR Laporan ini merupakan salah satu syarat untuk memperoleh gelar Ahli Madya (A.Md) PROGRAM STUDI PETERNAKAN JURUSAN BUDIDAYA TANAMAN PANGAN POLITEKNIK PERTANIAN NEGERI PAYAKUMBUH PAYAKUMBUH 2015

3 LAPORAN TUGAS AKHIR PERBANDINGAN PERFORMANCE PARENT STOCK BROILER Menyetujui : Ketua Jurusan Budidaya Tanaman Pangan Dosen Pembimbing Ir. Setya Dharma, M.Si Nip Debby Syukriani, S.Pt, MP Nip Direktur Politeknik Pertanian Negeri Payakumbuh Ir. Gusmalini, M.Si NIP

4 LAPORAN TUGAS AKHIR PERBANDINGAN PERFORMANCE PARENT STOCK BROILER Telah diuji dan dipertahankan didepan tim penguji Laporan Tugas Akhir Program Studi Peternakan Jurusan Budidaya Tanaman Pangan Politeknik Pertanian Negeri Payakumbuh Pada Tanggal 07 Juli 2015 No Nama Jabatan Tanda tangan 1 Nilawati, S.Pt, MP Ketua 2 Toni Malvin, S.Pt, MP Anggota 3 Debby Syukriani, S.Pt, MP Anggota

5 Dibawah bimbingan : Debby Syukriani, S.Pt, MP RINGKASAN Perkembangan peternakan merupakan bagian integral dari pembangunan pertanian yang mengemban misi untuk menyediakan pangan asal hewan yang bergizi dan berdaya saing tinggi. Di Indonesia, perkembangan perusahaan pembibitan (Breeding Farm) sangat signifikan dan menyebar hampir keseluruh wilayah. Peluang membuka usaha peternakan bibit ayam parent stock di Indonesia cukup menjanjikan, karena perusahaan peternakan yang ada di Indonesia saat ini masih sedikit. PT. Charoen Phokpand merupakan salah satu perusahaan yang bergerak dibidang breeding dan hatchery (penetasan) telur, dengan produk utamanya berupa bibit ayam (DOC). Perkembangan usaha pembibitan parent stock terus meningkat karena permintaan bibit ayam broiler komersil (DOC) setiap tahun semakin tinggi, sejalan dengan perkembangan penduduk dan kesadaran penduduk akan pentingnya gizi, yang menyebabkan terjadinya pergeseran konsumsi rumah tangga dari nabati keprotein hewani seperti telur, daging dan susu (AAK, 1989). Usaha pembibitan parent stock proses pemeliharaannya dimulai dari pemeliharaan fase starter. Fase starter adalah fase yang paling menentukan, karena fase starter merupakan salah satu fase kehidupan ayam dan menjadi pondasi awal bagi kehidupan maupun produktivitas ayam pada fase berikutnya. Pemeliharaaan parent stock pada fase starter performance (pertambahan bobot badan, konsumsi pakan, konversi pakan, dan keseragaman) sangat diperlukan untuk dijadikan sebagai tolok ukur keberhasilan dalam manajemen pemeliharaan (Miku dan Sumiati, 2010) Tujuan penulisan laporan tugas akhir ini adalah untuk memenuhi persyaratan kelulusan Diploma III Program Studi Peternakan dan untuk melihat hasil perbandingan performance yang didapatkan dengan standar yang ditetapkan oleh PT. Charoen Phokpand Pelaksanaan Pengalaman Kerja Praktek Mahasiswa (PKPM) dilaksanakan selama tiga bulan, yaitu dimulai dari tanggal 17 Maret sampai 31 Mei Kegiatan Pengalaman Kerja Praktek Mahasiswa (PKPM) dilaksanakan disalah satu perusahaan peternakan (breeding farm) di PT. Charoen Phokpand Jaya Farm 4 Pekanbaru yang terletak di Desa Petapahan, Kecamatan Tapung, Kabupaten Kampar, Provinsi Riau. Pertambahan bobot badan, konsumsi pakan, dan konversi pakan parent stock broiler strain cobb memberikan hasil yang terbaik pada aktual baik untuk ayam jantan maupun ayam betina. Keseragaman (uniformity) parent stock broiler strain cobb pada standar lebih baik dibandingkan dengan keseragaman (uniformity) yang aktual baik untuk ayam jantan maupun ayam betina. Kata kunci: Performance, Parent Stock Broiler, Strain Cobb.

MANAJEMEN PEMELIHARAAN PARENT STOCK BROILER FASE STARTER-GROWER DI PT CHAROEN POKPHAND JAYA FARM REMBANG I KARANGASEM, SEDAN KABUPATEN REMBANG

MANAJEMEN PEMELIHARAAN PARENT STOCK BROILER FASE STARTER-GROWER DI PT CHAROEN POKPHAND JAYA FARM REMBANG I KARANGASEM, SEDAN KABUPATEN REMBANG MANAJEMEN PEMELIHARAAN PARENT STOCK BROILER FASE STARTER-GROWER DI PT CHAROEN POKPHAND JAYA FARM REMBANG I KARANGASEM, SEDAN KABUPATEN REMBANG TUGAS AKHIR Oleh : NURROTUL RIZA HAMDANAH PROGRAM STUDI DIII
