Bisnis Sampingan dengan Menjadi Self Publisher

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Bisnis Sampingan dengan Menjadi Self Publisher"

Transkripsi

1 Bisnis Sampingan dengan Menjadi Self Publisher Bagi orang yang gemar menulis, dunia ini sungguh sangat mengasikkan. Apalagi jika tulisan itu bisa dijadikan sebagai lahan bisnis. Anda bisa curhat dalam tulisan, bisa menuangkan isi pikiran Anda, bisa juga menuangkan ide ide yang brilian Anda, bisa bercerita nyata atau juga fiksi atau tulisan-tulisan lainnya. Jika Anda ingin mengubah hobi tulisan menjadi sebuah bisnis maka tulisan Anda pun harus berkualitas, berbobot dan klo bisa disesuaikan dengan selera pasar saat ini. Kegemaran menulis tidak serta merta diikuti oleh penerimaan naskah yang Anda ajukan ke penerbit. Untuk itulah menerbitkan sendiri sebagai self publishing dapat Anda jadikan sebagai alternative terhadap naskah-naskah tulisan Anda. Sebagai permulaan dan jika modal Anda tidak terlalu besar, Anda hanya perlu mencetak karya Anda dan menjadikannya buku dalam beberapa eksemplar saja. Yang jelas keuntungan yang lebih besar akan Anda peroleh dibanding jika Anda memberikan naskah kepada penerbit lain untuk diterbitkan. Konsumen MentoringBisnis.com 1

2 Konsumen target Anda tentu saja bergantung pada peminat atau pembaca karya yang Anda terbitkan. Namun, ada baiknya Anda mencermati atau melakukan riset pasar untuk mengetahui apa buku buku yang banyak diinginkan oleh pembaca. Misalnya saja buku novel, biografi, politik, dll. Info Bisnis Untuk memulai usaha ini, Anda harus menulis sebuah karya, yakinlah bahwa karya Anda akan disukai banyak orang. Namun jika belum yakin, dapat membeli karya dari orang lain dengan system beli putus atau royalty. Selanjutnya, Anda harus mengedit dan membuat sampul sendiri atau membayar orang lain untuk melakukannya. Jika semua itu telah tertangani, bawalah ke percetakan untuk di cetak. Semakin banyak buku yang ingin Anda cetak, semakin murah harga yang akan dikenakan kepada Anda. Biasanya untuk mencetak, minimal buku untuk sekali cetak. Kelebihan Bisnis Menjadi self publisher tidak membutuhkan banyak modal, yang dibutuhkan hanya seperangkat computer dan printer untuk produksi karya. Selebihnya mengandalkan kreativitas dan keahlian unutuk mengolah kata menjadi sebuah karya yang menarik dan layak jual. Mudah bukan dalam menjalankan bisnis ini? Kemudahan ini memberikan keuntungan bagi masyarakat yang memiliki hobi menulis dan ingin menerbitkan sendiri karya mereka. Kegiatan menulis juga dapat dilakukan disela sela kegiatan rutin kita, jadi tidak mengganggu kegiatan pokok yang sudah ada. Kekurangan Bisnis Kendala dalam menjalankan usaha ini adalah ketidak yakinan atau ketidak percayaan Anda tentang laku tidaknya buku yang akan Anda terbitkan sendiri. Tapi itulah resikonya, sebab jika buku Anda tidak laku dipasaran, tentu kerugian akan Anda alami. Pemasaran Untuk memasarkan bisnis ini bisa dilakukan dengan menitipkan buku terbitan Anda di beberapa kios buku, atau toko buku yang ada di kota Anda. Selain itu Anda juga bisa MentoringBisnis.com 2

3 menawarkannya pada rekan maupun kerabat dekat Anda melalui promosi dari mulut ke mulut. Jadi semakin banyak orang yang mengetahui informasi bisnis yang Anda jalankan. Kegiatan promosi juga dapat Anda lakukan dengan memasang iklan di berbagai media, seperti media cetak maupun media elektronik. Agar masyarakat luas juga mengenal karya yang diterbitkan. Kunci Sukses Sedangkan keberhasilan yang menentukan usaha ini adalah kemauan Anda untuk meminta pendapat dan opini dari orang lain sebelum Anda benar-benar menerbitkan karya Anda. Jika jumlah eksemplar buku yang Anda terbitkan sangat banyak, maka jangan khawatir, sebab sekarang banyak distributor buku yang dengan senang hati mau menyebarkan buku Anda diseluruh pelosok nusantara. Bagi Anda yang tertarik dengan hobi menulis mendatangkan uang self publisher, berikut kami berikan analisa usahanya. Analisis Ekonomi Modal Awal Laptop Rp ,00 Printer Rp ,00 (+) Total Modal Awal Rp ,00 Laptop dan printer mengalami penyusutan setelah 3 th :1/36 bulan x Rp = Rp ,00 Analisis Biaya dan Pendapatan (untuk buku kecil) Harga Pokok Produksi (HPP) per buku Rp 2.000,00 Harga jual 5 x Rp 2.000,00 Rp ,00 MentoringBisnis.com 3

4 Oplah eksemplar Rp ,00 Penjualan Bruto 100% Rp ,00 Royalti* 10% Rp ,00 Diskon rata-rata 40% Rp ,00 Penjualan rata-rata netto 50% Rp ,00 HPP (Cetak) Rp 2.000,00 x eksp Rp ,00 Laba Kotor 30% Rp ,00 Biaya Operasional Biaya Marketing 7% Rp ,00 Biaya Administrasi 5% Rp ,00 Biaya SDM** 6% Rp ,00 (+) Biaya penyusutan Rp ,00 Total Biaya Operasional ,00 Laba Bersih Laba kotor Biaya Operasional Rp ,00 Royalti* 10% Rp ,00 (+) MentoringBisnis.com 4

5 Total Rp ,00 Analisis Balik Modal Secepat buku kita laku dan habis Usaha sampingan menjadi self publisher tidaklah menyita waktu banyak selain karena berangkat dari hobi menulis, juga tidak terikat waktu. Untuk mendongkrak penjualan buku kita,, maka sesekali mengadakan bedah buku gratis. Bisa saat pameran buku atau saat eventevent lain. Demikian tadi info tentang usaha sampingan menjadi self publisher. Bagi Anda yang gemar menulis, jangan ragu-ragu untuk segera memulai usaha ini. Selamat mencoba. Salam Sukses! MentoringBisnis.com 5

Bisnis Warung Kelontong Modal Kecil

Bisnis Warung Kelontong Modal Kecil Bisnis Warung Kelontong Modal Kecil Mungkin benar bila modal uang merupakan salah satu hal yang dibutuhkan dalam memulai usaha. Namun memiliki modal uang yang terbatas, bukan menjadi satu alasan bagi Anda
